SlideShare a Scribd company logo
#By : Doan Oktayusman
Dari berbagai sumber
Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-anak Adam dari sulbi mereka
dan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka (seraya berfirman):
"Bukankah Aku ini Tuhanmu?" Mereka menjawab: "Betul (Engkau Tuhan kami),
kami menjadi saksi". (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan:
"Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)". QS. Al-A'raf: 172
atau agar kamu tidak mengatakan:
"Sesungguhnya orang-orang tua kami telah mempersekutukan Tuhan sejak dahulu,
sedang kami ini adalah anak-anak keturunan yang (datang) sesudah mereka.
Maka apakah Engkau akan membinasakan kami karena perbuatan orang-orang yang sesat dahulu?". QS. Al-A'raf: 173
DI ALAM RUH, MANUSIA SUDAH DIAMBIL SUMPAH
Setelah terjadi pembuahan yang ditakdirkan oleh Allah Azza wa Jalla
hingga berproses menjadi seorang anak,
mulailah sang ibu mengalami perubahan-perubahan di rahimnya
Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam dalam satu hadits shahih bersabda :
“ Sesungguhnya salah seorang diantara kalian dipadukan bentuk ciptaannya
dalam perut ibunya selama empat puluh hari (dalam bentuk mani)
lalu menjadi segumpal darah selama itu pula (selama 40 hari),
lalu menjadi segumpal daging selama itu pula,
kemudian Allah mengutus malaikat untuk meniupkan ruh pada janin tersebut,
lalu ditetapkan baginya empat hal: rizkinya, ajalnya, perbuatannya,
serta kesengsaraannya dan kebahagiaannya."
[Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Mas'ud Radhiyallahu 'anhu].
SYARIAT
(BUKU
PETUNJUK
MANUSIA)
AHLAK MULIA
(Sukse Mulia, Dermawan,
Banyak memberikan
manfaatnya untuk orang
lain, pemimpin yang adil)
AMAL
(PILIHAN :
JALAN YANG
LURUS ATAU
KESESATAN
IKUT JEJAK
SYAITHON
LURUS
SESAT
Sesungguhnya dunia adalah ‘darul-bala’ (tempat ujian).
Siapa yang tidak mendapat ujian atau musibah dalam hartanya,
akan diuji jasadnya. Siapa yang tidak diuji jasadnya akan diuji anak-anaknya.
Maka sudah merupakan sunnatullah bahwa setiap insan pastilah akan mendapatkan ujian
dan cobaan baik berupa keburukan atau kebaikan
Allah Ta’ala berfiman, artinya,
“Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia berada dalam susah payah” (QS. al-Balad: 4).
Abdul Malik bin Abhar berkata,
“Tidak ada seorang manusia pun, melainkan akan diuji dengan kesehatan
untuk melihat apakah ia mensyukurinya.
Atau diuji dengan musibah untuk melihat apakah ia bersabar atasnya
PENANTIAN PANJANG DALAM KESENDIRIAN TANPA TEMAN
KECUALI AMAL YANG SUDAH DIBUAT SEMASA HIDUP
Hani’ Radhiyallahu anhu , bekas budak Utsmân bin Affân
Radhiyallahu anhu , berkata, "Kebiasaan Utsman Radhiyallahu
anhu jika berhenti di sebuah kuburan, beliau menangis sampai
membasahi janggutnya. Lalu beliau Radhiyallahu anhu
ditanya, ‘Disebutkan tentang surga dan neraka tetapi engkau
tidak menangis. Namun engkau menangis dengan sebab ini
(melihat kubur), (Mengapa demikian?)’ Beliau, ‘Sesungguhnya
Rasûlullâh Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, (yang
artinya) ‘Kubur adalah persinggahan pertama dari
(persinggahan-persinggahan) akhirat. Bila seseorang selamat
dari (keburukan)nya, maka setelahnya lebih mudah darinya;
bila seseorang tidak selamat dari (keburukan)nya, maka
setelahnya lebih berat darinya.’ Rasûlullâh Shallallahu ‘alaihi
wa sallam juga bersabda, ‘Aku tidak melihat suatu
pemandangan pun yang lebih menakutkan daripada kubur.’”
[HR. At-Tirmidzi dan Ibnu Mâjah]
5 alam kehidupan manusia
5 alam kehidupan manusia

More Related Content

What's hot

Kehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakhKehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakh
aswajanu
 
Takziah
TakziahTakziah
Takziah
Aisyah Zanacs
 
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSAALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
Jumal Ahmad
 
Konsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakhKonsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakh
Moh Hari Rusli
 
Tata cara memandikan jenazah
Tata cara memandikan jenazah Tata cara memandikan jenazah
Tata cara memandikan jenazah
Lukman Hakim
 
Pencobaan 1 Korintus 10:13
Pencobaan 1 Korintus 10:13Pencobaan 1 Korintus 10:13
Pencobaan 1 Korintus 10:13
audhie senas
 
Dua kali hidup
Dua kali hidup Dua kali hidup
Dua kali hidup
Eko Supriyadi
 
Pengurusan jenazah
Pengurusan jenazahPengurusan jenazah
Pengurusan jenazahummulzahida
 
Ppt pengurusan jenazah
Ppt pengurusan jenazahPpt pengurusan jenazah
Ppt pengurusan jenazah
hufronafid07
 
Assalam1
Assalam1Assalam1
Fakta mati suri
Fakta mati suriFakta mati suri
Fakta mati suri
ismaildahsyat99
 
Berani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwahBerani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwah
Muhsin Hariyanto
 
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santunKitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
Septian Muna Barakati
 
Makalah tata cara memandikan jenazah
Makalah tata cara memandikan jenazahMakalah tata cara memandikan jenazah
Makalah tata cara memandikan jenazahDafik Amadah
 
Slide solat jenazah
Slide solat jenazahSlide solat jenazah
Slide solat jenazah
Yinn Rins
 
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobatSofyan Siroj
 

What's hot (18)

Kehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakhKehidupan alam barzakh
Kehidupan alam barzakh
 
Takziah
TakziahTakziah
Takziah
 
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSAALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
ALLAH BERSAMA ORANG SUSAH OLEH YAYASAN AKSI PEDULI BANGSA
 
Konsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakhKonsep Kehidupan alam barzakh
Konsep Kehidupan alam barzakh
 
Tata cara memandikan jenazah
Tata cara memandikan jenazah Tata cara memandikan jenazah
Tata cara memandikan jenazah
 
Media jenazah
Media jenazahMedia jenazah
Media jenazah
 
Pencobaan 1 Korintus 10:13
Pencobaan 1 Korintus 10:13Pencobaan 1 Korintus 10:13
Pencobaan 1 Korintus 10:13
 
Dua kali hidup
Dua kali hidup Dua kali hidup
Dua kali hidup
 
Pengurusan jenazah
Pengurusan jenazahPengurusan jenazah
Pengurusan jenazah
 
Ppt pengurusan jenazah
Ppt pengurusan jenazahPpt pengurusan jenazah
Ppt pengurusan jenazah
 
Tata cara pengurusan jenazah
Tata cara pengurusan jenazahTata cara pengurusan jenazah
Tata cara pengurusan jenazah
 
Assalam1
Assalam1Assalam1
Assalam1
 
Fakta mati suri
Fakta mati suriFakta mati suri
Fakta mati suri
 
Berani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwahBerani di jalan dakwah
Berani di jalan dakwah
 
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santunKitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
Kitab kebajikan, silaturahmi dan adab sopan santun
 
Makalah tata cara memandikan jenazah
Makalah tata cara memandikan jenazahMakalah tata cara memandikan jenazah
Makalah tata cara memandikan jenazah
 
Slide solat jenazah
Slide solat jenazahSlide solat jenazah
Slide solat jenazah
 
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat
01 dosa, maksiat, dan kemestian tobat
 

Viewers also liked

Hadis pembuat gambar,azab kubur
Hadis pembuat gambar,azab kuburHadis pembuat gambar,azab kubur
Hadis pembuat gambar,azab kubur
Riez Sullivan
 
Perjalanan Hidup Manusia
Perjalanan Hidup ManusiaPerjalanan Hidup Manusia
Perjalanan Hidup Manusia
rizal
 
Spe Bab6
Spe Bab6Spe Bab6
Spe Bab6
WanBK Leo
 
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastianAkidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
NORANEEZ ISMAIL
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
INSTAQLIM
 

Viewers also liked (7)

Hadis pembuat gambar,azab kubur
Hadis pembuat gambar,azab kuburHadis pembuat gambar,azab kubur
Hadis pembuat gambar,azab kubur
 
KEHIDUPAN
KEHIDUPANKEHIDUPAN
KEHIDUPAN
 
Perjalanan Hidup Manusia
Perjalanan Hidup ManusiaPerjalanan Hidup Manusia
Perjalanan Hidup Manusia
 
Alam barzakh
Alam barzakhAlam barzakh
Alam barzakh
 
Spe Bab6
Spe Bab6Spe Bab6
Spe Bab6
 
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastianAkidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
Akidah: Kematian dan alam barzah satu kepastian
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 

Similar to 5 alam kehidupan manusia

Hakikat Manusia
Hakikat ManusiaHakikat Manusia
Hakikat Manusia
Revolt Camp
 
Islamic birth
Islamic birthIslamic birth
Islamic birth
hennyzainal
 
Tafsir qs âli 'imrân, 3 186
Tafsir qs âli 'imrân, 3   186Tafsir qs âli 'imrân, 3   186
Tafsir qs âli 'imrân, 3 186Muhsin Hariyanto
 
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
pondok assalaam
 
(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup
Dr. Maman SW
 
(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup
Dr. Maman SW
 
NGAKU MUKMIN.pptx
NGAKU MUKMIN.pptxNGAKU MUKMIN.pptx
NGAKU MUKMIN.pptx
DwiBektiSutrisno1
 
Ltm agama no edit 2
Ltm agama no edit 2Ltm agama no edit 2
Ltm agama no edit 2
Muhammad sobri maulana
 
3-Iman produktif ros.ppt
3-Iman produktif ros.ppt3-Iman produktif ros.ppt
3-Iman produktif ros.ppt
Hasanah29
 
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk KhalifahEmpat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
Mohd Nazri Awang
 
Membangun budaya ungguم dan memimpin
Membangun budaya ungguم dan memimpinMembangun budaya ungguم dan memimpin
Membangun budaya ungguم dan memimpin
Muhsin Hariyanto
 
Insan penghargaan akan nilai kemanusiaan
Insan   penghargaan akan nilai kemanusiaanInsan   penghargaan akan nilai kemanusiaan
Insan penghargaan akan nilai kemanusiaan
nano shanter
 
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptxXII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
AlfaFisabilillah
 
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut IslamPsikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
ikbarmuhyi
 
Kompilasi khutbah-jumat-1
Kompilasi khutbah-jumat-1Kompilasi khutbah-jumat-1
Kompilasi khutbah-jumat-1
Azwir Azwir
 
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptxPERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
NoviAyuSamodyaningTy
 
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptxISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
AnswlSaka
 
Kecelaruan gender dari perspektif islam
Kecelaruan gender dari perspektif islamKecelaruan gender dari perspektif islam
Kecelaruan gender dari perspektif islam
Mohd Nasir Masroom
 
qada dan qadar
qada dan qadarqada dan qadar
qada dan qadar
Anis Riyanto
 
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN SalatigaKosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN SalatigaHanifah STAINSalatiga
 

Similar to 5 alam kehidupan manusia (20)

Hakikat Manusia
Hakikat ManusiaHakikat Manusia
Hakikat Manusia
 
Islamic birth
Islamic birthIslamic birth
Islamic birth
 
Tafsir qs âli 'imrân, 3 186
Tafsir qs âli 'imrân, 3   186Tafsir qs âli 'imrân, 3   186
Tafsir qs âli 'imrân, 3 186
 
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
Majalah Assalaam Edisi 6 Tahun 2017
 
(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup
 
(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup(14) perjalanan hidup
(14) perjalanan hidup
 
NGAKU MUKMIN.pptx
NGAKU MUKMIN.pptxNGAKU MUKMIN.pptx
NGAKU MUKMIN.pptx
 
Ltm agama no edit 2
Ltm agama no edit 2Ltm agama no edit 2
Ltm agama no edit 2
 
3-Iman produktif ros.ppt
3-Iman produktif ros.ppt3-Iman produktif ros.ppt
3-Iman produktif ros.ppt
 
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk KhalifahEmpat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
Empat Belas Kebaikan di Dunia untuk Khalifah
 
Membangun budaya ungguم dan memimpin
Membangun budaya ungguم dan memimpinMembangun budaya ungguم dan memimpin
Membangun budaya ungguم dan memimpin
 
Insan penghargaan akan nilai kemanusiaan
Insan   penghargaan akan nilai kemanusiaanInsan   penghargaan akan nilai kemanusiaan
Insan penghargaan akan nilai kemanusiaan
 
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptxXII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
XII_Gasal_2.-Kehidupan-Manusia-di-Hari-Kiamat_PPT.pptx
 
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut IslamPsikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
Psikologi Perkembangan Manusia Menurut Islam
 
Kompilasi khutbah-jumat-1
Kompilasi khutbah-jumat-1Kompilasi khutbah-jumat-1
Kompilasi khutbah-jumat-1
 
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptxPERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
PERJALANAN HIDUP MANUSIA-NOVI.pptx
 
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptxISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
ISLAM PERJALANAN HIDUP MANUSIA.pptx
 
Kecelaruan gender dari perspektif islam
Kecelaruan gender dari perspektif islamKecelaruan gender dari perspektif islam
Kecelaruan gender dari perspektif islam
 
qada dan qadar
qada dan qadarqada dan qadar
qada dan qadar
 
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN SalatigaKosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN Salatiga
Kosakata dalam Bahasa Indonesia Hanifah ICP '12 STAIN Salatiga
 

5 alam kehidupan manusia

  • 1. #By : Doan Oktayusman Dari berbagai sumber
  • 2. Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-anak Adam dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka (seraya berfirman): "Bukankah Aku ini Tuhanmu?" Mereka menjawab: "Betul (Engkau Tuhan kami), kami menjadi saksi". (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan: "Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)". QS. Al-A'raf: 172 atau agar kamu tidak mengatakan: "Sesungguhnya orang-orang tua kami telah mempersekutukan Tuhan sejak dahulu, sedang kami ini adalah anak-anak keturunan yang (datang) sesudah mereka. Maka apakah Engkau akan membinasakan kami karena perbuatan orang-orang yang sesat dahulu?". QS. Al-A'raf: 173 DI ALAM RUH, MANUSIA SUDAH DIAMBIL SUMPAH
  • 3. Setelah terjadi pembuahan yang ditakdirkan oleh Allah Azza wa Jalla hingga berproses menjadi seorang anak, mulailah sang ibu mengalami perubahan-perubahan di rahimnya Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam dalam satu hadits shahih bersabda : “ Sesungguhnya salah seorang diantara kalian dipadukan bentuk ciptaannya dalam perut ibunya selama empat puluh hari (dalam bentuk mani) lalu menjadi segumpal darah selama itu pula (selama 40 hari), lalu menjadi segumpal daging selama itu pula, kemudian Allah mengutus malaikat untuk meniupkan ruh pada janin tersebut, lalu ditetapkan baginya empat hal: rizkinya, ajalnya, perbuatannya, serta kesengsaraannya dan kebahagiaannya." [Bukhari dan Muslim dari Abdullah bin Mas'ud Radhiyallahu 'anhu].
  • 4. SYARIAT (BUKU PETUNJUK MANUSIA) AHLAK MULIA (Sukse Mulia, Dermawan, Banyak memberikan manfaatnya untuk orang lain, pemimpin yang adil) AMAL (PILIHAN : JALAN YANG LURUS ATAU KESESATAN IKUT JEJAK SYAITHON LURUS SESAT Sesungguhnya dunia adalah ‘darul-bala’ (tempat ujian). Siapa yang tidak mendapat ujian atau musibah dalam hartanya, akan diuji jasadnya. Siapa yang tidak diuji jasadnya akan diuji anak-anaknya. Maka sudah merupakan sunnatullah bahwa setiap insan pastilah akan mendapatkan ujian dan cobaan baik berupa keburukan atau kebaikan Allah Ta’ala berfiman, artinya, “Sesungguhnya Kami telah menciptakan manusia berada dalam susah payah” (QS. al-Balad: 4). Abdul Malik bin Abhar berkata, “Tidak ada seorang manusia pun, melainkan akan diuji dengan kesehatan untuk melihat apakah ia mensyukurinya. Atau diuji dengan musibah untuk melihat apakah ia bersabar atasnya
  • 5. PENANTIAN PANJANG DALAM KESENDIRIAN TANPA TEMAN KECUALI AMAL YANG SUDAH DIBUAT SEMASA HIDUP Hani’ Radhiyallahu anhu , bekas budak Utsmân bin Affân Radhiyallahu anhu , berkata, "Kebiasaan Utsman Radhiyallahu anhu jika berhenti di sebuah kuburan, beliau menangis sampai membasahi janggutnya. Lalu beliau Radhiyallahu anhu ditanya, ‘Disebutkan tentang surga dan neraka tetapi engkau tidak menangis. Namun engkau menangis dengan sebab ini (melihat kubur), (Mengapa demikian?)’ Beliau, ‘Sesungguhnya Rasûlullâh Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, (yang artinya) ‘Kubur adalah persinggahan pertama dari (persinggahan-persinggahan) akhirat. Bila seseorang selamat dari (keburukan)nya, maka setelahnya lebih mudah darinya; bila seseorang tidak selamat dari (keburukan)nya, maka setelahnya lebih berat darinya.’ Rasûlullâh Shallallahu ‘alaihi wa sallam juga bersabda, ‘Aku tidak melihat suatu pemandangan pun yang lebih menakutkan daripada kubur.’” [HR. At-Tirmidzi dan Ibnu Mâjah]