SlideShare a Scribd company logo
1 of 34
Download to read offline
INSTRUMEN NON TES
DALAM PENELITIAN PENDIDIKAN
Disusun Oleh:
Mochammad Galang Rivaldo (0718011631)
Aini Zulfa Izza (0718011681)
METODOLOGI PENELITIAN
PENDIDIKAN
Untuk mengetahui
pengertian instrumen
non tes dalam penelitian
pendidikan.
PENGERTIAN JENIS-JENIS PENYUSUNAN
T U J U A N
Untuk mengetahui
jenis-jenis instrumen
non tes dalam penelitian
pendidikan.
Untuk mengetahui
penyusunan instrumen
non tes dalam penelitian
pendidikan.
PETA KONSEP
Instrumen Non Tes
Skala
Bertingkat
Kuesioner Check List Wawancara Pengamatan Riwayat
Hidup
Menyusun
kisi-kisi
Memilih
jenis
Analisis
Variabel
Menyusun
Item
Uji Coba
Instrumen
Jenis
Instrumen
Menyusun
Kisi-Kisi
Langkah Penyusunan
Kak, apa itu instrumen non tes?
Si Boy
PENGERTIAN
Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan
PENGERTIAN...
Instrumen non tes dapat diartikan sebagai alat untuk
mengumpulkan data yang bersifat komprehensif. Artinya,
instrumen non tes dapat digunakan untuk menilai berbagai
aspek dari responden sehingga tidak hanya untuk menilai
aspek kognitif, tetapi juga aspek afektif dan psikomotoris.
Kak, jelasin dong jenis instrumen
non tes itu apa saja?
Si Boy
JENIS-JENIS
Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan
JENIS-JENIS...
Instrumen yang tergolong non tes adalah skala bertingkat
(rating scale), kuesioner (quetioner), daftar cocok (check
list), wawancara (interview), pengamatan (observation),
dan riwayat hidup.
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Skala menggambarkan suatu nilai terhadap sesuatu hasil
pertimbangan. Biasanya angka-angka yang digunakan, diterapkan
pada skala dengan jarak yang sama, secara bertingkat dari yang
rendah ke tinggi.
Oleh karena itu, skala demikian disebut skala bertingkat. Skala ini
dapat digunakan untuk melakukan pencatatan secara objektif
menilai penampilan atau penggambaran kepribadian seseorang.
Contoh : Skala kehadiran siswa di sekolah
Skala Bertingkat
1 2 3 4 5
Selalu
Hadir
Beberapa
Kali Absen
Sering
Absen
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Kuesioner berasal dari bahasa Latin, yaitu Questionaire yang
berarti suatu rangkaian pertanyaan yang berhubungan
dengan objek yang dinilai, dengan maksud untuk
mendapatkan informasi atau data.
Kuesioner juga sering disebut sebagai angket. Kuesioner
adalah daftar pertanyaan yang harus diisi oleh orang yang
akan diukur (responden).
Kuesioner
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Jenis Kuesioner
Jenis-Jenis
Kuesioner
Segi Isi
Segi Jenis
Segi
Responden
Segi
Perantara
P. Fakta
P. Perilaku
P. Informasi
P. Pendapat
K. Tertutup
K. Terbuka
K. Gabungan
K. Langsung
K. Tidak
Langsung
K. Tersurat
K. Langsung
P = Pertanyaan
K = Kuesioner
JENIS-JENIS KUESIONER
Kuesioner dengan pertanyaan fakta
Pertanyaan fakta adalah pertanyaan yang
menanyakan tentang fakta, antara lain jumlah
sekolah, jumlah jam belajar, jumlah murid,
tinggi dan berat peserta didik.
Kuesioner dengan pertanyaan perilaku
Pertanyaan perilaku adalah pertanyaan yang
digunakan apabila peneliti menginginkan
informasi tentang tingkah laku responden
dalam proses pendidikan. Contoh bentuk
pertanyaan perilaku: Apakah Anda sering
mencontek saat ujian?
Dari Segi Isi
Kuesioner dengan pertanyaan informasi
Pertanyaan informasi adalah pertanyaan yang
digunakan apabila melalui instrumen itu peneliti
ingin mengungkapkan berbagai informasi atau
menggunakan fakta.
Kuesioner dengan pertanyaan pendapat/sikap
Pertanyaan ini berkaitan dengan perasaan,
kepercayaan dan nilai-nilai yang berhubungan
dengan objek yang dinilai. Contoh: Apakah Anda
kecewa kalau pendidik memberikan angka lima
dalam rapormu?
JENIS-JENIS KUESIONER
Dari Segi Jenis
Kuesioner Terbuka
Alternatif tidak disediakan. Responden
menciptakan sendiri jawabannya dan
menyusun kalimat dalam bahasa sendiri.
Contoh: Menurut pendapat Anda,
kenapa matematika itu sulit?
Kuesioner Tertutup
Pada kuesioner tertutup, alternatif
jawaban sudah ditentukan. Responden
hanya memilih di antara alternatif yang
telah disediakan. Contoh: Apakah Anda
suka matematika? (a). Iya; (b).Tidak
Kuesioner Gabungan
Disediakan alternatif dan apabila tidak
sesuai responden dapat mengemukakan
alternatif jawabannya sendiri. Contoh :
Pelajaran apa yang Anda sukai? (a). IPA;
(b). Matematika; (c). …… (tuliskan)
JENIS-JENIS KUESIONER
Dari Segi Responden
Kuesioner Langsung
Kuesioner langsung adalah kuesioner yang langsung dijawab
atau diisi oleh individu yang akan dimintai keterangannya.
Kuesioner Tidak Langsung
Kuesioner tidak langsung adalah kuesioner yang diisi oleh
orang lain, yaitu orang yang tidak dikenai informasi yang
dibutuhkan. Contoh: Pendidik membutuhkan informasi
tentang bagaimana cara seorang anak belajar di rumah.
Kuesioner ini diisi oleh orang tuanya.
JENIS-JENIS KUESIONER
Dari Segi Perantara
Kuesioner yang Dikirimkan (Mail Quistonaire)
Kuesioner bentuk ini berguna apabila peneliti terkendala jarak
terhadap responden. Selain itu, jika menggunakan sistem email,
peneliti akan lebih mudah dalam mengorganisir data dari
kuesioner tersebut.
Kuesioner yang Dibagikan Langsung
Responden akan menerima langsung kuesioner dan
kelebihan dari bentuk ini adalah waktu yang dibutuhkan
relatif singkat.
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Daftar cocok atau check list adalah deretan pernyataan
(biasanya berupa kalimat singkat), di mana responden cukup
membubuhkan tanda cocok pada pilihan yang tepat.
Contoh : Berilah tanda (v) pada kolom yang sesuai dengan
pendapat Anda.
Check List
Pernyataan
Sangat
Baik
Baik
Kurang
Baik
Penguasaan materi pelajaran oleh pendidik
Cara pendidik menyajikan bahan pelajaran
Komunikasi pendidik dan peserta didik
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Wawancara
Wawancara adalah proses interaksi atau percakapan
antara pewawancara dan yang diwawancarai secara
langsung. Di mana pewawancara bertanya tentang suatu
aspek yang dinilai dan telah dirancang sebelumnya.
Selain itu, wawancara merupakan metode untuk
mendapatkan jawaban responden dengan tanya jawab
sepihak. Dikatakan sepihak karena responden tidak
diberikan kesempatan sama sekali untuk mengajukan
pertanyaan.
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Jenis Wawancara
01
Wawancara Terencana & Terstruktur
Pewawancara menyusun terlebih dahulu
secara rinci pertanyaan yang akan
diajukan menurut pola tertentu dengan
menggunakan format yang standar.
Wawancara Terencana Tidak Terstruktur
Pewawancara menyusun rencana dan
menyiapkan materi, tetapi tidak terinci
menurut format tertentu.
Wawancara Bebas
Pewawancara tidak terikat atau diatur suatu
pedoman tertentu dan individu yang
diwawancarai mempunyai kebebasan untuk
mengutarakan pendapatnya.
02
03
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Pengamatan
Pengamatan atau observasi adalah suatu teknik yang
dilakukan dengan cara mengadakan pengamatan.
Pengamatan tersebut dilakukan secara teliti serta
pencatatan secara sistematis.
Selain itu, dengan melalui observasi, seorang peneliti
dapat mengetahui tingkah laku nonverbal responden
semisal kegiatan atau program pendidikan lain selain di
sekolah.
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Jenis Pengamatan
Observasi non partisipan, yaitu pengamat tidak terlibat
langsung atau tidak ikut serta dalam kegiatan yang
diamati.
Observasi partisipan, yaitu pengamat terlibat langsung dalam
program atau kegiatan yang diamati. Pada observasi ini, objek
penelitian tidak mengetahui bahwa pengamat sedang melakukan
penelitian. Contoh: Seorang guru ingin mengetahui pemahaman
siswa mengenai materi polinomial, maka pengamat (guru) dapat
memberikan soal dan siswa mempresentasikan pemecahan
masalah tersebut di depan kelas.
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Jenis Pengamatan
Observasi terstruktur, yaitu pengamat menentukan dengan jelas
apa yang akan diobservasi, bagaimana cara mengamatinya, dan
kapan diamati.
Observasi tidak terstruktur, yaitu pengamat diberikan
fleksibilitas yang lebih besar. Hal ini dapat dilihat dalam
pengaturan waktu atau keadaan/objek yang akan diobservasi.
Pencatatan terhadap apa yang diamati hendaklah dilakukan
secepat mungkin sesudah observasi dilakukan.
Apa
Kapan
Bagaimana
JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES
Riwayat Hidup
Riwayat hidup adalah gambaran tentang keadaan
seseorang selama dalam masa kehidupannya. Dengan
mempelajari riwayat hidup, maka peneliti dapat menarik
suatu kesimpulan. Kesimpulan tersebut tentang
kepribadian, kebiasaan, dan sikap dari responden yang
dinilai.
Wah, jenisnya banyak juga ya, kak!
Lalu, bagaimana cara menyusunnya?
Si Boy
Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan
PENYUSUNAN
PENYUSUNAN...
Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam menyusun instrumen penelitian:
1. Masalah dan variabel yang diteliti termasuk indikator variabel harus jelas dan
spesifik.
2. Sumber data atau informasi baik jumlah maupun keragamannya harus diketahui
terlebih dahulu.
3. Keterangan dalam instrumen itu sendiri sebagai alat pengumpul data baik dari
keajekan, kesahihan, maupun objektivitasnya.
4. Jenis data yang diharapkan dari penggunaan instrumen harus jelas.
5. Mudah dan praktis digunakan, tetapi dapat menghasilkan data yang diperlukan.
PENYUSUNAN INSTRUMEN NON TES
Langkah-Langkah
1. Menganalisis setiap variabel menjadi subvariabel kemudian mengembangkannya
menjadi indikator-indikator.
2. Menetapkan jenis instrumen dengan memahami tentang variabel dan indikator
penelitiannya.
3. Menyusun kisi-kisi atau layout instrumen. Kisi-kisi instrumen diperlukan sebagai
pedoman dalam merumuskan item instrumen. Pada kisi-kisi itu harus mencakup
ruang lingkup materi variabel penelitian, jenis-jenis pertanyaan, banyaknya
pertanyaan, serta waktu yang dibutuhkan.
4. Berdasarkan kisi-kisi yang telah disusun, langkah selanjutnya adalah menyusun
item pertanyaan sesuai dengan jenis instrumen yang akan digunakan.
5. Menguji cobakan instrumen untuk mengetahui tingkat reliabilitas dan validitas
serta keterbacaan setiap item.
Kak, seperti apa contoh instrumen
non tes beserta kisi-kisinya?
Si Boy
Instrumen Non Tes beserta Kis-Kisi
CONTOH
04
Referensi Materi:
Alfania. 2018. “Instrumen Penilaian, Analisis Instrumen, dan Hasil Pekerjaan Siswa
(Tes dan Nontes)”. Portofolio. FKIP Prodi Pendidikan Matematika, Universitas
Pekalongan, Pekalongan.
Arikunto, S. 2010. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.
Hutape, Rinto Hasiholan. 2019. ”Instrumen Evaluasi Non-Tes dalam Penilaian Hasil
Belajar Ranah Afektif dan Psikomotorik”, Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen
Kontekstual. 159.
Informasi dan Teknologi. 2015. Cara Menyusun Instrumen-Instrumen dalam Penelitian.
Diakses dari http://kliklebah.blogspot.com/2015/12/cara-menyusun-instrumen-
dalam-penelitian.html. Diakses pada tanggal 14 September 2020.
Yusuf, Muri. 2015. ASESMEN DAN EVALUASI PENDIDIKAN: Pilar Penyedia Informasi
dan Kegiatan Pengendalian Mutu Pendidikan Edisi Pertama. Perpustakaan Nasional:
Katalog Dalam Terbitan (KDT).
Sumber gambar: www.google.com/images

More Related Content

Similar to INSTRUMEN NON TES

Penelitian deskriptif analitis (sulipan)
Penelitian deskriptif analitis (sulipan)Penelitian deskriptif analitis (sulipan)
Penelitian deskriptif analitis (sulipan)rsd kol abundjani
 
Penilaian non test
Penilaian non testPenilaian non test
Penilaian non testayunsr3
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitianAli Ahyadi
 
Ppt topik 5 kelompok 4
Ppt topik 5 kelompok 4Ppt topik 5 kelompok 4
Ppt topik 5 kelompok 4Sulfitri10
 
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptxTugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptxSulfitri10
 
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptxMerah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptxSulfitri10
 
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdf
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdfMACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdf
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdffikrimubarrok
 
Instrumen penilaian
Instrumen penilaianInstrumen penilaian
Instrumen penilaianUHN
 
Instrumen pengambilan data
Instrumen pengambilan dataInstrumen pengambilan data
Instrumen pengambilan dataNurdianaAlAfnan
 
Contoh makalah-evaluasi-pendidikan
Contoh makalah-evaluasi-pendidikanContoh makalah-evaluasi-pendidikan
Contoh makalah-evaluasi-pendidikanTerminal Purba
 
Berbagai Instrumen Penelitian
Berbagai Instrumen PenelitianBerbagai Instrumen Penelitian
Berbagai Instrumen PenelitianLevina Lme
 
102813394 bentuk-pentaksiran-psv
102813394 bentuk-pentaksiran-psv102813394 bentuk-pentaksiran-psv
102813394 bentuk-pentaksiran-psvTombol Kamil
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifEdi Candra
 
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptxTUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptxSintyaAsiah1
 
Metode,teknik dan instrumen
Metode,teknik dan instrumenMetode,teknik dan instrumen
Metode,teknik dan instrumenNur Anita Okaya
 
12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisyvinaserevina
 

Similar to INSTRUMEN NON TES (20)

Penelitian deskriptif analitis (sulipan)
Penelitian deskriptif analitis (sulipan)Penelitian deskriptif analitis (sulipan)
Penelitian deskriptif analitis (sulipan)
 
Penilaian non test
Penilaian non testPenilaian non test
Penilaian non test
 
Penulisan karya ilmiah
Penulisan karya ilmiahPenulisan karya ilmiah
Penulisan karya ilmiah
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
 
Ppt topik 5 kelompok 4
Ppt topik 5 kelompok 4Ppt topik 5 kelompok 4
Ppt topik 5 kelompok 4
 
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptxTugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Tugas Kelompok 4 Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
 
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptxMerah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
Merah Muda Ceria Tugas Kelompok Presentasi_20231222_122747_0000.pptx
 
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdf
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdfMACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdf
MACAM+ALAT+EVALUASI-2.pdf
 
Instrumen penilaian
Instrumen penilaianInstrumen penilaian
Instrumen penilaian
 
Instrumen pengambilan data
Instrumen pengambilan dataInstrumen pengambilan data
Instrumen pengambilan data
 
Contoh makalah-evaluasi-pendidikan
Contoh makalah-evaluasi-pendidikanContoh makalah-evaluasi-pendidikan
Contoh makalah-evaluasi-pendidikan
 
Berbagai Instrumen Penelitian
Berbagai Instrumen PenelitianBerbagai Instrumen Penelitian
Berbagai Instrumen Penelitian
 
Metode penelitian 10
Metode penelitian 10Metode penelitian 10
Metode penelitian 10
 
102813394 bentuk-pentaksiran-psv
102813394 bentuk-pentaksiran-psv102813394 bentuk-pentaksiran-psv
102813394 bentuk-pentaksiran-psv
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektif
 
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptxTUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_STATISTIKA.pptx
 
Metode,teknik dan instrumen
Metode,teknik dan instrumenMetode,teknik dan instrumen
Metode,teknik dan instrumen
 
Non Tes
Non TesNon Tes
Non Tes
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy
 

Recently uploaded

Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99
 
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungnicksbag
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTNeta
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 

Recently uploaded (11)

Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah MaxwinBento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
Bento88slot Situs Judi Slot Terbaik & Daftar Slot Gacor Mudah Maxwin
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
 
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
 
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang MenangRyu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
Ryu4D : Daftar Situs Judi Slot Gacor Terbaik & Slot Gampang Menang
 
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandungWa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
Wa + 62 82211599998, TERLARIS, souvenir dompet unik bandung
 
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOTIDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
IDMPO : GAME SLOT SPACEMAN PRAGMATIC PLAY MUDAH JACKPOT
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 

INSTRUMEN NON TES

  • 1. INSTRUMEN NON TES DALAM PENELITIAN PENDIDIKAN Disusun Oleh: Mochammad Galang Rivaldo (0718011631) Aini Zulfa Izza (0718011681) METODOLOGI PENELITIAN PENDIDIKAN
  • 2. Untuk mengetahui pengertian instrumen non tes dalam penelitian pendidikan. PENGERTIAN JENIS-JENIS PENYUSUNAN T U J U A N Untuk mengetahui jenis-jenis instrumen non tes dalam penelitian pendidikan. Untuk mengetahui penyusunan instrumen non tes dalam penelitian pendidikan.
  • 3. PETA KONSEP Instrumen Non Tes Skala Bertingkat Kuesioner Check List Wawancara Pengamatan Riwayat Hidup Menyusun kisi-kisi Memilih jenis Analisis Variabel Menyusun Item Uji Coba Instrumen Jenis Instrumen Menyusun Kisi-Kisi Langkah Penyusunan
  • 4. Kak, apa itu instrumen non tes? Si Boy
  • 5. PENGERTIAN Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan
  • 6. PENGERTIAN... Instrumen non tes dapat diartikan sebagai alat untuk mengumpulkan data yang bersifat komprehensif. Artinya, instrumen non tes dapat digunakan untuk menilai berbagai aspek dari responden sehingga tidak hanya untuk menilai aspek kognitif, tetapi juga aspek afektif dan psikomotoris.
  • 7. Kak, jelasin dong jenis instrumen non tes itu apa saja? Si Boy
  • 8. JENIS-JENIS Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan
  • 9. JENIS-JENIS... Instrumen yang tergolong non tes adalah skala bertingkat (rating scale), kuesioner (quetioner), daftar cocok (check list), wawancara (interview), pengamatan (observation), dan riwayat hidup.
  • 10. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Skala menggambarkan suatu nilai terhadap sesuatu hasil pertimbangan. Biasanya angka-angka yang digunakan, diterapkan pada skala dengan jarak yang sama, secara bertingkat dari yang rendah ke tinggi. Oleh karena itu, skala demikian disebut skala bertingkat. Skala ini dapat digunakan untuk melakukan pencatatan secara objektif menilai penampilan atau penggambaran kepribadian seseorang. Contoh : Skala kehadiran siswa di sekolah Skala Bertingkat 1 2 3 4 5 Selalu Hadir Beberapa Kali Absen Sering Absen
  • 11. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Kuesioner berasal dari bahasa Latin, yaitu Questionaire yang berarti suatu rangkaian pertanyaan yang berhubungan dengan objek yang dinilai, dengan maksud untuk mendapatkan informasi atau data. Kuesioner juga sering disebut sebagai angket. Kuesioner adalah daftar pertanyaan yang harus diisi oleh orang yang akan diukur (responden). Kuesioner
  • 12. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Jenis Kuesioner Jenis-Jenis Kuesioner Segi Isi Segi Jenis Segi Responden Segi Perantara P. Fakta P. Perilaku P. Informasi P. Pendapat K. Tertutup K. Terbuka K. Gabungan K. Langsung K. Tidak Langsung K. Tersurat K. Langsung P = Pertanyaan K = Kuesioner
  • 13. JENIS-JENIS KUESIONER Kuesioner dengan pertanyaan fakta Pertanyaan fakta adalah pertanyaan yang menanyakan tentang fakta, antara lain jumlah sekolah, jumlah jam belajar, jumlah murid, tinggi dan berat peserta didik. Kuesioner dengan pertanyaan perilaku Pertanyaan perilaku adalah pertanyaan yang digunakan apabila peneliti menginginkan informasi tentang tingkah laku responden dalam proses pendidikan. Contoh bentuk pertanyaan perilaku: Apakah Anda sering mencontek saat ujian? Dari Segi Isi Kuesioner dengan pertanyaan informasi Pertanyaan informasi adalah pertanyaan yang digunakan apabila melalui instrumen itu peneliti ingin mengungkapkan berbagai informasi atau menggunakan fakta. Kuesioner dengan pertanyaan pendapat/sikap Pertanyaan ini berkaitan dengan perasaan, kepercayaan dan nilai-nilai yang berhubungan dengan objek yang dinilai. Contoh: Apakah Anda kecewa kalau pendidik memberikan angka lima dalam rapormu?
  • 14. JENIS-JENIS KUESIONER Dari Segi Jenis Kuesioner Terbuka Alternatif tidak disediakan. Responden menciptakan sendiri jawabannya dan menyusun kalimat dalam bahasa sendiri. Contoh: Menurut pendapat Anda, kenapa matematika itu sulit? Kuesioner Tertutup Pada kuesioner tertutup, alternatif jawaban sudah ditentukan. Responden hanya memilih di antara alternatif yang telah disediakan. Contoh: Apakah Anda suka matematika? (a). Iya; (b).Tidak Kuesioner Gabungan Disediakan alternatif dan apabila tidak sesuai responden dapat mengemukakan alternatif jawabannya sendiri. Contoh : Pelajaran apa yang Anda sukai? (a). IPA; (b). Matematika; (c). …… (tuliskan)
  • 15. JENIS-JENIS KUESIONER Dari Segi Responden Kuesioner Langsung Kuesioner langsung adalah kuesioner yang langsung dijawab atau diisi oleh individu yang akan dimintai keterangannya. Kuesioner Tidak Langsung Kuesioner tidak langsung adalah kuesioner yang diisi oleh orang lain, yaitu orang yang tidak dikenai informasi yang dibutuhkan. Contoh: Pendidik membutuhkan informasi tentang bagaimana cara seorang anak belajar di rumah. Kuesioner ini diisi oleh orang tuanya.
  • 16. JENIS-JENIS KUESIONER Dari Segi Perantara Kuesioner yang Dikirimkan (Mail Quistonaire) Kuesioner bentuk ini berguna apabila peneliti terkendala jarak terhadap responden. Selain itu, jika menggunakan sistem email, peneliti akan lebih mudah dalam mengorganisir data dari kuesioner tersebut. Kuesioner yang Dibagikan Langsung Responden akan menerima langsung kuesioner dan kelebihan dari bentuk ini adalah waktu yang dibutuhkan relatif singkat.
  • 17. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Daftar cocok atau check list adalah deretan pernyataan (biasanya berupa kalimat singkat), di mana responden cukup membubuhkan tanda cocok pada pilihan yang tepat. Contoh : Berilah tanda (v) pada kolom yang sesuai dengan pendapat Anda. Check List Pernyataan Sangat Baik Baik Kurang Baik Penguasaan materi pelajaran oleh pendidik Cara pendidik menyajikan bahan pelajaran Komunikasi pendidik dan peserta didik
  • 18. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Wawancara Wawancara adalah proses interaksi atau percakapan antara pewawancara dan yang diwawancarai secara langsung. Di mana pewawancara bertanya tentang suatu aspek yang dinilai dan telah dirancang sebelumnya. Selain itu, wawancara merupakan metode untuk mendapatkan jawaban responden dengan tanya jawab sepihak. Dikatakan sepihak karena responden tidak diberikan kesempatan sama sekali untuk mengajukan pertanyaan.
  • 19. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Jenis Wawancara 01 Wawancara Terencana & Terstruktur Pewawancara menyusun terlebih dahulu secara rinci pertanyaan yang akan diajukan menurut pola tertentu dengan menggunakan format yang standar. Wawancara Terencana Tidak Terstruktur Pewawancara menyusun rencana dan menyiapkan materi, tetapi tidak terinci menurut format tertentu. Wawancara Bebas Pewawancara tidak terikat atau diatur suatu pedoman tertentu dan individu yang diwawancarai mempunyai kebebasan untuk mengutarakan pendapatnya. 02 03
  • 20. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Pengamatan Pengamatan atau observasi adalah suatu teknik yang dilakukan dengan cara mengadakan pengamatan. Pengamatan tersebut dilakukan secara teliti serta pencatatan secara sistematis. Selain itu, dengan melalui observasi, seorang peneliti dapat mengetahui tingkah laku nonverbal responden semisal kegiatan atau program pendidikan lain selain di sekolah.
  • 21. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Jenis Pengamatan Observasi non partisipan, yaitu pengamat tidak terlibat langsung atau tidak ikut serta dalam kegiatan yang diamati. Observasi partisipan, yaitu pengamat terlibat langsung dalam program atau kegiatan yang diamati. Pada observasi ini, objek penelitian tidak mengetahui bahwa pengamat sedang melakukan penelitian. Contoh: Seorang guru ingin mengetahui pemahaman siswa mengenai materi polinomial, maka pengamat (guru) dapat memberikan soal dan siswa mempresentasikan pemecahan masalah tersebut di depan kelas.
  • 22. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Jenis Pengamatan Observasi terstruktur, yaitu pengamat menentukan dengan jelas apa yang akan diobservasi, bagaimana cara mengamatinya, dan kapan diamati. Observasi tidak terstruktur, yaitu pengamat diberikan fleksibilitas yang lebih besar. Hal ini dapat dilihat dalam pengaturan waktu atau keadaan/objek yang akan diobservasi. Pencatatan terhadap apa yang diamati hendaklah dilakukan secepat mungkin sesudah observasi dilakukan. Apa Kapan Bagaimana
  • 23. JENIS-JENIS INSTRUMEN NON TES Riwayat Hidup Riwayat hidup adalah gambaran tentang keadaan seseorang selama dalam masa kehidupannya. Dengan mempelajari riwayat hidup, maka peneliti dapat menarik suatu kesimpulan. Kesimpulan tersebut tentang kepribadian, kebiasaan, dan sikap dari responden yang dinilai.
  • 24. Wah, jenisnya banyak juga ya, kak! Lalu, bagaimana cara menyusunnya? Si Boy
  • 25. Instrumen Non Tes dalam Penelitian Pendidikan PENYUSUNAN
  • 26. PENYUSUNAN... Beberapa hal yang harus diperhatikan dalam menyusun instrumen penelitian: 1. Masalah dan variabel yang diteliti termasuk indikator variabel harus jelas dan spesifik. 2. Sumber data atau informasi baik jumlah maupun keragamannya harus diketahui terlebih dahulu. 3. Keterangan dalam instrumen itu sendiri sebagai alat pengumpul data baik dari keajekan, kesahihan, maupun objektivitasnya. 4. Jenis data yang diharapkan dari penggunaan instrumen harus jelas. 5. Mudah dan praktis digunakan, tetapi dapat menghasilkan data yang diperlukan.
  • 27. PENYUSUNAN INSTRUMEN NON TES Langkah-Langkah 1. Menganalisis setiap variabel menjadi subvariabel kemudian mengembangkannya menjadi indikator-indikator. 2. Menetapkan jenis instrumen dengan memahami tentang variabel dan indikator penelitiannya. 3. Menyusun kisi-kisi atau layout instrumen. Kisi-kisi instrumen diperlukan sebagai pedoman dalam merumuskan item instrumen. Pada kisi-kisi itu harus mencakup ruang lingkup materi variabel penelitian, jenis-jenis pertanyaan, banyaknya pertanyaan, serta waktu yang dibutuhkan. 4. Berdasarkan kisi-kisi yang telah disusun, langkah selanjutnya adalah menyusun item pertanyaan sesuai dengan jenis instrumen yang akan digunakan. 5. Menguji cobakan instrumen untuk mengetahui tingkat reliabilitas dan validitas serta keterbacaan setiap item.
  • 28. Kak, seperti apa contoh instrumen non tes beserta kisi-kisinya? Si Boy
  • 29. Instrumen Non Tes beserta Kis-Kisi CONTOH 04
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 34. Referensi Materi: Alfania. 2018. “Instrumen Penilaian, Analisis Instrumen, dan Hasil Pekerjaan Siswa (Tes dan Nontes)”. Portofolio. FKIP Prodi Pendidikan Matematika, Universitas Pekalongan, Pekalongan. Arikunto, S. 2010. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara. Hutape, Rinto Hasiholan. 2019. ”Instrumen Evaluasi Non-Tes dalam Penilaian Hasil Belajar Ranah Afektif dan Psikomotorik”, Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual. 159. Informasi dan Teknologi. 2015. Cara Menyusun Instrumen-Instrumen dalam Penelitian. Diakses dari http://kliklebah.blogspot.com/2015/12/cara-menyusun-instrumen- dalam-penelitian.html. Diakses pada tanggal 14 September 2020. Yusuf, Muri. 2015. ASESMEN DAN EVALUASI PENDIDIKAN: Pilar Penyedia Informasi dan Kegiatan Pengendalian Mutu Pendidikan Edisi Pertama. Perpustakaan Nasional: Katalog Dalam Terbitan (KDT). Sumber gambar: www.google.com/images