SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
PENGELOLAAN DANA BOS
MELALUI ARKAS
Tahun 2022
2021
LEMBAGA PERTANGGUNG JAWABAN DANA BOS
KEMENTERIAN
PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KEMENTERIAN
DALAM NEGERI
Memenuhi kebutuhan perencanaan, penganggaran, pelaksanaan
dan penatausahaan serta pertanggungjawaban dana BOS
KEMENTERIAN
KEUANGAN
PMK No. 9/PMK.07/2020
tentang Pengelolaan DAK Non Fisik
Permendikbud No.
8/2020 tentang Petunjuk
Teknis BOS Reguler
Permendagri No. 33 /2020
tentang Pengelolaan APBD
Tahun 2020
SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
Arsitektur Sistem Digital BOS
Rencana Realisasi
Laporan
Bayar
EDS
SIPLAH
CMS / SIBOS
BOS Salur
bos.kemdikbud.go.i
d
Aplikasi RKAS
Aplikasi PMP
FITUR UNGGUL APLIKASI ARKAS
 Aplikasi ARKAS Free (Gratis)
 Bersifat Semi Online (Offline Online)
 Aplikasi ARKAS memiliki fitur auto update
 Terintegrasi dengan BOS Salur
(akan dikembangkan integrasi dengan sistem lain)
 Sudah menggunakan Referensi Rekening
yang bersumber dari Permendagri
 Sudah menggunakan format pelaporan
yang bersumber dari Permendagri
 Fitur copy RKAS tahun sebelumnya
Permasalahan Penggunaan ARKAS 2021
 Tertukar antara Harga Satuan dengan Volume
 Pembayaran honor guru harus sesuai dengan
Juknis (Terutama terkait guru P3K)
 Hati-hati merencanakan barang modal/aset jangan
diinput manual.
 Buka Tutup BKU usahakan terkoneksi internet
 Terlalu banyak mundur BKU dengan menggunakan
Backup Database
 Selalu melalukan pengecekan rutin data setiap tutup
BKU
 Gunakan fitur pergeseran dan Perubahan secara
bijak.
 Lakukan proses sinkron secara berkala
Mekanisme Penyaluran Dana
10
› Kemenkeu melalui KUN menyalurkan dana
BOS ke satuan pendidikan dalam 3 (tiga) kali
tahapan.
 Tahap 1 (30%)
 Tahap 2 (40%)
 Tahap 3 (30%)
› Laporan realisasi sebagai syarat penyaluran
› Dana BOS diterima
langsung di sekolah
RKUN REKENING SEKOLAH
Tidak mengalami perubahan
11
Pelaporan, Pengembalian Dana dan Sanksi
Pelaporan
Pelaporan menjadi persyaratan dalam penyaluran:
Pelaporan:
tahap I menjadi persyaratan penyaluran tahap III tahun berjalan.
tahap II menjadi persyaratan penyaluran tahap I tahun berikutnya
tahap III menjadi persyaratan penyaluran tahap II tahun berikutnya
Pengembalian
Dana
Pengembalian dana BOS Reguler diberlakukan bagi Sekolah dengan ketentuan:
1. Sekolah yang menolak dana BOS Reguler setelah dana BOS Reguler disalurkan; dan
2. Sekolah tutup/merger setelah dana BOS Reguler disalurkan.
i
ii
Aspek
Sanksi
Sekolah yang tidak ditetapkan penerima BOS Reguler dan/atau tidak menerima dana BOS Reguler maka:
1. Bagi Sekolah yang diselenggarakan oleh Pemerintah daerah biaya operasionalnya menjadi tanggung
jawab Pemerintah Daerah sesuai kewenangannya
2. Bagi Sekolah yang diselenggarakan oleh masyarakat biaya operasionalnya menjadi tanggung jawab
badan hukum penyelenggara
iii
15 Larangan Penggunaan dana BOS Reguler
12
1. melakukan transfer Dana BOS Reguler ke
rekening pribadi atau lainnya untuk
kepentingan selain penggunaan Dana BOS
Reguler
2. membungakan untuk kepentingan pribadi;
3. meminjamkan kepada pihak lain;
4. membeli perangkat lunak untuk pelaporan
keuangan Dana BOS Reguler atau perangkat
lunak lainnya yang sejenis;
5. menyewa aplikasi pendataan atau aplikasi
PPDB dalam jaringan;
6. membiayai kegiatan yang tidak menjadi
prioritas sekolah;
7. membiayai kegiatan dengan mekanisme iuran;
8. membeli pakaian, seragam, atau sepatu bagi
guru atau Peserta Didik untuk kepentingan
pribadi yang bukan inventaris sekolah;
9. memelihara prasarana sekolah dengan kategori
kerusakan sedang dan berat;
10. membangun gedung atau ruangan baru;
11. membeli instrumen investasi;
12. membiayai kegiatan untuk mengikuti pelatihan,
sosialisasi, dan pendampingan terkait program
Dana BOS Reguler atau program perpajakan BOS
Reguler yang diselenggarakan lembaga di luar
Dinas dan/atau Kementerian;
13. membiayai kegiatan yang telah dibiayai secara
penuh dari sumber dana Pemerintah Pusat,
Pemerintah Daerah, atau sumber lain yang sah;
14. melakukan penyelewengan penggunaan Dana
BOS Reguler untuk kepentingan pribadi atau
kelompok tertentu;
15. menjadi distributor atau pengecer pembelian
buku kepada Peserta Didik di sekolah yang
bersangkutan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Terima kasih

More Related Content

Similar to 6. Kebijakan Penggunaan ARKAS dalam mengelola dana BOS.pptx

2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
LaRahman2
 
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonangLaporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Mahriyoto S Kom
 
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
GreJr
 
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
EniWarti
 
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
EniWarti
 
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptxKebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
nurhudaya2
 
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptxSOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
moethans
 

Similar to 6. Kebijakan Penggunaan ARKAS dalam mengelola dana BOS.pptx (20)

2023.05.08 Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas Dit. SM...
2023.05.08 Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas Dit. SM...2023.05.08 Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas Dit. SM...
2023.05.08 Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas Dit. SM...
 
Penjelasan lebih rinci bosreguler.pptx
Penjelasan lebih rinci bosreguler.pptxPenjelasan lebih rinci bosreguler.pptx
Penjelasan lebih rinci bosreguler.pptx
 
Kebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkasKebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkas
 
2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
2023.04.08 Bahan Paparan Sosialisasi Permendikbud No.18 Tahun 2022 (Ringkas D...
 
ZOOM MEETING SOSIALISASI PENGGUNAAN BOP PAUD TAHUN ANGGARAN 2022.pptx
ZOOM MEETING SOSIALISASI PENGGUNAAN BOP PAUD TAHUN ANGGARAN 2022.pptxZOOM MEETING SOSIALISASI PENGGUNAAN BOP PAUD TAHUN ANGGARAN 2022.pptx
ZOOM MEETING SOSIALISASI PENGGUNAAN BOP PAUD TAHUN ANGGARAN 2022.pptx
 
Permendikbud 13 tahun_2020_juknis_dak_nonfisik_bop_paud_dik_kesetaraan_ta_2020
Permendikbud 13 tahun_2020_juknis_dak_nonfisik_bop_paud_dik_kesetaraan_ta_2020Permendikbud 13 tahun_2020_juknis_dak_nonfisik_bop_paud_dik_kesetaraan_ta_2020
Permendikbud 13 tahun_2020_juknis_dak_nonfisik_bop_paud_dik_kesetaraan_ta_2020
 
Kebijakan BOP PAUD 2023.pptx
Kebijakan BOP PAUD 2023.pptxKebijakan BOP PAUD 2023.pptx
Kebijakan BOP PAUD 2023.pptx
 
SOSIALISASI DANA BOS_14122022.ppt
SOSIALISASI DANA BOS_14122022.pptSOSIALISASI DANA BOS_14122022.ppt
SOSIALISASI DANA BOS_14122022.ppt
 
05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptx05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptx
 
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
012.2-Kebijakan BOS 2022 - SD.pptx
 
Puslapdik - Paparan Rakor Dikdas Region 5.pdf
Puslapdik - Paparan Rakor Dikdas Region 5.pdfPuslapdik - Paparan Rakor Dikdas Region 5.pdf
Puslapdik - Paparan Rakor Dikdas Region 5.pdf
 
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonangLaporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
Laporan pelatihan tata kelola bos smp islam sunan bonang
 
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022  bop 2022
#1 BOS-BOP.2.pptx bos bop 2022 bop 2022
 
Sosialisasi ARKAS dan MARKAS BPMP JABAR 2023.pptx
Sosialisasi ARKAS dan MARKAS BPMP JABAR 2023.pptxSosialisasi ARKAS dan MARKAS BPMP JABAR 2023.pptx
Sosialisasi ARKAS dan MARKAS BPMP JABAR 2023.pptx
 
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Merdeka Belajar melalui Dana BOS.pdf
 
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfMATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
 
PEMBINAAN DANA BOS 2022.pptx
PEMBINAAN DANA BOS 2022.pptxPEMBINAAN DANA BOS 2022.pptx
PEMBINAAN DANA BOS 2022.pptx
 
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
20200827 Materi Webinar BOS_Sistem Pemantauan BOS.pdf
 
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptxKebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
Kebijakan dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan t.pptx
 
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptxSOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
SOSIALISASI BANTUAN OPERASIONAL PENDIDIKAN PAUD-DIKMAS.pptx
 

Recently uploaded

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 

6. Kebijakan Penggunaan ARKAS dalam mengelola dana BOS.pptx

  • 1. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PENGELOLAAN DANA BOS MELALUI ARKAS Tahun 2022 2021
  • 2. LEMBAGA PERTANGGUNG JAWABAN DANA BOS KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KEMENTERIAN DALAM NEGERI Memenuhi kebutuhan perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan penatausahaan serta pertanggungjawaban dana BOS KEMENTERIAN KEUANGAN PMK No. 9/PMK.07/2020 tentang Pengelolaan DAK Non Fisik Permendikbud No. 8/2020 tentang Petunjuk Teknis BOS Reguler Permendagri No. 33 /2020 tentang Pengelolaan APBD Tahun 2020
  • 3. SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
  • 4. SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
  • 5. SEB Kemendagri & Kemendikbud Ristek No. 7 Tahun 2021
  • 6.
  • 7. Arsitektur Sistem Digital BOS Rencana Realisasi Laporan Bayar EDS SIPLAH CMS / SIBOS BOS Salur bos.kemdikbud.go.i d Aplikasi RKAS Aplikasi PMP
  • 8. FITUR UNGGUL APLIKASI ARKAS  Aplikasi ARKAS Free (Gratis)  Bersifat Semi Online (Offline Online)  Aplikasi ARKAS memiliki fitur auto update  Terintegrasi dengan BOS Salur (akan dikembangkan integrasi dengan sistem lain)  Sudah menggunakan Referensi Rekening yang bersumber dari Permendagri  Sudah menggunakan format pelaporan yang bersumber dari Permendagri  Fitur copy RKAS tahun sebelumnya
  • 9. Permasalahan Penggunaan ARKAS 2021  Tertukar antara Harga Satuan dengan Volume  Pembayaran honor guru harus sesuai dengan Juknis (Terutama terkait guru P3K)  Hati-hati merencanakan barang modal/aset jangan diinput manual.  Buka Tutup BKU usahakan terkoneksi internet  Terlalu banyak mundur BKU dengan menggunakan Backup Database  Selalu melalukan pengecekan rutin data setiap tutup BKU  Gunakan fitur pergeseran dan Perubahan secara bijak.  Lakukan proses sinkron secara berkala
  • 10. Mekanisme Penyaluran Dana 10 › Kemenkeu melalui KUN menyalurkan dana BOS ke satuan pendidikan dalam 3 (tiga) kali tahapan.  Tahap 1 (30%)  Tahap 2 (40%)  Tahap 3 (30%) › Laporan realisasi sebagai syarat penyaluran › Dana BOS diterima langsung di sekolah RKUN REKENING SEKOLAH Tidak mengalami perubahan
  • 11. 11 Pelaporan, Pengembalian Dana dan Sanksi Pelaporan Pelaporan menjadi persyaratan dalam penyaluran: Pelaporan: tahap I menjadi persyaratan penyaluran tahap III tahun berjalan. tahap II menjadi persyaratan penyaluran tahap I tahun berikutnya tahap III menjadi persyaratan penyaluran tahap II tahun berikutnya Pengembalian Dana Pengembalian dana BOS Reguler diberlakukan bagi Sekolah dengan ketentuan: 1. Sekolah yang menolak dana BOS Reguler setelah dana BOS Reguler disalurkan; dan 2. Sekolah tutup/merger setelah dana BOS Reguler disalurkan. i ii Aspek Sanksi Sekolah yang tidak ditetapkan penerima BOS Reguler dan/atau tidak menerima dana BOS Reguler maka: 1. Bagi Sekolah yang diselenggarakan oleh Pemerintah daerah biaya operasionalnya menjadi tanggung jawab Pemerintah Daerah sesuai kewenangannya 2. Bagi Sekolah yang diselenggarakan oleh masyarakat biaya operasionalnya menjadi tanggung jawab badan hukum penyelenggara iii
  • 12. 15 Larangan Penggunaan dana BOS Reguler 12 1. melakukan transfer Dana BOS Reguler ke rekening pribadi atau lainnya untuk kepentingan selain penggunaan Dana BOS Reguler 2. membungakan untuk kepentingan pribadi; 3. meminjamkan kepada pihak lain; 4. membeli perangkat lunak untuk pelaporan keuangan Dana BOS Reguler atau perangkat lunak lainnya yang sejenis; 5. menyewa aplikasi pendataan atau aplikasi PPDB dalam jaringan; 6. membiayai kegiatan yang tidak menjadi prioritas sekolah; 7. membiayai kegiatan dengan mekanisme iuran; 8. membeli pakaian, seragam, atau sepatu bagi guru atau Peserta Didik untuk kepentingan pribadi yang bukan inventaris sekolah; 9. memelihara prasarana sekolah dengan kategori kerusakan sedang dan berat; 10. membangun gedung atau ruangan baru; 11. membeli instrumen investasi; 12. membiayai kegiatan untuk mengikuti pelatihan, sosialisasi, dan pendampingan terkait program Dana BOS Reguler atau program perpajakan BOS Reguler yang diselenggarakan lembaga di luar Dinas dan/atau Kementerian; 13. membiayai kegiatan yang telah dibiayai secara penuh dari sumber dana Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah, atau sumber lain yang sah; 14. melakukan penyelewengan penggunaan Dana BOS Reguler untuk kepentingan pribadi atau kelompok tertentu; 15. menjadi distributor atau pengecer pembelian buku kepada Peserta Didik di sekolah yang bersangkutan
  • 13. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Terima kasih