SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Download to read offline
Kementerian Kesehatan
Republik Indonesia
Apabila pengobatan dilakukan dengan cepat, tepat,
menyeluruh dan berkesinambungan maka gangguan jiwa dapat
dipulihkan dan orang dengan gangguan jiwa dapat kembali
berfungsi serta produktif dalam kehidupan sehari hari.
Gangguan jiwa bisa dipulihkan!
InformasiTentang
GangguanJiwa
Gangguan jiwa adalah sekelompok gejala yang ditandai dengan
perubahan pikiran, perasaan dan perilaku seseorang yang
menimbulkan hendaya/disfungsi dalam menjalankan aktivitas
sehari-hari. Beberapa gangguan jiwa yang cukup sering terjadi
di masyarakat antara lain adalah: depresi, ansietas/cemas,
skizofrenia, bipolar, gangguan kepribadian, dll.
Gangguan jiwa bisa mengenai siapa saja dengan tingkatan ringan
sampai sangat berat. Dikatakan 1 dari 4 orang memiliki risiko untuk
terkena gangguan jiwa untuk semua tingkatan usia dari berbagai
latar belakang kehidupan.
Apa itu gangguan jiwa ?
Siapakah yang dapat terkena gangguan jiwa ?
Mereka yang mengalami gangguan jiwa akan mengalami perubahan
dalam pikiran, perasaan dan perilakunya sehingga dapat mengganggu
pekerjaan, aktivitas sehari-hari dan pola relasi dengan orang lain.
Gangguan jiwa dapat mengganggu fungsi dan produtivitas dalam
kehidupan sehari-hari.
Apakah dampak dari gangguan jiwa ?
Beberapa bukti menunjukkan bahwa gangguan jiwa disebabkan oleh
kombinasi dari beberapa faktor yaitu: biologi, psikologis dan sosial.
• Faktor biologi antara lain adalah keturunan/genetik, masa dalam
kandungan, proses persalinan, nutrisi, riwayat trauma kepala dan
adanya gangguan anatomi dan fisiologi saraf.
• Faktor psikologis yang berperan terhadap timbulnya gangguan jiwa
antara lain adalah: interaksi dengan orang lain, intelegensia, konsep diri,
keterampilan, kreativitas, dan tingkat perkembangan emosional. Faktor
sosial yang berpengaruh yaitu: stabilitas keluarga, pola asuh orang tua,
adat dan budaya, agama, tingkat ekonomi, nilai dan kepercayaan tertentu.
Adanya perubahan pada stabilitas zat kimia (neurotransmiter) di saraf
otak diyakini menjadi penyebab munculnya gangguan jiwa.
• Skizofrenia: Gangguan jiwa yang ditandai dengan adanya
halusinasi (gangguan persepsi panca indera, misalnya mendengar
bisikan atau melihat bayangan yang tidak ada sumbernya),
delusi/waham (keyakinan yang salah, tidak sesuai realita/logika),
gangguan pada pikiran, pembicaraan dan perilaku,
dan emosi yang tidak sesuai.
• Depresi: Munculnya perasaan yang sedih dan kehilangan
minat terhadap segala sesuatu. Pasien dapat mengungkapkan
bahwa mereka merasa bersalah, tidak ada harapan, dan tidak
berharga. Mudah lelah dan nyeri di beberapa bagian tubuh
sering juga dikeluhkan oleh pasien, disertai dengan gangguan
pada pola makan dan tidur. Beberapa pasien memiliki risiko
untuk bunuh diri pada gangguan ini.
• Gangguan Bipolar: Perubahan mood yang naik turun menjadi
ciri gangguan ini. Mood yang meningkat (disebut manik/mania/hipomanik)
ditandai dengan ide-ide kebesaran, energi yang berlebih, banyak bicara,
tidak butuh tidur, banyak ide, dan sering melakukan perilaku yang berisiko.
Pada episode selanjutnya bisa terjadi penurunan mood yang disebut
depresi, ditandai dengan gejala-gejala seperti di atas.
• Ansietas/cemas : Perasaan yang tidak menyenangkan,
cemas/khawatir tanpa sebab yang jelas, seringkali disertai oleh
gejala otonomik, seperti nyeri kepala, berkeringat, jantung berdebar,
sesak nafas, seperti tercekik, mual, muntah, diare, kesemutan,
gelisah, dan sebagainya
Apa penyebab dari gangguan jiwa ?
Apa saja gangguan jiwa yang sering ditemui ?

More Related Content

What's hot

Bab 6 pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
Bab 6   pengurangan kemurungan melalui aktiviti senamanBab 6   pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
Bab 6 pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
herylevin
 
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatryKp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
Ahmad Muhtar
 
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-141999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
Muhammad Fadhillah
 

What's hot (19)

PPT Bipolar Disorder peter anggara
PPT Bipolar Disorder peter anggaraPPT Bipolar Disorder peter anggara
PPT Bipolar Disorder peter anggara
 
Mengenal Gangguan Bipolar (v2, 15.0)
Mengenal Gangguan Bipolar (v2, 15.0)Mengenal Gangguan Bipolar (v2, 15.0)
Mengenal Gangguan Bipolar (v2, 15.0)
 
Bab 6 pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
Bab 6   pengurangan kemurungan melalui aktiviti senamanBab 6   pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
Bab 6 pengurangan kemurungan melalui aktiviti senaman
 
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatryKp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
Kp 3.1.40 consultation liaison psychiatry
 
Macam-Macam Gangguan Jiwa - oleh dr. Ida Rochmawati, SpKJ(K)
Macam-Macam Gangguan Jiwa - oleh dr. Ida Rochmawati, SpKJ(K)Macam-Macam Gangguan Jiwa - oleh dr. Ida Rochmawati, SpKJ(K)
Macam-Macam Gangguan Jiwa - oleh dr. Ida Rochmawati, SpKJ(K)
 
1. perbedaan antara skizoafektif
1. perbedaan antara skizoafektif1. perbedaan antara skizoafektif
1. perbedaan antara skizoafektif
 
Gangguan bipolar
Gangguan bipolarGangguan bipolar
Gangguan bipolar
 
Bipolar disorder
Bipolar disorderBipolar disorder
Bipolar disorder
 
Mengenal Lebih Dalam Masalah dan Gangguan Jiwa
Mengenal Lebih Dalam Masalah dan Gangguan JiwaMengenal Lebih Dalam Masalah dan Gangguan Jiwa
Mengenal Lebih Dalam Masalah dan Gangguan Jiwa
 
Definisi dan Jenis Skizofrenia
Definisi dan Jenis SkizofreniaDefinisi dan Jenis Skizofrenia
Definisi dan Jenis Skizofrenia
 
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-141999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
41999741 modul-04-bipolar-and-it-s-management-revisi-1
 
Mengenal Skizofrenia (8.4, NIMH)
Mengenal Skizofrenia (8.4, NIMH)Mengenal Skizofrenia (8.4, NIMH)
Mengenal Skizofrenia (8.4, NIMH)
 
Psikologi Klinis_Skizofrenia
Psikologi Klinis_SkizofreniaPsikologi Klinis_Skizofrenia
Psikologi Klinis_Skizofrenia
 
Lembar Fakta Seputar Kesehatan Jiwa
Lembar Fakta Seputar Kesehatan JiwaLembar Fakta Seputar Kesehatan Jiwa
Lembar Fakta Seputar Kesehatan Jiwa
 
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agamaPanduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
Panduan kesehatan jiwa bagi pemuka agama
 
Who 10 fakta tentang kesehatan jiwa
Who 10 fakta tentang kesehatan jiwaWho 10 fakta tentang kesehatan jiwa
Who 10 fakta tentang kesehatan jiwa
 
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
Mengenal Gangguan Jiwa (4.0, Final)
 
Schizophrenia
SchizophreniaSchizophrenia
Schizophrenia
 
Bipolar
BipolarBipolar
Bipolar
 

Similar to Informasi gangguan jiwa

5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx
marsiwaru
 
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.pptBeberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
kocankocan
 
Stresor Psikologik Lansia
Stresor Psikologik LansiaStresor Psikologik Lansia
Stresor Psikologik Lansia
Rahma Setya
 

Similar to Informasi gangguan jiwa (20)

5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx5 kesehatan mental ok.pptx
5 kesehatan mental ok.pptx
 
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
MENTAL DISORDER (KECELARUAN MENTAL)
 
PENYULUHAN SKIZOFRENIA.pptx
PENYULUHAN SKIZOFRENIA.pptxPENYULUHAN SKIZOFRENIA.pptx
PENYULUHAN SKIZOFRENIA.pptx
 
KONSELING KOMUNITAS.pptx
KONSELING KOMUNITAS.pptxKONSELING KOMUNITAS.pptx
KONSELING KOMUNITAS.pptx
 
Kesihatan Mental Apa dan Bagaimana.pptx
Kesihatan Mental Apa dan Bagaimana.pptxKesihatan Mental Apa dan Bagaimana.pptx
Kesihatan Mental Apa dan Bagaimana.pptx
 
Apa itu kemurungan
Apa itu kemurunganApa itu kemurungan
Apa itu kemurungan
 
SCHIZOPHRENIA/SKIZOPRENIA
SCHIZOPHRENIA/SKIZOPRENIASCHIZOPHRENIA/SKIZOPRENIA
SCHIZOPHRENIA/SKIZOPRENIA
 
TUGAS IBU MINAR lansia.pptx
TUGAS IBU MINAR lansia.pptxTUGAS IBU MINAR lansia.pptx
TUGAS IBU MINAR lansia.pptx
 
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.pptBeberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
Beberapa Jenis-Gangguan Jiwa Dan Tata-tata Laksananya.ppt
 
Psikologi abnormal dan metode terapi
Psikologi abnormal dan metode terapiPsikologi abnormal dan metode terapi
Psikologi abnormal dan metode terapi
 
Dissociative Identity Disorder - Psikologi abnormal
Dissociative Identity Disorder - Psikologi abnormalDissociative Identity Disorder - Psikologi abnormal
Dissociative Identity Disorder - Psikologi abnormal
 
Gangguan jiwa berat
Gangguan jiwa beratGangguan jiwa berat
Gangguan jiwa berat
 
Stresor Psikologik Lansia
Stresor Psikologik LansiaStresor Psikologik Lansia
Stresor Psikologik Lansia
 
Clp (consultation liaison psychiatry)
Clp (consultation liaison psychiatry)Clp (consultation liaison psychiatry)
Clp (consultation liaison psychiatry)
 
KOAS_MATERI JIWA2.pptx
KOAS_MATERI JIWA2.pptxKOAS_MATERI JIWA2.pptx
KOAS_MATERI JIWA2.pptx
 
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan NeurotikPerbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
Perbedaan Gangguan Jiwa Psikotik dan Neurotik
 
Masalah kesehatan reproduksi remaja
Masalah kesehatan reproduksi remajaMasalah kesehatan reproduksi remaja
Masalah kesehatan reproduksi remaja
 
KESEHATAN JIWA REMAJA PUSKESMAS MANAHAN.
KESEHATAN JIWA REMAJA PUSKESMAS MANAHAN.KESEHATAN JIWA REMAJA PUSKESMAS MANAHAN.
KESEHATAN JIWA REMAJA PUSKESMAS MANAHAN.
 
remaja.pptx
remaja.pptxremaja.pptx
remaja.pptx
 
Psychiatry nursing
Psychiatry nursingPsychiatry nursing
Psychiatry nursing
 

Recently uploaded

Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
ariniastuti020
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
ariniastuti020
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
germanaaprianineno
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
ariniastuti020
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
rosintauli1
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
rosintauli1
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
ulfahyus
 

Recently uploaded (13)

Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Banjar Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasiobat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
obat aborsi Bekasi wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bekasi
 
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogorobat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
obat aborsi Bogor wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bogor
 
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASIStandar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
Standar Prosedur pelayanan pelacakan kasus KEJADIAN IKUTAN PASCA iMUNISASI
 
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandungobat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
obat aborsi Bandung wa 081391267345 jual obat aborsi cytotec asli di Bandung
 
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
158679843-Penyuluhan-Katarak-Koass-Mata.ppt
 
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjkKota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
Kota Palembang Dalam Angka 2023.pdf]]kjk
 
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.pptAPLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
APLIKASI SIstem Informasi Terpadu Kesehatan Kerja dan Olahraga 2023.ppt
 
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docxMAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
MAKALAH kebidanan pelayanan KOMPLEMENTER-1.docx
 
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptxKONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
KONSEP K3 PUSKESMAS SESUAI PMK 52 THN 2018.pptx
 
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
14# Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 1 bulan [087776558899]
 
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersafisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
fisiologi haid dan bagaimana. Kita bersa
 
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptxDIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
DIET SEHAT PADA DIABETES MELLITUS PPT DES 23.pptx
 

Informasi gangguan jiwa

  • 1. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Apabila pengobatan dilakukan dengan cepat, tepat, menyeluruh dan berkesinambungan maka gangguan jiwa dapat dipulihkan dan orang dengan gangguan jiwa dapat kembali berfungsi serta produktif dalam kehidupan sehari hari. Gangguan jiwa bisa dipulihkan! InformasiTentang GangguanJiwa
  • 2. Gangguan jiwa adalah sekelompok gejala yang ditandai dengan perubahan pikiran, perasaan dan perilaku seseorang yang menimbulkan hendaya/disfungsi dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Beberapa gangguan jiwa yang cukup sering terjadi di masyarakat antara lain adalah: depresi, ansietas/cemas, skizofrenia, bipolar, gangguan kepribadian, dll. Gangguan jiwa bisa mengenai siapa saja dengan tingkatan ringan sampai sangat berat. Dikatakan 1 dari 4 orang memiliki risiko untuk terkena gangguan jiwa untuk semua tingkatan usia dari berbagai latar belakang kehidupan. Apa itu gangguan jiwa ? Siapakah yang dapat terkena gangguan jiwa ? Mereka yang mengalami gangguan jiwa akan mengalami perubahan dalam pikiran, perasaan dan perilakunya sehingga dapat mengganggu pekerjaan, aktivitas sehari-hari dan pola relasi dengan orang lain. Gangguan jiwa dapat mengganggu fungsi dan produtivitas dalam kehidupan sehari-hari. Apakah dampak dari gangguan jiwa ? Beberapa bukti menunjukkan bahwa gangguan jiwa disebabkan oleh kombinasi dari beberapa faktor yaitu: biologi, psikologis dan sosial. • Faktor biologi antara lain adalah keturunan/genetik, masa dalam kandungan, proses persalinan, nutrisi, riwayat trauma kepala dan adanya gangguan anatomi dan fisiologi saraf. • Faktor psikologis yang berperan terhadap timbulnya gangguan jiwa antara lain adalah: interaksi dengan orang lain, intelegensia, konsep diri, keterampilan, kreativitas, dan tingkat perkembangan emosional. Faktor sosial yang berpengaruh yaitu: stabilitas keluarga, pola asuh orang tua, adat dan budaya, agama, tingkat ekonomi, nilai dan kepercayaan tertentu. Adanya perubahan pada stabilitas zat kimia (neurotransmiter) di saraf otak diyakini menjadi penyebab munculnya gangguan jiwa. • Skizofrenia: Gangguan jiwa yang ditandai dengan adanya halusinasi (gangguan persepsi panca indera, misalnya mendengar bisikan atau melihat bayangan yang tidak ada sumbernya), delusi/waham (keyakinan yang salah, tidak sesuai realita/logika), gangguan pada pikiran, pembicaraan dan perilaku, dan emosi yang tidak sesuai. • Depresi: Munculnya perasaan yang sedih dan kehilangan minat terhadap segala sesuatu. Pasien dapat mengungkapkan bahwa mereka merasa bersalah, tidak ada harapan, dan tidak berharga. Mudah lelah dan nyeri di beberapa bagian tubuh sering juga dikeluhkan oleh pasien, disertai dengan gangguan pada pola makan dan tidur. Beberapa pasien memiliki risiko untuk bunuh diri pada gangguan ini. • Gangguan Bipolar: Perubahan mood yang naik turun menjadi ciri gangguan ini. Mood yang meningkat (disebut manik/mania/hipomanik) ditandai dengan ide-ide kebesaran, energi yang berlebih, banyak bicara, tidak butuh tidur, banyak ide, dan sering melakukan perilaku yang berisiko. Pada episode selanjutnya bisa terjadi penurunan mood yang disebut depresi, ditandai dengan gejala-gejala seperti di atas. • Ansietas/cemas : Perasaan yang tidak menyenangkan, cemas/khawatir tanpa sebab yang jelas, seringkali disertai oleh gejala otonomik, seperti nyeri kepala, berkeringat, jantung berdebar, sesak nafas, seperti tercekik, mual, muntah, diare, kesemutan, gelisah, dan sebagainya Apa penyebab dari gangguan jiwa ? Apa saja gangguan jiwa yang sering ditemui ?