SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
RESUME PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK KELAS 9 TH. 2014/2015 1
NAMA :
KELAS/ NO. ABSEN : 9A /
BAB 1
ALLAH BERKEHENDAK MENYELAMATKAN SEMUA ORANG
 KESELAMATAN MENJADI DAMBAAN SETIAP ORANG
 Tidak ada orang yang menghendaki dirinya celaka, menderita, dan susah, maka :
1. Ketika sakit orang mencari obat,
2. Ketika susah, mencari pertolongan
3. Ketika mengalami bencana, bersama orang lain berusaha untuk mengatasinya.
 Orang saling menolong mengusahakan keselamatan orang lain dan dirinya tanpa memandang agama,
suku, status sosial, asal-usul, orang menolong sesamanya agar selamat
 MENDALAMI PENGALAMAN KASIH ALLAH MELALUI KISAH : PENYELENGGARAAN ILLAHI
1. Bagaimana perasaanmu setelah membaca kisah tersebut ?
2. Apakah yang mendorong Sr Bernarda menolong wanita di persimpangan jalan itu ?
3. Apakah akibat pertolongan Sr Bernarda bagi wanita yang ditolong dan dirinya sendiri ?
4. Bagaimanakah kehadiran Tuhan yang menyelamatkan terjadi menurut kisah tersebut ?
5. Bagi hidupmu sendiri, makna apa yang dapat kamu temukan dari kisah tersebut ?
TULISLAH PENGALAMAN KEHADIRAN ALLAH YANG MENYELAMATKAN :
NO TANDA-TANDA KASIH ALLAH
BAGI MANUSIA
PENGALAMANKU AKAN KASIH ALLAH
1
2
3
4
5
 Tindakan Sr Bernarda membawa keselamatan bagi wanita yang ditolongnya ( kita melihat karya allah
yang menyelamatkan )
 Allah menunjukkan kasihnya dalam hidup sehari-hari. Orang lain menjadi sarana bagi kita dalam
merasakan kebaikan allah yang menyelamatkan
 Tindakan Sr Bernarda yang menolong wanita yang terlantar, perawatan orang tua sejak kecil,
kepedulian orang yang tidak kita kenal ketika kita mengalami kecelakaan, menjadi contoh konkret
tanda kasih allah kepada kita
 SETIAP SAAT ALLAH HADIR MENYAPA MANUSIA DENGAN KASIHNYA UNTUK MENGANTAR
MANUSIA MENGALAMI KESELAMATAN MELALUI :
1. Peristiwa hidup sehari-hari yang serba biasa
2. Alam yang indah yang diciptakan bagi manusia
3. Dalam diri orang yang memperhatikan dan mengasihi kita ( sesama manusia )
 Tindakan orang lain yang menolong kita dapat terjadi karena dorongan dari Allah sendiri
 Sumber keselamatan tetaplah Allah sendiri
 Setiap orang harus menjadikan dirinya sebagai sarana keselamatan dan mengasihi orang lain tanpa
batas (Mat 5:43 dan 44)
 Kehadiran Allah yang menyelamatkan pada umumnya dipahami sebagai pewahyuan Allah
 Di dalam iman Kristen, peristiwa pewahyuan Allah mencapai puncaknya dalam kehadiran Yesus
Kristus
 Yesus Kristus wujud nyata kasih Allah bagi keselamatan manusia
 Ia adalah gambar Allah yang tidak kelihatan (Kol 1 : 15)
 Kehadirannya menjadi perwujudan kehendak Allah untuk menyelamatkan manusia
 Barang siapa mengenal Yesus, ia mengenal Allah sendiri (Kol 1 : 19)
 Pewahyuan Allah mengundang jawaban manusia
 Setiap orang diundang untuk mampu mengembangkan rasa syukur dan terima kasih atas karya
keselamatan Allah pada dirinya
MENDALAMI PENGALAMAN IMAN KRISTIANI TENTANG KARYA KESELAMATAN ALLAH MELALUI INJIL
MATIUS 5:43-48
1. Menurut Matius 5:43-48, bagaimanakah cara Tuhan mengasihi manusia ?
2. Apakah yang kamu ketahui tentang peranan Yesus Kristus dalam keseluruhan karya keselamatan
Allah bagi manusia ?
RESUME PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK KELAS 9 TH. 2014/2015 2
3. Apakah yang dapat kamu lakukan untuk menanggapi kasih Allah yang telah kamu terima ?
KESIMPULAN
 Dalam Mat 5:45, kasih Allah tidak membeda-bedakan. Keselamatan diperuntukan bagi semua orang
 Yesus menjadi tanda kasih Allah yang teragung
 Yesus menjadi puncak kasih Allah bagi manusia
 Seperti halnya Yesus menjadi tanda agung kasih Allah yang menyelamatkan, maka kitapun dapat
menjadi sarana bagi keselamatan orang lain
 Kesediaan menolong orang lain tanpa pandang bulu dapat menjadi tanda syukur kita akan
keselamatan yang dianugerahkan Allah kepada kita
EVALUASI
1. Allah telah menyatakan kasihnya bagi keselamatan manusia dengan berbagai macam tanda. Apakah
tanda yang pernah kamu alami dan kamu yakini sebagai berkat Tuhan atas hidupmu ?
2. Susunlah ucapan syukur dan terima kasih atas karya keselamatan Allah dalam bentuk doa atau puisi !
==SEMUA YANG TERTERA DISINI ADALAH ASLI DARI DOCUMEN YANG SEBENARNYA==
--PERUBAHAN HANYA PADA JENIS FONT DAN PENEBALAN KATA (BOLD) YANG DICETAK MIRING
(ITALIC). YANG DICETAK MIRING SAMA ARTINYA DENGAN PENEBALAN KATA--

More Related Content

What's hot

Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas
Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas
Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas 19091988sabar
 
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuKonsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuGiovanni Promesso
 
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen ProtestanMakalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen ProtestanReynes E. Tekay
 
Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)NdreeLee
 
Peran roh kudus dalam gereja (paper)
Peran roh kudus dalam gereja (paper)Peran roh kudus dalam gereja (paper)
Peran roh kudus dalam gereja (paper)NdreeLee
 
Agama Kristen Katholik
 Agama Kristen Katholik Agama Kristen Katholik
Agama Kristen Katholikpjj_kemenkes
 
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)RyanSepryadiryan
 
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...Agnes Yodo
 
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)Wanry Lumban Batu
 
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke Khayalan
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke KhayalanAjaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke Khayalan
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke KhayalanAhmadi Muslim
 
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)aldimbuik
 
Konsep Agama kristen Protestan
Konsep Agama kristen ProtestanKonsep Agama kristen Protestan
Konsep Agama kristen Protestanpjj_kemenkes
 
Papaer pak rudy Teologi PB II
Papaer pak rudy Teologi PB IIPapaer pak rudy Teologi PB II
Papaer pak rudy Teologi PB IIRyanSepryadiryan
 
Makalah dogmatika iv
Makalah dogmatika ivMakalah dogmatika iv
Makalah dogmatika ivhelmutmudes
 

What's hot (19)

Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas
Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas
Sejarah Keselamatan Menurut Menurut Perspektif Kitab Lukas
 
Mpk katolik 2b iman
Mpk katolik 2b iman Mpk katolik 2b iman
Mpk katolik 2b iman
 
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & WahyuKonsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
Konsili Vatikan II tentang Iman & Wahyu
 
Mpk katolik 2d keselamatan
Mpk katolik 2d keselamatanMpk katolik 2d keselamatan
Mpk katolik 2d keselamatan
 
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahiMpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
 
Modul agama kristen
Modul agama kristenModul agama kristen
Modul agama kristen
 
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen ProtestanMakalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
Makalah Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen Protestan
 
Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)Karya Yesus kristus (paper)
Karya Yesus kristus (paper)
 
Peran roh kudus dalam gereja (paper)
Peran roh kudus dalam gereja (paper)Peran roh kudus dalam gereja (paper)
Peran roh kudus dalam gereja (paper)
 
Agama Kristen Katholik
 Agama Kristen Katholik Agama Kristen Katholik
Agama Kristen Katholik
 
Paper agama
Paper agamaPaper agama
Paper agama
 
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)
Peran Roh Kudus dalam Pengembangan Gereja (Ryan Sepryadi Lay Lele)
 
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...
TUGAS LATIHAN AGAMA SEBAGAI TUGAS AKHIR UNTUK MATA KULIAH PENDIDIKAN AGAMA KR...
 
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
Peranan Agama Kristen Terhadap Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK)
 
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke Khayalan
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke KhayalanAjaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke Khayalan
Ajaran Kristen Perjalanan Dari Kenyataan Ke Khayalan
 
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)
Aldi mbuik (makalah tentang yesus dalam surat paulus dalam penjara)
 
Konsep Agama kristen Protestan
Konsep Agama kristen ProtestanKonsep Agama kristen Protestan
Konsep Agama kristen Protestan
 
Papaer pak rudy Teologi PB II
Papaer pak rudy Teologi PB IIPapaer pak rudy Teologi PB II
Papaer pak rudy Teologi PB II
 
Makalah dogmatika iv
Makalah dogmatika ivMakalah dogmatika iv
Makalah dogmatika iv
 

Similar to Pendidikan Agama Katolik

Makalah kecemasan bki2
Makalah kecemasan bki2Makalah kecemasan bki2
Makalah kecemasan bki2Fitri Nofiati
 
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanAlfonsus Widhi
 
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptx
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptxSPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptx
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptxDinarDorotea
 
Pelajaran tentang penderitaan
Pelajaran tentang penderitaanPelajaran tentang penderitaan
Pelajaran tentang penderitaanalbertus purnomo
 
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin Robert Bellarmine
 
01. makna panggilan dan pengutusan
01. makna panggilan dan pengutusan01. makna panggilan dan pengutusan
01. makna panggilan dan pengutusanstephen sihombing
 
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa RuangguruKristen
 
Penyelamatan oleh Kristus
Penyelamatan oleh KristusPenyelamatan oleh Kristus
Penyelamatan oleh Kristusherryant3007
 
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptx
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptxKamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptx
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptxTheodorusMortaman
 
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)SABDA
 

Similar to Pendidikan Agama Katolik (20)

Makalah kecemasan bki2
Makalah kecemasan bki2Makalah kecemasan bki2
Makalah kecemasan bki2
 
ibd
ibd ibd
ibd
 
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaan
 
bertarung dengan Allah
bertarung dengan Allah  bertarung dengan Allah
bertarung dengan Allah
 
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptx
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptxSPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptx
SPIRITUALITAS GURU AGAMA KATOLIK.pptx
 
Revisi images of_jesus[1]
Revisi images of_jesus[1]Revisi images of_jesus[1]
Revisi images of_jesus[1]
 
Pelajaran tentang penderitaan
Pelajaran tentang penderitaanPelajaran tentang penderitaan
Pelajaran tentang penderitaan
 
The Glory of The Cross
The Glory of The CrossThe Glory of The Cross
The Glory of The Cross
 
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin
Cara-cara untukPenyembuhan Luka Batin
 
01. makna panggilan dan pengutusan
01. makna panggilan dan pengutusan01. makna panggilan dan pengutusan
01. makna panggilan dan pengutusan
 
Makalah tugas tik
Makalah tugas tikMakalah tugas tik
Makalah tugas tik
 
Makalah tugas tik
Makalah tugas tikMakalah tugas tik
Makalah tugas tik
 
Kamis, 18 Agustus 2022.pdf
Kamis, 18 Agustus 2022.pdfKamis, 18 Agustus 2022.pdf
Kamis, 18 Agustus 2022.pdf
 
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa
Ptt Memilih untuk Tidak Berputus Asa
 
1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol
 
Multiply sept for view
Multiply sept for viewMultiply sept for view
Multiply sept for view
 
Penyelamatan oleh Kristus
Penyelamatan oleh KristusPenyelamatan oleh Kristus
Penyelamatan oleh Kristus
 
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptx
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptxKamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptx
Kamis, 18 Agustus 2022 (VIII).pptx
 
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)
Evaluasi Kelas Memahami Makna Paskah (MMP)
 
Tujuan penderitaan
Tujuan penderitaanTujuan penderitaan
Tujuan penderitaan
 

Pendidikan Agama Katolik

  • 1. RESUME PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK KELAS 9 TH. 2014/2015 1 NAMA : KELAS/ NO. ABSEN : 9A / BAB 1 ALLAH BERKEHENDAK MENYELAMATKAN SEMUA ORANG  KESELAMATAN MENJADI DAMBAAN SETIAP ORANG  Tidak ada orang yang menghendaki dirinya celaka, menderita, dan susah, maka : 1. Ketika sakit orang mencari obat, 2. Ketika susah, mencari pertolongan 3. Ketika mengalami bencana, bersama orang lain berusaha untuk mengatasinya.  Orang saling menolong mengusahakan keselamatan orang lain dan dirinya tanpa memandang agama, suku, status sosial, asal-usul, orang menolong sesamanya agar selamat  MENDALAMI PENGALAMAN KASIH ALLAH MELALUI KISAH : PENYELENGGARAAN ILLAHI 1. Bagaimana perasaanmu setelah membaca kisah tersebut ? 2. Apakah yang mendorong Sr Bernarda menolong wanita di persimpangan jalan itu ? 3. Apakah akibat pertolongan Sr Bernarda bagi wanita yang ditolong dan dirinya sendiri ? 4. Bagaimanakah kehadiran Tuhan yang menyelamatkan terjadi menurut kisah tersebut ? 5. Bagi hidupmu sendiri, makna apa yang dapat kamu temukan dari kisah tersebut ? TULISLAH PENGALAMAN KEHADIRAN ALLAH YANG MENYELAMATKAN : NO TANDA-TANDA KASIH ALLAH BAGI MANUSIA PENGALAMANKU AKAN KASIH ALLAH 1 2 3 4 5  Tindakan Sr Bernarda membawa keselamatan bagi wanita yang ditolongnya ( kita melihat karya allah yang menyelamatkan )  Allah menunjukkan kasihnya dalam hidup sehari-hari. Orang lain menjadi sarana bagi kita dalam merasakan kebaikan allah yang menyelamatkan  Tindakan Sr Bernarda yang menolong wanita yang terlantar, perawatan orang tua sejak kecil, kepedulian orang yang tidak kita kenal ketika kita mengalami kecelakaan, menjadi contoh konkret tanda kasih allah kepada kita  SETIAP SAAT ALLAH HADIR MENYAPA MANUSIA DENGAN KASIHNYA UNTUK MENGANTAR MANUSIA MENGALAMI KESELAMATAN MELALUI : 1. Peristiwa hidup sehari-hari yang serba biasa 2. Alam yang indah yang diciptakan bagi manusia 3. Dalam diri orang yang memperhatikan dan mengasihi kita ( sesama manusia )  Tindakan orang lain yang menolong kita dapat terjadi karena dorongan dari Allah sendiri  Sumber keselamatan tetaplah Allah sendiri  Setiap orang harus menjadikan dirinya sebagai sarana keselamatan dan mengasihi orang lain tanpa batas (Mat 5:43 dan 44)  Kehadiran Allah yang menyelamatkan pada umumnya dipahami sebagai pewahyuan Allah  Di dalam iman Kristen, peristiwa pewahyuan Allah mencapai puncaknya dalam kehadiran Yesus Kristus  Yesus Kristus wujud nyata kasih Allah bagi keselamatan manusia  Ia adalah gambar Allah yang tidak kelihatan (Kol 1 : 15)  Kehadirannya menjadi perwujudan kehendak Allah untuk menyelamatkan manusia  Barang siapa mengenal Yesus, ia mengenal Allah sendiri (Kol 1 : 19)  Pewahyuan Allah mengundang jawaban manusia  Setiap orang diundang untuk mampu mengembangkan rasa syukur dan terima kasih atas karya keselamatan Allah pada dirinya MENDALAMI PENGALAMAN IMAN KRISTIANI TENTANG KARYA KESELAMATAN ALLAH MELALUI INJIL MATIUS 5:43-48 1. Menurut Matius 5:43-48, bagaimanakah cara Tuhan mengasihi manusia ? 2. Apakah yang kamu ketahui tentang peranan Yesus Kristus dalam keseluruhan karya keselamatan Allah bagi manusia ?
  • 2. RESUME PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK KELAS 9 TH. 2014/2015 2 3. Apakah yang dapat kamu lakukan untuk menanggapi kasih Allah yang telah kamu terima ? KESIMPULAN  Dalam Mat 5:45, kasih Allah tidak membeda-bedakan. Keselamatan diperuntukan bagi semua orang  Yesus menjadi tanda kasih Allah yang teragung  Yesus menjadi puncak kasih Allah bagi manusia  Seperti halnya Yesus menjadi tanda agung kasih Allah yang menyelamatkan, maka kitapun dapat menjadi sarana bagi keselamatan orang lain  Kesediaan menolong orang lain tanpa pandang bulu dapat menjadi tanda syukur kita akan keselamatan yang dianugerahkan Allah kepada kita EVALUASI 1. Allah telah menyatakan kasihnya bagi keselamatan manusia dengan berbagai macam tanda. Apakah tanda yang pernah kamu alami dan kamu yakini sebagai berkat Tuhan atas hidupmu ? 2. Susunlah ucapan syukur dan terima kasih atas karya keselamatan Allah dalam bentuk doa atau puisi ! ==SEMUA YANG TERTERA DISINI ADALAH ASLI DARI DOCUMEN YANG SEBENARNYA== --PERUBAHAN HANYA PADA JENIS FONT DAN PENEBALAN KATA (BOLD) YANG DICETAK MIRING (ITALIC). YANG DICETAK MIRING SAMA ARTINYA DENGAN PENEBALAN KATA--