SlideShare a Scribd company logo
1 of 35
Pelatihan IPP > Paket 1
AKU
BANGGA
AKU
TAHU
Oleh : Retno Wulandari, SKM
PUSKESMAS BANYUMAS
HIV dan AIDS
Pelatihan IPP > Paket 1
APAKAH HIV ITU ?
APAKAH AIDS ITU ?
Pelatihan IPP > Paket 1
APAKAH HIV ITU ?
 HIV adalah nama virus yang merupakan
singkatan dari:
H = Human
I = Immunodeficiency
V = Virus
yang menyerang sistem kekebalan
tubuh manusia
Pelatihan IPP > Paket 1
APAKAH AIDS ITU?
Pada saat sistem kekebalan tubuh telah begitu parah
rusaknya oleh HIV, sehingga berbagai penyakit telah
menyerang tubuh tanpa ada sistem kekebalan yang
melawannya, ini berarti orang yang terinfeksi HIV
tersebut, sekarang telah masuk ke kondisi AIDS.
AIDS singkatan dari Acquired Immuno Deficiency
Syndrome = kumpulan gejala yang diakibatkan hilang
atau berkurangnya kekebalan tubuh
Pelatihan IPP > Paket 1
Pelatihan IPP > Paket 1
MASALAH HIV/AIDS
BAGAIKAN
PHENOMENA SEBUAH GUNUNG ES
Pelatihan IPP > Paket 1
BAGAIMANA CARA PENULARAN HIV?
Untuk masuk ke dalam tubuh manusia, HIV
harus masuk langsung ke dalam aliran
darah orang yang bersangkutan.
Sedangkan di luar tubuh manusia HIV
sangat cepat mati. HIV bertahan lebih lama
di luar tubuh manusia hanya bila darah yang
mengandung HIV tersebut dalam keadaan
belum mengering. Dalam media darah
kering HIV akan cepat mati.
Pelatihan IPP > Paket 1
Pelatihan IPP > Paket 1
BAGAIMANA CARA PENULARAN HIV?
Penularan HIV terjadi jika ada kontak atau percampuran
dengan cairan tubuh yang mengandung HIV, yaitu:
 Cairan Kelamin, melalui hubungan seksual
 Darah melalui penggunaan jarum suntik
yang telah tercemar HIV diantara pengguna
narkoba, dan benda tajam tercemar lainnya
 ASI dari ibu pengidap HIV atau penderita
AIDS ke bayinya
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP - Paket 1
PRINSIP PENULARAN HIV
 Dikenal dengan ESSE
(KEDUPCUMA):
 EXIT: keluar.
 SURVIVE: virus hidup
 SUFFICIENT: cukup
 ENTER: masuk.
 HIV keluar dari tubuh dalam jumlah cukup dan dalam
keadaan hidup masuk ke dalam tubuh lain.
Pelatihan IPP > Paket 1
Mengapa ODHA masih tampak sehat…….
Karena perjalanan HIV/AIDS dalam tubuh seseorang tergolong unik, memiliki masa
inkubasi yang sangat panjang
Periode jendela
1 – 3, bahkan 6
bulan
HIV + (belum
muncul gejala)
5 – 10 tahun
HIV+ dengan
gejala penyakit
> 1 bulan
AIDS
1 – 2 th.
STADIUM 2
STADIUM 1 STADIUM 3 STADIUM 4
Pelatihan IPP > Paket 1
PROSES YANG TERJADI SEJAK TERINFEKSI
HIV SAMPAI MASUK KE KONDISI AIDS
1. Stadium 1 – Periode Jendela,
 Dimulai sejak saat pertama terinfeksi
 Tidak ada tanda-tanda khusus, hanya seperti gejala flu yang dalam
beberapa hari/minggu hilang dengan sendirinya
 Jika dilakukan tes darah untuk HIV (Tes HIV) hasilnya negatif, namun
orang tsb sudah dapat menularkan HIV kepada orang lain
 Lamanya periode jendela 1 – 6 bulan
2. Stadium 2 – HIV Positif Asimtomatik (Tanpa Gejala)
 HIV telah berkembang biak, hasil tes darah untuk HIV dinyatakan positif
 Orang tsb masih merasa sehat dan terlihat sehat, sama seperti orang
sehat lainnya. Stadium ini berlangsng selama 5 – 10 tahun
Pelatihan IPP > Paket 1
PROSES YANG TERJADI SEJAK TERINFEKSI
HIV SAMPAI MASUK KE KONDISI AIDS
3. Stadium 3 – Muncul Gejala
 Sistem kekebalan tubuh telah menurun
 Mulai muncul gejala meliputi Diare kronis yang tidak jelas
penyebabnya, pembesaran kelenjar limfe (kelenjar getah bening)
secara tetap dan merata, tidak hanya muncul di satu tempat dan
berlangsung lebih dari satu bulan. Flu terus menerus.
4. Stadium 4 – Masuk ke kondisi AIDS
 Sistem kekebalan tubuh rusak paarah, tubuh menjadi lemah terhadap
serangan penyakit apapun
 Ditandai dengan adanya bermacam-macam penyakit, meliputi
Toksoplasmosis pada otak, Kandidiasis pada saluran tenggorokan,
pernafasan, paru-paru dan berbagai kanker
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP > Paket 1
Apakah seorang pengidap HIV dapat dikenali secara
kasat mata?
 TIDAK, seseorag dengan HIV yang belum masuk dalam kondisi AIDS
tidak dapat dikenali hanya dengan melihat saja.
 Pengidap HIV yang belum masuk dalam kondisi AIDS akan terlihat
normal sama seperti orang sehat lainnya
Apakah pengidap HIV dan Penderita AIDS dapat
disembuhkan?
 TIDAK, sampai sekarang belum ditemukan obat yang dapat
menghilangkan HIV dari dalam tubuh manusia
 Obat yang ada hanya dapat menghambat perkebangbiakan virus (HIV)
tetapi tidak dapat menghilangkan HIV sama sekali dari dalam tubuh,
obat tersebut dinamakan ARV (antiretroviral)
Pelatihan IPP - Paket 1
Siapakah diantara orang-orang dalam
gambar ini yang HIV positif ?
Pelatihan IPP > Paket 1
Bagaimana mengetahui status HIV
kita?
 Dengan melakukan Tes HIV atau tes darah
untuk HIV
 Tes HIV ini termasuk bagian dari VCT
(Voluntary Counseling and Testing) atau KTS
- Konseling dan Tes HIV Sukarela yang
terdapat di hampir semua RS Daerah
Pelatihan IPP > Paket 1
Apa saja hal-hal yang tidak menularkan
HIV?
 Bersenggolan atau menyentuh
 Berjabat tangan
 Melalui bersin atau batuk
 Berenang bersama-sama
 Menggunakan WC / toilet yang sama
 Tinggal serumah
 Menggunakan piring dan alat makan yang
sama
 Gigitan nyamuk /serangga yang sama
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP - Paket 1
VIRUS HIV TIDAK BISA DITULARKAN MELALUI NYAMUK?
 Virus HIV sangat tergantung pada sel T yang terdapat dalam
darah manusia.
 Sel T merupakan salah satu anggota kelompok sel darah putih
yang berperan dalam sistem kekebalan tubuh manusia.
 Ada sel T, virus HIV hidup, tidak ada sel T virus ini akan mati.
 Saat nyamuk mengisap darah penderita HIV positif, virus akan
masuk ke sistem pencernaan nyamuk. Disini tidak ada sel T
manusia yang menyebabkan virus tersebut akan mati.
 Namun berbeda halnya dengan jarum suntik kecil yang bisa
membuat sel-sel darah manusia (termasuk sel T) terperangkap dan
bertahan dalam beberapa jam.
 Hal ini membuat virus HIV bisa berkembang biak dan kalau jarum
yang sama disuntikkan ke orang lain bisa menyebabkan terjadi
penularan.
Pelatihan IPP - Paket 1
Hal serupa juga terjadi pada penyakit demam
berdarah dimana adanya nyamuk perantara
khusus membuat virus Dengue bisa hidup dan
berkembang biak dan menyebabkan penyakit ini
menular melalui gigitan nyamuk.
Alasan lain kenapa nyamuk tidak bisa
menularkan HIV adalah karena partikel virus yg
dihisap dari penderita HIV positif jumlahnya
tidak banyak.
Struktur alat hisap nyamuk sangat kompleks
dan berbeda dengan struktur jarum suntik,
sehingga perkembangan virus HIV tidak
memungkinkan
Pelatihan IPP > Paket 1
CEGAH HIV DENGAN
A
B C
D
E
A: Abstinence
B: Be Faithfull
C: Condom
D: No Drugs
E: Education
Pelatihan IPP > Paket 1
Pencegahan Penularan HIV
1. Pencegahan penularan lewat hubungan seksual
A = abstinence = puasa, yaitu tidak melakukan
hubungan seksual diluar nikah. Hubungan
seks hanya dilakukan melalui pernikahan
yang sah.
B = be faithful = setia pada pasangan, bagi yang
telah menikah hanya melakukan hubungan
seks dengan pasangannya (suami atau istri-
nya sendiri). Tidak melakukan hubungan seks
diluar nikah
Pelatihan IPP > Paket 1
Pencegahan penularan HIV
C = using condom = menggunakan kondom,
yaitu bagi pasangan suami –istri yang
salah satunya sudah terinfeksi HIV agar
tidak menularkan kepada pasangannya
2. Pencegahan penularan melalui darah
D = drugs = tidak menggunakan narkoba, karena
saat sakaw tidak ada pengguna narkoba yang
sadar akan kesterilan jarum suntik, apalagi
ada rasa kekompakan untuk memakai jarum
suntik yang sama
Pelatihan IPP > Paket 1
E = equipment = mewaspadai semua alat tajam
yang dapat melukai kulit, sepertijarum akupuntur,
tindik, tato, pisau cukur, agar semuanya steril dari
HIV sebelum digunakan, atau pakai alat baru.
Mewaspadai darah yang diperlukan untuk transfusi,
pastikan steril dari HIV.
2. Pencegahan penularan dari ibu ke bayi
 Intervensi berupa pemberian ARV (mulai usia
kehamilan 36 minggu
 Persalinan secara bedah (caesar)
 Memberi susu formula sebagai ganti ASI (sebab
mengandung HIV)
Pelatihan IPP - Paket 1
HIV + penicilliosis marneffeia
Pelatihan IPP - Paket 1
HIV + Candidiasis
Pelatihan IPP - Paket 1
HIV + Sifilis
Pelatihan IPP - Paket 1
Pelatihan IPP - Paket 1
HIV + tumor
Pelatihan IPP - Paket 1
INGATTT !!!!
• Apapun yang Anda hadapi, Anda adalah
penentu atas keputusan yang Anda buat
• Mari buat keputusan yang tidak akan
Anda sesali
• Tubuh kita sangatlah berharga
• Perlakukanlah dengan sebaik-baiknya
Pelatihan IPP - Paket 1
Terima
Kasih

More Related Content

Similar to ABAT HIV-AIDS.ppt

Slide modul8-hivaids
Slide modul8-hivaidsSlide modul8-hivaids
Slide modul8-hivaids
Sri Mukhtar
 
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novikaPenyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Indah Novika
 

Similar to ABAT HIV-AIDS.ppt (20)

HIV aids.ppt
HIV aids.pptHIV aids.ppt
HIV aids.ppt
 
Slide modul8-hivaids
Slide modul8-hivaidsSlide modul8-hivaids
Slide modul8-hivaids
 
HIV.pptx
HIV.pptxHIV.pptx
HIV.pptx
 
Makalah hiv STIP WUNA
Makalah hiv STIP WUNA Makalah hiv STIP WUNA
Makalah hiv STIP WUNA
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Whatis hivaids
Whatis hivaidsWhatis hivaids
Whatis hivaids
 
tas HIV.ppt
tas HIV.ppttas HIV.ppt
tas HIV.ppt
 
Hiv aids kelas xi
Hiv aids kelas xiHiv aids kelas xi
Hiv aids kelas xi
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Makalah hiv
Makalah hivMakalah hiv
Makalah hiv
 
Hidup dengan HIV/AIDS
Hidup dengan HIV/AIDSHidup dengan HIV/AIDS
Hidup dengan HIV/AIDS
 
HIV-AIDS Perlu diketahui bukan untuk dijauhi
HIV-AIDS Perlu diketahui bukan untuk dijauhiHIV-AIDS Perlu diketahui bukan untuk dijauhi
HIV-AIDS Perlu diketahui bukan untuk dijauhi
 
Apakah hiv,
Apakah hiv, Apakah hiv,
Apakah hiv,
 
Hiv dr.joni
Hiv dr.joniHiv dr.joni
Hiv dr.joni
 
Hiv aids-dasar PEKSOS
Hiv aids-dasar PEKSOSHiv aids-dasar PEKSOS
Hiv aids-dasar PEKSOS
 
Xii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aidsXii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aids
 
Makalah hiv aids
Makalah hiv aidsMakalah hiv aids
Makalah hiv aids
 
Pptne hiv
Pptne hivPptne hiv
Pptne hiv
 
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptxPPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
PPT KELOMPOK 1 MGR VH.pptx
 
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novikaPenyuluhan hiv lapas banjar indah novika
Penyuluhan hiv lapas banjar indah novika
 

Recently uploaded

Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur KandunganJual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
Zuheri
 
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.pptGastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
ssuserbb0b09
 
materi tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbarumateri tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbaru
PrajaPratama4
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
khalid1276
 
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
Zuheri
 

Recently uploaded (20)

Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacyChapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
 
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.pptPAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
PAPARAN TENTANG PENYAKIT TUBERKULOSIS.ppt
 
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptxMengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
Mengenal Nyeri Perut tentang jenis dan karakteristik.pptx
 
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdfPentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
Pentingnya-Service-Excellent-di-Rumah-Sakit.pdf
 
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur KandunganJual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
Jual Obat Cytotec Asli 085225524732 Obat Penggugur Kandungan
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
 
epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.pptepidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
 
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptxMateri E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
Materi E- Kohort Dinkes Prop untuk nakes .pptx
 
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOSTHEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
 
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
KUNCI CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN ABORSI JANIN 087776558899
 
Logic Model perencanaan dan evaluasi kesehatan
Logic Model perencanaan dan evaluasi kesehatanLogic Model perencanaan dan evaluasi kesehatan
Logic Model perencanaan dan evaluasi kesehatan
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
 
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptxPenyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
 
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakatKONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
KONSEP ANSIETAS kesehatan jiwa masyarakat
 
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.pptGastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
Gastro Esophageal Reflux Disease Kuliah smester IV.ppt
 
KEJADIAN PENYAKIT ASMA PADA KEHAMILAN.pptx
KEJADIAN PENYAKIT ASMA PADA KEHAMILAN.pptxKEJADIAN PENYAKIT ASMA PADA KEHAMILAN.pptx
KEJADIAN PENYAKIT ASMA PADA KEHAMILAN.pptx
 
materi tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbarumateri tentang airway management terbaru
materi tentang airway management terbaru
 
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari -  Portofolio PerawatMovi Tri Wulandari -  Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
 
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.pptPPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
PPT-UEU-Keperawatan-Kesehatan-Jiwa-I-Pertemuan-13.ppt
 
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptxKETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
KETIDAKBERDAYAAN DAN KEPUTUSASAAN (1).pptx
 

ABAT HIV-AIDS.ppt

  • 1. Pelatihan IPP > Paket 1 AKU BANGGA AKU TAHU Oleh : Retno Wulandari, SKM PUSKESMAS BANYUMAS HIV dan AIDS
  • 2. Pelatihan IPP > Paket 1 APAKAH HIV ITU ? APAKAH AIDS ITU ?
  • 3. Pelatihan IPP > Paket 1 APAKAH HIV ITU ?  HIV adalah nama virus yang merupakan singkatan dari: H = Human I = Immunodeficiency V = Virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia
  • 4. Pelatihan IPP > Paket 1 APAKAH AIDS ITU? Pada saat sistem kekebalan tubuh telah begitu parah rusaknya oleh HIV, sehingga berbagai penyakit telah menyerang tubuh tanpa ada sistem kekebalan yang melawannya, ini berarti orang yang terinfeksi HIV tersebut, sekarang telah masuk ke kondisi AIDS. AIDS singkatan dari Acquired Immuno Deficiency Syndrome = kumpulan gejala yang diakibatkan hilang atau berkurangnya kekebalan tubuh
  • 5. Pelatihan IPP > Paket 1
  • 6. Pelatihan IPP > Paket 1 MASALAH HIV/AIDS BAGAIKAN PHENOMENA SEBUAH GUNUNG ES
  • 7. Pelatihan IPP > Paket 1 BAGAIMANA CARA PENULARAN HIV? Untuk masuk ke dalam tubuh manusia, HIV harus masuk langsung ke dalam aliran darah orang yang bersangkutan. Sedangkan di luar tubuh manusia HIV sangat cepat mati. HIV bertahan lebih lama di luar tubuh manusia hanya bila darah yang mengandung HIV tersebut dalam keadaan belum mengering. Dalam media darah kering HIV akan cepat mati.
  • 8. Pelatihan IPP > Paket 1
  • 9. Pelatihan IPP > Paket 1 BAGAIMANA CARA PENULARAN HIV? Penularan HIV terjadi jika ada kontak atau percampuran dengan cairan tubuh yang mengandung HIV, yaitu:  Cairan Kelamin, melalui hubungan seksual  Darah melalui penggunaan jarum suntik yang telah tercemar HIV diantara pengguna narkoba, dan benda tajam tercemar lainnya  ASI dari ibu pengidap HIV atau penderita AIDS ke bayinya
  • 10. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 11. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 12. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 13. Pelatihan IPP - Paket 1 PRINSIP PENULARAN HIV  Dikenal dengan ESSE (KEDUPCUMA):  EXIT: keluar.  SURVIVE: virus hidup  SUFFICIENT: cukup  ENTER: masuk.  HIV keluar dari tubuh dalam jumlah cukup dan dalam keadaan hidup masuk ke dalam tubuh lain.
  • 14. Pelatihan IPP > Paket 1 Mengapa ODHA masih tampak sehat……. Karena perjalanan HIV/AIDS dalam tubuh seseorang tergolong unik, memiliki masa inkubasi yang sangat panjang Periode jendela 1 – 3, bahkan 6 bulan HIV + (belum muncul gejala) 5 – 10 tahun HIV+ dengan gejala penyakit > 1 bulan AIDS 1 – 2 th. STADIUM 2 STADIUM 1 STADIUM 3 STADIUM 4
  • 15. Pelatihan IPP > Paket 1 PROSES YANG TERJADI SEJAK TERINFEKSI HIV SAMPAI MASUK KE KONDISI AIDS 1. Stadium 1 – Periode Jendela,  Dimulai sejak saat pertama terinfeksi  Tidak ada tanda-tanda khusus, hanya seperti gejala flu yang dalam beberapa hari/minggu hilang dengan sendirinya  Jika dilakukan tes darah untuk HIV (Tes HIV) hasilnya negatif, namun orang tsb sudah dapat menularkan HIV kepada orang lain  Lamanya periode jendela 1 – 6 bulan 2. Stadium 2 – HIV Positif Asimtomatik (Tanpa Gejala)  HIV telah berkembang biak, hasil tes darah untuk HIV dinyatakan positif  Orang tsb masih merasa sehat dan terlihat sehat, sama seperti orang sehat lainnya. Stadium ini berlangsng selama 5 – 10 tahun
  • 16. Pelatihan IPP > Paket 1 PROSES YANG TERJADI SEJAK TERINFEKSI HIV SAMPAI MASUK KE KONDISI AIDS 3. Stadium 3 – Muncul Gejala  Sistem kekebalan tubuh telah menurun  Mulai muncul gejala meliputi Diare kronis yang tidak jelas penyebabnya, pembesaran kelenjar limfe (kelenjar getah bening) secara tetap dan merata, tidak hanya muncul di satu tempat dan berlangsung lebih dari satu bulan. Flu terus menerus. 4. Stadium 4 – Masuk ke kondisi AIDS  Sistem kekebalan tubuh rusak paarah, tubuh menjadi lemah terhadap serangan penyakit apapun  Ditandai dengan adanya bermacam-macam penyakit, meliputi Toksoplasmosis pada otak, Kandidiasis pada saluran tenggorokan, pernafasan, paru-paru dan berbagai kanker
  • 17. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 18. Pelatihan IPP > Paket 1 Apakah seorang pengidap HIV dapat dikenali secara kasat mata?  TIDAK, seseorag dengan HIV yang belum masuk dalam kondisi AIDS tidak dapat dikenali hanya dengan melihat saja.  Pengidap HIV yang belum masuk dalam kondisi AIDS akan terlihat normal sama seperti orang sehat lainnya Apakah pengidap HIV dan Penderita AIDS dapat disembuhkan?  TIDAK, sampai sekarang belum ditemukan obat yang dapat menghilangkan HIV dari dalam tubuh manusia  Obat yang ada hanya dapat menghambat perkebangbiakan virus (HIV) tetapi tidak dapat menghilangkan HIV sama sekali dari dalam tubuh, obat tersebut dinamakan ARV (antiretroviral)
  • 19. Pelatihan IPP - Paket 1 Siapakah diantara orang-orang dalam gambar ini yang HIV positif ?
  • 20. Pelatihan IPP > Paket 1 Bagaimana mengetahui status HIV kita?  Dengan melakukan Tes HIV atau tes darah untuk HIV  Tes HIV ini termasuk bagian dari VCT (Voluntary Counseling and Testing) atau KTS - Konseling dan Tes HIV Sukarela yang terdapat di hampir semua RS Daerah
  • 21. Pelatihan IPP > Paket 1 Apa saja hal-hal yang tidak menularkan HIV?  Bersenggolan atau menyentuh  Berjabat tangan  Melalui bersin atau batuk  Berenang bersama-sama  Menggunakan WC / toilet yang sama  Tinggal serumah  Menggunakan piring dan alat makan yang sama  Gigitan nyamuk /serangga yang sama
  • 22. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 23. Pelatihan IPP - Paket 1 VIRUS HIV TIDAK BISA DITULARKAN MELALUI NYAMUK?  Virus HIV sangat tergantung pada sel T yang terdapat dalam darah manusia.  Sel T merupakan salah satu anggota kelompok sel darah putih yang berperan dalam sistem kekebalan tubuh manusia.  Ada sel T, virus HIV hidup, tidak ada sel T virus ini akan mati.  Saat nyamuk mengisap darah penderita HIV positif, virus akan masuk ke sistem pencernaan nyamuk. Disini tidak ada sel T manusia yang menyebabkan virus tersebut akan mati.  Namun berbeda halnya dengan jarum suntik kecil yang bisa membuat sel-sel darah manusia (termasuk sel T) terperangkap dan bertahan dalam beberapa jam.  Hal ini membuat virus HIV bisa berkembang biak dan kalau jarum yang sama disuntikkan ke orang lain bisa menyebabkan terjadi penularan.
  • 24. Pelatihan IPP - Paket 1 Hal serupa juga terjadi pada penyakit demam berdarah dimana adanya nyamuk perantara khusus membuat virus Dengue bisa hidup dan berkembang biak dan menyebabkan penyakit ini menular melalui gigitan nyamuk. Alasan lain kenapa nyamuk tidak bisa menularkan HIV adalah karena partikel virus yg dihisap dari penderita HIV positif jumlahnya tidak banyak. Struktur alat hisap nyamuk sangat kompleks dan berbeda dengan struktur jarum suntik, sehingga perkembangan virus HIV tidak memungkinkan
  • 25. Pelatihan IPP > Paket 1 CEGAH HIV DENGAN A B C D E A: Abstinence B: Be Faithfull C: Condom D: No Drugs E: Education
  • 26. Pelatihan IPP > Paket 1 Pencegahan Penularan HIV 1. Pencegahan penularan lewat hubungan seksual A = abstinence = puasa, yaitu tidak melakukan hubungan seksual diluar nikah. Hubungan seks hanya dilakukan melalui pernikahan yang sah. B = be faithful = setia pada pasangan, bagi yang telah menikah hanya melakukan hubungan seks dengan pasangannya (suami atau istri- nya sendiri). Tidak melakukan hubungan seks diluar nikah
  • 27. Pelatihan IPP > Paket 1 Pencegahan penularan HIV C = using condom = menggunakan kondom, yaitu bagi pasangan suami –istri yang salah satunya sudah terinfeksi HIV agar tidak menularkan kepada pasangannya 2. Pencegahan penularan melalui darah D = drugs = tidak menggunakan narkoba, karena saat sakaw tidak ada pengguna narkoba yang sadar akan kesterilan jarum suntik, apalagi ada rasa kekompakan untuk memakai jarum suntik yang sama
  • 28. Pelatihan IPP > Paket 1 E = equipment = mewaspadai semua alat tajam yang dapat melukai kulit, sepertijarum akupuntur, tindik, tato, pisau cukur, agar semuanya steril dari HIV sebelum digunakan, atau pakai alat baru. Mewaspadai darah yang diperlukan untuk transfusi, pastikan steril dari HIV. 2. Pencegahan penularan dari ibu ke bayi  Intervensi berupa pemberian ARV (mulai usia kehamilan 36 minggu  Persalinan secara bedah (caesar)  Memberi susu formula sebagai ganti ASI (sebab mengandung HIV)
  • 29. Pelatihan IPP - Paket 1 HIV + penicilliosis marneffeia
  • 30. Pelatihan IPP - Paket 1 HIV + Candidiasis
  • 31. Pelatihan IPP - Paket 1 HIV + Sifilis
  • 32. Pelatihan IPP - Paket 1
  • 33. Pelatihan IPP - Paket 1 HIV + tumor
  • 34. Pelatihan IPP - Paket 1 INGATTT !!!! • Apapun yang Anda hadapi, Anda adalah penentu atas keputusan yang Anda buat • Mari buat keputusan yang tidak akan Anda sesali • Tubuh kita sangatlah berharga • Perlakukanlah dengan sebaik-baiknya
  • 35. Pelatihan IPP - Paket 1 Terima Kasih