SlideShare a Scribd company logo
Artificial Intelligence – Searching

METODE A*
(BINTANG)
Kelompok 5
:
Susana O. Kase
Jayner E. Wennyi
Happy Maydiani
Hadi Kurniasih
Anggriyani S.
Apakah itu Algoritma A Bintang ?
Merupakan salah satu dari
algoritma yang menerapkan teknik
heuristik (teknik pencarian
terbimbing).
Algoritma ini dipelajari untuk
menyelesaikan permasalahan yang
menggunakan graf untuk perluasan
ruang statusnya.
Dengan kata lain digunakan
untuk menyelesaikan permasalahan
yang bisa direpresentasikan dengan
graf.
Algoritma ini merupakan algoritma Best First Search
Jadi,
yangdi perhitungkan dalam metode A
menggabungkan antara :
Biaya yang
Bintang didapat dari biaya sebenarnya ditambah

Uniform Cost Search (UCS)
dengan biaya perkiraan.
Mengurutkan urutan biaya sebenarnya dari yang
paling kecil sampai yang terbesar. UCS berusaha
menemukan solusi dengan total biaya terendah yang
f(n) = g(n) simpul
dihitung berdasarkan biaya dari+ h(n)asal menuju
simpul tujuan. Biaya dilambangkan dengan g(n).

Greedy Best-First Search
Hanya memperhitungkan biaya perkiraan
Dengan perhitungan biaya seperti
(estimated cost) saja, adalah = h(n).
ini, algoritma A* yaitu f(n)
Biaya sebenarnya tidak diperhitungkan.
complete dan optimal.
Algoritma A* menggunakan 2 senarai, yaitu
OPEN dan CLOSED.
Terdapat tiga kondisi bagi setiap suksesor
yang dibangkitkan :

Pada ketiga kondisi
tersebut diberikan
sudah
berada di
Tidak di
penanganan yang/
OPEN
OPEN
sudah
CLOSED
berbeda-beda
berada di
CLOSED
Lakukan pengecekan
apakah perlu pengubahan parent
atau tidak tergantung pada nilai g-nya
melalui parent lama atau parent baru. Jika
melalui parent baru memberikan nilai g yang
lebih kecil, maka dilakukan pula perbaruan
(update) nilai g dan f pada suksesor tersebut.
Dengan perbaruan ini, suksesor tersebut
memiliki kesempatan yang lebih besar untuk
terpilih sebagai simpul terbaik (best node).
Lakukan pengecekan
apakah perlu pengubahan
parent atau tidak. Jika ya, maka dilakukan
perbaruan nilai g dan f pada suksesor
tersebut serta pada semua “anak cucunya”
yang sudah pernah berada di OPEN. Dengan
perbaruan ini, maka semua anak cucunya
tersebut memiliki kesempatan lebih besar
untuk terpilih sebagai simpul terbaik (best
node).
Jika suksesor tidak berada di OPEN maupun
CLOSED, maka suksesor tersebut dimasukkan
ke dalam OPEN. Tambahkan suksesor
tersebut sebagai suksesornya best node.
Hitung biaya suksesor tersebut dengan rumus
f = g + h.
Pseudocode Algoritma
A* (A Bintang)
function A* (masalah) returns solusi
OPEN ← S
CLOSED ← array kosong
loop sampai gol ditemukan atau sampai tidak ada simpul di dalam OPEN
If OPEN = kosong then
Gagal
else
BestNode = simpul yang ada di OPEN dengan f minimal
Pindahkan simpul terbaik tersebut dari OPEN ke CLOSED
If BestNode = goal then
Sukses
else
Bangkitkan semua suksesor BestNode tapi jangan buat pointer
Untuk setiap suksesor kerjakan :
Hitung g(suksesor) = g(BestNode) + actual cost(dari BestNode ke
suksesor)
{Periksa suksesor}
If suksesor ada di OPEN then {sudah pernah dibangkitkan tapi belum
diproses}
OLD = simpul di OPEN yang sama dengan suksesor tersebut
Tambahkan OLD sebagai suksesor BestNode
Buat pointer dari OLD ke BestNode
Bandingkan nilai g(OLD) dengan g(suksesor)
If g(OLD) lebih baik then
Ubah parent OLD ke BestNode
Ubah nilai g dan f yang ada pada OLD
end

else
If suksesor ada di CLOSED then {sudah pernah
dibangkitkan dan sudah diproses}
OLD = simpul di CLOSED yang sama dengan
suksesor tersebut
Tambahkan OLD sebagai suksesor BestNode
Bandingkan nilai g(OLD) dengan g(suksesor)
If g(OLD) lebih baik then
Ubah parent OLD ke BestNode
Ubah nilai g dan f yang ada pada OLD
Propagasi untuk semua suksesor OLD dengan penelusuran DFS
dengan aturan.
loop sampai simpul suksesor tidak ada di OPEN atau simpul tidak
punya suksesor
If suksesor ada di OPEN then
Propagasi diteruskan
else
If nilai g via suksesor lebih baik then
Propagasi diteruskan
else
Propagasi dihentikan
end
end
end
else {suksesor tidak ada di OPEN maupun CLOSED}
Masukan suksesor ke OPEN
Tambahkan suksesor tersebut sebagai suksesornya
BestNode
Hitung f = g(suksesor) + h(suksesor)
end
end
end
end
CONTOH
KASUS

RUTE DI SUATU DAERAH

Biaya sebenarnya

Carilah rute terpendek dari
S menuju ke G, dengan
biaya paling minimal!

KOTA

n

S

A

B

C

D

E

F

G

H

J

K

L

M

h(n)

80

80

60

70

85

74

70

0

40

100

30

20

70

Suatu
Kota

Biaya
Perkiraan
LANGKAH 1

n

S

A

B

C

D

E

F

G

H

J

K

L

M

h(n)

80

80

60

70

85

74

70

0

40

100

30

20

70

OPEN : S B, C, D, E
A,

CLOSED : S
LANGKAH 2

F

G

H

h(n) 80 80 60 70 85 74 70

OPEN : A, B, C, D, E
J

n

S

A

B

C

D

E

0

40 100 30 20 70

CLOSED : S, E

J

K

L

M
LANGKAH 3

n

F

G

H

h(n) 80 80 60 70 85 74 70

OPEN : A, B, C, D, F, K
C, D, J, J

S

A

B

C

D

E

J

0

40 100 30 20 70

CLOSED : S, E, B

K

L

M
LANGKAH 4
n

F

G

H

h(n) 80 80 60 70 85 74 70

C, C, F, F, J, G
OPEN : A, D, D,J, K , K

S

A

B

C

D

E

J

K

0

40 100 30 20 70

CLOSED : S, E, B, A

L

M
LANGKAH 5

n

S

A

B

F

G

H

h(n) 80 80 60 70 85 74 70

0

40 100 30 20 70

OPEN : C, D, F, G, K K
G, J, J,

C

D

E

J

K

L

M

CLOSED : S, E, B, A, F
LANGKAH 6

n

S

A

B

F

G

H

h(n) 80 80 60 70 85 74 70

0

40 100 30 20 70

OPEN : C, D, G, J, K

C

D

E

J

K

L

M

CLOSED : S, E, B, A, F, K
BestNode = Goal

SOLUSI TELAH DITEMUKAN !
KESIMPULAN
Rute ini yang telah ditemukan adalah rute terpendek
yang ada di graph tersebut. Jadi, algoritma A* dan
optimal.
Algoritma A* juga tanpa ada batasan waktu dan
memory, jadi Algoritma A* adalah complete (selalu
menemukan solusi jika solusinya ada).
Untuk masalah yang lebih kompleks, misalkan
pencarian rute terpendek pada graph yang tediri dari 100
juta simpul, A* akan menghadapi masalah waktu, proses
dan memory yang dibutuhkan. Jadi, masih terdapat
banyak variasi algoritma A* dengan karakteristik yang
sesuai dengan permasalahan tersebut.
Artificial Intelligence - A Star

More Related Content

What's hot

Perbandingan algoritma brute force , divide and conquer
Perbandingan algoritma brute force , divide and conquerPerbandingan algoritma brute force , divide and conquer
Perbandingan algoritma brute force , divide and conquer
ohohervin
 
Pcd 05 - transformasi citra
Pcd   05 - transformasi citraPcd   05 - transformasi citra
Pcd 05 - transformasi citra
Febriyani Syafri
 
7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)
Kelinci Coklat
 
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBOContext Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
ahmad haidaroh
 
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
Mutmainnah Muchtar
 
Pernyataan berkuantor
Pernyataan berkuantor Pernyataan berkuantor
Pernyataan berkuantor
Auliafitrirachman Anjella
 
Basic Counting
Basic CountingBasic Counting
Basic Counting
Fahrul Usman
 
Integrasi numerik metode riemann
Integrasi numerik metode riemannIntegrasi numerik metode riemann
Integrasi numerik metode riemann
sttmc
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
Banta Cut
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi Pengetahuan
Sherly Uda
 
Contoh Soal Relasi Biner
Contoh Soal Relasi BinerContoh Soal Relasi Biner
Contoh Soal Relasi Biner
siska sri asali
 
8 logika predikat
8  logika predikat8  logika predikat
8 logika predikat
Yulinda Nurhafina
 
Probabilitas by alydya
Probabilitas by alydyaProbabilitas by alydya
Probabilitas by alydyaMarlyd Talakua
 
Algoritma Branch and Bound
Algoritma Branch and BoundAlgoritma Branch and Bound
Algoritma Branch and Bound
Ajeng Savitri
 
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
ahmad haidaroh
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
Anton Fi
 

What's hot (20)

Perbandingan algoritma brute force , divide and conquer
Perbandingan algoritma brute force , divide and conquerPerbandingan algoritma brute force , divide and conquer
Perbandingan algoritma brute force , divide and conquer
 
Pcd 05 - transformasi citra
Pcd   05 - transformasi citraPcd   05 - transformasi citra
Pcd 05 - transformasi citra
 
relasi himpunan
relasi himpunanrelasi himpunan
relasi himpunan
 
Algoritma greedy
Algoritma greedyAlgoritma greedy
Algoritma greedy
 
7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)7. Queue (Struktur Data)
7. Queue (Struktur Data)
 
Variabel acak dan nilai harapan (Statistik Ekonomi II)
Variabel acak dan nilai harapan (Statistik Ekonomi II)Variabel acak dan nilai harapan (Statistik Ekonomi II)
Variabel acak dan nilai harapan (Statistik Ekonomi II)
 
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBOContext Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
Context Free Grammar (CFG) Bagian 2 - Materi 7 - TBO
 
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
Kuliah SPK: Metode AHP (Analytical Hierarchy Process)
 
Pernyataan berkuantor
Pernyataan berkuantor Pernyataan berkuantor
Pernyataan berkuantor
 
Basic Counting
Basic CountingBasic Counting
Basic Counting
 
Integrasi numerik metode riemann
Integrasi numerik metode riemannIntegrasi numerik metode riemann
Integrasi numerik metode riemann
 
Teori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomataTeori bahasa-dan-otomata
Teori bahasa-dan-otomata
 
Representasi Pengetahuan
Representasi PengetahuanRepresentasi Pengetahuan
Representasi Pengetahuan
 
Algoritma brute force
Algoritma brute forceAlgoritma brute force
Algoritma brute force
 
Contoh Soal Relasi Biner
Contoh Soal Relasi BinerContoh Soal Relasi Biner
Contoh Soal Relasi Biner
 
8 logika predikat
8  logika predikat8  logika predikat
8 logika predikat
 
Probabilitas by alydya
Probabilitas by alydyaProbabilitas by alydya
Probabilitas by alydya
 
Algoritma Branch and Bound
Algoritma Branch and BoundAlgoritma Branch and Bound
Algoritma Branch and Bound
 
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
Modul 8 - Jaringan Syaraf Tiruan (JST)
 
Distribusi normal
Distribusi normalDistribusi normal
Distribusi normal
 

Viewers also liked

Astar algorithm
Astar algorithmAstar algorithm
Astar algorithm
Shuqing Zhang
 
A Star Heuristic Search
A Star Heuristic SearchA Star Heuristic Search
A Star Heuristic Search
Muna Hamdi
 
A Star Search
A Star SearchA Star Search
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendekAlgoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Laili Wahyunita
 
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma DjikstrakPencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
Arinten Hidayat
 
Modul 3 pencarian heuristik
Modul 3   pencarian heuristikModul 3   pencarian heuristik
Modul 3 pencarian heuristik
ahmad haidaroh
 
Metode pencarian heuristik
Metode pencarian heuristikMetode pencarian heuristik
Metode pencarian heuristikBaguss Chandrass
 
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...Muhamad Imam
 
Metode A* star
Metode A* starMetode A* star
Metode A* star
DWC
 
Bab ii a star revisi 1
Bab ii a star revisi 1Bab ii a star revisi 1
Bab ii a star revisi 1
Vera Silalahi
 
Teknik pencarian heuristik
Teknik pencarian heuristikTeknik pencarian heuristik
Teknik pencarian heuristik
Herman Celamanya
 
CptS 440 / 540 Artificial Intelligence
CptS 440 / 540 Artificial IntelligenceCptS 440 / 540 Artificial Intelligence
CptS 440 / 540 Artificial Intelligencebutest
 
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
Ismi Islamia
 
Eight puzzle kotak 8 - final
Eight puzzle   kotak 8 - finalEight puzzle   kotak 8 - final
Eight puzzle kotak 8 - finalAnthon Tampubolon
 
Mobile Games
Mobile GamesMobile Games
Mobile Games
Nelson Zagalo
 
Materi Pemrograman Berbasis Desktop
Materi Pemrograman Berbasis DesktopMateri Pemrograman Berbasis Desktop
Materi Pemrograman Berbasis Desktop
Naufal Arifudzaki
 
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithmLecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
Hema Kashyap
 
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
Lab Mobile Filkom UB
 

Viewers also liked (20)

Astar algorithm
Astar algorithmAstar algorithm
Astar algorithm
 
A Star Heuristic Search
A Star Heuristic SearchA Star Heuristic Search
A Star Heuristic Search
 
A Star Search
A Star SearchA Star Search
A Star Search
 
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendekAlgoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
 
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma DjikstrakPencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan Algoritma Djikstrak
 
Modul 3 pencarian heuristik
Modul 3   pencarian heuristikModul 3   pencarian heuristik
Modul 3 pencarian heuristik
 
Metode pencarian heuristik
Metode pencarian heuristikMetode pencarian heuristik
Metode pencarian heuristik
 
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...
Jurnal - Muhamad Imam - Aplikasi Pencarian Rute Terpendek Dengan Menggunakan ...
 
Metode A* star
Metode A* starMetode A* star
Metode A* star
 
Bab ii a star revisi 1
Bab ii a star revisi 1Bab ii a star revisi 1
Bab ii a star revisi 1
 
Teknik pencarian heuristik
Teknik pencarian heuristikTeknik pencarian heuristik
Teknik pencarian heuristik
 
M4 heuristics
M4 heuristicsM4 heuristics
M4 heuristics
 
CptS 440 / 540 Artificial Intelligence
CptS 440 / 540 Artificial IntelligenceCptS 440 / 540 Artificial Intelligence
CptS 440 / 540 Artificial Intelligence
 
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
Metodologi penelitian Ilmu Komputer (zainal a.h, ph.d) 2007
 
Eight puzzle kotak 8 - final
Eight puzzle   kotak 8 - finalEight puzzle   kotak 8 - final
Eight puzzle kotak 8 - final
 
Hangman
HangmanHangman
Hangman
 
Mobile Games
Mobile GamesMobile Games
Mobile Games
 
Materi Pemrograman Berbasis Desktop
Materi Pemrograman Berbasis DesktopMateri Pemrograman Berbasis Desktop
Materi Pemrograman Berbasis Desktop
 
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithmLecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
Lecture 14 Heuristic Search-A star algorithm
 
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
02 - Game Development: Best Practice (Febri 'Ebinkatsu' Abdullah)
 

Recently uploaded

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 

Recently uploaded (20)

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 

Artificial Intelligence - A Star

  • 1. Artificial Intelligence – Searching METODE A* (BINTANG) Kelompok 5 : Susana O. Kase Jayner E. Wennyi Happy Maydiani Hadi Kurniasih Anggriyani S.
  • 2. Apakah itu Algoritma A Bintang ? Merupakan salah satu dari algoritma yang menerapkan teknik heuristik (teknik pencarian terbimbing). Algoritma ini dipelajari untuk menyelesaikan permasalahan yang menggunakan graf untuk perluasan ruang statusnya. Dengan kata lain digunakan untuk menyelesaikan permasalahan yang bisa direpresentasikan dengan graf.
  • 3. Algoritma ini merupakan algoritma Best First Search Jadi, yangdi perhitungkan dalam metode A menggabungkan antara : Biaya yang Bintang didapat dari biaya sebenarnya ditambah Uniform Cost Search (UCS) dengan biaya perkiraan. Mengurutkan urutan biaya sebenarnya dari yang paling kecil sampai yang terbesar. UCS berusaha menemukan solusi dengan total biaya terendah yang f(n) = g(n) simpul dihitung berdasarkan biaya dari+ h(n)asal menuju simpul tujuan. Biaya dilambangkan dengan g(n). Greedy Best-First Search Hanya memperhitungkan biaya perkiraan Dengan perhitungan biaya seperti (estimated cost) saja, adalah = h(n). ini, algoritma A* yaitu f(n) Biaya sebenarnya tidak diperhitungkan. complete dan optimal.
  • 4. Algoritma A* menggunakan 2 senarai, yaitu OPEN dan CLOSED. Terdapat tiga kondisi bagi setiap suksesor yang dibangkitkan : Pada ketiga kondisi tersebut diberikan sudah berada di Tidak di penanganan yang/ OPEN OPEN sudah CLOSED berbeda-beda berada di CLOSED
  • 5. Lakukan pengecekan apakah perlu pengubahan parent atau tidak tergantung pada nilai g-nya melalui parent lama atau parent baru. Jika melalui parent baru memberikan nilai g yang lebih kecil, maka dilakukan pula perbaruan (update) nilai g dan f pada suksesor tersebut. Dengan perbaruan ini, suksesor tersebut memiliki kesempatan yang lebih besar untuk terpilih sebagai simpul terbaik (best node).
  • 6. Lakukan pengecekan apakah perlu pengubahan parent atau tidak. Jika ya, maka dilakukan perbaruan nilai g dan f pada suksesor tersebut serta pada semua “anak cucunya” yang sudah pernah berada di OPEN. Dengan perbaruan ini, maka semua anak cucunya tersebut memiliki kesempatan lebih besar untuk terpilih sebagai simpul terbaik (best node).
  • 7. Jika suksesor tidak berada di OPEN maupun CLOSED, maka suksesor tersebut dimasukkan ke dalam OPEN. Tambahkan suksesor tersebut sebagai suksesornya best node. Hitung biaya suksesor tersebut dengan rumus f = g + h.
  • 8. Pseudocode Algoritma A* (A Bintang) function A* (masalah) returns solusi OPEN ← S CLOSED ← array kosong loop sampai gol ditemukan atau sampai tidak ada simpul di dalam OPEN If OPEN = kosong then Gagal else BestNode = simpul yang ada di OPEN dengan f minimal Pindahkan simpul terbaik tersebut dari OPEN ke CLOSED If BestNode = goal then Sukses else Bangkitkan semua suksesor BestNode tapi jangan buat pointer Untuk setiap suksesor kerjakan : Hitung g(suksesor) = g(BestNode) + actual cost(dari BestNode ke suksesor) {Periksa suksesor} If suksesor ada di OPEN then {sudah pernah dibangkitkan tapi belum diproses} OLD = simpul di OPEN yang sama dengan suksesor tersebut Tambahkan OLD sebagai suksesor BestNode Buat pointer dari OLD ke BestNode Bandingkan nilai g(OLD) dengan g(suksesor) If g(OLD) lebih baik then Ubah parent OLD ke BestNode Ubah nilai g dan f yang ada pada OLD end else If suksesor ada di CLOSED then {sudah pernah dibangkitkan dan sudah diproses} OLD = simpul di CLOSED yang sama dengan suksesor tersebut Tambahkan OLD sebagai suksesor BestNode Bandingkan nilai g(OLD) dengan g(suksesor) If g(OLD) lebih baik then Ubah parent OLD ke BestNode Ubah nilai g dan f yang ada pada OLD Propagasi untuk semua suksesor OLD dengan penelusuran DFS dengan aturan. loop sampai simpul suksesor tidak ada di OPEN atau simpul tidak punya suksesor If suksesor ada di OPEN then Propagasi diteruskan else If nilai g via suksesor lebih baik then Propagasi diteruskan else Propagasi dihentikan end end end else {suksesor tidak ada di OPEN maupun CLOSED} Masukan suksesor ke OPEN Tambahkan suksesor tersebut sebagai suksesornya BestNode Hitung f = g(suksesor) + h(suksesor) end end end end
  • 9. CONTOH KASUS RUTE DI SUATU DAERAH Biaya sebenarnya Carilah rute terpendek dari S menuju ke G, dengan biaya paling minimal! KOTA n S A B C D E F G H J K L M h(n) 80 80 60 70 85 74 70 0 40 100 30 20 70 Suatu Kota Biaya Perkiraan
  • 11. LANGKAH 2 F G H h(n) 80 80 60 70 85 74 70 OPEN : A, B, C, D, E J n S A B C D E 0 40 100 30 20 70 CLOSED : S, E J K L M
  • 12. LANGKAH 3 n F G H h(n) 80 80 60 70 85 74 70 OPEN : A, B, C, D, F, K C, D, J, J S A B C D E J 0 40 100 30 20 70 CLOSED : S, E, B K L M
  • 13. LANGKAH 4 n F G H h(n) 80 80 60 70 85 74 70 C, C, F, F, J, G OPEN : A, D, D,J, K , K S A B C D E J K 0 40 100 30 20 70 CLOSED : S, E, B, A L M
  • 14. LANGKAH 5 n S A B F G H h(n) 80 80 60 70 85 74 70 0 40 100 30 20 70 OPEN : C, D, F, G, K K G, J, J, C D E J K L M CLOSED : S, E, B, A, F
  • 15. LANGKAH 6 n S A B F G H h(n) 80 80 60 70 85 74 70 0 40 100 30 20 70 OPEN : C, D, G, J, K C D E J K L M CLOSED : S, E, B, A, F, K
  • 16. BestNode = Goal SOLUSI TELAH DITEMUKAN !
  • 17. KESIMPULAN Rute ini yang telah ditemukan adalah rute terpendek yang ada di graph tersebut. Jadi, algoritma A* dan optimal. Algoritma A* juga tanpa ada batasan waktu dan memory, jadi Algoritma A* adalah complete (selalu menemukan solusi jika solusinya ada). Untuk masalah yang lebih kompleks, misalkan pencarian rute terpendek pada graph yang tediri dari 100 juta simpul, A* akan menghadapi masalah waktu, proses dan memory yang dibutuhkan. Jadi, masih terdapat banyak variasi algoritma A* dengan karakteristik yang sesuai dengan permasalahan tersebut.