SlideShare a Scribd company logo
SISTEM INDRA (2)
Oleh Noyalita Khodijah
Standar
Kompetensi
Menjelaskan struktur dan fungsi
organ manusia dan hewan
tertentu, kelainan/penyakit yang
mungkin terjadi serta
implikasinya pada Salingtemas
Kompetensi Dasar
Menjelaskan keterkaitan antara
struktur, fungsi dan proses serta
kelainan/ penyakit yang dapat
terjadi pada sistem regulasi
manusia (saraf, endokrin dan
penginderaan)
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat mengidentifikasi struktur
dan dan fungsi indra peraba dan
perasa (kulit)
2. Siswa dapat mendeskripsikan struktur
dan fungsi indra pengecap (lidah)
3. Siswa dapat mendeskripsikan struktur
dan fungsi indra pembau (hidung)
lima macam alat indra pada tubuh
manusia yaitu:
1. indra penglihat
2. Indra pendengar
3. Indra peraba dan perasa
4. Indra pencium
5. Indera pengecap.
Indra Peraba dan Perasa (Kulit)
 Kulit manusia tersusun
oleh tiga lapisan, yaitu
epidermis, dermis, dan
hipodermis.
 Pada epidermis terdapat
reseptor untuk rasa sakit
dan tekanan lemah.
 Pada dermis terdapat
reseptor untuk
panas, dingin dan tekanan
kuat
Macam-macam reseptor pada kulit
 Ujung saraf bebas
menerima rangsang
nyeri/sakit
 Korpuskula Meissner
menerima rangsang
sentuhan
 Korpuskula Paccini
menerima rangsang
tekanan
 Korpuskula Ruffini
menerima rangsang
panas
 Korpuskula Krausse
menerima rangsang
dingin
Indra Pengecap (Lidah)
Rangsangan kimia yang berasal dari luar
tubuh diterima oleh kemoreseptor
Kemoreseptor terhadap lingkungan luar
adalah berupa tunas pengecap yang
terdapat pada lidah.
Zat harus larut dalam kelembaban mulut
sehingga dapat menstimulasi kuncup
rasa/tunas pengecap.
Penjuluran Kuncup Pengecap (papila)
 Papila filiformis
banyak dan menyebar
pada seluruh permukaan
lidah yang berfungsi untuk
menerima rasa sentuh
dari rasa pengecapan.
 papila foliata
umumnya banyak terletak
pada bagian sisi lidah.
 Papila fungiformis
menyebar pada
permukaan ujung dan
sisi lidah dan berbentuk
jamur.
 Papila sirkumvalata
memiliki bentuk V dan
terdapat 8–12 jenis yang
terletak di bagian dasar
lidah.
Rasa yang dikenal lidah
 Pahit, ditimbulkan oleh alkaloid tumbuhan. Alkaloid
ialah zat-zat organik yang aktif dalam kegiatan fisiologis
yang terdapat dalam tumbuhan. Contohnya ialah
kina, cafein, nikotin, morfin dan lain-lain. Banyak dari
zat-zat ini bersifat racun.
 Asin, ditimbulkan oleh kation Na+, K+ dan Ca+
 Manis, ditimbulkan oleh gugus OH- dalam molekul
organik. Gugus ini terdapat pada gula, keton dan asam
amino tertentu.
 Asam, ditimbulkan oleh ion H+
Proses Pengecapan
Makanan/minuman  reseptor
(ujung saraf yang mempunyai
rambut (Gustatory hair)  otak
(daerah pengecap primer di
lobus parietalis)  interpretasi
rasa.
Indra Pembau (Hidung)
Rongga hidung
mempunyai tiga lapisan
yang dipisahkan oleh
tulang.
Rongga atas berisi
ujung-ujung cabang
saraf cranial, yaitu saraf
olfaktori (saraf
pembau).
 Hidung terlindung
dari lapisan tulang
rawan dan bagian
rongga dalam
mengandung sel-sel
epitel yang berfungsi
untuk menerima
rangsang kimia.
 Bagian tersebut
dilengkapi lendir dan
rambut-rambut
pembau
Proses Penciuman
 Zat kimia berupa gas atau uap  mencapai reseptor
pembau  zat larut dalam lendir hidung (pengikatan
zat dengan protein membran pada dendrit)  impuls
menjalar ke akson (Beribu-ribu akson bergabung
menjadi suatu bundel yang disebut saraf I otak
(olfaktori)  menembus lamina cribosa tulang
ethmoid  rongga hidung  bersinaps dengan
neuron-neuron tractus olfactorius  impuls dijalarkan
ke daerah pembau primer pada korteks otak untuk
diinterpretasikan.
Alat indra 2

More Related Content

What's hot

Power point IPA kel 11
Power point IPA kel 11Power point IPA kel 11
Power point IPA kel 11
viazia
 
Indera manusiaku
Indera manusiakuIndera manusiaku
Indera manusiaku
Alya Fauzia
 
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
Langgeng Archer
 
Sistem Indra Pada Manusia
Sistem Indra Pada ManusiaSistem Indra Pada Manusia
Sistem Indra Pada Manusia
ahmad arif
 
Makalah sistem indera
Makalah sistem inderaMakalah sistem indera
Makalah sistem indera
Anggi Cahyanti
 
Sistem panca indera
Sistem panca inderaSistem panca indera
Sistem panca indera
shafhandustur
 
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca inderapengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
husna una
 
Biologi SMA Sistem indera
Biologi SMA Sistem inderaBiologi SMA Sistem indera
Biologi SMA Sistem indera
Rifda Latifa
 
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XISistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
Elmira Zanjabila
 
sistem indra pada manusia
sistem indra pada manusiasistem indra pada manusia
sistem indra pada manusia
afifah Zlr
 
Anfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderaAnfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderalarasamanah
 
Ppt. panca indra
Ppt. panca indraPpt. panca indra
Ppt. panca indra
kristanto djuwahir
 
Ppt alat indera pada manusia
Ppt alat indera pada manusiaPpt alat indera pada manusia
Ppt alat indera pada manusiaRiski Widiana
 
fisiologi Panca indra
fisiologi Panca indrafisiologi Panca indra
fisiologi Panca indra
Tina Surya
 
Biologi SMA - Alat Indera
Biologi SMA - Alat InderaBiologi SMA - Alat Indera
Biologi SMA - Alat Indera
Rifda Latifa
 
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MASistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
Yaya Nicky
 
Makalah alat indra
Makalah alat indraMakalah alat indra
Makalah alat indra
Operator Warnet Vast Raha
 
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra ManusiaAnatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
Wahyu Agustianto
 

What's hot (20)

Power point IPA kel 11
Power point IPA kel 11Power point IPA kel 11
Power point IPA kel 11
 
Indera manusiaku
Indera manusiakuIndera manusiaku
Indera manusiaku
 
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
Presentasi Alat Indra peraba dan Indra pendengar Kelas xi ipa 2
 
Sistem Indra Pada Manusia
Sistem Indra Pada ManusiaSistem Indra Pada Manusia
Sistem Indra Pada Manusia
 
Makalah sistem indera
Makalah sistem inderaMakalah sistem indera
Makalah sistem indera
 
Sistem panca indera
Sistem panca inderaSistem panca indera
Sistem panca indera
 
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca inderapengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
pengertian anatomi fisiologi manusia dan sistem panca indera
 
Biologi SMA Sistem indera
Biologi SMA Sistem inderaBiologi SMA Sistem indera
Biologi SMA Sistem indera
 
Panca indra
Panca indraPanca indra
Panca indra
 
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XISistem Indra - Biologi Kelas XI
Sistem Indra - Biologi Kelas XI
 
sistem indra pada manusia
sistem indra pada manusiasistem indra pada manusia
sistem indra pada manusia
 
Anfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderaAnfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancaindera
 
Ppt. panca indra
Ppt. panca indraPpt. panca indra
Ppt. panca indra
 
Ppt alat indera pada manusia
Ppt alat indera pada manusiaPpt alat indera pada manusia
Ppt alat indera pada manusia
 
fisiologi Panca indra
fisiologi Panca indrafisiologi Panca indra
fisiologi Panca indra
 
Biologi SMA - Alat Indera
Biologi SMA - Alat InderaBiologi SMA - Alat Indera
Biologi SMA - Alat Indera
 
Alat indera
Alat inderaAlat indera
Alat indera
 
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MASistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
Sistem koordinasi 1 ( indera) kelas 2 SMA/MA
 
Makalah alat indra
Makalah alat indraMakalah alat indra
Makalah alat indra
 
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra ManusiaAnatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
Anatomi Fisiologi Manusia - Alat Indra Manusia
 

Similar to Alat indra 2

Sistem koordinasi
Sistem koordinasiSistem koordinasi
Sistem koordinasi
Dio Altha
 
PANCA INDERA PPT.pptx
PANCA INDERA PPT.pptxPANCA INDERA PPT.pptx
PANCA INDERA PPT.pptx
GedeputuNikibagus
 
PPT ipa KB 2.pptx
PPT ipa KB 2.pptxPPT ipa KB 2.pptx
PPT ipa KB 2.pptx
NurAzikin2
 
Organ indra kel iii
Organ indra kel iiiOrgan indra kel iii
Organ indra kel iiiWelly Andrei
 
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusiaPower point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
siakadurban
 
TUGAS BIO TERBARU.pptx
TUGAS BIO TERBARU.pptxTUGAS BIO TERBARU.pptx
TUGAS BIO TERBARU.pptx
SintiaEka3
 
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9jBab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Nining Mtsnkra
 
10. Sistem Indera Manusia.pptx
10. Sistem Indera Manusia.pptx10. Sistem Indera Manusia.pptx
10. Sistem Indera Manusia.pptx
DikaSetia1
 
Pp indra very good part editan
Pp indra very good part editanPp indra very good part editan
Pp indra very good part editanWidya Saraswati
 
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Mohammad Nur
 
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Mulya Yanto
 
Lkm 2-kelompok-4
Lkm 2-kelompok-4Lkm 2-kelompok-4
Lkm 2-kelompok-4
Alfun Hidayatulloh
 
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).pptSISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
AchmadNurcholis5
 
Organ dan fungsinya 4
Organ dan fungsinya 4Organ dan fungsinya 4
Organ dan fungsinya 4
Anka Rahmi Utami
 
ORGANISASI KEHIDUPAN
ORGANISASI KEHIDUPANORGANISASI KEHIDUPAN
ORGANISASI KEHIDUPAN
Nadila Puspa Anggarini Anggarini
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
rexydwiakbar
 
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan raniAlat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Rahmat Hidayat
 
Alat indra
Alat indraAlat indra
Alat indra
indah nb
 

Similar to Alat indra 2 (20)

Sistem koordinasi
Sistem koordinasiSistem koordinasi
Sistem koordinasi
 
PANCA INDERA PPT.pptx
PANCA INDERA PPT.pptxPANCA INDERA PPT.pptx
PANCA INDERA PPT.pptx
 
PPT ipa KB 2.pptx
PPT ipa KB 2.pptxPPT ipa KB 2.pptx
PPT ipa KB 2.pptx
 
Organ indra kel iii
Organ indra kel iiiOrgan indra kel iii
Organ indra kel iii
 
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusiaPower point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
 
TUGAS BIO TERBARU.pptx
TUGAS BIO TERBARU.pptxTUGAS BIO TERBARU.pptx
TUGAS BIO TERBARU.pptx
 
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9jBab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
Bab 3 sistem saraf dan alat indra 9j
 
10. Sistem Indera Manusia.pptx
10. Sistem Indera Manusia.pptx10. Sistem Indera Manusia.pptx
10. Sistem Indera Manusia.pptx
 
KE
KEKE
KE
 
Pp indra very good part editan
Pp indra very good part editanPp indra very good part editan
Pp indra very good part editan
 
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
 
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
 
Lkm 2-kelompok-4
Lkm 2-kelompok-4Lkm 2-kelompok-4
Lkm 2-kelompok-4
 
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).pptSISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
SISTEM REGULAS PADA MANUSIAI (INDERA).ppt
 
Organ dan fungsinya 4
Organ dan fungsinya 4Organ dan fungsinya 4
Organ dan fungsinya 4
 
ORGANISASI KEHIDUPAN
ORGANISASI KEHIDUPANORGANISASI KEHIDUPAN
ORGANISASI KEHIDUPAN
 
Biologi
BiologiBiologi
Biologi
 
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan raniAlat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
 
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora) GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
 
Alat indra
Alat indraAlat indra
Alat indra
 

More from Noyalita Khadij

Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
Fotosintesis
Noyalita Khadij
 
Sistem saraf
Sistem sarafSistem saraf
Sistem saraf
Noyalita Khadij
 
Kelainan saraf dan hormon
Kelainan saraf dan hormonKelainan saraf dan hormon
Kelainan saraf dan hormon
Noyalita Khadij
 
Sistem hormon
Sistem hormonSistem hormon
Sistem hormon
Noyalita Khadij
 
Respirasi
RespirasiRespirasi
Respirasi
Noyalita Khadij
 

More from Noyalita Khadij (11)

Fotosintesis
FotosintesisFotosintesis
Fotosintesis
 
Sistem saraf
Sistem sarafSistem saraf
Sistem saraf
 
Sistem reproduksi
Sistem reproduksiSistem reproduksi
Sistem reproduksi
 
Sistem ekskresi3
Sistem ekskresi3Sistem ekskresi3
Sistem ekskresi3
 
Sistem ekskresi2
Sistem ekskresi2Sistem ekskresi2
Sistem ekskresi2
 
Sistem ekskresi
Sistem ekskresiSistem ekskresi
Sistem ekskresi
 
Kelainan saraf dan hormon
Kelainan saraf dan hormonKelainan saraf dan hormon
Kelainan saraf dan hormon
 
Kelainan indra
Kelainan indraKelainan indra
Kelainan indra
 
Alat indra 1
Alat indra 1Alat indra 1
Alat indra 1
 
Sistem hormon
Sistem hormonSistem hormon
Sistem hormon
 
Respirasi
RespirasiRespirasi
Respirasi
 

Alat indra 2

  • 1. SISTEM INDRA (2) Oleh Noyalita Khodijah
  • 2. Standar Kompetensi Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada Salingtemas
  • 3. Kompetensi Dasar Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi dan proses serta kelainan/ penyakit yang dapat terjadi pada sistem regulasi manusia (saraf, endokrin dan penginderaan)
  • 4. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat mengidentifikasi struktur dan dan fungsi indra peraba dan perasa (kulit) 2. Siswa dapat mendeskripsikan struktur dan fungsi indra pengecap (lidah) 3. Siswa dapat mendeskripsikan struktur dan fungsi indra pembau (hidung)
  • 5.
  • 6. lima macam alat indra pada tubuh manusia yaitu: 1. indra penglihat 2. Indra pendengar 3. Indra peraba dan perasa 4. Indra pencium 5. Indera pengecap.
  • 7. Indra Peraba dan Perasa (Kulit)  Kulit manusia tersusun oleh tiga lapisan, yaitu epidermis, dermis, dan hipodermis.  Pada epidermis terdapat reseptor untuk rasa sakit dan tekanan lemah.  Pada dermis terdapat reseptor untuk panas, dingin dan tekanan kuat
  • 8.
  • 9. Macam-macam reseptor pada kulit  Ujung saraf bebas menerima rangsang nyeri/sakit  Korpuskula Meissner menerima rangsang sentuhan  Korpuskula Paccini menerima rangsang tekanan  Korpuskula Ruffini menerima rangsang panas  Korpuskula Krausse menerima rangsang dingin
  • 10. Indra Pengecap (Lidah) Rangsangan kimia yang berasal dari luar tubuh diterima oleh kemoreseptor Kemoreseptor terhadap lingkungan luar adalah berupa tunas pengecap yang terdapat pada lidah. Zat harus larut dalam kelembaban mulut sehingga dapat menstimulasi kuncup rasa/tunas pengecap.
  • 11. Penjuluran Kuncup Pengecap (papila)  Papila filiformis banyak dan menyebar pada seluruh permukaan lidah yang berfungsi untuk menerima rasa sentuh dari rasa pengecapan.  papila foliata umumnya banyak terletak pada bagian sisi lidah.  Papila fungiformis menyebar pada permukaan ujung dan sisi lidah dan berbentuk jamur.  Papila sirkumvalata memiliki bentuk V dan terdapat 8–12 jenis yang terletak di bagian dasar lidah.
  • 12.
  • 13. Rasa yang dikenal lidah  Pahit, ditimbulkan oleh alkaloid tumbuhan. Alkaloid ialah zat-zat organik yang aktif dalam kegiatan fisiologis yang terdapat dalam tumbuhan. Contohnya ialah kina, cafein, nikotin, morfin dan lain-lain. Banyak dari zat-zat ini bersifat racun.  Asin, ditimbulkan oleh kation Na+, K+ dan Ca+  Manis, ditimbulkan oleh gugus OH- dalam molekul organik. Gugus ini terdapat pada gula, keton dan asam amino tertentu.  Asam, ditimbulkan oleh ion H+
  • 14.
  • 15. Proses Pengecapan Makanan/minuman  reseptor (ujung saraf yang mempunyai rambut (Gustatory hair)  otak (daerah pengecap primer di lobus parietalis)  interpretasi rasa.
  • 16. Indra Pembau (Hidung) Rongga hidung mempunyai tiga lapisan yang dipisahkan oleh tulang. Rongga atas berisi ujung-ujung cabang saraf cranial, yaitu saraf olfaktori (saraf pembau).
  • 17.  Hidung terlindung dari lapisan tulang rawan dan bagian rongga dalam mengandung sel-sel epitel yang berfungsi untuk menerima rangsang kimia.  Bagian tersebut dilengkapi lendir dan rambut-rambut pembau
  • 18. Proses Penciuman  Zat kimia berupa gas atau uap  mencapai reseptor pembau  zat larut dalam lendir hidung (pengikatan zat dengan protein membran pada dendrit)  impuls menjalar ke akson (Beribu-ribu akson bergabung menjadi suatu bundel yang disebut saraf I otak (olfaktori)  menembus lamina cribosa tulang ethmoid  rongga hidung  bersinaps dengan neuron-neuron tractus olfactorius  impuls dijalarkan ke daerah pembau primer pada korteks otak untuk diinterpretasikan.