SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
MENU SEHAT       [MORINDA PORRIDGE

                         BUBUR MORINDA/Morinda Porridge
                                   Oleh: Ragil Kasianto NP
                                E_mail : rknitiputro@gmail.com




A. Bahan :
    1. 2 Buah Mengkudu/pace masak
    2. 4 Sendok gula pasir/2 butir gula batu
    3. 4 Sendok susu skim atau milo (Sesuai selera)
    4. 2 Sendok madu

B. Cara Membuat:
   Buah pace masak dikupas kemudian diblender/dihaluskan bersama dengan
   bahan yang lain. Tidak perlu ditambah air karena 4 bahan tersebut dengan
   sendirinya menjadi lembek. Diamkan 10 menit agar mengendap. Bubur
   Morinda siap disajikan. Cukup mudah kan?

C. Cara Penyajian :
    1. Dapat disantap seperti jenis bubur lain (setiap saat)
    2. Untuk Pengobatan: santap/sajikan tiap pagi, siang dan malam sebelum
       tidur masing-masing 1 mangkok/ukuran 2 buah pace.
    3. Untuk terapi/menu sehat: makan/santap BUBUR MORINDA tiap pagi atau
       malam sebelum tidur.

D. Khasiat Bubur Morinda
   Banyak ahli telah sepakat bahwa buah pace/mengkudu atau noni memiliki
   berbagai khasiat dan manfaat bagi kesehatan serta kandungan scopoletin,

        healtylife | Confidential
MENU SEHAT       [MORINDA PORRIDGE

serotin, damnacantal, athraquinon. Perpaduan bahan menjadikan Bubur
Morinda memiliki manfaat/khasiat antara lain:

   1. Meningkatkan kekebalan tubuh
   2. Menyehatkan kelenjar theroid
   3. Mencegah pembengkakan prostat
   4. Mengurangi rasa nyeri saat haid/dilepen
   5. Kejang, asma (gangguan pernafasan
   6. Melembutkan kulit
   7. Meningkatkan daya kosentrasi (daya ingat)
   8. Sebagai anti bakteri yang menyebabkan infeksi jantung.
   9. Meningkatkan daya seksual/lemah syahwat
Menurut Dr. Neil Solomon, sedikitnya ada 22 jenis penyakit yang dapat
disembuhkan dengan pace. Tunggu apa lagi segera konsumsi
Morinda………….mudah…cepat dan ….SEHAT BUGAR SEPANJANG TAHUN………..

Di persembahkan oleh healtylife




    healtylife | Confidential

More Related Content

What's hot

Menu Sehat Untuk Ramadhan
Menu Sehat Untuk RamadhanMenu Sehat Untuk Ramadhan
Menu Sehat Untuk Ramadhanzipiklan
 
Presentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiPresentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiYuni Ratnasari
 
Tips Pemakanan Pesakit Darah Tinggi
Tips Pemakanan Pesakit Darah TinggiTips Pemakanan Pesakit Darah Tinggi
Tips Pemakanan Pesakit Darah TinggiHCY 7102
 
My diet menu
My diet menuMy diet menu
My diet menuEnFaza1
 
pemakanan dan pengurusan sajian
pemakanan dan pengurusan sajianpemakanan dan pengurusan sajian
pemakanan dan pengurusan sajiannurulo
 
Cara Sehat dengan Makanan Luar Rumah
Cara Sehat dengan Makanan Luar RumahCara Sehat dengan Makanan Luar Rumah
Cara Sehat dengan Makanan Luar RumahBINARAGA.NET
 
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)Zyda Aziz
 
Pengolahan Makanan Cepat Saji
Pengolahan Makanan Cepat SajiPengolahan Makanan Cepat Saji
Pengolahan Makanan Cepat SajiMahdaViqia
 
membuat sop buah
membuat sop buahmembuat sop buah
membuat sop buahRisa Firsta
 
pembuatan Ice cream
pembuatan Ice creampembuatan Ice cream
pembuatan Ice creamFMM_16
 
Simple thing for healthier live
Simple thing for healthier liveSimple thing for healthier live
Simple thing for healthier liveobedada
 
Artikel makanan sehat
Artikel makanan sehatArtikel makanan sehat
Artikel makanan sehatRus Mala
 
Bahan dan bumbu dapur
Bahan dan bumbu dapurBahan dan bumbu dapur
Bahan dan bumbu dapurAiNurhayati10
 
KHB TING 2 - Bab 4 Masakan
KHB TING 2 - Bab 4 MasakanKHB TING 2 - Bab 4 Masakan
KHB TING 2 - Bab 4 MasakanZasni @ Zaxx
 

What's hot (20)

Menu Sehat Untuk Ramadhan
Menu Sehat Untuk RamadhanMenu Sehat Untuk Ramadhan
Menu Sehat Untuk Ramadhan
 
Dampak makanan instan
Dampak makanan instanDampak makanan instan
Dampak makanan instan
 
Presentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat sajiPresentasi kartul makanan cepat saji
Presentasi kartul makanan cepat saji
 
Tips Pemakanan Pesakit Darah Tinggi
Tips Pemakanan Pesakit Darah TinggiTips Pemakanan Pesakit Darah Tinggi
Tips Pemakanan Pesakit Darah Tinggi
 
My diet menu
My diet menuMy diet menu
My diet menu
 
pemakanan dan pengurusan sajian
pemakanan dan pengurusan sajianpemakanan dan pengurusan sajian
pemakanan dan pengurusan sajian
 
Cara Sehat dengan Makanan Luar Rumah
Cara Sehat dengan Makanan Luar RumahCara Sehat dengan Makanan Luar Rumah
Cara Sehat dengan Makanan Luar Rumah
 
Kerupuk Tahu
Kerupuk TahuKerupuk Tahu
Kerupuk Tahu
 
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)
Bab 4 masakan 4.2.1 (maksud hidangan sepinggan lengkap)
 
Pengolahan Makanan Cepat Saji
Pengolahan Makanan Cepat SajiPengolahan Makanan Cepat Saji
Pengolahan Makanan Cepat Saji
 
cover bagus
cover baguscover bagus
cover bagus
 
membuat sop buah
membuat sop buahmembuat sop buah
membuat sop buah
 
Belalang
BelalangBelalang
Belalang
 
pembuatan Ice cream
pembuatan Ice creampembuatan Ice cream
pembuatan Ice cream
 
Simple thing for healthier live
Simple thing for healthier liveSimple thing for healthier live
Simple thing for healthier live
 
Kwu bola kentang
Kwu bola kentangKwu bola kentang
Kwu bola kentang
 
daun singkong
daun singkongdaun singkong
daun singkong
 
Artikel makanan sehat
Artikel makanan sehatArtikel makanan sehat
Artikel makanan sehat
 
Bahan dan bumbu dapur
Bahan dan bumbu dapurBahan dan bumbu dapur
Bahan dan bumbu dapur
 
KHB TING 2 - Bab 4 Masakan
KHB TING 2 - Bab 4 MasakanKHB TING 2 - Bab 4 Masakan
KHB TING 2 - Bab 4 Masakan
 

Similar to Bubur morinda 2

Potensi desa titian resak
Potensi desa titian resakPotensi desa titian resak
Potensi desa titian resakuyun08
 
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 H
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 HHerbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 H
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 HRegina Chalid
 
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptxMATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptxJennieBoboy
 
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...Firlita Nurul Kharisma
 
Contoh KIR SMP
Contoh KIR SMPContoh KIR SMP
Contoh KIR SMPnabilads
 
Tak sekedar sayur dan buah
Tak sekedar sayur dan buahTak sekedar sayur dan buah
Tak sekedar sayur dan buahobedada
 
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannya
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannyaPengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannya
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannyaIntan Lestari
 
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.ppt
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.pptmakanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.ppt
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.pptmelbrymel
 
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade rai
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade raimenu fitness agar badan bugar sehat ala ade rai
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade raiSubhan Ashari
 
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vania
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vaniaProposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vania
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vaniapuspita dyah
 

Similar to Bubur morinda 2 (14)

Potensi desa titian resak
Potensi desa titian resakPotensi desa titian resak
Potensi desa titian resak
 
Modul praktikum
Modul praktikumModul praktikum
Modul praktikum
 
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 H
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 HHerbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 H
Herbalife di bulan Ramadhan-Puasa 1434 H
 
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptxMATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
 
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...
Pengolahan limbah kulit pisang menjadi tepung untuk berbagai bahan makanan ku...
 
BUBUR KACANG
BUBUR KACANGBUBUR KACANG
BUBUR KACANG
 
BUBUR KACANG
BUBUR KACANGBUBUR KACANG
BUBUR KACANG
 
Contoh KIR SMP
Contoh KIR SMPContoh KIR SMP
Contoh KIR SMP
 
Tak sekedar sayur dan buah
Tak sekedar sayur dan buahTak sekedar sayur dan buah
Tak sekedar sayur dan buah
 
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannya
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannyaPengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannya
Pengertian dan sumber lemak nabati beserta olahannya
 
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.ppt
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.pptmakanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.ppt
makanlah secara sihat supaya badan jadi sihat.ppt
 
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade rai
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade raimenu fitness agar badan bugar sehat ala ade rai
menu fitness agar badan bugar sehat ala ade rai
 
Teks 116 puding kurma
Teks 116   puding kurmaTeks 116   puding kurma
Teks 116 puding kurma
 
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vania
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vaniaProposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vania
Proposal bisnis banana peel brownies disusun oleh amalia, amara, puspita, vania
 

Bubur morinda 2

  • 1. MENU SEHAT [MORINDA PORRIDGE BUBUR MORINDA/Morinda Porridge Oleh: Ragil Kasianto NP E_mail : rknitiputro@gmail.com A. Bahan : 1. 2 Buah Mengkudu/pace masak 2. 4 Sendok gula pasir/2 butir gula batu 3. 4 Sendok susu skim atau milo (Sesuai selera) 4. 2 Sendok madu B. Cara Membuat: Buah pace masak dikupas kemudian diblender/dihaluskan bersama dengan bahan yang lain. Tidak perlu ditambah air karena 4 bahan tersebut dengan sendirinya menjadi lembek. Diamkan 10 menit agar mengendap. Bubur Morinda siap disajikan. Cukup mudah kan? C. Cara Penyajian : 1. Dapat disantap seperti jenis bubur lain (setiap saat) 2. Untuk Pengobatan: santap/sajikan tiap pagi, siang dan malam sebelum tidur masing-masing 1 mangkok/ukuran 2 buah pace. 3. Untuk terapi/menu sehat: makan/santap BUBUR MORINDA tiap pagi atau malam sebelum tidur. D. Khasiat Bubur Morinda Banyak ahli telah sepakat bahwa buah pace/mengkudu atau noni memiliki berbagai khasiat dan manfaat bagi kesehatan serta kandungan scopoletin, healtylife | Confidential
  • 2. MENU SEHAT [MORINDA PORRIDGE serotin, damnacantal, athraquinon. Perpaduan bahan menjadikan Bubur Morinda memiliki manfaat/khasiat antara lain: 1. Meningkatkan kekebalan tubuh 2. Menyehatkan kelenjar theroid 3. Mencegah pembengkakan prostat 4. Mengurangi rasa nyeri saat haid/dilepen 5. Kejang, asma (gangguan pernafasan 6. Melembutkan kulit 7. Meningkatkan daya kosentrasi (daya ingat) 8. Sebagai anti bakteri yang menyebabkan infeksi jantung. 9. Meningkatkan daya seksual/lemah syahwat Menurut Dr. Neil Solomon, sedikitnya ada 22 jenis penyakit yang dapat disembuhkan dengan pace. Tunggu apa lagi segera konsumsi Morinda………….mudah…cepat dan ….SEHAT BUGAR SEPANJANG TAHUN……….. Di persembahkan oleh healtylife healtylife | Confidential