SlideShare a Scribd company logo
1
LAPORAN KEGIATAN AKTUALISASI
DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH
GOLONGAN II ANGKATAN XXII
NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI , A.Md.KG
NIP : 19930107 202012 2 014
JABATAN : PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI
INSTANSI : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS
NDH : 4
PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KABUPATEN DONGGALA BEKERJA SAMA DENGAN
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
DISUSUN OLEH :
TAHUN 2021
PELAKSANAAN PEMERIKSAAN
KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG
DI UPTDPUSKESMAS OGOAMAS
ii
LEMBAR PERSETUJUAN
EVALUASI PELAKSANAAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN II ANGKATAN XXII
KABUPATEN DONGGALA KERJA SAMA
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH
PROVINSI SULAWESI TENGAH
TAHUN 2021
NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI, A.Md.KG.
NIP : 19930107 202012 2 014
INSTANSI : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS
JABATAN : PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI
NDH : 04
“PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT
PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG KE UPTD PUSKESMAS
OGOAMAS”
Telah disetujui untuk diseminarkan
Pada Tanggal : 2 Agustus 2021
Donggala, 31 Juli 2021
COACH MENTOR
NI PUTU DEWI, SE,. MM. MOH.YAMIN, SKM.
NIP. 19741021 200502 2 001 NIP. 19681005 198911 1 001
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Atas
rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan kegiatan
aktualisasi dengan judul "Pelaksanaan Pemeriksaan Kesehatan Gigi
dan Mulut pada Ibu hamil yang Berkunjung di UPTD Puskesmas
Ogoamas."
Laporan kegiatan aktualisasi ini disusun dan diajukan untuk
memenuhi syarat dalam kegiatan Pelatihan dasar CPNS Kabupaten
Donggala Provinsi Sulawesi Tengah. Disamping itu, penulisan Kegiatan
aktualisasi ini juga bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada
pembaca.
Laporan kegiatan aktualisasi ini dapat diselesaikan karena penulis
menerima banyak bantuan dan dukungan. Untuk itu, penulis
mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada:
1. Bapak Drs.Kasman Lassa, SH. MH selaku Bupati Kabupaten
Donggala.
2. Kepada Ibu Dra. Novalina, MM Kepala BPSDM Provinsi
Sulawesi Tengah
3. Bapak Drs. Najamuddin L,M.Pd selaku Kepala BKPSDM
Kabupten Donggala
4. Bapak Moh.Yamin, SKM selaku kepala UPTD Puskesmas
Ogoamas dan mentor yang telah meluangkan waktunya
dalam memberikan arahan dan bimbingan.
5. Ibu Ni Putu Dewi SE,MM selaku coach yang telah
meluangkan waktunya dalam memberi arahan dan
bimbingannya.
6. Bapak/Ibu Panitia dari BKPSDM dan BPSDM sebagai
penyelenggara Latsar serta Pengawas dan Evaluator yang
terus mendampingi dalam pembelajaran.
iv
7. Kedua Orang tua Tercinta yang tidak hentinya mendoakan
dan mendukung sehingga Kegiatan ini bias selesai tepat
waktu.
8. Seluruh teman-teman CPNS Kabupaten Donggala, Teman-
teman yang ada di Angkatan XXII, Kelompok 4 dan semua
Rekan Kerja yang ada di UPTD Puskesmas Ogoamas.
9. Dan semua pihak yang membantu yang tidak bisa saya
sebutkan satu per satu.
Penulis menyadari bahwa Laporan Kegiatan Aktualisasi ini masih
jauh dari sempurna karena keterbatasan ilmu dan pengalaman yang
dimiliki. Oleh karenanya, saran dan kritik yang bersifat membangun akan
penulis terima dengan senang hati. Penulis berharap semoga skripsi ini
dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan.
Palu, 31 Juli 2021
Andi Puspita Eka Putri Rasni
v
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL............................................................................................. i
HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................................. ii
KATA PENGANTAR ............................................................................................. iii
DAFTAR ISI .......................................................................................................... v
DAFTAR TABEL ................................................................................................... vii
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... viii
BAB I PENDAHULUAN......................................................................................... 1
1.1. Latar Belakang...................................................................................... 1
1.2. Visi, Misi dan Gambaran Organisasi..................................................... 5
1.3. Tujuan Aktualisasi................................................................................. 10
1.4. Manfaat Aktualisasi............................................................................... 11
BAB II RANCANGAN AKTUALISASI.................................................................... 12
2.1. Nilai-nilai Dasar PNS ............................................................................ 12
2.2. Peran dan Kedudukan ASN dalam NKRI.............................................. 19
2.3. Rancangan Aktualisasi ......................................................................... 21
BAB III PELAKSANAAN AKTUALISASI................................................................ 30
3.1. Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi....................................... 30
3.2. Pembuatan Lealet................................................................................. 34
3.3. Melakukan Anamnase/Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada Ibu
Hamil..................................................................................................... 37
3.4. Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tenteng Kesehatan
Gigi dan Mulut Selama masa Kehamilan pada Ibu Hamil yang
Berkunjung............................................................................................ 40
BAB IV PENUTUP ................................................................................................ 44
vi
4.1. Kesimpulan ........................................................................................... 44
4.2. Rencana Tindak Lanjut ......................................................................... 44
DAFTAR PUSTAKA.............................................................................................. 45
LAMPIRAN............................................................................................................ 46
vii
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Nilai dan Indikator Akuntabilitas ................................................. 11
Tabel 2.2 Nilai dan Indikator Nasionalisme ................................................ 12
Tabel 2.3 Nilai dan Indikator Etika Publik................................................... 13
Tabel 2.4 Nilai dan Indikator Komitmen Mutu............................................. 15
Tabel 2.5 Nilai dan Indikator Anti Korupsi .................................................. 16
Tabel 2.6 Nilai dan Indikator Pelayanan Publik........................................... 18
Tabel 2.7 Analisis Kriteria Isu..................................................................... 20
Tabel 2.8 Rancangan Aktualisasi............................................................... 24
Tabel 2.9 Jadwal Kegiatan Aktualisasi....................................................... 28
viii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1.1 Foto Gedung UPTD PKM Ogoamas....................................5
Gambar 2.1 Analisis Fishbone ..............................................................20
Gambar 3.1 Konsultasi dan Persetujuan Mentor ..................................31
Gambar 3.2 Berdiskusi dengan Bidan Koordinator ...............................32
Gambar 3.3 Buku Register....................................................................33
Gambar 3.4 Mendesain Leaflet.............................................................34
Gambar 3.5 Konsultasi Hasil Desain Leaflet Kepada Mentor dan
Bikor........................................................................................................35
Gambar 3.6 Leaflet ...............................................................................36
Gambar 3.7 Mencatat Identitas Pasien pada Format Pemeriksaan......37
Gambar 3.8 Melakukan Pemeriksaan...................................................38
Gambar 3.9 Hasil Pemeriksaan Pada Format Pemeriksaan.................39
Gambar 3.10 Leaflet ...............................................................................40
Gambar 3.11 Memberikan Penyuluhan .................................................41
Gambar 3.12 Memberikan Leaflet...........................................................42
Gambar 3.13 Laporan Jumlah Kunjungan Ibu Hamil ..............................43
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
1.1.1. Kondisi Saat Ini dan Kondisni yang Diharapkan
Aparatur Sipil Negara (ASN) adalah profesi bagi Pegawai
Negeri Sipil dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja yang
bekerja pada Instasi Pemerintahan. Pegawai ASN diangkat oleh
pejabat pembina kepegawaian dan diserahi tugas dalam suatu jabatan
pemerintahan dan diserahi tugas negara lainnya,serta digaji
berdasarkan peraturan perundang-undangan. Dalam Undang-undang
Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), pegawai
ASN memiliki peranan penting dalam penyelenggaraan pemerintahan
yang berfungsi sebagai: (1) Pelaksana Kebijakan Publik (2) Pelayan
Publik (3) Perekat dan Pemersatu Bangsa. Oleh karena itu penting
agar PNS memiliki profesionalisme dan kompetensi yang memadai
untuk bisa menjalankan tugas tersebut dengan baik dan penuh
tanggungjawab.
Peraturan LAN No. 1 tahun 2021 Tentang Pelatihan Dasar
Calon Pegawai negeri Sipil (Latsar CPNS) sebagai ganti dari
Peraturan LAN No. 12 Tahun 2018, bahwa kompetensi yang
dikembangkan dalam pelatihan dasar CPNS merupakan Kompetensi
pembentukan karakter PNS yang profesional sesuai bidang tugas.
Kompetensi tersebut diukur melalui sikap dan perilaku bela negara,
serta mengaktualisasikan nilai nilai dasar Aparatur Sipil Negara dalam
pelaksanaan tugas dan jabatannya, mengaktualisasikan kedudukan
dan peran PNS dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia
dan menunjukkan penguasaan Kompotensi Teknis yang dibutuhkan
sesuai dengan bidang tugas, ditegaskan dalam peraturan LAN Nomor
1 Tahun 2021 tentang Pelatihan Dasar CPNS dapat dilaksanakan
dalam bentuk Pelatihan Klasikal dan Blended Learning sehingga
memungkinkan peserta mampu menginternalisasi, menerapkan, dan
mengaktualisasikan, serta membuatnya menjadi kebiasaan (habituasi)
dan merasakan manfaatnya, sehingga terpatri dalam dirinya sebagai
karakter PNS yang profesional. Melalui pembaharuan pelatihan
tersebut, diharapkan dapat menghasilkan PNS profesional yang
2
berkarakter dalam melaksanakan tugas dan jabatannya sebagai
pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat serta
pemersatu bangsa.
Pandemi covid-19 , juga dikenal sebagai pandemi coronavirus ,
adalah pandemi global dari penyakit coronavirus 2019 (covid-19) yang
disebabkan oleh akut sindrom pernafasan coronavirus 2 (sars-cov-
2). virus covid-19 pertama kali diidentifikasi pada desember 2019
di wuhan , cina . the world health organization menyatakan kesehatan
darurat masyarakat peduli internasional mengenai covid-19 pada
tanggal 30 januari 2020, dan kemudian dinyatakan
sebagai pandemi pada 11 maret 2020. pada 4 juni 2021, lebih dari
172 juta kasus telah dikonfirmasi, denganlebih dari 3,7 juta kematian
dikonfirmasi dikaitkan dengan covid-19, menjadikannya salah
satu pandemi paling mematikan dalam sejarah .
Pembangunan kesehatan pada hakikatnya merupakan upaya
pemerintah untuk mencapai kemampuan hidup sehat bagi setiap
penduduk agar dapat mencapai derajat kesehatan yang optimal.
Untuk meningkatkan kesehatan masyarakat tersebut maka
pemerintah memaksimalkan pelayanan kesehatan baik di Rumah
Sakit maupun di Puskesmas yang merupakan salah satu prasarana
kesehatan umum yang berkaitan langsung dengan masyarakat.
Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
75 Tahun 2014 tentang Puskesmas Pasal 1 Ayat 2 menyebutkan
bahwa Pusat Kesehatan Masyarakat yang selanjutnya disebut dengan
Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang
menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya
kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih
mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat
kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya.
Berdasarkan pemaparan di atas maka penulis sebagai calon
ASN dan sebagai peserta Pelatihan Dasar CPNS Golongan II dengan
jabatan perawat gigi yang ingin ikut meningkatkan kesehatan
masyarakat terkhusus di bagian kesehatan gigi dan mulut,
berdasarkan kepmenkes nomor 23 tahun 2014 tentang jabatan
fungsional perawat gigi dan angka kreditnya, perawat gigi
3
berkedudukan sebagai pelaksana teknis fungsional di bidang
pelayanan asuhan keperawatan gigi dan mulut pada fasilitas
pelayanan kesehatan atau fasilitas pelayanan kesehatan lainnya di
lingkungan instansi pemerintah. tugas pokok perawat gigi adalah
melakukan kegiatan pelayanan asuhan keperawatan gigi dan mulut
yang meliputi persiapan pelayanan, pelaksanaan pelayanan,
pelaksanaan tindakan kolaboratif kesehatan gigi dan mulut, dan
pelaksanaan tugas khusus.
Di Poli gigi yang ada di Puskesmas Ogoamas hanya
melakukan pemeriksaan gigi pada pasien sakit gigi, tidak ada upaya
Preventif yang dilakukan salah satunya adalah tidak ada pemeriksaan
gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di Unit Pelayanan
Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Ogoamas,
Belum adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu
hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas keterkaitanya
dengan Manajemen ASN karena tidak ada petugas yang sesuai
dengan profesi di Poli Gigi, selain itu terkait dengan Pelayanan Publik
karena tidak adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut untuk ibu
hamil yang dilakukan di Poli gigi, keterkaitannya dengan WoG yaitu
tidak adanya kerja sama antara petugas di Poli Gigi denga petugas di
KIA.
1.1.2. Penetapan Isu
Rancangan aktualisasi ini dimulai dengan mengidentifikasi isu
yang ada pada wilayah kerja UPTD Puskesma Ogoamas. Berdasarkan
pengamatan selama kurang lebih 2 bulan bertugas sesuai nilai-nilai
dasar peran dan kedudukan PNS dalam NKRI, dan berkonsultasi
bersama mentor didapatkan 4 isu utama yaitu:
1. Tingginya kasus karies gigi pada anak Sekolah Dasar di
Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Ogoamas.
2. Belum adanya pemeriksaan Gigi pada ibu hamil yang
berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas.
3. Banyaknya masyarakat yang mengalami Pulpitis Irreversible di
Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas
4
4. Masih banyak anak yang mengalami trauma ketika mencabut
Gigi.
Keempat isu tersebut kemudian dianalisis menggunakan alat
analisis. maka dipilih isu yang paling prioritas dengan menggunakan
kriteria Aktualitas (A), Problematik (P), Kehalayakan (K), dan
Kelayakan (L) dengan pembobotan 1 sampai 5 dengan skor tertinggi
yaitu : “Belum adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada
ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas”. Hal ini
dipertegas dengan tidak ditemukannya data ibu hamil yang berkunjung
di buku registrasi yang ada di Poli Gigi. Setelah itu untuk ditemukannya
penyebab masalah makan dilakukan system analisa teknik fishbone
yaitu dengan indikator Manusia, Materi, Metode dan Alat. Dengan itu
gagasa pemecahannya yaitu melakukan optimalisasi pemeriksaan
kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD
Puskesmas Ogoamas dan memberikan konsultasi agar lebih
memperhatikan kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan.
1.1.3. Analisi Dampak Isu
Sebagai bentuk dedikasi dalam menjalankan tugas sebagai
peserta pelatihan dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (LATSAR CPNS)
maka sudah menjadi tanggung jawab peserta untuk mengamati dan
menganalisa keadaan sekitar sesuai dengan kewenangan dan
profesinya. Belum adanya pemeriksaan gigi dan mulut pada ibu hamil
menjadi hal yang harus diperhatikan sebagai petugas kesehatan gigi
dan mulut karena dampak yang ditimbulkan yaitu :
1. Akan terjadi Gingivitis yaitu peradangan pada gusi yang
membuat gusi menjadi merah, bengkak dan sering berdarah.
2. Akan membuat Gigi mudah berlubang karena muntah yang
keluar mengandung asam yang dapat mengikis atau merusak gigi.
3. Karies gigi yang berlanjut menjadi lubang pada gigi yang dibiarkan
dan semakin dalam akan menyebabkan sakit gigi, dan
kemungkinan infeksi terus berlanjut ke jaringan pendukung gigi.
4. Akan membuat Gigi menjadi longgar sehingga mudah tanggal.
5. Akan berpotensi gigi jadi gampang ngilu.
5
1.2. VISI, MISI DAN GAMBARAN ORGANISASI
1.2.1. Visi dan Misi Kabupaten Donggala
 Visi Kabupaten Donggala
Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Donggala
yang sejahtera,berdaya saing, mandiri dan berkelanjutan
dengan bijak pada kearifan lokal
 Misi Kabupaten Donggala
1. Reformasi, supermasi hukum dan penegakan nilai nilai
kemanusiaan
2. Pengelolaan sumber daya pembangunan yang
kompetitif dan berbasiskerakyatan
3. Pengelolaan sumber daya manusia kompetitif yang
berlandaskankeimanan dan ketaqwaan
4. Peningkatan infrastruktur pembangunan daerah
5. Peningakatan kualitas hidup masyarakat melalui
pemberdayaan ekonomi kerakyatan dan penguatan
kelembagaan
1.2.2. Gambaran Organisasi dan Struktur Organisasi
Gambar: 1.1 Foto UPTD Puskemas Ogoamas
UPTD Puskesmas Ogoamas merupakan suatu organisasi
yang bergerak di bidang kesehatan. Puskesmas ini merupakan sarana
6
kesehatan masyarakat di bawah naungan Dinas Kesehatan Kabupaten
Donggala.
UPTD Puskesmas Ogoamas berada di wilayah Kecamatan
sojol utara Kabupaten Donggala tepatnya di desa Desa Ogoamas I.
Luas wilayah Kecamatan Sojol Utara sebesar 139,07 Km² dengan
Jumlah Desa sebanyak 5 Desa, 19 Dusun serta Hasil estimasi jumlah
penduduk pada tahun 2020 di Kecamatan Sojol Utara sebesar 10.176
jiwa. Angka tersebut merupakan hasil perhitungan yang dilakukan oleh
Badan Pusat Statistik Kabupaten Donggala
UPTD Puskesmas Ogoamas dikategorikan menjadi
Puskesmas non rawat inap. Selain itu, UPTD Puskesmas Ogoamas
membawahi 3 Puskesmas Pembantu (Pustu) dan 1 poskesdes yang
tersebar di 5 desa wilayah kerja Puskesmas Ogoamas.
STRUKTUR ORGANISASI UPTD PUSKEMAS OGOAMAS
Hi. MUZAKIR LADOALI, S.Sos.Msi.
NIP. 19560526 198003 1 000
IRNASARI,A.Md.Keb
RINI MARTINI,A.Md.Keb
JUMARNI,A.Md.Keb
HERNAWATI,A.Md.Keb
MULIANI, A.Md.Keb
P.I. JARINGAN PUSKESMAS & JEJARING FASKES
ROSMIATI,A.Md.Keb
WARDIA.Z Amd.GZ
REKAM MEDIK
PUSTU OGOAMAS 2
KETUA TIM MUTU
KEPALA DINAS KESEHATAN KAB.DONGGALA
KEPEGAWAIAN
PKPR ISPA/DIARE
HAERUDDIN,A.Md.Kep
KTR
KESEHATAN OLAHRAGA
INDRIATI
LABORATORIUM
LISNA A.md AK
JUMARNI, A.Md.Keb ASMIATI,A.Md Keb
LOKET
FATMIATI
RINI MARTINI, A.Md Keb
KEUANGAN & ASET
INCE RAHMIN
SISTIM INFORMASI
MEGAWATI,A.Md.Keb
KEPALA UPTD
MOH.YAMIN,SKM
POLI KIA/KB
WAHIDA,A.Md.Kep
TAHSAN,A.Md.Kep
KASUBAG TATA USAHA
HAERUDDIN.A.Md.Kep
PUSTU LENJU
PUSTU PESIK
BIDES PESIK
POLI UMUM
RUDI
POSKESDES
AMBULANS
DIMAS SILIWANGI,A.Md.Kep
PUSKEL
U G D
CLEANING SERVICE
MUKARRAMA
MUNIRA,SKp.Ns
ROSMIATI,A.Md.Keb
SARWANA,A.Md Keb
FARMASI
MASDIANA,A.Md.Far
RAWAT INAP
RISNA,A.Md.Kep
YAN PERSALINAN
KES.LANSIA
RISNA, A.Md.Kep
PJ.UPAYA KES.MASYARAKAT
ROSMIATI,A.Md.Keb
UKS
LISNAWATI,A.Md.Keb
RIFAI,SKM
IMUNISASI
LIDIYA
NUR AQILA,A.Md.Keb
PTM
KIA /KB
RISNA,A.Md.Kep NIRMAYANI, A.Md.Kep
MOH.IKHSAN ,A.md. KL
HERNAWATI,A.Md.Keb
KESPRO
INCE RAHMIN
PERKESMAS/ KS
BIDES LENJU
BIDES OGOAMAS 2
BIDES OGOAMAS 1
BIDES BENGKOLI
ASMIATI,A.Md.Keb
SURV. / BENCANA
UKM ESENSIAL
SARWANA,S.Tr.Keb
LIDIYA
UKM PENGEMBAGAN
LISNA,AMAK
YUSRANG.S,S.KM
ASMIATI,A.Md.Keb
PROMKES
ASTUTI,A.Md.Keb
KESEHATAN JIWA/NARKOBA
L I D I Y A
ASMIATI, A.Md.Keb
KESLING
DBD
NURMIATI,A.Md.Keb
FRAMBUSIA
RABIES
KESEHATAN GIGI
MUNIRA,S.Kep Ns
KESEHATAN TRADISIONAL
INDRIATI
KESEHATAN HAJI
KESEHATAN INDRA
MUNIRA,S.Kep Ns
KLINIK SANITASI
KESEHATAN KERJA
SARWANA
NURDIANA A.Md Keb DIAN SURYA N,A.Md Keb
MALARIA
MEGAWATI,A.Md Keb
HIV /AIDS
MUNIRA,S.Kep Ns
TB PARU/ KUSTA
ROSMIATI,A.Md.Keb
GIZI MASY.
NOVITA,AMG
FILARIASIS
TAHSAN,A.Md.Kep
HERNAWATI,A.Md.Keb
MTBS
KLINIK GIZI
POLI GIGI
MUNIRA,S.Kep.Ns
PJ.UPAYA KES. PERORANGAN
MOH. YAMIN Amd Kep
7
1.2.3. Visi, Misi dan Tata Nilai Budaya UPTD Puskemas Ogoamas
a. Visi
“Terwujudnya Masyarakat Sojol Utara Sehat”
b. Misi
1. Menyelenggarakan Pelayanan Kesehatan yang Bermutu Baik
Perorangan, Kelompok dan Masyarakat
2. Melaksanakan Pemberdayaan Masyarakat Melalui UKBM
3. Melaksanakan manajemen puskesmas yang transparan,
akuntabel dan visibility.
c. Tata Nilai Budaya
“SEHATI”
S : SEMANGAT
E : EMPATI
H : HANDAL
A : ADIL
T : TELADAN
I : IKHLAS
1.2.4. Tugas dan Fungsi Terapis Gigi dan Mulut Terampil
Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil
Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 37 tahun
2019 Pasal 8 ayat 1 Uraian kegiatan tugas jabatan fungsional Terapis
Gigi dan Mulut kategori keterampilan sesuai jenjang jabatan ,
ditetapkan dalam butir kegiatan sebagai berikut:
Terapis Gigi dan Mulut Terampil
1. Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan
2. Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan
3. Melakukan inventarisasi alat pelayanan asuhan kesehatan gigi
dan mulut
4. Melakukan inventarisasi obat dan bahan kesehatan gigi dan mulut
5. Melakukan persiapan ruangan pelayanan asuhan kesehatn gigi
dan mulut
8
6. Melakukan persiapan instrument dan alat untuk pelayanan asuhan
kesehatan gigi dan mulut
7. Melakukan persiapan dokumen untuk pelayanan asuhan
kesehatan gigi dan mulut
8. Melakukan pre conference dan pos conference dalam rangka
pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi
dan mulut
9. Melakukan analisa dan penanganan keluhan pelanggan dalam
rangka pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan
kesehatan gigi dan mulut
10. Melakukan sterilisasi alat dalam rangka pengendalian infeksi
asuhan kesehatan gigi dan mulut
11. Melakukan sterilisasi denta unit dalam rangka pengendalian
infeksi asuhan kesehatan gigi dan mulut
12. Melakukan disinfeksi dental unit dalam rangka pengendalian
infeksi asuhan kesehatan gigi dan mulut
13. Melakukan rriase dalam rangka pelayanan asuhan kesehatan gigi
dan mulut
14. Melakukan pencatatan dan pelaporan harian pelaksanaan
kesehatan gigi dan mulut
15. Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut di pelayanan
tingkat dasar dan rujukan
16. Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu
dan kelompok
17. Melakukan pemeriksaan Oral Hygiene Index ( OHIS ) dalam ragka
mengetahui status kebersihan gigi dan mulut
18. Melakukan pemeriksaan Decay Extraction Filling Treatment
(DEF-T )
19. Melakukan pemeriksaan Decay Missing Filling Treatment ( DMF-
T )
20. Melaksanakan analisa masalah atau diagnosis asuhan kesehatan
gigi dan mulut berdasarkan hasil pengkajian pada individu,
kelompok masyarakat;
21. Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan
gigi dan mulut pada individu, kelompok/masyarakat
9
22. Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis
dengan kompleksits tingkat ringan
23. Melakukan pembersihan karang gigi
24. Melakukan perawatn luka non post op rongga mulut
25. Melaksanakan kegitan kolaboratif pada tindakan medik dasar gigi
di fasyankes
26. Membimbing pelaksanaan sikat gigi pada indifidu dan kelompok
27. Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus ringan dari tenaga
kesehatan lain
28. Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhan kesehatan gigi dan
mulut
29. Melakukan kegiatan pemeriaksaan dan analisis untuk memberikan
rujukan kesehatan gigi dan mulut
30. Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus
ringan.
1.3. Tujuan
a. Mampu menerapkan nilai-niai ANEKA dalam melayani masyarakat
dengan profesional dan bekualitas dan Untuk melatih diri dan
mengaplikasikan nilai-nilai dasar profesi Pegawai Negeri Sipil pada
kegiatan Aktualisasi serta dalam kehidupan sehari-hari.
b. Persyaratan kelulusan bagi peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai
Negeri Sipil
c. Untuk meningkatkan kualitas pelayanan pada Poli Gigi di UPTD
Puskesmas Ogoamas.
d. Memberikan pengetahuan pada masyarakat tentang pentingnya
menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan.
1.4. Manfaat
1. Bagi Penulis
a. Meningkatkan kinerja.
10
b. Menambah pengetahuan, keterampilan dan pengalaman dalam
mengamalkan nilai-nilai ANEKA dalam pelayanan kepada
masyarakat.
c. Menambah pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman terkait
topik isu yang diangkat yang kaitannya dengan pelayanan
masyarakat.
2. Bagi Organisasi Perangkat Daerah (OPD)
Dalam mengaktualisasikan nilai nilai dasar ASN di masyarakat, peserta
mengaktualisasikan sesuai dengan kompetensi dan profesinya masing
masing yang sesuai dengan program kerja dinas kesehatan, maka dari
itu membantu dinas kesehatan dalam hal menjalankan program
kesehatan masyarakat
3. Bagi Pemerintah Daerah
sebagai sarana untuk peningkatan mutu pagawai baik dalam
beretika maupun dalam melakukan pelayanan publik dilingkungan
pemerintahan daerah
4. Bagi Masyarakat
Dengan mengaktualiasikan Nilai Dasar ASN di masyarakat,
peserta berharap akan terciptanya pelayanan yang baik bagi
masyarakat dan terciptanya derajat kesehatan masyarakat yang
Optimal.
12
BAB II
RANCANGAN AKTUALISASI
2.1. Nilai-Nilai Dasar ASN
Nilai-nilai dasar PNS yang merupakan seperangkat prinsip yang
menjadi landasan dalam menjalankan profesi PNS adalah sebagai berikut:
1. Akuntabilitas
Tabel 2.1 Nilai dan Indikator Akuntabilitas
No NILAI INDIKATOR
1 Tanggung Jawab Menyelesaikan pekerjaan dan tugas secara tuntas
dan dengan hasil terbaik serta mampu
mempertanggung jawabkan
2 Jujur Memberikan laporan kinerja dengan memberikan
bukti nyata dari hasil dan proses yang dilakukan
3 Kejelasan Target Melakukan perencanaan atas apa yang perlu
dilakukan untuk mencapai tujuan dengan melalui
identifikasi program atas kebijakan yang perlu
dilakukan, siapa yang bertanggung jawab, kapan
akan dilaksanakan dan biaya yang dibutuhkan
4 Netral Menunjukkan sikap netralitas PNS dan kepentingan
tertentu
5 Orientasi Publik Mengutamakan kepentingan masyarakat diatas
kepentingan pribadi dan golongan
6 Adil Melayani masyarakat tanpa diskriminasi dan
ketidakjujuran
7 Transparan Keterbukaan dalam melakukan kegiatan organisasi
8 Konsisten Melakukan tindakan yang telah disepakati dan sesuai
peraturan perundangan yang berlaku dari waktu ke
waktu
9 Partisipatif Terlibat secara mental dan emosi kepada
pencapaian tujuan dan ikut bertanggung jawab
2. Nasionalisme
13
Nasionalisme adalah pondasi bagi aparatur sipil Negara untuk
mengaktualisasikan nilai dasar nasionalisme. Adapun nilai-nilai
indikatornya adalah sebagai berikut:
Tabel 2.2 Nilai dan Indikator Nasionalisme
NO NILAI INDIKATOR
1 Ketuhanan Menghadirkan tuhan pada setiap aktivitas
Menghormati kemerdekaan beragama
Membina kerukunan hidup antar umat beragama
2 Kemanusiaan Mencintai sesama manusia
Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan
Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat
martabat
Membela kebenaran dan keadilan
3 Persatuan Mengutamakan keutuhan bangsa
Rela berkorban
Mengembangkan rasa bangga berbangsa dan
bernegara tanah air indonesia baik dalam pikiran,
ucapan dan perbuatan
Memajukan pergaulan antar sesama manusia
Menjaga persatuan dalam keberagaman
4 Kerakyatan Menghormati kedudukan, hak dan kewajiban yang
sama
Mendahulukan kepentingan bersama
Tidak memaksakan kehendak
Melaksanakan hasil musyawarah mufakat
14
Bertanggung jawab atas keputusan bersama
Membangun rasa persaudaraan dengan berbagai suku
dan budaya
5 Keadilan Sosial Membangun semangat kekeluargaan dan kegotong-
royongan
Mendahulukan kewajiban dari pada hak
Gemar menolong orang lain
Menghormati hak orang lain dalam pelayanan public
Mengembangkan pola hidup sederhana
Mengakui dan menghargai kesempatan berkarya
3. Etika Publik
Etika publik merupakan refleksi atas standar norma yang
menentukan baik/buruk, benar/salah tindakan keputusan, perilaku untuk
menjalankan tanggung jawab pelayanan publik. Adapun nilai-nilai
indikatornya adalah sebagai berikut:
Tabel 2.3 Nilai dan Indikator Etika Publik
NO NILAI INDIKATOR
1 Jujur Tidak berbohong, dapat dipercaya dalam
memberikaan pelayanan
Tidak membebani masyarakat
Menjalankan tugas sesuai hati nurani yang bersih
2 Terbuka Menyampaikan sesuatu sesuai peraturan yang
berlaku
Siap menerima masukan dari pihak lain
15
Tidak ada yang di tutup-tutupi dalam
menjalankan tugas dan fungsi
3 Tulus Ikhlas dalam memberikan pelayanan
Memberikan pelayanan tanpa pamrih
4 Sopan Membiasakan atau membudayakan senyum,
sapa, santun, dan ramah dalam memberikan
pelayanan
Saling menghargai dan berkomunikasi baik
Menempatkan diri sebagai pelayan masyarakat
5 Transparansi Memberikan informasi secara benar dan tidak
menyesatkan
Tidak menyalahgunakan informasi untuk mencari
keuntungan pribadi atau golongan
6 Bersikap Hormat Toleransi dan tenggang rasa terhadap orang lain
Mengindahkan nasehat orang lain
Membantu/ meringankan setiap urusan orang lain
Menjunjung tinggi harga diri dan martabat
sesama manusia
7 Bertanggung Jawab
terhadap barang
milik Negara
Menggunakan barang milik negara sesuai
peruntukannya
Tidak menjual barang milik Negara
Memelihara dan tidak merusak barang milik
Negara
16
8 Tidak diskriminatif
dan adil
Tidak pilih kasih dalam memberikan pelayanan
Tidak membeda-bedakan ras dan suku dan
agama dalam memberikan pelayanan
Berprilaku adil/ proposional dalam menjalankan
tugas
4. Komitmen Mutu
Komitmen mutu merupakan pelaksanaan pelayanan publik
dengan berorientasi pada kualitas hasil. Adapun nilai-nilai indikatornya
adalah sebagai berikut:
Tabel 2.4 Nilai dan Indikator Komitmen Mutu
NO NILAI INDIKATOR
1 Efektif Memenuhi kebutuhan masyarakat
Mencapai target
Berhasil guna
2 Efisien Menjalankan tugas dengan tepat dan cermat
Bekerja berdaya guna dan bertepat guna
Bekerja tanpa kesalahan dan tanpa pemborosan
3 Inovatif Menghasilkan sesuatu yang baru dan bermanfaat
4 Orientasi Mutu Bekerja dengan komitmen bagi kepuasan
masyarakat
Bekerja cepat, tepat ramah
Melayani dengan hati
17
Melindungi dan mengayomi
Melakukan perbaikan kelanjutan
5. Anti Korupsi
Anti korupsi adalah tindakan atau gerakan yang dilakukan
untuk membrantas segala tingkah atau tindakan yang melawan norma-
norma dengan tujuan memperoleh keuntungan pribadi, merugikan
negara atau masyarakat baik secara langsung maupun tidak langsung.
Adapun nilai-nilai indikatornya adalah sebagai berikut:
Tabel 2.5 Nilai dan Indikator Anti Korupsi
NO NILAI INDIKATOR
1 Jujur Tidak melakukan perbuatan curang pada saat
melakukan pengadaan
Tidak melakukan perbuatan curang pada saat
pengawasan proyek
Tidak melakukan perbuatan curang pada saat
melakukan inventarisasi aset milik Negara
2 Peduli Tidak membiarkan orang lain merusak atau
menghilangkan barang inventaris dan kekayaan
instansi
Bersedia memberi keterangan atas kasus
penyalahgunaan wewenang dan kerugian negara
yang sedang dilakukan penanganan berwajib
3 Mandiri Tidak melakukan penyuapan untuk melancarkan
urusannya
Tidak memberikan hadiah atau imbalan berupa
apapun pada petugas/pejabat yang telah
melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya
18
Tidak tergantung dengan orang lain dalam
melaksanakan tugas pokoknya
4 Disiplin Tidak melakukan tindakan melawan hokum
Taat menjalankan tugas yang diberikan oleh
atasan sesuai dengan peraturan yang berlaku
5 Tanggung Jawab Tidak menyalahgunakan wewenang untuk
menguntungkan diri sendiri/ orang lain dan
korporasi dan dapat merugikan keuangan Negara
Tidak menerima imbalan apapun atas
pelaksanaan pekerjaan yang menjadi tugas dan
taanggung jawab
6 Kerja Keras Bekerja dengan hasil terbaik dan tidak meminta
imbalan apapun atas pelaksanaan pekerjaan
yang menjadi tugas dan tanggung jawabnya
Memiliki kemampuan dan kemauan bekerja
sesuai aturan
Memiliki ketekunan dalam bekerja untuk
mendapatkan hasil terbaik
7 Sederhana Efisien dalam menggunakan sumber daya untuk
mendapatkan hasil terbaik
Mensyukuri apapun hasil yang dicapainya setelah
melakukan upaya maksimal
Memiliki gaya hidup sederhana yang akan
mempengaruhi pelaksanaan tugas pokoknya
Menggunakan dan memelihara aset Negara
8 Berani Berani menolak perintah yang berlawanan
dengan hukum dan dapat merugikan Negara
19
Berani memberikan informasi sesuai dengan fakta
9 Adil Memberikan layanan sesuai dengan aturan yang
berlaku secara konsisten pada semua orang
Memberikan sesuai dengan apa yang menjadi
haknya
2.2. Peran dan Kedudukan ASN dalam NKRI
1. Pelayanan Publik
Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang pelayanan publik
menyatakan bahwa pelayanan publik adalah kegiatan atau rangkaian
kegiatan dalam rangka pemenuhan kebutuhan pelayanan sesuai
dengan peraturan perundang-undangan bagi setiap warga negara dan
penduduk atas barang, jasa, dan pelayanan administratif yang
disediakan oleh penyelenggara pelayanan publik. Adapun Nilai-nilai
pelayanan Publik:
Tabel 2.6 Nilai dan Indikator Pelayanan Publik
NO NILAI-NILAI INDIKATOR
1 Partisipatif Melibatkan Seseorang, kelompok atau
masyarakat dalam merencanakan,
melaksanakan dan mengevaluasi hasilnya.
2 Transparant Menyediakan akses warga negara untuk
mengetahui segala hal terkait pelayanan publik
yang diselenggarakan
3 Responsif Cepat tanggap atau memberi tanggapan secara
cepat serta cepat merespon seseorang,
kelompok atau masyarakat terkait apa yang
dibutuhkan.
4 Tidak Diskriminatif Tidak membeda-bedakan ras, warna kulit,
agama, asal usul, jenis kelamin, pernikahan,
umur, ataupun kondisi kecatatan.
5 Mudah dan Murah
6 Efektif dan Efesien
20
7 Aksesibel Dapat dijangkau oleh masyarakat yang
membutuhkan dalam arti fisik (dekat,
terjangkau dengan kendaraan publik, mudah
dilihat, gampang ditentukan) dan dapat
dijangkau dalam arti non fisik yang terkait
dengan biaya yang harus dipenuhi masyarakat
8 Akuntabel Dapat dipertanggung jawabkan secara terbuka
kepada masyarakat.
9 Berkeadilan
2. Manajemen ASN
Manajemen PNS adalah pengelolaan PNS untuk menghasilkan
PNS yang profesional, memiliki nilai dasar, etika profesi, bebas dari
intervensi politik, dan bersih dari praktik KKN. Manajemen PNS lebih
menekankan kepada pengaturan profesi pegawai sehingga diharapkan
agar selalu tersedia sumber daya PNS yang unggul selaras dengan
perkembangan zaman. Agar dapat melaksanakan tugas dan tanggung
jawabnya dengan baik, dapat meningkatkan produktivitas, menjamin
kesejahtraan PNS dan akuntabel, maka setiap PNS diberikan hak.
Setelah mendapatkan haknya maka PNS juga memiliki kewajiban
sesuai dengan tugas dan tanggungjawabnya.
3. Whole Of Government (WoG)
Whole of Government (WoG) merupakan sebuah pendekatan
penyelenggaraan pemerintah yang menyatukan upaya-upaya kolaboratif
pemerintahan dari keseluruhan sector dalam ruang lingkup koordinasi
yang lebih luas lagi guna tercapainya tujuan-tujuan pembangunan
kebijakan, manajemen program dan pelayanan publik.
WOG menekankan pelayanan terintegrasi sehingga prinsip
kolaborasi, kerja sama, dan koordinasi dapat diselesaikan dalam waktu
singkat. Cara pendekatan WOG yaitu :
a. Penguatan koordinasi antar lembaga
b. Membentuk lembaga koordinasi khusus
c. Membentuk gugus tugas
21
d. Koalisi social
2.3. Rancangan Aktualisasi
1. Analisa Penetapan Isu
Tabel 2.7 Analisis Kriteria Isu Menggunakan APKL
NO Masalah /
Isu
Kriteria Total Peringkat
A P K L
1 Tingginya kasus karies gigi pada anak Sekolah
Dasar di Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas.
5 5 4 5 19 2
2 Belum adanya pemeriksaan Gigi pada ibu hamil di
UPTD Puskesmas Ogoamas.
5 5 5 5 20 1
3 Banyaknya masyarakat yang mengalami Pulpitis
Irreversible di Wilayah Kerja Puskesmas
Ogoamas.
4 3 4 4 15 4
4 Masih banyak anak yang mengalami trauma ketika
mencabut Gigi.
5 4 4 4 17 3
Keterangan:
 A (Aktual) : Isu itu benar-benar terjadi dan sedang
Hangat dibicarakan.
 P (Problematik) : Isu tersebut memiliki dimensi masalah
Yang kompleks, sehingga perlu dicarikan
Segera solusinya secara komprehensif.
 K (Kekhalayakan) : Isu tersebut menyangkut hidup orang
banyak.
 L (Layak) : Isu tersebut masuk akal, realistis, relevan
dan dapat dimunculkan inisiatif
pemecahan masalahnya.
Berdasarkan metode APKL, isu dengan nilai skor tertinggi dengan
pembobotan nilai 1-5 (sangat kecil-sangat besar) adalah “Belum adanya
pemeriksaan Gigi pada ibu hamil di UPTD Puskesmas Ogoamas.”
dengan skor 20. Isu yang menjadi prioritas perhatian utama dianalisis
22
faktor-faktor penyebab sehingga dapat ditemukan solusi untuk mengatasi
permasalahan tersebut.
23
2. Analisa Penyebab
Gambar 2.1 Analisis Penyebab Masalah menggunakan Fishbone
Kurangnya sosialisasi
tentang kesehatan gigi
dan mulut pada ibu hamil
Kurangnya kerjasama
antar poli (KIA dengan
Poli Gigi
Metode
Alat diagnostik
masih kurang (2
set)
Alat
Tidak ada dokter
gigi
Tidak ada Perawat
Gigi
Penanggung jawab
di Poli Gigi tidak
sesuai dengan
tupoksinya
Manusia
Materi
Pengetahuan
masyarakat masih
rendah
Ibu hamil
mengesampingkan
kesehatan gigi dan
mulut
Belum ada
pemeriksaa
n gigi dan
mulut pada
ibu hamil
24
Masalah yang terjadi memiliki penyebab yang dapat dianalisis dengan
metode fishbone dan didapatkan ada empat penyebab yang mengakibatkan
sehingga tidak ada pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yaitu
:
1. Sebagian besar masyarakat tidak mengetahui tentang pentingnya
pemeriksaan gigi dan mulut pada masa kehamilan.
2. Ibu hamil mengesampingkan kesehatan gigi dan mulut,
3. Tidak adanya petugas yang sesuai kompetansi di Poli Gigi (Dokter Gigi dan
Perawat Gigi).
4. Kurangnya sosialisasi tentang kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil,
5. Kurangnya kerjasama antar poli di Puskesmas (KIA dan Poli Gigi).
6. Masih kurangnya alat diagnostik yang digunakan untuk melakukan
pemeriksaan.
25
3. Rancangan Aktualisasi
Unit Kerja : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS
Isu : Belum Adanya Pemeriksaan Gigi dan Mulut Pada Ibu Hamil
Gagasan : Pelaksanaan Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut Pada Ibu Hamil yang Berkunjung Di UPTD Puskesmas Ogoamas
Tabel 2.8 Rancangan Aktualisasi
NO KEGIATAN TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT
KETERKAITAN SUBSTANSI
MATA PELATIHAN
KONTRIBUSI
KEGIATAN
TERHADAP VISI
MISI DAERAH
PENGUATAN
NILAI
ORGANISASI
1 Persiapan
pelaksanaan
kegiatan
aktualisasi
Manajemen
ASN
1 Melakukan
koordinasi /
konsultasi dengan
kepala Puskesmas,
tentang rencana
kegiatan yang akan
dilaksanakan
1 Adanya persetujuan dan
arahan dari mentor
Akuntabilitas (Kejelasan
Target, Partisipatif),
Nasionalisme (Ketuhanan),
Etika Publik (Sopan,
Bersikap Hormat).
sesuai
dengan misi
ke-3 Pemda
Donggala :
peningkatan
kualitas
sumber daya
manusia yang
kompetitif
berlandaskan
keimanan dan
ketakwaan
Nilai budaya
Puskesmas
Ogoamas
• Semangat
• Ikhlas
2 Berdiskusi dengan
Bidan Koordinator
tentang sistem
pelaksanaan
kegiatan.
2 Adanya hasil diskusi,
saran dari bidan.
Akuntabilitas (Partisipatif),
Nasionalisme (Ketuhanan),
Etika Publik (Sopan,
Bersikap Hormat)
26
3 Menyiapkan buku
register
3 Adanya buku register Akuntabilitas (Kejelasan
Target)
2 Pembuatan
Leaflet
Manajemen
ASN
1 Merancang atau
mendesain leafleat
yang akan dibuat.
1 Desain Leaflet Komitmen Mutu (Inovatif).
Anti Korupsi (Kerja Keras).
sesuai
dengan misi
ke-1 Pemda
Donggala:
Menggerakkan
pembangunan
yang
berwawasan
kesehatan
Nilai budaya
Puskesmas
Ogoamas
 Semangat
 Empati
2 Mengkonsultasikan
hasil rancangan
leaflet kepada kepala
Puskesmas dan
Bidan.
2 Menyetujui Hasil
Rancangan Leaflet
Akuntabilitas (Patrisipatif),
Etika Publik (Sopan,
Bersikap Hormat),
3 Mencetak Leaflet 3 Leaflet tercetak Komitmen Mutu (Inovatif)
3 Melakukan
Anamnesa/
Pemeriksaan
Gigi dan Mulut
pada ibu hamil.
1 Mempersilahkan
pasien duduk dan
menanyakan
identitas pasien,
Keluhan pasien
terhadap giginya
selama hamil.
1 Adanya data identitas
serta keluhan pasien.
Akuntabilitas (Partisipatif),
Etika Publik (Sopan), Anti
Korupsi (Peduli)
sesuai
dengan misi
ke-3 Pemda
Donggala :
peningkatan
kualitas
sumber daya
Nilai budaya
Puskesmas
Ogoamas
• Semangat
• Empati
• Handal
• Adil
27
Pelayanan
Publik,
Manajemen
ASN
2 Melakukan
pemeriksaan Gigi
dan Mulut kepada ibu
hamil.
2 Hasil Pemeriksaan gigi
dan mulut pasien.
Akuntabilitas (Netral, Adil),
Etika Publik (Sopan), Anti
Korupsi (Kerja Keras,
Peduli)
manusia yang
kompetitif
berlandaskan
keimanan dan
ketakwaan
• Teladan
• Ikhlas
3 Mencatat hasil
pemeriksaan pada
format pemeriksaan
dan buku register
3 Ada hasil pemeriksaan
pada form pemeriksaan
Akuntabilitas (Transparan),
Etika Publik (Terbuka),
Komitmen Mutu (Orientasi
Mutu), Anti Korupsi (Jujur)
4 Memberikan
Konsultasi atau
Penyuluhan
tentang
kesehatan Gigi
dan Mulut
selama masa
kehamilan pada
ibu hamil yang
berkunjung.
1 Menyiapkan media
penyuluhan yaitu
leaflet.
1 Ada leflet sebagai media
penyluhan.
Komitmen Mutu (Inovatif) sesuai
dengan misi
ke-1 Pemda
Donggala:
Menggerakkan
pembangunan
yang
berwawasan
kesehatan
Nilai budaya
Puskesmas
Ogoamas
• Semangat
• Empati
• Handal
• Adil
• Teladan
• Ikhlas
2 Memberikan
penyluhan tentang
kelainan yang
mungkinakan muncul
dan cara merawat
kesehatan gigi dan
mulut pada masa
kehamilan.
2 Mengetahui kondisi dan
kelainan yang akan
terjadi pada gigi dan
mulut selama masa
kehamilan.
Akuntabilitas
(Transparansi) Etika Publik
(Bersikap hormat),
Komitmen Mutu (Efektif),
Anti Korupsi (Kerja Keras,)
28
Pelayanan
Publik dan
Manajemen
ASN
3 Memberikan Leaflet
kepada Ibu Hamil
3 Ibu hamil menerima
leaflet sebagai bahan
bacaan jika ada yang
kurang dipahami.
Komitmen Mutu
(Efektif,Efisien)
4 Membuat Laporan
dan melaporkan
kepada Kepala
Puskesmas.
4 Ada laporan kunjungan
ibu hamil
Akuntabilitas
(Transparansi) Komitmen
Mutu (, Orientasi Mutu), Anti
Korupsi (Kerja Keras)
29
JADWAL KEGIATAN
Tabel 2.9 Jadwal Kegiatan
No Kegiatan
Bulan Juni Bulan juli
Minggu ke 4 Minggu ke 1 Minggu ke 2 Minggu ke 3
24 25 26 27 28 29 30 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22
1 Persiapan
pelaksanaan kegiatan
aktualisasi
2 Pembuatan Leaflet
3 Melakukan
Anamnesa/
Pemeriksaan Gigi dan
Mulut pada ibu hamil
4 Memberikan
Konsultasi atau
Penyuluhan tentang
kesehatan Gigi dan
Mulut selama masa
kehamilan pada ibu
hamil yang
berkunjung.
30
BAB III
PELAKSANAAN AKTUALISASI
3.1. Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
3.1.1. Tahapan Kegiatan 1 : Melakukan Koordinasi/Konsultasi dengan
Kepala Puskesmas, Tentang Rencana Kegiatan yang Akan
dilaksanakan.
Pada hari Senin tanggal 28 Juni 2021 diruang kepala UPTD
Puskesmas Ogoamas saya melakukan konsultasi bersama mentor
membahas tentang kegiatan aktualisasi yang akan saya laksanakan,
sebelum memulai saya terlebih dahulu menuju ke ruangan mentor
kemudian mengetuk pintu sambil mengucapkan salam
(Nasionalisme : Ketuhanan).
Kemudian saya menyampaikan rencana kegiatan yang akan
saya lakukan selama satu bulan ini, yaitu melakukan pemeriksaan
kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD
Puskesmas Ogoamas dimana nantinya ibu hamil akan dirujuk ke Poli
gigi oleh bidan yang ada di Poli KIA (Akuntabilitas : Kejelasan
Target, Partisipatif). Selain itu saya juga memohon petunjuk dan
saran agar kegiatan aktualisasi saya nanti dapat terlaksana sesuai
rencana. Hal ini penting karena agar kegiatan saya nanti tidak
menyimpang dari tujuan yang ditetapkan. Hasil dari kegiatan ini saya
dapat petunjuk dan bimbingan dalam melaksanakan kegiatan
aktualisasi serta disarankan untuk dikoordinasikan dengan rekan
rekan bidan koordinator sebagai penanggung jawab ruang KIA.
(Etika Publik : Sopan, Bersikap Hormat).
Output yang didapatkan dari kegiatan konsultasi dengan
mentor tentang kegiatan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada
ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas yaitu
adanya lembar persetujuan yang ditandatangani oleh Kepala
Puskesmas selaku mentor.
31
Gambar 3.1. Konsultasi dan persetujan dari mentor
3.1.2. Tahapan Kegiatan 2 : Berdiskusi dengan Bidan Koordinator
tentang Sistem Pelaksanaan Kegiatan.
Pada hari Rabu tanggal 30 Juni saya melakukan konsultasi
dengan Bidan Koordinator (Bikor) tentang sistem palaksanaan
32
kegiatan aktualisasi saya. Saya menuju ruang KIA lalu mengetuk
pintu dan mengucapkan salam (Nasionalisme : Ketuhanan).
Kemudian saya menyampaikan rencana kegiatan dan sistem
pelaksanaannya yaitu saya akan melakukan pemeriksaan kesehatan
gigi dan mulut kepada ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas atas
rujukan dari Bidan yang ada di Poli KIA ke Poli Gigi (Akuntabilitas :
Partisipatif), saya meminta bantuan kepada Bidan Koordinator untuk
mengarahkan pasien ibu hamil ke Poli Gigi setelah pemeriksaan di
KIA, dan sistem pelaksaannya pun di sampaikan kepada semua
bidan oleh Bidan Koordinator. (Etika Publik : Sopan, Bersikap
Hormat).
Output yang didapatkan dari kegiatan berdiskusi dengan
bidan yaitu adanya saran dari bidan koordinator.
Gambar 3.2 Berdiskusi dengan Bidan Koordinator (Bikor)
3.1.3. Menyiapkan Buku Register
Pada tanggal 29 Juni 2021 saya menemui penanggung jawab
aset untuk meminta buku album yang akan dijadikan sebagai buku
register pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil di Poli
33
Gigi, setelah saya mendapatkan buku lalu ditulis label pada buku.
Setelah itu dibuat format pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada
ibu hamil. (Akuntabilitas : Kejelasan Target).
Output yang saya daptakan dari kegiatan menyiaapkan buku
register adalah adanya buku register yang akan digunakan.
Gambar 3.3 Buku Register.
 Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN
Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan
Manajemen ASN.
 Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala
Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-3 Pemda
Donggala peningkatan kualitas sumber daya manusia yang
kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan.
 Penguatan terhadap nilai organisasi
Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi :
Semangat , Ikhlas.
34
3.2. Pembuatan Leaflet
3.2.1. Tahapan Kegiatan 1 : Merancang atau mendesain leaflet yang
akan dibuat.
Pada tanggal 1 Juli 2021 di ruang poli gigi saya membuka
laptop akan mendesain leaflet. Kemudian mencari materi dan
gambar di internet untuk menjadi bahan materi yang akan di
masukkan pada leaflet, setelah mendapatkan materi selanjutnya
saya memasukkan materi pada desain leaflet yang dibuat.
(Komitmen Mutu : Inovatif) , (Anti Korupsi : Kerja Keras).
Output yang saya dapatkan pada kegiatan mendesain leaflet
yaitu terselesaikan desain leaflet yang selanjutkan akan
dikonsultasikan kepada mentor dan Bikor.
Gambar 3.4. Mendesin Leaflet
3.2.2. Mengkonsultasikan hasil rancangan leaflet kepada kepala
Puskesmas dan Bidan.
Setelah mendesain leaflet kemudian saya mencetak leaflet
sebagai contoh untuk diajukan ke Mentor dan Bikor, Pada tanggal 7
Juli 2021 saya menemui Mentor di Ruangan dan menunjukkan leaflet
yang saya desain kemudian menyetujui leaflet tersebut dan
35
selanjutnya saya mengkonsultasikan kepada Bikor leaflet yang saya
desain dan disetujui pula untuk di cetak. (Akuntabilitas :
Patrisipatif, Etika Publik : Sopan, Bersikap Hormat).
Output yang saya dapatkan dari kegiatan konsultas hasil
rancangan leaflet kepada Mentor dan Bikor yaitu adanya persetujuan
dari mentor dan bikor.
Gambar 3.5 Konsultasi hasil desain leflet kepada Mentor dan Bikor
36
3.2.3. Tahapan Kegiatan 3 :Mencetak Leaflet
Setelah mendapat persetujuan dari mentor dan bikor, pada
tanggal 7 Juli 2021 saya membuka file leaflet yang ada dilaptop
kemudian di cetak menggunakan printer. (Komitmen Mutu :
Inovatif).
Output yang saya dapatkan dari kegiatan ini yaitu adanya
leaflet yang telah dicetak.
Gambar 3.6 Leaflet
 Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN
Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan
Manajemen ASN.
 Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala
Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi
ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang
berwawasan kesehatan.
 Penguatan terhadap nilai organisasi
37
Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi :
Semangat , Empati.
3.3. Melakukan Anamnesa/ Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada ibu hamil.
Pada tanggal 8 – 27 Juli 2021 saya menjalankan kegiatan
pemeriksaan gigi dan mulut pada Ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas.
Kegiatan tersebut jalan pada tanggal 8,10,12,14,15,17,19,21,22,27 Juli 2021
dengan jumlah pasien 18 orang yang dirujuk dari poli KIA.
3.3.1. Tahapan Kegiatan 1 : Mempersilahkan pasien duduk dan
menanyakan identitas pasien, Keluhan pasien terhadap giginya
selama hamil.
Ketika pasien masuk ke ruangan, saya persilahkan pasien
duduk kemudian menanyakan identitas diantaranya nama, umur,
alamat dan usia kandungan, lalu menanyakan apakah ada keluhan
pada gigi dan mulut selama masa kehamilan atau tidak.
(Akuntabilitas : Partisipatif, Etika Publik : Sopan, Anti Korupsi :
Peduli).
Output yang didapatkan dari kegiatan ini adalah adanya
informasi tentang identitas pasien dan ada tidaknya keluhan yang
dirasakan pada gigi dan mulut selama masa kehamilan.
Gambar 3.7 Mencatat identitas pasien pada form pemeriksaan
38
3.3.2. Tahapan Kegiatan 2 : Melakukan pemeriksaan Gigi dan Mulut
kepada ibu hamil.
Setelah mencatat identitas pasien pada form pemeriksaan,
selanjutnya menyiapkan alat yang diambil dari lemari alat lalu saya
mempersilahkan pasien untuk duduk di Dental Unit (Akuntabilitas :
Netral, Adil), setelah pasien duduk dan posisinya sudah bagus saya
melakukan pemeriksaan keadaan giginya apakah ada yang hilang
karena berlubang atau gigi masih lengkap dan memeriksa apakah
dibagian mulut ada lesi atau tidak menggunakan kaca mulut Etika
Publik : Sopan), setelah menghitung jumlah gigi dan memeriksa
keadaan mulut selanjutnya dilakukan pemeriksaan untuk mengukur
kebersihan gigi dan mulut dengan menggunakan skor OHI-S (Oral
Hygiene Index Simplified) dimana untuk menentukan kriteria OHI-S
didapatkan dari DI (Debris Index) dijumlahkan dengan CI (Calculus
Index) yang hasilnya bisa menentukan kriteria kebersihan gigi dan
mulut baik,sedang atau buruk (Anti Korupsi : Kerja Keras)
Jika didapatkan kriteria yang baik maka di anjurkan untuk
tetap mempertahankan kebersihan gigi dan mulut, jika sedang
dianjurkan untuk lebih memperhatikan kebersihan gigi dan mulut
dengan cara rutin menyikat gigi setelah sarapan dan sebelum tidur
malam hari, dan jika kriteria buruk makan dianjurkan utnuk
melakukan pembersihan karang gigi. (Anti Korupsi : Peduli)
Output yang didapatkan pada kegiatan ini adalah adanya
hasil pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil.
Gambar 3.8 Melakukan pemeriksaan
39
3.3.3. Tahapan Kegiatan 3 : Mencatat Hasil Pemeriksaan pada Format
Pemeriksaan dan Buku Register.
Setelah melakukan pemeriksaan kemudian ditulis pada
format pemeriksaan yang ada, mengisi format sesuai dengan hasil
pemeriksaan yang didapatkan dan kemudian disalin kembali pada
buku register (dituliskan nomor, tanggal, nomor rekam medik, jenis
jaminan kesehatan, nama, umur, alamat, skor OHI-S, kriteria OHI-S
dan keterangan diisi jumlah gigi yang berlubang, hilling dan yang
ditambal). (Akuntabilitas : Transparan, Etika Publik : Terbuka,
Komitmen Mutu : Orientasi Mutu, Anti Korupsi : Jujur).
Output yang diperoleh dari kegiatan tersebut adalah adanya
hasil yang dicatat pada format pemeriksaan dan buku register.
Gambar 3.9 Hasil pemeriksaan pada format pemeriksaan
 Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN
Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan
Pelayanan Publik dan Manajemen ASN.
 Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala
Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-3 Pemda
Donggala peningkatan kualitas sumber daya manusia yang
kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan.
40
 Penguatan terhadap nilai organisasi
Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi :
Semangat , Empati, Handal, Adil, Teladan, Ikhlas.
3.4. Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tentang kesehatan Gigi dan
Mulut selama masa kehamilan pada ibu hamil yang berkunjung.
3.4.1. Tahapan Kegiatan 1 : Menyiapkan media penyuluhan yaitu leaflet.
Menata leaflet yang telah dicetak dan ditempatkan pada
wadah yang disediakan.
Dimana leaflet ini akan digunakan sebagai media penyuluhan
dan sebagai bahan bacaan. (Komitmen Mutu : Inovatif)
Output yang didapatkan pada kegiatan tersebut yaitu adanya
leaflet yang disimpan pada wadah.
Gambar 3.10 Leaflet
41
3.4.2. Memberikan penyluhan tentang kelainan yang mungkinakan
muncul dan cara merawat kesehatan gigi dan mulut pada masa
kehamilan.
Setelah melakukan pemeriksaan gigi dan mulut dilanjutkan
dengan menjelaskan/memberika penyuluhan kepada pasien tentang
apa saja masalah gigi dan mulut pada ibu hamil, penyakit gigi dan
mulu yang kemungkinan akan terjadi pada masa kehamilan,
pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan,
dan tips untuk merawat gigi dan mulut pada masa kehamilan.
Akuntabilitas : Transparansi, Etika Publik : Bersikap hormat,
Komitmen Mutu : Efektif , Anti Korupsi : Kerja Keras,).
Output yang didapatkan pada kegiatan ini adalah ibu hamil
dapat mengetahui kondisi dan kelainan yang akan terjadi pada gigi
dan mulut selama masa kehamilan.
Gambar 3.11 Memberikan penyuluhan
3.4.3. Memberikan Leaflet kepada Ibu Hamil
Setelah memberikan penyuluhan selanjutnya saya
memberikan leaflet kepada pasien dan menganjurkan untuk
membaca leaflet di rumah agar bisa lebih memahami tentang
42
kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan, dan agar pasien
dapat meningkatkan derajat kesehatan gigi dan mulutnya.
Komitmen Mutu : Efektif,Efisien)
Output yang didapatkan pada kegiatan tersebut adalah Ibu
hamil menerima leaflet sebagai bahan bacaan jika ada yang kurang
dipahami.
Gambar 3.12 memberikan Leaflet
3.4.4. Tahapan Kegiatan 4 : Membuat Laporan dan melaporkan kepada
Kepala Puskesmas.
Pada hari Rabu tanggal 28 Juli 2021 saya membuat laporan
jumlah kunjungan Ibu hamil yang melakukan pemeriksaan kesehatan
gigi dan mulut di poli gigi. Setelah selesai mencetak laporan
selanjutnya di laporkan kepada kepala Puskesmas selaku mentor
dan di tandatangani oleh kepala puskesmas. Akuntabilitas :
Transparansi, Komitmen Mutu : Orientasi Mutu, Anti Korupsi :
Kerja Keras).
Output yang didapatkan dalam kegiatan membuat laporan
yaitu Ada format laporan yang ditandatangani oleh kepala
puskesmas.
43
Gambar 3.13 Laporan jumlah kunjungan Ibu hamil.
 Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN
Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan
Pelayanan Publik dan Manajemen ASN.
 Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala
Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi
ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang
berwawasan kesehatan.
 Penguatan terhadap nilai organisasi
Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi :
Semangat , Empati, Handal, Adil, Teladan, Ikhlas.
44
BAB IV
PENUTUP
4.1. KESIMPULAN
1. Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi dengan 4 Kegiatan 13 Tahapan
dilaksanakan dengan 100% dan dapat diselesaikan dengan baik.
2. Pada pelaksanaan aktualisasi ini dapat meningkatkan mutu pelayanan
yang ada di Poli gigi, dan menjadikan diri pribadi yang lebih baik, lebih
bertanggung jawab, beretika dan memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi
3. Dari hasil kegiatan yang dilaksanakan terdapat 18 orang ibu hamil yang
berkunjung ke Puskesmas dan dirujuk ke Poli gigi oleh KIA, dengan
kriteria kesehatan gigi dan mulut sebagai berikut : Baik 5 orang, Sedang
10 Orang, dan Buruk 3 orang.
4.2. RENCANA TINDAK LANJUT
1. Kegiatan aktualisasi ini akan terus diterapkan untuk meningkatkan mutu
pelayanan di Poli gigi dan agar semakin banyak ibu hamil yang
mengetahui pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa
kehamilan.
2. Diharapkan agar nilai-nilai dasar ASN yaitu Akuntabilitas, Nasionalisme,
Etika Publik, Komitmen Mutu dan Antikorupsi (ANEKA) diterapkan tidak
hanya pada saat kegiatan aktualisasi, namun di setiap
kegiatan/pelayanan kepada masayarakat sehingga dapat meningkatkan
kepercayaan masyarakat dan mewujudkan UPTD Puskesmas
Ogoamas menjadi salah satu pusat pelayanan kesehatan yang
berkualitas.
45
DAFTAR PUSTAKA
Lembaga Administrasi Negara RI. 2017. Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri
Sipil. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Akuntabilitas. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Nasionalisme. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Etika Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Komitmen Mutu. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Anti Korupsi. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Manajemen ASN. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.
Lembaga Administrasi Negara.2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Pelayanan Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara
Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS.
Golongan II Whole Of Government. Jakarta: Lembaga Administrasi
Negara.
Lembaga Administrasi Negara.2021. Peraturan LAN RI nomor 1 tahun 2021
Tentang Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta: Lembaga Administrasi
Negara.
Permenkes RI. 2016. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
20 tahun 2016, Jakarta: Izin dan penyelenggaraan praktik terapis gigi
dan mulut
.
L
A
M
P
I
R
A
N
LAMPIRAN KEGIATAN 1
1. Lembar Konsultasi dengan mentor
2. Surat Persetujuan Kegiatan Aktualisas
3. Surat keterangan Persetujuan dan Dukungan
mentor
4. Format Pemeriksaan
5. Dokumentasi Kegiatan 1
DOKUMENTASI KEGIATAN 1
PERSIAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN AKTUALISASI
DOKUMENTASI KEGIATAN 2
PEMBUATAN LEAFLET
LAMPIRAN KEGIATAN 3
1. Hasil Pemeriksaan
2. Buku Register
3. Dokumentasi Kegiatan 3
DOKUMENTASI KEGIATAN 3
MELAKUKAN ANAMNESA/PEMERIKSAAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL
LAMPIRAN KEGIATAN 4
1. Laporan Jumlah Kunjungan
2. Dokumentasi Kegiatan 4
DOKUMENTASI KEGIATAN 4
MEMBERIKAN KONSULTASI ATAU PENYULUHAN TENTANG KESEHATAN GIGI
DAN MULUT SELAMA MASA KEHAMILAN PADA IBU HAMIL YANG BERKUJUNG
SEMINAR AKTUALISASI
PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN
MULUT PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG DI UPTD
PUSKESMAS OGOAMAS
DISUSUN OLEH
• NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI, A.Md.KG.
• NIP : 19930107 202012 2 014
• UNIT KERJA : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS
• JABATAN : CALON PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI
PENGUJI : DR. DARLINA AYU SUNUSI, S.STP., MP. MENTOR : MOH.YAMIN, SKM
COACH : NI PUTU DEWI, SE., MM. HOST : REZA PURWANSYAH, S.STP
PELAKSAAN AKTUALISASI
28 Juni sampai dengan 28 Juli.
WAKTU PELAKSANAAN
UPTD Puskesmas Ogoamas
TEMPAT PELAKSANAAN
4 Kegiatan, 13 Tahapan Kegiatan
REALISASI KEGIATAN
KEGIATAN I
Persiapan Pelaksanaan Kegiatan
Aktualisasi
TAHAPAN I
Melakukkan Konsultasi dengan
Mentor
Pelaksanaan Tanggal 28 Juni 2021
HASIL
Adanya persetujuan
dan arahan dari
mentor
NILAI DASAR PNS
A : Kejelasan Target,
Partisipatif
N : Ketuhanan
E : Sopan, Bersikap
Hormat
Dokumentasi
D
O
K
U
M
E
N
T
A
S
I
Tanggal
30 Juni
2021
TAHAPAN II
Berdiskusi dengan Bidan Koordinator
HASIL
Adanya hasil
diskusi dan
saran dari Bidan
Koordinator
NILAI-NILAI
DASAR PNS
A : Partisipatif
N : Ketuhanan
E : Sopan, Bersikap
Hormat
Pelaksanaan Tanggal 29 Juni 2021
TAHAPAN III
Menyiapkan Buku
Register
HASIL
Adanya Buku
Register
NILAI DASAR PNS
A : Kejelasan Target,
Manajemen PNS
Dokumentasi
KEGIATAN II
PEMBUATAN LEAFLET
Tanggal
1 Juli
2021
TAHAPAN I
Merancang atau Mendesain Leaflet
HASIL
Desain Leaflet
NILAI
DASAR PNS
KM : Inovatit
AK: Kerja Keras
Dokumentasi
TAHAPAN II
Mengkonsultasikan Hasil
Rancangan dengan Mentor
dan Bikor
Pelaksanaan Tanggal 7 Juli 2021
HASIL
Adanya persetujuan
dan mentor dan
bikor mengenai
rancangan leaflet
NILAI DASAR PNS
A : Patrisipatif
E : Bersikap Hormat,
Sopan
Dokumentasi Dokumentasi
Pelaksanaan Tanggal 7 Juli 2021
TAHAPAN III
Mencetak Leaflet
HASIL
Formulir Google
Form Siap di Uji
cobakan
NILAI DASAR PNS
A: Tanggung Jawab,
Kejelasan
N: Ketuhahan,
Kerakyatan
EP: Tulus, Transparansi,
KM: Orientasi Mutu,
efektif
Efesien, inovatif
AK: Kerja Keras, Mandiri
ANALISIS DAMPAK
NILAI
Jika nilai-nilai tersebut
tidak diterapkan maka
Formulir Google Form tida
k selesai tepat waktu
TAHAPAN KEGIATAN III
MENCETAK LEAFLET
HASIL
Leaflet Tercetak
NILAI-NILAI DASAR
PNS
Komitmen Mutu :
Inovatif
MANAJEMEN PNS
Dokumentasi Dokumentasi
KEGIATAN III
Melakukan Anamnesa/Pemeriksaan Gigi
dan Mulut Pada Ibu Hamil yang Berkunjung
Tanggal
8-27 Juli
2021
TAHAPAN I
Mempersilahkan Pasien Duduk dan Menanyakan Identitas Pasien, Keluhan Pasien
Terhadapa Giginya Selama Masa Kehamilan
HASIL
Adanya data
identitas serta
keluhan pasien.
NILAI-NILAI
DASAR PNS
Akuntabilitas : Partisipatif
Etika Publik : Sopan
Anti Korupsi : Peduli
BUKTI KEGIATAN
TAHAPAN II
Melakukan Pemeriksaan Kesehatan
Gigi dan Mulu pada Ibu hamil
Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
HASIL
Adanya Hasil
Pemeriksaan
Kesehatan Gigi dan
Mulut pada Ibu Hamil
NILAI DASAR PNS
Akuntabilitas : Netral, Adil
Etika Publik : Sopan
Anti Korupsi : Kerja Keras
Peduli
BUKTI KEGIATAN
Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
TAHAPAN III
Mencatat Hasil Pemeriksaan pada
Format Pemeriksaan dan Buku
Register
HASIL
Adanya Hasil
Pemeriksaan pada form
at pemeriksaan dan
Buku Register
NILAI DASAR PNS
Akuntabilitas : Transparan
Etika Publik : Terbuka
Komitmen Mutu : Orientasi
Mutu
Anti Korupsi : Jujur
MANAJEMEN PNS dan PELAYANAN PUBLIK
BUKTI KEGIATAN
KEGIATAN IV
Memberikan Konsultasi Atau Penyuluhan
Tentang Kesehatan Gigi dan Mulut Selama Masa
Kehamilan pada Ibu Hamil yang Berkunjung.
TAHAPAN I
Menyiapkan media penyuluhan yaitu leaflet.
Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
HASIL
Adanya Leaflet yang
disiapkan pada wadah.
NILAI DASAR PNS
Komitmen Mutu : Inovatif
Dokumentasi
TAHAPAN II
Memberikan Penyuluhan
HASIL
Mengetahui Kondisi
dan kelainan yang
akan Terjadi pada
Gigi dan Mulut
selama masa
kehamilan
NILAI DASAR PNS
Akuntabilitas : Transparansi
Etika Publik : Bersikap Hormat
Komitmen Mutu : Efektif
Anti Korupsi : Kerja Keras
Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
BUKTI KEGIATAN
TAHAPAN III
Memberikan Leaflet kepada Ibu Hamil
HASIL
Ibu hamil menerima
leaflet sebagai bahan
bacaan jika ada yang
kurang dipahami.
NILAI DASAR PNS
Komitmen Mutu :
Efektif,Efisien
Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
Dokumentasi Kegiatan
Pelaksanaan Tanggal 28 Juli 2021
TAHAPAN IV
Membuat Laporan dan melaporkan
kepada Kepala Puskesmas.
HASIL
Adanya Laporan
Kunjungan Ibu Hamil
NILAI DASAR PNS
Akuntabilitas : Transparan
Komitmen Mutu : Orientasi
Mutu
Anti Korupsi : Kerja Keras
Dokumentasi
MANAJEMEN PNS dan PELAYANAN PUBLIK
PENUTUP
 Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi dengan 4 Kegiatan 13 Tahapan
dilaksanakan dengan 100% dan dapat diselesaikan dengan baik.
 Pada pelaksanaan aktualisasi ini dapat meningkatkan mutu pelayanan
yang ada di Poli gigi, dan menjadikan diri pribadi yang lebih baik, lebih
bertanggung jawab, beretika dan memiliki jiwa nasionalisme yang
tinggi
 Dari hasil kegiatan yang dilaksanakan terdapat 18 orang ibu hamil
yang berkunjung ke Puskesmas dan dirujuk ke Poli gigi oleh KIA,
dengan kriteria kesehatan gigi dan mulut sebagai berikut : Baik 5 orang
Sedang 10 Orang, dan Buruk 3 orang.
Kesimpluan
PENUTUP
 Kegiatan aktualisasi ini akan terus diterapkan untuk meningkatkan
mutu pelayanan di Poli gigi dan agar semakin banyak ibu hamil yang
mengetahui pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa
kehamilan.
 Diharapkan agar nilai-nilai dasar ASN yaitu Akuntabilitas, Nasionalisme,
Etika Publik, Komitmen Mutu dan Antikorupsi (ANEKA) diterapkan tidak
hanya pada saat kegiatan aktualisasi, namun di setiap kegiatan/pelayan
an kepada masayarakat sehingga dapat meningkatkan kepercayaan
masyarakat dan mewujudkan UPTD Puskesmas Ogoamas menjadi
salah satu pusat pelayanan kesehatan yang berkualitas.
Rencana Tindak
Lanjut
4 4 andi puspita eka putri rasni

More Related Content

What's hot

Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...
Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...
Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...Muhammad Alfiansyah Alfi
 
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021WiandhariEsaBBPKCilo
 
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedis
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedisRancangan dilla aprilya muchtar paramedis
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedistemanna #LABEDDU
 
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalahFishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalahMoh Ikhwanuddin
 
Rancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasiRancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasitomyjenius
 
Aktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnAktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnade supriatno
 
MFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxMFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxEKOBUDIARJO1
 
Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas renjanaera
 
Penyelenggaraan Kredensial.pptx
Penyelenggaraan Kredensial.pptxPenyelenggaraan Kredensial.pptx
Penyelenggaraan Kredensial.pptxSilvianaHendrawati
 
Sk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkpSk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkpistirizky1
 
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...Mimi S Munadi
 
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMASSismiati bulu
 

What's hot (20)

Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...
Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...
Laporan Aktualisasi "Pelita Mabit" dengan Penerapan Nilai-nilai Dasar BerAKHL...
 
TUGAS RABN
TUGAS RABN TUGAS RABN
TUGAS RABN
 
Sop monitoring
Sop monitoringSop monitoring
Sop monitoring
 
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021
Bahan Tayang Materi Regulasi jf-tgm-ed-2021
 
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedis
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedisRancangan dilla aprilya muchtar paramedis
Rancangan dilla aprilya muchtar paramedis
 
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalahFishbone dan prioritas penyebab masalah
Fishbone dan prioritas penyebab masalah
 
Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
 
Rancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasiRancangan aktualisasi presentasi
Rancangan aktualisasi presentasi
 
Aktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnAktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asn
 
Manajemen Puskesmas
Manajemen PuskesmasManajemen Puskesmas
Manajemen Puskesmas
 
Sop batra
Sop batraSop batra
Sop batra
 
MFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptxMFK Puskesmas-pptx.pptx
MFK Puskesmas-pptx.pptx
 
Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas Manajemen puskesmas
Manajemen puskesmas
 
Penyelenggaraan Kredensial.pptx
Penyelenggaraan Kredensial.pptxPenyelenggaraan Kredensial.pptx
Penyelenggaraan Kredensial.pptx
 
PPS (contoh).docx
PPS (contoh).docxPPS (contoh).docx
PPS (contoh).docx
 
Delegasi wewenang
Delegasi wewenangDelegasi wewenang
Delegasi wewenang
 
Sk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkpSk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkp
 
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...
Menentukan Prioritas, Akar Penyebab Masalah, dan Cara Pemecahan Masalah Keseh...
 
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
SK JENIS - JENIS PELAYANAN PUSKESMAS
 
Sertifikat kompetensi
Sertifikat kompetensiSertifikat kompetensi
Sertifikat kompetensi
 

Similar to 4 4 andi puspita eka putri rasni

Halaman pengesahan
Halaman pengesahanHalaman pengesahan
Halaman pengesahanAdul Imau
 
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahKkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahulfinurhabibah1
 
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia AmirouliyaNadia
 
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdfYustinKakrisdiZebua
 
Laporan akhir kuliah kkn
Laporan akhir kuliah kknLaporan akhir kuliah kkn
Laporan akhir kuliah kknsandiwada
 
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdf
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdfKKN KELOMPK 23 (Laporan).pdf
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdfmustaqim66
 
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzoturRifah1
 
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...Oswar Mungkasa
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGAjengPebriDuwiR
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdf
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdfLaporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdf
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdfDewiwulanSari40
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGRobethNasrulloh
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGRobethNasrulloh
 
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya Laporan aktualisasi rully kartika wijaya
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya rullykartikawijaya
 
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bLaporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bAlyarohani
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUD
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUDLaporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUD
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUDEKPD
 
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah
 
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021LailatunNikmah1
 
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfAzizatulImtiHana
 

Similar to 4 4 andi puspita eka putri rasni (20)

Halaman pengesahan
Halaman pengesahanHalaman pengesahan
Halaman pengesahan
 
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibahKkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
Kkn berdaya 2021 ulfi nur habibah
 
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia
Laporan akhir kegiatan KKN Amiro uliya nadia
 
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf
07_dr. Surya Fahrozi - Rancangan Aktualisasi Fix.pdf
 
Laporan akhir kuliah kkn
Laporan akhir kuliah kknLaporan akhir kuliah kkn
Laporan akhir kuliah kkn
 
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdf
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdfKKN KELOMPK 23 (Laporan).pdf
KKN KELOMPK 23 (Laporan).pdf
 
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDAHafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
Hafidzotur Rif'ah - Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2021 - UNUSIDA
 
040 Model P Diri
040 Model P Diri040 Model P Diri
040 Model P Diri
 
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...
Tujuh Tahun SANIMAS. Media Informasi Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PERC...
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdf
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdfLaporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdf
Laporan Akhir KKN UNUSIDA 2022 (Kelompok 15).pdf
 
makalah Surveilans praktik pelayanan kebidanan
makalah Surveilans praktik pelayanan kebidananmakalah Surveilans praktik pelayanan kebidanan
makalah Surveilans praktik pelayanan kebidanan
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONGLAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
LAPORAN AKHIR KKN DESA LAJUK KECAMATAN PORONG
 
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya Laporan aktualisasi rully kartika wijaya
Laporan aktualisasi rully kartika wijaya
 
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_bLaporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
Laporan kkn 2021 alya rohani su'udah pgsd2018_b
 
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUD
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUDLaporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUD
Laporan Akhir EKPD 2009 Bali - UNUD
 
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-EkonomiLailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
Lailatul Khasanah-C24170025-Akuntansi-Ekonomi
 
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021
Laporan kkn 6. lailatun nikmah 2021
 
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
 

Recently uploaded

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfroomahmentari
 
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptxEpidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx6tp4rv5t9f
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPInirmalaamir3
 
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfManajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfNamtan19
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxAndrikIrfani
 
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxBandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxssuser8d980a
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptxPratiwiZikri
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAratih402596
 

Recently uploaded (9)

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptxEpidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
Epidemiologi Anemia Defisiensi Besi.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdfManajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
Manajemen optik kel7_20240525_174921_0000.pdf
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptxBandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
Bandung Bahan PPT Pemetaan STR Tenaga Kesehatan 30 April 2024.pptx
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 

4 4 andi puspita eka putri rasni

  • 1. 1 LAPORAN KEGIATAN AKTUALISASI DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH GOLONGAN II ANGKATAN XXII NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI , A.Md.KG NIP : 19930107 202012 2 014 JABATAN : PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI INSTANSI : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS NDH : 4 PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL KABUPATEN DONGGALA BEKERJA SAMA DENGAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DISUSUN OLEH : TAHUN 2021 PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG DI UPTDPUSKESMAS OGOAMAS
  • 2. ii LEMBAR PERSETUJUAN EVALUASI PELAKSANAAN AKTUALISASI PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN II ANGKATAN XXII KABUPATEN DONGGALA KERJA SAMA BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH TAHUN 2021 NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI, A.Md.KG. NIP : 19930107 202012 2 014 INSTANSI : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS JABATAN : PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI NDH : 04 “PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG KE UPTD PUSKESMAS OGOAMAS” Telah disetujui untuk diseminarkan Pada Tanggal : 2 Agustus 2021 Donggala, 31 Juli 2021 COACH MENTOR NI PUTU DEWI, SE,. MM. MOH.YAMIN, SKM. NIP. 19741021 200502 2 001 NIP. 19681005 198911 1 001
  • 3. iii KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Atas rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan kegiatan aktualisasi dengan judul "Pelaksanaan Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Ibu hamil yang Berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas." Laporan kegiatan aktualisasi ini disusun dan diajukan untuk memenuhi syarat dalam kegiatan Pelatihan dasar CPNS Kabupaten Donggala Provinsi Sulawesi Tengah. Disamping itu, penulisan Kegiatan aktualisasi ini juga bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada pembaca. Laporan kegiatan aktualisasi ini dapat diselesaikan karena penulis menerima banyak bantuan dan dukungan. Untuk itu, penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada: 1. Bapak Drs.Kasman Lassa, SH. MH selaku Bupati Kabupaten Donggala. 2. Kepada Ibu Dra. Novalina, MM Kepala BPSDM Provinsi Sulawesi Tengah 3. Bapak Drs. Najamuddin L,M.Pd selaku Kepala BKPSDM Kabupten Donggala 4. Bapak Moh.Yamin, SKM selaku kepala UPTD Puskesmas Ogoamas dan mentor yang telah meluangkan waktunya dalam memberikan arahan dan bimbingan. 5. Ibu Ni Putu Dewi SE,MM selaku coach yang telah meluangkan waktunya dalam memberi arahan dan bimbingannya. 6. Bapak/Ibu Panitia dari BKPSDM dan BPSDM sebagai penyelenggara Latsar serta Pengawas dan Evaluator yang terus mendampingi dalam pembelajaran.
  • 4. iv 7. Kedua Orang tua Tercinta yang tidak hentinya mendoakan dan mendukung sehingga Kegiatan ini bias selesai tepat waktu. 8. Seluruh teman-teman CPNS Kabupaten Donggala, Teman- teman yang ada di Angkatan XXII, Kelompok 4 dan semua Rekan Kerja yang ada di UPTD Puskesmas Ogoamas. 9. Dan semua pihak yang membantu yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu. Penulis menyadari bahwa Laporan Kegiatan Aktualisasi ini masih jauh dari sempurna karena keterbatasan ilmu dan pengalaman yang dimiliki. Oleh karenanya, saran dan kritik yang bersifat membangun akan penulis terima dengan senang hati. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan. Palu, 31 Juli 2021 Andi Puspita Eka Putri Rasni
  • 5. v DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL............................................................................................. i HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................................. ii KATA PENGANTAR ............................................................................................. iii DAFTAR ISI .......................................................................................................... v DAFTAR TABEL ................................................................................................... vii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................... viii BAB I PENDAHULUAN......................................................................................... 1 1.1. Latar Belakang...................................................................................... 1 1.2. Visi, Misi dan Gambaran Organisasi..................................................... 5 1.3. Tujuan Aktualisasi................................................................................. 10 1.4. Manfaat Aktualisasi............................................................................... 11 BAB II RANCANGAN AKTUALISASI.................................................................... 12 2.1. Nilai-nilai Dasar PNS ............................................................................ 12 2.2. Peran dan Kedudukan ASN dalam NKRI.............................................. 19 2.3. Rancangan Aktualisasi ......................................................................... 21 BAB III PELAKSANAAN AKTUALISASI................................................................ 30 3.1. Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi....................................... 30 3.2. Pembuatan Lealet................................................................................. 34 3.3. Melakukan Anamnase/Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada Ibu Hamil..................................................................................................... 37 3.4. Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tenteng Kesehatan Gigi dan Mulut Selama masa Kehamilan pada Ibu Hamil yang Berkunjung............................................................................................ 40 BAB IV PENUTUP ................................................................................................ 44
  • 6. vi 4.1. Kesimpulan ........................................................................................... 44 4.2. Rencana Tindak Lanjut ......................................................................... 44 DAFTAR PUSTAKA.............................................................................................. 45 LAMPIRAN............................................................................................................ 46
  • 7. vii DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Nilai dan Indikator Akuntabilitas ................................................. 11 Tabel 2.2 Nilai dan Indikator Nasionalisme ................................................ 12 Tabel 2.3 Nilai dan Indikator Etika Publik................................................... 13 Tabel 2.4 Nilai dan Indikator Komitmen Mutu............................................. 15 Tabel 2.5 Nilai dan Indikator Anti Korupsi .................................................. 16 Tabel 2.6 Nilai dan Indikator Pelayanan Publik........................................... 18 Tabel 2.7 Analisis Kriteria Isu..................................................................... 20 Tabel 2.8 Rancangan Aktualisasi............................................................... 24 Tabel 2.9 Jadwal Kegiatan Aktualisasi....................................................... 28
  • 8. viii DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Foto Gedung UPTD PKM Ogoamas....................................5 Gambar 2.1 Analisis Fishbone ..............................................................20 Gambar 3.1 Konsultasi dan Persetujuan Mentor ..................................31 Gambar 3.2 Berdiskusi dengan Bidan Koordinator ...............................32 Gambar 3.3 Buku Register....................................................................33 Gambar 3.4 Mendesain Leaflet.............................................................34 Gambar 3.5 Konsultasi Hasil Desain Leaflet Kepada Mentor dan Bikor........................................................................................................35 Gambar 3.6 Leaflet ...............................................................................36 Gambar 3.7 Mencatat Identitas Pasien pada Format Pemeriksaan......37 Gambar 3.8 Melakukan Pemeriksaan...................................................38 Gambar 3.9 Hasil Pemeriksaan Pada Format Pemeriksaan.................39 Gambar 3.10 Leaflet ...............................................................................40 Gambar 3.11 Memberikan Penyuluhan .................................................41 Gambar 3.12 Memberikan Leaflet...........................................................42 Gambar 3.13 Laporan Jumlah Kunjungan Ibu Hamil ..............................43
  • 9. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1.1.1. Kondisi Saat Ini dan Kondisni yang Diharapkan Aparatur Sipil Negara (ASN) adalah profesi bagi Pegawai Negeri Sipil dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja yang bekerja pada Instasi Pemerintahan. Pegawai ASN diangkat oleh pejabat pembina kepegawaian dan diserahi tugas dalam suatu jabatan pemerintahan dan diserahi tugas negara lainnya,serta digaji berdasarkan peraturan perundang-undangan. Dalam Undang-undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN), pegawai ASN memiliki peranan penting dalam penyelenggaraan pemerintahan yang berfungsi sebagai: (1) Pelaksana Kebijakan Publik (2) Pelayan Publik (3) Perekat dan Pemersatu Bangsa. Oleh karena itu penting agar PNS memiliki profesionalisme dan kompetensi yang memadai untuk bisa menjalankan tugas tersebut dengan baik dan penuh tanggungjawab. Peraturan LAN No. 1 tahun 2021 Tentang Pelatihan Dasar Calon Pegawai negeri Sipil (Latsar CPNS) sebagai ganti dari Peraturan LAN No. 12 Tahun 2018, bahwa kompetensi yang dikembangkan dalam pelatihan dasar CPNS merupakan Kompetensi pembentukan karakter PNS yang profesional sesuai bidang tugas. Kompetensi tersebut diukur melalui sikap dan perilaku bela negara, serta mengaktualisasikan nilai nilai dasar Aparatur Sipil Negara dalam pelaksanaan tugas dan jabatannya, mengaktualisasikan kedudukan dan peran PNS dalam kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia dan menunjukkan penguasaan Kompotensi Teknis yang dibutuhkan sesuai dengan bidang tugas, ditegaskan dalam peraturan LAN Nomor 1 Tahun 2021 tentang Pelatihan Dasar CPNS dapat dilaksanakan dalam bentuk Pelatihan Klasikal dan Blended Learning sehingga memungkinkan peserta mampu menginternalisasi, menerapkan, dan mengaktualisasikan, serta membuatnya menjadi kebiasaan (habituasi) dan merasakan manfaatnya, sehingga terpatri dalam dirinya sebagai karakter PNS yang profesional. Melalui pembaharuan pelatihan tersebut, diharapkan dapat menghasilkan PNS profesional yang
  • 10. 2 berkarakter dalam melaksanakan tugas dan jabatannya sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat serta pemersatu bangsa. Pandemi covid-19 , juga dikenal sebagai pandemi coronavirus , adalah pandemi global dari penyakit coronavirus 2019 (covid-19) yang disebabkan oleh akut sindrom pernafasan coronavirus 2 (sars-cov- 2). virus covid-19 pertama kali diidentifikasi pada desember 2019 di wuhan , cina . the world health organization menyatakan kesehatan darurat masyarakat peduli internasional mengenai covid-19 pada tanggal 30 januari 2020, dan kemudian dinyatakan sebagai pandemi pada 11 maret 2020. pada 4 juni 2021, lebih dari 172 juta kasus telah dikonfirmasi, denganlebih dari 3,7 juta kematian dikonfirmasi dikaitkan dengan covid-19, menjadikannya salah satu pandemi paling mematikan dalam sejarah . Pembangunan kesehatan pada hakikatnya merupakan upaya pemerintah untuk mencapai kemampuan hidup sehat bagi setiap penduduk agar dapat mencapai derajat kesehatan yang optimal. Untuk meningkatkan kesehatan masyarakat tersebut maka pemerintah memaksimalkan pelayanan kesehatan baik di Rumah Sakit maupun di Puskesmas yang merupakan salah satu prasarana kesehatan umum yang berkaitan langsung dengan masyarakat. Berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas Pasal 1 Ayat 2 menyebutkan bahwa Pusat Kesehatan Masyarakat yang selanjutnya disebut dengan Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya. Berdasarkan pemaparan di atas maka penulis sebagai calon ASN dan sebagai peserta Pelatihan Dasar CPNS Golongan II dengan jabatan perawat gigi yang ingin ikut meningkatkan kesehatan masyarakat terkhusus di bagian kesehatan gigi dan mulut, berdasarkan kepmenkes nomor 23 tahun 2014 tentang jabatan fungsional perawat gigi dan angka kreditnya, perawat gigi
  • 11. 3 berkedudukan sebagai pelaksana teknis fungsional di bidang pelayanan asuhan keperawatan gigi dan mulut pada fasilitas pelayanan kesehatan atau fasilitas pelayanan kesehatan lainnya di lingkungan instansi pemerintah. tugas pokok perawat gigi adalah melakukan kegiatan pelayanan asuhan keperawatan gigi dan mulut yang meliputi persiapan pelayanan, pelaksanaan pelayanan, pelaksanaan tindakan kolaboratif kesehatan gigi dan mulut, dan pelaksanaan tugas khusus. Di Poli gigi yang ada di Puskesmas Ogoamas hanya melakukan pemeriksaan gigi pada pasien sakit gigi, tidak ada upaya Preventif yang dilakukan salah satunya adalah tidak ada pemeriksaan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di Unit Pelayanan Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Ogoamas, Belum adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas keterkaitanya dengan Manajemen ASN karena tidak ada petugas yang sesuai dengan profesi di Poli Gigi, selain itu terkait dengan Pelayanan Publik karena tidak adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut untuk ibu hamil yang dilakukan di Poli gigi, keterkaitannya dengan WoG yaitu tidak adanya kerja sama antara petugas di Poli Gigi denga petugas di KIA. 1.1.2. Penetapan Isu Rancangan aktualisasi ini dimulai dengan mengidentifikasi isu yang ada pada wilayah kerja UPTD Puskesma Ogoamas. Berdasarkan pengamatan selama kurang lebih 2 bulan bertugas sesuai nilai-nilai dasar peran dan kedudukan PNS dalam NKRI, dan berkonsultasi bersama mentor didapatkan 4 isu utama yaitu: 1. Tingginya kasus karies gigi pada anak Sekolah Dasar di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Ogoamas. 2. Belum adanya pemeriksaan Gigi pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas. 3. Banyaknya masyarakat yang mengalami Pulpitis Irreversible di Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas
  • 12. 4 4. Masih banyak anak yang mengalami trauma ketika mencabut Gigi. Keempat isu tersebut kemudian dianalisis menggunakan alat analisis. maka dipilih isu yang paling prioritas dengan menggunakan kriteria Aktualitas (A), Problematik (P), Kehalayakan (K), dan Kelayakan (L) dengan pembobotan 1 sampai 5 dengan skor tertinggi yaitu : “Belum adanya pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas”. Hal ini dipertegas dengan tidak ditemukannya data ibu hamil yang berkunjung di buku registrasi yang ada di Poli Gigi. Setelah itu untuk ditemukannya penyebab masalah makan dilakukan system analisa teknik fishbone yaitu dengan indikator Manusia, Materi, Metode dan Alat. Dengan itu gagasa pemecahannya yaitu melakukan optimalisasi pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas dan memberikan konsultasi agar lebih memperhatikan kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan. 1.1.3. Analisi Dampak Isu Sebagai bentuk dedikasi dalam menjalankan tugas sebagai peserta pelatihan dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (LATSAR CPNS) maka sudah menjadi tanggung jawab peserta untuk mengamati dan menganalisa keadaan sekitar sesuai dengan kewenangan dan profesinya. Belum adanya pemeriksaan gigi dan mulut pada ibu hamil menjadi hal yang harus diperhatikan sebagai petugas kesehatan gigi dan mulut karena dampak yang ditimbulkan yaitu : 1. Akan terjadi Gingivitis yaitu peradangan pada gusi yang membuat gusi menjadi merah, bengkak dan sering berdarah. 2. Akan membuat Gigi mudah berlubang karena muntah yang keluar mengandung asam yang dapat mengikis atau merusak gigi. 3. Karies gigi yang berlanjut menjadi lubang pada gigi yang dibiarkan dan semakin dalam akan menyebabkan sakit gigi, dan kemungkinan infeksi terus berlanjut ke jaringan pendukung gigi. 4. Akan membuat Gigi menjadi longgar sehingga mudah tanggal. 5. Akan berpotensi gigi jadi gampang ngilu.
  • 13. 5 1.2. VISI, MISI DAN GAMBARAN ORGANISASI 1.2.1. Visi dan Misi Kabupaten Donggala  Visi Kabupaten Donggala Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Donggala yang sejahtera,berdaya saing, mandiri dan berkelanjutan dengan bijak pada kearifan lokal  Misi Kabupaten Donggala 1. Reformasi, supermasi hukum dan penegakan nilai nilai kemanusiaan 2. Pengelolaan sumber daya pembangunan yang kompetitif dan berbasiskerakyatan 3. Pengelolaan sumber daya manusia kompetitif yang berlandaskankeimanan dan ketaqwaan 4. Peningkatan infrastruktur pembangunan daerah 5. Peningakatan kualitas hidup masyarakat melalui pemberdayaan ekonomi kerakyatan dan penguatan kelembagaan 1.2.2. Gambaran Organisasi dan Struktur Organisasi Gambar: 1.1 Foto UPTD Puskemas Ogoamas UPTD Puskesmas Ogoamas merupakan suatu organisasi yang bergerak di bidang kesehatan. Puskesmas ini merupakan sarana
  • 14. 6 kesehatan masyarakat di bawah naungan Dinas Kesehatan Kabupaten Donggala. UPTD Puskesmas Ogoamas berada di wilayah Kecamatan sojol utara Kabupaten Donggala tepatnya di desa Desa Ogoamas I. Luas wilayah Kecamatan Sojol Utara sebesar 139,07 Km² dengan Jumlah Desa sebanyak 5 Desa, 19 Dusun serta Hasil estimasi jumlah penduduk pada tahun 2020 di Kecamatan Sojol Utara sebesar 10.176 jiwa. Angka tersebut merupakan hasil perhitungan yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Donggala UPTD Puskesmas Ogoamas dikategorikan menjadi Puskesmas non rawat inap. Selain itu, UPTD Puskesmas Ogoamas membawahi 3 Puskesmas Pembantu (Pustu) dan 1 poskesdes yang tersebar di 5 desa wilayah kerja Puskesmas Ogoamas. STRUKTUR ORGANISASI UPTD PUSKEMAS OGOAMAS Hi. MUZAKIR LADOALI, S.Sos.Msi. NIP. 19560526 198003 1 000 IRNASARI,A.Md.Keb RINI MARTINI,A.Md.Keb JUMARNI,A.Md.Keb HERNAWATI,A.Md.Keb MULIANI, A.Md.Keb P.I. JARINGAN PUSKESMAS & JEJARING FASKES ROSMIATI,A.Md.Keb WARDIA.Z Amd.GZ REKAM MEDIK PUSTU OGOAMAS 2 KETUA TIM MUTU KEPALA DINAS KESEHATAN KAB.DONGGALA KEPEGAWAIAN PKPR ISPA/DIARE HAERUDDIN,A.Md.Kep KTR KESEHATAN OLAHRAGA INDRIATI LABORATORIUM LISNA A.md AK JUMARNI, A.Md.Keb ASMIATI,A.Md Keb LOKET FATMIATI RINI MARTINI, A.Md Keb KEUANGAN & ASET INCE RAHMIN SISTIM INFORMASI MEGAWATI,A.Md.Keb KEPALA UPTD MOH.YAMIN,SKM POLI KIA/KB WAHIDA,A.Md.Kep TAHSAN,A.Md.Kep KASUBAG TATA USAHA HAERUDDIN.A.Md.Kep PUSTU LENJU PUSTU PESIK BIDES PESIK POLI UMUM RUDI POSKESDES AMBULANS DIMAS SILIWANGI,A.Md.Kep PUSKEL U G D CLEANING SERVICE MUKARRAMA MUNIRA,SKp.Ns ROSMIATI,A.Md.Keb SARWANA,A.Md Keb FARMASI MASDIANA,A.Md.Far RAWAT INAP RISNA,A.Md.Kep YAN PERSALINAN KES.LANSIA RISNA, A.Md.Kep PJ.UPAYA KES.MASYARAKAT ROSMIATI,A.Md.Keb UKS LISNAWATI,A.Md.Keb RIFAI,SKM IMUNISASI LIDIYA NUR AQILA,A.Md.Keb PTM KIA /KB RISNA,A.Md.Kep NIRMAYANI, A.Md.Kep MOH.IKHSAN ,A.md. KL HERNAWATI,A.Md.Keb KESPRO INCE RAHMIN PERKESMAS/ KS BIDES LENJU BIDES OGOAMAS 2 BIDES OGOAMAS 1 BIDES BENGKOLI ASMIATI,A.Md.Keb SURV. / BENCANA UKM ESENSIAL SARWANA,S.Tr.Keb LIDIYA UKM PENGEMBAGAN LISNA,AMAK YUSRANG.S,S.KM ASMIATI,A.Md.Keb PROMKES ASTUTI,A.Md.Keb KESEHATAN JIWA/NARKOBA L I D I Y A ASMIATI, A.Md.Keb KESLING DBD NURMIATI,A.Md.Keb FRAMBUSIA RABIES KESEHATAN GIGI MUNIRA,S.Kep Ns KESEHATAN TRADISIONAL INDRIATI KESEHATAN HAJI KESEHATAN INDRA MUNIRA,S.Kep Ns KLINIK SANITASI KESEHATAN KERJA SARWANA NURDIANA A.Md Keb DIAN SURYA N,A.Md Keb MALARIA MEGAWATI,A.Md Keb HIV /AIDS MUNIRA,S.Kep Ns TB PARU/ KUSTA ROSMIATI,A.Md.Keb GIZI MASY. NOVITA,AMG FILARIASIS TAHSAN,A.Md.Kep HERNAWATI,A.Md.Keb MTBS KLINIK GIZI POLI GIGI MUNIRA,S.Kep.Ns PJ.UPAYA KES. PERORANGAN MOH. YAMIN Amd Kep
  • 15. 7 1.2.3. Visi, Misi dan Tata Nilai Budaya UPTD Puskemas Ogoamas a. Visi “Terwujudnya Masyarakat Sojol Utara Sehat” b. Misi 1. Menyelenggarakan Pelayanan Kesehatan yang Bermutu Baik Perorangan, Kelompok dan Masyarakat 2. Melaksanakan Pemberdayaan Masyarakat Melalui UKBM 3. Melaksanakan manajemen puskesmas yang transparan, akuntabel dan visibility. c. Tata Nilai Budaya “SEHATI” S : SEMANGAT E : EMPATI H : HANDAL A : ADIL T : TELADAN I : IKHLAS 1.2.4. Tugas dan Fungsi Terapis Gigi dan Mulut Terampil Berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara Dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 37 tahun 2019 Pasal 8 ayat 1 Uraian kegiatan tugas jabatan fungsional Terapis Gigi dan Mulut kategori keterampilan sesuai jenjang jabatan , ditetapkan dalam butir kegiatan sebagai berikut: Terapis Gigi dan Mulut Terampil 1. Melakukan penyusunan rencana kerja bulanan 2. Melakukan penyusunan rencana kerja tahunan 3. Melakukan inventarisasi alat pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 4. Melakukan inventarisasi obat dan bahan kesehatan gigi dan mulut 5. Melakukan persiapan ruangan pelayanan asuhan kesehatn gigi dan mulut
  • 16. 8 6. Melakukan persiapan instrument dan alat untuk pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 7. Melakukan persiapan dokumen untuk pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 8. Melakukan pre conference dan pos conference dalam rangka pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 9. Melakukan analisa dan penanganan keluhan pelanggan dalam rangka pengelolaan pengendalian mutu pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 10. Melakukan sterilisasi alat dalam rangka pengendalian infeksi asuhan kesehatan gigi dan mulut 11. Melakukan sterilisasi denta unit dalam rangka pengendalian infeksi asuhan kesehatan gigi dan mulut 12. Melakukan disinfeksi dental unit dalam rangka pengendalian infeksi asuhan kesehatan gigi dan mulut 13. Melakukan rriase dalam rangka pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut 14. Melakukan pencatatan dan pelaporan harian pelaksanaan kesehatan gigi dan mulut 15. Melakukan pengkajian kesehatan gigi dan mulut di pelayanan tingkat dasar dan rujukan 16. Melakukan penjaringan kesehatan gigi dan mulut pada individu dan kelompok 17. Melakukan pemeriksaan Oral Hygiene Index ( OHIS ) dalam ragka mengetahui status kebersihan gigi dan mulut 18. Melakukan pemeriksaan Decay Extraction Filling Treatment (DEF-T ) 19. Melakukan pemeriksaan Decay Missing Filling Treatment ( DMF- T ) 20. Melaksanakan analisa masalah atau diagnosis asuhan kesehatan gigi dan mulut berdasarkan hasil pengkajian pada individu, kelompok masyarakat; 21. Melakukan penyusunan rencana pelayanan asuhan kesehatan gigi dan mulut pada individu, kelompok/masyarakat
  • 17. 9 22. Melakukan kegiatan komunikasi therapeutik pada intervensi klinis dengan kompleksits tingkat ringan 23. Melakukan pembersihan karang gigi 24. Melakukan perawatn luka non post op rongga mulut 25. Melaksanakan kegitan kolaboratif pada tindakan medik dasar gigi di fasyankes 26. Membimbing pelaksanaan sikat gigi pada indifidu dan kelompok 27. Melakukan kegiatan konsultasi pada kasus ringan dari tenaga kesehatan lain 28. Melakukan evaluasi dan dokumentasi asuhan kesehatan gigi dan mulut 29. Melakukan kegiatan pemeriaksaan dan analisis untuk memberikan rujukan kesehatan gigi dan mulut 30. Melaksanakan penatalaksanaan kegawat daruratan pada kasus ringan. 1.3. Tujuan a. Mampu menerapkan nilai-niai ANEKA dalam melayani masyarakat dengan profesional dan bekualitas dan Untuk melatih diri dan mengaplikasikan nilai-nilai dasar profesi Pegawai Negeri Sipil pada kegiatan Aktualisasi serta dalam kehidupan sehari-hari. b. Persyaratan kelulusan bagi peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil c. Untuk meningkatkan kualitas pelayanan pada Poli Gigi di UPTD Puskesmas Ogoamas. d. Memberikan pengetahuan pada masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan. 1.4. Manfaat 1. Bagi Penulis a. Meningkatkan kinerja.
  • 18. 10 b. Menambah pengetahuan, keterampilan dan pengalaman dalam mengamalkan nilai-nilai ANEKA dalam pelayanan kepada masyarakat. c. Menambah pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman terkait topik isu yang diangkat yang kaitannya dengan pelayanan masyarakat. 2. Bagi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Dalam mengaktualisasikan nilai nilai dasar ASN di masyarakat, peserta mengaktualisasikan sesuai dengan kompetensi dan profesinya masing masing yang sesuai dengan program kerja dinas kesehatan, maka dari itu membantu dinas kesehatan dalam hal menjalankan program kesehatan masyarakat 3. Bagi Pemerintah Daerah sebagai sarana untuk peningkatan mutu pagawai baik dalam beretika maupun dalam melakukan pelayanan publik dilingkungan pemerintahan daerah 4. Bagi Masyarakat Dengan mengaktualiasikan Nilai Dasar ASN di masyarakat, peserta berharap akan terciptanya pelayanan yang baik bagi masyarakat dan terciptanya derajat kesehatan masyarakat yang Optimal.
  • 19. 12 BAB II RANCANGAN AKTUALISASI 2.1. Nilai-Nilai Dasar ASN Nilai-nilai dasar PNS yang merupakan seperangkat prinsip yang menjadi landasan dalam menjalankan profesi PNS adalah sebagai berikut: 1. Akuntabilitas Tabel 2.1 Nilai dan Indikator Akuntabilitas No NILAI INDIKATOR 1 Tanggung Jawab Menyelesaikan pekerjaan dan tugas secara tuntas dan dengan hasil terbaik serta mampu mempertanggung jawabkan 2 Jujur Memberikan laporan kinerja dengan memberikan bukti nyata dari hasil dan proses yang dilakukan 3 Kejelasan Target Melakukan perencanaan atas apa yang perlu dilakukan untuk mencapai tujuan dengan melalui identifikasi program atas kebijakan yang perlu dilakukan, siapa yang bertanggung jawab, kapan akan dilaksanakan dan biaya yang dibutuhkan 4 Netral Menunjukkan sikap netralitas PNS dan kepentingan tertentu 5 Orientasi Publik Mengutamakan kepentingan masyarakat diatas kepentingan pribadi dan golongan 6 Adil Melayani masyarakat tanpa diskriminasi dan ketidakjujuran 7 Transparan Keterbukaan dalam melakukan kegiatan organisasi 8 Konsisten Melakukan tindakan yang telah disepakati dan sesuai peraturan perundangan yang berlaku dari waktu ke waktu 9 Partisipatif Terlibat secara mental dan emosi kepada pencapaian tujuan dan ikut bertanggung jawab 2. Nasionalisme
  • 20. 13 Nasionalisme adalah pondasi bagi aparatur sipil Negara untuk mengaktualisasikan nilai dasar nasionalisme. Adapun nilai-nilai indikatornya adalah sebagai berikut: Tabel 2.2 Nilai dan Indikator Nasionalisme NO NILAI INDIKATOR 1 Ketuhanan Menghadirkan tuhan pada setiap aktivitas Menghormati kemerdekaan beragama Membina kerukunan hidup antar umat beragama 2 Kemanusiaan Mencintai sesama manusia Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai harkat martabat Membela kebenaran dan keadilan 3 Persatuan Mengutamakan keutuhan bangsa Rela berkorban Mengembangkan rasa bangga berbangsa dan bernegara tanah air indonesia baik dalam pikiran, ucapan dan perbuatan Memajukan pergaulan antar sesama manusia Menjaga persatuan dalam keberagaman 4 Kerakyatan Menghormati kedudukan, hak dan kewajiban yang sama Mendahulukan kepentingan bersama Tidak memaksakan kehendak Melaksanakan hasil musyawarah mufakat
  • 21. 14 Bertanggung jawab atas keputusan bersama Membangun rasa persaudaraan dengan berbagai suku dan budaya 5 Keadilan Sosial Membangun semangat kekeluargaan dan kegotong- royongan Mendahulukan kewajiban dari pada hak Gemar menolong orang lain Menghormati hak orang lain dalam pelayanan public Mengembangkan pola hidup sederhana Mengakui dan menghargai kesempatan berkarya 3. Etika Publik Etika publik merupakan refleksi atas standar norma yang menentukan baik/buruk, benar/salah tindakan keputusan, perilaku untuk menjalankan tanggung jawab pelayanan publik. Adapun nilai-nilai indikatornya adalah sebagai berikut: Tabel 2.3 Nilai dan Indikator Etika Publik NO NILAI INDIKATOR 1 Jujur Tidak berbohong, dapat dipercaya dalam memberikaan pelayanan Tidak membebani masyarakat Menjalankan tugas sesuai hati nurani yang bersih 2 Terbuka Menyampaikan sesuatu sesuai peraturan yang berlaku Siap menerima masukan dari pihak lain
  • 22. 15 Tidak ada yang di tutup-tutupi dalam menjalankan tugas dan fungsi 3 Tulus Ikhlas dalam memberikan pelayanan Memberikan pelayanan tanpa pamrih 4 Sopan Membiasakan atau membudayakan senyum, sapa, santun, dan ramah dalam memberikan pelayanan Saling menghargai dan berkomunikasi baik Menempatkan diri sebagai pelayan masyarakat 5 Transparansi Memberikan informasi secara benar dan tidak menyesatkan Tidak menyalahgunakan informasi untuk mencari keuntungan pribadi atau golongan 6 Bersikap Hormat Toleransi dan tenggang rasa terhadap orang lain Mengindahkan nasehat orang lain Membantu/ meringankan setiap urusan orang lain Menjunjung tinggi harga diri dan martabat sesama manusia 7 Bertanggung Jawab terhadap barang milik Negara Menggunakan barang milik negara sesuai peruntukannya Tidak menjual barang milik Negara Memelihara dan tidak merusak barang milik Negara
  • 23. 16 8 Tidak diskriminatif dan adil Tidak pilih kasih dalam memberikan pelayanan Tidak membeda-bedakan ras dan suku dan agama dalam memberikan pelayanan Berprilaku adil/ proposional dalam menjalankan tugas 4. Komitmen Mutu Komitmen mutu merupakan pelaksanaan pelayanan publik dengan berorientasi pada kualitas hasil. Adapun nilai-nilai indikatornya adalah sebagai berikut: Tabel 2.4 Nilai dan Indikator Komitmen Mutu NO NILAI INDIKATOR 1 Efektif Memenuhi kebutuhan masyarakat Mencapai target Berhasil guna 2 Efisien Menjalankan tugas dengan tepat dan cermat Bekerja berdaya guna dan bertepat guna Bekerja tanpa kesalahan dan tanpa pemborosan 3 Inovatif Menghasilkan sesuatu yang baru dan bermanfaat 4 Orientasi Mutu Bekerja dengan komitmen bagi kepuasan masyarakat Bekerja cepat, tepat ramah Melayani dengan hati
  • 24. 17 Melindungi dan mengayomi Melakukan perbaikan kelanjutan 5. Anti Korupsi Anti korupsi adalah tindakan atau gerakan yang dilakukan untuk membrantas segala tingkah atau tindakan yang melawan norma- norma dengan tujuan memperoleh keuntungan pribadi, merugikan negara atau masyarakat baik secara langsung maupun tidak langsung. Adapun nilai-nilai indikatornya adalah sebagai berikut: Tabel 2.5 Nilai dan Indikator Anti Korupsi NO NILAI INDIKATOR 1 Jujur Tidak melakukan perbuatan curang pada saat melakukan pengadaan Tidak melakukan perbuatan curang pada saat pengawasan proyek Tidak melakukan perbuatan curang pada saat melakukan inventarisasi aset milik Negara 2 Peduli Tidak membiarkan orang lain merusak atau menghilangkan barang inventaris dan kekayaan instansi Bersedia memberi keterangan atas kasus penyalahgunaan wewenang dan kerugian negara yang sedang dilakukan penanganan berwajib 3 Mandiri Tidak melakukan penyuapan untuk melancarkan urusannya Tidak memberikan hadiah atau imbalan berupa apapun pada petugas/pejabat yang telah melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya
  • 25. 18 Tidak tergantung dengan orang lain dalam melaksanakan tugas pokoknya 4 Disiplin Tidak melakukan tindakan melawan hokum Taat menjalankan tugas yang diberikan oleh atasan sesuai dengan peraturan yang berlaku 5 Tanggung Jawab Tidak menyalahgunakan wewenang untuk menguntungkan diri sendiri/ orang lain dan korporasi dan dapat merugikan keuangan Negara Tidak menerima imbalan apapun atas pelaksanaan pekerjaan yang menjadi tugas dan taanggung jawab 6 Kerja Keras Bekerja dengan hasil terbaik dan tidak meminta imbalan apapun atas pelaksanaan pekerjaan yang menjadi tugas dan tanggung jawabnya Memiliki kemampuan dan kemauan bekerja sesuai aturan Memiliki ketekunan dalam bekerja untuk mendapatkan hasil terbaik 7 Sederhana Efisien dalam menggunakan sumber daya untuk mendapatkan hasil terbaik Mensyukuri apapun hasil yang dicapainya setelah melakukan upaya maksimal Memiliki gaya hidup sederhana yang akan mempengaruhi pelaksanaan tugas pokoknya Menggunakan dan memelihara aset Negara 8 Berani Berani menolak perintah yang berlawanan dengan hukum dan dapat merugikan Negara
  • 26. 19 Berani memberikan informasi sesuai dengan fakta 9 Adil Memberikan layanan sesuai dengan aturan yang berlaku secara konsisten pada semua orang Memberikan sesuai dengan apa yang menjadi haknya 2.2. Peran dan Kedudukan ASN dalam NKRI 1. Pelayanan Publik Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang pelayanan publik menyatakan bahwa pelayanan publik adalah kegiatan atau rangkaian kegiatan dalam rangka pemenuhan kebutuhan pelayanan sesuai dengan peraturan perundang-undangan bagi setiap warga negara dan penduduk atas barang, jasa, dan pelayanan administratif yang disediakan oleh penyelenggara pelayanan publik. Adapun Nilai-nilai pelayanan Publik: Tabel 2.6 Nilai dan Indikator Pelayanan Publik NO NILAI-NILAI INDIKATOR 1 Partisipatif Melibatkan Seseorang, kelompok atau masyarakat dalam merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi hasilnya. 2 Transparant Menyediakan akses warga negara untuk mengetahui segala hal terkait pelayanan publik yang diselenggarakan 3 Responsif Cepat tanggap atau memberi tanggapan secara cepat serta cepat merespon seseorang, kelompok atau masyarakat terkait apa yang dibutuhkan. 4 Tidak Diskriminatif Tidak membeda-bedakan ras, warna kulit, agama, asal usul, jenis kelamin, pernikahan, umur, ataupun kondisi kecatatan. 5 Mudah dan Murah 6 Efektif dan Efesien
  • 27. 20 7 Aksesibel Dapat dijangkau oleh masyarakat yang membutuhkan dalam arti fisik (dekat, terjangkau dengan kendaraan publik, mudah dilihat, gampang ditentukan) dan dapat dijangkau dalam arti non fisik yang terkait dengan biaya yang harus dipenuhi masyarakat 8 Akuntabel Dapat dipertanggung jawabkan secara terbuka kepada masyarakat. 9 Berkeadilan 2. Manajemen ASN Manajemen PNS adalah pengelolaan PNS untuk menghasilkan PNS yang profesional, memiliki nilai dasar, etika profesi, bebas dari intervensi politik, dan bersih dari praktik KKN. Manajemen PNS lebih menekankan kepada pengaturan profesi pegawai sehingga diharapkan agar selalu tersedia sumber daya PNS yang unggul selaras dengan perkembangan zaman. Agar dapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya dengan baik, dapat meningkatkan produktivitas, menjamin kesejahtraan PNS dan akuntabel, maka setiap PNS diberikan hak. Setelah mendapatkan haknya maka PNS juga memiliki kewajiban sesuai dengan tugas dan tanggungjawabnya. 3. Whole Of Government (WoG) Whole of Government (WoG) merupakan sebuah pendekatan penyelenggaraan pemerintah yang menyatukan upaya-upaya kolaboratif pemerintahan dari keseluruhan sector dalam ruang lingkup koordinasi yang lebih luas lagi guna tercapainya tujuan-tujuan pembangunan kebijakan, manajemen program dan pelayanan publik. WOG menekankan pelayanan terintegrasi sehingga prinsip kolaborasi, kerja sama, dan koordinasi dapat diselesaikan dalam waktu singkat. Cara pendekatan WOG yaitu : a. Penguatan koordinasi antar lembaga b. Membentuk lembaga koordinasi khusus c. Membentuk gugus tugas
  • 28. 21 d. Koalisi social 2.3. Rancangan Aktualisasi 1. Analisa Penetapan Isu Tabel 2.7 Analisis Kriteria Isu Menggunakan APKL NO Masalah / Isu Kriteria Total Peringkat A P K L 1 Tingginya kasus karies gigi pada anak Sekolah Dasar di Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas. 5 5 4 5 19 2 2 Belum adanya pemeriksaan Gigi pada ibu hamil di UPTD Puskesmas Ogoamas. 5 5 5 5 20 1 3 Banyaknya masyarakat yang mengalami Pulpitis Irreversible di Wilayah Kerja Puskesmas Ogoamas. 4 3 4 4 15 4 4 Masih banyak anak yang mengalami trauma ketika mencabut Gigi. 5 4 4 4 17 3 Keterangan:  A (Aktual) : Isu itu benar-benar terjadi dan sedang Hangat dibicarakan.  P (Problematik) : Isu tersebut memiliki dimensi masalah Yang kompleks, sehingga perlu dicarikan Segera solusinya secara komprehensif.  K (Kekhalayakan) : Isu tersebut menyangkut hidup orang banyak.  L (Layak) : Isu tersebut masuk akal, realistis, relevan dan dapat dimunculkan inisiatif pemecahan masalahnya. Berdasarkan metode APKL, isu dengan nilai skor tertinggi dengan pembobotan nilai 1-5 (sangat kecil-sangat besar) adalah “Belum adanya pemeriksaan Gigi pada ibu hamil di UPTD Puskesmas Ogoamas.” dengan skor 20. Isu yang menjadi prioritas perhatian utama dianalisis
  • 29. 22 faktor-faktor penyebab sehingga dapat ditemukan solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut.
  • 30. 23 2. Analisa Penyebab Gambar 2.1 Analisis Penyebab Masalah menggunakan Fishbone Kurangnya sosialisasi tentang kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil Kurangnya kerjasama antar poli (KIA dengan Poli Gigi Metode Alat diagnostik masih kurang (2 set) Alat Tidak ada dokter gigi Tidak ada Perawat Gigi Penanggung jawab di Poli Gigi tidak sesuai dengan tupoksinya Manusia Materi Pengetahuan masyarakat masih rendah Ibu hamil mengesampingkan kesehatan gigi dan mulut Belum ada pemeriksaa n gigi dan mulut pada ibu hamil
  • 31. 24 Masalah yang terjadi memiliki penyebab yang dapat dianalisis dengan metode fishbone dan didapatkan ada empat penyebab yang mengakibatkan sehingga tidak ada pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yaitu : 1. Sebagian besar masyarakat tidak mengetahui tentang pentingnya pemeriksaan gigi dan mulut pada masa kehamilan. 2. Ibu hamil mengesampingkan kesehatan gigi dan mulut, 3. Tidak adanya petugas yang sesuai kompetansi di Poli Gigi (Dokter Gigi dan Perawat Gigi). 4. Kurangnya sosialisasi tentang kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil, 5. Kurangnya kerjasama antar poli di Puskesmas (KIA dan Poli Gigi). 6. Masih kurangnya alat diagnostik yang digunakan untuk melakukan pemeriksaan.
  • 32. 25 3. Rancangan Aktualisasi Unit Kerja : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS Isu : Belum Adanya Pemeriksaan Gigi dan Mulut Pada Ibu Hamil Gagasan : Pelaksanaan Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut Pada Ibu Hamil yang Berkunjung Di UPTD Puskesmas Ogoamas Tabel 2.8 Rancangan Aktualisasi NO KEGIATAN TAHAPAN KEGIATAN OUTPUT KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN KONTRIBUSI KEGIATAN TERHADAP VISI MISI DAERAH PENGUATAN NILAI ORGANISASI 1 Persiapan pelaksanaan kegiatan aktualisasi Manajemen ASN 1 Melakukan koordinasi / konsultasi dengan kepala Puskesmas, tentang rencana kegiatan yang akan dilaksanakan 1 Adanya persetujuan dan arahan dari mentor Akuntabilitas (Kejelasan Target, Partisipatif), Nasionalisme (Ketuhanan), Etika Publik (Sopan, Bersikap Hormat). sesuai dengan misi ke-3 Pemda Donggala : peningkatan kualitas sumber daya manusia yang kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan Nilai budaya Puskesmas Ogoamas • Semangat • Ikhlas 2 Berdiskusi dengan Bidan Koordinator tentang sistem pelaksanaan kegiatan. 2 Adanya hasil diskusi, saran dari bidan. Akuntabilitas (Partisipatif), Nasionalisme (Ketuhanan), Etika Publik (Sopan, Bersikap Hormat)
  • 33. 26 3 Menyiapkan buku register 3 Adanya buku register Akuntabilitas (Kejelasan Target) 2 Pembuatan Leaflet Manajemen ASN 1 Merancang atau mendesain leafleat yang akan dibuat. 1 Desain Leaflet Komitmen Mutu (Inovatif). Anti Korupsi (Kerja Keras). sesuai dengan misi ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang berwawasan kesehatan Nilai budaya Puskesmas Ogoamas  Semangat  Empati 2 Mengkonsultasikan hasil rancangan leaflet kepada kepala Puskesmas dan Bidan. 2 Menyetujui Hasil Rancangan Leaflet Akuntabilitas (Patrisipatif), Etika Publik (Sopan, Bersikap Hormat), 3 Mencetak Leaflet 3 Leaflet tercetak Komitmen Mutu (Inovatif) 3 Melakukan Anamnesa/ Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada ibu hamil. 1 Mempersilahkan pasien duduk dan menanyakan identitas pasien, Keluhan pasien terhadap giginya selama hamil. 1 Adanya data identitas serta keluhan pasien. Akuntabilitas (Partisipatif), Etika Publik (Sopan), Anti Korupsi (Peduli) sesuai dengan misi ke-3 Pemda Donggala : peningkatan kualitas sumber daya Nilai budaya Puskesmas Ogoamas • Semangat • Empati • Handal • Adil
  • 34. 27 Pelayanan Publik, Manajemen ASN 2 Melakukan pemeriksaan Gigi dan Mulut kepada ibu hamil. 2 Hasil Pemeriksaan gigi dan mulut pasien. Akuntabilitas (Netral, Adil), Etika Publik (Sopan), Anti Korupsi (Kerja Keras, Peduli) manusia yang kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan • Teladan • Ikhlas 3 Mencatat hasil pemeriksaan pada format pemeriksaan dan buku register 3 Ada hasil pemeriksaan pada form pemeriksaan Akuntabilitas (Transparan), Etika Publik (Terbuka), Komitmen Mutu (Orientasi Mutu), Anti Korupsi (Jujur) 4 Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tentang kesehatan Gigi dan Mulut selama masa kehamilan pada ibu hamil yang berkunjung. 1 Menyiapkan media penyuluhan yaitu leaflet. 1 Ada leflet sebagai media penyluhan. Komitmen Mutu (Inovatif) sesuai dengan misi ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang berwawasan kesehatan Nilai budaya Puskesmas Ogoamas • Semangat • Empati • Handal • Adil • Teladan • Ikhlas 2 Memberikan penyluhan tentang kelainan yang mungkinakan muncul dan cara merawat kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan. 2 Mengetahui kondisi dan kelainan yang akan terjadi pada gigi dan mulut selama masa kehamilan. Akuntabilitas (Transparansi) Etika Publik (Bersikap hormat), Komitmen Mutu (Efektif), Anti Korupsi (Kerja Keras,)
  • 35. 28 Pelayanan Publik dan Manajemen ASN 3 Memberikan Leaflet kepada Ibu Hamil 3 Ibu hamil menerima leaflet sebagai bahan bacaan jika ada yang kurang dipahami. Komitmen Mutu (Efektif,Efisien) 4 Membuat Laporan dan melaporkan kepada Kepala Puskesmas. 4 Ada laporan kunjungan ibu hamil Akuntabilitas (Transparansi) Komitmen Mutu (, Orientasi Mutu), Anti Korupsi (Kerja Keras)
  • 36. 29 JADWAL KEGIATAN Tabel 2.9 Jadwal Kegiatan No Kegiatan Bulan Juni Bulan juli Minggu ke 4 Minggu ke 1 Minggu ke 2 Minggu ke 3 24 25 26 27 28 29 30 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 1 Persiapan pelaksanaan kegiatan aktualisasi 2 Pembuatan Leaflet 3 Melakukan Anamnesa/ Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada ibu hamil 4 Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tentang kesehatan Gigi dan Mulut selama masa kehamilan pada ibu hamil yang berkunjung.
  • 37. 30 BAB III PELAKSANAAN AKTUALISASI 3.1. Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi 3.1.1. Tahapan Kegiatan 1 : Melakukan Koordinasi/Konsultasi dengan Kepala Puskesmas, Tentang Rencana Kegiatan yang Akan dilaksanakan. Pada hari Senin tanggal 28 Juni 2021 diruang kepala UPTD Puskesmas Ogoamas saya melakukan konsultasi bersama mentor membahas tentang kegiatan aktualisasi yang akan saya laksanakan, sebelum memulai saya terlebih dahulu menuju ke ruangan mentor kemudian mengetuk pintu sambil mengucapkan salam (Nasionalisme : Ketuhanan). Kemudian saya menyampaikan rencana kegiatan yang akan saya lakukan selama satu bulan ini, yaitu melakukan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas dimana nantinya ibu hamil akan dirujuk ke Poli gigi oleh bidan yang ada di Poli KIA (Akuntabilitas : Kejelasan Target, Partisipatif). Selain itu saya juga memohon petunjuk dan saran agar kegiatan aktualisasi saya nanti dapat terlaksana sesuai rencana. Hal ini penting karena agar kegiatan saya nanti tidak menyimpang dari tujuan yang ditetapkan. Hasil dari kegiatan ini saya dapat petunjuk dan bimbingan dalam melaksanakan kegiatan aktualisasi serta disarankan untuk dikoordinasikan dengan rekan rekan bidan koordinator sebagai penanggung jawab ruang KIA. (Etika Publik : Sopan, Bersikap Hormat). Output yang didapatkan dari kegiatan konsultasi dengan mentor tentang kegiatan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil yang berkunjung di UPTD Puskesmas Ogoamas yaitu adanya lembar persetujuan yang ditandatangani oleh Kepala Puskesmas selaku mentor.
  • 38. 31 Gambar 3.1. Konsultasi dan persetujan dari mentor 3.1.2. Tahapan Kegiatan 2 : Berdiskusi dengan Bidan Koordinator tentang Sistem Pelaksanaan Kegiatan. Pada hari Rabu tanggal 30 Juni saya melakukan konsultasi dengan Bidan Koordinator (Bikor) tentang sistem palaksanaan
  • 39. 32 kegiatan aktualisasi saya. Saya menuju ruang KIA lalu mengetuk pintu dan mengucapkan salam (Nasionalisme : Ketuhanan). Kemudian saya menyampaikan rencana kegiatan dan sistem pelaksanaannya yaitu saya akan melakukan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut kepada ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas atas rujukan dari Bidan yang ada di Poli KIA ke Poli Gigi (Akuntabilitas : Partisipatif), saya meminta bantuan kepada Bidan Koordinator untuk mengarahkan pasien ibu hamil ke Poli Gigi setelah pemeriksaan di KIA, dan sistem pelaksaannya pun di sampaikan kepada semua bidan oleh Bidan Koordinator. (Etika Publik : Sopan, Bersikap Hormat). Output yang didapatkan dari kegiatan berdiskusi dengan bidan yaitu adanya saran dari bidan koordinator. Gambar 3.2 Berdiskusi dengan Bidan Koordinator (Bikor) 3.1.3. Menyiapkan Buku Register Pada tanggal 29 Juni 2021 saya menemui penanggung jawab aset untuk meminta buku album yang akan dijadikan sebagai buku register pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil di Poli
  • 40. 33 Gigi, setelah saya mendapatkan buku lalu ditulis label pada buku. Setelah itu dibuat format pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil. (Akuntabilitas : Kejelasan Target). Output yang saya daptakan dari kegiatan menyiaapkan buku register adalah adanya buku register yang akan digunakan. Gambar 3.3 Buku Register.  Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan Manajemen ASN.  Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-3 Pemda Donggala peningkatan kualitas sumber daya manusia yang kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan.  Penguatan terhadap nilai organisasi Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi : Semangat , Ikhlas.
  • 41. 34 3.2. Pembuatan Leaflet 3.2.1. Tahapan Kegiatan 1 : Merancang atau mendesain leaflet yang akan dibuat. Pada tanggal 1 Juli 2021 di ruang poli gigi saya membuka laptop akan mendesain leaflet. Kemudian mencari materi dan gambar di internet untuk menjadi bahan materi yang akan di masukkan pada leaflet, setelah mendapatkan materi selanjutnya saya memasukkan materi pada desain leaflet yang dibuat. (Komitmen Mutu : Inovatif) , (Anti Korupsi : Kerja Keras). Output yang saya dapatkan pada kegiatan mendesain leaflet yaitu terselesaikan desain leaflet yang selanjutkan akan dikonsultasikan kepada mentor dan Bikor. Gambar 3.4. Mendesin Leaflet 3.2.2. Mengkonsultasikan hasil rancangan leaflet kepada kepala Puskesmas dan Bidan. Setelah mendesain leaflet kemudian saya mencetak leaflet sebagai contoh untuk diajukan ke Mentor dan Bikor, Pada tanggal 7 Juli 2021 saya menemui Mentor di Ruangan dan menunjukkan leaflet yang saya desain kemudian menyetujui leaflet tersebut dan
  • 42. 35 selanjutnya saya mengkonsultasikan kepada Bikor leaflet yang saya desain dan disetujui pula untuk di cetak. (Akuntabilitas : Patrisipatif, Etika Publik : Sopan, Bersikap Hormat). Output yang saya dapatkan dari kegiatan konsultas hasil rancangan leaflet kepada Mentor dan Bikor yaitu adanya persetujuan dari mentor dan bikor. Gambar 3.5 Konsultasi hasil desain leflet kepada Mentor dan Bikor
  • 43. 36 3.2.3. Tahapan Kegiatan 3 :Mencetak Leaflet Setelah mendapat persetujuan dari mentor dan bikor, pada tanggal 7 Juli 2021 saya membuka file leaflet yang ada dilaptop kemudian di cetak menggunakan printer. (Komitmen Mutu : Inovatif). Output yang saya dapatkan dari kegiatan ini yaitu adanya leaflet yang telah dicetak. Gambar 3.6 Leaflet  Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan Manajemen ASN.  Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang berwawasan kesehatan.  Penguatan terhadap nilai organisasi
  • 44. 37 Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi : Semangat , Empati. 3.3. Melakukan Anamnesa/ Pemeriksaan Gigi dan Mulut pada ibu hamil. Pada tanggal 8 – 27 Juli 2021 saya menjalankan kegiatan pemeriksaan gigi dan mulut pada Ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas. Kegiatan tersebut jalan pada tanggal 8,10,12,14,15,17,19,21,22,27 Juli 2021 dengan jumlah pasien 18 orang yang dirujuk dari poli KIA. 3.3.1. Tahapan Kegiatan 1 : Mempersilahkan pasien duduk dan menanyakan identitas pasien, Keluhan pasien terhadap giginya selama hamil. Ketika pasien masuk ke ruangan, saya persilahkan pasien duduk kemudian menanyakan identitas diantaranya nama, umur, alamat dan usia kandungan, lalu menanyakan apakah ada keluhan pada gigi dan mulut selama masa kehamilan atau tidak. (Akuntabilitas : Partisipatif, Etika Publik : Sopan, Anti Korupsi : Peduli). Output yang didapatkan dari kegiatan ini adalah adanya informasi tentang identitas pasien dan ada tidaknya keluhan yang dirasakan pada gigi dan mulut selama masa kehamilan. Gambar 3.7 Mencatat identitas pasien pada form pemeriksaan
  • 45. 38 3.3.2. Tahapan Kegiatan 2 : Melakukan pemeriksaan Gigi dan Mulut kepada ibu hamil. Setelah mencatat identitas pasien pada form pemeriksaan, selanjutnya menyiapkan alat yang diambil dari lemari alat lalu saya mempersilahkan pasien untuk duduk di Dental Unit (Akuntabilitas : Netral, Adil), setelah pasien duduk dan posisinya sudah bagus saya melakukan pemeriksaan keadaan giginya apakah ada yang hilang karena berlubang atau gigi masih lengkap dan memeriksa apakah dibagian mulut ada lesi atau tidak menggunakan kaca mulut Etika Publik : Sopan), setelah menghitung jumlah gigi dan memeriksa keadaan mulut selanjutnya dilakukan pemeriksaan untuk mengukur kebersihan gigi dan mulut dengan menggunakan skor OHI-S (Oral Hygiene Index Simplified) dimana untuk menentukan kriteria OHI-S didapatkan dari DI (Debris Index) dijumlahkan dengan CI (Calculus Index) yang hasilnya bisa menentukan kriteria kebersihan gigi dan mulut baik,sedang atau buruk (Anti Korupsi : Kerja Keras) Jika didapatkan kriteria yang baik maka di anjurkan untuk tetap mempertahankan kebersihan gigi dan mulut, jika sedang dianjurkan untuk lebih memperhatikan kebersihan gigi dan mulut dengan cara rutin menyikat gigi setelah sarapan dan sebelum tidur malam hari, dan jika kriteria buruk makan dianjurkan utnuk melakukan pembersihan karang gigi. (Anti Korupsi : Peduli) Output yang didapatkan pada kegiatan ini adalah adanya hasil pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut pada ibu hamil. Gambar 3.8 Melakukan pemeriksaan
  • 46. 39 3.3.3. Tahapan Kegiatan 3 : Mencatat Hasil Pemeriksaan pada Format Pemeriksaan dan Buku Register. Setelah melakukan pemeriksaan kemudian ditulis pada format pemeriksaan yang ada, mengisi format sesuai dengan hasil pemeriksaan yang didapatkan dan kemudian disalin kembali pada buku register (dituliskan nomor, tanggal, nomor rekam medik, jenis jaminan kesehatan, nama, umur, alamat, skor OHI-S, kriteria OHI-S dan keterangan diisi jumlah gigi yang berlubang, hilling dan yang ditambal). (Akuntabilitas : Transparan, Etika Publik : Terbuka, Komitmen Mutu : Orientasi Mutu, Anti Korupsi : Jujur). Output yang diperoleh dari kegiatan tersebut adalah adanya hasil yang dicatat pada format pemeriksaan dan buku register. Gambar 3.9 Hasil pemeriksaan pada format pemeriksaan  Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan Pelayanan Publik dan Manajemen ASN.  Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-3 Pemda Donggala peningkatan kualitas sumber daya manusia yang kompetitif berlandaskan keimanan dan ketakwaan.
  • 47. 40  Penguatan terhadap nilai organisasi Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi : Semangat , Empati, Handal, Adil, Teladan, Ikhlas. 3.4. Memberikan Konsultasi atau Penyuluhan tentang kesehatan Gigi dan Mulut selama masa kehamilan pada ibu hamil yang berkunjung. 3.4.1. Tahapan Kegiatan 1 : Menyiapkan media penyuluhan yaitu leaflet. Menata leaflet yang telah dicetak dan ditempatkan pada wadah yang disediakan. Dimana leaflet ini akan digunakan sebagai media penyuluhan dan sebagai bahan bacaan. (Komitmen Mutu : Inovatif) Output yang didapatkan pada kegiatan tersebut yaitu adanya leaflet yang disimpan pada wadah. Gambar 3.10 Leaflet
  • 48. 41 3.4.2. Memberikan penyluhan tentang kelainan yang mungkinakan muncul dan cara merawat kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan. Setelah melakukan pemeriksaan gigi dan mulut dilanjutkan dengan menjelaskan/memberika penyuluhan kepada pasien tentang apa saja masalah gigi dan mulut pada ibu hamil, penyakit gigi dan mulu yang kemungkinan akan terjadi pada masa kehamilan, pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan, dan tips untuk merawat gigi dan mulut pada masa kehamilan. Akuntabilitas : Transparansi, Etika Publik : Bersikap hormat, Komitmen Mutu : Efektif , Anti Korupsi : Kerja Keras,). Output yang didapatkan pada kegiatan ini adalah ibu hamil dapat mengetahui kondisi dan kelainan yang akan terjadi pada gigi dan mulut selama masa kehamilan. Gambar 3.11 Memberikan penyuluhan 3.4.3. Memberikan Leaflet kepada Ibu Hamil Setelah memberikan penyuluhan selanjutnya saya memberikan leaflet kepada pasien dan menganjurkan untuk membaca leaflet di rumah agar bisa lebih memahami tentang
  • 49. 42 kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan, dan agar pasien dapat meningkatkan derajat kesehatan gigi dan mulutnya. Komitmen Mutu : Efektif,Efisien) Output yang didapatkan pada kegiatan tersebut adalah Ibu hamil menerima leaflet sebagai bahan bacaan jika ada yang kurang dipahami. Gambar 3.12 memberikan Leaflet 3.4.4. Tahapan Kegiatan 4 : Membuat Laporan dan melaporkan kepada Kepala Puskesmas. Pada hari Rabu tanggal 28 Juli 2021 saya membuat laporan jumlah kunjungan Ibu hamil yang melakukan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut di poli gigi. Setelah selesai mencetak laporan selanjutnya di laporkan kepada kepala Puskesmas selaku mentor dan di tandatangani oleh kepala puskesmas. Akuntabilitas : Transparansi, Komitmen Mutu : Orientasi Mutu, Anti Korupsi : Kerja Keras). Output yang didapatkan dalam kegiatan membuat laporan yaitu Ada format laporan yang ditandatangani oleh kepala puskesmas.
  • 50. 43 Gambar 3.13 Laporan jumlah kunjungan Ibu hamil.  Keterkaitan terhadap kedudukan dan peran ASN Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi Terkait dengan Pelayanan Publik dan Manajemen ASN.  Kontribusi terhadap Misi Kabupaten Donggala Kegiatan diatas berkontribusi terhadap penyelesaian misi ke-1 Pemda Donggala: Menggerakkan pembangunan yang berwawasan kesehatan.  Penguatan terhadap nilai organisasi Pelaksanaan Kegiatan Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi mampu memberikan konribusi terhadap penguatan nilai organisasi : Semangat , Empati, Handal, Adil, Teladan, Ikhlas.
  • 51. 44 BAB IV PENUTUP 4.1. KESIMPULAN 1. Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi dengan 4 Kegiatan 13 Tahapan dilaksanakan dengan 100% dan dapat diselesaikan dengan baik. 2. Pada pelaksanaan aktualisasi ini dapat meningkatkan mutu pelayanan yang ada di Poli gigi, dan menjadikan diri pribadi yang lebih baik, lebih bertanggung jawab, beretika dan memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi 3. Dari hasil kegiatan yang dilaksanakan terdapat 18 orang ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas dan dirujuk ke Poli gigi oleh KIA, dengan kriteria kesehatan gigi dan mulut sebagai berikut : Baik 5 orang, Sedang 10 Orang, dan Buruk 3 orang. 4.2. RENCANA TINDAK LANJUT 1. Kegiatan aktualisasi ini akan terus diterapkan untuk meningkatkan mutu pelayanan di Poli gigi dan agar semakin banyak ibu hamil yang mengetahui pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan. 2. Diharapkan agar nilai-nilai dasar ASN yaitu Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Antikorupsi (ANEKA) diterapkan tidak hanya pada saat kegiatan aktualisasi, namun di setiap kegiatan/pelayanan kepada masayarakat sehingga dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan UPTD Puskesmas Ogoamas menjadi salah satu pusat pelayanan kesehatan yang berkualitas.
  • 52. 45 DAFTAR PUSTAKA Lembaga Administrasi Negara RI. 2017. Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Akuntabilitas. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Nasionalisme. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Etika Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Komitmen Mutu. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Anti Korupsi. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Manajemen ASN. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara.2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Pelayanan Publik. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara Lembaga Administrasi Negara. 2017. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS. Golongan II Whole Of Government. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Lembaga Administrasi Negara.2021. Peraturan LAN RI nomor 1 tahun 2021 Tentang Pelatihan Dasar Calon PNS. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara. Permenkes RI. 2016. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2016, Jakarta: Izin dan penyelenggaraan praktik terapis gigi dan mulut .
  • 54. LAMPIRAN KEGIATAN 1 1. Lembar Konsultasi dengan mentor 2. Surat Persetujuan Kegiatan Aktualisas 3. Surat keterangan Persetujuan dan Dukungan mentor 4. Format Pemeriksaan 5. Dokumentasi Kegiatan 1
  • 55.
  • 56.
  • 57.
  • 58. DOKUMENTASI KEGIATAN 1 PERSIAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN AKTUALISASI
  • 59.
  • 60.
  • 62. LAMPIRAN KEGIATAN 3 1. Hasil Pemeriksaan 2. Buku Register 3. Dokumentasi Kegiatan 3
  • 63.
  • 64.
  • 65.
  • 66.
  • 67. DOKUMENTASI KEGIATAN 3 MELAKUKAN ANAMNESA/PEMERIKSAAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL
  • 68. LAMPIRAN KEGIATAN 4 1. Laporan Jumlah Kunjungan 2. Dokumentasi Kegiatan 4
  • 69.
  • 70. DOKUMENTASI KEGIATAN 4 MEMBERIKAN KONSULTASI ATAU PENYULUHAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT SELAMA MASA KEHAMILAN PADA IBU HAMIL YANG BERKUJUNG
  • 71. SEMINAR AKTUALISASI PELAKSANAAN PEMERIKSAAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL YANG BERKUNJUNG DI UPTD PUSKESMAS OGOAMAS DISUSUN OLEH • NAMA : ANDI PUSPITA EKA PUTRI RASNI, A.Md.KG. • NIP : 19930107 202012 2 014 • UNIT KERJA : UPTD PUSKESMAS OGOAMAS • JABATAN : CALON PELAKSANA/TERAMPIL PERAWAT GIGI PENGUJI : DR. DARLINA AYU SUNUSI, S.STP., MP. MENTOR : MOH.YAMIN, SKM COACH : NI PUTU DEWI, SE., MM. HOST : REZA PURWANSYAH, S.STP
  • 72. PELAKSAAN AKTUALISASI 28 Juni sampai dengan 28 Juli. WAKTU PELAKSANAAN UPTD Puskesmas Ogoamas TEMPAT PELAKSANAAN 4 Kegiatan, 13 Tahapan Kegiatan REALISASI KEGIATAN
  • 73. KEGIATAN I Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi
  • 74. TAHAPAN I Melakukkan Konsultasi dengan Mentor Pelaksanaan Tanggal 28 Juni 2021 HASIL Adanya persetujuan dan arahan dari mentor NILAI DASAR PNS A : Kejelasan Target, Partisipatif N : Ketuhanan E : Sopan, Bersikap Hormat Dokumentasi D O K U M E N T A S I
  • 75. Tanggal 30 Juni 2021 TAHAPAN II Berdiskusi dengan Bidan Koordinator HASIL Adanya hasil diskusi dan saran dari Bidan Koordinator NILAI-NILAI DASAR PNS A : Partisipatif N : Ketuhanan E : Sopan, Bersikap Hormat
  • 76. Pelaksanaan Tanggal 29 Juni 2021 TAHAPAN III Menyiapkan Buku Register HASIL Adanya Buku Register NILAI DASAR PNS A : Kejelasan Target, Manajemen PNS Dokumentasi
  • 78. Tanggal 1 Juli 2021 TAHAPAN I Merancang atau Mendesain Leaflet HASIL Desain Leaflet NILAI DASAR PNS KM : Inovatit AK: Kerja Keras Dokumentasi
  • 79. TAHAPAN II Mengkonsultasikan Hasil Rancangan dengan Mentor dan Bikor Pelaksanaan Tanggal 7 Juli 2021 HASIL Adanya persetujuan dan mentor dan bikor mengenai rancangan leaflet NILAI DASAR PNS A : Patrisipatif E : Bersikap Hormat, Sopan Dokumentasi Dokumentasi
  • 80. Pelaksanaan Tanggal 7 Juli 2021 TAHAPAN III Mencetak Leaflet HASIL Formulir Google Form Siap di Uji cobakan NILAI DASAR PNS A: Tanggung Jawab, Kejelasan N: Ketuhahan, Kerakyatan EP: Tulus, Transparansi, KM: Orientasi Mutu, efektif Efesien, inovatif AK: Kerja Keras, Mandiri ANALISIS DAMPAK NILAI Jika nilai-nilai tersebut tidak diterapkan maka Formulir Google Form tida k selesai tepat waktu
  • 81. TAHAPAN KEGIATAN III MENCETAK LEAFLET HASIL Leaflet Tercetak NILAI-NILAI DASAR PNS Komitmen Mutu : Inovatif MANAJEMEN PNS Dokumentasi Dokumentasi
  • 82. KEGIATAN III Melakukan Anamnesa/Pemeriksaan Gigi dan Mulut Pada Ibu Hamil yang Berkunjung
  • 83. Tanggal 8-27 Juli 2021 TAHAPAN I Mempersilahkan Pasien Duduk dan Menanyakan Identitas Pasien, Keluhan Pasien Terhadapa Giginya Selama Masa Kehamilan HASIL Adanya data identitas serta keluhan pasien. NILAI-NILAI DASAR PNS Akuntabilitas : Partisipatif Etika Publik : Sopan Anti Korupsi : Peduli
  • 85. TAHAPAN II Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulu pada Ibu hamil Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021 HASIL Adanya Hasil Pemeriksaan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Ibu Hamil NILAI DASAR PNS Akuntabilitas : Netral, Adil Etika Publik : Sopan Anti Korupsi : Kerja Keras Peduli
  • 87. Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021 TAHAPAN III Mencatat Hasil Pemeriksaan pada Format Pemeriksaan dan Buku Register HASIL Adanya Hasil Pemeriksaan pada form at pemeriksaan dan Buku Register NILAI DASAR PNS Akuntabilitas : Transparan Etika Publik : Terbuka Komitmen Mutu : Orientasi Mutu Anti Korupsi : Jujur MANAJEMEN PNS dan PELAYANAN PUBLIK
  • 89. KEGIATAN IV Memberikan Konsultasi Atau Penyuluhan Tentang Kesehatan Gigi dan Mulut Selama Masa Kehamilan pada Ibu Hamil yang Berkunjung.
  • 90. TAHAPAN I Menyiapkan media penyuluhan yaitu leaflet. Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021 HASIL Adanya Leaflet yang disiapkan pada wadah. NILAI DASAR PNS Komitmen Mutu : Inovatif Dokumentasi
  • 91. TAHAPAN II Memberikan Penyuluhan HASIL Mengetahui Kondisi dan kelainan yang akan Terjadi pada Gigi dan Mulut selama masa kehamilan NILAI DASAR PNS Akuntabilitas : Transparansi Etika Publik : Bersikap Hormat Komitmen Mutu : Efektif Anti Korupsi : Kerja Keras Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021
  • 93. TAHAPAN III Memberikan Leaflet kepada Ibu Hamil HASIL Ibu hamil menerima leaflet sebagai bahan bacaan jika ada yang kurang dipahami. NILAI DASAR PNS Komitmen Mutu : Efektif,Efisien Pelaksanaan Tanggal 8-27 Juli 2021 Dokumentasi Kegiatan
  • 94. Pelaksanaan Tanggal 28 Juli 2021 TAHAPAN IV Membuat Laporan dan melaporkan kepada Kepala Puskesmas. HASIL Adanya Laporan Kunjungan Ibu Hamil NILAI DASAR PNS Akuntabilitas : Transparan Komitmen Mutu : Orientasi Mutu Anti Korupsi : Kerja Keras Dokumentasi MANAJEMEN PNS dan PELAYANAN PUBLIK
  • 95. PENUTUP  Pelaksanaan Kegiatan Aktualisasi dengan 4 Kegiatan 13 Tahapan dilaksanakan dengan 100% dan dapat diselesaikan dengan baik.  Pada pelaksanaan aktualisasi ini dapat meningkatkan mutu pelayanan yang ada di Poli gigi, dan menjadikan diri pribadi yang lebih baik, lebih bertanggung jawab, beretika dan memiliki jiwa nasionalisme yang tinggi  Dari hasil kegiatan yang dilaksanakan terdapat 18 orang ibu hamil yang berkunjung ke Puskesmas dan dirujuk ke Poli gigi oleh KIA, dengan kriteria kesehatan gigi dan mulut sebagai berikut : Baik 5 orang Sedang 10 Orang, dan Buruk 3 orang. Kesimpluan
  • 96. PENUTUP  Kegiatan aktualisasi ini akan terus diterapkan untuk meningkatkan mutu pelayanan di Poli gigi dan agar semakin banyak ibu hamil yang mengetahui pentingnya menjaga kesehatan gigi dan mulut pada masa kehamilan.  Diharapkan agar nilai-nilai dasar ASN yaitu Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Antikorupsi (ANEKA) diterapkan tidak hanya pada saat kegiatan aktualisasi, namun di setiap kegiatan/pelayan an kepada masayarakat sehingga dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat dan mewujudkan UPTD Puskesmas Ogoamas menjadi salah satu pusat pelayanan kesehatan yang berkualitas. Rencana Tindak Lanjut