SlideShare a Scribd company logo
FENDI HIDAYAT, ST, M.Kom
SISTEM BASIS DATA
Sistem Basis Data
—  Karena itu, secara umum sebuah Sistem
Basis Data merupakan sistem yang terdiri
atas kumpulan tabel data yang saling
berhubungan (dalam sebuah basis data di
sebuah sistem komputer) dan sekumpulan
program (yang biasa disebut
DBMS / Data Base Management
System) yang memungkinkan beberapa
pemakai dan/atau program lain untuk
mengakses dan memanipulasi tabel-tabel
data tersebut.
—  Sistem adalah sebuah tatanan (keterpaduan) yang terdiri atas sejumlah komponen fungsional (dengan satuan
fungsi dan tugas khusus) yang saling berhubungan dan secara bersama-sama bertujuan untuk memenuhi suatu
proses tertentu. 
—  Basis data hanyalah sebuah objek yang pasif. Ia ada karena ada pembuatnya. Ia tidak akan pernah berguna jika
tidak ada pengelola dan penggeraknya.Yang menjadi pengelola atau penggeraknya secara langsung adalah
program/aplikasi (software).
—  Gabungan keduanya (basis data dan pengelolanya) menghasilkan sebuah Sistem.
Komponen Sistem Basis Data
1.  Perangkat Keras (Hardware)
2.  Sistem Operasi (Operating
System)
3.  Basis Data (Database)
4.  Sistem (Aplikasi/Perangkat
Lunak) Pengelola Basis Data
(DBMS)
5.  Pemakai (User)
6.  Aplikasi (Perangkat Lunak)
lain (yang bersifat optional,
artinya tidak harus ada)
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Perangkat Keras (Hardware)
Perangkat Keras yang biasanya
terdapat dalam sebuah sistem basis aata
adalah:
—  Komputer (satu untuk sistem yang
stand-alone atau lebih dan satu untuk
sistem jaringan)
—  Memori sekunder yang on-line
(Harddisk)
—  Memori sekunder yang off-line (Tape
atau Removable Disk) untuk keperluan
backup data
—  Media/perangkat komunikasi (untuk
sistem jaringan)
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Sistem Operasi (Operating System)
Secara sederhana, Sistem Operasi merupakan
program yang mengaktifkan sistem komputer,
mengendalikan seluruh sumber daya
(resource) dalam komputer dan melakukan
operasi-operasi dasar dalam komputer
(operasi I/O, pengelolaan file, dan lain-lain).
—  Sejumlah Sistem Operasi yang banyak
digunakan seperti: MS-DOS, MS-Windows,
Linux (untuk komputer stand alone atau
untuk komputer client dalam sistem jaringan)
atau Novel Netware, MS-Windows Server,
Unix, Linux (untuk komputer server dalam
sistem jaringan komputer).
—  Program pengelola basis data hanya dapat
aktif (running) jika Sistem Operasi yang
dikehendakinya (sesuai) telah aktif.
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Basis Data (Database)
Sebuah sistem basis data dapat
memiliki beberapa basis data. Setiap
basis data dapat berisi sejumlah
objek basis data (seperti tabel,
indeks, dan lain-lain).
—  Di samping berisi data, setiap basis
data juga menyimpan definisi
struktur (baik untuk basis data
maupun objek-objeknya secara
rinci)
FIELD FIELD FIELD
RECORD
RECORD
RECORD
RECORD
FIELD FIELD
RECORD
RECORD
FIELD FIELD FIELD FIELD
RECORD
RECORD
BASIS DATA
TABEL 1
TABEL 2
TABEL 3
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Sistem Pengelola Basis Data (Database
Management System/DBMS)
Pengelolaan basis data secara fisik tidak dilakukan oleh
pemakai secara langsung, tetapi ditangani oleh sebuah
Perangkat Lunak (Sistem) yang khusus.
—  Perangkat lunak inilah (disebut DBMS / Database
Management System) yang akan menentukan bagaimana
data diorganisasi, disimpan, diubah dan diambil kembali.
ia juga menerapkan mekanisme pengamanan data,
pemakaian data secara bersama, pemaksaan keakuratan/
konsistensi data, dan sebagainya.
—  Perangkat lunak yang termasuk DBMS seperti dBase,
FoxBase, Rbase, Microsoft-Access (sering juga disingkat
menjadi MS-Access) dan Borland-Paradox (untuk DBMS
yang sederhana) atau Borland-Interbase, MS-SQL Server,
Oracle Database, IBM DB2, Informix, Sybase, MySQL,
PostgreSQL (untuk DBMS yang lebih kompleks dan
lengkap).
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Pemakai (User)
Ada beberapa jenis/tipe pemakai terhadap suatu sistem basis data
yang dibedakan berdasarkan cara mereka berinteralcsi terhadap
sistem:
—  Programmer Aplikasi. Pemakai yang berinteraksi dengan basis
data melalui Data Manipulation Language (DML), yang disertakan
(embedded) dalam program yang ditulis dalam bahasa
pemrograman induk (seperti C, C++, Pascal, PHP, Java, dan lain-
lain).
—  User Mahir (Casual User). Pemakai yang berinteralcsi dengan
sistem tanpa menulis modul program. Mereka menyatakan query
(untuk akses data) dengan bahasa query yang telah disediakan oleh
DBMS.
—  User Umum (End User/Naive User). Pemakai yang
berinteraksi dengan sistem basis data melalui pemanggilan satu
program aplikasi permanen (executable program) yang telah
disediakan sebelumnya.
—  User Khusus (Specialized User). Pemakai yang menulis
aplikasi basis data nonkonvensional, tetapi untuk keperluan-
keperluan khusus, seperti untuk aplikasiArtificial Intelligence,
Sistem Pakar, Pengolahan Citra, dan lain-lain, yang bisa saja
mengakses basis data dengan/tanpa DBMS yang bersangkutan.
Komponen Sistem Basis Data
Hardware OS Database DBMS User Aplikasi
—  Aplikasi (Perangkat Lunak) Lain
Aplikasi (Perangkat Lunak) lain ini bersifat optional.Artinya, ada atau tidaknya tergantung pada
kebutuhan kita. DBMS yang kita gunakan lebih berperan dalam pengorganisasian data dalam basis data,
sementara bagi pemakai basis data (khususnya yang menjadi end-user/naive-user) dapat dibuatkan
program khusus untuk melakukan pengisian, pengubahan dan pengambilan data. Program ini ada yang
sudah disediakan bersama dengan DBMS-nya, ada juga yang harus dibuat sendiri dengan menggunakan
aplikasi lain yang khusus untuk itu (development tools).
Abstraksi Data
1.  Level Fisik (Physical
Level)
2.  Level Lojik/Konseptual
(Conceptual Level)
3.  Level Penampakan (View
Level)
— Abstraksi data mengacu pada tingkatan/level dalam
bagaimana melihat data dalam sebuah sistem basis
data,Ada 3 level abstraksi data :
Level Abstraksi Data
—  Level Fisik (Physical Level)
Merupakan level terendah dalam abstraksi data, yang menunjukkan bagaimana sesungguhnya suatu data disimpan. Pada
level ini, pemakai melihat data sebagai gabungan dan struktur dan datanya sendini.
Pemakai juga berkompeten dalam mengetahui bagaimana representasi fisik dan penyimpanan data. Pada level ini kita
berurusan dengan data sebagai teks, sebagai angka, atau bahkan melihatnya sebagai himpunan bit data.
—  Level Lojik/Konseptual (Conceptual Level)
Merupakan level berikutnya dalam abstraksi data yang menggambarkan data secara fungsional yang disimpan dalam basis
data serta hubungannya dengan data yang lain. Pemakai pada level ini, misalnya,
mengetahui bahwa data pegawai disimpan dalam beberapa tabel, seperti tabel pribadi, tabel pendidikan, tabel pekerjaan,
tabel keluarga, dan sebagainya.
—  Level Penampakan (View Level)
Merupakan level tertinggi dan abstraksi data yang hanya menunjukkan sebagian dan basis data. Banyak user dalam sistem
basis data tidak akan terlibat dengan semua data/informasi yang disimpan. Para user umumnya hanya membutuhkan
sebagian data dalam basis data yang kemunculannya di mata pemakai diatur oleh aplikasi end-user.Aplikasi ini juga yang
mengonversi data ash (fisik) menjadi data bermakna (lojik) pada pemakai. Misalnya, data hari yang disimpan dalam bentuk
kode (1 untuk Senin, 2 untuk Selasa, dan seterusnya) yang kemudian ditampilkan bukan dalam bentuk kodenya (1,2,3, dan
seterusnya) tapi sudah dalam bentuk nama harinya (Senin, Selasa, Rabu, dan seterusnya). Data yang‘dinikmati’ pemakai
juga bahkan sama sekali ber beda dengan representasi fisiknya, misalnya untuk data yang dapat divisualkan sebagai gambar,
data yang dapat diperdengarkan sebagai suara, dan sebagainya. Data yang diperlihatkan juga bisa saja tidak berasal dan hanya
sebuah tabel tapi mewakili relasi antartabel, tapi bagi pemakai yang menggunakannya terasa sebagai satu kesatuan data yang
kompak.
Bahasa Basis Data
—  Merupakan bahasa yang digunakan oleh user untuk
berkomunikasi/berinteraksi dengan DBMS yang bersangkutan.
Terdiri dari sejumlah perintah (statement) yang dapat
diformulasikan oleh pengguna. Bahasa yang digunakan adalah SQL
(Structured Query Language). Bahasa SQL terdiri dari :
1.  —Data Definition Language (DDL)
2.  —Data Manipulation Language (DML)
3.  —Data Control Language (DCL)
Bahasa SQL
—  žDDL, Menyediakan perintah untuk membuat database, mendefinisikan dan
memodifikasi struktur tabel temasuk konstrain-konstrain yang ada pada suatu
tabel, pembuatan index, dsb.
—  žDML, —Merupakan bahasa query yang digunakan untuk melakukan
manipulasi dan pengambilan data yang ada dalam suatu database. Manipulasi
yang dilakukan adalah :
—  Penyisipan/penambahan data baru (insert)
—  Penghapusan data (delete)
—  Pengubahan data (update)
—  Jenis :
—  Prosedural, mensyaratkan agar pemakai menentukan data apa yang diinginkan serta bagaimana
cara mendapatkannya.
—  Non-prosedural, pemakai menentukan data yang diinginkan tanpa menyebutkan bagaimana
cara mendapatkannya.
—  žDCL, Terdiri dari sekolompok perintah SQL yang digunakan untuk
memberikan hak akses/otoritas user terhadap database.
Terima Kasih
DAFTAR PUSTAKA
—  Fathansyah (Buku Basis Data, Penerbit Informatika) 

More Related Content

What's hot

Arsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPLArsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPL
ari alfian
 
Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Modul basis data (database)
Modul basis data (database)
Deka M Wildan
 
Bab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasilBab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasil
Edi Ison
 
Pertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptxPertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptx
nurnur469094
 
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi InformasiMetodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi InformasiAlbaar Rubhasy
 
Rpp basis data kelas 11 semester ganjil
Rpp basis data kelas 11 semester ganjilRpp basis data kelas 11 semester ganjil
Rpp basis data kelas 11 semester ganjil
Saprudin Eskom
 
perancangan berorientasi objek
perancangan berorientasi objekperancangan berorientasi objek
perancangan berorientasi objek
Doni Sanjaya
 
Linked List
Linked ListLinked List
Linked List
said zulhelmi
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawat
naufals11
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
Ismi Islamia
 
20731 21 visualisasi data
20731 21 visualisasi data20731 21 visualisasi data
20731 21 visualisasi data
Universitas Bina Darma Palembang
 
Erd dan contoh kasus
Erd dan contoh kasusErd dan contoh kasus
Erd dan contoh kasus
haniputriheryanti26
 
Rdbms
RdbmsRdbms
Konsep dasar basis data terpusat,ppde
Konsep dasar basis data terpusat,ppdeKonsep dasar basis data terpusat,ppde
Konsep dasar basis data terpusat,ppdePT.Citra Mulia
 
Materi 3 model data relasional
Materi 3 model data relasionalMateri 3 model data relasional
Materi 3 model data relasional
Elma Fiana
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
Fariszal Nova
 
Kriptografi - Watermarking
Kriptografi - WatermarkingKriptografi - Watermarking
Kriptografi - Watermarking
KuliahKita
 

What's hot (20)

Arsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPLArsitektur desain data pada RPL
Arsitektur desain data pada RPL
 
Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Modul basis data (database)
Modul basis data (database)
 
Bab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasilBab vi demokrasi ps hasil
Bab vi demokrasi ps hasil
 
Pertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptxPertemuan-6.pptx
Pertemuan-6.pptx
 
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi InformasiMetodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
Metodologi Penelitian pada Bidang Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
 
Rpp basis data kelas 11 semester ganjil
Rpp basis data kelas 11 semester ganjilRpp basis data kelas 11 semester ganjil
Rpp basis data kelas 11 semester ganjil
 
Pengantar database
Pengantar databasePengantar database
Pengantar database
 
pemetaan erd
pemetaan erdpemetaan erd
pemetaan erd
 
Laporan tugas struktur data
Laporan tugas struktur dataLaporan tugas struktur data
Laporan tugas struktur data
 
perancangan berorientasi objek
perancangan berorientasi objekperancangan berorientasi objek
perancangan berorientasi objek
 
Linked List
Linked ListLinked List
Linked List
 
Data Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket PesawatData Base Tiket Pesawat
Data Base Tiket Pesawat
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
 
20731 21 visualisasi data
20731 21 visualisasi data20731 21 visualisasi data
20731 21 visualisasi data
 
Erd dan contoh kasus
Erd dan contoh kasusErd dan contoh kasus
Erd dan contoh kasus
 
Rdbms
RdbmsRdbms
Rdbms
 
Konsep dasar basis data terpusat,ppde
Konsep dasar basis data terpusat,ppdeKonsep dasar basis data terpusat,ppde
Konsep dasar basis data terpusat,ppde
 
Materi 3 model data relasional
Materi 3 model data relasionalMateri 3 model data relasional
Materi 3 model data relasional
 
Model data relasional (3)
Model data relasional (3)Model data relasional (3)
Model data relasional (3)
 
Kriptografi - Watermarking
Kriptografi - WatermarkingKriptografi - Watermarking
Kriptografi - Watermarking
 

Similar to 2. Sistem Basis Data

Bab ii sistem basis data
Bab ii sistem basis dataBab ii sistem basis data
Bab ii sistem basis data
titik qomariah
 
Materi 3 - Sistem Basis Data
Materi 3 - Sistem Basis DataMateri 3 - Sistem Basis Data
Materi 3 - Sistem Basis Data
beiharira
 
1.1 Pengantar Basis Data.ppt
1.1 Pengantar Basis Data.ppt1.1 Pengantar Basis Data.ppt
1.1 Pengantar Basis Data.ppt
AfifHagi1
 
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
dechavns
 
materi ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorongmateri ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorong
albert giban
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
nunungevilia
 
Sistem database
Sistem databaseSistem database
Sistem database
nurulnailah
 
Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1
mitaqurrataaini1
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
Muhammad Irwan
 
Pertemuan 2 online[1]
Pertemuan 2 online[1]Pertemuan 2 online[1]
Pertemuan 2 online[1]
febriantifebi1
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
Rianrinaldi130700
 
Sistem DataBase
Sistem DataBaseSistem DataBase
Sistem DataBase
purnamasyam
 
Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1
Rusmianty
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
RianRinaldi3
 
Pertemuan 2 online-3
Pertemuan 2 online-3Pertemuan 2 online-3
Pertemuan 2 online-3
Muhammad Irwan
 
Pertemuan 2online-181018120655
Pertemuan 2online-181018120655Pertemuan 2online-181018120655
Pertemuan 2online-181018120655
karmilamila8
 
Pertemuan 2 online DATABASE
Pertemuan 2 online DATABASEPertemuan 2 online DATABASE
Pertemuan 2 online DATABASE
nurhikma12
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
hildaayu5
 

Similar to 2. Sistem Basis Data (20)

Bab ii sistem basis data
Bab ii sistem basis dataBab ii sistem basis data
Bab ii sistem basis data
 
Materi 3 - Sistem Basis Data
Materi 3 - Sistem Basis DataMateri 3 - Sistem Basis Data
Materi 3 - Sistem Basis Data
 
1.1 Pengantar Basis Data.ppt
1.1 Pengantar Basis Data.ppt1.1 Pengantar Basis Data.ppt
1.1 Pengantar Basis Data.ppt
 
Pertemuann 1
Pertemuann 1Pertemuann 1
Pertemuann 1
 
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
Tugas sim, decha vinesha, yananto mihadi, sistem basis data, 2018
 
materi ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorongmateri ini sangat sulit memang anak lorong
materi ini sangat sulit memang anak lorong
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
 
Sistem database
Sistem databaseSistem database
Sistem database
 
Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
 
Pertemuan 2 online[1]
Pertemuan 2 online[1]Pertemuan 2 online[1]
Pertemuan 2 online[1]
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
 
Sistem DataBase
Sistem DataBaseSistem DataBase
Sistem DataBase
 
Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1Pertemuan 2 online-1
Pertemuan 2 online-1
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
 
Psti
PstiPsti
Psti
 
Pertemuan 2 online-3
Pertemuan 2 online-3Pertemuan 2 online-3
Pertemuan 2 online-3
 
Pertemuan 2online-181018120655
Pertemuan 2online-181018120655Pertemuan 2online-181018120655
Pertemuan 2online-181018120655
 
Pertemuan 2 online DATABASE
Pertemuan 2 online DATABASEPertemuan 2 online DATABASE
Pertemuan 2 online DATABASE
 
Pertemuan 2 online
Pertemuan 2 onlinePertemuan 2 online
Pertemuan 2 online
 

More from Fendi Hidayat

Belajar coding dan ikut coding mum
Belajar coding dan ikut coding mumBelajar coding dan ikut coding mum
Belajar coding dan ikut coding mum
Fendi Hidayat
 
1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data
Fendi Hidayat
 
2. mengenal bahasa rakitan
2. mengenal bahasa rakitan2. mengenal bahasa rakitan
2. mengenal bahasa rakitan
Fendi Hidayat
 
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
Fendi Hidayat
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Fendi Hidayat
 
1 teknologi informasi
1 teknologi informasi1 teknologi informasi
1 teknologi informasi
Fendi Hidayat
 
3. software (minggu iv & v)
3. software (minggu iv & v)3. software (minggu iv & v)
3. software (minggu iv & v)
Fendi Hidayat
 
Bahasa rakitan 2
Bahasa rakitan 2Bahasa rakitan 2
Bahasa rakitan 2
Fendi Hidayat
 
Praktikum mov
Praktikum movPraktikum mov
Praktikum mov
Fendi Hidayat
 
Sistem basis data 4
Sistem basis data 4Sistem basis data 4
Sistem basis data 4
Fendi Hidayat
 
Testing dan implemetasi sistem 3
Testing dan implemetasi sistem 3Testing dan implemetasi sistem 3
Testing dan implemetasi sistem 3
Fendi Hidayat
 
Testing dan implemetasi sistem 2
Testing dan implemetasi sistem 2Testing dan implemetasi sistem 2
Testing dan implemetasi sistem 2
Fendi Hidayat
 
Testing dan implemetasi sistem 1
Testing dan implemetasi sistem 1Testing dan implemetasi sistem 1
Testing dan implemetasi sistem 1
Fendi Hidayat
 

More from Fendi Hidayat (13)

Belajar coding dan ikut coding mum
Belajar coding dan ikut coding mumBelajar coding dan ikut coding mum
Belajar coding dan ikut coding mum
 
1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data1. Pengantar Basis Data
1. Pengantar Basis Data
 
2. mengenal bahasa rakitan
2. mengenal bahasa rakitan2. mengenal bahasa rakitan
2. mengenal bahasa rakitan
 
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
Sistem Informasi Pengajuan Proposal Skripsi Mahasiswa Program Studi Sistem In...
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
1 teknologi informasi
1 teknologi informasi1 teknologi informasi
1 teknologi informasi
 
3. software (minggu iv & v)
3. software (minggu iv & v)3. software (minggu iv & v)
3. software (minggu iv & v)
 
Bahasa rakitan 2
Bahasa rakitan 2Bahasa rakitan 2
Bahasa rakitan 2
 
Praktikum mov
Praktikum movPraktikum mov
Praktikum mov
 
Sistem basis data 4
Sistem basis data 4Sistem basis data 4
Sistem basis data 4
 
Testing dan implemetasi sistem 3
Testing dan implemetasi sistem 3Testing dan implemetasi sistem 3
Testing dan implemetasi sistem 3
 
Testing dan implemetasi sistem 2
Testing dan implemetasi sistem 2Testing dan implemetasi sistem 2
Testing dan implemetasi sistem 2
 
Testing dan implemetasi sistem 1
Testing dan implemetasi sistem 1Testing dan implemetasi sistem 1
Testing dan implemetasi sistem 1
 

Recently uploaded

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 

Recently uploaded (20)

Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 

2. Sistem Basis Data

  • 1. FENDI HIDAYAT, ST, M.Kom SISTEM BASIS DATA
  • 2. Sistem Basis Data —  Karena itu, secara umum sebuah Sistem Basis Data merupakan sistem yang terdiri atas kumpulan tabel data yang saling berhubungan (dalam sebuah basis data di sebuah sistem komputer) dan sekumpulan program (yang biasa disebut DBMS / Data Base Management System) yang memungkinkan beberapa pemakai dan/atau program lain untuk mengakses dan memanipulasi tabel-tabel data tersebut. —  Sistem adalah sebuah tatanan (keterpaduan) yang terdiri atas sejumlah komponen fungsional (dengan satuan fungsi dan tugas khusus) yang saling berhubungan dan secara bersama-sama bertujuan untuk memenuhi suatu proses tertentu.  —  Basis data hanyalah sebuah objek yang pasif. Ia ada karena ada pembuatnya. Ia tidak akan pernah berguna jika tidak ada pengelola dan penggeraknya.Yang menjadi pengelola atau penggeraknya secara langsung adalah program/aplikasi (software). —  Gabungan keduanya (basis data dan pengelolanya) menghasilkan sebuah Sistem.
  • 3. Komponen Sistem Basis Data 1.  Perangkat Keras (Hardware) 2.  Sistem Operasi (Operating System) 3.  Basis Data (Database) 4.  Sistem (Aplikasi/Perangkat Lunak) Pengelola Basis Data (DBMS) 5.  Pemakai (User) 6.  Aplikasi (Perangkat Lunak) lain (yang bersifat optional, artinya tidak harus ada)
  • 4. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Perangkat Keras (Hardware) Perangkat Keras yang biasanya terdapat dalam sebuah sistem basis aata adalah: —  Komputer (satu untuk sistem yang stand-alone atau lebih dan satu untuk sistem jaringan) —  Memori sekunder yang on-line (Harddisk) —  Memori sekunder yang off-line (Tape atau Removable Disk) untuk keperluan backup data —  Media/perangkat komunikasi (untuk sistem jaringan)
  • 5. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Sistem Operasi (Operating System) Secara sederhana, Sistem Operasi merupakan program yang mengaktifkan sistem komputer, mengendalikan seluruh sumber daya (resource) dalam komputer dan melakukan operasi-operasi dasar dalam komputer (operasi I/O, pengelolaan file, dan lain-lain). —  Sejumlah Sistem Operasi yang banyak digunakan seperti: MS-DOS, MS-Windows, Linux (untuk komputer stand alone atau untuk komputer client dalam sistem jaringan) atau Novel Netware, MS-Windows Server, Unix, Linux (untuk komputer server dalam sistem jaringan komputer). —  Program pengelola basis data hanya dapat aktif (running) jika Sistem Operasi yang dikehendakinya (sesuai) telah aktif.
  • 6. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Basis Data (Database) Sebuah sistem basis data dapat memiliki beberapa basis data. Setiap basis data dapat berisi sejumlah objek basis data (seperti tabel, indeks, dan lain-lain). —  Di samping berisi data, setiap basis data juga menyimpan definisi struktur (baik untuk basis data maupun objek-objeknya secara rinci) FIELD FIELD FIELD RECORD RECORD RECORD RECORD FIELD FIELD RECORD RECORD FIELD FIELD FIELD FIELD RECORD RECORD BASIS DATA TABEL 1 TABEL 2 TABEL 3
  • 7. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Sistem Pengelola Basis Data (Database Management System/DBMS) Pengelolaan basis data secara fisik tidak dilakukan oleh pemakai secara langsung, tetapi ditangani oleh sebuah Perangkat Lunak (Sistem) yang khusus. —  Perangkat lunak inilah (disebut DBMS / Database Management System) yang akan menentukan bagaimana data diorganisasi, disimpan, diubah dan diambil kembali. ia juga menerapkan mekanisme pengamanan data, pemakaian data secara bersama, pemaksaan keakuratan/ konsistensi data, dan sebagainya. —  Perangkat lunak yang termasuk DBMS seperti dBase, FoxBase, Rbase, Microsoft-Access (sering juga disingkat menjadi MS-Access) dan Borland-Paradox (untuk DBMS yang sederhana) atau Borland-Interbase, MS-SQL Server, Oracle Database, IBM DB2, Informix, Sybase, MySQL, PostgreSQL (untuk DBMS yang lebih kompleks dan lengkap).
  • 8. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Pemakai (User) Ada beberapa jenis/tipe pemakai terhadap suatu sistem basis data yang dibedakan berdasarkan cara mereka berinteralcsi terhadap sistem: —  Programmer Aplikasi. Pemakai yang berinteraksi dengan basis data melalui Data Manipulation Language (DML), yang disertakan (embedded) dalam program yang ditulis dalam bahasa pemrograman induk (seperti C, C++, Pascal, PHP, Java, dan lain- lain). —  User Mahir (Casual User). Pemakai yang berinteralcsi dengan sistem tanpa menulis modul program. Mereka menyatakan query (untuk akses data) dengan bahasa query yang telah disediakan oleh DBMS. —  User Umum (End User/Naive User). Pemakai yang berinteraksi dengan sistem basis data melalui pemanggilan satu program aplikasi permanen (executable program) yang telah disediakan sebelumnya. —  User Khusus (Specialized User). Pemakai yang menulis aplikasi basis data nonkonvensional, tetapi untuk keperluan- keperluan khusus, seperti untuk aplikasiArtificial Intelligence, Sistem Pakar, Pengolahan Citra, dan lain-lain, yang bisa saja mengakses basis data dengan/tanpa DBMS yang bersangkutan.
  • 9. Komponen Sistem Basis Data Hardware OS Database DBMS User Aplikasi —  Aplikasi (Perangkat Lunak) Lain Aplikasi (Perangkat Lunak) lain ini bersifat optional.Artinya, ada atau tidaknya tergantung pada kebutuhan kita. DBMS yang kita gunakan lebih berperan dalam pengorganisasian data dalam basis data, sementara bagi pemakai basis data (khususnya yang menjadi end-user/naive-user) dapat dibuatkan program khusus untuk melakukan pengisian, pengubahan dan pengambilan data. Program ini ada yang sudah disediakan bersama dengan DBMS-nya, ada juga yang harus dibuat sendiri dengan menggunakan aplikasi lain yang khusus untuk itu (development tools).
  • 10. Abstraksi Data 1.  Level Fisik (Physical Level) 2.  Level Lojik/Konseptual (Conceptual Level) 3.  Level Penampakan (View Level) — Abstraksi data mengacu pada tingkatan/level dalam bagaimana melihat data dalam sebuah sistem basis data,Ada 3 level abstraksi data :
  • 11. Level Abstraksi Data —  Level Fisik (Physical Level) Merupakan level terendah dalam abstraksi data, yang menunjukkan bagaimana sesungguhnya suatu data disimpan. Pada level ini, pemakai melihat data sebagai gabungan dan struktur dan datanya sendini. Pemakai juga berkompeten dalam mengetahui bagaimana representasi fisik dan penyimpanan data. Pada level ini kita berurusan dengan data sebagai teks, sebagai angka, atau bahkan melihatnya sebagai himpunan bit data. —  Level Lojik/Konseptual (Conceptual Level) Merupakan level berikutnya dalam abstraksi data yang menggambarkan data secara fungsional yang disimpan dalam basis data serta hubungannya dengan data yang lain. Pemakai pada level ini, misalnya, mengetahui bahwa data pegawai disimpan dalam beberapa tabel, seperti tabel pribadi, tabel pendidikan, tabel pekerjaan, tabel keluarga, dan sebagainya. —  Level Penampakan (View Level) Merupakan level tertinggi dan abstraksi data yang hanya menunjukkan sebagian dan basis data. Banyak user dalam sistem basis data tidak akan terlibat dengan semua data/informasi yang disimpan. Para user umumnya hanya membutuhkan sebagian data dalam basis data yang kemunculannya di mata pemakai diatur oleh aplikasi end-user.Aplikasi ini juga yang mengonversi data ash (fisik) menjadi data bermakna (lojik) pada pemakai. Misalnya, data hari yang disimpan dalam bentuk kode (1 untuk Senin, 2 untuk Selasa, dan seterusnya) yang kemudian ditampilkan bukan dalam bentuk kodenya (1,2,3, dan seterusnya) tapi sudah dalam bentuk nama harinya (Senin, Selasa, Rabu, dan seterusnya). Data yang‘dinikmati’ pemakai juga bahkan sama sekali ber beda dengan representasi fisiknya, misalnya untuk data yang dapat divisualkan sebagai gambar, data yang dapat diperdengarkan sebagai suara, dan sebagainya. Data yang diperlihatkan juga bisa saja tidak berasal dan hanya sebuah tabel tapi mewakili relasi antartabel, tapi bagi pemakai yang menggunakannya terasa sebagai satu kesatuan data yang kompak.
  • 12. Bahasa Basis Data —  Merupakan bahasa yang digunakan oleh user untuk berkomunikasi/berinteraksi dengan DBMS yang bersangkutan. Terdiri dari sejumlah perintah (statement) yang dapat diformulasikan oleh pengguna. Bahasa yang digunakan adalah SQL (Structured Query Language). Bahasa SQL terdiri dari : 1.  —Data Definition Language (DDL) 2.  —Data Manipulation Language (DML) 3.  —Data Control Language (DCL)
  • 13. Bahasa SQL —  žDDL, Menyediakan perintah untuk membuat database, mendefinisikan dan memodifikasi struktur tabel temasuk konstrain-konstrain yang ada pada suatu tabel, pembuatan index, dsb. —  žDML, —Merupakan bahasa query yang digunakan untuk melakukan manipulasi dan pengambilan data yang ada dalam suatu database. Manipulasi yang dilakukan adalah : —  Penyisipan/penambahan data baru (insert) —  Penghapusan data (delete) —  Pengubahan data (update) —  Jenis : —  Prosedural, mensyaratkan agar pemakai menentukan data apa yang diinginkan serta bagaimana cara mendapatkannya. —  Non-prosedural, pemakai menentukan data yang diinginkan tanpa menyebutkan bagaimana cara mendapatkannya. —  žDCL, Terdiri dari sekolompok perintah SQL yang digunakan untuk memberikan hak akses/otoritas user terhadap database.
  • 15. DAFTAR PUSTAKA —  Fathansyah (Buku Basis Data, Penerbit Informatika)