SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Oleh : Enggar Sila Majid/1710501009
Novaris Panji Muhammad/1710501024
Dosen Pembimbing : R Suryoto Edy Raharjo, S.T., M.Eng.
TEKNIK ELEKTRO, FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS TIDAR
ROBOT DC MOTOR
Pemrograman Robot Maju Berhenti dengan Atmega16
DASAR TEORI
• Robot adalah seperangkat alat mekanik yang bisa melakukan tugas fisik, baik dengan pengawasan dan
kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefinisikan terlebih dulu (kecerdasan
buatan). Istilah robot berawal bahasa Ceko“robota” yang berarti pekerja atau kuli yang tidak mengenal
lelah atau bosan. Robot biasanya digunakan untuk tugas yang berat, berbahaya, pekerjaan yang berulang
dan kotor. Biasanya kebanyakan robot industri digunakan dalam bidang produksi. Penggunaan robot
lainnya termasuk untuk pembersihan limbah beracun, penjelajahan bawah air dan luar angkasa,
pertambangan, pekerjaan "cari dan tolong" (search and rescue), dan untuk pencarian tambang.
Belakangan ini robot mulai memasuki pasaran konsumen di bidang hiburan, dan alat pembantu rumah
tangga, seperti penyedot debu, dan pemotong rumput.
• Saat ini hampir tidak ada orang yang tidak mengenal robot, namun pengertian robot tidaklah dipahami
secara sama oleh setiap orang. Sebagian membayangkan robot adalah suatu mesin tiruan manusia
(humanoid), meski demikian humanoid bukanlah satu-satunya jenis robot.
• Motor Listrik DC atau DC Motor adalah suatu perangkat yang mengubah energi listrik menjadi energi
kinetik atau gerakan (motion). Motor DC ini juga dapat disebut sebagai Motor Arus Searah. Seperti
namanya, DC Motor memiliki dua terminal dan memerlukan tegangan arus searah atau DC (Direct
Current) untuk dapat menggerakannya. Motor Listrik DC ini biasanya digunakan pada perangkat-
perangkat Elektronik dan listrik yang menggunakan sumber listrik DC seperti Vibrator Ponsel, Kipas DC
dan Bor Listrik DC.
• Motor Listrik DC atau DC Motor ini menghasilkan sejumlah putaran per menit atau biasanya dikenal
dengan istilah RPM (Revolutions per minute) dan dapat dibuat berputar searah jarum jam maupun
berlawanan arah jarum jam apabila polaritas listrik yang diberikan pada Motor DC tersebut dibalikan.
Motor Listrik DC tersedia dalam berbagai ukuran rpm dan bentuk. Kebanyakan Motor Listrik DC
memberikan kecepatan rotasi sekitar 3000 rpm hingga 8000 rpm dengan tegangan operasional dari 1,5V
hingga 24V
DASAR TEORI
• Mikrokontroler adalah sebuah sistem komputer lengkap dalam satu chip . Mikrokontroler lebih dari
sekedar sebuah mikroprosesor karena sudah terdapat atau berisikan ROM ( Read - Only Memory
),RAM (Read - Write Memory), beberapa plot masukan maupun keluaran,dan beberapa peripheral
seperti pencacah/pewaktu, ADC (Analog to Digital converter),DAC (Digital to Analog converter) dan
serial komunikasi.
• Mikrokontroler AVR (Alf and Vegard’s Risc processor) merupakan pengontrolan utama standar
industri dan riset saat ini. Hal ini dikarenakanberbagai kelebihan yang dimilikinya dibandingkan
mikroprosesor antara lain lebih murah, dukungan software dan dokumentasi yang memadai dan
memerlukan komponen pendukung yang sangat sedikit. Salah satu tipe mikrokontroler AVR untuk
aplikasi standar yang memilikifitur memuaskan ialah ATmega16.
• Mikrokontroler AVR (Alf and Vegard’s Risc processor) merupakan pengontrolan utama standar
industri dan riset saat ini. Hal ini dikarenakanberbagai kelebihan yang dimilikinya dibandingkan
mikroprosesor antara lain lebih murah, dukungan software dan dokumentasi yang memadai dan
memerlukan komponen pendukung yang sangat sedikit. Salah satu tipe mikrokontroler AVR untuk
aplikasi standar yang memilikifitur memuaskan ialah ATmega16
DASAR TEORI
• Transistor adalah alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan
penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya. Transistor
dapat berfungsi semacam kran listrik, di mana berdasarkan arus inputnya (BJT) atau tegangan inputnya
(FET), memungkinkan pengaliran listrik yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya
• Pada umumnya, transistor memiliki 3 terminal, yaitu Basis (B), Emitor (E) dan Kolektor (C). Tegangan
yang di satu terminalnya misalnya Emitor dapat dipakai untuk mengatur arus dan tegangan yang lebih
besar daripada arus input Basis, yaitu pada keluaran tegangan dan arus output Kolektor.
• Transistor merupakan komponen yang sangat penting dalam dunia elektronik modern. Dalam rangkaian
analog, transistor digunakan dalam amplifier (penguat). Rangkaian analog melingkupi pengeras suara,
sumber listrik stabil (stabilisator) dan penguat sinyal radio. Dalam rangkaian-rangkaian digital, transistor
digunakan sebagai saklar berkecepatan tinggi. Beberapa transistor juga dapat dirangkai sedemikian rupa
sehingga berfungsi sebagai logic gate, memori dan fungsi rangkaian-rangkaian lainnya
DASAR TEORI
HASIL DAN PEMBAHASAN
Sistem Rangkaian
• Rangkaian Minimum Sistem, dimana pada rangkaian ini berfungsi untuk
membangkitkan tegangan dan menjalankan sebuah IC mikrokontroler.
• Mikrokontroler ATmega16,dimana mikrokontroler ini berfungsi sebagai pengendali robot
• Output (motor DC/robot), dimana pada bagian output ini sebagai indikator hasil
dari program yang telah di input ke mikrokontroler ATmega16
• Output dari pemrograman pada mikrokontroler ATmega16 diwujudkan dalam bentuk
gerakan robot
HASIL DAN PEMBAHASAN
Prinsip Kerja dan Pengaturan Waktu
• Pengaturan lampu lalu lintas diatur oleh kendali mikrokontroler ATmega16
dengan mensinkronkan pada bahasa pemrograman C.Dalam bahasa C ini
dilakukan konfigurasi output pada port A mikrokontroler ATmega16 sebagai
output, dimana setiap port A terdiri dari 8pin yakni pin A0-A7. Sehingga inilah yang
dihubungkan ke Motor DC sehingga menggerakkan robot maju . Sedangkan
pengaturan pewaktuan dibuat pada bahasa C dengan menggunakan fungsi
wait, seperti yang ditunjukkan pada listing program di bawah ini.
HASIL DAN PEMBAHASAN
Pemrograman
Ketika program dijalanlankan maka robot akan bergerak
maju selama 2 detik kemudian berhenti selama 2
detik.Robot akan bergerak mengulangi kejadian tersebut
selama sumber tegangan tidak dimatikan
HASIL DAN PEMBAHASAN
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot

Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju Berhenti
Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju BerhentiPembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju Berhenti
Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju BerhentiYazid98
 
Jurnal Yean Yusapta Airlangga
Jurnal Yean Yusapta AirlanggaJurnal Yean Yusapta Airlangga
Jurnal Yean Yusapta Airlanggaflames0fhell
 
Robot Becak
Robot BecakRobot Becak
Robot BecakCcoc8808
 
Walking Robot Roda Tiga
Walking Robot Roda TigaWalking Robot Roda Tiga
Walking Robot Roda TigaCcoc8808
 
Walking robot - becak tarik
Walking robot - becak tarikWalking robot - becak tarik
Walking robot - becak tarikWyllhansR
 
Walking robot - Penjual pizza
Walking robot - Penjual pizzaWalking robot - Penjual pizza
Walking robot - Penjual pizzaWyllhansR
 
Walking robot - Penjual sayur
Walking robot - Penjual sayurWalking robot - Penjual sayur
Walking robot - Penjual sayurWyllhansR
 
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...Ahmad Fahrizald
 
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantar
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantarModul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantar
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantarBeny Abdurrahman
 
Kertas Penerangan (sensor)
Kertas Penerangan (sensor)Kertas Penerangan (sensor)
Kertas Penerangan (sensor)juan_fjfn
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyojepe07
 

What's hot (16)

Traffic Light Menggunakan ATMega16
Traffic Light Menggunakan ATMega16Traffic Light Menggunakan ATMega16
Traffic Light Menggunakan ATMega16
 
Ppt 3 robot
Ppt 3 robotPpt 3 robot
Ppt 3 robot
 
Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju Berhenti
Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju BerhentiPembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju Berhenti
Pembuatan Walking Robot Motor DC Dengan Program ATmega Maju Berhenti
 
Komponen aktif
Komponen aktifKomponen aktif
Komponen aktif
 
Jurnal Yean Yusapta Airlangga
Jurnal Yean Yusapta AirlanggaJurnal Yean Yusapta Airlangga
Jurnal Yean Yusapta Airlangga
 
Robot Becak
Robot BecakRobot Becak
Robot Becak
 
Walking Robot Roda Tiga
Walking Robot Roda TigaWalking Robot Roda Tiga
Walking Robot Roda Tiga
 
Walking robot
Walking robotWalking robot
Walking robot
 
Walking robot - becak tarik
Walking robot - becak tarikWalking robot - becak tarik
Walking robot - becak tarik
 
Walking robot - Penjual pizza
Walking robot - Penjual pizzaWalking robot - Penjual pizza
Walking robot - Penjual pizza
 
Walking robot - Penjual sayur
Walking robot - Penjual sayurWalking robot - Penjual sayur
Walking robot - Penjual sayur
 
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...
Tugas ekonomi teknik (laporan studi kasus perancangan alat pencuci mobil otom...
 
Akuisisi data
Akuisisi dataAkuisisi data
Akuisisi data
 
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantar
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantarModul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantar
Modul dasar-mikrokontroler-bab-i-pengantar
 
Kertas Penerangan (sensor)
Kertas Penerangan (sensor)Kertas Penerangan (sensor)
Kertas Penerangan (sensor)
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyo
 

Similar to ROBOT DC MOTOR

walking robot sederharna motor dc
walking robot sederharna motor dcwalking robot sederharna motor dc
walking robot sederharna motor dcNula123
 
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7RezaPahlawan26
 
Pertemuan 2.1 perkembangan teknis
Pertemuan 2.1 perkembangan teknisPertemuan 2.1 perkembangan teknis
Pertemuan 2.1 perkembangan teknisBuhori Muslim
 
Menerapkan dasar dasar mikrokontroler
Menerapkan dasar dasar mikrokontrolerMenerapkan dasar dasar mikrokontroler
Menerapkan dasar dasar mikrokontrolergixcznow
 
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16Afif Nuur Hidayat
 
Publikasi 08.01.2392
Publikasi 08.01.2392Publikasi 08.01.2392
Publikasi 08.01.2392Rahman Malang
 
Traffic Light Berbasis ATMega32A
Traffic Light Berbasis ATMega32ATraffic Light Berbasis ATMega32A
Traffic Light Berbasis ATMega32AAmmazizzaky Tarigan
 
BAB III penetilian terbaru dengan hasil revisi
BAB III penetilian terbaru  dengan hasil revisiBAB III penetilian terbaru  dengan hasil revisi
BAB III penetilian terbaru dengan hasil revisiWindaYuningsih
 
Presentasi dan video pembelajaran Mikrokontroller
Presentasi dan video pembelajaran MikrokontrollerPresentasi dan video pembelajaran Mikrokontroller
Presentasi dan video pembelajaran Mikrokontrollerirsyadsyawal1
 
M I C R O C O N T R O L L E R 2009new
M I C R O C O N T R O L L E R 2009newM I C R O C O N T R O L L E R 2009new
M I C R O C O N T R O L L E R 2009newDeddy Susilo
 
Makalah mikroprosesor
Makalah mikroprosesorMakalah mikroprosesor
Makalah mikroprosesorAip Goper
 
Kk1 (elektronika analog dan digital)
Kk1 (elektronika analog dan digital)Kk1 (elektronika analog dan digital)
Kk1 (elektronika analog dan digital)Danial Ahadian
 
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16Mochammadfinandika
 
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16muhclisandri
 
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC WALKING ROBOT MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ...
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC  WALKING ROBOT MENGGUNAKAN  MIKROKONTROLLER ...PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC  WALKING ROBOT MENGGUNAKAN  MIKROKONTROLLER ...
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC WALKING ROBOT MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ...muhamadaulia3
 

Similar to ROBOT DC MOTOR (20)

11976960.ppt
11976960.ppt11976960.ppt
11976960.ppt
 
walking robot sederharna motor dc
walking robot sederharna motor dcwalking robot sederharna motor dc
walking robot sederharna motor dc
 
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7
arsitektur mikrokontroler oertemuan ke 7
 
Pertemuan 2.1 perkembangan teknis
Pertemuan 2.1 perkembangan teknisPertemuan 2.1 perkembangan teknis
Pertemuan 2.1 perkembangan teknis
 
Menerapkan dasar dasar mikrokontroler
Menerapkan dasar dasar mikrokontrolerMenerapkan dasar dasar mikrokontroler
Menerapkan dasar dasar mikrokontroler
 
Laporan Joystick
Laporan JoystickLaporan Joystick
Laporan Joystick
 
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16
Rancang Bangun Putar Balik DC Walking Robot Menggunakan Mikrokontroler ATMega 16
 
Walking robot
Walking robotWalking robot
Walking robot
 
Publikasi 08.01.2392
Publikasi 08.01.2392Publikasi 08.01.2392
Publikasi 08.01.2392
 
Traffic Light Berbasis ATMega32A
Traffic Light Berbasis ATMega32ATraffic Light Berbasis ATMega32A
Traffic Light Berbasis ATMega32A
 
BAB III penetilian terbaru dengan hasil revisi
BAB III penetilian terbaru  dengan hasil revisiBAB III penetilian terbaru  dengan hasil revisi
BAB III penetilian terbaru dengan hasil revisi
 
Presentasi dan video pembelajaran Mikrokontroller
Presentasi dan video pembelajaran MikrokontrollerPresentasi dan video pembelajaran Mikrokontroller
Presentasi dan video pembelajaran Mikrokontroller
 
M I C R O C O N T R O L L E R 2009new
M I C R O C O N T R O L L E R 2009newM I C R O C O N T R O L L E R 2009new
M I C R O C O N T R O L L E R 2009new
 
Makalah mikroprosesor
Makalah mikroprosesorMakalah mikroprosesor
Makalah mikroprosesor
 
Kk1
Kk1Kk1
Kk1
 
Kk1 (elektronika analog dan digital)
Kk1 (elektronika analog dan digital)Kk1 (elektronika analog dan digital)
Kk1 (elektronika analog dan digital)
 
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16
Rancang bangun conveyor Menggunakan Mikrokontroller atmega 16
 
Walking robot
Walking robotWalking robot
Walking robot
 
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16
Lampu Lalu Lintas Menggunakan Atmega 16
 
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC WALKING ROBOT MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ...
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC  WALKING ROBOT MENGGUNAKAN  MIKROKONTROLLER ...PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC  WALKING ROBOT MENGGUNAKAN  MIKROKONTROLLER ...
PERANCANGAN PUTAR BALIK MOTOR DC WALKING ROBOT MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ...
 

Recently uploaded

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.pptSonyGobang1
 
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptxAnnisaNurHasanah27
 
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfrekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfssuser40d8e3
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptxMuhararAhmad
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptxAnnisaNurHasanah27
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studiossuser52d6bf
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxmuhammadrizky331164
 

Recently uploaded (9)

Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
 
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
 
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfrekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
 
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
 

ROBOT DC MOTOR

  • 1. Oleh : Enggar Sila Majid/1710501009 Novaris Panji Muhammad/1710501024 Dosen Pembimbing : R Suryoto Edy Raharjo, S.T., M.Eng. TEKNIK ELEKTRO, FAKULTAS TEKNIK, UNIVERSITAS TIDAR ROBOT DC MOTOR Pemrograman Robot Maju Berhenti dengan Atmega16
  • 2. DASAR TEORI • Robot adalah seperangkat alat mekanik yang bisa melakukan tugas fisik, baik dengan pengawasan dan kontrol manusia, ataupun menggunakan program yang telah didefinisikan terlebih dulu (kecerdasan buatan). Istilah robot berawal bahasa Ceko“robota” yang berarti pekerja atau kuli yang tidak mengenal lelah atau bosan. Robot biasanya digunakan untuk tugas yang berat, berbahaya, pekerjaan yang berulang dan kotor. Biasanya kebanyakan robot industri digunakan dalam bidang produksi. Penggunaan robot lainnya termasuk untuk pembersihan limbah beracun, penjelajahan bawah air dan luar angkasa, pertambangan, pekerjaan "cari dan tolong" (search and rescue), dan untuk pencarian tambang. Belakangan ini robot mulai memasuki pasaran konsumen di bidang hiburan, dan alat pembantu rumah tangga, seperti penyedot debu, dan pemotong rumput. • Saat ini hampir tidak ada orang yang tidak mengenal robot, namun pengertian robot tidaklah dipahami secara sama oleh setiap orang. Sebagian membayangkan robot adalah suatu mesin tiruan manusia (humanoid), meski demikian humanoid bukanlah satu-satunya jenis robot.
  • 3. • Motor Listrik DC atau DC Motor adalah suatu perangkat yang mengubah energi listrik menjadi energi kinetik atau gerakan (motion). Motor DC ini juga dapat disebut sebagai Motor Arus Searah. Seperti namanya, DC Motor memiliki dua terminal dan memerlukan tegangan arus searah atau DC (Direct Current) untuk dapat menggerakannya. Motor Listrik DC ini biasanya digunakan pada perangkat- perangkat Elektronik dan listrik yang menggunakan sumber listrik DC seperti Vibrator Ponsel, Kipas DC dan Bor Listrik DC. • Motor Listrik DC atau DC Motor ini menghasilkan sejumlah putaran per menit atau biasanya dikenal dengan istilah RPM (Revolutions per minute) dan dapat dibuat berputar searah jarum jam maupun berlawanan arah jarum jam apabila polaritas listrik yang diberikan pada Motor DC tersebut dibalikan. Motor Listrik DC tersedia dalam berbagai ukuran rpm dan bentuk. Kebanyakan Motor Listrik DC memberikan kecepatan rotasi sekitar 3000 rpm hingga 8000 rpm dengan tegangan operasional dari 1,5V hingga 24V DASAR TEORI
  • 4. • Mikrokontroler adalah sebuah sistem komputer lengkap dalam satu chip . Mikrokontroler lebih dari sekedar sebuah mikroprosesor karena sudah terdapat atau berisikan ROM ( Read - Only Memory ),RAM (Read - Write Memory), beberapa plot masukan maupun keluaran,dan beberapa peripheral seperti pencacah/pewaktu, ADC (Analog to Digital converter),DAC (Digital to Analog converter) dan serial komunikasi. • Mikrokontroler AVR (Alf and Vegard’s Risc processor) merupakan pengontrolan utama standar industri dan riset saat ini. Hal ini dikarenakanberbagai kelebihan yang dimilikinya dibandingkan mikroprosesor antara lain lebih murah, dukungan software dan dokumentasi yang memadai dan memerlukan komponen pendukung yang sangat sedikit. Salah satu tipe mikrokontroler AVR untuk aplikasi standar yang memilikifitur memuaskan ialah ATmega16. • Mikrokontroler AVR (Alf and Vegard’s Risc processor) merupakan pengontrolan utama standar industri dan riset saat ini. Hal ini dikarenakanberbagai kelebihan yang dimilikinya dibandingkan mikroprosesor antara lain lebih murah, dukungan software dan dokumentasi yang memadai dan memerlukan komponen pendukung yang sangat sedikit. Salah satu tipe mikrokontroler AVR untuk aplikasi standar yang memilikifitur memuaskan ialah ATmega16 DASAR TEORI
  • 5. • Transistor adalah alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya. Transistor dapat berfungsi semacam kran listrik, di mana berdasarkan arus inputnya (BJT) atau tegangan inputnya (FET), memungkinkan pengaliran listrik yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya • Pada umumnya, transistor memiliki 3 terminal, yaitu Basis (B), Emitor (E) dan Kolektor (C). Tegangan yang di satu terminalnya misalnya Emitor dapat dipakai untuk mengatur arus dan tegangan yang lebih besar daripada arus input Basis, yaitu pada keluaran tegangan dan arus output Kolektor. • Transistor merupakan komponen yang sangat penting dalam dunia elektronik modern. Dalam rangkaian analog, transistor digunakan dalam amplifier (penguat). Rangkaian analog melingkupi pengeras suara, sumber listrik stabil (stabilisator) dan penguat sinyal radio. Dalam rangkaian-rangkaian digital, transistor digunakan sebagai saklar berkecepatan tinggi. Beberapa transistor juga dapat dirangkai sedemikian rupa sehingga berfungsi sebagai logic gate, memori dan fungsi rangkaian-rangkaian lainnya DASAR TEORI
  • 7. Sistem Rangkaian • Rangkaian Minimum Sistem, dimana pada rangkaian ini berfungsi untuk membangkitkan tegangan dan menjalankan sebuah IC mikrokontroler. • Mikrokontroler ATmega16,dimana mikrokontroler ini berfungsi sebagai pengendali robot • Output (motor DC/robot), dimana pada bagian output ini sebagai indikator hasil dari program yang telah di input ke mikrokontroler ATmega16 • Output dari pemrograman pada mikrokontroler ATmega16 diwujudkan dalam bentuk gerakan robot HASIL DAN PEMBAHASAN
  • 8. Prinsip Kerja dan Pengaturan Waktu • Pengaturan lampu lalu lintas diatur oleh kendali mikrokontroler ATmega16 dengan mensinkronkan pada bahasa pemrograman C.Dalam bahasa C ini dilakukan konfigurasi output pada port A mikrokontroler ATmega16 sebagai output, dimana setiap port A terdiri dari 8pin yakni pin A0-A7. Sehingga inilah yang dihubungkan ke Motor DC sehingga menggerakkan robot maju . Sedangkan pengaturan pewaktuan dibuat pada bahasa C dengan menggunakan fungsi wait, seperti yang ditunjukkan pada listing program di bawah ini. HASIL DAN PEMBAHASAN
  • 9. Pemrograman Ketika program dijalanlankan maka robot akan bergerak maju selama 2 detik kemudian berhenti selama 2 detik.Robot akan bergerak mengulangi kejadian tersebut selama sumber tegangan tidak dimatikan HASIL DAN PEMBAHASAN