ADMINISTRAS
I SERVER
TKJ
YOGI WINARTO,S.KOM
2014
Server
 Server merupakan sebuah sistem komputer yang
menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah
jaringan komputer.
 Server ini juga menjalankan perangkat lunak
administratif yang mengontrol akses terhadap
jaringan dan sumber daya yang terdapat di
dalamnya contoh sepertihalnya berkas atau
pencetak, dan memberikan akses kepada stasiun
kerja anggota jaringan.
KATEGORI SERVER
 server bisa di kategorikan dalam beberapa
jenis
 server aplikasi
 server data
 server proksi.
server aplikasi
 Server aplikasi adalah server yang digunakan
untuk menyimpan berbagai macam aplikasi
yang dapat diakses oleh klien, server data
sendiri digunakan untuk menyimpan data baik
yang digunakan klien secara langsung
maupun data yang diproses oleh server
aplikasi.
Server proksi
 berfungsi untuk mengatur lalu lintas di
jaringan melalui pengaturan proksi. Orang
awam lebih mengenal proxy server untuk
mengkoneksikan komputer klien ke Internet.
Server web
 Fungsi utama sebuah server web adalah
untuk mentransfer berkas atas permintaan
pengguna melalui protokol komunikasi yang
telah ditentukan.
 Penggunaan paling umum server web adalah
untuk menempatkan situs web, namun pada
prakteknya penggunaannya diperluas sebagai
tempat peyimpanan data ataupun untuk
menjalankan sejumlah aplikasi kelas bisnis.
Pemanfaatan server web
 World Wide Web
 Printer
 Router
 kamera web
Spesifikasi Hardware untuk
Server
 Spesifikasi hardware yang perlu diperhatikan
untuk server meliputi Mainboard, jenis dan
kecepatan prosesor, kapasitas RAM,
kapasitas Hardisk, Kartu Grafis (VGA), dan
resolusi monitor.
1 buah unit komputer server
direkomendasikan memiliki :
 Prosesor: Intel Pentium 4/1,8 GHz
 - Memory : 1 GB
 - Hardisk: 40 GB
 - Floppy Disk Drive: 1,44 MB 3,5”
 - CDROM: 52x
 - VGA Card: 64 MB share
 - Monitor : SVGA 15”
 - Keyboard dan Mouse: Serial/PS2
 - Modem/LAN Card: Internal/10/100 MBps
 - Soundcard: Onboard
 - Speaker/Headset: Multimedia
 - Stabilizer: Denkyu 500 VA
 - Instalasi Software: Windows 2000 Server, Linux, Education for Children,
Software standar
 - 1 Unit printer
 - Hub Switch 6 port
Jenis server
Analisis Kebutuhan Software
 Sistem Operasi
 Billing explorer
 Web Browser
 Bandwitch limiter
 Anti Virus
 Firewall
Kebutuhan Minimal Server
 Komputer Server, suatu komputer yang
menjadi pengelola dan pusat bagi komputer
lainnya.
 Karena berfungsi sebagai pusat, minimal
sebuah server harus mempunyai beberapa
karakter yang lebih dibandingkan dengan
komputer yang terhubung kedalam suatu
jaringan.
 Keseluruhan komputer yang terhubung ke
server dalam jaringan disebut sebagai
Workstation.
 Hampir semua jenis computer dapat
digunakan sebagai computer workstation.
1 buah server Spesifikasi :
 Prosesor minimal 3,5 Hetz
 VGA minimal 256 MB.
 RAM minimal 1 GB.
 Hardisk minimal 40 GB.
 NIC (Network Interface Card)/LAN Card

Administrasi server

  • 1.
  • 2.
    Server  Server merupakansebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan tertentu dalam sebuah jaringan komputer.  Server ini juga menjalankan perangkat lunak administratif yang mengontrol akses terhadap jaringan dan sumber daya yang terdapat di dalamnya contoh sepertihalnya berkas atau pencetak, dan memberikan akses kepada stasiun kerja anggota jaringan.
  • 3.
    KATEGORI SERVER  serverbisa di kategorikan dalam beberapa jenis  server aplikasi  server data  server proksi.
  • 4.
    server aplikasi  Serveraplikasi adalah server yang digunakan untuk menyimpan berbagai macam aplikasi yang dapat diakses oleh klien, server data sendiri digunakan untuk menyimpan data baik yang digunakan klien secara langsung maupun data yang diproses oleh server aplikasi.
  • 5.
    Server proksi  berfungsiuntuk mengatur lalu lintas di jaringan melalui pengaturan proksi. Orang awam lebih mengenal proxy server untuk mengkoneksikan komputer klien ke Internet.
  • 6.
    Server web  Fungsiutama sebuah server web adalah untuk mentransfer berkas atas permintaan pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan.  Penggunaan paling umum server web adalah untuk menempatkan situs web, namun pada prakteknya penggunaannya diperluas sebagai tempat peyimpanan data ataupun untuk menjalankan sejumlah aplikasi kelas bisnis.
  • 7.
    Pemanfaatan server web World Wide Web  Printer  Router  kamera web
  • 8.
    Spesifikasi Hardware untuk Server Spesifikasi hardware yang perlu diperhatikan untuk server meliputi Mainboard, jenis dan kecepatan prosesor, kapasitas RAM, kapasitas Hardisk, Kartu Grafis (VGA), dan resolusi monitor.
  • 9.
    1 buah unitkomputer server direkomendasikan memiliki :  Prosesor: Intel Pentium 4/1,8 GHz  - Memory : 1 GB  - Hardisk: 40 GB  - Floppy Disk Drive: 1,44 MB 3,5”  - CDROM: 52x  - VGA Card: 64 MB share  - Monitor : SVGA 15”  - Keyboard dan Mouse: Serial/PS2  - Modem/LAN Card: Internal/10/100 MBps  - Soundcard: Onboard  - Speaker/Headset: Multimedia  - Stabilizer: Denkyu 500 VA  - Instalasi Software: Windows 2000 Server, Linux, Education for Children, Software standar  - 1 Unit printer  - Hub Switch 6 port
  • 10.
  • 16.
    Analisis Kebutuhan Software Sistem Operasi  Billing explorer  Web Browser  Bandwitch limiter  Anti Virus  Firewall
  • 17.
    Kebutuhan Minimal Server Komputer Server, suatu komputer yang menjadi pengelola dan pusat bagi komputer lainnya.  Karena berfungsi sebagai pusat, minimal sebuah server harus mempunyai beberapa karakter yang lebih dibandingkan dengan komputer yang terhubung kedalam suatu jaringan.
  • 18.
     Keseluruhan komputeryang terhubung ke server dalam jaringan disebut sebagai Workstation.  Hampir semua jenis computer dapat digunakan sebagai computer workstation.
  • 19.
    1 buah serverSpesifikasi :  Prosesor minimal 3,5 Hetz  VGA minimal 256 MB.  RAM minimal 1 GB.  Hardisk minimal 40 GB.  NIC (Network Interface Card)/LAN Card