SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Hasil wawancara dengan guru kelas VIIIG SMP N 1 Cilongok
Nama guru

: Ibu Listia Tri Yuni S, S.Pd

Pertanyaan

: Model pembelajaran apa yang biasa ibu gunakan dalam KBM?

Jawaban

: Model STAD dan konvensional

Pertanyaan

: Kendala apa yang dialami ibu saat mengajar di kelas VIII G?

Jawaban

: Siswa pasif, sulit diajak komunikasi dalam pelajaran. Kelas VIIIG adalah
kelas paling pasif dr kelas VIII lainnya di SMP Cilongok

Pertanyaan

:Pertanyaan apa yang sering diajukan oleh siswa?

Jawaban

: Siswa menanyakan untuk diulangi pembelajaran yg tadi, jadi tidak cukup
satu kali untuk menerangkan agar siswa paham

Pertanyaan

: Bagaimana keadaan kelas saat KBM dimulai?

Jawaban

: Anteng, anteng diam. Diam pasif, tidak ada yang nyaut sama pelajaran.
Kadang siswa perempuan antengnya, anteng memperhatikan kalo siswa lakilaki anteng tidak tahu dan meminta untuk diulang pelajarannya.

Pertanyaan

: Upaya apa yang ibu lakukan untuk menangani maslah yang dialami saat
KBM berlangsung?

Jawaban

: Ya paling tanya jawab meminta paksa siswa aktif dan pemberian tugas.

Hasil Observasi Keadaan di dalam kelas saat pembelajaran dimulai :
1. Siswa tidak memperhatikan cenderung berbicara sendiri dengan teman sebangku
2. Siswa laki-laki malu bertanya pada guru dan temannya
3. Siswa sulit menghafal rumus, dan cenderung beranggapan matematika adalah
menghafal rumus
4. Yang bertanya hanya siswa itu itu saja
5. Siswa masih enggan untuk mengeluarkan pendapatnya didepan kelas
6. Kelas diam memperhatikan hanya beberapa siswa saja
Soal PRE-TEST
KELAS VIIIG
SMP N 1 CILONGOK
1. Manakah bentuk aljabar berikut yang merupakan bentuk aljabar suku satu, suku dua
dan suku tiga.
a. 2x+3
b. x(x-5)
c. x+x+x
2. Bentuk aljabar suku berapakah berikut ini:
a. 1+2x+3x
b. 4x+y dengan y=5x+1
c. a+b dengan a=3b
3. Tentukan koeefisien dari x dan y^2 dari bentuk aljabar berikut :
4. Sederhanakanlah!
a.
b.
5.
6.

No
1
2
3
4
5
6
7

Indikator
Menyatakan ulang sebuah konsep
Mengklasifikasikan objek menurut sifat-sifat
tertentu sesuai dengan konsepnya
Memberikan contoh dan bukan contoh dari suatu
konsep
Menyajikan konsep dalam berbagai bentuk untuk
representasi matematis
Mengembangkan syarat perlu atau syarat cukup
dari suatu konsep
Menggunakan dan memanfaatkan serta memilih
prosedur atau operasi tertentu
Mengaplikasikan konsep atau alogaritma pada
pemecahan masalah

Nomor Soal
1a, 1b, 1c
2a, 2b, 2c
1a, 1b, 1c
3
3
4a, 4b
5,6

More Related Content

What's hot

Angketmina tbelajarmatematika
Angketmina tbelajarmatematikaAngketmina tbelajarmatematika
Angketmina tbelajarmatematika
Mading KS
 
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematikaKuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
Mading KS
 

What's hot (19)

Angketmina tbelajarmatematika
Angketmina tbelajarmatematikaAngketmina tbelajarmatematika
Angketmina tbelajarmatematika
 
Angket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswaAngket minat belajar siswa
Angket minat belajar siswa
 
Format obervasi kegiatan_siswa[1]
Format obervasi kegiatan_siswa[1]Format obervasi kegiatan_siswa[1]
Format obervasi kegiatan_siswa[1]
 
Latihan workshop ptk aulia rahmawati
Latihan workshop ptk aulia rahmawatiLatihan workshop ptk aulia rahmawati
Latihan workshop ptk aulia rahmawati
 
Rpp kls 3 pb 1
Rpp kls 3 pb 1Rpp kls 3 pb 1
Rpp kls 3 pb 1
 
Soal selidik minat sejarah
Soal selidik minat sejarahSoal selidik minat sejarah
Soal selidik minat sejarah
 
Langkah permainan
Langkah permainanLangkah permainan
Langkah permainan
 
Angket kreativitas belajar
Angket kreativitas belajarAngket kreativitas belajar
Angket kreativitas belajar
 
Angket respon siswa
Angket respon siswaAngket respon siswa
Angket respon siswa
 
Contoh Angket Sikap
Contoh Angket SikapContoh Angket Sikap
Contoh Angket Sikap
 
Angket kreativitas
Angket kreativitasAngket kreativitas
Angket kreativitas
 
Contoh angket
Contoh angketContoh angket
Contoh angket
 
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematikaKuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
Kuesioner minat belajar mata pelajaran matematika
 
Angket minat belajar
Angket minat belajarAngket minat belajar
Angket minat belajar
 
Kisi kisi-motivasi
Kisi kisi-motivasiKisi kisi-motivasi
Kisi kisi-motivasi
 
Power point kajian tindkan
Power point kajian tindkanPower point kajian tindkan
Power point kajian tindkan
 
soal selidik
soal selidik soal selidik
soal selidik
 
Borang soal selidik
Borang soal selidikBorang soal selidik
Borang soal selidik
 
Course review
Course reviewCourse review
Course review
 

Similar to Hasil wawancara

RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
Noviyanto Husada
 
kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
 kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
Ridzuan Ahmad
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
SukarnoSukarno16
 
Prezen proposal final
Prezen proposal finalPrezen proposal final
Prezen proposal final
norzilaniza
 
Contoh laporan hasil observasi
Contoh laporan hasil observasiContoh laporan hasil observasi
Contoh laporan hasil observasi
ilma yuni
 
Masalah pelajar bising
Masalah pelajar bisingMasalah pelajar bising
Masalah pelajar bising
Ahmad Lili
 
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisiUnimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
Cha Aisyah
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
miramto gt
 
Contoh rpp matematika kelas 8
Contoh rpp matematika kelas 8Contoh rpp matematika kelas 8
Contoh rpp matematika kelas 8
bendum
 
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Syazana Azmi
 
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Syazana Azmi
 

Similar to Hasil wawancara (20)

RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
RPP Kelas 7 Kurikulum 2013 ( noviyanto husada )
 
kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
 kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
kajian-kes-murid-mundur-dan-lembam
 
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docxLK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
LK. 1.2 Eksplorasi Penyebab Masalah - Copy.docx
 
LK 1.1.pptx
LK 1.1.pptxLK 1.1.pptx
LK 1.1.pptx
 
Jurnal refleksi praktikal
Jurnal refleksi praktikalJurnal refleksi praktikal
Jurnal refleksi praktikal
 
Prezen proposal final
Prezen proposal finalPrezen proposal final
Prezen proposal final
 
ANALISIS KESULITAN BELAJAR MTK_2021.pdf
ANALISIS KESULITAN BELAJAR MTK_2021.pdfANALISIS KESULITAN BELAJAR MTK_2021.pdf
ANALISIS KESULITAN BELAJAR MTK_2021.pdf
 
ABSTRAK yani.docx
ABSTRAK yani.docxABSTRAK yani.docx
ABSTRAK yani.docx
 
Contoh laporan hasil observasi
Contoh laporan hasil observasiContoh laporan hasil observasi
Contoh laporan hasil observasi
 
Masalah pelajar bising
Masalah pelajar bisingMasalah pelajar bising
Masalah pelajar bising
 
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisiUnimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
Unimed undergraduate-22276-bab 1 repisi
 
ulasan jurnal kajian tindakan
ulasan jurnal kajian tindakanulasan jurnal kajian tindakan
ulasan jurnal kajian tindakan
 
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptxPEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI [Autosaved].pptx
 
STRATEGI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI.pptx
STRATEGI PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI.pptxSTRATEGI PELAKSANAAN  PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI.pptx
STRATEGI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI.pptx
 
Contoh rpp matematika kelas 8
Contoh rpp matematika kelas 8Contoh rpp matematika kelas 8
Contoh rpp matematika kelas 8
 
Bab i
Bab i Bab i
Bab i
 
Lampiran kajian tindakan
Lampiran kajian tindakanLampiran kajian tindakan
Lampiran kajian tindakan
 
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
 
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
Lampiran 5.5b contoh-penulisan-refleksi-praktikum 2
 
PPT KELOMPOK 6 EDIT.pptx
PPT KELOMPOK 6 EDIT.pptxPPT KELOMPOK 6 EDIT.pptx
PPT KELOMPOK 6 EDIT.pptx
 

Hasil wawancara

  • 1. Hasil wawancara dengan guru kelas VIIIG SMP N 1 Cilongok Nama guru : Ibu Listia Tri Yuni S, S.Pd Pertanyaan : Model pembelajaran apa yang biasa ibu gunakan dalam KBM? Jawaban : Model STAD dan konvensional Pertanyaan : Kendala apa yang dialami ibu saat mengajar di kelas VIII G? Jawaban : Siswa pasif, sulit diajak komunikasi dalam pelajaran. Kelas VIIIG adalah kelas paling pasif dr kelas VIII lainnya di SMP Cilongok Pertanyaan :Pertanyaan apa yang sering diajukan oleh siswa? Jawaban : Siswa menanyakan untuk diulangi pembelajaran yg tadi, jadi tidak cukup satu kali untuk menerangkan agar siswa paham Pertanyaan : Bagaimana keadaan kelas saat KBM dimulai? Jawaban : Anteng, anteng diam. Diam pasif, tidak ada yang nyaut sama pelajaran. Kadang siswa perempuan antengnya, anteng memperhatikan kalo siswa lakilaki anteng tidak tahu dan meminta untuk diulang pelajarannya. Pertanyaan : Upaya apa yang ibu lakukan untuk menangani maslah yang dialami saat KBM berlangsung? Jawaban : Ya paling tanya jawab meminta paksa siswa aktif dan pemberian tugas. Hasil Observasi Keadaan di dalam kelas saat pembelajaran dimulai : 1. Siswa tidak memperhatikan cenderung berbicara sendiri dengan teman sebangku 2. Siswa laki-laki malu bertanya pada guru dan temannya 3. Siswa sulit menghafal rumus, dan cenderung beranggapan matematika adalah menghafal rumus 4. Yang bertanya hanya siswa itu itu saja 5. Siswa masih enggan untuk mengeluarkan pendapatnya didepan kelas 6. Kelas diam memperhatikan hanya beberapa siswa saja
  • 2. Soal PRE-TEST KELAS VIIIG SMP N 1 CILONGOK 1. Manakah bentuk aljabar berikut yang merupakan bentuk aljabar suku satu, suku dua dan suku tiga. a. 2x+3 b. x(x-5) c. x+x+x 2. Bentuk aljabar suku berapakah berikut ini: a. 1+2x+3x b. 4x+y dengan y=5x+1 c. a+b dengan a=3b 3. Tentukan koeefisien dari x dan y^2 dari bentuk aljabar berikut : 4. Sederhanakanlah! a. b. 5. 6. No 1 2 3 4 5 6 7 Indikator Menyatakan ulang sebuah konsep Mengklasifikasikan objek menurut sifat-sifat tertentu sesuai dengan konsepnya Memberikan contoh dan bukan contoh dari suatu konsep Menyajikan konsep dalam berbagai bentuk untuk representasi matematis Mengembangkan syarat perlu atau syarat cukup dari suatu konsep Menggunakan dan memanfaatkan serta memilih prosedur atau operasi tertentu Mengaplikasikan konsep atau alogaritma pada pemecahan masalah Nomor Soal 1a, 1b, 1c 2a, 2b, 2c 1a, 1b, 1c 3 3 4a, 4b 5,6