SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Download to read offline
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Bangunan Penunjang dan Fasilitas
Modul C:
Tahap Pelaksanaan Konstruksi/Pembangunan
Pelatihan Pelaksanaan Konstruksi / Pembangunan
Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Agustus, 2015
Konstruksi-C11
Sanitasi.Net
Modul C:
Tahap Pelaksanaan Konstruksi
Modul C1
• Unit Pelayanan
Modul C2-5
• Unit Pengumpulan
Modul C6-8
• Unit Pengolahan
Modul C9
• Unit Pembuangan
Akhir
Substansi Pendukung:
C10 Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal
C11 Bangunan Penunjang & Fasilitas
C12 Material Pekerjaan Sipil
Sanitasi.Net
KETENTUAN UMUM DAN TEKNIS
Tahap Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Penunjang dan Fasilitas
Sanitasi.Net
Bangunan Penunjang dan Fasilitas
Pekerjaan Pembangunan
• Bangunan Laboratorium,
• Perkantoran,
• Pos Jaga,
• Gudang/Warehouse,
• Rumah Jaga,
• Pagar Keliling,
• Jalan Masuk,
• Zona Penyangga
• Sumur Pantau
Fungsi
• Digunakan untuk menunjang
kegiatan operasional dan
pemeliharaan
Sanitasi.Net
Ketentuan Umum
• Tersedia lahan untuk pembangunan
• Merupakan daerah yang bebas banjir, bebas longsor dan bukan
patahan;
• Mempunyai sarana jalan penghubung dan terletak pada daerah
yang dekat area unit pengolahan
• Tersedia sarana parkir dan
tempat pencucian kendaraan.
Sanitasi.Net
Ketentuan Teknis
• Ada gambar perencanaan/shop drawing
• Tersedia ruang kerja dan gudang material
• Jenis pondasi dapat dibuat dari beton bertulang atau pasangan
batu kali
• Struktur bangunan atas dari beton bertulang atau baja
• Pekerjaan dinding dari pasangan dan pekerjaan atap dari
rangka baja, kayu atau beton bertulang
• Pekerjaan finishing untuk Interior dan exterior
Sanitasi.Net
PELAKSANAAN PEKERJAAN
Tahap Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Penunjang dan Fasilitas
Sanitasi.Net
Persiapan Awal*)
1. Penyiapan lokasi dan survei topografi untuk penetuan titik
elevasi
2. Lakukan pembersihan lokasi
3. Ratakan tanah dengan mengurug dan atau menggali dan
padatkan
4. Penyiapan peralatan/alat bantu dan bahan-bahan yang
dibutuhkan
5. Pengukuran dan pematokan
*) Pekerjaan persiapan untuk seluruh bangunan penunjang/fasilitas
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Pondasi
1. Tentukan posisi dari masing-masing bangunan sesuai dengan
gambar pelaksanaan/shop drawing
2. Galian pondasi dengan kedalaman, penampang dan
kemiringan sesuai gambar
3. Dewatering untuk muka air tanah tinggi
4. Termite Control setelah elevasi galian sesuai rencana
5. Pasir urug minimal 100mm
6. Pekerjaan pondasi dari pasangan batu kali dan pondasi beton
bertulang sesuai dengan ketentuan.
7. Pekerjaan timbunan kembali dan pemadatan
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Struktur untuk Sloof, Kolom dan Balok
1. Struktur beton bertulang yang digunakan sesuai dengan
ketentuan
2. Struktur baja yang digunakan sesuai dengan ketentuan
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Dinding
1. Material dinding dapat terbuat dari pasangan batu bata sesuai
ukuran yang disetujui.
2. Pemasangan kolom praktis dan pertemuan dinding dengan
beton bertulang minimal K225
3. Plesteran umumya menggunakan mortar 1pc:5ps atau
ditentukan lain
4. Pemasangan Kusen/Jendela dan daun pintu/jendela
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Atap
1. Material dapat terbuat dari kayu, baja/baja ringan dan beton
bertulang
2. Struktur baja yang digunakan sesuai dengan ketentuan
3. Struktur kayu yang di gunakan harus sesuai dengan peraturan
yang berlaku (SNI 03-2445-1991)
4. Pemasangan penutup atap sesuai gambar rencana
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Finishing
1. Untuk lantai workshop/gudang dapat menggunakan lapisan
Floor Hardener, sedangkan yang lainnya menggunakan material
tegel/keramik dengan warna dan ukuran yang disetujui
2. Plafon dapat menggunakan gypsum, plywood, anyaman bambu
3. Pemasangan daun pintu dan jendela
4. Pengecatan menggunakan material untuk interior dan exterior,
warna dan material sesuai yang disetujui.
5. Pembersihan akhir
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Pagar Keliling
1. Pekerjaan pondasi dari pasangan batukali sesuai dengan
ketentuan
2. Sloof dan kolom praktis dibuat dari struktur beton bertulang
sesuai dengan ketentuan
3. Dinding pagar keliling dapat dibuat dengan pasangan bata,
batako atau pagar kawat BRC
4. Plesteran umumnya
menggunakan mortar
1pc:5ps atau ditentukan lain.
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Jalan Masuk
1. Pembuatan jalan masuk didahului dengan pekerjaan
pembersihan dan pembuangan lapisan humus, sampah, akar
pohon sampai kedalaman minimal setebal 20 centimeter
2. Melakukan penyesuaian elevasi badan jalan terhadap kondisi
eksisting dengan cara penggalian dan penimbunan sesuai
dengan Spesifikasi
Teknik Bina Marga
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Jalan Masuk
3. Pekerjaan penyiapan badan jalan mencakup penyiapan,
penggaruan dan pemadatan tanah dasar untuk penghamparan
lapis pondasi agregat, lapis pondasi jalan tanpa penutup aspal,
lapis pondasi semen tanah yang tidak ditetapkan sebagai
pekerjaan pengembalian kondisi sesuai dengan Spesifikasi
Teknik Bina Marga
4. Pekerjaan selanjutnya berupa pekerjaan lapisan perkerasan
dapat berupa perkerasan berbutir, perkerasan aspal,
perkerasan beton atau perkerasan menggunakan paving yang
pelaksanaannya sesuai dengan Spesifikasi Teknik Bina Marga
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Zona Penyangga
1. Zona penyangga berupa areal penghijauan yang dibuat di areal
bangunan pengolahan dan bangunan pembuangan akhir
2. Areal penghijauan dapat diisi dengan pohon besar
dikombinasi dengan tanaman perdu
3. Pohon yang ditanam disesuaikan dengan jarak tanam, jenis
pohon harus dapat menghasilkan oksigen sebanyak-
banyaknya, dapat menyerap
polutan dan dapat hidup di
lingkungan setempat
Sanitasi.Net
Pelaksanaan Konstruksi
Pekerjaan Sumur Pantau
1. Sumur pantau dibuat dekat bangunan pengolahan
2. Jumlah sumur pantau disesuaikan dengan luas bangunan
pengolahan
3. Diameter sumur pantau di buat minimal 15 centimeter
4. Dinding sumur pantau dibuat dari pipa pvc minimal klas AW
5. Kedalaman sumur pantau harus lebih dalam dari elevasi muka
air tanah di sekitar bangunan pengolahan
6. Pembuatan sumur pantau dapat
dilakukan dengan cara pengeboran
Sanitasi.Net
Referensi
Direktorat Pengembangan Penyehatan
Lingkungan Permukiman (PPLP)
Direktorat Jenderal Cipta Karya
Kementrian Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat
Sanitasi.Net
Daftar Modul
Pelaksanaan Konstruksi SPAL Terpusat
Modul
A. Dasar-dasar Pelaksanaan
Konstruksi
B. Pra Konstruksi
C. Konstruksi
D. Penyelenggaraan Pelaksanaan
Konstruksi
Sub-Modul
C.1 Unit Pelayanan
C2-5 Unit Pengumpulan (4 sesi)
C6-8 Unit Pengolahan (3 sesi)
C9 Unit Pembuangan Akhir
C10 Pekerjaan Mekanikal &
Elektrikal
C11 Bangunan Penunjang &
Fasilitas
C12 Material Pekerjaan Sipil
Sanitasi.Net
Terimakasih
Joy Irmanputhra
AFSI
FasilitatorSanitasi.Org

More Related Content

What's hot

CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptxCONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
arif887468
 
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptxFile_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
FahrizalTriPrasetyo
 
Kerangka acuan kerja perencanaan jalan
Kerangka acuan kerja perencanaan jalanKerangka acuan kerja perencanaan jalan
Kerangka acuan kerja perencanaan jalan
KHRISTIAN MAUKO
 
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptxFile_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
RizalYogaPrasetya
 
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
Isyyatul Aufa
 

What's hot (20)

Tahap Konstruksi SPAL Pembangunan Unit Pengumpulan - Pipa Servis dan Pipa Induk
Tahap Konstruksi SPAL Pembangunan Unit Pengumpulan - Pipa Servis dan Pipa IndukTahap Konstruksi SPAL Pembangunan Unit Pengumpulan - Pipa Servis dan Pipa Induk
Tahap Konstruksi SPAL Pembangunan Unit Pengumpulan - Pipa Servis dan Pipa Induk
 
power.pptx
power.pptxpower.pptx
power.pptx
 
03. Melaksanakan Pekerjaan Bangunan Air Limbah Permukiman.pdf
03. Melaksanakan Pekerjaan Bangunan Air Limbah Permukiman.pdf03. Melaksanakan Pekerjaan Bangunan Air Limbah Permukiman.pdf
03. Melaksanakan Pekerjaan Bangunan Air Limbah Permukiman.pdf
 
CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptxCONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
CONTOH PPT - PELAKSANA PEMELIHARAAN JALAN MADYA - Copy.pptx
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi - Unit Pembuangan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi - Unit Pembuangan...Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi - Unit Pembuangan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi - Unit Pembuangan...
 
TUGAS UJI SKK LD IZRADIN.pptx
TUGAS UJI SKK LD  IZRADIN.pptxTUGAS UJI SKK LD  IZRADIN.pptx
TUGAS UJI SKK LD IZRADIN.pptx
 
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerja
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerjaBab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerja
Bab e. uraian pendekatan, metodologi dan program kerja
 
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptxFile_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
File_Soal_17_158_29_1666928742.pptx
 
PPT Perencanaan Bangunan Gedung.pptx
PPT Perencanaan Bangunan Gedung.pptxPPT Perencanaan Bangunan Gedung.pptx
PPT Perencanaan Bangunan Gedung.pptx
 
Kerangka acuan kerja perencanaan jalan
Kerangka acuan kerja perencanaan jalanKerangka acuan kerja perencanaan jalan
Kerangka acuan kerja perencanaan jalan
 
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan SosialisasiTahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
Tahap Pra Konstruksi SPAL - Pekerjaan Sosialisasi
 
tugas pelaksana irigasi.pptx
tugas pelaksana irigasi.pptxtugas pelaksana irigasi.pptx
tugas pelaksana irigasi.pptx
 
PPT SKK PELAKSANA JALAN - rev.pptx_1677900456.pdf
PPT SKK PELAKSANA JALAN - rev.pptx_1677900456.pdfPPT SKK PELAKSANA JALAN - rev.pptx_1677900456.pdf
PPT SKK PELAKSANA JALAN - rev.pptx_1677900456.pdf
 
Inspeksi Dan Pemeliharaan Drainase Jalan
Inspeksi Dan Pemeliharaan Drainase JalanInspeksi Dan Pemeliharaan Drainase Jalan
Inspeksi Dan Pemeliharaan Drainase Jalan
 
File_Soal_17_160_29_1660796769.pptx
File_Soal_17_160_29_1660796769.pptxFile_Soal_17_160_29_1660796769.pptx
File_Soal_17_160_29_1660796769.pptx
 
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptxFile_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
File_Soal_17_158_29_1659598070 (2).pptx
 
Presentasi 8.pptx
Presentasi  8.pptxPresentasi  8.pptx
Presentasi 8.pptx
 
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
58721516 kerangka-acuan-kerja-drainase
 
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
Permen PU No 12 Tahun 2014 tentang Drainase Perkotaan - Lampiran 3
 
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdfSoal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
Soal Uji Sertifikat LSP Maret 31 Maret 2023.pdf
 

Viewers also liked

Viewers also liked (20)

Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengolahan - Pembangunan Parit Terbuka
Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengolahan - Pembangunan Parit TerbukaTahap Konstruksi SPAL Unit Pengolahan - Pembangunan Parit Terbuka
Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengolahan - Pembangunan Parit Terbuka
 
Tahap Konstruksi SPAL - Unit Pelayanan
Tahap Konstruksi SPAL - Unit PelayananTahap Konstruksi SPAL - Unit Pelayanan
Tahap Konstruksi SPAL - Unit Pelayanan
 
Tahap Konstruksi SPAL - Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal
Tahap Konstruksi SPAL - Pekerjaan Mekanikal dan ElektrikalTahap Konstruksi SPAL - Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal
Tahap Konstruksi SPAL - Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal
 
Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengumpulan, Material dan Pengujian Pipa
Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengumpulan, Material dan Pengujian PipaTahap Konstruksi SPAL Unit Pengumpulan, Material dan Pengujian Pipa
Tahap Konstruksi SPAL Unit Pengumpulan, Material dan Pengujian Pipa
 
Tahap Konstruksi SPAL - Unit Pengumpulan, Pemasangan Pipa Lateral
Tahap Konstruksi SPAL - Unit Pengumpulan, Pemasangan Pipa LateralTahap Konstruksi SPAL - Unit Pengumpulan, Pemasangan Pipa Lateral
Tahap Konstruksi SPAL - Unit Pengumpulan, Pemasangan Pipa Lateral
 
Irigasi curah gtr
Irigasi curah gtrIrigasi curah gtr
Irigasi curah gtr
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Perencanaan SPAL (Renc...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Perencanaan SPAL (Renc...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Perencanaan SPAL (Renc...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Perencanaan SPAL (Renc...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Tahap Konstruksi Pelak...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Tahap Konstruksi Pelak...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Tahap Konstruksi Pelak...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Tahap Konstruksi Pelak...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kelembagaan, Administr...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kelembagaan, Administr...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kelembagaan, Administr...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kelembagaan, Administr...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) - Sistem Setempat (SPAL-...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) - Sistem Setempat (SPAL-...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) - Sistem Setempat (SPAL-...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) - Sistem Setempat (SPAL-...
 
Pengantar Perencanaan Teknis Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Pengantar Perencanaan Teknis Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)Pengantar Perencanaan Teknis Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Pengantar Perencanaan Teknis Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
 
Onsite c1 tangki septik - perencanaan
Onsite   c1 tangki septik - perencanaanOnsite   c1 tangki septik - perencanaan
Onsite c1 tangki septik - perencanaan
 
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah TerpusatPengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat
Pengembangan dan Perencanaan Sistem Jaringan Air Limbah Terpusat
 
Penilaian Kelayakan Teknis Pengembangan Sistem Pengelolaan Air Limbah
Penilaian Kelayakan Teknis Pengembangan Sistem Pengelolaan Air LimbahPenilaian Kelayakan Teknis Pengembangan Sistem Pengelolaan Air Limbah
Penilaian Kelayakan Teknis Pengembangan Sistem Pengelolaan Air Limbah
 
Pembiayaan Sistem Pengelolaan Air Limbah (SPAL-T) -- Studi Kasus SPAL Terpusa...
Pembiayaan Sistem Pengelolaan Air Limbah (SPAL-T) -- Studi Kasus SPAL Terpusa...Pembiayaan Sistem Pengelolaan Air Limbah (SPAL-T) -- Studi Kasus SPAL Terpusa...
Pembiayaan Sistem Pengelolaan Air Limbah (SPAL-T) -- Studi Kasus SPAL Terpusa...
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Pemantauan dan Evaluasi
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Pemantauan dan EvaluasiInstalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Pemantauan dan Evaluasi
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Pemantauan dan Evaluasi
 
Pemantauan dan Evaluasi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T) - Ind...
Pemantauan dan Evaluasi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T) - Ind...Pemantauan dan Evaluasi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T) - Ind...
Pemantauan dan Evaluasi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T) - Ind...
 
Perencanaan Teknis Jaringan Perpipaan Air Limbah Sistem Terpusat (SPAL-T)
Perencanaan Teknis Jaringan Perpipaan Air Limbah Sistem Terpusat (SPAL-T)Perencanaan Teknis Jaringan Perpipaan Air Limbah Sistem Terpusat (SPAL-T)
Perencanaan Teknis Jaringan Perpipaan Air Limbah Sistem Terpusat (SPAL-T)
 
Pedoman Pemilihan Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Pedoman Pemilihan Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)Pedoman Pemilihan Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Pedoman Pemilihan Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
 
Kamus, Istilah dan Definisi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Kamus, Istilah dan Definisi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)Kamus, Istilah dan Definisi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
Kamus, Istilah dan Definisi Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T)
 

Similar to Tahap Konstruksi SPAL - Pembangunan Bangunan Penunjang dan Fasilitas

Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdfPekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
wisnuwardana88
 
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55. pptx
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55.          pptxPEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55.          pptx
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55. pptx
boynugraha727
 
Isi5720283702501
Isi5720283702501Isi5720283702501
Isi5720283702501
udin2234
 

Similar to Tahap Konstruksi SPAL - Pembangunan Bangunan Penunjang dan Fasilitas (20)

Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Unit Pengolahan
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Unit PengolahanInstalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Unit Pengolahan
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Unit Pengolahan
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Bangunan Penunjan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Bangunan Penunjan...Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Bangunan Penunjan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi Bangunan Penunjan...
 
RIDHA ASULTA POWER POIN PRESENTASI SKK.pptx
RIDHA ASULTA POWER POIN PRESENTASI SKK.pptxRIDHA ASULTA POWER POIN PRESENTASI SKK.pptx
RIDHA ASULTA POWER POIN PRESENTASI SKK.pptx
 
Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdfPekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
Pekerjaan persiapan pelaksanaan struktur Gedung_Tumingan.pdf
 
Metode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaanMetode pelaksanaan pekerjaan
Metode pelaksanaan pekerjaan
 
Action Plan.pptx
Action Plan.pptxAction Plan.pptx
Action Plan.pptx
 
contoh rks.pdf
contoh rks.pdfcontoh rks.pdf
contoh rks.pdf
 
PPT Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung
PPT Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan GedungPPT Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung
PPT Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung
 
Rks spek tek makam
Rks spek tek makamRks spek tek makam
Rks spek tek makam
 
gedung teknisi.pptx
gedung teknisi.pptxgedung teknisi.pptx
gedung teknisi.pptx
 
Makalah tentang metode pelaksanaan gedung
Makalah tentang metode pelaksanaan gedungMakalah tentang metode pelaksanaan gedung
Makalah tentang metode pelaksanaan gedung
 
Metode pelaksanaan
Metode pelaksanaanMetode pelaksanaan
Metode pelaksanaan
 
Metode pelaksanaan
Metode pelaksanaanMetode pelaksanaan
Metode pelaksanaan
 
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55. pptx
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55.          pptxPEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55.          pptx
PEKERJAAN JENJANG GEDUNG 55. pptx
 
Lingkup pekerjaan Proyek Pembangunan Gedung
Lingkup pekerjaan Proyek Pembangunan GedungLingkup pekerjaan Proyek Pembangunan Gedung
Lingkup pekerjaan Proyek Pembangunan Gedung
 
Isi5720283702501
Isi5720283702501Isi5720283702501
Isi5720283702501
 
PPT SIAP PERSENTASI.pptx
PPT SIAP PERSENTASI.pptxPPT SIAP PERSENTASI.pptx
PPT SIAP PERSENTASI.pptx
 
Metode teknis dan flow chart of work
Metode teknis dan  flow chart of workMetode teknis dan  flow chart of work
Metode teknis dan flow chart of work
 
Metode pelaksanaan
Metode pelaksanaanMetode pelaksanaan
Metode pelaksanaan
 
TUGAS AFIFAH GEDUNG.pptx_1685517362.pptx
TUGAS AFIFAH GEDUNG.pptx_1685517362.pptxTUGAS AFIFAH GEDUNG.pptx_1685517362.pptx
TUGAS AFIFAH GEDUNG.pptx_1685517362.pptx
 

More from Joy Irman

More from Joy Irman (20)

Opsi Teknologi Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPA) - Controlled Landfill dan...
Opsi Teknologi Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPA) - Controlled Landfill dan...Opsi Teknologi Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPA) - Controlled Landfill dan...
Opsi Teknologi Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPA) - Controlled Landfill dan...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Wewenang dan Tanggung ...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Wewenang dan Tanggung ...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Wewenang dan Tanggung ...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Wewenang dan Tanggung ...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Pemantauan, Evaluasi d...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Pemantauan, Evaluasi d...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Pemantauan, Evaluasi d...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Pemantauan, Evaluasi d...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Peran Masyarakat dan B...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Peran Masyarakat dan B...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Peran Masyarakat dan B...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Peran Masyarakat dan B...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Operasi, Pemeliharaan,...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Operasi, Pemeliharaan,...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Operasi, Pemeliharaan,...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Operasi, Pemeliharaan,...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kebijakan dan Strategi...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kebijakan dan Strategi...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kebijakan dan Strategi...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kebijakan dan Strategi...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Sistem Pengelolaan Ter...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Sistem Pengelolaan Ter...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Sistem Pengelolaan Ter...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Sistem Pengelolaan Ter...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kamus, Istilah dan Def...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kamus, Istilah dan Def...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kamus, Istilah dan Def...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat (SPAL) – Kamus, Istilah dan Def...
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Aspek Pembiayaan dan Keuangan
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Aspek Pembiayaan dan KeuanganInstalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Aspek Pembiayaan dan Keuangan
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Aspek Pembiayaan dan Keuangan
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Operasional, Pemeliharaan dan Peng...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Operasional, Pemeliharaan dan Peng...Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Operasional, Pemeliharaan dan Peng...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Operasional, Pemeliharaan dan Peng...
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstr...
 
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi & Pekerjaan Mekan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi & Pekerjaan Mekan...Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi & Pekerjaan Mekan...
Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) - Tahap Konstruksi & Pekerjaan Mekan...
 
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
Instalasi Pengolahan Lumpur TInja (IPLT) - Tahap Pra Konstruksi (Persiapan)
 
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengeringan Lumpur
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengeringan LumpurPerencanaan Teknis IPLT - Unit Pengeringan Lumpur
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengeringan Lumpur
 
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan Pemekatan
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan PemekatanPerencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan Pemekatan
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan Pemekatan
 
Perencanaan Teknis IPLT - Teknologi Pengolahan Air Limbah dan Lumpur
Perencanaan Teknis IPLT - Teknologi Pengolahan Air Limbah dan LumpurPerencanaan Teknis IPLT - Teknologi Pengolahan Air Limbah dan Lumpur
Perencanaan Teknis IPLT - Teknologi Pengolahan Air Limbah dan Lumpur
 
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan
Perencanaan Teknis IPLT - Unit PengolahanPerencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan
Perencanaan Teknis IPLT - Unit Pengolahan
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Perencanaan Instalasi Pengola...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Perencanaan Instalasi Pengola...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Perencanaan Instalasi Pengola...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Perencanaan Instalasi Pengola...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Sarana Pengangkutan Lumpur Ti...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Sarana Pengangkutan Lumpur Ti...Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Sarana Pengangkutan Lumpur Ti...
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat - Sarana Pengangkutan Lumpur Ti...
 
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat -Biofilter - Perencanaan Teknis
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat -Biofilter - Perencanaan TeknisSistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat -Biofilter - Perencanaan Teknis
Sistem Pengelolaan Air Limbah Sistem Setempat -Biofilter - Perencanaan Teknis
 

Recently uploaded

2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
EnginerMine
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
FujiAdam
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
Arisatrianingsih
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
FahrizalTriPrasetyo
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
arifyudianto3
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
yoodika046
 

Recently uploaded (16)

Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptxMateri Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASPOWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 

Tahap Konstruksi SPAL - Pembangunan Bangunan Penunjang dan Fasilitas

  • 1. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Penunjang dan Fasilitas Modul C: Tahap Pelaksanaan Konstruksi/Pembangunan Pelatihan Pelaksanaan Konstruksi / Pembangunan Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat (SPAL-T) Agustus, 2015 Konstruksi-C11
  • 2. Sanitasi.Net Modul C: Tahap Pelaksanaan Konstruksi Modul C1 • Unit Pelayanan Modul C2-5 • Unit Pengumpulan Modul C6-8 • Unit Pengolahan Modul C9 • Unit Pembuangan Akhir Substansi Pendukung: C10 Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal C11 Bangunan Penunjang & Fasilitas C12 Material Pekerjaan Sipil
  • 3. Sanitasi.Net KETENTUAN UMUM DAN TEKNIS Tahap Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Penunjang dan Fasilitas
  • 4. Sanitasi.Net Bangunan Penunjang dan Fasilitas Pekerjaan Pembangunan • Bangunan Laboratorium, • Perkantoran, • Pos Jaga, • Gudang/Warehouse, • Rumah Jaga, • Pagar Keliling, • Jalan Masuk, • Zona Penyangga • Sumur Pantau Fungsi • Digunakan untuk menunjang kegiatan operasional dan pemeliharaan
  • 5. Sanitasi.Net Ketentuan Umum • Tersedia lahan untuk pembangunan • Merupakan daerah yang bebas banjir, bebas longsor dan bukan patahan; • Mempunyai sarana jalan penghubung dan terletak pada daerah yang dekat area unit pengolahan • Tersedia sarana parkir dan tempat pencucian kendaraan.
  • 6. Sanitasi.Net Ketentuan Teknis • Ada gambar perencanaan/shop drawing • Tersedia ruang kerja dan gudang material • Jenis pondasi dapat dibuat dari beton bertulang atau pasangan batu kali • Struktur bangunan atas dari beton bertulang atau baja • Pekerjaan dinding dari pasangan dan pekerjaan atap dari rangka baja, kayu atau beton bertulang • Pekerjaan finishing untuk Interior dan exterior
  • 7. Sanitasi.Net PELAKSANAAN PEKERJAAN Tahap Pelaksanaan Konstruksi Bangunan Penunjang dan Fasilitas
  • 8. Sanitasi.Net Persiapan Awal*) 1. Penyiapan lokasi dan survei topografi untuk penetuan titik elevasi 2. Lakukan pembersihan lokasi 3. Ratakan tanah dengan mengurug dan atau menggali dan padatkan 4. Penyiapan peralatan/alat bantu dan bahan-bahan yang dibutuhkan 5. Pengukuran dan pematokan *) Pekerjaan persiapan untuk seluruh bangunan penunjang/fasilitas
  • 9. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Pondasi 1. Tentukan posisi dari masing-masing bangunan sesuai dengan gambar pelaksanaan/shop drawing 2. Galian pondasi dengan kedalaman, penampang dan kemiringan sesuai gambar 3. Dewatering untuk muka air tanah tinggi 4. Termite Control setelah elevasi galian sesuai rencana 5. Pasir urug minimal 100mm 6. Pekerjaan pondasi dari pasangan batu kali dan pondasi beton bertulang sesuai dengan ketentuan. 7. Pekerjaan timbunan kembali dan pemadatan
  • 10. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Struktur untuk Sloof, Kolom dan Balok 1. Struktur beton bertulang yang digunakan sesuai dengan ketentuan 2. Struktur baja yang digunakan sesuai dengan ketentuan
  • 11. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Dinding 1. Material dinding dapat terbuat dari pasangan batu bata sesuai ukuran yang disetujui. 2. Pemasangan kolom praktis dan pertemuan dinding dengan beton bertulang minimal K225 3. Plesteran umumya menggunakan mortar 1pc:5ps atau ditentukan lain 4. Pemasangan Kusen/Jendela dan daun pintu/jendela
  • 12. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Atap 1. Material dapat terbuat dari kayu, baja/baja ringan dan beton bertulang 2. Struktur baja yang digunakan sesuai dengan ketentuan 3. Struktur kayu yang di gunakan harus sesuai dengan peraturan yang berlaku (SNI 03-2445-1991) 4. Pemasangan penutup atap sesuai gambar rencana
  • 13. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Finishing 1. Untuk lantai workshop/gudang dapat menggunakan lapisan Floor Hardener, sedangkan yang lainnya menggunakan material tegel/keramik dengan warna dan ukuran yang disetujui 2. Plafon dapat menggunakan gypsum, plywood, anyaman bambu 3. Pemasangan daun pintu dan jendela 4. Pengecatan menggunakan material untuk interior dan exterior, warna dan material sesuai yang disetujui. 5. Pembersihan akhir
  • 14. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Pagar Keliling 1. Pekerjaan pondasi dari pasangan batukali sesuai dengan ketentuan 2. Sloof dan kolom praktis dibuat dari struktur beton bertulang sesuai dengan ketentuan 3. Dinding pagar keliling dapat dibuat dengan pasangan bata, batako atau pagar kawat BRC 4. Plesteran umumnya menggunakan mortar 1pc:5ps atau ditentukan lain.
  • 15. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Jalan Masuk 1. Pembuatan jalan masuk didahului dengan pekerjaan pembersihan dan pembuangan lapisan humus, sampah, akar pohon sampai kedalaman minimal setebal 20 centimeter 2. Melakukan penyesuaian elevasi badan jalan terhadap kondisi eksisting dengan cara penggalian dan penimbunan sesuai dengan Spesifikasi Teknik Bina Marga
  • 16. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Jalan Masuk 3. Pekerjaan penyiapan badan jalan mencakup penyiapan, penggaruan dan pemadatan tanah dasar untuk penghamparan lapis pondasi agregat, lapis pondasi jalan tanpa penutup aspal, lapis pondasi semen tanah yang tidak ditetapkan sebagai pekerjaan pengembalian kondisi sesuai dengan Spesifikasi Teknik Bina Marga 4. Pekerjaan selanjutnya berupa pekerjaan lapisan perkerasan dapat berupa perkerasan berbutir, perkerasan aspal, perkerasan beton atau perkerasan menggunakan paving yang pelaksanaannya sesuai dengan Spesifikasi Teknik Bina Marga
  • 17. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Zona Penyangga 1. Zona penyangga berupa areal penghijauan yang dibuat di areal bangunan pengolahan dan bangunan pembuangan akhir 2. Areal penghijauan dapat diisi dengan pohon besar dikombinasi dengan tanaman perdu 3. Pohon yang ditanam disesuaikan dengan jarak tanam, jenis pohon harus dapat menghasilkan oksigen sebanyak- banyaknya, dapat menyerap polutan dan dapat hidup di lingkungan setempat
  • 18. Sanitasi.Net Pelaksanaan Konstruksi Pekerjaan Sumur Pantau 1. Sumur pantau dibuat dekat bangunan pengolahan 2. Jumlah sumur pantau disesuaikan dengan luas bangunan pengolahan 3. Diameter sumur pantau di buat minimal 15 centimeter 4. Dinding sumur pantau dibuat dari pipa pvc minimal klas AW 5. Kedalaman sumur pantau harus lebih dalam dari elevasi muka air tanah di sekitar bangunan pengolahan 6. Pembuatan sumur pantau dapat dilakukan dengan cara pengeboran
  • 19. Sanitasi.Net Referensi Direktorat Pengembangan Penyehatan Lingkungan Permukiman (PPLP) Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
  • 20. Sanitasi.Net Daftar Modul Pelaksanaan Konstruksi SPAL Terpusat Modul A. Dasar-dasar Pelaksanaan Konstruksi B. Pra Konstruksi C. Konstruksi D. Penyelenggaraan Pelaksanaan Konstruksi Sub-Modul C.1 Unit Pelayanan C2-5 Unit Pengumpulan (4 sesi) C6-8 Unit Pengolahan (3 sesi) C9 Unit Pembuangan Akhir C10 Pekerjaan Mekanikal & Elektrikal C11 Bangunan Penunjang & Fasilitas C12 Material Pekerjaan Sipil