SlideShare a Scribd company logo
MANAJEMEN OLAHRAGA
Eko Bagus Fahrizqi, M.Pd
Spada.teknokrat.ac.id
Fungsi dan Proses Manajemen
Olahraga
• Mengenai Fungsi atau proses dalam administrasi
dan manajemen pada umumnya para ahli
mempunyai pendapat ,masing-masing.
• Pada dasarnya fungsi manajemen dapt dibagi
menjadi 2 yang pertama Fungsi Organik dimana
fungsi ini harus ada dan jika tidak dijalankan akan
menyebabkan ambruknya manajemen itu.
• Kedua, Fungsi Anorganik yaitu fungsi penunjang;
dimana jika tersedia maka manajemen akan lebih
nyaman dan efektif.
Fungsi Manajemen Menurut Para Ahli
Henry Fayol
Seorang berkebangsaan Prancis yang pertama kali menulis buku tentang
Administrasi dan Manajemen pada tahun 1916.
Menurut Fayol Fungsi Manajemen adalah :
a. Perencanaan (Planning)
b. Pengorganisasian (Organizing)
c. Pemberian Komando (Commanding)
d. Pengoordinasian (cordinating)
e. Pengawasan (Controling)
• Luther M. Gullick
adalah seorang ahli administrasi dan manajemen. Dalam
karyanya “Paper on The science of administrasion”, Pada
Tahun 1930 dimana pada tahunitu pengetahuan orang
tentang ilmu administrasi dan manajemen telah
meningkat. Gullick mengatakan Bahwa fungsi manajemen
adalah
a.Perencanaan
b. Pengorganisasian
c. Pengadaan Staf
d. Pemberian Bimbingan
e. Pengordinasian
f. Pelaporan
g. Penganggaran
• John D Millet
Teori yang dikemukakan olej Millet Senada dengan
luther M. Gullick dan telah disempurnakan oleh
Harold Koonts dan Cryll O;Donnel yang dalam buku
mereka Berjudul” Principle of management”.
Koonts dan O’Donnel Mengatakan Bahawa
manajemen merupakan suatu Proses. Pendapat dan
Klasifikasinya adalah yang pakling tepat , Ialah :
a. Perencanaan
b. Pengorganisasian
c. Pengadaan Staf
d. Pemberian Bimbingan
e. Pengawasan
• George R. Terry
Dalam bukunya “Principles OF Managements” Terry
Mengklasifikasikan Fungsi menjadi 4 bagian :
a. Perencanaan
b. Pengorganisasian
c. Penggerakan
d. Pengawasan
Lebih lanjut terry mengatakan bahwa pada dasarnya
orang yang menyusun sebuah rencana atau tentang pola
aktifitas yang akan datang yang terintegrasi dan di
predeterminasi. Hal tersebut mengharuskan adanya
kemampuan untuk meramalkan, memvisualiasikan,
melihat kedepan yang dilandasi dengan tujuan tertentu.
lanjutan
• Hubungan antar fungsi
Dalam praktiknya hubungan keempat fungsi fundamental manajemen berkaitan satu sama lainnya, namun
pelaksanaan fungsinya tertentu tidak selruhnya berhenti sebelum fungsi kedua dimulai.
John F Mee
Menurut Mee, yang merupkan seorang guru besar dalam
ilmu manajemen pada universitas Indiana, USA. Dalam
karya ilmiahnya menyampaikan pendapatnya bahwa
fungsi manajemen adalah :
a. Perencanaan
b. Pengorganisasian
c. Pemberian Motivasi
d. Pengawasan
Inti dari teori yang dikemukakan oleh mee adalah
manusia yang bekerja pada suatu organisasi melakukan
kegiatan kegiatannya tidak terlepas dari perhitungan
perhitungan keuntungan pribadi yang akan diperolehnya.
Dubbin, Ireland dan William
Memberikan Fungsi manajemen sebagai berikut :
a. Planning
b. Organizing
c. Leading
d. Controlling
TERIMAKASIH
Silahkan Materi dibaca dengan teliti.

More Related Content

What's hot

Konsep penjas
Konsep penjasKonsep penjas
Konsep penjas
Intan Sari
 
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
lala591942
 
Dasar dasar pendidikan jasmani
Dasar dasar pendidikan jasmaniDasar dasar pendidikan jasmani
Dasar dasar pendidikan jasmani
Sarjuni Menyerah
 
Makalah pendidikan jasmani dan olahraga
Makalah pendidikan jasmani dan olahragaMakalah pendidikan jasmani dan olahraga
Makalah pendidikan jasmani dan olahraga
Habibi Muhammad
 
Materi dan media penyuluhan
Materi dan media penyuluhanMateri dan media penyuluhan
Materi dan media penyuluhan
arifbogor
 
Estetika olahraga
Estetika olahragaEstetika olahraga
Estetika olahraga
Syaifathul Jannah
 
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinanMakalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
Photo Setudio Planet solo grand mall
 
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & SeniManusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
UFDK
 
Presentasi kompos
Presentasi komposPresentasi kompos
Presentasi kompos
Agus Aktawan
 
Makalah kepemimpinan dalam pendidikan
Makalah kepemimpinan dalam pendidikanMakalah kepemimpinan dalam pendidikan
Makalah kepemimpinan dalam pendidikanMâhdûm Ðûm
 
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-1496261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
Saybia Himma
 
Makalah Lari
Makalah LariMakalah Lari
Makalah Lari
Annisa Triana
 
Makalah pupuk kompos dari
Makalah pupuk kompos dariMakalah pupuk kompos dari
Makalah pupuk kompos dari
Septian Muna Barakati
 
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONALPERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
Iqbal Amrullah
 
Kuliah 11 pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
Kuliah 11   pengelolaan hara terpadu & kesub tnahKuliah 11   pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
Kuliah 11 pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
Nurul Sholehuddin
 
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHANPRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
Sri Wahyuni
 

What's hot (20)

Konsep penjas
Konsep penjasKonsep penjas
Konsep penjas
 
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
12. Modul Penyusunan Soal HOTS PJOK.pdf
 
Dasar dasar pendidikan jasmani
Dasar dasar pendidikan jasmaniDasar dasar pendidikan jasmani
Dasar dasar pendidikan jasmani
 
Manajemen Olahraga
Manajemen OlahragaManajemen Olahraga
Manajemen Olahraga
 
Makalah pendidikan jasmani dan olahraga
Makalah pendidikan jasmani dan olahragaMakalah pendidikan jasmani dan olahraga
Makalah pendidikan jasmani dan olahraga
 
Materi dan media penyuluhan
Materi dan media penyuluhanMateri dan media penyuluhan
Materi dan media penyuluhan
 
Estetika olahraga
Estetika olahragaEstetika olahraga
Estetika olahraga
 
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinanMakalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
Makalah tentang prinsip prinsip kepemimpinan
 
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & SeniManusia, Sains, Teknologi & Seni
Manusia, Sains, Teknologi & Seni
 
Presentasi kompos
Presentasi komposPresentasi kompos
Presentasi kompos
 
Makalah kepemimpinan dalam pendidikan
Makalah kepemimpinan dalam pendidikanMakalah kepemimpinan dalam pendidikan
Makalah kepemimpinan dalam pendidikan
 
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-1496261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
96261781 soal-soal-dasar-manajemen-bisnis-1-14
 
Konsep Dasar PKN
Konsep Dasar PKN Konsep Dasar PKN
Konsep Dasar PKN
 
PPT Senam Ritmik
PPT Senam RitmikPPT Senam Ritmik
PPT Senam Ritmik
 
Makalah Lari
Makalah LariMakalah Lari
Makalah Lari
 
Makalah pupuk kompos dari
Makalah pupuk kompos dariMakalah pupuk kompos dari
Makalah pupuk kompos dari
 
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONALPERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
PERANCANGAN USAHA PENGOLAHAN MAKANAN FUNGSIONAL
 
Kuliah 11 pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
Kuliah 11   pengelolaan hara terpadu & kesub tnahKuliah 11   pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
Kuliah 11 pengelolaan hara terpadu & kesub tnah
 
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHANPRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
PRINSIP-PRINSIP DAN ETIKA PENYULUHAN
 
Penerapan etika lingkungan
Penerapan etika lingkunganPenerapan etika lingkungan
Penerapan etika lingkungan
 

Similar to Fungsi dan proses manajemen olahraga

Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 TangerangMakalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Risalma Agnia
 
Makalah ekonomi (2)
Makalah ekonomi (2)Makalah ekonomi (2)
Makalah ekonomi (2)
Vannya Azzahra
 
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Abiyyu faruq ikbar
 
tugas ekonomi
tugas ekonomitugas ekonomi
tugas ekonomi
syafa febriana
 
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadiDasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
Dani Rusdani
 
Ekma4116 manajemen
Ekma4116 manajemenEkma4116 manajemen
Ekma4116 manajemen
Ratzman III
 
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah DasarFungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
An Rachma
 
Ekma4116 - Manajemen
Ekma4116 - ManajemenEkma4116 - Manajemen
Ekma4116 - Manajemen
triana kurniasih
 
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptxKEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
RahmiAdawiyah
 
Makalah manajemen
Makalah manajemenMakalah manajemen
Makalah manajemen
Operator Warnet Vast Raha
 
Tugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian managementTugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian management
Furqon XskaMatic
 
Resume buku pengantar manajemen
Resume buku pengantar manajemenResume buku pengantar manajemen
Resume buku pengantar manajemenJef Ri
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Hospitality Industry
 
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
Queen Rinjani
 
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemenMakalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Japar Sadiq Assaqaf
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
Yan'z Lesmana
 

Similar to Fungsi dan proses manajemen olahraga (20)

Fungsi dan tingkatan manajemen
Fungsi dan tingkatan manajemenFungsi dan tingkatan manajemen
Fungsi dan tingkatan manajemen
 
Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 TangerangMakalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
Makalah Ekonomi Manajemen X MIPA 1 SMAN 12 Tangerang
 
Makalah ekonomi (2)
Makalah ekonomi (2)Makalah ekonomi (2)
Makalah ekonomi (2)
 
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
Tugas eko12,Abiyyu faruq ikbar,bu ranti pusriana,materi Ekonomi Manajemen Sma...
 
tugas ekonomi
tugas ekonomitugas ekonomi
tugas ekonomi
 
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadiDasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
Dasar dasar manajemen (elaborasi) jadi
 
Ekma4116 manajemen
Ekma4116 manajemenEkma4116 manajemen
Ekma4116 manajemen
 
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah DasarFungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
Fungsi dan Proses Manajemen Sekolah Dasar
 
Ekma4116 - Manajemen
Ekma4116 - ManajemenEkma4116 - Manajemen
Ekma4116 - Manajemen
 
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptxKEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
KEL 6 MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN.pptx
 
Makalah manajemen
Makalah manajemenMakalah manajemen
Makalah manajemen
 
Tugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian managementTugas2 pengertian management
Tugas2 pengertian management
 
Modul 5 KB 1
Modul 5 KB 1Modul 5 KB 1
Modul 5 KB 1
 
Pengantar manajemen
Pengantar manajemenPengantar manajemen
Pengantar manajemen
 
Resume buku pengantar manajemen
Resume buku pengantar manajemenResume buku pengantar manajemen
Resume buku pengantar manajemen
 
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdfTerm 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
Term 1 Pengantar Manajemen by Saeful Anwar.pdf
 
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
Queen Rinjani, Dasar-Dasar Manajemen, Sosiologi, Dr. Taufik Ramdani, S.Th.I.,...
 
Bab 1 13
Bab 1 13Bab 1 13
Bab 1 13
 
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemenMakalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
Makalah fungsi fungsi dan tingkatan manajemen
 
pengantar manajemen
pengantar manajemenpengantar manajemen
pengantar manajemen
 

Fungsi dan proses manajemen olahraga

  • 1. MANAJEMEN OLAHRAGA Eko Bagus Fahrizqi, M.Pd Spada.teknokrat.ac.id Fungsi dan Proses Manajemen Olahraga
  • 2. • Mengenai Fungsi atau proses dalam administrasi dan manajemen pada umumnya para ahli mempunyai pendapat ,masing-masing. • Pada dasarnya fungsi manajemen dapt dibagi menjadi 2 yang pertama Fungsi Organik dimana fungsi ini harus ada dan jika tidak dijalankan akan menyebabkan ambruknya manajemen itu. • Kedua, Fungsi Anorganik yaitu fungsi penunjang; dimana jika tersedia maka manajemen akan lebih nyaman dan efektif.
  • 3. Fungsi Manajemen Menurut Para Ahli Henry Fayol Seorang berkebangsaan Prancis yang pertama kali menulis buku tentang Administrasi dan Manajemen pada tahun 1916. Menurut Fayol Fungsi Manajemen adalah : a. Perencanaan (Planning) b. Pengorganisasian (Organizing) c. Pemberian Komando (Commanding) d. Pengoordinasian (cordinating) e. Pengawasan (Controling)
  • 4. • Luther M. Gullick adalah seorang ahli administrasi dan manajemen. Dalam karyanya “Paper on The science of administrasion”, Pada Tahun 1930 dimana pada tahunitu pengetahuan orang tentang ilmu administrasi dan manajemen telah meningkat. Gullick mengatakan Bahwa fungsi manajemen adalah a.Perencanaan b. Pengorganisasian c. Pengadaan Staf d. Pemberian Bimbingan e. Pengordinasian f. Pelaporan g. Penganggaran
  • 5. • John D Millet Teori yang dikemukakan olej Millet Senada dengan luther M. Gullick dan telah disempurnakan oleh Harold Koonts dan Cryll O;Donnel yang dalam buku mereka Berjudul” Principle of management”. Koonts dan O’Donnel Mengatakan Bahawa manajemen merupakan suatu Proses. Pendapat dan Klasifikasinya adalah yang pakling tepat , Ialah : a. Perencanaan b. Pengorganisasian c. Pengadaan Staf d. Pemberian Bimbingan e. Pengawasan
  • 6. • George R. Terry Dalam bukunya “Principles OF Managements” Terry Mengklasifikasikan Fungsi menjadi 4 bagian : a. Perencanaan b. Pengorganisasian c. Penggerakan d. Pengawasan Lebih lanjut terry mengatakan bahwa pada dasarnya orang yang menyusun sebuah rencana atau tentang pola aktifitas yang akan datang yang terintegrasi dan di predeterminasi. Hal tersebut mengharuskan adanya kemampuan untuk meramalkan, memvisualiasikan, melihat kedepan yang dilandasi dengan tujuan tertentu.
  • 7. lanjutan • Hubungan antar fungsi Dalam praktiknya hubungan keempat fungsi fundamental manajemen berkaitan satu sama lainnya, namun pelaksanaan fungsinya tertentu tidak selruhnya berhenti sebelum fungsi kedua dimulai.
  • 8. John F Mee Menurut Mee, yang merupkan seorang guru besar dalam ilmu manajemen pada universitas Indiana, USA. Dalam karya ilmiahnya menyampaikan pendapatnya bahwa fungsi manajemen adalah : a. Perencanaan b. Pengorganisasian c. Pemberian Motivasi d. Pengawasan Inti dari teori yang dikemukakan oleh mee adalah manusia yang bekerja pada suatu organisasi melakukan kegiatan kegiatannya tidak terlepas dari perhitungan perhitungan keuntungan pribadi yang akan diperolehnya.
  • 9. Dubbin, Ireland dan William Memberikan Fungsi manajemen sebagai berikut : a. Planning b. Organizing c. Leading d. Controlling