SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom.,M.Kom
Website : www.dedekurniadi.com
Kuliah ini mengajarkan tetang konsep dasar
pemrograman. Pada kuliah ini akan dijelaskan
dasar-dasar pemrograman meliputi algoritma, flow
chart dan pseudo code. Selanjutnya masuk ke
implementasi dengan pemrograman, dijelaskan
materi-materi dasar pembuatan program meliputi
: dasar-dasar pemrograman, penyeleksian kondisi,
perulangan, fungsi, array, string, pointer dan
struktur. Bahasa pemrograman yang digunakan
adalah bahasa C/C++
Mahasiswa diharapkan dapat:
 Menyelesaikan permasalahan menjadi sebuah
algoritma, flowchart kemudian
mengimplementasikannya menjadi sebuah
program komputer
 Memahami dan menggunakan konsep
pemrograman prosedural untuk
menyelesaikan masalah
Prosentase Nilai Akhir
 Tugas/QUIZ 10 %
 Praktikum 15 %
 UTS 30 %
 UAS 45 %
 Minimal Kehadiran Kelas 70 %
“Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis
penyelesaian masalah yang disusun secara
sistematis dan logis serta dapat ditentukan
bernilai salah atau benar”.
Suatu Algoritma harus dinyatakan dalam bentuk
yang dapat dimengerti oleh pemroses. Jadi suatu
pemroses harus :
1. Mengerti setiap langkah dalam Algoritma.
2. Mengerjakan operasi yang bersesuaian dengan
langkah tersebut.
Dalam membuat sebuah program, ada beberapa hal
penting, yaitu:
1. Tujuan pembuatan program.
2. Algoritma.
3. Bahasa pemrograman itu sendiri
Ciri – ciri dari algoritma seperti yang dipaparkan oleh
Donald E. Knuth:
1. Algoritma mempunyai awal dan akhir.
2. Setiap langkah harus didefinisikan dengan tepat
sehingga tidak memiliki arti ganda.
3. Memiliki masukan (input) atau kondisi awal.
4. Memiliki keluaran (output) atau kondisi akhir.
5. Algoritma harus efektif, bila digunakan benar –
benar menyelesaikan persoalan.
Algoritma sebagai langkah-langkah pemecahan
masalah dapat dituliskan dengan berbagai cara
yaitu :
1. Uraian Deskriptif =>Suatu cara
menggambarkan masalah dengan diuraikan
menggunakan bahasa kita sehari-hari.
2. Bagan Alir (Flowchart) =>cara penulisan
algoritma dengan menggunakan notasi grafik
3. Pseudo Code=>cara penulisan algoritma
dalam bentuk pendekatan terhadap bahasa
pemrograman tertentu, misal bahasa C/Pascal
1. Uraian Deskriptif
Contoh Algoritma dengan uraian Deskriptif
buat algoritma untuk menghitung luas persegi
panjang.
Jawaban;
1. Mulai
2. Baca bilangan (panjang,lebar)
3. Kalikan nilai panjang dan lebar tersebut
4. Tulis hasilnya
5. selesai
2. Bagan Alir (Flowchart)
Beberapa notasi yang umum digunakan
Contoh Penyelesaian Flowchart
 Permasalahan :
 Menghitung luas persegi
panjang
 Algoritma :
1. Masukkan panjang (p)
2. Masukkan lebar (l)
3. Hitung luas (L), yaitu panjang
kali lebar
4. Cetak luas (L)
Mulai
Selesai
Masukkan p
Masukkan l
Hitung luas
L = p x l
Tulis L
Penulisan Algoritma dengan menggunakan
flowchart tidak banyak digunakan dikarenakan
beberapa hal sebagai berikut :
1. Flowchart hanya cocok untuk masalah yang
kecil, untuk masalah yg besar penggunaan
flowchart menjadi tidak efisien.
2. Penggunaan flowchart memerlukan
kemampuan menggambar yang baik sehingga
penulisan algoritma dengan teknik ini sering
kali dalam penyelesaianya memerlukan waktu
yang lama.
3. Pseudo Code
 Kode atau tanda yang menyerupai (pseudo)
program atau merupakan penjelasan cara
menyelesaikan suatu masalah.
 Pseudo-code sering digunakan oleh manusia
untuk menuliskan algoritma
Contoh : Menghitung luas persegi panjang
Algoritma :
1. Masukkan panjang (p)
2. Masukkan lebar (l)
3. Hitung luas (Luas), yaitu panjang kali lebar
4. Cetak luas (Luas)
Pseudo Code :
Input p
Input l
Luas p * l
Print Luas
Aturan Penulisan Algoritma
Setiap Algoritma akan selalu terdiri dari tiga
bagian yaitu :
1. Judul (Header)
2. Kamus (konstanta, variabel)
3. Algoritma (
Contoh :
Program LuasPersegi
Kamus
panjang,lebar,hasil:integer
Algoritma
Input(panjang,lebar)
hasilpanjang*lebar
Output(hasil)
1. Mendefinisikan masalah
2. Menemukan solusi
3. Memilih algoritma
4. Menulis program
5. Menguji program
6. Menulis dokumentasi
7. Merawat program

More Related Content

What's hot

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKDhika The'Lover
 
Algoritma & Pemrograman
Algoritma & PemrogramanAlgoritma & Pemrograman
Algoritma & PemrogramanAri Wibowo
 
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsiSiti Khotijah
 
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatika
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik InformatikaMakalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatika
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatikasaid zulhelmi
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automataahmad haidaroh
 
Organisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasiOrganisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasidaru2501
 
Contoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman CodeContoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman CodeAlbertus H.
 
Bab I, II, III Poposal
Bab I, II, III PoposalBab I, II, III Poposal
Bab I, II, III Poposalmumukholisah
 
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitaAplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitadesi anita
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAdam Mukharil Bachtiar
 
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendekAlgoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendekLaili Wahyunita
 
Program perkalian matriks
Program perkalian matriksProgram perkalian matriks
Program perkalian matriksSimon Patabang
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01KuliahKita
 

What's hot (20)

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAKPERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
 
Algoritma & Pemrograman
Algoritma & PemrogramanAlgoritma & Pemrograman
Algoritma & Pemrograman
 
Ppt graph
Ppt graphPpt graph
Ppt graph
 
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsiMatematika Diskrit  matriks relasi-dan_fungsi
Matematika Diskrit matriks relasi-dan_fungsi
 
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatika
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik InformatikaMakalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatika
Makalah Kegunaan Matematika Diskrit pada Teknik Informatika
 
Materi 3 Finite State Automata
Materi 3   Finite State AutomataMateri 3   Finite State Automata
Materi 3 Finite State Automata
 
Organisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasiOrganisasi Komputer- representasi informasi
Organisasi Komputer- representasi informasi
 
Contoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman CodeContoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman Code
 
Bab I, II, III Poposal
Bab I, II, III PoposalBab I, II, III Poposal
Bab I, II, III Poposal
 
Perkuliahan 01 Teknik kompilasi
Perkuliahan 01 Teknik kompilasiPerkuliahan 01 Teknik kompilasi
Perkuliahan 01 Teknik kompilasi
 
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anitaAplikasi accessories pada windows oleh desi anita
Aplikasi accessories pada windows oleh desi anita
 
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic ProgrammingAnalisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
Analisis Algoritma - Strategi Algoritma Dynamic Programming
 
Efisiensi algoritma
Efisiensi algoritmaEfisiensi algoritma
Efisiensi algoritma
 
Algoritma Pemrograman - Variabel, Konstanta & Tipe Data
Algoritma Pemrograman - Variabel, Konstanta & Tipe DataAlgoritma Pemrograman - Variabel, Konstanta & Tipe Data
Algoritma Pemrograman - Variabel, Konstanta & Tipe Data
 
Tahap pemrograman
Tahap pemrogramanTahap pemrograman
Tahap pemrograman
 
Algoritma flowchart
Algoritma flowchartAlgoritma flowchart
Algoritma flowchart
 
SLIDE KE:5 NFA
SLIDE KE:5 NFASLIDE KE:5 NFA
SLIDE KE:5 NFA
 
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendekAlgoritma pencarian lintasan jalur terpendek
Algoritma pencarian lintasan jalur terpendek
 
Program perkalian matriks
Program perkalian matriksProgram perkalian matriks
Program perkalian matriks
 
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
Matematika Diskrit - 05 rekursi dan relasi rekurens - 01
 

Similar to Dasar Pemrograman

Similar to Dasar Pemrograman (20)

listiati univ bung hata (1110013211051) Algoritma dan flowchart
listiati univ bung hata (1110013211051) Algoritma dan flowchartlistiati univ bung hata (1110013211051) Algoritma dan flowchart
listiati univ bung hata (1110013211051) Algoritma dan flowchart
 
Algoritma pemrograman terstruktur
Algoritma pemrograman terstrukturAlgoritma pemrograman terstruktur
Algoritma pemrograman terstruktur
 
Algoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
Algoritma & Pemograman - 01.PendahuluanAlgoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
Algoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
 
Bab II
Bab IIBab II
Bab II
 
Algoritma - Chapter - 1
Algoritma - Chapter - 1Algoritma - Chapter - 1
Algoritma - Chapter - 1
 
berfikirkomputasionalfasee-230417010400-ec46a33d.pptx
berfikirkomputasionalfasee-230417010400-ec46a33d.pptxberfikirkomputasionalfasee-230417010400-ec46a33d.pptx
berfikirkomputasionalfasee-230417010400-ec46a33d.pptx
 
INFORMATIKA - BK1.pptx
INFORMATIKA - BK1.pptxINFORMATIKA - BK1.pptx
INFORMATIKA - BK1.pptx
 
BERFIKIR KOMPUTASI.pptx
BERFIKIR KOMPUTASI.pptxBERFIKIR KOMPUTASI.pptx
BERFIKIR KOMPUTASI.pptx
 
M1 KB4.pptx
M1 KB4.pptxM1 KB4.pptx
M1 KB4.pptx
 
M1 KB4.pptx
M1 KB4.pptxM1 KB4.pptx
M1 KB4.pptx
 
M1 KB4 (1).pptx
M1 KB4 (1).pptxM1 KB4 (1).pptx
M1 KB4 (1).pptx
 
M1 KB4 (1).pptx
M1 KB4 (1).pptxM1 KB4 (1).pptx
M1 KB4 (1).pptx
 
Berfikir Komputasional Fase E.pptx
Berfikir Komputasional Fase E.pptxBerfikir Komputasional Fase E.pptx
Berfikir Komputasional Fase E.pptx
 
M1 KB4.pptx
M1 KB4.pptxM1 KB4.pptx
M1 KB4.pptx
 
Konsep Computational Thinking.pptx
Konsep Computational Thinking.pptxKonsep Computational Thinking.pptx
Konsep Computational Thinking.pptx
 
M1 KB4.pptx
M1 KB4.pptxM1 KB4.pptx
M1 KB4.pptx
 
Algoritma 1 pertemuan 1
Algoritma 1 pertemuan 1Algoritma 1 pertemuan 1
Algoritma 1 pertemuan 1
 
algoritma 1.pptx
algoritma 1.pptxalgoritma 1.pptx
algoritma 1.pptx
 
algoritma dan pemrograman
algoritma dan pemrogramanalgoritma dan pemrograman
algoritma dan pemrograman
 
2.sd 13.ok
2.sd 13.ok2.sd 13.ok
2.sd 13.ok
 

More from Dede Kurniadi

Pengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputerPengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputerDede Kurniadi
 
Pengelolaan Perangkat Keras 8 BIOS
Pengelolaan Perangkat Keras 8  BIOSPengelolaan Perangkat Keras 8  BIOS
Pengelolaan Perangkat Keras 8 BIOSDede Kurniadi
 
Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3Dede Kurniadi
 
Pengelolaan Perangkat Keras 2
Pengelolaan Perangkat Keras 2Pengelolaan Perangkat Keras 2
Pengelolaan Perangkat Keras 2Dede Kurniadi
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Dede Kurniadi
 
Pengantar Pemrograman Chapter 5
Pengantar Pemrograman Chapter 5Pengantar Pemrograman Chapter 5
Pengantar Pemrograman Chapter 5Dede Kurniadi
 
Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3Dede Kurniadi
 
Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2Dede Kurniadi
 
Instalasi Jaringan Komputer Rumah
Instalasi Jaringan Komputer RumahInstalasi Jaringan Komputer Rumah
Instalasi Jaringan Komputer RumahDede Kurniadi
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceDede Kurniadi
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceDede Kurniadi
 

More from Dede Kurniadi (11)

Pengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputerPengantar jaringan komputer
Pengantar jaringan komputer
 
Pengelolaan Perangkat Keras 8 BIOS
Pengelolaan Perangkat Keras 8  BIOSPengelolaan Perangkat Keras 8  BIOS
Pengelolaan Perangkat Keras 8 BIOS
 
Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3Pengelolaan Perangkat Keras 3
Pengelolaan Perangkat Keras 3
 
Pengelolaan Perangkat Keras 2
Pengelolaan Perangkat Keras 2Pengelolaan Perangkat Keras 2
Pengelolaan Perangkat Keras 2
 
Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1Pengelolaan Perangkat Keras 1
Pengelolaan Perangkat Keras 1
 
Pengantar Pemrograman Chapter 5
Pengantar Pemrograman Chapter 5Pengantar Pemrograman Chapter 5
Pengantar Pemrograman Chapter 5
 
Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3Pengantar Pemrograman Chapter 3
Pengantar Pemrograman Chapter 3
 
Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2Pengantar Pemrograman Chapter 2
Pengantar Pemrograman Chapter 2
 
Instalasi Jaringan Komputer Rumah
Instalasi Jaringan Komputer RumahInstalasi Jaringan Komputer Rumah
Instalasi Jaringan Komputer Rumah
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurce
 
Comfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurceComfire Software ERP Open SOurce
Comfire Software ERP Open SOurce
 

Recently uploaded

ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 

Recently uploaded (20)

ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 

Dasar Pemrograman

  • 1. Dosen : Dede Kurniadi, S.Kom.,M.Kom Website : www.dedekurniadi.com
  • 2. Kuliah ini mengajarkan tetang konsep dasar pemrograman. Pada kuliah ini akan dijelaskan dasar-dasar pemrograman meliputi algoritma, flow chart dan pseudo code. Selanjutnya masuk ke implementasi dengan pemrograman, dijelaskan materi-materi dasar pembuatan program meliputi : dasar-dasar pemrograman, penyeleksian kondisi, perulangan, fungsi, array, string, pointer dan struktur. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah bahasa C/C++
  • 3. Mahasiswa diharapkan dapat:  Menyelesaikan permasalahan menjadi sebuah algoritma, flowchart kemudian mengimplementasikannya menjadi sebuah program komputer  Memahami dan menggunakan konsep pemrograman prosedural untuk menyelesaikan masalah
  • 4. Prosentase Nilai Akhir  Tugas/QUIZ 10 %  Praktikum 15 %  UTS 30 %  UAS 45 %  Minimal Kehadiran Kelas 70 %
  • 5. “Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis dan logis serta dapat ditentukan bernilai salah atau benar”. Suatu Algoritma harus dinyatakan dalam bentuk yang dapat dimengerti oleh pemroses. Jadi suatu pemroses harus : 1. Mengerti setiap langkah dalam Algoritma. 2. Mengerjakan operasi yang bersesuaian dengan langkah tersebut.
  • 6. Dalam membuat sebuah program, ada beberapa hal penting, yaitu: 1. Tujuan pembuatan program. 2. Algoritma. 3. Bahasa pemrograman itu sendiri Ciri – ciri dari algoritma seperti yang dipaparkan oleh Donald E. Knuth: 1. Algoritma mempunyai awal dan akhir. 2. Setiap langkah harus didefinisikan dengan tepat sehingga tidak memiliki arti ganda. 3. Memiliki masukan (input) atau kondisi awal. 4. Memiliki keluaran (output) atau kondisi akhir. 5. Algoritma harus efektif, bila digunakan benar – benar menyelesaikan persoalan.
  • 7. Algoritma sebagai langkah-langkah pemecahan masalah dapat dituliskan dengan berbagai cara yaitu : 1. Uraian Deskriptif =>Suatu cara menggambarkan masalah dengan diuraikan menggunakan bahasa kita sehari-hari. 2. Bagan Alir (Flowchart) =>cara penulisan algoritma dengan menggunakan notasi grafik 3. Pseudo Code=>cara penulisan algoritma dalam bentuk pendekatan terhadap bahasa pemrograman tertentu, misal bahasa C/Pascal
  • 8. 1. Uraian Deskriptif Contoh Algoritma dengan uraian Deskriptif buat algoritma untuk menghitung luas persegi panjang. Jawaban; 1. Mulai 2. Baca bilangan (panjang,lebar) 3. Kalikan nilai panjang dan lebar tersebut 4. Tulis hasilnya 5. selesai
  • 9. 2. Bagan Alir (Flowchart) Beberapa notasi yang umum digunakan
  • 10. Contoh Penyelesaian Flowchart  Permasalahan :  Menghitung luas persegi panjang  Algoritma : 1. Masukkan panjang (p) 2. Masukkan lebar (l) 3. Hitung luas (L), yaitu panjang kali lebar 4. Cetak luas (L) Mulai Selesai Masukkan p Masukkan l Hitung luas L = p x l Tulis L
  • 11. Penulisan Algoritma dengan menggunakan flowchart tidak banyak digunakan dikarenakan beberapa hal sebagai berikut : 1. Flowchart hanya cocok untuk masalah yang kecil, untuk masalah yg besar penggunaan flowchart menjadi tidak efisien. 2. Penggunaan flowchart memerlukan kemampuan menggambar yang baik sehingga penulisan algoritma dengan teknik ini sering kali dalam penyelesaianya memerlukan waktu yang lama.
  • 12. 3. Pseudo Code  Kode atau tanda yang menyerupai (pseudo) program atau merupakan penjelasan cara menyelesaikan suatu masalah.  Pseudo-code sering digunakan oleh manusia untuk menuliskan algoritma
  • 13. Contoh : Menghitung luas persegi panjang Algoritma : 1. Masukkan panjang (p) 2. Masukkan lebar (l) 3. Hitung luas (Luas), yaitu panjang kali lebar 4. Cetak luas (Luas) Pseudo Code : Input p Input l Luas p * l Print Luas
  • 14. Aturan Penulisan Algoritma Setiap Algoritma akan selalu terdiri dari tiga bagian yaitu : 1. Judul (Header) 2. Kamus (konstanta, variabel) 3. Algoritma (
  • 16. 1. Mendefinisikan masalah 2. Menemukan solusi 3. Memilih algoritma 4. Menulis program 5. Menguji program 6. Menulis dokumentasi 7. Merawat program