SlideShare a Scribd company logo
ANALISIS PERANCANGAN SURVEY
“PENGARUH GAME TERHADAP TINGKAT
PEMBELAJARAN MAHASISWA STATISTIKA”
Oleh Kelompol II
Retno
Aidil Fajar
Hilmawati
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah :
• Untuk mengetahui apakah kebiasaan bermain
game dapat menyebapkan buruknya indeks
prestasi yang dicapai oleh mahasiwa.
• Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh
frekuensi bermain game terhadap indeks
prestasi belajar yang di capai oleh mahasiswa.
• Game adalah salah satu kebutuhan sekaligus menjadi masalah
besar bagi para pengguna komputer, hal tersebut dikarenakan
untuk dapat menjalankan suatu game dengan nyaman, maka
dibutuhkan spesifikasi komputer yang relatif tinggi dibanding
komputer untuk penggunaan biasa (Wijaya Ariyana & Arifianto).
• Indeks Prestasi adalah salah satu alat ukur prestasi di bidang
akademik /pendidikan. Meskipun bernama "indeks", IP
sebenarnya bukanlah indeks dalam pengertian sebenarnya,
melainkan semacam rerata terboboti. Penggunaan IP
di Indonesia memiliki perbedaan untuk tingkat dasar-
menengah dan tingkat pendidikan tinggi.
A. Ruang lingkup
Ruang lingkup penelitian ini dilakukan
dalam ruang lingkup pengaruh
frekuensi rata-rata bermain game
dalam satu minggu terhadap indeks
prestasi belajar mahasiwa pada satu
semester.
B. Jenis Penelitian
Ada beberapa jenis penelitian dalam survey,
diantaranya adalah Deskriptif dan Korelasi. Adapun
jenis penelitian yang kami gunakan adalah Korelasi.
Penelitian korelasi adalah suatu penelitian yang
melibatkan tindakan pengumpulan data guna
menentukan, apakah ada hubungan dan tingkat
hubungan antara dua variabel atau lebih. Adanya
hubungan dan tingkat variabel yang penting, karena
dengan mengetahui tingkat hubungan yang ada,
peneliti akan dapat mengembangkannya sesuai
dengan tujuan penelitian. (Sukardi, 2003:166)
C. Populasi dan Metode Sampling
Populasi adalah keseluruhan obyek yang menjadi pusat
perhatian penelitian dan tempat untuk menggeneralisasi
temuan penelitian (Sandjaja 2006:179). Sampel merupakan
bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh
populasi (Sugiyono, 2007:62). Metode yang penarikan
sampel yang kami gunakan adalah Metode Acak Sederhana
(Simple Random Sampling). Pengambilan (Simple Random
Sampling) sampel acak sederhana adalah
suatu cara pengambilan sampel dimana tiap unsur yg
membentuk
populasi diberi kesempatan yg sama utk terpilih menjadi
sampel. Sampel yang kami ambil sebanyak 30 orang
responden.
D. Jenis Data
1. Data Primer
Yaitu data yang diperoleh langsung dari objek penelitian yang diteliti
melalui pengamatan terhadap objek. Data primer dalam penelitian
ini diperoleh dari karyawan bagian produksi CV. Yugatama Prima
Mandiri.
2. . Data Sekunder
Yaitu data yang berasal dari laporan arau catatan serta arsip-arsip
yang terdapat dalam perusahaan yang dapat mendukung data
primer, misalnya bagan struktur organisasi dan bagan proses
produksi perusahaan. Data sekunder juga diperoleh peneliti dari
penelitian terdahulu yang telah dilakukan oleh lembaga maupun
institusi terkait.
Pada penelitian ini kami menggunakan data primer yang diperoleh
dari responden dalam hal ini adalah mahasiswa statistika
universitas tadulako.
E. Metode Pengumpulan Data
Metode Pengumpulan Data merupakan teknik atau cara
yang dilakukan untuk mengumpulkan data. Metode
menunjuk suatu cara sehingga dapat diperlihatkan
penggunaannya melalui angket, wawancara,
pengamatan, tes, dkoumentasi dan sebagainya.
1. WAWANCARA
2. OBSERVASI
3. Angket atau kuesioner (questionnaire)
Jenis pengumpulan data yang kami gunakan adalah
Wawancara.
F. Definisi Operasional Variabel
Dalam penelitian ini terdapat 1 variabel bebas yang
mempengaruhi Indeksp prestasi mahasiswa Prodi
statistika Universitas Tadulako.
1) Variabel Bebas
Frekuensi Bermain game mahasiswa dalam satu
minggu selama satu semester (X)
2) Variabel Terikat
Indeks Prestasi Belajar Mahasiswa (Y)
G. Model Analisis Regresi Linier
Model yang cocok dengan penelitian ini adalah model analisis regresi
linier sederhana
Analisis regresi linear Sederhana menurut Arikunto (2002 : 270) uji
regresi linear sederhana adalah regresi linier dimana sebuah variabel
terikat (Y) dihubungkan dengan satu variabel bebas (X). Penelitian ini
menggunakan analisis regresi seerhana, dimana Indeks prestasi
sebagai variabel dependent sedangkan Tingkat Frekuensi bermain
game mahasiswa merupakan variabel independent.
Untuk bentuk persamaan fungsionalnya adalah sebagai berikut:
Y = f (X)
Lalu hubungan fungsional tersebut dianalisis dengan persamaan model sebagai
berikut :
Y = β0 + β1 X1 + e
Dimana :
Y = Indeks Prestasi
X = Frekuensi bermain game mahasiswa
Β0 = Konstanta
e = Eror
H. Teknik Analisa Data
Pengolahan data yang akan dilakukan dalam penelitian ini adalah
sebagai berikut :
Pengumpulan data yang bersumber dari hasil penelitian didapat dari
wawancara
Pentabulasian data ke dalam table, terutama data dari data primer
yang didapat.
Melakukan pengukuran data dengan menentukan skor jumlah
keseluruhan tiap responden data yang diperoleh, berikut adalah
caranya :
1) Data direkapitulasi berdasarkan indicator dari variabel bebas dan
variabel terikat sehingga didapatkan jumlah skor dari masing-masing
variabel.
2) Data di analisa dan diperoleh kategori penilaian terhadap masing-
masing.
I. Pengujian Hipotesis
a. Uji F
Uji f dilakukan untuk menguji apakah variabel-variabel bebas secara
keseluruhan
berpengaruh terhadap variabel terikat dengan tahapan sebagai berikut:
Merumuskan hipotesis
H0 : β1, β2, β3, ………, βn = 0, artinya variabel-variabel bebas secara
keseluruhan tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap variabel terikat.
H1 : β1, β2, β3, ……….., β ≠ 0, artinya variabel-variabel bebas secara
keseluruhan
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat.
Menentukan tingkat signifikansi
Tingkat Signifikansi yang di harapakan adalah α = 5 % atau tingkat
kepercayaan sebesar 95%
Membandingkan nilai F hitung dengan F table
Jika F hitung < F table, maka H0 diterima dan H1 ditolak
Jika F hitung > F table, maka H0 ditolak dan H1 diterima
I. Pengujian Hipotesis
b. Uji R²
R² digunakan untuk mengukur besarnya pengaruh variabel
independen terhadap variabel dependen. R² mempunyai nilai
antara 0-1 (0<R²<1). Semakin tinggi nilai suatu R² regresi atau
semakin mendekati 1, maka akan semakin baik regresinya.
Sebaliknya apabila nilai R² suatu regresi semakin kecil akan
membuat kesimpulan dari regresi tersebut tidak dipercaya.
Analisis perancangan survey

More Related Content

What's hot

Metode statistika
Metode statistikaMetode statistika
Metode statistikamus_lim
 
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataPengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataAvidia Sarasvati
 
Cluster & multi satge random sampling
Cluster & multi satge random samplingCluster & multi satge random sampling
Cluster & multi satge random sampling
rifansahDua1
 
Uji Run ( Keacakan )
Uji Run ( Keacakan )Uji Run ( Keacakan )
Uji Run ( Keacakan )
Nur Sandy
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
silvia kuswanti
 
Statistik deskriptif
Statistik deskriptifStatistik deskriptif
Statistik deskriptif
Grizia Zhulva
 
Statistika UJI NORMALITAS
Statistika UJI NORMALITASStatistika UJI NORMALITAS
Statistika UJI NORMALITAS
Aprilia putri
 
Materi 3 - distribusi frekuensi
Materi 3 - distribusi frekuensiMateri 3 - distribusi frekuensi
Materi 3 - distribusi frekuensi
Yunita Dwi Jayanti
 
Tabel t, z dan f dan chi kuadrat
Tabel t, z dan f dan chi kuadratTabel t, z dan f dan chi kuadrat
Tabel t, z dan f dan chi kuadratIr. Zakaria, M.M
 
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesisSTATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
Yousuf Kurniawan
 
Ppt hipotesis benar
Ppt hipotesis benarPpt hipotesis benar
Ppt hipotesis benar
diamarsella
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
YeSi YeStri CatMafis
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampelNi wulie
 
distribusi frekuensi.ppt
distribusi frekuensi.pptdistribusi frekuensi.ppt
distribusi frekuensi.ppt
surianimursal
 
uji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - ratauji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - rata
Ratih Ramadhani
 
Uji chi square baru
Uji chi square baruUji chi square baru
Uji chi square baru
Riswan
 
Daftar Distribusi Frekuensi
Daftar Distribusi FrekuensiDaftar Distribusi Frekuensi
Daftar Distribusi Frekuensimaudya09
 

What's hot (20)

Uji mann-whitney
Uji mann-whitneyUji mann-whitney
Uji mann-whitney
 
Metode statistika
Metode statistikaMetode statistika
Metode statistika
 
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
Materi p12 parametrik_analisis of varians (anova)
 
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-RataPengujian Hipotesis Rata-Rata
Pengujian Hipotesis Rata-Rata
 
Cluster & multi satge random sampling
Cluster & multi satge random samplingCluster & multi satge random sampling
Cluster & multi satge random sampling
 
Uji Run ( Keacakan )
Uji Run ( Keacakan )Uji Run ( Keacakan )
Uji Run ( Keacakan )
 
Uji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan HomogenitasUji Normalitas dan Homogenitas
Uji Normalitas dan Homogenitas
 
Statistik deskriptif
Statistik deskriptifStatistik deskriptif
Statistik deskriptif
 
Statistika UJI NORMALITAS
Statistika UJI NORMALITASStatistika UJI NORMALITAS
Statistika UJI NORMALITAS
 
Materi 3 - distribusi frekuensi
Materi 3 - distribusi frekuensiMateri 3 - distribusi frekuensi
Materi 3 - distribusi frekuensi
 
Tabel t, z dan f dan chi kuadrat
Tabel t, z dan f dan chi kuadratTabel t, z dan f dan chi kuadrat
Tabel t, z dan f dan chi kuadrat
 
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesisSTATISTIKA-Pengujian hipotesis
STATISTIKA-Pengujian hipotesis
 
Ppt hipotesis benar
Ppt hipotesis benarPpt hipotesis benar
Ppt hipotesis benar
 
PPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITASPPT UJI NORMALITAS
PPT UJI NORMALITAS
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampel
 
distribusi frekuensi.ppt
distribusi frekuensi.pptdistribusi frekuensi.ppt
distribusi frekuensi.ppt
 
uji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - ratauji hipotesis beda dua rata - rata
uji hipotesis beda dua rata - rata
 
Uji chi square baru
Uji chi square baruUji chi square baru
Uji chi square baru
 
Minggu 9_Teknik Analisis Korelasi
Minggu 9_Teknik Analisis KorelasiMinggu 9_Teknik Analisis Korelasi
Minggu 9_Teknik Analisis Korelasi
 
Daftar Distribusi Frekuensi
Daftar Distribusi FrekuensiDaftar Distribusi Frekuensi
Daftar Distribusi Frekuensi
 

Viewers also liked

Observacion de minerales
Observacion de mineralesObservacion de minerales
Observacion de minerales
María Guadalupe Nieves.
 
metode survey sampel
metode survey sampelmetode survey sampel
metode survey sampel
Retno Eno
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
Sofyan Nardi Saputra
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitianLucy Wong
 
Futbola
FutbolaFutbola
Futbola
adurunai
 
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdfVIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
asenju
 
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcomEuro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
Grant Thornton
 
Chan Thuong Cot Song Co
Chan Thuong Cot Song CoChan Thuong Cot Song Co
Chan Thuong Cot Song Cofreeman125
 
Selasa, 28 April 2015
Selasa, 28 April 2015Selasa, 28 April 2015
Selasa, 28 April 2015suarakarya
 
BIOSKETCH
BIOSKETCHBIOSKETCH
BIOSKETCH
butest
 
source1
source1source1
source1
butest
 
CV Arushini Padayachee
CV Arushini PadayacheeCV Arushini Padayachee
CV Arushini Padayachee
ARUSHINI PADAYACHEE
 
Tank_Porti
Tank_PortiTank_Porti
Tank_Porti
Jacqui Richards
 
Bondec - A Sentence Boundary Detector
Bondec - A Sentence Boundary DetectorBondec - A Sentence Boundary Detector
Bondec - A Sentence Boundary Detector
butest
 
ppt
pptppt
ppt
butest
 
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling SystemThe Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
butest
 

Viewers also liked (17)

Observacion de minerales
Observacion de mineralesObservacion de minerales
Observacion de minerales
 
metode survey sampel
metode survey sampelmetode survey sampel
metode survey sampel
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Metode penelitian
Metode penelitianMetode penelitian
Metode penelitian
 
Futbola
FutbolaFutbola
Futbola
 
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdfVIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
VIRAL MARKETING #DALIAANDAOI.pdf
 
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcomEuro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
Euro przestaje smakować polskim przedsiębiorcom
 
Chan Thuong Cot Song Co
Chan Thuong Cot Song CoChan Thuong Cot Song Co
Chan Thuong Cot Song Co
 
Selasa, 28 April 2015
Selasa, 28 April 2015Selasa, 28 April 2015
Selasa, 28 April 2015
 
BIOSKETCH
BIOSKETCHBIOSKETCH
BIOSKETCH
 
source1
source1source1
source1
 
20161014092236521
2016101409223652120161014092236521
20161014092236521
 
CV Arushini Padayachee
CV Arushini PadayacheeCV Arushini Padayachee
CV Arushini Padayachee
 
Tank_Porti
Tank_PortiTank_Porti
Tank_Porti
 
Bondec - A Sentence Boundary Detector
Bondec - A Sentence Boundary DetectorBondec - A Sentence Boundary Detector
Bondec - A Sentence Boundary Detector
 
ppt
pptppt
ppt
 
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling SystemThe Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
The Realization of Agent-Based E-mail automatic Handling System
 

Similar to Analisis perancangan survey

proposal kuantitatif
proposal kuantitatifproposal kuantitatif
proposal kuantitatif
Ameerican Ahmedas
 
Fairudz shahura j1 f111059
Fairudz shahura j1 f111059Fairudz shahura j1 f111059
Fairudz shahura j1 f111059irashahura
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
deditik
 
Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitian Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitian
Teoo Simpleman
 
Teknik sampling
Teknik samplingTeknik sampling
Teknik sampling
Maysta Bangkit Maryenda
 
Tugas metpen retno
Tugas metpen retnoTugas metpen retno
Tugas metpen retno
Retnols
 
Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen
Sholi Hin
 
4. BAB III.pdf
4. BAB III.pdf4. BAB III.pdf
4. BAB III.pdf
AgusSupriatna52
 
metode penelitian
metode penelitianmetode penelitian
metode penelitiannasriah1
 
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikanRangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
rizka lailatul fitriya
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
Muji Jr.
 
BAB III (1).pdf
BAB III (1).pdfBAB III (1).pdf
BAB III (1).pdf
Helsa Feby Kurnia
 
Bab iii part 1
Bab iii part 1Bab iii part 1
Bab iii part 1
Ria Yoonaddict
 
Jurnal arsitektural beserta analisa
Jurnal arsitektural beserta analisaJurnal arsitektural beserta analisa
Jurnal arsitektural beserta analisa
Bimantara Asnur
 
Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238
lxionsaga
 
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
meilya_kyky
 
Bab III PTK Olimpiade Matemati
Bab III PTK Olimpiade MatematiBab III PTK Olimpiade Matemati
Bab III PTK Olimpiade MatematiAri Sanjaya
 
Proposal bab iii
Proposal bab iiiProposal bab iii
Proposal bab iii
Iwan Hariyanto
 
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan dataInstrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Levina Lme
 

Similar to Analisis perancangan survey (20)

proposal kuantitatif
proposal kuantitatifproposal kuantitatif
proposal kuantitatif
 
Fairudz shahura j1 f111059
Fairudz shahura j1 f111059Fairudz shahura j1 f111059
Fairudz shahura j1 f111059
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
 
Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitian Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitian
 
Teknik sampling
Teknik samplingTeknik sampling
Teknik sampling
 
Tugas metpen retno
Tugas metpen retnoTugas metpen retno
Tugas metpen retno
 
Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen Deddy laporan metpen
Deddy laporan metpen
 
4. BAB III.pdf
4. BAB III.pdf4. BAB III.pdf
4. BAB III.pdf
 
metode penelitian
metode penelitianmetode penelitian
metode penelitian
 
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikanRangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
Rangkuman bab 8, 13 &amp; 14 metode penelitian pendidikan
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
BAB III (1).pdf
BAB III (1).pdfBAB III (1).pdf
BAB III (1).pdf
 
Bab iii part 1
Bab iii part 1Bab iii part 1
Bab iii part 1
 
Jurnal arsitektural beserta analisa
Jurnal arsitektural beserta analisaJurnal arsitektural beserta analisa
Jurnal arsitektural beserta analisa
 
Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238Muhammad tofa ngenda j1 f111238
Muhammad tofa ngenda j1 f111238
 
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
Ringkasan Penelitian Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Keberhasilan ...
 
Bab III PTK Olimpiade Matemati
Bab III PTK Olimpiade MatematiBab III PTK Olimpiade Matemati
Bab III PTK Olimpiade Matemati
 
Proposal bab iii
Proposal bab iiiProposal bab iii
Proposal bab iii
 
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan dataInstrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan data
 

Recently uploaded

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 

Recently uploaded (20)

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 

Analisis perancangan survey

  • 1. ANALISIS PERANCANGAN SURVEY “PENGARUH GAME TERHADAP TINGKAT PEMBELAJARAN MAHASISWA STATISTIKA” Oleh Kelompol II Retno Aidil Fajar Hilmawati
  • 2. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah : • Untuk mengetahui apakah kebiasaan bermain game dapat menyebapkan buruknya indeks prestasi yang dicapai oleh mahasiwa. • Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh frekuensi bermain game terhadap indeks prestasi belajar yang di capai oleh mahasiswa.
  • 3. • Game adalah salah satu kebutuhan sekaligus menjadi masalah besar bagi para pengguna komputer, hal tersebut dikarenakan untuk dapat menjalankan suatu game dengan nyaman, maka dibutuhkan spesifikasi komputer yang relatif tinggi dibanding komputer untuk penggunaan biasa (Wijaya Ariyana & Arifianto). • Indeks Prestasi adalah salah satu alat ukur prestasi di bidang akademik /pendidikan. Meskipun bernama "indeks", IP sebenarnya bukanlah indeks dalam pengertian sebenarnya, melainkan semacam rerata terboboti. Penggunaan IP di Indonesia memiliki perbedaan untuk tingkat dasar- menengah dan tingkat pendidikan tinggi.
  • 4. A. Ruang lingkup Ruang lingkup penelitian ini dilakukan dalam ruang lingkup pengaruh frekuensi rata-rata bermain game dalam satu minggu terhadap indeks prestasi belajar mahasiwa pada satu semester.
  • 5. B. Jenis Penelitian Ada beberapa jenis penelitian dalam survey, diantaranya adalah Deskriptif dan Korelasi. Adapun jenis penelitian yang kami gunakan adalah Korelasi. Penelitian korelasi adalah suatu penelitian yang melibatkan tindakan pengumpulan data guna menentukan, apakah ada hubungan dan tingkat hubungan antara dua variabel atau lebih. Adanya hubungan dan tingkat variabel yang penting, karena dengan mengetahui tingkat hubungan yang ada, peneliti akan dapat mengembangkannya sesuai dengan tujuan penelitian. (Sukardi, 2003:166)
  • 6. C. Populasi dan Metode Sampling Populasi adalah keseluruhan obyek yang menjadi pusat perhatian penelitian dan tempat untuk menggeneralisasi temuan penelitian (Sandjaja 2006:179). Sampel merupakan bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi (Sugiyono, 2007:62). Metode yang penarikan sampel yang kami gunakan adalah Metode Acak Sederhana (Simple Random Sampling). Pengambilan (Simple Random Sampling) sampel acak sederhana adalah suatu cara pengambilan sampel dimana tiap unsur yg membentuk populasi diberi kesempatan yg sama utk terpilih menjadi sampel. Sampel yang kami ambil sebanyak 30 orang responden.
  • 7. D. Jenis Data 1. Data Primer Yaitu data yang diperoleh langsung dari objek penelitian yang diteliti melalui pengamatan terhadap objek. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dari karyawan bagian produksi CV. Yugatama Prima Mandiri. 2. . Data Sekunder Yaitu data yang berasal dari laporan arau catatan serta arsip-arsip yang terdapat dalam perusahaan yang dapat mendukung data primer, misalnya bagan struktur organisasi dan bagan proses produksi perusahaan. Data sekunder juga diperoleh peneliti dari penelitian terdahulu yang telah dilakukan oleh lembaga maupun institusi terkait. Pada penelitian ini kami menggunakan data primer yang diperoleh dari responden dalam hal ini adalah mahasiswa statistika universitas tadulako.
  • 8. E. Metode Pengumpulan Data Metode Pengumpulan Data merupakan teknik atau cara yang dilakukan untuk mengumpulkan data. Metode menunjuk suatu cara sehingga dapat diperlihatkan penggunaannya melalui angket, wawancara, pengamatan, tes, dkoumentasi dan sebagainya. 1. WAWANCARA 2. OBSERVASI 3. Angket atau kuesioner (questionnaire) Jenis pengumpulan data yang kami gunakan adalah Wawancara.
  • 9. F. Definisi Operasional Variabel Dalam penelitian ini terdapat 1 variabel bebas yang mempengaruhi Indeksp prestasi mahasiswa Prodi statistika Universitas Tadulako. 1) Variabel Bebas Frekuensi Bermain game mahasiswa dalam satu minggu selama satu semester (X) 2) Variabel Terikat Indeks Prestasi Belajar Mahasiswa (Y)
  • 10. G. Model Analisis Regresi Linier Model yang cocok dengan penelitian ini adalah model analisis regresi linier sederhana Analisis regresi linear Sederhana menurut Arikunto (2002 : 270) uji regresi linear sederhana adalah regresi linier dimana sebuah variabel terikat (Y) dihubungkan dengan satu variabel bebas (X). Penelitian ini menggunakan analisis regresi seerhana, dimana Indeks prestasi sebagai variabel dependent sedangkan Tingkat Frekuensi bermain game mahasiswa merupakan variabel independent. Untuk bentuk persamaan fungsionalnya adalah sebagai berikut: Y = f (X) Lalu hubungan fungsional tersebut dianalisis dengan persamaan model sebagai berikut : Y = β0 + β1 X1 + e Dimana : Y = Indeks Prestasi X = Frekuensi bermain game mahasiswa Β0 = Konstanta e = Eror
  • 11. H. Teknik Analisa Data Pengolahan data yang akan dilakukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : Pengumpulan data yang bersumber dari hasil penelitian didapat dari wawancara Pentabulasian data ke dalam table, terutama data dari data primer yang didapat. Melakukan pengukuran data dengan menentukan skor jumlah keseluruhan tiap responden data yang diperoleh, berikut adalah caranya : 1) Data direkapitulasi berdasarkan indicator dari variabel bebas dan variabel terikat sehingga didapatkan jumlah skor dari masing-masing variabel. 2) Data di analisa dan diperoleh kategori penilaian terhadap masing- masing.
  • 12. I. Pengujian Hipotesis a. Uji F Uji f dilakukan untuk menguji apakah variabel-variabel bebas secara keseluruhan berpengaruh terhadap variabel terikat dengan tahapan sebagai berikut: Merumuskan hipotesis H0 : β1, β2, β3, ………, βn = 0, artinya variabel-variabel bebas secara keseluruhan tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap variabel terikat. H1 : β1, β2, β3, ……….., β ≠ 0, artinya variabel-variabel bebas secara keseluruhan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikat. Menentukan tingkat signifikansi Tingkat Signifikansi yang di harapakan adalah α = 5 % atau tingkat kepercayaan sebesar 95% Membandingkan nilai F hitung dengan F table Jika F hitung < F table, maka H0 diterima dan H1 ditolak Jika F hitung > F table, maka H0 ditolak dan H1 diterima
  • 13. I. Pengujian Hipotesis b. Uji R² R² digunakan untuk mengukur besarnya pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. R² mempunyai nilai antara 0-1 (0<R²<1). Semakin tinggi nilai suatu R² regresi atau semakin mendekati 1, maka akan semakin baik regresinya. Sebaliknya apabila nilai R² suatu regresi semakin kecil akan membuat kesimpulan dari regresi tersebut tidak dipercaya.