SlideShare a Scribd company logo
BAB V
TRANSAKSI ANTAR PERUSAHAAN - ASET
Tujuan Bab
ď‚› Mengidentifikasi laba laba antar perusahaan dalam hubungan
induk – anak
ď‚› Memahami keterkaitan laba antar perusahaan dengan
pendapatan investasi
ď‚› Membedakan dampak laba antar perusahaan down stream dan
up stream terhadap pendapatan investasi
ď‚› Menghitung pendapatan investasi pada tahun transaksi aset
antar perusahaan dan tahun setelah trasaksi
ď‚› Membedakan laba antar perusahaan atas persediaan, aset tetap
yang memiliki umur tidak terbatas, dan aset tetap yang
disusutkan
ď‚› Menyusun kertas kerja konsolidasi bila terdapat aset antar
perusahaan
Laba Antar Perusahaan
 Laporan konsolidasi yang memandang transaksi jual – beli sebagai
transfer atau pindah tangan aset. Laba pihak penjual yang melekat
dalam aset yang terdapat dalam neraca pembeli tidak diakui
 laba antar perusahaan: Laba berasal dari jual – beli induk/anak dan
masih dimiliki pihak pembeli pada tanggal laporan konsolidasi
ď‚› Laba antar perusahan dalam aset biasanya tertanam dalam bentuk
persediaan dan dan aset tetap seperti tanah, bangunan, peralatan
dan lainnya
Laba antar perusahaan atas persediaan
- Persediaan akhir : terdapat laba antar perusahaan yang tidak diakui konsolidasi
- Persediaan awal : merupakan persediaan akhir tahun lalu. Pada tahun berjalan
persediaan tersebut terjual sehingga laba antar perusahaan telah direalisasi, dan
konsolidasi melakukan koreksi atas laba antar perusahaan yang ditangguhkan
tahun lalu
Realisasi Laba Antar Perusahaan Dalam Aset Tetap
- Aset yang memiliki umur tidak terbatas : Pada saat aset pindah tangan pada pihak
eksternal
- Aset yang memiliki umur ekonomis
a. Pada saat aset pindah tangan kepada pihak eksternal
b . Terealisasi secara bertahap sepanjang umur ekonomis aset
Contoh:
Misalkan terjadi transaksi jual beli aset tetap antar perusahaan dengan laba penjualan Rp
50 juta. Aset tetap tersebut berumur 10 tahun dan tidak dijual hingga habis umur
ekonomisnya. Apabila jual – beli aset tersebut dilakukan pada akhir tahun, penundaan
dan realisasi laba antar perusahaan ditunjukkan dalam tabel dibawah.
Laba Antar Perusahaan – Aset Tetap
(Penjualan akhir tahun)
Tahun Laba Antar Perusahaan
Direalisasi Ditunda
Akhir Tahun 1 - 50.000.000
Akhir Tahun 2 5.000.000 45.000.000
Akhir Tahun 3 5.000.000 40.000.000
Akhir Tahun 4 5.000.000 35.000.000
Akhir Tahun 5 5.000.000 30.000.000
Akhir Tahun 6 5.000.000 25.000.000
Akhir Tahun 7 5.000.000 20.000.000
Akhir Tahun 8 5.000.000 15.000.000
Akhir Tahun 9 5.000.000 10.000.000
Akhir Tahun 10 5.000.000 5.000.000
Akhir tahun 11 5.000.000 -
Laba Antar Perusahaan – Aset Tetap
(Penjualan Awal Tahun)
Tahun Laba Antar Perusahaan
Direalisasi Ditunda
Akhir Tahun 1 5.000.000 45.000.000
Akhir Tahun 2 5.000.000 40.000.000
Akhir Tahun 3 5.000.000 35.000.000
Akhir Tahun 4 5.000.000 30.000.000
Akhir Tahun 5 5.000.000 25.000.000
Akhir Tahun 6 5.000.000 20.000.000
Akhir Tahun 7 5.000.000 15.000.000
Akhir Tahun 8 5.000.000 10.000.000
Akhir Tahun 9 5.000.000 5.000.000
Akhir Tahun 10 5.000.000 -
Laba Antar Perusahaan dan Pendapatan Investasi
Jurnal koreksi atas laba antar perusahaan timbul pada tanggal laporan konsolidasi :
Pendapatan Investasi xxx
Investasi dalam saham xxx
Jurnal koreksi merealisasi laba antar perusahaan :
Investasi dalam saham biasa xxx
Pendapatan investasi xxx
Perhitungan pendapatan investasi
Laba yang diumumkan anak XXX
Amortisasi selisih investasi dengan nilai buku XXX
- Undervalue XXX
- Overvalue XXX
- Intangible asset XXX
Laba/rugi antar perusahaan XXX
Amortisasi laba/rugi antar perusahaan XXX
Pendapatan Investasi XXX
Dampak laba antar perusahaan terhadap pendapatan investasi dan nilai investasi:
a. Pendapatan investasi dan nilai investasi dalam saham berkurang
- Bila terdapat persediaan akhir yang berasal dari hubungan induk - anak
- Keuntungan penjualan aset tetap tahun berjalan baik yang memiliki umur
ekonomis maupun tidak memiliki umur ekonomis
b. Pendapatan investasi dan nilai investasi bertambah
- Bila terdapat persediaan awal antar perusahaan (penjualan tahun berjalan adalah
berasal dari persediaan awal)
- pada saat penjualan aset yang tidak memiliki umur ekonomis pada pihak eksternal
- Jika laba antar perusahaan diamortisasi untuk aset tetap yang memiliki umur
ekonomis
Laba Antar Perusahaan – Penjualan Down Stream dan Up Stream
Contoh :Pada tahun 2006 PT Andika (anak perusahaan yang sahamnya dimiliki PT
Indira 90%)m
engumumkan laba Rp 200 juta. Pada tahun 2006 terjadi penjualan antar
perusahaan yang menghasilkan laba antar perusahaan Rp 40 juta. Hingga tanggal
laporan konsolidasi aset tersebut masih dimiliki pihak pembeli
.
Penjualan
down stream
Laba antar perusahaan ini seluruhnya dikoreksi dengan mengurangkannya dari
pendapatan investasi karena laba tersebut berasal dari induk. Adjustment induk:
Pendapatan Investasi Rp 40.000.000
Investasi dalam saham PT Andika Rp40.000.000
Penjualan up stream
Laba antar perusahaan adalah laba yang dimiliki anak atas aset induk yang
mempengaruhi pendapatan investasi sebesar persentase kepemilikan induk atas saham
anak. Pendapatan investasi harus dikoreksi sebesar:
laba antar perusahaan x persentase kepemilikan induk
Jurnal korekasi
Pendapatan investasi Rp 36.000.000
Investasi dalam saham PT Andika Rp 36.000.000
Perbedaan Laba Antar Perusahaan Penjualan Down stream dan Up stream
Down Stream Up Stream
Laba anak 200.000.000 200.000.000
Koreksi laba antar perusahaan - ( 40.000.000)
Laba setelah koreksi 200.000.000 160.000.000
Pendapatan investasi ((90% X 200) – 40) 140.000.000
Pendapatan investasi (90% X 160) Rp 144.000.000
Transaksi Antar Perusahaan – Aset dan Kertas Kerja Konsolidasi
Barang Dagangan
Akun-akun perusahaan – perusahaan dalam kertas kerja konsolidasi
1. Akun “penjualan” dan akun “ pembelian (jika diterapkan metode periodikal)”
atau “HPP (jika diterapkan metode perpetual)”
2. Akun “hutang dagang “ dan akun “piutang” atas jual/beli jika belum lunas
3. Laba antar perusahaan dan Persediaan.
Laba antar perusahaan dalam persediaan pada akhir dieliminasi dengan jurnal :
HPP XXX
Persediaan XXX
Persediaan akhir akan menjadi persediaan awal tahun berikutnya dan dijual
dalam tahun berjalan sehingga laba antar perusahaan yang telah ditunda pada
tahun sebelumnya direalisasikan pada tahun berjalan.
Jurnal eliminasi Laba antar perusahaan awal penjualan down stream:
Investasi dalam saham xxx
HPP xxx
Dalam kasus penjualan up stream :
Investasi dalam saham biasa xxx
Hak minoritas xxx
HPP xxx
Aset Tetap Tidak Disusutkan
Contoh : pada tanggal 1 Maret 2006 terjadi penjualan down stream tanah antara PT Indah
dengan PT Andi anak perusahaan yang dikuasai 80%, dengan harga penjualan Rp 500
juta dimana harga pokoknya bagi PT Andi Rp 400 juta.
Pencatatan PT Indah pada tanggal 1 Maret 2006:
Kas Rp 500.000.000
Tanah Rp 400.000.000
Keuntungan 100.000.000
Pencatatan PT Andi pada tanggal 1 Maret 2006:
Tanah Rp 500.000.000
Kas Rp 500.000.000
Kertas Kerja Konsolidasi selama asset 31/12/2006
Jurnal eliminasi :
Keuntungan Rp 100.000.000
Tanah Rp 100.000.000
Kertas kerja konsolidasi 31/12/ 2007 dan tahun berikutnya sepanjang asset berada pada
konsolidasi
Pengurangan pendapatan investasi induk atas laba antar perusahaan menyebabkan saldo
investasi yang dicatat PT Indah lebih kecil Rp 100 juta dibanding kekayaan anak yang
dimiliki. Kertas kerja konsolidasi harus men debet akun “investasi dalam saham“ induk :
.
Penjualan down stream:
Investasi dalam saham Rp 100.000.000
Tanah Rp 100.000.000
Penjualan Up stream:
Jika dalam kasus diatas yang terjadi adalah penjualan up stream , laporan
keuangan induk menyajikan aset Rp 500 juta dan daftar laba/rugi anak menyajikan
keuntungan penjuala n tanah Rp 100 juta. Jurnal eliminasi :
Investasi dalam saham PT Andi Rp 80.000.000
Hak minoritas 20.000.000
Tanah Rp 100.000.000
Aset Tetap Yang Memiliki Umur Ekonomis
Contoh: Tanggal 1 Juli 2007 terjadi penjualan down stream peralatan seharga Rp 600
juta antara PT Impal dan PT Abia (anak perusahaan yang dikuasai 90% oleh PT Impal).
HPP pihak penjual Rp 450 juta. Aset tetap tersebut masih memiliki umur ekonomis 6
tahun, metode penyusutan garis lurus.
Neraca PT Abia pada tanggal 31 Desember 2007 atas nilai buku peralatan:
Harga perolehan Rp.600.000.000
Akumulasi penyusutan (600 juta /6 tahun X ½ tahun) (Rp 50.000.000)
Nilai buku Rp 550.000.000
Kertas Kerja Konsolidasi 31/12/2007
Jurnal eliminasi laba antar perusahaan
Keuntungan Rp 150.000.000
Peralatan Rp 150.000.000
Koreksi atas penyusutan yang dicatat over akibat laba antar perusahaan
Akumulasi penyusutan Rp 12.500.000
Beban penyusutan Rp 12.500.000
Kertas Kerja Konsolidasi 31/12/2008
Koreksi atas penyusutan yang dicatat over akibat laba antar perusahaan
Akumulasi penyusutan Rp 25.000.000
Beban penyusutan Rp 25.000.000
Jurnal eliminasi laba antar perusahaan
Investasi dalam saham Rp 137.500.000
Akumulasi penyusutan 12.500.000
Peralatan Rp 150.000.000
Tahun Nilai awal
tahun
Amortisasi
sepanjang tahun
Akumulasi
Amortisasi
1 Juli 2007 150.000.000 12.500.000 12.500.000
2008 137.500.000 25.000.000 37.500.000
2009 112.500.000 25.000.000 62.500.000
2010 87.500.000 25.000.000 87.500.000
2011 62.500.000 25.000.000 112.500.000
2012 37.500.000 25.000.000 137.500.000
2013 12.500.000 12.500.000 150.000.000
Contoh Menyeluruh
Contoh : PT Lucia mengakuisisi 90% saham PT Angelica pada tanggal 31 Desember
2006. Kekayaan PT Angelica pada tanggal akuisisi:
Modal saham 400.000.000.000
Agio saham 100.000.000.000
Laba Ditahan 80.000.000.000.
Total kekayaan pemegang saham Rp 580.000.000.000
Akuisisi dilakukan dengan total harga perolehan Rp 532 milyar. Selisih harga perolehan
dan nilai buku adalah disebabkan goodwill yang diamortisasi 10 tahun.
Keterangan
1. Penjualan antar perusahaan selama tahun 2008 adalah sebesar Rp 400 milyar, dimana
hingga pada tanggal 31 Desember 2008 penjualan masih terutang Rp 100 milyar.
Tingkat gross profit PT Lucia tahun 2007 dan 2008 adalah 40% dari harga jual.
2. Persediaan PT Angelica pada 31 Desember 2007 dan 2008 yang berasal dari PT Lucia
masing- masing sebesar Rp 25 milyar dan Rp 40 milyar.
3. PT Angelica menjual peralatan yang sisa umurnya 8 tahun pada tanggal 2 Januari
2007, dengan keuntungan penjualan sebesar Rp 8 milyar Peralatan tersebut masih
digunakan PT Lucia
4. PT Angelica menjual tanah pada PT Lucia pada tanggal 1Juli 2008 dengan
keuntungan penjualan tanah Rp 5 milyar
Pendapatan Investasi Periode 2008
- Laba anak (90% x Rp 100 M) Rp 90.000.000.000
- Amortisasi goodwill (Rp 10 M / 10 tahun) (1.000.000.000)
- Laba antar perusahaan dalam persediaan (down stream)
- Persediaan awal (40% x Rp 25 milyar) 10.000.000.000
- Persediaan akhir (40% x Rp 40 milyar) (16.000.000.000)
- Laba antar perusahaan dalam tanah 90% x Rp 5milyar (4.500.000.000)
- Laba antar perusahaan peralatan 90% x (Rp 8 M/8 thn) 900.000.000
Pendapatan investasi Rp 79.400.000.000
Nilai investasi PT Lucia dalam saham PT Angelica per 31/12/2008:
Nilai buku kekayaan anak dimiliki (90% x Rp 620.000) Rp 558.000
Goodwill yang belum diamortisasi (8 tahun) 8.000
Laba antar perusahaan
- persediaan akhir (16.000)
- tanah (4.500)
- peralatan ( Rp 8 M – (2 tahun x Rp 1.000)) (5,400)
Nilai investasi 31 Desember 2008 Rp 540.100
Kertas Kerja Konsolidasi PT Lucia dan PT Angelica 31/12/2008 (dalam jutaan)
Laporan laba/rugi PT Lucia PT Angelica Eliminasi Konsolidasi
Penjualan 1.400.000 500.000 400.000 1.500.000
Keuntungan penjualan tanah 5.000 5.000
Pendapatan dari PT Angelica 79.400 79.400
HPP (350.000) (300.000) 16.000 400.000 (256.000)
10.000
Beban depresiasi (760.000) (40.000) 1.000 (799.000)
Beban operasi lainnya (69.400) (65.000) 1.000 (135.400)
Laba hak minoritas 9.600 (9.600)
Laba bersih 300.000 100.000 300.000
Laba ditahan 1/1/ 2008 150.000 100.000 100.000 150.000
Deviden (160.000) (80.000) 80.000 (160.000)
Laba ditahan 31/12/ 2008 290.000 120.000 290.000
Kas 69.900 80.000 149.900
Piutang 140.000 70.000 100.000 110.000
Persediaan 90.000 50.000 16.000 124.000
Tanah dan bangunan 370.000 450.000 5.000 815.000
Peralatan 170.000 140.000 8.000 302.000
Akumulasi penyusutan (40.000) (50.000) 2.000 (88.000)
Investasi saham PT Angelica 540.100 - 10.000 7.400
6.300 549.000
Goodwill 9.000 1.000 8.000
Total aktiva 1.340.000 740.000 1.420.900
Hutang Dagang 250.000 120.000 100.000 270.000
Modal saham 800.000 400.000 400.000 800.000
Agio saham 100.000 100.000
Laba Ditahan 290.000 120.000 290.000
Hak minoritas 700 1.600
60.000 60.900
Total passiva 1.340.000 740.000 1.239.000 1.239.000 1.420.900

More Related Content

What's hot

Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuhKonsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
maritahardi
 
perusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anakperusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anak
Suyanto _Akt
 
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
Indra Tugus
 
Aset tak lancar yg dimiliki u dijual
Aset tak lancar yg dimiliki u dijualAset tak lancar yg dimiliki u dijual
Aset tak lancar yg dimiliki u dijual
Uchiha Emzhie
 
Ekuitas modal disetor
Ekuitas modal disetorEkuitas modal disetor
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
mithachristina1
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Manik Ryad
 
Akl2 (dila monisa)
Akl2 (dila monisa)Akl2 (dila monisa)
Akl2 (dila monisa)
dilamonisaica
 
Akl aktiva tetap
Akl aktiva tetapAkl aktiva tetap
Akl aktiva tetapOcie Rosie
 
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureContoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureWahyu Hidayat
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2iyandri tiluk wahyono
 
Materi Sistem Pengendalian Manajemen
Materi Sistem Pengendalian ManajemenMateri Sistem Pengendalian Manajemen
Materi Sistem Pengendalian Manajemen
dyna septiani
 
Nilai saham
Nilai sahamNilai saham
Nilai saham
Adelina Yusyak
 
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuanAkuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Ellysa Putri
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856Sefri Yunita
 
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasLaporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasrizky nurul chasanah
 
AKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
AKUTANSI PERSEROAN TERBATASAKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
AKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
Puja Lestari
 
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
SumantoYuandaPutra
 
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.pptMateri Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
HamamAhmad
 
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki sahamPemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Diah Arini Retno Sari
 

What's hot (20)

Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuhKonsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
Konsolidasi pada anak perusahaan yang dimiliki kurang dari kepemilikan penuh
 
perusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anakperusahaan induk dan anak
perusahaan induk dan anak
 
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
6. transaksi mata uang asing dan kontrak berjangka
 
Aset tak lancar yg dimiliki u dijual
Aset tak lancar yg dimiliki u dijualAset tak lancar yg dimiliki u dijual
Aset tak lancar yg dimiliki u dijual
 
Ekuitas modal disetor
Ekuitas modal disetorEkuitas modal disetor
Ekuitas modal disetor
 
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
6. transfer-antar-perusahaan-aset-tak-lancar
 
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
Transaksi mata uang asing pertemuan ke 7
 
Akl2 (dila monisa)
Akl2 (dila monisa)Akl2 (dila monisa)
Akl2 (dila monisa)
 
Akl aktiva tetap
Akl aktiva tetapAkl aktiva tetap
Akl aktiva tetap
 
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureContoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
 
Materi Sistem Pengendalian Manajemen
Materi Sistem Pengendalian ManajemenMateri Sistem Pengendalian Manajemen
Materi Sistem Pengendalian Manajemen
 
Nilai saham
Nilai sahamNilai saham
Nilai saham
 
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuanAkuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
Akuntansi keunagan lanjutan perubahan kepemilikan persekutuan
 
34020 7-853463552856
34020 7-85346355285634020 7-853463552856
34020 7-853463552856
 
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitasLaporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
Laporan keuangan konsolidasi metode ekuitas
 
AKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
AKUTANSI PERSEROAN TERBATASAKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
AKUTANSI PERSEROAN TERBATAS
 
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
Bab 13 akuntansi biaya kelompok. 3
 
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.pptMateri Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
Materi Inisiasi 4: Akuntansi untuk Persekutuan.ppt
 
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki sahamPemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
Pemilikan tidak langsung & saling memiliki saham
 

Similar to AKL Bab05.ppt

Bab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
Bab 7 Intercompany inventory Transaction by KarsamBab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
Bab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
karsamse
 
Bab 4 xii ips
Bab 4 xii ipsBab 4 xii ips
Bab 4 xii ips
Srestha Anindyanari
 
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANGBab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Srestha Anindyanari
 
Bab 5 intercompany profits - inventory
Bab 5 intercompany profits - inventoryBab 5 intercompany profits - inventory
Bab 5 intercompany profits - inventory
monna7
 
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI 2.pptx
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI  2.pptxAKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI  2.pptx
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI 2.pptx
Niken636717
 
Laporan Laba Komprehensif.ppt
Laporan Laba Komprehensif.pptLaporan Laba Komprehensif.ppt
Laporan Laba Komprehensif.ppt
ssuser0a4c58
 
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan SemenCara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
NovalioOffice
 
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
Yorim N. Lasboi
 
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan UsahaManajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
TOFIK SUPRIYADI
 
Kel.1 AKPU.pdf
Kel.1 AKPU.pdfKel.1 AKPU.pdf
Kel.1 AKPU.pdf
gie_na
 
Makalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuanganMakalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuangan
yogga adiwigunaa
 
5-190404135757 (1) (4).pptx
5-190404135757 (1) (4).pptx5-190404135757 (1) (4).pptx
5-190404135757 (1) (4).pptx
AliehaDhea
 
Analisa Aspek Keuangan
Analisa Aspek KeuanganAnalisa Aspek Keuangan
Analisa Aspek Keuangan
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Income statement & related information
Income statement & related informationIncome statement & related information
Income statement & related informationRahmatia Azzindani
 
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.pptBab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
AbdulRozak70
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1buhakampus
 
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana PensiunAkuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
Bagus Budiono
 
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan BisnisAspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Akuntansi ASET Tetap
Akuntansi ASET TetapAkuntansi ASET Tetap
Akuntansi ASET Tetap
Sunarwan Se
 

Similar to AKL Bab05.ppt (20)

Bab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
Bab 7 Intercompany inventory Transaction by KarsamBab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
Bab 7 Intercompany inventory Transaction by Karsam
 
Bab 4 xii ips
Bab 4 xii ipsBab 4 xii ips
Bab 4 xii ips
 
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANGBab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
Bab 4 LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG
 
Bab 5 intercompany profits - inventory
Bab 5 intercompany profits - inventoryBab 5 intercompany profits - inventory
Bab 5 intercompany profits - inventory
 
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI 2.pptx
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI  2.pptxAKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI  2.pptx
AKUTANSI LANJUT AKUTANSI KOMPUTER MATERI 2.pptx
 
Laporan Laba Komprehensif.ppt
Laporan Laba Komprehensif.pptLaporan Laba Komprehensif.ppt
Laporan Laba Komprehensif.ppt
 
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan SemenCara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
Cara Membuat Laporan Keuangan Perusahaan Semen
 
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN YANG BERAFILIASI DAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
 
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan UsahaManajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
Manajemen Keuangan dan Pembiayaan Usaha
 
3. investasi dalam aktiva tetap
3. investasi dalam aktiva tetap3. investasi dalam aktiva tetap
3. investasi dalam aktiva tetap
 
Kel.1 AKPU.pdf
Kel.1 AKPU.pdfKel.1 AKPU.pdf
Kel.1 AKPU.pdf
 
Makalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuanganMakalah 2 manajemen keuangan
Makalah 2 manajemen keuangan
 
5-190404135757 (1) (4).pptx
5-190404135757 (1) (4).pptx5-190404135757 (1) (4).pptx
5-190404135757 (1) (4).pptx
 
Analisa Aspek Keuangan
Analisa Aspek KeuanganAnalisa Aspek Keuangan
Analisa Aspek Keuangan
 
Income statement & related information
Income statement & related informationIncome statement & related information
Income statement & related information
 
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.pptBab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
Bab 14_Perencanaan & Peramalan Keuangan.ppt
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1
 
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana PensiunAkuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
Akuntansi Dasar Dan Akuntansi Dana Pensiun
 
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan BisnisAspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
Aspek Keuangan Studi Kelayakan Bisnis
 
Akuntansi ASET Tetap
Akuntansi ASET TetapAkuntansi ASET Tetap
Akuntansi ASET Tetap
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

AKL Bab05.ppt

  • 1. BAB V TRANSAKSI ANTAR PERUSAHAAN - ASET
  • 2. Tujuan Bab ď‚› Mengidentifikasi laba laba antar perusahaan dalam hubungan induk – anak ď‚› Memahami keterkaitan laba antar perusahaan dengan pendapatan investasi ď‚› Membedakan dampak laba antar perusahaan down stream dan up stream terhadap pendapatan investasi ď‚› Menghitung pendapatan investasi pada tahun transaksi aset antar perusahaan dan tahun setelah trasaksi ď‚› Membedakan laba antar perusahaan atas persediaan, aset tetap yang memiliki umur tidak terbatas, dan aset tetap yang disusutkan ď‚› Menyusun kertas kerja konsolidasi bila terdapat aset antar perusahaan
  • 3. Laba Antar Perusahaan ď‚› Laporan konsolidasi yang memandang transaksi jual – beli sebagai transfer atau pindah tangan aset. Laba pihak penjual yang melekat dalam aset yang terdapat dalam neraca pembeli tidak diakui ď‚› laba antar perusahaan: Laba berasal dari jual – beli induk/anak dan masih dimiliki pihak pembeli pada tanggal laporan konsolidasi ď‚› Laba antar perusahan dalam aset biasanya tertanam dalam bentuk persediaan dan dan aset tetap seperti tanah, bangunan, peralatan dan lainnya Laba antar perusahaan atas persediaan - Persediaan akhir : terdapat laba antar perusahaan yang tidak diakui konsolidasi - Persediaan awal : merupakan persediaan akhir tahun lalu. Pada tahun berjalan persediaan tersebut terjual sehingga laba antar perusahaan telah direalisasi, dan konsolidasi melakukan koreksi atas laba antar perusahaan yang ditangguhkan tahun lalu
  • 4. Realisasi Laba Antar Perusahaan Dalam Aset Tetap - Aset yang memiliki umur tidak terbatas : Pada saat aset pindah tangan pada pihak eksternal - Aset yang memiliki umur ekonomis a. Pada saat aset pindah tangan kepada pihak eksternal b . Terealisasi secara bertahap sepanjang umur ekonomis aset Contoh: Misalkan terjadi transaksi jual beli aset tetap antar perusahaan dengan laba penjualan Rp 50 juta. Aset tetap tersebut berumur 10 tahun dan tidak dijual hingga habis umur ekonomisnya. Apabila jual – beli aset tersebut dilakukan pada akhir tahun, penundaan dan realisasi laba antar perusahaan ditunjukkan dalam tabel dibawah. Laba Antar Perusahaan – Aset Tetap (Penjualan akhir tahun) Tahun Laba Antar Perusahaan Direalisasi Ditunda Akhir Tahun 1 - 50.000.000 Akhir Tahun 2 5.000.000 45.000.000 Akhir Tahun 3 5.000.000 40.000.000 Akhir Tahun 4 5.000.000 35.000.000 Akhir Tahun 5 5.000.000 30.000.000 Akhir Tahun 6 5.000.000 25.000.000 Akhir Tahun 7 5.000.000 20.000.000 Akhir Tahun 8 5.000.000 15.000.000 Akhir Tahun 9 5.000.000 10.000.000 Akhir Tahun 10 5.000.000 5.000.000 Akhir tahun 11 5.000.000 -
  • 5. Laba Antar Perusahaan – Aset Tetap (Penjualan Awal Tahun) Tahun Laba Antar Perusahaan Direalisasi Ditunda Akhir Tahun 1 5.000.000 45.000.000 Akhir Tahun 2 5.000.000 40.000.000 Akhir Tahun 3 5.000.000 35.000.000 Akhir Tahun 4 5.000.000 30.000.000 Akhir Tahun 5 5.000.000 25.000.000 Akhir Tahun 6 5.000.000 20.000.000 Akhir Tahun 7 5.000.000 15.000.000 Akhir Tahun 8 5.000.000 10.000.000 Akhir Tahun 9 5.000.000 5.000.000 Akhir Tahun 10 5.000.000 -
  • 6. Laba Antar Perusahaan dan Pendapatan Investasi Jurnal koreksi atas laba antar perusahaan timbul pada tanggal laporan konsolidasi : Pendapatan Investasi xxx Investasi dalam saham xxx Jurnal koreksi merealisasi laba antar perusahaan : Investasi dalam saham biasa xxx Pendapatan investasi xxx Perhitungan pendapatan investasi Laba yang diumumkan anak XXX Amortisasi selisih investasi dengan nilai buku XXX - Undervalue XXX - Overvalue XXX - Intangible asset XXX Laba/rugi antar perusahaan XXX Amortisasi laba/rugi antar perusahaan XXX Pendapatan Investasi XXX
  • 7. Dampak laba antar perusahaan terhadap pendapatan investasi dan nilai investasi: a. Pendapatan investasi dan nilai investasi dalam saham berkurang - Bila terdapat persediaan akhir yang berasal dari hubungan induk - anak - Keuntungan penjualan aset tetap tahun berjalan baik yang memiliki umur ekonomis maupun tidak memiliki umur ekonomis b. Pendapatan investasi dan nilai investasi bertambah - Bila terdapat persediaan awal antar perusahaan (penjualan tahun berjalan adalah berasal dari persediaan awal) - pada saat penjualan aset yang tidak memiliki umur ekonomis pada pihak eksternal - Jika laba antar perusahaan diamortisasi untuk aset tetap yang memiliki umur ekonomis
  • 8. Laba Antar Perusahaan – Penjualan Down Stream dan Up Stream Contoh :Pada tahun 2006 PT Andika (anak perusahaan yang sahamnya dimiliki PT Indira 90%)m engumumkan laba Rp 200 juta. Pada tahun 2006 terjadi penjualan antar perusahaan yang menghasilkan laba antar perusahaan Rp 40 juta. Hingga tanggal laporan konsolidasi aset tersebut masih dimiliki pihak pembeli . Penjualan down stream Laba antar perusahaan ini seluruhnya dikoreksi dengan mengurangkannya dari pendapatan investasi karena laba tersebut berasal dari induk. Adjustment induk: Pendapatan Investasi Rp 40.000.000 Investasi dalam saham PT Andika Rp40.000.000
  • 9. Penjualan up stream Laba antar perusahaan adalah laba yang dimiliki anak atas aset induk yang mempengaruhi pendapatan investasi sebesar persentase kepemilikan induk atas saham anak. Pendapatan investasi harus dikoreksi sebesar: laba antar perusahaan x persentase kepemilikan induk Jurnal korekasi Pendapatan investasi Rp 36.000.000 Investasi dalam saham PT Andika Rp 36.000.000 Perbedaan Laba Antar Perusahaan Penjualan Down stream dan Up stream Down Stream Up Stream Laba anak 200.000.000 200.000.000 Koreksi laba antar perusahaan - ( 40.000.000) Laba setelah koreksi 200.000.000 160.000.000 Pendapatan investasi ((90% X 200) – 40) 140.000.000 Pendapatan investasi (90% X 160) Rp 144.000.000
  • 10. Transaksi Antar Perusahaan – Aset dan Kertas Kerja Konsolidasi Barang Dagangan Akun-akun perusahaan – perusahaan dalam kertas kerja konsolidasi 1. Akun “penjualan” dan akun “ pembelian (jika diterapkan metode periodikal)” atau “HPP (jika diterapkan metode perpetual)” 2. Akun “hutang dagang “ dan akun “piutang” atas jual/beli jika belum lunas 3. Laba antar perusahaan dan Persediaan. Laba antar perusahaan dalam persediaan pada akhir dieliminasi dengan jurnal : HPP XXX Persediaan XXX Persediaan akhir akan menjadi persediaan awal tahun berikutnya dan dijual dalam tahun berjalan sehingga laba antar perusahaan yang telah ditunda pada tahun sebelumnya direalisasikan pada tahun berjalan. Jurnal eliminasi Laba antar perusahaan awal penjualan down stream: Investasi dalam saham xxx HPP xxx Dalam kasus penjualan up stream : Investasi dalam saham biasa xxx Hak minoritas xxx HPP xxx
  • 11. Aset Tetap Tidak Disusutkan Contoh : pada tanggal 1 Maret 2006 terjadi penjualan down stream tanah antara PT Indah dengan PT Andi anak perusahaan yang dikuasai 80%, dengan harga penjualan Rp 500 juta dimana harga pokoknya bagi PT Andi Rp 400 juta. Pencatatan PT Indah pada tanggal 1 Maret 2006: Kas Rp 500.000.000 Tanah Rp 400.000.000 Keuntungan 100.000.000 Pencatatan PT Andi pada tanggal 1 Maret 2006: Tanah Rp 500.000.000 Kas Rp 500.000.000 Kertas Kerja Konsolidasi selama asset 31/12/2006 Jurnal eliminasi : Keuntungan Rp 100.000.000 Tanah Rp 100.000.000
  • 12. Kertas kerja konsolidasi 31/12/ 2007 dan tahun berikutnya sepanjang asset berada pada konsolidasi Pengurangan pendapatan investasi induk atas laba antar perusahaan menyebabkan saldo investasi yang dicatat PT Indah lebih kecil Rp 100 juta dibanding kekayaan anak yang dimiliki. Kertas kerja konsolidasi harus men debet akun “investasi dalam saham“ induk : . Penjualan down stream: Investasi dalam saham Rp 100.000.000 Tanah Rp 100.000.000 Penjualan Up stream: Jika dalam kasus diatas yang terjadi adalah penjualan up stream , laporan keuangan induk menyajikan aset Rp 500 juta dan daftar laba/rugi anak menyajikan keuntungan penjuala n tanah Rp 100 juta. Jurnal eliminasi : Investasi dalam saham PT Andi Rp 80.000.000 Hak minoritas 20.000.000 Tanah Rp 100.000.000
  • 13. Aset Tetap Yang Memiliki Umur Ekonomis Contoh: Tanggal 1 Juli 2007 terjadi penjualan down stream peralatan seharga Rp 600 juta antara PT Impal dan PT Abia (anak perusahaan yang dikuasai 90% oleh PT Impal). HPP pihak penjual Rp 450 juta. Aset tetap tersebut masih memiliki umur ekonomis 6 tahun, metode penyusutan garis lurus. Neraca PT Abia pada tanggal 31 Desember 2007 atas nilai buku peralatan: Harga perolehan Rp.600.000.000 Akumulasi penyusutan (600 juta /6 tahun X ½ tahun) (Rp 50.000.000) Nilai buku Rp 550.000.000 Kertas Kerja Konsolidasi 31/12/2007 Jurnal eliminasi laba antar perusahaan Keuntungan Rp 150.000.000 Peralatan Rp 150.000.000 Koreksi atas penyusutan yang dicatat over akibat laba antar perusahaan Akumulasi penyusutan Rp 12.500.000 Beban penyusutan Rp 12.500.000
  • 14. Kertas Kerja Konsolidasi 31/12/2008 Koreksi atas penyusutan yang dicatat over akibat laba antar perusahaan Akumulasi penyusutan Rp 25.000.000 Beban penyusutan Rp 25.000.000 Jurnal eliminasi laba antar perusahaan Investasi dalam saham Rp 137.500.000 Akumulasi penyusutan 12.500.000 Peralatan Rp 150.000.000 Tahun Nilai awal tahun Amortisasi sepanjang tahun Akumulasi Amortisasi 1 Juli 2007 150.000.000 12.500.000 12.500.000 2008 137.500.000 25.000.000 37.500.000 2009 112.500.000 25.000.000 62.500.000 2010 87.500.000 25.000.000 87.500.000 2011 62.500.000 25.000.000 112.500.000 2012 37.500.000 25.000.000 137.500.000 2013 12.500.000 12.500.000 150.000.000
  • 15. Contoh Menyeluruh Contoh : PT Lucia mengakuisisi 90% saham PT Angelica pada tanggal 31 Desember 2006. Kekayaan PT Angelica pada tanggal akuisisi: Modal saham 400.000.000.000 Agio saham 100.000.000.000 Laba Ditahan 80.000.000.000. Total kekayaan pemegang saham Rp 580.000.000.000 Akuisisi dilakukan dengan total harga perolehan Rp 532 milyar. Selisih harga perolehan dan nilai buku adalah disebabkan goodwill yang diamortisasi 10 tahun. Keterangan 1. Penjualan antar perusahaan selama tahun 2008 adalah sebesar Rp 400 milyar, dimana hingga pada tanggal 31 Desember 2008 penjualan masih terutang Rp 100 milyar. Tingkat gross profit PT Lucia tahun 2007 dan 2008 adalah 40% dari harga jual. 2. Persediaan PT Angelica pada 31 Desember 2007 dan 2008 yang berasal dari PT Lucia masing- masing sebesar Rp 25 milyar dan Rp 40 milyar. 3. PT Angelica menjual peralatan yang sisa umurnya 8 tahun pada tanggal 2 Januari 2007, dengan keuntungan penjualan sebesar Rp 8 milyar Peralatan tersebut masih digunakan PT Lucia 4. PT Angelica menjual tanah pada PT Lucia pada tanggal 1Juli 2008 dengan keuntungan penjualan tanah Rp 5 milyar
  • 16. Pendapatan Investasi Periode 2008 - Laba anak (90% x Rp 100 M) Rp 90.000.000.000 - Amortisasi goodwill (Rp 10 M / 10 tahun) (1.000.000.000) - Laba antar perusahaan dalam persediaan (down stream) - Persediaan awal (40% x Rp 25 milyar) 10.000.000.000 - Persediaan akhir (40% x Rp 40 milyar) (16.000.000.000) - Laba antar perusahaan dalam tanah 90% x Rp 5milyar (4.500.000.000) - Laba antar perusahaan peralatan 90% x (Rp 8 M/8 thn) 900.000.000 Pendapatan investasi Rp 79.400.000.000 Nilai investasi PT Lucia dalam saham PT Angelica per 31/12/2008: Nilai buku kekayaan anak dimiliki (90% x Rp 620.000) Rp 558.000 Goodwill yang belum diamortisasi (8 tahun) 8.000 Laba antar perusahaan - persediaan akhir (16.000) - tanah (4.500) - peralatan ( Rp 8 M – (2 tahun x Rp 1.000)) (5,400) Nilai investasi 31 Desember 2008 Rp 540.100
  • 17. Kertas Kerja Konsolidasi PT Lucia dan PT Angelica 31/12/2008 (dalam jutaan) Laporan laba/rugi PT Lucia PT Angelica Eliminasi Konsolidasi Penjualan 1.400.000 500.000 400.000 1.500.000 Keuntungan penjualan tanah 5.000 5.000 Pendapatan dari PT Angelica 79.400 79.400 HPP (350.000) (300.000) 16.000 400.000 (256.000) 10.000 Beban depresiasi (760.000) (40.000) 1.000 (799.000) Beban operasi lainnya (69.400) (65.000) 1.000 (135.400) Laba hak minoritas 9.600 (9.600) Laba bersih 300.000 100.000 300.000 Laba ditahan 1/1/ 2008 150.000 100.000 100.000 150.000 Deviden (160.000) (80.000) 80.000 (160.000) Laba ditahan 31/12/ 2008 290.000 120.000 290.000 Kas 69.900 80.000 149.900 Piutang 140.000 70.000 100.000 110.000 Persediaan 90.000 50.000 16.000 124.000 Tanah dan bangunan 370.000 450.000 5.000 815.000 Peralatan 170.000 140.000 8.000 302.000 Akumulasi penyusutan (40.000) (50.000) 2.000 (88.000) Investasi saham PT Angelica 540.100 - 10.000 7.400 6.300 549.000 Goodwill 9.000 1.000 8.000 Total aktiva 1.340.000 740.000 1.420.900 Hutang Dagang 250.000 120.000 100.000 270.000 Modal saham 800.000 400.000 400.000 800.000 Agio saham 100.000 100.000 Laba Ditahan 290.000 120.000 290.000 Hak minoritas 700 1.600 60.000 60.900 Total passiva 1.340.000 740.000 1.239.000 1.239.000 1.420.900