SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
cc
Rumah syariah
100% SYARIAH
Caranya Mudah
Transaksinya Berkah
hi3
ApaituPROPERTY100%SYARIAH?
#TanpaBank
#TanpaRiba
#TanpaDenda
#TanpaSita
#TanpaAkadBatil
KenapaSYARIAH?
Terkait dengan Akidah kita (Islam)
Keterikatan dengan Hukum Syara’
Keyakinan bahwa Hukum Syara’
selalu mendatangkan Maslahat
Kenapa SYARIAH ?
“Dan jika kamu mengikuti KEBANYAKAN manusia di muka
bumi, niscaya mereka akan MENYESATKANMU dari jalan
Allah. Mereka tiada lain hanyalah mengikuti persangkaan
belaka dan mereka tidak lain hanyalah berdusta.”
TQS Al AN’AM : 116
“… Dan sesungguhnya
kebanyakan (manusia) benar-
benar hendak MENYESATKAN
dengan hawa nafsu mereka
tanpa pengetahuan.
TQS AL AN’AM : 119
Apa itu Property 100% Syariah ?
Jadi, Apaitu
PROPERTY100%SYARIAH?
Kenapa
#TanpaBank ?
Hutang itu …
PASTI BAYAR..
!
Tapi yang dipakai bayar ..?
TIDAK PASTI.. !
Kalau Mati …
Kenapa
#TanpaHutangRiba?
- Dosa Besar
- 1 dirham = 36 berzina
- Seperti Zina dengan ibunya sendiri
- Diperangi Allah dan Rasul-Nya
- Pelakunya kekal dalam neraka
Kenapa
#TanpaRiba?
Allah SWT berfirman :
“Hai orang-orang yang
beriman, bertaqwalah kalian
kepada Allah dan
TINGGALKAN sisa transaksi
riba jika kalian memang
orang-orang yang beriman.
Jika kalian tidak melakukan itu
maka ketahuilah bahwa Allah
dan Rasul-Nya akan
MEMERANGI kalian…”
(TQS Al-Baqarah : 278-279)
Allah SWT berfirman.
“Orang-orang yang telah
sampai kepadanya larangan
dari Tuhannya, lalu terus
berhenti (dari bertransaksi
riba), maka baginya apa yang
telah diambilnya dahulu
(sebelum datang larangan) dan
urusannya (terserah) kepada
Allah. Orang yang mengulangi
(bertransaksi riba) maka orang
itu adalah PENGHUNI-
PENGHUNI NERAKA, mereka
kekal di dalamnya.”
(TQS Al-Baqarah : 275)
#9 JEBAKAN PROPERTY
QS Al Kahf (18) : 103 - 106
• 103. Katakanlah: "Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu
tentang orang-orang yang paling merugi perbuatannya?“
• 104. Yaitu orang-orang yang telah sia-sia perbuatannya dalam
kehidupan dunia ini, sedangkan mereka menyangka bahwa mereka
telah berbuat sebaik-baiknya
• 105. Mereka itu orang-orang yang mengingkari ayat-ayat Tuhan
mereka dan (kufur terhadap) perjumpaan dengan Dia. Maka
hapuslah amalan-amalan mereka, dan Kami tidak mengadakan
suatu penimbangan bagi (amalan) mereka pada hari kiamat.
• 106. Demikianlah balasan mereka itu neraka Jahannam,
disebabkan kekafiran mereka dan disebabkan mereka menjadikan
ayat-ayat-Ku dan rasul-rasul-Ku sebagai olok-olok.
“Sesungguhnya, manusia tidak akan berfikir
tentang perubahan, kecuali jika ia menyadari
bahwa disana ada realitas yang rusak, buruk
atau paling sedikit tidak sesuai dengan apa yang
ia kehendaki.
Agar disana terjadi kesadaran (untuk berubah),
maka harus ada pengindraan terhadap rusaknya
realitas. Hanya saja, sekedar sadar terhadap
kerusakan atau realitas yang rusak, tidak cukup
untuk melakukan perubahan…”
Syaikh Ahmad ‘Athiyat
“Disamping sadar terhadap kerusakan realitas
hidupnya, harus ada pula kesadaran terhadap
realitas pengganti (yaitu realitas yang dicita-
citakan) yang digunakan untuk mengganti
realitas yang rusak tersebut..” (at-Thariiq, hal.
21-22)
BUNGA BANK
=
RIBA
“Manfaat/Tambahan yang ditarik dari hutang
adalah salah satu bentuk dari RIBA.” (HR Baihaqi)
Imam ath-Thabari menafsirkan
QS 2 : 275, sbb :
“Bahwa Riba Jahiliyyah adalah seseorang membeli
sesuatu sampai tempo tertentu yang disepakati,
dan jika telah jatuh tempo dan ia belum memiliki
uang untuk membayarnya, maka ia menambah
(pembayarannya) dan mengakhirkan dari
jatuh temponya.”
DENDA
ASURANSI
OBYEK RUKUN
AKADNYA BERMASALAH
AKAD GANDA
“Tidak sah ada dua akad dalam satu akad”
(HR. Ahmad)
“Tidak ada dua akad dalam satu (transaksi) penjualan”
(HR. Tirmidzi)
“Tidaklah dihalalkan dua kesepakatan (akad) dalam satu
kesepakatan (akad)” (HR. Ibn Hibban)
“Rasulullah melarang melakukan dua penjualan
dalam satu kali transaksi “
(HR Tirmidzi)
AGUNAN
“Imam Syafi’i, seperti dikutip Imam Ibnu Qudamah,
menyatakan jika dua orang berjual beli dengan syarat
menjadikan barang yang dibeli sebagai jaminan atas
harganya, jual belinya tidak sah. Sebab jika barang yang dibeli
dijadikan jaminan (rahn), berarti barang itu belum menjadi
milik pembeli. (Al-Mughni, 4/285).
Imam Ibnu Hajar Al-Haitami berkata,"Tidak boleh jual beli
dengan syarat menjaminkan barang yang dibeli."
(Al-Fatawa al-Fiqhiyah al-Kubra, 2/287).
PENARIKAN BARANG
“Agunan itu tidak boleh
dihalangi dari pemiliknya yang
telah mengagunkannya. Ia
berhak atas kelebihannya,
dan wajib menanggung
kekurangannya.”
(HR Syafi’I, al-Bayhaqi, al-Hakim,
Ibn Hibban dan ad-Daruquthni)
KEPEMILIKAN SEMPURNA
“Jangan engkau jual sesuatu yang bukan milikmu.”
(HR Abu Dawud, an-Nasa’I, Ibn Majah, al-Bayhaqi,
Ahmad dan at-Tirmidzi)
Lafal “laysa ‘indaka” memiliki dua pengertian :
1. Bukan milik kita
2. Belum sempurna menjadi milik kita[ ]
SUAP (RISYWAH)
“Laknat Allah atas penyuap (ar-rasyi) dan
penerima suap (al murtasyi)”
(HR Ahmad, Abu Daud, Tirmidzi, dan Ibnu Majah)
“Hadiah untuk para petugas adalah suht
(harta yang haram)”
(HR Al Khathib dari Anas)
MEMFASILITASI
KEHARAMAN
“Al wasilah ila haram, haram..”
(Segala wasilah (sarana/ perantaraan)
menuju keharaman maka hukumnya
adalah haram)
Beberapa Projek kami di TEGAL
•Halmahera
Squere (sold out)
•Cluster Baiti
Jannati(15 unit)
Gambar Lokasi
BAYANGKAN ….
• Jika kita rajin sholat….
• Bila kita pun rajin puasa…
• Juga gemar shadaqah…
• Tidak lupa membayar zakat…
• Pun seandainya sudah naik
haji…
Namun, hanya gara-gara
mengulang-ulang terlibat
RIBA, tempatnya di NERAKA
Sekali Lagi ….
• Jika mengulangi bertransaksi
RIBA
• Padahal SUDAH TAHU bahwa
RIBA itu HARAM hukumnya….
• Dimanakah tempat
kembalinya?
• NERAKA…
• DAN KEKAL DI DALAMNYA…
• Na’udzubillahi min dzalik….!
• Astaghfirullah.
HUBUNGI PEMASARAN KAMI :
PROPERTI SYARIAH TEGAL
JL.LETJEND SOEPRAPTO NO.101
TEGAL
HP.085755557503
WA.0895344432004
S E K I A N
Jazakumullah Khairan Katsiraa

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Syariah
SyariahSyariah
Syariah
 
Presentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBAPresentasi Agama - RIBA
Presentasi Agama - RIBA
 
Lelang
LelangLelang
Lelang
 
FIQH MUAMALAH (Asuransi,perbankan,sharf,salam,suf'ah)
FIQH MUAMALAH (Asuransi,perbankan,sharf,salam,suf'ah)FIQH MUAMALAH (Asuransi,perbankan,sharf,salam,suf'ah)
FIQH MUAMALAH (Asuransi,perbankan,sharf,salam,suf'ah)
 
Lelang
LelangLelang
Lelang
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Makalah muamalah
Makalah muamalahMakalah muamalah
Makalah muamalah
 
Amss5403 sistem muamalat
Amss5403 sistem muamalatAmss5403 sistem muamalat
Amss5403 sistem muamalat
 
Riba
RibaRiba
Riba
 
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariahSistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
Sistem keuangan syariah - Akuntansi syariah
 
Muamalah
MuamalahMuamalah
Muamalah
 
Kel.13 ar rahn
Kel.13 ar rahnKel.13 ar rahn
Kel.13 ar rahn
 
Ekonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang ribaEkonomi syariah tentang riba
Ekonomi syariah tentang riba
 
Ppt muamalah
Ppt muamalah Ppt muamalah
Ppt muamalah
 
Nota konsep pinjaman dalam islam
Nota konsep pinjaman dalam islamNota konsep pinjaman dalam islam
Nota konsep pinjaman dalam islam
 
11. riba
11. riba11. riba
11. riba
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalah
 
Analisis pegadaian syari'ah
Analisis pegadaian syari'ahAnalisis pegadaian syari'ah
Analisis pegadaian syari'ah
 
Islam dalam mengatur transaksi utang piutang dan angsuran (kredit)
Islam dalam mengatur transaksi utang piutang dan angsuran (kredit)Islam dalam mengatur transaksi utang piutang dan angsuran (kredit)
Islam dalam mengatur transaksi utang piutang dan angsuran (kredit)
 
09.3 HUKUM SAMSARAH (MLM)
09.3 HUKUM SAMSARAH (MLM)09.3 HUKUM SAMSARAH (MLM)
09.3 HUKUM SAMSARAH (MLM)
 

Similar to WA.0895344432004 - RUMAH SYARIAH TEGAL

Similar to WA.0895344432004 - RUMAH SYARIAH TEGAL (20)

Materi sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptxMateri sesi 4.pptx
Materi sesi 4.pptx
 
AkSyar.pptx
AkSyar.pptxAkSyar.pptx
AkSyar.pptx
 
Riba.pptx
Riba.pptxRiba.pptx
Riba.pptx
 
Anjuran Bershodaqoh
Anjuran BershodaqohAnjuran Bershodaqoh
Anjuran Bershodaqoh
 
ayat muamalat jual beli
ayat muamalat jual beliayat muamalat jual beli
ayat muamalat jual beli
 
All About Riba v2003
All About Riba v2003All About Riba v2003
All About Riba v2003
 
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
01.6 HUKUM GADAI SYARIAH
 
Tugas agama
Tugas agamaTugas agama
Tugas agama
 
Shodaqoh
ShodaqohShodaqoh
Shodaqoh
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalah
 
#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya#02# riba dan jenis jenisnya
#02# riba dan jenis jenisnya
 
Shodaqoh.docx
Shodaqoh.docxShodaqoh.docx
Shodaqoh.docx
 
Teori Konsumsi
Teori KonsumsiTeori Konsumsi
Teori Konsumsi
 
Prinsip prinsip dan praktek ekonomi islam
Prinsip prinsip dan praktek ekonomi islamPrinsip prinsip dan praktek ekonomi islam
Prinsip prinsip dan praktek ekonomi islam
 
5 sistem-keuangan-islam
5 sistem-keuangan-islam5 sistem-keuangan-islam
5 sistem-keuangan-islam
 
25 fatwa ulama ahlus sunnah seri 1
25 fatwa ulama ahlus sunnah seri 125 fatwa ulama ahlus sunnah seri 1
25 fatwa ulama ahlus sunnah seri 1
 
25 fatawa ahlus sunnah wal jamaah seri 1 (1)
25 fatawa ahlus sunnah wal jamaah seri 1 (1)25 fatawa ahlus sunnah wal jamaah seri 1 (1)
25 fatawa ahlus sunnah wal jamaah seri 1 (1)
 
25 fatwa ulama ahlus sunnah
25 fatwa ulama ahlus sunnah25 fatwa ulama ahlus sunnah
25 fatwa ulama ahlus sunnah
 
Shodaqoh.pdf
Shodaqoh.pdfShodaqoh.pdf
Shodaqoh.pdf
 
AKuntansi Zakat Infaq Shodaqoh.ppt
AKuntansi Zakat Infaq Shodaqoh.pptAKuntansi Zakat Infaq Shodaqoh.ppt
AKuntansi Zakat Infaq Shodaqoh.ppt
 

WA.0895344432004 - RUMAH SYARIAH TEGAL

  • 1. cc Rumah syariah 100% SYARIAH Caranya Mudah Transaksinya Berkah
  • 3. KenapaSYARIAH? Terkait dengan Akidah kita (Islam) Keterikatan dengan Hukum Syara’ Keyakinan bahwa Hukum Syara’ selalu mendatangkan Maslahat
  • 5.
  • 6. “Dan jika kamu mengikuti KEBANYAKAN manusia di muka bumi, niscaya mereka akan MENYESATKANMU dari jalan Allah. Mereka tiada lain hanyalah mengikuti persangkaan belaka dan mereka tidak lain hanyalah berdusta.” TQS Al AN’AM : 116
  • 7. “… Dan sesungguhnya kebanyakan (manusia) benar- benar hendak MENYESATKAN dengan hawa nafsu mereka tanpa pengetahuan. TQS AL AN’AM : 119
  • 8. Apa itu Property 100% Syariah ? Jadi, Apaitu PROPERTY100%SYARIAH?
  • 10. Hutang itu … PASTI BAYAR.. ! Tapi yang dipakai bayar ..? TIDAK PASTI.. ! Kalau Mati … Kenapa #TanpaHutangRiba?
  • 11. - Dosa Besar - 1 dirham = 36 berzina - Seperti Zina dengan ibunya sendiri - Diperangi Allah dan Rasul-Nya - Pelakunya kekal dalam neraka Kenapa #TanpaRiba?
  • 12. Allah SWT berfirman : “Hai orang-orang yang beriman, bertaqwalah kalian kepada Allah dan TINGGALKAN sisa transaksi riba jika kalian memang orang-orang yang beriman. Jika kalian tidak melakukan itu maka ketahuilah bahwa Allah dan Rasul-Nya akan MEMERANGI kalian…” (TQS Al-Baqarah : 278-279)
  • 13. Allah SWT berfirman. “Orang-orang yang telah sampai kepadanya larangan dari Tuhannya, lalu terus berhenti (dari bertransaksi riba), maka baginya apa yang telah diambilnya dahulu (sebelum datang larangan) dan urusannya (terserah) kepada Allah. Orang yang mengulangi (bertransaksi riba) maka orang itu adalah PENGHUNI- PENGHUNI NERAKA, mereka kekal di dalamnya.” (TQS Al-Baqarah : 275)
  • 15. QS Al Kahf (18) : 103 - 106 • 103. Katakanlah: "Apakah perlu Kami beritahukan kepadamu tentang orang-orang yang paling merugi perbuatannya?“ • 104. Yaitu orang-orang yang telah sia-sia perbuatannya dalam kehidupan dunia ini, sedangkan mereka menyangka bahwa mereka telah berbuat sebaik-baiknya • 105. Mereka itu orang-orang yang mengingkari ayat-ayat Tuhan mereka dan (kufur terhadap) perjumpaan dengan Dia. Maka hapuslah amalan-amalan mereka, dan Kami tidak mengadakan suatu penimbangan bagi (amalan) mereka pada hari kiamat. • 106. Demikianlah balasan mereka itu neraka Jahannam, disebabkan kekafiran mereka dan disebabkan mereka menjadikan ayat-ayat-Ku dan rasul-rasul-Ku sebagai olok-olok.
  • 16. “Sesungguhnya, manusia tidak akan berfikir tentang perubahan, kecuali jika ia menyadari bahwa disana ada realitas yang rusak, buruk atau paling sedikit tidak sesuai dengan apa yang ia kehendaki. Agar disana terjadi kesadaran (untuk berubah), maka harus ada pengindraan terhadap rusaknya realitas. Hanya saja, sekedar sadar terhadap kerusakan atau realitas yang rusak, tidak cukup untuk melakukan perubahan…”
  • 17. Syaikh Ahmad ‘Athiyat “Disamping sadar terhadap kerusakan realitas hidupnya, harus ada pula kesadaran terhadap realitas pengganti (yaitu realitas yang dicita- citakan) yang digunakan untuk mengganti realitas yang rusak tersebut..” (at-Thariiq, hal. 21-22)
  • 18. BUNGA BANK = RIBA “Manfaat/Tambahan yang ditarik dari hutang adalah salah satu bentuk dari RIBA.” (HR Baihaqi)
  • 19. Imam ath-Thabari menafsirkan QS 2 : 275, sbb : “Bahwa Riba Jahiliyyah adalah seseorang membeli sesuatu sampai tempo tertentu yang disepakati, dan jika telah jatuh tempo dan ia belum memiliki uang untuk membayarnya, maka ia menambah (pembayarannya) dan mengakhirkan dari jatuh temponya.” DENDA
  • 21. AKAD GANDA “Tidak sah ada dua akad dalam satu akad” (HR. Ahmad) “Tidak ada dua akad dalam satu (transaksi) penjualan” (HR. Tirmidzi) “Tidaklah dihalalkan dua kesepakatan (akad) dalam satu kesepakatan (akad)” (HR. Ibn Hibban) “Rasulullah melarang melakukan dua penjualan dalam satu kali transaksi “ (HR Tirmidzi)
  • 22. AGUNAN “Imam Syafi’i, seperti dikutip Imam Ibnu Qudamah, menyatakan jika dua orang berjual beli dengan syarat menjadikan barang yang dibeli sebagai jaminan atas harganya, jual belinya tidak sah. Sebab jika barang yang dibeli dijadikan jaminan (rahn), berarti barang itu belum menjadi milik pembeli. (Al-Mughni, 4/285). Imam Ibnu Hajar Al-Haitami berkata,"Tidak boleh jual beli dengan syarat menjaminkan barang yang dibeli." (Al-Fatawa al-Fiqhiyah al-Kubra, 2/287).
  • 23. PENARIKAN BARANG “Agunan itu tidak boleh dihalangi dari pemiliknya yang telah mengagunkannya. Ia berhak atas kelebihannya, dan wajib menanggung kekurangannya.” (HR Syafi’I, al-Bayhaqi, al-Hakim, Ibn Hibban dan ad-Daruquthni)
  • 24. KEPEMILIKAN SEMPURNA “Jangan engkau jual sesuatu yang bukan milikmu.” (HR Abu Dawud, an-Nasa’I, Ibn Majah, al-Bayhaqi, Ahmad dan at-Tirmidzi) Lafal “laysa ‘indaka” memiliki dua pengertian : 1. Bukan milik kita 2. Belum sempurna menjadi milik kita[ ]
  • 25. SUAP (RISYWAH) “Laknat Allah atas penyuap (ar-rasyi) dan penerima suap (al murtasyi)” (HR Ahmad, Abu Daud, Tirmidzi, dan Ibnu Majah) “Hadiah untuk para petugas adalah suht (harta yang haram)” (HR Al Khathib dari Anas)
  • 26. MEMFASILITASI KEHARAMAN “Al wasilah ila haram, haram..” (Segala wasilah (sarana/ perantaraan) menuju keharaman maka hukumnya adalah haram)
  • 27. Beberapa Projek kami di TEGAL •Halmahera Squere (sold out) •Cluster Baiti Jannati(15 unit)
  • 29. BAYANGKAN …. • Jika kita rajin sholat…. • Bila kita pun rajin puasa… • Juga gemar shadaqah… • Tidak lupa membayar zakat… • Pun seandainya sudah naik haji… Namun, hanya gara-gara mengulang-ulang terlibat RIBA, tempatnya di NERAKA
  • 30. Sekali Lagi …. • Jika mengulangi bertransaksi RIBA • Padahal SUDAH TAHU bahwa RIBA itu HARAM hukumnya…. • Dimanakah tempat kembalinya? • NERAKA… • DAN KEKAL DI DALAMNYA… • Na’udzubillahi min dzalik….! • Astaghfirullah.
  • 31. HUBUNGI PEMASARAN KAMI : PROPERTI SYARIAH TEGAL JL.LETJEND SOEPRAPTO NO.101 TEGAL HP.085755557503 WA.0895344432004
  • 32. S E K I A N Jazakumullah Khairan Katsiraa