SlideShare a Scribd company logo
PENGARUH KOMITMEN KARYAWAN TERHADAP
  PRESTASI KERJA BAGIAN PRODUKSI PADA
        PT. YOEL TRICITRA TEKNIK
              DI SURABAYA



          RANGKUMAN SKRIPSI




                  Oleh :

          EMMANUEL AJI NUGROHO

                2001210298




SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS
              SURABAYA
                  2008
PENGESAHAN SKRIPSI

Nama                   : Emmanuel Aji Nugroho

Tempat, Tanggal Lahir : Sidoarjo, 21 Desember 1982

N.I.M                  : 2001210298

Jurusan                : Manajemen

Program Pendidikan     : Strata 1

Konsentrasi            : Manajemen Sumber Daya Manusia

Judul                  : PENGARUH KOMITMEN KARYAWAN

                             TERHADAP PRESTASI KERJA BAGIAN

                             PRODUKSI PADA PT. YOEL TRICITRA TEKNIK

                             DI SURABAYA


                     Disetujui dan diterima baik oleh :


Dosen Pembimbing,                          Co.Dosen Pembimbing,
Tanggal :…………………                           Tanggal : .........................




Laila Saleh, S.Psi., M.MT.                 Bagus Suminnar, SE., S.Psi., M.M.



                         Ketua Jurusan Manajemen
                         Tanggal :…………………




                         Drs. Ec. HERIZON, M.Si.
1




1. Latar Belakang Masalah

            Dalam persaingan dunia usaha yang semakin tinggi saat ini,

perusahaan harus dapat mengembangkan dan mengolah berbagai sumber daya

yang dimilikinya, antara lain sumber daya manusia. Manusia memegang peranan

penting karena semua kegiatan perusahaan direncanakan, dikelola dan

dikendalikan dengan kemampuan manusia. Walaupun adakalanya beberapa

kegiatan dijalankan dengan memanfaatkan mesin-mesin maupun alat-alat tertentu,

namun peranan manusia masihlah dominan dalam keberhasilan di perusahaan.

            Penelitian ini berusaha untuk menguji pengaruh faktor-faktor yang

mempengaruhi komitmen karyawan yang meliputi commitment affective,

commitment normative, commitment continuance. Menurut Porter dan Mowday

dalam Zainuddin (2002, e-psikologi.com) komitmen organisasi didefinisikan

sebagai kekuatan yang bersifat relatif dari individu dalam mengidentifikasikan

keterlibatan dirinya dalam organisasi. Dan untuk faktor prestasi kerja menurut

Achmad (2002:35) Cascio sistem pengukuran dan penilaian ini dapat mendukung

secara langsung tujuan organisasi perusahaan melalui kinerja dan produktivitas

karyawan.

            Demikian pula yang terjadi pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di

Surabaya, dimana perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan yang bergerak

di bidang pengolahan agar mampu terus berkembang di masa depan. Keefektifan

dan keefisiensian dalam memanfaatkan berbagai sumber daya yang dimiliki

menjadi tuntutan agar dapat bersaing. Salah satu sumber daya yang berperan

penting dalam pencapaian tujuan perusahaan adalah sumber daya manusia, karena
2




semua aktivitas serta kelangsungan hidup perusahaan dikendalikan oleh para

karyawan perusahaan.

          Oleh karena itu komitmen karyawan pada organisasi selayaknya

mendapat perhatian serius dari perusahaan. Karena melalui komitmen tersebut

diharapkan karyawan mampu menghasilkan prestasi kerja tinggi bagi karyawan

dan bagi perusahaan. Berdasarkan uraian latar belakang tersebut, maka penulis

tertarik untuk mengadakan penelitian yang berjudul, “Pengaruh Komitmen

Karyawan Terhadap Prestasi Kerja Bagian produksi Pada PT. YOEL

TRICITRA TEKNIK di Surabaya.


2. Rumusan Masalah

          Berdasarkan latar belakang permasalahan yang diungkapkan, maka

rumusan masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut :

1. Apakah komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance

   commitment, dan normative commitment secara simultan berpengaruh

   terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya?

2. Apakah komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance

   commitment, dan normative commitment secara parsial berpengaruh terhadap

   prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya?


3. Tujuan Penelitian

          Sesuai dengan rumusan masalah, maka tujuan dari penelitian adalah :

1. Untuk mengetahui pengaruh simultan variabel komitmen karyawan yang

   meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative
3




   commitment terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di

   Surabaya.

2. Untuk mengetahui pengaruh parsial       variabel komitmen karyawan yang

   meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative

   commitment terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di

   Surabaya.


4. Manfaat Penelitian

           Dari penelitian ini diharapkan akan diperoleh beberapa manfaat

sebagai berikut :

1. Bagi perusahaan

   Sebagai manfaat untuk menambah sumbangan informasi di dalam

   memecahkan masalah yang ada di perusahaan serta memberikan masukan bagi

   perusahaan dalam rangka memperbaiki sumber daya manusia pada khususnya

   mengenai komitmen dan prestasi kerja.

2. Bagi STIE Perbanas

   Bisa bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan bagi mahasiswa STIE

   Perbanas dalam bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, khususnya

   mengenai komitmen karyawan dan faktor-faktor yang mempengaruhinya.

3. Bagi Peneliti

   Sebagai media dalam menerapkan pengetahuan teoritis yang pernah diperoleh

   di bangku kuliah pada dunia usaha nyata serta melatih diri di dalam

   menganalisa masalah pemecahannya.
4




5. Penelitian Terdahulu

           Penelitian   mengenai   komitmen    karyawan     sebelumnya    pernah

dilakukan oleh Harini Agustina pada tahun 2002 berjudul “Analisis Hubungan

Antara Komitmen Karyawan Dengan Iklim Organisasi Dan Performansi Kerja

Karyawan”. Penelitian ini mencoba untuk mengkaji lebih jauh pengaruh faktor

unit corporate dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk. Populasi dalam

penelitian ini adalah unit corporate dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk.

Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif dan

metode statistik regresi linier berganda. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa

iklim organisasi berpengaruh terhadap performansi kerja karyawan unit corporate

dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk. Adapun yang menjadi tujuan

penelitian ini adalah untuk menunjukkan bahwa faktor utama Komitmen

Karyawan dan Iklim         Organisasi adalah dengan harapan karyawan bisa

menimbulkan perilaku positif karyawan terhadap perusahaan yang berdampak

timbulnya performansi kerja karyawan.

           Adapun persamaan dan perbedaan dari penelitian sekarang dengan

penelitian sebelumnya yaitu :

a. Persamaan

   Teknik pengumpulan data yang digunakan penelitian terdahulu dan penelitian

   sekarang yaitu melalui penyebaran kuesioner kepada responden. Metode

   pengukuran data yang digunakan sama-sama menggunakan skala Likert.

   Metode analisis data pada penelitian kedua sama-sama menggunakan uji F,

   determinasi (r) dan uji t
5




b. Perbedaan

   Obyek dan subjek penelitian yang berbeda. Pada penelitian yang terdahulu

   obyeknya adalah PT Telkom Indonesia Tbk. Sedangkan obyek penelitian

   sekarang seluruh karyawan pada bagian produksi pada PT. YOEL TRICITRA

   TEKNIK di Surabaya. Variabel independen penelitian sekarang hanya

   menggunakan komitmen karyawan yang meliputi: affective commitment (X1),

   continuance commitment (X2), dan normative commitment (X3). sedangkan

   pada penelitian terdahulu variabel independen penelitiannya terdiri dari

   komitmen karyawan (X1), dan iklim organisasi (X2).


6. Identifikasi Variabel

            Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai

berikut :

1. Variabel tergantung (Y), yaitu : Prestasi Kerja (Y)

2. Variabel bebas (X), yaitu : Komitmen Karyawan

    a. Affective Commitment (X1)

    b. Continuance Commitment (X2)

    c. Normative Commitment (X3)
6




7. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

a. Definisi Operasional

Adapun definisi operasional dari masing-masing variabel yaitu sebagai berikut :

1.   Variabel tergantung (Y) yaitu Prestasi Kerja

     Merupakan pendapat responden tentang cara mengukur kontribusi-kontribusi

     dari individu-individu anggota organisasi kepada organisasinya.

2.   Variabel tergantung (X) yaitu komitmen karyawan .

     Komitmen karyawan pada organisasi adalah pendapat karyawan mengenai

     keinginan untuk mengidentifikasikan dirinya dan melibatkan diri dengan

     organisasinya serta enggan meninggalkan.


b. Pengukuran Variabel

           Skala pengukuran variabel yang dipakai adalah skala Likert, yaitu

dengan memberikan skala pada masing-masing point jawaban dari pernyataan

yang diajukan, dalam penelitian ini menggunakan skala pengukuran interval yang

merentang mulai dari skala 1 hingga skala 5, yang digunakan untuk mengukur

variabel yang dijabarkan dalam komponen terukur kemudian dijadikan titik tolak

untuk menyusun item pertanyaan yang kemudian dijawab responden.

           Untuk mencari nilai dari masing-masing responden dilakukan dengan

cara menjumlahkan nilai jawaban kuesioner masing-masing variabel dan dibagi

dengan banyaknya jumlah nilai kelas sehingga diperoleh nilai mean. Nilai mean

tersebut dimasukkan ke dalam kelas-kelas dimana penentuan intervalnya

menggunakan rumus berikut :
7




                               Nilai Tertinggi − Nilai Terendah 5 − 1
            Interval Kelas =                                   =      = 0 .8
                                         Jumlah Kelas             5


            Bagi analisis kuantitatif jawaban responden diukur dengan yang di beri

skor satu sampai lima, dimana semakin tinggi skor berarti semakin baik atau

makin        tinggi     indikator        tersebut.     Variabel           yang       diukur

adalah komitmen karyawan dan prestasi kerja karyawan. Interval kelas dan

kategori    penilaian   variabel    dijelaskan   seperti     pada   tabel    3.1    sebagai

berikut :

            KATEGORI MEAN FAVORABLE DARI VARIABEL BEBAS (X)
                            DAN TERIKAT (Y)

     Interval          Kategori Favorable                     Kategori Unfavorable
4,21 < a ≤ 5,00 Sangat setuju     nilai = 5                Sangat setuju     nilai = 1
3,41 < a ≤ 4,20 Setuju                    nilai = 4        Setuju                  nilai = 2
2,61 < a ≤ 3,40 Netral                    nilai = 3        Netral                  nilai = 3
1,81 < a ≤ 2,60 Tidak setuju              nilai = 2        Tidak setuju            nilai = 4
1,00 < a ≤ 1,80 Sangat tidak setuju nilai = 1              Sangat tidak setuju nilai = 5
Sumber: Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis 2003


8. Populasi, Teknik Sampling dan Jumlah Sampel

a. Populasi

            Menurut Azwar (2007:77), dalam penelitian sosial, populasi

didefinisikan sebagai kelompok subjek yang hendak dikenai generalisasi hasil

penelitian. Peneliti yang hendak menerapkan hasil penelitiannya pada suatu

populasi harus menentukan lebih dahulu karakteristik populasinya secara jelas

sebelum menentukan cara-cara pengambilan sampelnya. Populasi pada penelitian

ini adalah seluruh karyawan PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya.
8




b. Teknik Sampling

           Menurut Sugiyono (2006:56), teknik sampling adalah teknik

pengambilan sampel yang akan digunakan dalam penelitian. Penelitian ini

menggunakan teknik Purposive Sampling (Sugiyono, 2006:60), yaitu teknik

pengambilan sampel yang ditetapkan dengan syarat-syarat tertentu. Adapun syarat

karyawan yang berhak dijadikan sampel adalah karyawan dengan status karyawan

tetap pada perusahaan PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya.


c. Sampel

           Sampel adalah sebagian dari populasi. Karena merupakan bagian dari

populasi, tentulah sampel harus memiliki ciri-ciri yang dimiliki oleh populasinya.

(Azwar, 2007:79). Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian karyawan PT.

YOEL TRICITRA TEKNIK yaitu pada bagian produksi yang seluruhnya

berjumlah 65 orang sehingga dari jumlah tersebut, jumlah karyawan yang berhak

menjadi sampel ditentukan sebesar 56 orang.
9




                                       KISI-KISI KUESIONER

                                                              No.
No     Variabel                      Indikator                        Jumlah Keterangan
                                                           Pernyataan
1.    Komitmen       A. Affective Commitment        (X1)   1,2,3,4,5*,6   8
      Karyawan                                                 *,7,8
         (X)         B. Continuance Commitment      (X2)   9,10,11,12,    8      Replikasi
                                                           13,14*,15,            kuesioner
                                                               16               Fariz Frizal
                     C. Normative Commitment        (X3)   17,18,19*,2    8       (2006)
                                                            0,21,22*,
                                                              23,24
                                 Sub Total                                24
2.      Prestasi     A. Quantity of work                       25         1
       Kerja (Y)
                     B. Quality of work                        26         1
                     C. Job knowledge                          27         1      Replikasi
                     D. Creativeness                           28         1      kuesioner
                                                                                  Ety Puji
                     E. Cooperation                            29         1     Rahmawaty
                     F. Dependability                          30         1       (2005)
                     G. Initiative                             31         1
                     H. Personal qualities                     32         1
                                 Sub Total                                8

                               Grand Total                                      32



     9. Data dan Metode Pengumpulan Data

     a. Data

                  Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Data Primer,

     merupakan data yang diperoleh secara langsung dari sumber data melalui

     observasi dengan membagikan kuesioner untuk mendapatkan tanggapan dari

     responden.
10




b. Metode Pengumpulan Data

           Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan melalui teknik

penyebaran kuesioner dalam bentuk angket. Kuesioner tersebut terdiri dari

pertanyaan yang bersifat terbuka dan pertanyaan yang bersifat tertutup.

Pertanyaan yang bersifat terbuka digunakan untuk mengetahui identitas

responden, misalnya jenis kelamin, usia, status responden, golongan atau jabatan

dan   jenjang   pendidikan.     Sedangkan    pertanyaan    yang       bersifat   tertutup

(pernyataan), dinyatakan persepsi responden terhadap variabel-variabel yang akan

diuji yaitu variabel komitmen karyawan dan prestasi kerja.

           Untuk mencari nilai dari masing-masing responden dilakukan dengan

cara menjumlahkan nilai jawaban kuesioner masing-masing variabel dan dibagi

dengan banyaknya jumlah nilai kelas sehingga diperoleh nilai mean. Nilai mean

tersebut dimasukkan ke dalam kelas-kelas dimana penentuan intervalnya

menggunakan rumus berikut :


                             Nilai Tertinggi − Nilai Terendah 5 − 1
          Interval Kelas =                                   =      = 0 .8
                                       Jumlah Kelas             5


           Bagi analisis kuantitatif jawaban responden diukur dengan yang di beri

skor satu sampai lima, dimana semakin tinggi skor berarti semakin baik atau

makin       tinggi     indikator       tersebut.     Variabel          yang       diukur

adalah komitmen karyawan dan prestasi kerja karyawan. Interval kelas dan

kategori penilaian variabel dijelaskan seperti pada tabel berikut :
11




          KATEGORI MEAN FAVORABLE DARI VARIABEL BEBAS (X)
                          DAN TERIKAT (Y)

    Interval            Kategori Favorable               Kategori Unfavorable
 4,21 < a ≤ 5,00    Sangat setuju     nilai = 5       Sangat setuju     nilai = 1
 3,41 < a ≤ 4,20    Setuju                nilai = 4   Setuju              nilai = 2
 2,61 < a ≤ 3,40    Netral                nilai = 3   Netral              nilai = 3
 1,81 < a ≤ 2,60    Tidak setuju          nilai = 2   Tidak setuju        nilai = 4
 1,00 < a ≤ 1,80    Sangat tidak setuju nilai = 1     Sangat tidak setuju nilai = 5
Sumber: Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis 2003


c. Pembahasan

           Berdasarkan hasil penelitian yang bertujuan untuk mengetahui

pengaruh affective commitment (X1), continuance commitment                (X2) dan

normative commitment (X3) terhadap prestasi kerja karyawan (Y), maka penelitian

ini mendapatkan hasil sebagai berikut :

           Hipotesis pertama penelitian ini yang berbunyi Komitmen karyawan

yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative

Commitment secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap

prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di

Surabaya terbukti kebenarannya. Hal ini dapat dilihat dengan hasil uji F dimana

didapatkan Fhitung > Ftabel ,(19,530 > 2,78) dengan signifikansi sebesar 0,000 (p

< 0,05) yang berarti bahwa H0 ditolak atau dengan kata lain secara bersama-sama

variabel bebas dalam penelitian ini yang terdiri dari affective commitment (X1),

continuance commitment (X2) dan normative commitment (X3) berpengaruh

signifikan terhadap variabel terikat yaitu prestasi kerja karyawan (Y). Hasil

penelitian ini sejalan dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso,
12




2003) yang menyatakan bahwa komitmen organisasional merupakan keterikatan

karyawan sebuah organisasi dan keterikatan itu terjadi oleh alasan yang berbeda-

beda yaitu karena (1) ia mau tetap didalam organisasi (affective commitment), (2)

ia terpaksa tinggal didalam organisasi (continuance commitment), (3) atau karena

ia seharusnya tetap didalam organisasi (normative commitment). Penelitian ini

juga menunjukkan kemampuan ketiga variabel bebas yang terdiri dari affective

commitment (X1), continuance commitment (X2) dan normative commitment (X3)

untuk menerangkan 53,8% dari besarnya prestasi kerja. Kemampuan gabungan

dari ketiga variabel ini dalam menerangkan prestasi kerja tergolong besar karena

mampu menerangkan lebih dari separuh terjadinya prestasi kerja di PT. YOEL

TRICITRA TEKNIK di Surabaya.

           Hipotesis kedua penelitian ini yang menyatakan bahwa Komitmen

karyawan yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan

Normative Commitment secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan

terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA

TEKNIK di Surabaya hampir semua terbukti kebenarannya. Hal ini dapat dilihat

dari hasil perhitungan uji signifikansi pengaruh parsial dimana hasilnya yaitu :

1) Variabel continuance commitment (X2) dengan hasil thitung > ttabel (2,458 >

   2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,017 (p < 0,05), maka H0 ditolak

   atau dengan kata lain bahwa secara parsial Continuance commitment (X2)

   berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Hasil ini sejalan

   dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso, 2003) yang

   menyatakan bahwa kuatnya hasrat seseorang untuk tetap bekerja pada
13




   organisasi karena ia membutuhkannya dan tidak mampu berbuat lain,

   termasuk pertimbangan yang berdasarkan kerugian yang dihadapi karyawan

   jika ia meninggalkan organisasi, akan secara otomatis mendorong terciptanya

   prestasi kerja dari karyawan yang bersangkutan pada perusahaan tersebut.

2) Variabel Normative commitment (X3) memiliki hasil thitung > ttabel (6,150 >

   2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,000 (p < 0,05), maka H0 ditolak

   atau dengan kata lain bahwa secara parsial Normative commitment            (X3)

   berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Temuan hasil

   penelitian ini sejalan dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso,

   2003) bahwa komitmen normatif adalah keinginan yang kuat dari seseorang

   untuk meneruskan pekerjaannya karena dia merasa berkewajiban dan

   bertanggungjawab untuk bekerja demi perusahaannya. Kewajiban dan

   tanggung jawab yang diemban seorang karyawan terhadap perusahaan

   mencakup pula kewajiban dan tanggung jawab untuk mencetak prestasi kerja

   yang sesuai dengan keinginan dan tujuan perusahaan.

           Dari ketiga dimensi komitmen organisasional, maka Variabel affective

commitment (X1) pada penelitian ini memiliki hasil thitung < ttabel (0,698 <

2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,489 (p > 0,05), maka H0 diterima dan

H1 ditolak atau dengan kata lain bahwa secara parsial affective commitment (X1)

berpengaruh tidak signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Hal ini sejalan

dengan pendapat dari Allen dan Meyer (1990) yang mengatakan bahwa affective

commitment; yaitu komitmen pada organisasi yang didasari pertimbangan adanya

kecocokan nilai-nilai pribadi dengan organisasi. Nilai-nilai pribadi seorang
14




karyawan sulit cocok dengan nilai-nilai yang dikehendaki oleh organisasi

sehingga affective commitment cenderung kurang berpengaruh terhadap prestasi

kerja karyawan.


10. Kesimpulan

          Setelah melakukan penelitian dan pembahasan, maka penelitian ini

mendapatkan hasil sebagai berikut.

1. Hipotesis pertama penelitian ini yang menyatakan “Komitmen karyawan yang

   meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative

   Commitment secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan

   terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA

   TEKNIK di Surabaya” terbukti kebenarannya.

2. Hipotesis kedua penelitian ini yang menyatakan “Komitmen karyawan yang

   meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative

   Commitment secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap

   prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA

   TEKNIK di Surabaya” terbukti kebenarannya, kecuali pada variabel affective

   commitment, dimana pengaruhnya tidak signifikan terhadap prestasi kerja.


11. Keterbatasan Penelitian

1. Penelitian ini hanya mengobservasi satu perusahaan industri listrik, khususnya

   pabrikasi panel listrik, yaitu PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya

   sehingga hasil penelitian sulit diterapkan bagi perusahaan lain yang sejenis

   maupun yang berjenis perusahaan jasa.
15




2. Penelitian ini dilakukan hanya mengobservasi karyawan bagian produksi

   sehingga tidak meninjau komitmen karyawan pada karyawan pada umumnya.


12. Saran

   Untuk penelitian selanjutnya, maka berdasarkan hasil penelitian ini dapat

   dikemukakan saran-saran sebagai berikut.

1. Kepada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya hendaknya meninjau

   kembali sudut pandang komitmen karyawan yang ada, karena khususnya pada

   penelitian ini yaitu affective commitment berpengaruh tidak signifikan pada

   prestasi kerja karyawan, yaitu agar komitmen afektif para karyawan

   dirangsang lebih jauh agar lebih mampu memacu prestasi dalam bekerja.

2. Kepada peneliti di kemudian hari yang hendak mengadakan penelitian hampir

   serupa dengan penelitian ini agar mengobservasi juga sampel dari beberapa

   perusahaan sekaligus agar hasil yang diperoleh mampu digeneralisasikan pada

   perusahaan mana pun.
16




                          DAFTAR RUJUKAN


Achmad S Ruky. 2002. Sistem Manajemen Kinerja. Jakarta: PT. Gramedia
    Pustaka Utama

Cooper, Donald R. and C. Pamela S. Schindler. 2006. “ Business Research
    Methods ”. Ninth Edition. McGraw-Hill Inc. New York

Gomes, F. Cardoso. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama.
      Terjemahan. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset

Greenberg, Jerald and Baron, A. Robert. 2000. “ Behaviour in Organizations ”
      Seventh Edition. Prentice-Hall, Inc. Upper Sadle River. New Jersey

Handoko. T. Hani, 2001. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia,
    Yogyakarta : BPFE-UGM

Harini, Agustina. 2002. “Analisis Hubungan Antara Komitmen Karyawan dengan
     Iklim Organisasi dan Performansi Kerja Karyawan “. Jurnal Riset dan
     Manajemen. Mei. Hal: 25-33

Henry Simamora. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Ketiga Cetakan
     Pertama. Yogyakarta: Penerbit Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPKN

Hadari Nawawi, H. 2003. Manajemen Sumber Daya: Untuk Bisnis Yang
     Kompetitif. Cetakan Kelima. Yogyakarta: UGM

Husein Umar. 2002. Metode Riset Perilaku Organisasi. Jakarta: PT. Gramedia
      Pustaka Utama.

Johanes, Temaluru. 2001. “ Hubungan Antara Komitmen Terhadap Organisasi
     dan Faktor-faktor Demografi dengan kepuasan Kerja Karyawan ”.
     Kumpulan Artikel dan Jurnal Psikologi Industri dan Organisasi. Jakarta.
     Hal:449-473.

Kreitner, Robert and Angelo Kinichi. 2003. Organizational Behavior. 5th Edition.
       McGraw Hill Companies, Inc.

Malhotra, Naresh K. 2002. Marketing Research: An Applied Orientation. Second
      Edition. Australia: Prentice Hall.

Mathis, Robert L. and Jackson, John H. 2001. “ Manajemen Sumber Daya
     Manusia ”. Edisi 1. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.
17




Meyer, J.P., N.J. Allen, and C.A. Smith. 1993. Commitment to Organizations
    Occupations : Extension and Test of a There-Component Conceptualization,
    Jurnal of Applied Psychology, 78(4), p:538-551

Mangkunegara, A Prabu. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan.
    Bandung: Penerbit PT Remaja Rosdakarya

Mangkuprawira Safri. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik.
    Cetakan Kedua. Jakarta: Penerbit Ghalia Indonesia

Noe, Robert M. And Mondy, R. Wayne. 2005. Human Resources Management.
     Ninth Edition. Pearson: Prentice Hall

Robbins, S. 2003. Perilaku Organisasi : Konsep, Kontroversi, Aplikasi. Edisi Tiga
     belas. Terjemahan. Jakarta : PT Prenhalindo.

Syafaruddin, Alwi M.S. 2001. “ Keunggulan Kompetitif Melalui SDM ”. Edisi 1.
     Cet. 1. Penerbit BPFE. Yogyakarta

Siswanto Sastrohadiwiryo. 2003. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia:
     Pendekatan Administratif Dan Operasional. Cetakan Kedua. Jakarta:
     Penerbit Bumi Aksara.

Sugiyono. 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta

Saifuddin Azwar. 2000. Reliabilitas Dan Validitas. Edisi Kedua. Yogyakarta:
      Pustaka Pelajar

Suharsimi, Arikunto. 2002. “ Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek ”.
     Jakarta. Penerbit PT. Rineka Cipta. Jakarta.

Santoso Singgih. 2000. Buku Latihan SPSS Dan Parametrik. Jakarta: Penerbit
       PT Elex Media Komputindo.

Singgih, Santoso. 2002. “ Buku Pelatihan SPSS dan Parametrik ”. PT. Elex
       Media Indonesia. Jakarta.

Sutarso,Yudi. 2003 ”Pengaruh aktivitas Relationship Marketing dan Komitmen
       Organisasi pada Perilaku Keanggotaan dalam Organisasi Kemahasiswaan”
       Tesis Sarjana Strata 2. Tak Diterbitkan, Program Pasca Sarjana Universitas
       Gadjah Mada

Zainuddin Sri Kuncoro. 2002 Komitmen organisasi Jurnal komitmen karyawan
      (www.e.psikologi.com/wirausaha)

More Related Content

What's hot

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
MeiKrisnawati1
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee visionMundhakir
 
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
Hendra Hadiwijaya
 
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
eddie Ismantoe
 
Andi rivan musyafir a31108905
Andi rivan musyafir a31108905Andi rivan musyafir a31108905
Andi rivan musyafir a31108905Gaf Fier
 
2
22
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...Lolie Mayranis
 
Makalah 1
Makalah 1Makalah 1
Makalah 1
dwisuryanimore
 
Bab ii detry skripsi
Bab  ii detry skripsiBab  ii detry skripsi
Bab ii detry skripsi
Derby Alfilah
 
Makalah 1 pak_ade[1]
Makalah 1 pak_ade[1]Makalah 1 pak_ade[1]
Makalah 1 pak_ade[1]
L Marliana
 
Tugas rangkuman pertemuan 1 7
Tugas rangkuman pertemuan 1 7Tugas rangkuman pertemuan 1 7
Tugas rangkuman pertemuan 1 7
Susi Susanti
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
riskiaritonang
 
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
Uofa_Unsada
 
Makalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasiMakalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasi
azharialim
 
Makalah evakinkomp2
Makalah evakinkomp2Makalah evakinkomp2
Makalah evakinkomp2
Lisaaa1096
 
UAS bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
UAS   bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...UAS   bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
UAS bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
bayuajinugraha21
 

What's hot (16)

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWA...
 
Employee vision
Employee visionEmployee vision
Employee vision
 
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
Pengaruh quality of work life terhadap person organization fit dan implikasin...
 
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive ...
 
Andi rivan musyafir a31108905
Andi rivan musyafir a31108905Andi rivan musyafir a31108905
Andi rivan musyafir a31108905
 
2
22
2
 
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...
Presentasi KP - PENGARUH ANALISIS JABATAN TERHADAP PENCAPAIN KINERJA KARYAWAN...
 
Makalah 1
Makalah 1Makalah 1
Makalah 1
 
Bab ii detry skripsi
Bab  ii detry skripsiBab  ii detry skripsi
Bab ii detry skripsi
 
Makalah 1 pak_ade[1]
Makalah 1 pak_ade[1]Makalah 1 pak_ade[1]
Makalah 1 pak_ade[1]
 
Tugas rangkuman pertemuan 1 7
Tugas rangkuman pertemuan 1 7Tugas rangkuman pertemuan 1 7
Tugas rangkuman pertemuan 1 7
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1 pdf 22
 
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP DISIPLIN KERJA PADA PT. ASUR...
 
Makalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasiMakalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasi
 
Makalah evakinkomp2
Makalah evakinkomp2Makalah evakinkomp2
Makalah evakinkomp2
 
UAS bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
UAS   bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...UAS   bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
UAS bayu aji nugraha 11140661 7 y msdm tugas uas evaluasi kinerja dan konpe...
 

Viewers also liked

Future technology
Future technologyFuture technology
Future technologyperisalex
 
Miche 2015 Fall Stylebook
Miche 2015 Fall StylebookMiche 2015 Fall Stylebook
Miche 2015 Fall Stylebook
Jennifer Kalleward
 
Google Adwords Campaigns settings
Google Adwords Campaigns settingsGoogle Adwords Campaigns settings
Google Adwords Campaigns settings
Janaradhan Shetty
 
How Businesses Use Facebook
How Businesses Use FacebookHow Businesses Use Facebook
How Businesses Use Facebook
ronjohns
 
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Anita Muhammad
 
Graduation options for your high school student with
Graduation options for your high school student withGraduation options for your high school student with
Graduation options for your high school student withgetubug13
 
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Anita Muhammad
 
ανθρωπινα δικαιωματα
ανθρωπινα δικαιωματαανθρωπινα δικαιωματα
ανθρωπινα δικαιωματαperisalex
 
English recitation
English  recitationEnglish  recitation
English recitation
tricken_edu
 
Memoria descriptiva artempa
Memoria descriptiva artempaMemoria descriptiva artempa
Memoria descriptiva artempa
Yony Flores Tapara
 
Interview: David Dein
Interview: David DeinInterview: David Dein
Interview: David Dein
MissPatelMedia
 
HTML5 / Web APIの上手な使い方
HTML5 / Web APIの上手な使い方HTML5 / Web APIの上手な使い方
HTML5 / Web APIの上手な使い方
Tatsuya Kosuge
 
Google Adwords Ad Copies Tips & Types
Google Adwords Ad Copies Tips & TypesGoogle Adwords Ad Copies Tips & Types
Google Adwords Ad Copies Tips & TypesJanaradhan Shetty
 
How Google Re-Marketing Works
How Google Re-Marketing WorksHow Google Re-Marketing Works
How Google Re-Marketing WorksJanaradhan Shetty
 

Viewers also liked (20)

Mi vidaaaaa
Mi vidaaaaaMi vidaaaaa
Mi vidaaaaa
 
Future technology
Future technologyFuture technology
Future technology
 
Kak ija
Kak ijaKak ija
Kak ija
 
Miche 2015 Fall Stylebook
Miche 2015 Fall StylebookMiche 2015 Fall Stylebook
Miche 2015 Fall Stylebook
 
Google Adwords Campaigns settings
Google Adwords Campaigns settingsGoogle Adwords Campaigns settings
Google Adwords Campaigns settings
 
negeri selati
negeri selatinegeri selati
negeri selati
 
How Businesses Use Facebook
How Businesses Use FacebookHow Businesses Use Facebook
How Businesses Use Facebook
 
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
 
Graduation options for your high school student with
Graduation options for your high school student withGraduation options for your high school student with
Graduation options for your high school student with
 
Summer catalog
Summer catalogSummer catalog
Summer catalog
 
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
Topik4pengetahuanasasdalamsenivisual 110913001702-phpapp01
 
El football es
El football esEl football es
El football es
 
ανθρωπινα δικαιωματα
ανθρωπινα δικαιωματαανθρωπινα δικαιωματα
ανθρωπινα δικαιωματα
 
Su 4
Su 4Su 4
Su 4
 
English recitation
English  recitationEnglish  recitation
English recitation
 
Memoria descriptiva artempa
Memoria descriptiva artempaMemoria descriptiva artempa
Memoria descriptiva artempa
 
Interview: David Dein
Interview: David DeinInterview: David Dein
Interview: David Dein
 
HTML5 / Web APIの上手な使い方
HTML5 / Web APIの上手な使い方HTML5 / Web APIの上手な使い方
HTML5 / Web APIの上手な使い方
 
Google Adwords Ad Copies Tips & Types
Google Adwords Ad Copies Tips & TypesGoogle Adwords Ad Copies Tips & Types
Google Adwords Ad Copies Tips & Types
 
How Google Re-Marketing Works
How Google Re-Marketing WorksHow Google Re-Marketing Works
How Google Re-Marketing Works
 

Similar to 1210 emanuel rangkuman

PPT SEMPRO - LARISSA.pptx
PPT SEMPRO - LARISSA.pptxPPT SEMPRO - LARISSA.pptx
PPT SEMPRO - LARISSA.pptx
DISensor
 
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANPENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANYuka Yuka Aya
 
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANPENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANZulla Jolie
 
PPT SEMPRO AGUSS.pptx
PPT SEMPRO AGUSS.pptxPPT SEMPRO AGUSS.pptx
PPT SEMPRO AGUSS.pptx
ArisMuzhiatIllahi1
 
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptxPPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
rusli83
 
Revie chichi 2020 net + jurnal
Revie chichi 2020 net + jurnalRevie chichi 2020 net + jurnal
Revie chichi 2020 net + jurnal
Agus Melas Agues
 
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptxppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
riki304599
 
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & KompensasiTugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Nicky Hikmat
 
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
andy692840
 
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptxSLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
AdiSandi2
 
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
Immawan Awaluddin
 
Makalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi IndonesiaMakalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi Indonesia
Yesica Adicondro
 
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...harysbg
 
Slide Proposal.pptx
Slide Proposal.pptxSlide Proposal.pptx
Slide Proposal.pptx
Yulendradinata92
 
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
DelvinaAudina
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
NouvalAbdulAziz
 
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI  TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI  TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
Aktfe Ummy
 
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
Meisya43
 
Uts pak ade2
Uts pak ade2Uts pak ade2
Uts pak ade2
Saprudin92
 
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logikaMakalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
AgungLogika
 

Similar to 1210 emanuel rangkuman (20)

PPT SEMPRO - LARISSA.pptx
PPT SEMPRO - LARISSA.pptxPPT SEMPRO - LARISSA.pptx
PPT SEMPRO - LARISSA.pptx
 
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANPENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
 
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWANPENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
PENGARUH MOTIVASI DAN PENILAIAN PRESTASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN
 
PPT SEMPRO AGUSS.pptx
PPT SEMPRO AGUSS.pptxPPT SEMPRO AGUSS.pptx
PPT SEMPRO AGUSS.pptx
 
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptxPPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
PPT SIDANG FITRI ALVIONITA.pptx
 
Revie chichi 2020 net + jurnal
Revie chichi 2020 net + jurnalRevie chichi 2020 net + jurnal
Revie chichi 2020 net + jurnal
 
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptxppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
ppt Pengaruh gaya Kepemipinan alam Lingkungan Kerja.pptx
 
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & KompensasiTugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
Tugas 1 Makalah Evaluasi Kinerja & Kompensasi
 
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
6. 1) Jajang Sutija, 2) Sugiyanto_Direvisi. docx (2) (1).docx
 
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptxSLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
SLIDE SIDANG SKRIPSI AZIS.pptx
 
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
pengaruh pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia dalam rangka menigkat...
 
Makalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi IndonesiaMakalah kinerja operasi Indonesia
Makalah kinerja operasi Indonesia
 
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
Pengaruh kualitas kehidupan kerja terhadap kinerja pegawai pada bank rakyat i...
 
Slide Proposal.pptx
Slide Proposal.pptxSlide Proposal.pptx
Slide Proposal.pptx
 
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
42124-Article Text-66987-1-10-20210722.pdf
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi 1
 
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI  TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI  TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA KA...
 
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
20221_2020_PS55_PP-5A_11_7_198008082003122002_1.pptx
 
Uts pak ade2
Uts pak ade2Uts pak ade2
Uts pak ade2
 
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logikaMakalah bab uas noor hidayat agung logika
Makalah bab uas noor hidayat agung logika
 

1210 emanuel rangkuman

  • 1. PENGARUH KOMITMEN KARYAWAN TERHADAP PRESTASI KERJA BAGIAN PRODUKSI PADA PT. YOEL TRICITRA TEKNIK DI SURABAYA RANGKUMAN SKRIPSI Oleh : EMMANUEL AJI NUGROHO 2001210298 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2008
  • 2. PENGESAHAN SKRIPSI Nama : Emmanuel Aji Nugroho Tempat, Tanggal Lahir : Sidoarjo, 21 Desember 1982 N.I.M : 2001210298 Jurusan : Manajemen Program Pendidikan : Strata 1 Konsentrasi : Manajemen Sumber Daya Manusia Judul : PENGARUH KOMITMEN KARYAWAN TERHADAP PRESTASI KERJA BAGIAN PRODUKSI PADA PT. YOEL TRICITRA TEKNIK DI SURABAYA Disetujui dan diterima baik oleh : Dosen Pembimbing, Co.Dosen Pembimbing, Tanggal :………………… Tanggal : ......................... Laila Saleh, S.Psi., M.MT. Bagus Suminnar, SE., S.Psi., M.M. Ketua Jurusan Manajemen Tanggal :………………… Drs. Ec. HERIZON, M.Si.
  • 3. 1 1. Latar Belakang Masalah Dalam persaingan dunia usaha yang semakin tinggi saat ini, perusahaan harus dapat mengembangkan dan mengolah berbagai sumber daya yang dimilikinya, antara lain sumber daya manusia. Manusia memegang peranan penting karena semua kegiatan perusahaan direncanakan, dikelola dan dikendalikan dengan kemampuan manusia. Walaupun adakalanya beberapa kegiatan dijalankan dengan memanfaatkan mesin-mesin maupun alat-alat tertentu, namun peranan manusia masihlah dominan dalam keberhasilan di perusahaan. Penelitian ini berusaha untuk menguji pengaruh faktor-faktor yang mempengaruhi komitmen karyawan yang meliputi commitment affective, commitment normative, commitment continuance. Menurut Porter dan Mowday dalam Zainuddin (2002, e-psikologi.com) komitmen organisasi didefinisikan sebagai kekuatan yang bersifat relatif dari individu dalam mengidentifikasikan keterlibatan dirinya dalam organisasi. Dan untuk faktor prestasi kerja menurut Achmad (2002:35) Cascio sistem pengukuran dan penilaian ini dapat mendukung secara langsung tujuan organisasi perusahaan melalui kinerja dan produktivitas karyawan. Demikian pula yang terjadi pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya, dimana perusahaan ini merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang pengolahan agar mampu terus berkembang di masa depan. Keefektifan dan keefisiensian dalam memanfaatkan berbagai sumber daya yang dimiliki menjadi tuntutan agar dapat bersaing. Salah satu sumber daya yang berperan penting dalam pencapaian tujuan perusahaan adalah sumber daya manusia, karena
  • 4. 2 semua aktivitas serta kelangsungan hidup perusahaan dikendalikan oleh para karyawan perusahaan. Oleh karena itu komitmen karyawan pada organisasi selayaknya mendapat perhatian serius dari perusahaan. Karena melalui komitmen tersebut diharapkan karyawan mampu menghasilkan prestasi kerja tinggi bagi karyawan dan bagi perusahaan. Berdasarkan uraian latar belakang tersebut, maka penulis tertarik untuk mengadakan penelitian yang berjudul, “Pengaruh Komitmen Karyawan Terhadap Prestasi Kerja Bagian produksi Pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. 2. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang permasalahan yang diungkapkan, maka rumusan masalah dalam penelitian ini dirumuskan sebagai berikut : 1. Apakah komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative commitment secara simultan berpengaruh terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya? 2. Apakah komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative commitment secara parsial berpengaruh terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya? 3. Tujuan Penelitian Sesuai dengan rumusan masalah, maka tujuan dari penelitian adalah : 1. Untuk mengetahui pengaruh simultan variabel komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative
  • 5. 3 commitment terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. 2. Untuk mengetahui pengaruh parsial variabel komitmen karyawan yang meliputi affective commitment, continuance commitment, dan normative commitment terhadap prestasi kerja pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. 4. Manfaat Penelitian Dari penelitian ini diharapkan akan diperoleh beberapa manfaat sebagai berikut : 1. Bagi perusahaan Sebagai manfaat untuk menambah sumbangan informasi di dalam memecahkan masalah yang ada di perusahaan serta memberikan masukan bagi perusahaan dalam rangka memperbaiki sumber daya manusia pada khususnya mengenai komitmen dan prestasi kerja. 2. Bagi STIE Perbanas Bisa bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan bagi mahasiswa STIE Perbanas dalam bidang Manajemen Sumber Daya Manusia, khususnya mengenai komitmen karyawan dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. 3. Bagi Peneliti Sebagai media dalam menerapkan pengetahuan teoritis yang pernah diperoleh di bangku kuliah pada dunia usaha nyata serta melatih diri di dalam menganalisa masalah pemecahannya.
  • 6. 4 5. Penelitian Terdahulu Penelitian mengenai komitmen karyawan sebelumnya pernah dilakukan oleh Harini Agustina pada tahun 2002 berjudul “Analisis Hubungan Antara Komitmen Karyawan Dengan Iklim Organisasi Dan Performansi Kerja Karyawan”. Penelitian ini mencoba untuk mengkaji lebih jauh pengaruh faktor unit corporate dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk. Populasi dalam penelitian ini adalah unit corporate dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk. Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif dan metode statistik regresi linier berganda. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa iklim organisasi berpengaruh terhadap performansi kerja karyawan unit corporate dan divisi network PT. Telkom Indonesia Tbk. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk menunjukkan bahwa faktor utama Komitmen Karyawan dan Iklim Organisasi adalah dengan harapan karyawan bisa menimbulkan perilaku positif karyawan terhadap perusahaan yang berdampak timbulnya performansi kerja karyawan. Adapun persamaan dan perbedaan dari penelitian sekarang dengan penelitian sebelumnya yaitu : a. Persamaan Teknik pengumpulan data yang digunakan penelitian terdahulu dan penelitian sekarang yaitu melalui penyebaran kuesioner kepada responden. Metode pengukuran data yang digunakan sama-sama menggunakan skala Likert. Metode analisis data pada penelitian kedua sama-sama menggunakan uji F, determinasi (r) dan uji t
  • 7. 5 b. Perbedaan Obyek dan subjek penelitian yang berbeda. Pada penelitian yang terdahulu obyeknya adalah PT Telkom Indonesia Tbk. Sedangkan obyek penelitian sekarang seluruh karyawan pada bagian produksi pada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. Variabel independen penelitian sekarang hanya menggunakan komitmen karyawan yang meliputi: affective commitment (X1), continuance commitment (X2), dan normative commitment (X3). sedangkan pada penelitian terdahulu variabel independen penelitiannya terdiri dari komitmen karyawan (X1), dan iklim organisasi (X2). 6. Identifikasi Variabel Variabel-variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Variabel tergantung (Y), yaitu : Prestasi Kerja (Y) 2. Variabel bebas (X), yaitu : Komitmen Karyawan a. Affective Commitment (X1) b. Continuance Commitment (X2) c. Normative Commitment (X3)
  • 8. 6 7. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel a. Definisi Operasional Adapun definisi operasional dari masing-masing variabel yaitu sebagai berikut : 1. Variabel tergantung (Y) yaitu Prestasi Kerja Merupakan pendapat responden tentang cara mengukur kontribusi-kontribusi dari individu-individu anggota organisasi kepada organisasinya. 2. Variabel tergantung (X) yaitu komitmen karyawan . Komitmen karyawan pada organisasi adalah pendapat karyawan mengenai keinginan untuk mengidentifikasikan dirinya dan melibatkan diri dengan organisasinya serta enggan meninggalkan. b. Pengukuran Variabel Skala pengukuran variabel yang dipakai adalah skala Likert, yaitu dengan memberikan skala pada masing-masing point jawaban dari pernyataan yang diajukan, dalam penelitian ini menggunakan skala pengukuran interval yang merentang mulai dari skala 1 hingga skala 5, yang digunakan untuk mengukur variabel yang dijabarkan dalam komponen terukur kemudian dijadikan titik tolak untuk menyusun item pertanyaan yang kemudian dijawab responden. Untuk mencari nilai dari masing-masing responden dilakukan dengan cara menjumlahkan nilai jawaban kuesioner masing-masing variabel dan dibagi dengan banyaknya jumlah nilai kelas sehingga diperoleh nilai mean. Nilai mean tersebut dimasukkan ke dalam kelas-kelas dimana penentuan intervalnya menggunakan rumus berikut :
  • 9. 7 Nilai Tertinggi − Nilai Terendah 5 − 1 Interval Kelas = = = 0 .8 Jumlah Kelas 5 Bagi analisis kuantitatif jawaban responden diukur dengan yang di beri skor satu sampai lima, dimana semakin tinggi skor berarti semakin baik atau makin tinggi indikator tersebut. Variabel yang diukur adalah komitmen karyawan dan prestasi kerja karyawan. Interval kelas dan kategori penilaian variabel dijelaskan seperti pada tabel 3.1 sebagai berikut : KATEGORI MEAN FAVORABLE DARI VARIABEL BEBAS (X) DAN TERIKAT (Y) Interval Kategori Favorable Kategori Unfavorable 4,21 < a ≤ 5,00 Sangat setuju nilai = 5 Sangat setuju nilai = 1 3,41 < a ≤ 4,20 Setuju nilai = 4 Setuju nilai = 2 2,61 < a ≤ 3,40 Netral nilai = 3 Netral nilai = 3 1,81 < a ≤ 2,60 Tidak setuju nilai = 2 Tidak setuju nilai = 4 1,00 < a ≤ 1,80 Sangat tidak setuju nilai = 1 Sangat tidak setuju nilai = 5 Sumber: Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis 2003 8. Populasi, Teknik Sampling dan Jumlah Sampel a. Populasi Menurut Azwar (2007:77), dalam penelitian sosial, populasi didefinisikan sebagai kelompok subjek yang hendak dikenai generalisasi hasil penelitian. Peneliti yang hendak menerapkan hasil penelitiannya pada suatu populasi harus menentukan lebih dahulu karakteristik populasinya secara jelas sebelum menentukan cara-cara pengambilan sampelnya. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya.
  • 10. 8 b. Teknik Sampling Menurut Sugiyono (2006:56), teknik sampling adalah teknik pengambilan sampel yang akan digunakan dalam penelitian. Penelitian ini menggunakan teknik Purposive Sampling (Sugiyono, 2006:60), yaitu teknik pengambilan sampel yang ditetapkan dengan syarat-syarat tertentu. Adapun syarat karyawan yang berhak dijadikan sampel adalah karyawan dengan status karyawan tetap pada perusahaan PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. c. Sampel Sampel adalah sebagian dari populasi. Karena merupakan bagian dari populasi, tentulah sampel harus memiliki ciri-ciri yang dimiliki oleh populasinya. (Azwar, 2007:79). Sampel dalam penelitian ini adalah sebagian karyawan PT. YOEL TRICITRA TEKNIK yaitu pada bagian produksi yang seluruhnya berjumlah 65 orang sehingga dari jumlah tersebut, jumlah karyawan yang berhak menjadi sampel ditentukan sebesar 56 orang.
  • 11. 9 KISI-KISI KUESIONER No. No Variabel Indikator Jumlah Keterangan Pernyataan 1. Komitmen A. Affective Commitment (X1) 1,2,3,4,5*,6 8 Karyawan *,7,8 (X) B. Continuance Commitment (X2) 9,10,11,12, 8 Replikasi 13,14*,15, kuesioner 16 Fariz Frizal C. Normative Commitment (X3) 17,18,19*,2 8 (2006) 0,21,22*, 23,24 Sub Total 24 2. Prestasi A. Quantity of work 25 1 Kerja (Y) B. Quality of work 26 1 C. Job knowledge 27 1 Replikasi D. Creativeness 28 1 kuesioner Ety Puji E. Cooperation 29 1 Rahmawaty F. Dependability 30 1 (2005) G. Initiative 31 1 H. Personal qualities 32 1 Sub Total 8 Grand Total 32 9. Data dan Metode Pengumpulan Data a. Data Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Data Primer, merupakan data yang diperoleh secara langsung dari sumber data melalui observasi dengan membagikan kuesioner untuk mendapatkan tanggapan dari responden.
  • 12. 10 b. Metode Pengumpulan Data Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan melalui teknik penyebaran kuesioner dalam bentuk angket. Kuesioner tersebut terdiri dari pertanyaan yang bersifat terbuka dan pertanyaan yang bersifat tertutup. Pertanyaan yang bersifat terbuka digunakan untuk mengetahui identitas responden, misalnya jenis kelamin, usia, status responden, golongan atau jabatan dan jenjang pendidikan. Sedangkan pertanyaan yang bersifat tertutup (pernyataan), dinyatakan persepsi responden terhadap variabel-variabel yang akan diuji yaitu variabel komitmen karyawan dan prestasi kerja. Untuk mencari nilai dari masing-masing responden dilakukan dengan cara menjumlahkan nilai jawaban kuesioner masing-masing variabel dan dibagi dengan banyaknya jumlah nilai kelas sehingga diperoleh nilai mean. Nilai mean tersebut dimasukkan ke dalam kelas-kelas dimana penentuan intervalnya menggunakan rumus berikut : Nilai Tertinggi − Nilai Terendah 5 − 1 Interval Kelas = = = 0 .8 Jumlah Kelas 5 Bagi analisis kuantitatif jawaban responden diukur dengan yang di beri skor satu sampai lima, dimana semakin tinggi skor berarti semakin baik atau makin tinggi indikator tersebut. Variabel yang diukur adalah komitmen karyawan dan prestasi kerja karyawan. Interval kelas dan kategori penilaian variabel dijelaskan seperti pada tabel berikut :
  • 13. 11 KATEGORI MEAN FAVORABLE DARI VARIABEL BEBAS (X) DAN TERIKAT (Y) Interval Kategori Favorable Kategori Unfavorable 4,21 < a ≤ 5,00 Sangat setuju nilai = 5 Sangat setuju nilai = 1 3,41 < a ≤ 4,20 Setuju nilai = 4 Setuju nilai = 2 2,61 < a ≤ 3,40 Netral nilai = 3 Netral nilai = 3 1,81 < a ≤ 2,60 Tidak setuju nilai = 2 Tidak setuju nilai = 4 1,00 < a ≤ 1,80 Sangat tidak setuju nilai = 1 Sangat tidak setuju nilai = 5 Sumber: Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis 2003 c. Pembahasan Berdasarkan hasil penelitian yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh affective commitment (X1), continuance commitment (X2) dan normative commitment (X3) terhadap prestasi kerja karyawan (Y), maka penelitian ini mendapatkan hasil sebagai berikut : Hipotesis pertama penelitian ini yang berbunyi Komitmen karyawan yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative Commitment secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya terbukti kebenarannya. Hal ini dapat dilihat dengan hasil uji F dimana didapatkan Fhitung > Ftabel ,(19,530 > 2,78) dengan signifikansi sebesar 0,000 (p < 0,05) yang berarti bahwa H0 ditolak atau dengan kata lain secara bersama-sama variabel bebas dalam penelitian ini yang terdiri dari affective commitment (X1), continuance commitment (X2) dan normative commitment (X3) berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat yaitu prestasi kerja karyawan (Y). Hasil penelitian ini sejalan dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso,
  • 14. 12 2003) yang menyatakan bahwa komitmen organisasional merupakan keterikatan karyawan sebuah organisasi dan keterikatan itu terjadi oleh alasan yang berbeda- beda yaitu karena (1) ia mau tetap didalam organisasi (affective commitment), (2) ia terpaksa tinggal didalam organisasi (continuance commitment), (3) atau karena ia seharusnya tetap didalam organisasi (normative commitment). Penelitian ini juga menunjukkan kemampuan ketiga variabel bebas yang terdiri dari affective commitment (X1), continuance commitment (X2) dan normative commitment (X3) untuk menerangkan 53,8% dari besarnya prestasi kerja. Kemampuan gabungan dari ketiga variabel ini dalam menerangkan prestasi kerja tergolong besar karena mampu menerangkan lebih dari separuh terjadinya prestasi kerja di PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya. Hipotesis kedua penelitian ini yang menyatakan bahwa Komitmen karyawan yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative Commitment secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya hampir semua terbukti kebenarannya. Hal ini dapat dilihat dari hasil perhitungan uji signifikansi pengaruh parsial dimana hasilnya yaitu : 1) Variabel continuance commitment (X2) dengan hasil thitung > ttabel (2,458 > 2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,017 (p < 0,05), maka H0 ditolak atau dengan kata lain bahwa secara parsial Continuance commitment (X2) berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Hasil ini sejalan dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso, 2003) yang menyatakan bahwa kuatnya hasrat seseorang untuk tetap bekerja pada
  • 15. 13 organisasi karena ia membutuhkannya dan tidak mampu berbuat lain, termasuk pertimbangan yang berdasarkan kerugian yang dihadapi karyawan jika ia meninggalkan organisasi, akan secara otomatis mendorong terciptanya prestasi kerja dari karyawan yang bersangkutan pada perusahaan tersebut. 2) Variabel Normative commitment (X3) memiliki hasil thitung > ttabel (6,150 > 2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,000 (p < 0,05), maka H0 ditolak atau dengan kata lain bahwa secara parsial Normative commitment (X3) berpengaruh signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Temuan hasil penelitian ini sejalan dengan pendapat Allen dan Meyer (dalam Yudi Sutarso, 2003) bahwa komitmen normatif adalah keinginan yang kuat dari seseorang untuk meneruskan pekerjaannya karena dia merasa berkewajiban dan bertanggungjawab untuk bekerja demi perusahaannya. Kewajiban dan tanggung jawab yang diemban seorang karyawan terhadap perusahaan mencakup pula kewajiban dan tanggung jawab untuk mencetak prestasi kerja yang sesuai dengan keinginan dan tujuan perusahaan. Dari ketiga dimensi komitmen organisasional, maka Variabel affective commitment (X1) pada penelitian ini memiliki hasil thitung < ttabel (0,698 < 2,007) dengan angka signifikansi sebesar 0,489 (p > 0,05), maka H0 diterima dan H1 ditolak atau dengan kata lain bahwa secara parsial affective commitment (X1) berpengaruh tidak signifikan terhadap prestasi kerja karyawan (Y). Hal ini sejalan dengan pendapat dari Allen dan Meyer (1990) yang mengatakan bahwa affective commitment; yaitu komitmen pada organisasi yang didasari pertimbangan adanya kecocokan nilai-nilai pribadi dengan organisasi. Nilai-nilai pribadi seorang
  • 16. 14 karyawan sulit cocok dengan nilai-nilai yang dikehendaki oleh organisasi sehingga affective commitment cenderung kurang berpengaruh terhadap prestasi kerja karyawan. 10. Kesimpulan Setelah melakukan penelitian dan pembahasan, maka penelitian ini mendapatkan hasil sebagai berikut. 1. Hipotesis pertama penelitian ini yang menyatakan “Komitmen karyawan yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative Commitment secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya” terbukti kebenarannya. 2. Hipotesis kedua penelitian ini yang menyatakan “Komitmen karyawan yang meliputi Affective Commitment, Continuance Commitment, dan Normative Commitment secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap prestasi kerja karyawan pada bagian produksi PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya” terbukti kebenarannya, kecuali pada variabel affective commitment, dimana pengaruhnya tidak signifikan terhadap prestasi kerja. 11. Keterbatasan Penelitian 1. Penelitian ini hanya mengobservasi satu perusahaan industri listrik, khususnya pabrikasi panel listrik, yaitu PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya sehingga hasil penelitian sulit diterapkan bagi perusahaan lain yang sejenis maupun yang berjenis perusahaan jasa.
  • 17. 15 2. Penelitian ini dilakukan hanya mengobservasi karyawan bagian produksi sehingga tidak meninjau komitmen karyawan pada karyawan pada umumnya. 12. Saran Untuk penelitian selanjutnya, maka berdasarkan hasil penelitian ini dapat dikemukakan saran-saran sebagai berikut. 1. Kepada PT. YOEL TRICITRA TEKNIK di Surabaya hendaknya meninjau kembali sudut pandang komitmen karyawan yang ada, karena khususnya pada penelitian ini yaitu affective commitment berpengaruh tidak signifikan pada prestasi kerja karyawan, yaitu agar komitmen afektif para karyawan dirangsang lebih jauh agar lebih mampu memacu prestasi dalam bekerja. 2. Kepada peneliti di kemudian hari yang hendak mengadakan penelitian hampir serupa dengan penelitian ini agar mengobservasi juga sampel dari beberapa perusahaan sekaligus agar hasil yang diperoleh mampu digeneralisasikan pada perusahaan mana pun.
  • 18. 16 DAFTAR RUJUKAN Achmad S Ruky. 2002. Sistem Manajemen Kinerja. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama Cooper, Donald R. and C. Pamela S. Schindler. 2006. “ Business Research Methods ”. Ninth Edition. McGraw-Hill Inc. New York Gomes, F. Cardoso. 2000. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama. Terjemahan. Yogyakarta: Penerbit Andi Offset Greenberg, Jerald and Baron, A. Robert. 2000. “ Behaviour in Organizations ” Seventh Edition. Prentice-Hall, Inc. Upper Sadle River. New Jersey Handoko. T. Hani, 2001. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Yogyakarta : BPFE-UGM Harini, Agustina. 2002. “Analisis Hubungan Antara Komitmen Karyawan dengan Iklim Organisasi dan Performansi Kerja Karyawan “. Jurnal Riset dan Manajemen. Mei. Hal: 25-33 Henry Simamora. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Ketiga Cetakan Pertama. Yogyakarta: Penerbit Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPKN Hadari Nawawi, H. 2003. Manajemen Sumber Daya: Untuk Bisnis Yang Kompetitif. Cetakan Kelima. Yogyakarta: UGM Husein Umar. 2002. Metode Riset Perilaku Organisasi. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. Johanes, Temaluru. 2001. “ Hubungan Antara Komitmen Terhadap Organisasi dan Faktor-faktor Demografi dengan kepuasan Kerja Karyawan ”. Kumpulan Artikel dan Jurnal Psikologi Industri dan Organisasi. Jakarta. Hal:449-473. Kreitner, Robert and Angelo Kinichi. 2003. Organizational Behavior. 5th Edition. McGraw Hill Companies, Inc. Malhotra, Naresh K. 2002. Marketing Research: An Applied Orientation. Second Edition. Australia: Prentice Hall. Mathis, Robert L. and Jackson, John H. 2001. “ Manajemen Sumber Daya Manusia ”. Edisi 1. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.
  • 19. 17 Meyer, J.P., N.J. Allen, and C.A. Smith. 1993. Commitment to Organizations Occupations : Extension and Test of a There-Component Conceptualization, Jurnal of Applied Psychology, 78(4), p:538-551 Mangkunegara, A Prabu. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Penerbit PT Remaja Rosdakarya Mangkuprawira Safri. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Cetakan Kedua. Jakarta: Penerbit Ghalia Indonesia Noe, Robert M. And Mondy, R. Wayne. 2005. Human Resources Management. Ninth Edition. Pearson: Prentice Hall Robbins, S. 2003. Perilaku Organisasi : Konsep, Kontroversi, Aplikasi. Edisi Tiga belas. Terjemahan. Jakarta : PT Prenhalindo. Syafaruddin, Alwi M.S. 2001. “ Keunggulan Kompetitif Melalui SDM ”. Edisi 1. Cet. 1. Penerbit BPFE. Yogyakarta Siswanto Sastrohadiwiryo. 2003. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia: Pendekatan Administratif Dan Operasional. Cetakan Kedua. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara. Sugiyono. 2003. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta Saifuddin Azwar. 2000. Reliabilitas Dan Validitas. Edisi Kedua. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Suharsimi, Arikunto. 2002. “ Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek ”. Jakarta. Penerbit PT. Rineka Cipta. Jakarta. Santoso Singgih. 2000. Buku Latihan SPSS Dan Parametrik. Jakarta: Penerbit PT Elex Media Komputindo. Singgih, Santoso. 2002. “ Buku Pelatihan SPSS dan Parametrik ”. PT. Elex Media Indonesia. Jakarta. Sutarso,Yudi. 2003 ”Pengaruh aktivitas Relationship Marketing dan Komitmen Organisasi pada Perilaku Keanggotaan dalam Organisasi Kemahasiswaan” Tesis Sarjana Strata 2. Tak Diterbitkan, Program Pasca Sarjana Universitas Gadjah Mada Zainuddin Sri Kuncoro. 2002 Komitmen organisasi Jurnal komitmen karyawan (www.e.psikologi.com/wirausaha)