SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 1
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) PROVINSI NTB 2017 - IT NETWORKING SUPPORT
SOAL MODUL C: CISCO PACKET TRACER CHALLENGE (ROUTING, SWITCHING & SECURITY ESSENTIALS)
(Waktu Penyelesaian : 90 MENIT)
Oleh I Putu Hariyadi (putu.hariyadi@stmikbumigora.ac.id)
TOPOLOGI JARINGAN
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 2
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
Sebuah perusahaan dengan nama PT. SMKBISA memiliki kantor Pusat atau HeadQuarter (HQ) di Mataram dan kantor Cabang
(BRANCH1) di Sumbawa yang dihubungkan melalui Wide Area Network (WAN) dengan protokol enkapsulasi Point-to-Point Protocol
(PPP) serta kantor cabang (BRANCH2) di Bima. Kantor Pusat Mataram (HQ) dan kantor cabang Bima (BRANCH2) terkoneksi ke Internet
melalui router ISP. Sedangkan koneksi Internet dari kantor cabang Sumbawa (BRANCH1) dilakukan melalui kantor Pusat Mataram
(HQ). Pada kantor Pusat (HQ) terdapat 3 (tiga) Virtual Local Area Network (VLAN) yaitu VLAN 1 MANAGEMENT, VLAN 10 SERVER dan
VLAN 20 SALES. Komunikasi antar VLAN (InterVLAN Routing) dilakukan melalui router HQ dengan konfigurasi router-on-stick yang
menerapkan protocol enkapsulasi IEEE 802.1Q pada subinterface GigabitEthernet0/0.
Routing protocol Open Shortest Path First (OSPF) digunakan pada router HQ dan router BRANCH1 untuk dapat merutekan paket data
antar jaringan kantor pusat Mataram (HQ) dan kantor cabang Sumbawa (Branch1). Alokasi pengalamatan IP didistribusikan secara
dinamis menggunakan Dynamic Host Configuration Protocol (DHCP) untuk VLAN 1 MANAGEMENT dan VLAN 20 SALES di kantor Pusat
Mataram (HQ) serta Wireless Local Area Network (WLAN) di kantor Cabang Sumbawa (BRANCH1). Pengaturan DHCP Server dipusatkan
pada router HQ. Router BRANCH1 difungsikan sebagai DHCP Relay Agent sehingga client pada kantor Cabang Sumbawa memperoleh
alokasi pengalamatan IP secara dinamis dari DHCP Server router HQ.
Sandi Login yang digunakan untuk mengakses CLI dari perangkat Router HQ, Router BRANCH1 dan Switch SW_HQ adalah sebagai
berikut:
 Console: cisco
 Privilege: sanfran
 Telnet: sanjose
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 3
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
Tugas 1: Konfigurasi Switch SW_HQ pada HeadQuarter (HQ) Office
CLI dari Switch SW_HQ dapat diakses melalui Terminal PC HQ MANAGEMENT2. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut:
1. Mengatur pengalamatan IP pada interface VLAN 1 dengan alamat IP kedua dari alamat subnet 10.0.0.0/29 dan mengaktifkan
interface tersebut.
2. Mengatur default gateway menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.0/29 yang merupakan salah satu alamat
IP di router HQ agar dapat berkomunikasi dengan beda network.
3. Membuat VLAN baru antara lain:
a) VLAN 10 dengan nama SERVER.
b) VLAN 20 dengan nama SALES.
4. Mengatur keanggotaan port atau interface dari masing-masing VLAN antara lain:
a) FastEthernet0/10 menjadi anggota VLAN 10
b) FastEthernet0/20 menjadi anggota VLAN 20
5. Mengaktifkan mode port menjadi trunk untuk interface GigabitEthernet0/1 yang terhubung ke router HQ.
6. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan.
Tugas 2: Konfigurasi Router HQ pada HeadQuarter (HQ) Office
CLI dari Router HQ dapat diakses melalui Terminal PC HQ MANAGEMENT1. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut:
1. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/0 yang terhubung ke router ISP menggunakan alamat IP kedua dari alamat
subnet WAN HQ-ISP 203.0.113.8/30 dan mengaktifkan interface tersebut.
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 4
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
2. Mengatur protokol enkapsulasi WAN pada interface Serial0/0/1 yang terhubung ke router BRANCH1 dengan PPP dan
menerapkan otentikasi PPP menggunakan CHAP dengan sandi "MANDALIKA".
3. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/1 menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet WAN HQ-Branch1
10.0.0.16/30.
4. Mengatur bandwidth sebesar 1 Mbps dan clock rate menyesuaikan dengan bandwidth pada interface Serial0/0/1 yang
bertindak sebagai DCE untuk koneksi WAN HQ-BRANCH1 dan mengaktifkan interface tersebut.
5. Mengaktifkan interface GigabitEthernet0/0.
6. Mengatur router-on-stick untuk komunikasi antar VLAN dengan membuat subinterface pada interface GigabitEthernet0/0 dan
menerapkan protokol enkapsulasi IEEE 802.1Q serta alokasi pengalamatan IP pada setiap subinterface sebagai berikut:
Subinterface GigabitEthernet0/0.1 untuk VLAN 1 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.0/29. Subinterface
GigabitEthernet0/0.10 untuk VLAN 10 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.8/29. Subinterface
GigabitEthernet/0.20 untuk VLAN 20 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.32/27.
7. Membuat DHCP Server
a) Membuat Pool
 Nama Pool "MANAGEMENT" untuk VLAN 1 dengan alamat subnet 10.0.0.0/29
 Nama Pool “SALES” untuk VLAN 20 dengan alamat subnet 10.0.0.32/27
 Nama Pool "WLAN_BRANCH1" untuk Wireless Local Area Network (WLAN) di kantor cabang Sumbawa
(BRANCH1) dengan alamat subnet 10.0.0.64/28
b) Parameter TCP/IP yang diatur pada setiap pool adalah:
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 5
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
 Default gateway yang diperoleh DHCP Client menggunakan alamat IP pertama dari masing-masing subnet dari
setiap VLAN dan WLAN.
 Alamat IP dari server DNS untuk seluruh pool menggunakan alamat IP dari Server Root DNS yaitu 203.0.113.1.
c) Mengatur alamat IP yang tidak disewakan ke DHCP Client untuk masing-masing pool.
 Alamat IP pertama dari alamat subnet VLAN 1 MANAGEMENT dan VLAN 20 SALES di kantor pusat Mataram (HQ)
serta WLAN_BRANCH1 di kantor cabang Sumbawa (BRANCH1).
 Alamat IP kedua dari alamat subnet 10.0.0.0/29 khusus untuk pool “MANAGEMENT” yang dialokasikan untuk
VLAN1.
8. Mengaktifkan routing protocol OSPF dengan process-id 46 dan mengatur alamat network 10.0.0.0/8 dengan wildcard mask
network sebagai bagian dari jaringan OSPF area 0 di router HQ.
9. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan.
Tugas 3: Konfigurasi DHCP Client pada PC HeadQuarter Office
1. Mengatur setiap PC di kantor pusat Mataram (HQ) kecuali SERVER smkbisa.com sebagai DHCP Client yaitu PC-HQ
MANAGEMENT1, PC-HQ MANAGEMENT2 dan PC-SALES.
2. Pastikan masing-masing PC pada setiap VLAN telah berhasil memperoleh pengalamatan IP secara dinamis dari DHCP Server.
3. Verifikasi koneksi dari PC-HQ MANAGEMENT1 ke PC-HQ MANAGEMENT2, Server smkbisa.com dan PC-SALES menggunakan
Simple PDU. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 6
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
Tugas 4: Konfigurasi Router BRANCH1 pada Branch Office Sumbawa
CLI dari Router BRANCH1 dapat diakses melalui Terminal PC-BRANCH1 MANAGEMENT. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut:
1. Mengatur protokol enkapsulasi WAN pada interface Serial0/0/1 yang terhubung ke router HQ dengan PPP dan menerapkan
otentikasi PPP menggunakan CHAP dengan sandi "MANDALIKA".
2. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/1 menggunakan alamat IP kedua dari alamat subnet WAN HQ-Branch
10.0.0.16/30 dan mengaktifkan interface tersebut.
3. Mengatur pengalamatan IP pada interface GigabitEthernet0/0 menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet
WLAN_BRANCH 10.0.0.64/28 dan mengaktifkan interface tersebut.
4. Mengatur DHCP Relay Agent untuk meneruskan permintaan dari DHCP Client pada subnet WLAN_BRANCH1 ke DHCP Server
yang telah diatur pada router HQ.
5. Mengaktifkan routing protocol OSPF dengan process-id 46 dan mengatur alamat network 10.0.0.0/8 menggunakan wildcard
mask network sebagai bagian dari jaringan OSPF area 0 di router BRANCH1.
6. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan.
Tugas 5: Konfigurasi Access Point AP_BRANCH1 pada Branch Office Sumbawa
1. Mengatur Access Point AP_BRANCH1 dengan SSID "SMKBISA" dan mengaktifkan otentikasi WPA2-PSK dengan passphrase
“BUMIGORA” serta jenis enkripsi “AES” pada Port 1.
2. Pastikan Port Status untuk Port 0 dan Port 1 telah aktif pada Access Point AP_BRANCH1.
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 7
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
Tugas 6: Konfigurasi Laptop BRANCH pada Branch Office
1. Mengkoneksikan Laptop ke Wireless Access Point dengan SSID "SMKBISA" dan Sandi WPA2-PSK "BUMIGORA".
2. Verifikasi koneksi dari Laptop BRANCH1 ke PC-PC lainnya yang terdapat di HQ seperti PC-HQ MANAGEMENT1, PC-HQ
MANAGEMENT2, Server smkbisa.com dan PC-SALES menggunakan Simple PDU. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
Tugas 7: Konfigurasi Default Route, Access Control List (ACL) dan Network Address Translation (NAT) untuk berbagi pakai koneksi
Internet pada router HQ
1. Mengatur default route ke ISP menggunakan gateway berupa alamat IP pertama dari alamat subnet WAN ISP-HQ
203.0.113.8/30 yang digunakan oleh interface Serial0/0/0 dari router ISP.
2. Memasukkan (inject) default route ke OSPF agar router BRANCH1 memperoleh informasi tentang route ini.
3. Membuat Standard Named ACL dengan nama “INTERNET” yang mengijinkan akses Internet bagi host-host yang terdapat di
subnet 10.0.0.8/29 (VLAN 10 SERVER), subnet 10.0.0.32/27 (VLAN 20 SALES) dan subnet 10.0.0.64/28 (WLAN_BRANCH1).
4. Mengatur NAT Overload atau Port Address Translation (PAT) untuk Standard Named ACL “INTERNET“.
5. Verifikasi konfigurasi yang telah dibuat untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan.
Tugas 8: Verifikasi Koneksi Internet
Verifikasi koneksi Internet dari PC-SALES dan Laptop BRANCH1 dengan mengakses Server ntbprov.go.id dan ditpsmk.net serta
stmikbumigora.ac.id menggunakan Simple PDU dan browser. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 8
IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017
Tugas 9: Konfigurasi NAT untuk mengijinkan akses ke Server smkbisa.com dari Internet pada Router HQ
Mengatur static NAT agar mengijinkan akses hanya ke layanan HyperText Transfer Protocol (HTTP) pada Server smkbisa.com dengan
alamat IP Private 10.0.0.10 yang terdapat di VLAN Server dari Internet dengan menggunakan referensi alamat IP Public 203.0.113.10
yang merupakan alamat IP dari interface S0/0/0 dari router HQ yang mengarah ke router ISP.
Tugas 10: Verifikasi Koneksi ke Server smkbisa.com dari PC-BRANCH2 MANAGEMENT
Verifikasi koneksi Internet dari PC-BRANCH2 MANAGEMENT yang terdapat di kantor cabang Bima (SUBNET LAN BRANCH2) dengan
mengakses Server smkbisa.com melalui browser. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
SELAMAT MENGERJAKAN.
SEMOGA SUKSES 

More Related Content

What's hot

Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018
Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018
Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018I Putu Hariyadi
 
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021I Putu Hariyadi
 
IP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxIP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxDediTriLaksono1
 
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voip
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voipMateri 2 fungsi firewall pada jaringa n voip
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voipSitiFauriah
 
Osi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinyaOsi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinyaMuhammad Putra
 
praktek mikrotik router dan tata cara
praktek mikrotik router dan tata carapraktek mikrotik router dan tata cara
praktek mikrotik router dan tata caraseolangit7
 
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...Walid Umar
 
Mikrotik ppt
Mikrotik pptMikrotik ppt
Mikrotik ppt044249
 
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 Lantai
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 LantaiRancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 Lantai
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 LantaiFanny Oktaviarti
 
Pengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiPengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiCuhendra C
 
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptxAdministrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptxglobalkomputer
 
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internet
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internetCara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internet
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internetNie Andini
 
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxKERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxHermantoHermanto34
 
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...I Putu Hariyadi
 

What's hot (20)

Control Panel Hosting
Control Panel HostingControl Panel Hosting
Control Panel Hosting
 
Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018
Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018
Soal Modul A Linux Environment LKS SMK NTB 2018
 
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Packet Tracer Troubleshooting - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
 
IP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxIP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptx
 
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voip
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voipMateri 2 fungsi firewall pada jaringa n voip
Materi 2 fungsi firewall pada jaringa n voip
 
Kelompok 2 VoIP
Kelompok 2 VoIPKelompok 2 VoIP
Kelompok 2 VoIP
 
Osi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinyaOsi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinya
 
File server
File serverFile server
File server
 
praktek mikrotik router dan tata cara
praktek mikrotik router dan tata carapraktek mikrotik router dan tata cara
praktek mikrotik router dan tata cara
 
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
MODUL AJAR ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN - SWITCHING & ROUTING (PPG TKI...
 
Mikrotik ppt
Mikrotik pptMikrotik ppt
Mikrotik ppt
 
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 Lantai
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 LantaiRancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 Lantai
Rancangan Data Center Untuk 3 Gedung Masing-Masing Gedung 4 Lantai
 
Pengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiPengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisi
 
Firewall
FirewallFirewall
Firewall
 
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptxAdministrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
Administrasi-Sistem-Jaringan-Kelas-XI-pptx.pptx
 
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internet
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internetCara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internet
Cara setting mikrotik router ip address yang di perbolehkan konek ke internet
 
Jaringan nirkabel ppt
Jaringan nirkabel pptJaringan nirkabel ppt
Jaringan nirkabel ppt
 
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docxKERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
KERANGKA DASAR-DASAR TEKNIK JARINGAN KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI.docx
 
Vtp(vlan truning protokol)
Vtp(vlan truning protokol)Vtp(vlan truning protokol)
Vtp(vlan truning protokol)
 
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
 

Viewers also liked

Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...
Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...
Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017I Putu Hariyadi
 
Cisco IPv6 Tutorial
Cisco IPv6 TutorialCisco IPv6 Tutorial
Cisco IPv6 Tutorialkriz5
 
Vlan and vlan on a cisco switch
Vlan and vlan on a cisco switchVlan and vlan on a cisco switch
Vlan and vlan on a cisco switchIT Tech
 
Cisco Certified Network Associate
Cisco Certified Network AssociateCisco Certified Network Associate
Cisco Certified Network AssociateSumit K Das
 
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09Tumennast Erdenebold
 
Network Design on cisco packet tracer 6.0
Network Design on cisco packet tracer 6.0Network Design on cisco packet tracer 6.0
Network Design on cisco packet tracer 6.0Saurav Pandey
 
Alphorm.com Formation Cisco ICND2
Alphorm.com Formation Cisco ICND2Alphorm.com Formation Cisco ICND2
Alphorm.com Formation Cisco ICND2Alphorm
 

Viewers also liked (11)

Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...
Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...
Pembahasan Solusi Soal Modul D Cisco Packet Tracer Troubleshooting Challenge ...
 
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
 
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017
Pembahasan Soal Modul A: Linux Island - LKS SMK Provinsi NTB 2017
 
Ccnp3 lab 3_4_en
Ccnp3 lab 3_4_enCcnp3 lab 3_4_en
Ccnp3 lab 3_4_en
 
Cisco IPv6 Tutorial
Cisco IPv6 TutorialCisco IPv6 Tutorial
Cisco IPv6 Tutorial
 
Vlan and vlan on a cisco switch
Vlan and vlan on a cisco switchVlan and vlan on a cisco switch
Vlan and vlan on a cisco switch
 
IPv6
IPv6IPv6
IPv6
 
Cisco Certified Network Associate
Cisco Certified Network AssociateCisco Certified Network Associate
Cisco Certified Network Associate
 
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09
Cisco Packet Tracer Overview 20 Jul09
 
Network Design on cisco packet tracer 6.0
Network Design on cisco packet tracer 6.0Network Design on cisco packet tracer 6.0
Network Design on cisco packet tracer 6.0
 
Alphorm.com Formation Cisco ICND2
Alphorm.com Formation Cisco ICND2Alphorm.com Formation Cisco ICND2
Alphorm.com Formation Cisco ICND2
 

Similar to Soal Modul C Cisco Packet Tracer Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017

Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021I Putu Hariyadi
 
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017I Putu Hariyadi
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxRikoAnggara2
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepAsep Asep
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxDitzGrapher
 
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Rudy Yusdiantoro
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepSidiq Dwi Laksana
 
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik ii
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik iiImplementasi topologi point to multi point dengan mikrotik ii
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik iiakasantana
 
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1I Putu Hariyadi
 
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)Lusiana Diyan
 
Mikrotik Router
Mikrotik RouterMikrotik Router
Mikrotik Routerseolangit4
 
Prakt10a mikrotik router
Prakt10a mikrotik routerPrakt10a mikrotik router
Prakt10a mikrotik routerHairil Rahman
 
Praktik mikrotik router
Praktik mikrotik routerPraktik mikrotik router
Praktik mikrotik routerseolangit
 
Workshop Mikrotik
Workshop MikrotikWorkshop Mikrotik
Workshop MikrotikPutra Wanda
 
Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Putra Wanda
 
Laporan 4 pengenalan mikrotic router
Laporan 4 pengenalan mikrotic routerLaporan 4 pengenalan mikrotic router
Laporan 4 pengenalan mikrotic routerWilly Winas
 
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn serverwayan abyong
 

Similar to Soal Modul C Cisco Packet Tracer Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017 (20)

Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
Soal Network Actual & Future Network - ITNSA LKS SMK Tingkat Provinsi NTB 2021
 
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017
Soal Modul D Troubleshooting Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-step
 
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptxModul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
Modul_MTCNA_STMIK_Amik_Riau.pptx
 
Al12
Al12Al12
Al12
 
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
Tutorial mikrotik-step-by-step(1)
 
Tutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-stepTutorial mikrotik-step-by-step
Tutorial mikrotik-step-by-step
 
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik ii
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik iiImplementasi topologi point to multi point dengan mikrotik ii
Implementasi topologi point to multi point dengan mikrotik ii
 
Laporan mikrotik
Laporan mikrotik Laporan mikrotik
Laporan mikrotik
 
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1
Panduan Praktikum Jaringan Komputer versi 1.1
 
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)
Virtual Local Area Nnetwork (VLAN)
 
Mikrotik Router
Mikrotik RouterMikrotik Router
Mikrotik Router
 
Prakt10a mikrotik router
Prakt10a mikrotik routerPrakt10a mikrotik router
Prakt10a mikrotik router
 
Praktik mikrotik router
Praktik mikrotik routerPraktik mikrotik router
Praktik mikrotik router
 
Workshop Mikrotik
Workshop MikrotikWorkshop Mikrotik
Workshop Mikrotik
 
Laporan 8a wireless lan
Laporan 8a wireless lanLaporan 8a wireless lan
Laporan 8a wireless lan
 
Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1Workshop mikrotik#1
Workshop mikrotik#1
 
Laporan 4 pengenalan mikrotic router
Laporan 4 pengenalan mikrotic routerLaporan 4 pengenalan mikrotic router
Laporan 4 pengenalan mikrotic router
 
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server
8.1 lab-instalasi dan konfigurasi vpn server
 

More from I Putu Hariyadi

Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2I Putu Hariyadi
 
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdfPanduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdfI Putu Hariyadi
 
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem JaringanPanduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem JaringanI Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...I Putu Hariyadi
 
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0I Putu Hariyadi
 
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdfTroubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdfI Putu Hariyadi
 
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2BanProteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2BanI Putu Hariyadi
 
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...I Putu Hariyadi
 
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBoxInstalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBoxI Putu Hariyadi
 
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)I Putu Hariyadi
 
Jaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISPJaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISPI Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...I Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan InformasiPembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan InformasiI Putu Hariyadi
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer NetworkPembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer NetworkI Putu Hariyadi
 
Software Defined Networking (SDN) Controller Network Management
Software Defined Networking (SDN) Controller Network ManagementSoftware Defined Networking (SDN) Controller Network Management
Software Defined Networking (SDN) Controller Network ManagementI Putu Hariyadi
 

More from I Putu Hariyadi (20)

Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
 
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdfPanduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
 
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem JaringanPanduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
 
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
 
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
 
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdfTroubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
 
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2BanProteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
 
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
 
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBoxInstalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
 
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
 
Jaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISPJaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISP
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
 
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan InformasiPembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer NetworkPembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
 
Software Defined Networking (SDN) Controller Network Management
Software Defined Networking (SDN) Controller Network ManagementSoftware Defined Networking (SDN) Controller Network Management
Software Defined Networking (SDN) Controller Network Management
 

Recently uploaded

adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxshafiraramadhani9
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 

Recently uploaded (20)

adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptxMateri Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
Materi Lingkaran kelas 6 terlengkap.pptx
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 

Soal Modul C Cisco Packet Tracer Challenge - IT Networking Support LKS NTB 2017

  • 1. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 1 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) PROVINSI NTB 2017 - IT NETWORKING SUPPORT SOAL MODUL C: CISCO PACKET TRACER CHALLENGE (ROUTING, SWITCHING & SECURITY ESSENTIALS) (Waktu Penyelesaian : 90 MENIT) Oleh I Putu Hariyadi (putu.hariyadi@stmikbumigora.ac.id) TOPOLOGI JARINGAN
  • 2. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 2 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 Sebuah perusahaan dengan nama PT. SMKBISA memiliki kantor Pusat atau HeadQuarter (HQ) di Mataram dan kantor Cabang (BRANCH1) di Sumbawa yang dihubungkan melalui Wide Area Network (WAN) dengan protokol enkapsulasi Point-to-Point Protocol (PPP) serta kantor cabang (BRANCH2) di Bima. Kantor Pusat Mataram (HQ) dan kantor cabang Bima (BRANCH2) terkoneksi ke Internet melalui router ISP. Sedangkan koneksi Internet dari kantor cabang Sumbawa (BRANCH1) dilakukan melalui kantor Pusat Mataram (HQ). Pada kantor Pusat (HQ) terdapat 3 (tiga) Virtual Local Area Network (VLAN) yaitu VLAN 1 MANAGEMENT, VLAN 10 SERVER dan VLAN 20 SALES. Komunikasi antar VLAN (InterVLAN Routing) dilakukan melalui router HQ dengan konfigurasi router-on-stick yang menerapkan protocol enkapsulasi IEEE 802.1Q pada subinterface GigabitEthernet0/0. Routing protocol Open Shortest Path First (OSPF) digunakan pada router HQ dan router BRANCH1 untuk dapat merutekan paket data antar jaringan kantor pusat Mataram (HQ) dan kantor cabang Sumbawa (Branch1). Alokasi pengalamatan IP didistribusikan secara dinamis menggunakan Dynamic Host Configuration Protocol (DHCP) untuk VLAN 1 MANAGEMENT dan VLAN 20 SALES di kantor Pusat Mataram (HQ) serta Wireless Local Area Network (WLAN) di kantor Cabang Sumbawa (BRANCH1). Pengaturan DHCP Server dipusatkan pada router HQ. Router BRANCH1 difungsikan sebagai DHCP Relay Agent sehingga client pada kantor Cabang Sumbawa memperoleh alokasi pengalamatan IP secara dinamis dari DHCP Server router HQ. Sandi Login yang digunakan untuk mengakses CLI dari perangkat Router HQ, Router BRANCH1 dan Switch SW_HQ adalah sebagai berikut:  Console: cisco  Privilege: sanfran  Telnet: sanjose
  • 3. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 3 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 Tugas 1: Konfigurasi Switch SW_HQ pada HeadQuarter (HQ) Office CLI dari Switch SW_HQ dapat diakses melalui Terminal PC HQ MANAGEMENT2. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut: 1. Mengatur pengalamatan IP pada interface VLAN 1 dengan alamat IP kedua dari alamat subnet 10.0.0.0/29 dan mengaktifkan interface tersebut. 2. Mengatur default gateway menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.0/29 yang merupakan salah satu alamat IP di router HQ agar dapat berkomunikasi dengan beda network. 3. Membuat VLAN baru antara lain: a) VLAN 10 dengan nama SERVER. b) VLAN 20 dengan nama SALES. 4. Mengatur keanggotaan port atau interface dari masing-masing VLAN antara lain: a) FastEthernet0/10 menjadi anggota VLAN 10 b) FastEthernet0/20 menjadi anggota VLAN 20 5. Mengaktifkan mode port menjadi trunk untuk interface GigabitEthernet0/1 yang terhubung ke router HQ. 6. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan. Tugas 2: Konfigurasi Router HQ pada HeadQuarter (HQ) Office CLI dari Router HQ dapat diakses melalui Terminal PC HQ MANAGEMENT1. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut: 1. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/0 yang terhubung ke router ISP menggunakan alamat IP kedua dari alamat subnet WAN HQ-ISP 203.0.113.8/30 dan mengaktifkan interface tersebut.
  • 4. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 4 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 2. Mengatur protokol enkapsulasi WAN pada interface Serial0/0/1 yang terhubung ke router BRANCH1 dengan PPP dan menerapkan otentikasi PPP menggunakan CHAP dengan sandi "MANDALIKA". 3. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/1 menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet WAN HQ-Branch1 10.0.0.16/30. 4. Mengatur bandwidth sebesar 1 Mbps dan clock rate menyesuaikan dengan bandwidth pada interface Serial0/0/1 yang bertindak sebagai DCE untuk koneksi WAN HQ-BRANCH1 dan mengaktifkan interface tersebut. 5. Mengaktifkan interface GigabitEthernet0/0. 6. Mengatur router-on-stick untuk komunikasi antar VLAN dengan membuat subinterface pada interface GigabitEthernet0/0 dan menerapkan protokol enkapsulasi IEEE 802.1Q serta alokasi pengalamatan IP pada setiap subinterface sebagai berikut: Subinterface GigabitEthernet0/0.1 untuk VLAN 1 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.0/29. Subinterface GigabitEthernet0/0.10 untuk VLAN 10 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.8/29. Subinterface GigabitEthernet/0.20 untuk VLAN 20 dengan alamat IP pertama dari alamat subnet 10.0.0.32/27. 7. Membuat DHCP Server a) Membuat Pool  Nama Pool "MANAGEMENT" untuk VLAN 1 dengan alamat subnet 10.0.0.0/29  Nama Pool “SALES” untuk VLAN 20 dengan alamat subnet 10.0.0.32/27  Nama Pool "WLAN_BRANCH1" untuk Wireless Local Area Network (WLAN) di kantor cabang Sumbawa (BRANCH1) dengan alamat subnet 10.0.0.64/28 b) Parameter TCP/IP yang diatur pada setiap pool adalah:
  • 5. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 5 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017  Default gateway yang diperoleh DHCP Client menggunakan alamat IP pertama dari masing-masing subnet dari setiap VLAN dan WLAN.  Alamat IP dari server DNS untuk seluruh pool menggunakan alamat IP dari Server Root DNS yaitu 203.0.113.1. c) Mengatur alamat IP yang tidak disewakan ke DHCP Client untuk masing-masing pool.  Alamat IP pertama dari alamat subnet VLAN 1 MANAGEMENT dan VLAN 20 SALES di kantor pusat Mataram (HQ) serta WLAN_BRANCH1 di kantor cabang Sumbawa (BRANCH1).  Alamat IP kedua dari alamat subnet 10.0.0.0/29 khusus untuk pool “MANAGEMENT” yang dialokasikan untuk VLAN1. 8. Mengaktifkan routing protocol OSPF dengan process-id 46 dan mengatur alamat network 10.0.0.0/8 dengan wildcard mask network sebagai bagian dari jaringan OSPF area 0 di router HQ. 9. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan. Tugas 3: Konfigurasi DHCP Client pada PC HeadQuarter Office 1. Mengatur setiap PC di kantor pusat Mataram (HQ) kecuali SERVER smkbisa.com sebagai DHCP Client yaitu PC-HQ MANAGEMENT1, PC-HQ MANAGEMENT2 dan PC-SALES. 2. Pastikan masing-masing PC pada setiap VLAN telah berhasil memperoleh pengalamatan IP secara dinamis dari DHCP Server. 3. Verifikasi koneksi dari PC-HQ MANAGEMENT1 ke PC-HQ MANAGEMENT2, Server smkbisa.com dan PC-SALES menggunakan Simple PDU. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
  • 6. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 6 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 Tugas 4: Konfigurasi Router BRANCH1 pada Branch Office Sumbawa CLI dari Router BRANCH1 dapat diakses melalui Terminal PC-BRANCH1 MANAGEMENT. Ketentuan konfigurasi adalah sebagai berikut: 1. Mengatur protokol enkapsulasi WAN pada interface Serial0/0/1 yang terhubung ke router HQ dengan PPP dan menerapkan otentikasi PPP menggunakan CHAP dengan sandi "MANDALIKA". 2. Mengatur pengalamatan IP pada interface Serial0/0/1 menggunakan alamat IP kedua dari alamat subnet WAN HQ-Branch 10.0.0.16/30 dan mengaktifkan interface tersebut. 3. Mengatur pengalamatan IP pada interface GigabitEthernet0/0 menggunakan alamat IP pertama dari alamat subnet WLAN_BRANCH 10.0.0.64/28 dan mengaktifkan interface tersebut. 4. Mengatur DHCP Relay Agent untuk meneruskan permintaan dari DHCP Client pada subnet WLAN_BRANCH1 ke DHCP Server yang telah diatur pada router HQ. 5. Mengaktifkan routing protocol OSPF dengan process-id 46 dan mengatur alamat network 10.0.0.0/8 menggunakan wildcard mask network sebagai bagian dari jaringan OSPF area 0 di router BRANCH1. 6. Verifikasi konfigurasi yang telah dilakukan untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan. Tugas 5: Konfigurasi Access Point AP_BRANCH1 pada Branch Office Sumbawa 1. Mengatur Access Point AP_BRANCH1 dengan SSID "SMKBISA" dan mengaktifkan otentikasi WPA2-PSK dengan passphrase “BUMIGORA” serta jenis enkripsi “AES” pada Port 1. 2. Pastikan Port Status untuk Port 0 dan Port 1 telah aktif pada Access Point AP_BRANCH1.
  • 7. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 7 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 Tugas 6: Konfigurasi Laptop BRANCH pada Branch Office 1. Mengkoneksikan Laptop ke Wireless Access Point dengan SSID "SMKBISA" dan Sandi WPA2-PSK "BUMIGORA". 2. Verifikasi koneksi dari Laptop BRANCH1 ke PC-PC lainnya yang terdapat di HQ seperti PC-HQ MANAGEMENT1, PC-HQ MANAGEMENT2, Server smkbisa.com dan PC-SALES menggunakan Simple PDU. Pastikan koneksi berhasil dilakukan. Tugas 7: Konfigurasi Default Route, Access Control List (ACL) dan Network Address Translation (NAT) untuk berbagi pakai koneksi Internet pada router HQ 1. Mengatur default route ke ISP menggunakan gateway berupa alamat IP pertama dari alamat subnet WAN ISP-HQ 203.0.113.8/30 yang digunakan oleh interface Serial0/0/0 dari router ISP. 2. Memasukkan (inject) default route ke OSPF agar router BRANCH1 memperoleh informasi tentang route ini. 3. Membuat Standard Named ACL dengan nama “INTERNET” yang mengijinkan akses Internet bagi host-host yang terdapat di subnet 10.0.0.8/29 (VLAN 10 SERVER), subnet 10.0.0.32/27 (VLAN 20 SALES) dan subnet 10.0.0.64/28 (WLAN_BRANCH1). 4. Mengatur NAT Overload atau Port Address Translation (PAT) untuk Standard Named ACL “INTERNET“. 5. Verifikasi konfigurasi yang telah dibuat untuk memastikan telah sesuai dengan ketentuan. Tugas 8: Verifikasi Koneksi Internet Verifikasi koneksi Internet dari PC-SALES dan Laptop BRANCH1 dengan mengakses Server ntbprov.go.id dan ditpsmk.net serta stmikbumigora.ac.id menggunakan Simple PDU dan browser. Pastikan koneksi berhasil dilakukan.
  • 8. STMIK BUMIGORA MATARAM - WWW.STMIKBUMIGORA.AC.ID 8 IT NETWORKING SUPPORT - LKS NTB 2017 Tugas 9: Konfigurasi NAT untuk mengijinkan akses ke Server smkbisa.com dari Internet pada Router HQ Mengatur static NAT agar mengijinkan akses hanya ke layanan HyperText Transfer Protocol (HTTP) pada Server smkbisa.com dengan alamat IP Private 10.0.0.10 yang terdapat di VLAN Server dari Internet dengan menggunakan referensi alamat IP Public 203.0.113.10 yang merupakan alamat IP dari interface S0/0/0 dari router HQ yang mengarah ke router ISP. Tugas 10: Verifikasi Koneksi ke Server smkbisa.com dari PC-BRANCH2 MANAGEMENT Verifikasi koneksi Internet dari PC-BRANCH2 MANAGEMENT yang terdapat di kantor cabang Bima (SUBNET LAN BRANCH2) dengan mengakses Server smkbisa.com melalui browser. Pastikan koneksi berhasil dilakukan. SELAMAT MENGERJAKAN. SEMOGA SUKSES 