SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
IdentIfIkasI komponen engIne



            Oleh
      arIf setyo WIdodo
tujuan pembelajaran

oSiswa mampu menyebutkan prinsip kerja engine
oSiswa mampu menyebutkan komponen-komponen engine
oSiswa mampu menyebutkan bagian dan fungsi komponen
engine
prInsIp kerja engIne

Motor/engine /mesin adalah suatu alat yang merubah tenaga
panas, listrik, air dan sebagainya menjadi tenaga mekanik. Sedang
motor yang merubah tenaga panas menjadi tenaga mekanik
disebut motor bakar.
MOTOR BAKAR

                                   MOTOR BAKAR




        INTERNAL COMBUSTION                        EXTERNAL COMBUSTION

         Mesin Bensin                                   Mesin Uap
         Mesid Diesel                                   Nulkir
         Mesin Roket                                    Mesin Turbin Uap
         Mesin Jet                                      Dll
         Dll



Definisi Motor Bakar
 Suatu mekanisme / konstruksi yang merubah energi panas menjadi energi gerak
PRINSIP KERJA MOTOR
Dibagi menjadi 2 :


            Mesin 4 Langkah,

               Setiap 2x putaran poros engkol atau 4x gerakan piston
               menghasilkan 1x Usaha




           Mesin 2 Langkah,

              Setiap 1x putaran poros engkol atau 2x gerakan piston
              menghasilkan 1x Usaha
PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH



                                Langkah hisap

                               Piston bergerak dari TMA ke TMB
                               Katup hisap terbuka
                               Menghisap campuran bahan bakar
PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH

Langkah kompresi

                               Piston bergerak dari TMB ke TMA
                               Kedua katup tertutup
                               Campuaran bahan bakar & udara
                               dipampatkan
PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH

                               Langkah usaha

                               Ada loncatan bunga api pada
                               akhir langkah kompresi & terjadi
                               pembakaran
                               Piston bergerak dari TMA ke
                               TMB
PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH


                               Piston bergerak dari TMB ke TMA
                               Katup Buang terbuka , piston mendorong
                               gas bekas sisa pembakaran keluar
PROSES KERJA MOTOR 2 LANGKAH

     Langkah Kompresi & Langkah Hisap
        Piston bergerak dari TMB menuju TMA
        Saluran udara masuk ke silinder tertutup & dilanjutkan kompresi
        Saluran Intake pada ruang engkol terbuka campuran bahan bakar &
         udara masuk ke ruang engkol

                           Langkah Usaha & Langkah Buang


                                 Piston bergerak dari TMA menuju TMB
                                 Api busi menyala beberapa derajat sebelum
                                  piston mencapai TMA
                                 Panas gas hasil pembakaran mendorong
                                  piston menuju TMB sampai saluran buang
                                  terbuka dan gas bekas keluar
KOMPONEN UTAMA MESIN
KONSTRUKSI MESIN

                                             Cylinder Head Cover




                                              Cylinder Head

       Cam Shaft

                                            Piston


                                            Cylinder Block

    Conecting Rod


                              Crank Shaft




                    Oil Pan
KOMPONEN UTAMA MESIN

CYLINDER BLOCK




                         Fungsi

                         Tempat piston bergerak naik & turun
                         untuk mengahsilkan tenaga
CYLINDER HEAD   PADA CYLINDER HEAD TERDAPAT

                       Katup Masuk & buang
                       Saluran udara Masuk & Buang
                       Ruang Bakar
                       Water Jacket
                       Busi
PISTON
         Fungsi
           Menerima tenakan gas hasil pembakaran
           kemudian diteruskan ke crankshaft melalui
           conecting rod

         Piston Clearance
         Berfungsi untuk mencegah macetnya piston saat
         beroperasi
         Sebagai koreksi & meningkatkan kemampuan mesin
PISTON RING
                                   Bahan Ring piston no 1
              Ring Kompresi No 1   Diperkeras menggunakan hard chrome plated




                  Ring Kompresi No 2




                        Ring Oli            Ring Oli ada 2 macam
                                            1. Integral Type
                                            2. Three piece
CRANK SHAFT


              FUNGSI
               Merubah gerak turun naik piston menjadi gerak
               putar



                              Oil hole




                         Balance Weight
CAM SHAFT



                   FUNGSI

                     Untuk Membuka & menutup katup sesuai
                     dengan timing yang ditentukan




                                            Distributor Drive Gear

                           Oil Seal



                                         Camshaft



            Camshaft Timing Pulley
CONECTING ROD




                FUNGSI
                Untuk menghubungkan piston ke Crankshaft
                Meneruskan tenaga dorong piston ke cranksahft
FLYWHEEL

           FUNGSI
           Menyimpan tenaga putar ( Gaya Inersia )
           Memperhalus aliran tenaga yang keluar dari
           mesin




            CATATAN

            Pada mobil dengan transmisi otomatis
            Fungsi dari Flyweel ini digantikan oleh
            Torque Converter
Soal

1. Jelaskan secara singkat yang dimaksud dengan
motor bakar.
2. Jelaskan secara singkat yang dimaksud motor
pembakaran luar dan motor pembakaran dalam.
3. Jelaskan maksud motor 2 langkah dan motor 4
langkah
4. Jelaskan yang terjadi di bawah dan diatas piston
pada motor bensin dua langkah pada saat piston
bergerak dari TMA ke TMB
Ppt

More Related Content

What's hot

Motor diesel Presentation
Motor diesel PresentationMotor diesel Presentation
Motor diesel PresentationDimas Setyawan
 
Ppt sistem hidrolik dan pneumatik
Ppt sistem hidrolik dan pneumatikPpt sistem hidrolik dan pneumatik
Ppt sistem hidrolik dan pneumatikIrwanWitono
 
Bab iv. modul i mekanisme katup
Bab iv. modul i mekanisme katupBab iv. modul i mekanisme katup
Bab iv. modul i mekanisme katupFatkur Rohman
 
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptx
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptxGAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptx
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptxkecrongkop
 
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...Hamid Abdillah
 
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdf
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdfmodul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdf
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdfsriagunggb
 
Mesin 4 langkah & 2 langkah
Mesin 4 langkah & 2 langkahMesin 4 langkah & 2 langkah
Mesin 4 langkah & 2 langkahRock Sandy
 
Teknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingTeknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingAlfi Akbar
 
Pneumatik & Hidrolik
Pneumatik & HidrolikPneumatik & Hidrolik
Pneumatik & HidroliklombkTBK
 
Sistem manajemen maintenance
Sistem manajemen maintenanceSistem manajemen maintenance
Sistem manajemen maintenanceZainal Abidin
 
Mesin konversi energi
Mesin konversi energiMesin konversi energi
Mesin konversi energiTia Setiawan
 
Sistem pengapian konvensional
Sistem pengapian konvensionalSistem pengapian konvensional
Sistem pengapian konvensionalEuisnalu14
 
Soal uas teknik perawatan
Soal uas teknik perawatanSoal uas teknik perawatan
Soal uas teknik perawatanRiko Kazuya
 
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakar
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakarTinjauan prestasi mesin pada motor bakar
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakarIr. Najamudin, MT
 
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).ppt
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).pptPerawatan & Perb Rangka-2 (1).ppt
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).pptMuhammadRizki543854
 

What's hot (20)

Transmisi manual
Transmisi manualTransmisi manual
Transmisi manual
 
Motor diesel Presentation
Motor diesel PresentationMotor diesel Presentation
Motor diesel Presentation
 
PROSES BISNIS OTOMOTIF.pptx
PROSES BISNIS OTOMOTIF.pptxPROSES BISNIS OTOMOTIF.pptx
PROSES BISNIS OTOMOTIF.pptx
 
Ppt sistem hidrolik dan pneumatik
Ppt sistem hidrolik dan pneumatikPpt sistem hidrolik dan pneumatik
Ppt sistem hidrolik dan pneumatik
 
Power tools
Power toolsPower tools
Power tools
 
Bab iv. modul i mekanisme katup
Bab iv. modul i mekanisme katupBab iv. modul i mekanisme katup
Bab iv. modul i mekanisme katup
 
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptx
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptxGAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptx
GAMBAR TEKNIK OTOMOTIF PPT 1.pptx
 
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...
Pengantar Perawatan dan Perbaikan Mesin (preventif, korektif dan running main...
 
TURBIN AIR
TURBIN AIRTURBIN AIR
TURBIN AIR
 
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdf
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdfmodul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdf
modul ajar kurikulum merdeka gambar teknik otomotif.pdf
 
Mesin 4 langkah & 2 langkah
Mesin 4 langkah & 2 langkahMesin 4 langkah & 2 langkah
Mesin 4 langkah & 2 langkah
 
Teknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin MillingTeknik Perawatan Mesin Milling
Teknik Perawatan Mesin Milling
 
Pneumatik & Hidrolik
Pneumatik & HidrolikPneumatik & Hidrolik
Pneumatik & Hidrolik
 
Sistem manajemen maintenance
Sistem manajemen maintenanceSistem manajemen maintenance
Sistem manajemen maintenance
 
Mesin konversi energi
Mesin konversi energiMesin konversi energi
Mesin konversi energi
 
Sistem pengapian konvensional
Sistem pengapian konvensionalSistem pengapian konvensional
Sistem pengapian konvensional
 
organisasi maintenance
organisasi maintenanceorganisasi maintenance
organisasi maintenance
 
Soal uas teknik perawatan
Soal uas teknik perawatanSoal uas teknik perawatan
Soal uas teknik perawatan
 
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakar
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakarTinjauan prestasi mesin pada motor bakar
Tinjauan prestasi mesin pada motor bakar
 
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).ppt
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).pptPerawatan & Perb Rangka-2 (1).ppt
Perawatan & Perb Rangka-2 (1).ppt
 

Viewers also liked

Power point motor bensin
Power point motor bensinPower point motor bensin
Power point motor bensinawamku
 
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Spirit Walker #25
 
PPT Blog Pembelajaran
PPT Blog PembelajaranPPT Blog Pembelajaran
PPT Blog PembelajaranSupri Yadi
 
Herry (120820080146) Pb
Herry (120820080146) PbHerry (120820080146) Pb
Herry (120820080146) Pbherrywdyld
 
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-14 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1nevri
 
Mekanisme katup 1
Mekanisme katup 1Mekanisme katup 1
Mekanisme katup 1yusrizal al
 
Makalah motor diesel
Makalah motor dieselMakalah motor diesel
Makalah motor dieselHelmi Junaedi
 
Mesin Konversi Energi - Motor Bensin
Mesin Konversi Energi - Motor BensinMesin Konversi Energi - Motor Bensin
Mesin Konversi Energi - Motor BensinCharis Muhammad
 
Motor Bensin dan Motor Diesel
Motor Bensin dan Motor DieselMotor Bensin dan Motor Diesel
Motor Bensin dan Motor DieselCharis Muhammad
 
POWER STEERING SYSTEM
POWER STEERING SYSTEMPOWER STEERING SYSTEM
POWER STEERING SYSTEMDeepak kango
 
Aktuator, Motor and Pump
Aktuator, Motor and PumpAktuator, Motor and Pump
Aktuator, Motor and PumpTito Riyanto
 
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Area Pratama
 
Cooling system ppt
Cooling system pptCooling system ppt
Cooling system pptasu21
 

Viewers also liked (20)

Power point motor bensin
Power point motor bensinPower point motor bensin
Power point motor bensin
 
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
 
PPT Blog Pembelajaran
PPT Blog PembelajaranPPT Blog Pembelajaran
PPT Blog Pembelajaran
 
Honda motor
Honda motorHonda motor
Honda motor
 
Herry (120820080146) Pb
Herry (120820080146) PbHerry (120820080146) Pb
Herry (120820080146) Pb
 
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-14 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1
4 power-point-langkah-demi-langkah-3-ppt-1232971973899755-1
 
Mekanisme katup 1
Mekanisme katup 1Mekanisme katup 1
Mekanisme katup 1
 
Engine overhaul
Engine overhaulEngine overhaul
Engine overhaul
 
Presentasi animasi
Presentasi animasiPresentasi animasi
Presentasi animasi
 
PowerPoin Overhaul
PowerPoin OverhaulPowerPoin Overhaul
PowerPoin Overhaul
 
Makalah motor diesel
Makalah motor dieselMakalah motor diesel
Makalah motor diesel
 
Mesin Konversi Energi - Motor Bensin
Mesin Konversi Energi - Motor BensinMesin Konversi Energi - Motor Bensin
Mesin Konversi Energi - Motor Bensin
 
Motor Bensin dan Motor Diesel
Motor Bensin dan Motor DieselMotor Bensin dan Motor Diesel
Motor Bensin dan Motor Diesel
 
POWER STEERING SYSTEM
POWER STEERING SYSTEMPOWER STEERING SYSTEM
POWER STEERING SYSTEM
 
Aktuator, Motor and Pump
Aktuator, Motor and PumpAktuator, Motor and Pump
Aktuator, Motor and Pump
 
Kumpulan Materi Termodinamika
Kumpulan Materi TermodinamikaKumpulan Materi Termodinamika
Kumpulan Materi Termodinamika
 
Termodinamika
TermodinamikaTermodinamika
Termodinamika
 
Power Steering
Power SteeringPower Steering
Power Steering
 
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
Contoh Laporan Tugas Akhir (TA)
 
Cooling system ppt
Cooling system pptCooling system ppt
Cooling system ppt
 

Similar to Ppt

Komponen utama-mesin
Komponen utama-mesinKomponen utama-mesin
Komponen utama-mesinAlen Pepa
 
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdf
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdfbab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdf
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdfPriamdandu
 
Memodifikasi motor 4 tak
Memodifikasi motor 4 takMemodifikasi motor 4 tak
Memodifikasi motor 4 takAwu LupVa
 
Kelompok Mesin.ppt
Kelompok Mesin.pptKelompok Mesin.ppt
Kelompok Mesin.pptSyahRubyen
 
Motorbakar21
Motorbakar21Motorbakar21
Motorbakar21handi
 
Mesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptMesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptsandirustandi8
 
Mesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptMesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptsandi rustandi
 
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanMotorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanhandi
 
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanMotorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanhandi
 
Presentation praktikum daya
Presentation praktikum dayaPresentation praktikum daya
Presentation praktikum dayaannisaa25
 
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energi
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energiBab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energi
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energiSlamet Setiyono
 
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Spirit Walker #25
 
Motor bakar2
Motor bakar2Motor bakar2
Motor bakar2handi
 
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.ppt
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.pptDasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.ppt
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.pptaswkoe
 

Similar to Ppt (20)

Komponen utama-mesin
Komponen utama-mesinKomponen utama-mesin
Komponen utama-mesin
 
Komponen utama-mesin
Komponen utama-mesinKomponen utama-mesin
Komponen utama-mesin
 
Komponen utama mesin ruri
Komponen utama mesin ruriKomponen utama mesin ruri
Komponen utama mesin ruri
 
Komponen utama-mesin
Komponen utama-mesinKomponen utama-mesin
Komponen utama-mesin
 
KOMPONEN-KOMPONEN MESIN.ppt
KOMPONEN-KOMPONEN MESIN.pptKOMPONEN-KOMPONEN MESIN.ppt
KOMPONEN-KOMPONEN MESIN.ppt
 
KOMPONEN UTAMA MESIN.ppt
KOMPONEN UTAMA MESIN.pptKOMPONEN UTAMA MESIN.ppt
KOMPONEN UTAMA MESIN.ppt
 
Komponen utama-mesin
Komponen utama-mesinKomponen utama-mesin
Komponen utama-mesin
 
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdf
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdfbab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdf
bab2motorbakar-150201233500-conversion-gate02-13.pdf
 
Memodifikasi motor 4 tak
Memodifikasi motor 4 takMemodifikasi motor 4 tak
Memodifikasi motor 4 tak
 
Kelompok Mesin.ppt
Kelompok Mesin.pptKelompok Mesin.ppt
Kelompok Mesin.ppt
 
Motorbakar21
Motorbakar21Motorbakar21
Motorbakar21
 
Mesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptMesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.ppt
 
Mesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.pptMesin Konversi Energi.ppt
Mesin Konversi Energi.ppt
 
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanMotorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
 
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikanMotorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
Motorbakar2 100819102020-phpapp02 perbaikan
 
Presentation praktikum daya
Presentation praktikum dayaPresentation praktikum daya
Presentation praktikum daya
 
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energi
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energiBab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energi
Bab 3 -proses-proses-mesin-konversi-energi
 
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
Pengertian dan cara kerja mesin 4 tak,
 
Motor bakar2
Motor bakar2Motor bakar2
Motor bakar2
 
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.ppt
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.pptDasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.ppt
Dasar-dasar pengetahuan pada mesin sepeda motor.ppt
 

Recently uploaded

Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99
 

Recently uploaded (8)

Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
 

Ppt

  • 1. IdentIfIkasI komponen engIne Oleh arIf setyo WIdodo
  • 2. tujuan pembelajaran oSiswa mampu menyebutkan prinsip kerja engine oSiswa mampu menyebutkan komponen-komponen engine oSiswa mampu menyebutkan bagian dan fungsi komponen engine
  • 3. prInsIp kerja engIne Motor/engine /mesin adalah suatu alat yang merubah tenaga panas, listrik, air dan sebagainya menjadi tenaga mekanik. Sedang motor yang merubah tenaga panas menjadi tenaga mekanik disebut motor bakar.
  • 4. MOTOR BAKAR MOTOR BAKAR INTERNAL COMBUSTION EXTERNAL COMBUSTION  Mesin Bensin  Mesin Uap  Mesid Diesel  Nulkir  Mesin Roket  Mesin Turbin Uap  Mesin Jet  Dll  Dll Definisi Motor Bakar Suatu mekanisme / konstruksi yang merubah energi panas menjadi energi gerak
  • 5. PRINSIP KERJA MOTOR Dibagi menjadi 2 : Mesin 4 Langkah, Setiap 2x putaran poros engkol atau 4x gerakan piston menghasilkan 1x Usaha Mesin 2 Langkah, Setiap 1x putaran poros engkol atau 2x gerakan piston menghasilkan 1x Usaha
  • 6. PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH Langkah hisap Piston bergerak dari TMA ke TMB Katup hisap terbuka Menghisap campuran bahan bakar
  • 7. PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH Langkah kompresi Piston bergerak dari TMB ke TMA Kedua katup tertutup Campuaran bahan bakar & udara dipampatkan
  • 8. PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH Langkah usaha Ada loncatan bunga api pada akhir langkah kompresi & terjadi pembakaran Piston bergerak dari TMA ke TMB
  • 9. PROSES KERJA MOTOR 4 LANGKAH Piston bergerak dari TMB ke TMA Katup Buang terbuka , piston mendorong gas bekas sisa pembakaran keluar
  • 10. PROSES KERJA MOTOR 2 LANGKAH Langkah Kompresi & Langkah Hisap  Piston bergerak dari TMB menuju TMA  Saluran udara masuk ke silinder tertutup & dilanjutkan kompresi  Saluran Intake pada ruang engkol terbuka campuran bahan bakar & udara masuk ke ruang engkol Langkah Usaha & Langkah Buang  Piston bergerak dari TMA menuju TMB  Api busi menyala beberapa derajat sebelum piston mencapai TMA  Panas gas hasil pembakaran mendorong piston menuju TMB sampai saluran buang terbuka dan gas bekas keluar
  • 12. KONSTRUKSI MESIN Cylinder Head Cover Cylinder Head Cam Shaft Piston Cylinder Block Conecting Rod Crank Shaft Oil Pan
  • 13. KOMPONEN UTAMA MESIN CYLINDER BLOCK Fungsi Tempat piston bergerak naik & turun untuk mengahsilkan tenaga
  • 14. CYLINDER HEAD PADA CYLINDER HEAD TERDAPAT  Katup Masuk & buang  Saluran udara Masuk & Buang  Ruang Bakar  Water Jacket  Busi
  • 15. PISTON Fungsi Menerima tenakan gas hasil pembakaran kemudian diteruskan ke crankshaft melalui conecting rod Piston Clearance Berfungsi untuk mencegah macetnya piston saat beroperasi Sebagai koreksi & meningkatkan kemampuan mesin
  • 16. PISTON RING Bahan Ring piston no 1 Ring Kompresi No 1 Diperkeras menggunakan hard chrome plated Ring Kompresi No 2 Ring Oli Ring Oli ada 2 macam 1. Integral Type 2. Three piece
  • 17. CRANK SHAFT FUNGSI Merubah gerak turun naik piston menjadi gerak putar Oil hole Balance Weight
  • 18. CAM SHAFT FUNGSI Untuk Membuka & menutup katup sesuai dengan timing yang ditentukan Distributor Drive Gear Oil Seal Camshaft Camshaft Timing Pulley
  • 19. CONECTING ROD FUNGSI Untuk menghubungkan piston ke Crankshaft Meneruskan tenaga dorong piston ke cranksahft
  • 20. FLYWHEEL FUNGSI Menyimpan tenaga putar ( Gaya Inersia ) Memperhalus aliran tenaga yang keluar dari mesin CATATAN Pada mobil dengan transmisi otomatis Fungsi dari Flyweel ini digantikan oleh Torque Converter
  • 21. Soal 1. Jelaskan secara singkat yang dimaksud dengan motor bakar. 2. Jelaskan secara singkat yang dimaksud motor pembakaran luar dan motor pembakaran dalam. 3. Jelaskan maksud motor 2 langkah dan motor 4 langkah 4. Jelaskan yang terjadi di bawah dan diatas piston pada motor bensin dua langkah pada saat piston bergerak dari TMA ke TMB