SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
PRESENTASI
Oleh:
Muh. Riyan Rizaldy
Nur Asikin
Curnia Arif
Sarida Vitadamayanti
Organ dan Sistem Organ pada
Hewan Tingkat Tinggi (Vertebrata)
Organ atau sistem organ pada berbagai jenis
vertebrata tidak sama, hal ini tergantung pada jenis
dan tingkatan kedudukan dalam taksonominya
K e g I a t a n b e l a j a r 2
Pada vertebrata dikenal beberapa kelas, antara lain:
1. Kelas Pisces
2. Kelas Amphibia (Amfibi)
3. Kelas Reptilia (Reptil)
4. Aves ( Aves), dan
5. Kelas Mamalia (Mamalia)
Adapun beberapa sistem organ yang
umumnya perlu kita ketahui pada
tubuh makhluk hidup, termasuk
vertebrata, diantaranya :
1. Sistem Pernapasan
2. Sistem Pencernaan
3. Sistem Gerak dan
4. Sistem Transportasi
A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata
Sistem Pernapasan
1 2 3
4 5
Keterangan:
1. Pisces
2. Amfibi
3. Reptil
4. Aves
5. Mamalia (Manusia)
A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata
Sistem Pencernaan
1 2 3
4 5
Keterangan:
1. Pisces
2. Amfibi
3. Reptil
4. Aves
5. Mamalia (Manusia)
A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata
Sistem Gerak
1 2 3
4 5 Keterangan:
1. Pisces
2. Amfibi
3. Reptil
4. Aves
5. Mamalia (Manusia)
A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata
Sistem Transportasi
1 2 3
4 5 Keterangan:
1. Pisces
2. Amfibi
3. Reptil
4. Aves
5. Mamalia (Manusia)
Organ Indra pada Manusia
No. Indra Organ Sel-sel Reseptor Rangang
1 Penglihat Mata Sel keruncut (core) dan sel batang (rod) Cahaya
2 Pendengar Telinga Organ korti Gelombang Suara
3 Pengecap Lidah Putting pengecap Kontak Kimis
4 Pencium Hidung Sel-sel pembaur/pencium (alfactory) Kontak Kimia
5 Peraba Kulit Korpuskel takil Kontak Fisik
Indra adalah organ tubuh yang peka terhadap rangsang tertentu.
Indra terbaru menjadi dua yaitu:
1. Indra Luar (Eksternal) yang berupa indra penglihat, pendengar, perasa, pengecap, dan
pencium yang digunakan untuk memperoleh informasi dari luar melalui sel-sel reseptornya
2. Indra Dalam (Internal) bertugas menyampaikan informasi yang berasal dari dalam tubuh,
misalnya rasa pegal, lapar, haus, atau sakit.
Indra yang terpenting adalah penglihatan.
1. Indra Penglihatan
Bagian otak yang berhubung dengan indra ini lebih
besar daripada yang berhubungan dengan indra lain.
a. Bagian-bagian bola mata
1. Kornea
2. Selaput Pelangi atau iris
3. Lensa
4. Retin
a) Bintik kuning
b) Bintik buta
b. Beberapa gangguan pada indra penglihat:
1. Rabun Jauh *Miop)
2. Rabun Dekat (Hipermetrop)
3. Astigmatism
4. Presbiop
5. Rabun senja
6. Buta Warna
7. Mata Juling
2. Indra Pendengar
Sebagian besar organ telinga terletak di
dalam tengkorak
Telinga terbagi menjadi tiga bagian,
yaitu:
1. Telinga luar
2. Telinga tengah
3. Telinga dalam
Bunyi bergetar dan bergerak di udara dalam
bentuk gelombang bisa di interprestasikan
getarannya menjadi berbagai bunyi melalui
pendengeran (telinga)
a. Telinga luar
Terdiri dari daun telinga, lubang telinga, kelenjar
minyak, dan selaput / gendang telinga.
b. Telinga tengah
Dalam rongga ini terdaoat tiga buah tulang
pendengaran yang sangat halus dan letaknya
bersambungan (asikel). Ketiga tulang tsb yaitu tulang
martil, tulang landasan, dan tulang sanggurdi.
c. Telinga dalam
Telinga dalam berawal dari tingkap oval dan
terowongan disebut labirin. Bagian utama labirin yaitu
saluran gelung yang berhubungan dg keseimbangan
dan koklea.
3. Indra Penciuman
Ketika kita menikmati aroma harum
bunga atau parfum, hal itu berkat indra
pencium yang terdapat dalam rangga
hidung
Ketika mencium bau, kita menginra
partikel-partikel kimia di udara
Struktur Indra Penciuman :
1. Udara masuk melalui rongga hidung
2. Mengalir ke sel reseptor di belakang lubang
menuju pembuluh penciuman
3. Lalu dialirkan melalui saluran pernapasan ke
bagian belakang tenggorokan
4. Kemudian turun ke pipa udara sampai paru.
Manusia bisa membedakan lebih dari 3.000
jenis zar kimia melalui baunya. Akan tetapi,
apabila dibandingkan dengan indra pencium
beberapa mamalia, kita masih kalah peka.
Beberapa binatang mamalia dapat
membedakan bau yang tidak tercium oleh kita.
4. Indra Pengecap
Pada saat mengecap makanan, cita rasa yang
timbul sebenarnya adalah campuran antara
rasa dan bau
Sel penerima rasa terletak di lidah
Ketika mengunyak makanan, sel-sel penerima
pada lidah dan hidung menyampaikan
informasi ke otak
Permukaan lidah tampak bercelah dan banyak
tonjolan kecil disebut papil (papilla).
Papil memiliki pucuk pengecap dengan
sekumpulan sel peka (sensoris) dalam rongga
mukusnya.
Pucuk pengecap dapat membedakan empat
rasa pokok, yaitu asam, pahit, manis dan asin.
Salah satu jenis penerima hanya dapat
merasakan satu jenis rasa, masing-masing
terletak di bagian lidah yang berbeda
5. Indra Peraba dan Perasa
Untuk membedakan kasar dan halus, panas dan dingin, sakit
dan tidak, itu dikarenakan adanya indra peraba dan perasa.
Organ peraba dan perasa kita adalah kulit
Kulit terdiri atas 3 lapiran, yaitu Epidermis, Dermis dan
Hipodermis.
Epidermis/lapisan luar merupakan lapisan pelindung
Hipodermis adalah lapisan terdalam yang kaya akan jaringan
lemak untuk menghangatkan tubuh
Dermis/lapiran tengah ini mengandung kelenjar keringat,
kelenjar minyak, folikel ramnbut, pembuluh darah, saraf dan
sel penerima khusu yang berkaitan dg indra peraba dan perasa
Terima kasih…

More Related Content

Similar to PPT ipa KB 2.pptx

KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptx
KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptxKELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptx
KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptxsyahrul266149
 
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan raniAlat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan raniRahmat Hidayat
 
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Mulya Yanto
 
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Mohammad Nur
 
Bab 1 organ deria
Bab 1 organ deriaBab 1 organ deria
Bab 1 organ deriaKhas Midzan
 
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMP
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMPAlat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMP
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMPPrayoga Benzena
 
MAKALAH INSEKTA
MAKALAH  INSEKTAMAKALAH  INSEKTA
MAKALAH INSEKTAR Januari
 
Laporan praktikum pengindraan
Laporan praktikum pengindraanLaporan praktikum pengindraan
Laporan praktikum pengindraanKumalaa Maulanii
 
pembuatan insektarium dan preparat basah
pembuatan insektarium dan preparat basahpembuatan insektarium dan preparat basah
pembuatan insektarium dan preparat basahSitti Nur Fadillah
 
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7SilviaSaragih2
 
Sistem indra
Sistem indraSistem indra
Sistem indraasrul888
 
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusiaPower point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusiasiakadurban
 
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sd
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sdRangkuman materi ipa_kelas_6_sd
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sdNurul Trisona
 
Anfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderaAnfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderalarasamanah
 

Similar to PPT ipa KB 2.pptx (20)

KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptx
KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptxKELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptx
KELOMPOK 1 PPT Arthopoda.pptx
 
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora) GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
GERAK REFLEKS PADA SPINAL KATAK SAWAH (Fejervarya cancrivora)
 
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan raniAlat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
Alat indra gw kelompok rahmat,reymon,kia,dan rani
 
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
Rangkumanmateriipakelas6sd 110124235201-phpapp01-140320063351-phpapp02
 
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
Rangkuman IPA Kelas 6 Semester 1 - 2
 
Bab 1 organ deria
Bab 1 organ deriaBab 1 organ deria
Bab 1 organ deria
 
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMP
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMPAlat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMP
Alat Indra Manusia IPA (ilmu pengetahuan alam) SD - SMP
 
Annelida
AnnelidaAnnelida
Annelida
 
MAKALAH INSEKTA
MAKALAH  INSEKTAMAKALAH  INSEKTA
MAKALAH INSEKTA
 
Alat indra 2
Alat indra 2Alat indra 2
Alat indra 2
 
Laporan praktikum pengindraan
Laporan praktikum pengindraanLaporan praktikum pengindraan
Laporan praktikum pengindraan
 
pembuatan insektarium dan preparat basah
pembuatan insektarium dan preparat basahpembuatan insektarium dan preparat basah
pembuatan insektarium dan preparat basah
 
Alat indera
Alat inderaAlat indera
Alat indera
 
Alat indera
Alat inderaAlat indera
Alat indera
 
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7
PPT - KLASIFIKASI - INSEKTA - IPA KELAS 7
 
Sistem indra
Sistem indraSistem indra
Sistem indra
 
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusiaPower point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
Power point anatomi dan fisiologi sistem pengindraan manusia
 
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sd
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sdRangkuman materi ipa_kelas_6_sd
Rangkuman materi ipa_kelas_6_sd
 
Anfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancainderaAnfis 7 sistem pancaindera
Anfis 7 sistem pancaindera
 
Chordata
ChordataChordata
Chordata
 

PPT ipa KB 2.pptx

  • 1. PRESENTASI Oleh: Muh. Riyan Rizaldy Nur Asikin Curnia Arif Sarida Vitadamayanti
  • 2. Organ dan Sistem Organ pada Hewan Tingkat Tinggi (Vertebrata) Organ atau sistem organ pada berbagai jenis vertebrata tidak sama, hal ini tergantung pada jenis dan tingkatan kedudukan dalam taksonominya K e g I a t a n b e l a j a r 2 Pada vertebrata dikenal beberapa kelas, antara lain: 1. Kelas Pisces 2. Kelas Amphibia (Amfibi) 3. Kelas Reptilia (Reptil) 4. Aves ( Aves), dan 5. Kelas Mamalia (Mamalia) Adapun beberapa sistem organ yang umumnya perlu kita ketahui pada tubuh makhluk hidup, termasuk vertebrata, diantaranya : 1. Sistem Pernapasan 2. Sistem Pencernaan 3. Sistem Gerak dan 4. Sistem Transportasi
  • 3. A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata Sistem Pernapasan 1 2 3 4 5 Keterangan: 1. Pisces 2. Amfibi 3. Reptil 4. Aves 5. Mamalia (Manusia)
  • 4. A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata Sistem Pencernaan 1 2 3 4 5 Keterangan: 1. Pisces 2. Amfibi 3. Reptil 4. Aves 5. Mamalia (Manusia)
  • 5. A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata Sistem Gerak 1 2 3 4 5 Keterangan: 1. Pisces 2. Amfibi 3. Reptil 4. Aves 5. Mamalia (Manusia)
  • 6. A. Organ dan Sistem Organ pada Vertebrata Sistem Transportasi 1 2 3 4 5 Keterangan: 1. Pisces 2. Amfibi 3. Reptil 4. Aves 5. Mamalia (Manusia)
  • 7. Organ Indra pada Manusia No. Indra Organ Sel-sel Reseptor Rangang 1 Penglihat Mata Sel keruncut (core) dan sel batang (rod) Cahaya 2 Pendengar Telinga Organ korti Gelombang Suara 3 Pengecap Lidah Putting pengecap Kontak Kimis 4 Pencium Hidung Sel-sel pembaur/pencium (alfactory) Kontak Kimia 5 Peraba Kulit Korpuskel takil Kontak Fisik Indra adalah organ tubuh yang peka terhadap rangsang tertentu. Indra terbaru menjadi dua yaitu: 1. Indra Luar (Eksternal) yang berupa indra penglihat, pendengar, perasa, pengecap, dan pencium yang digunakan untuk memperoleh informasi dari luar melalui sel-sel reseptornya 2. Indra Dalam (Internal) bertugas menyampaikan informasi yang berasal dari dalam tubuh, misalnya rasa pegal, lapar, haus, atau sakit.
  • 8. Indra yang terpenting adalah penglihatan. 1. Indra Penglihatan Bagian otak yang berhubung dengan indra ini lebih besar daripada yang berhubungan dengan indra lain. a. Bagian-bagian bola mata 1. Kornea 2. Selaput Pelangi atau iris 3. Lensa 4. Retin a) Bintik kuning b) Bintik buta b. Beberapa gangguan pada indra penglihat: 1. Rabun Jauh *Miop) 2. Rabun Dekat (Hipermetrop) 3. Astigmatism 4. Presbiop 5. Rabun senja 6. Buta Warna 7. Mata Juling
  • 9. 2. Indra Pendengar Sebagian besar organ telinga terletak di dalam tengkorak Telinga terbagi menjadi tiga bagian, yaitu: 1. Telinga luar 2. Telinga tengah 3. Telinga dalam Bunyi bergetar dan bergerak di udara dalam bentuk gelombang bisa di interprestasikan getarannya menjadi berbagai bunyi melalui pendengeran (telinga) a. Telinga luar Terdiri dari daun telinga, lubang telinga, kelenjar minyak, dan selaput / gendang telinga. b. Telinga tengah Dalam rongga ini terdaoat tiga buah tulang pendengaran yang sangat halus dan letaknya bersambungan (asikel). Ketiga tulang tsb yaitu tulang martil, tulang landasan, dan tulang sanggurdi. c. Telinga dalam Telinga dalam berawal dari tingkap oval dan terowongan disebut labirin. Bagian utama labirin yaitu saluran gelung yang berhubungan dg keseimbangan dan koklea.
  • 10. 3. Indra Penciuman Ketika kita menikmati aroma harum bunga atau parfum, hal itu berkat indra pencium yang terdapat dalam rangga hidung Ketika mencium bau, kita menginra partikel-partikel kimia di udara Struktur Indra Penciuman : 1. Udara masuk melalui rongga hidung 2. Mengalir ke sel reseptor di belakang lubang menuju pembuluh penciuman 3. Lalu dialirkan melalui saluran pernapasan ke bagian belakang tenggorokan 4. Kemudian turun ke pipa udara sampai paru. Manusia bisa membedakan lebih dari 3.000 jenis zar kimia melalui baunya. Akan tetapi, apabila dibandingkan dengan indra pencium beberapa mamalia, kita masih kalah peka. Beberapa binatang mamalia dapat membedakan bau yang tidak tercium oleh kita.
  • 11. 4. Indra Pengecap Pada saat mengecap makanan, cita rasa yang timbul sebenarnya adalah campuran antara rasa dan bau Sel penerima rasa terletak di lidah Ketika mengunyak makanan, sel-sel penerima pada lidah dan hidung menyampaikan informasi ke otak Permukaan lidah tampak bercelah dan banyak tonjolan kecil disebut papil (papilla). Papil memiliki pucuk pengecap dengan sekumpulan sel peka (sensoris) dalam rongga mukusnya. Pucuk pengecap dapat membedakan empat rasa pokok, yaitu asam, pahit, manis dan asin. Salah satu jenis penerima hanya dapat merasakan satu jenis rasa, masing-masing terletak di bagian lidah yang berbeda
  • 12. 5. Indra Peraba dan Perasa Untuk membedakan kasar dan halus, panas dan dingin, sakit dan tidak, itu dikarenakan adanya indra peraba dan perasa. Organ peraba dan perasa kita adalah kulit Kulit terdiri atas 3 lapiran, yaitu Epidermis, Dermis dan Hipodermis. Epidermis/lapisan luar merupakan lapisan pelindung Hipodermis adalah lapisan terdalam yang kaya akan jaringan lemak untuk menghangatkan tubuh Dermis/lapiran tengah ini mengandung kelenjar keringat, kelenjar minyak, folikel ramnbut, pembuluh darah, saraf dan sel penerima khusu yang berkaitan dg indra peraba dan perasa