SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Penilaian Harian Virus
Nama :
Kelas :
Berikan tanda silang pada jawaban yang anda pilih
(jawaban yang tepat bernilai 1 poin)
1. Ilmuwan Belanda melakukan percobaan untuk
membuktikan bahwa agen penyebab penyakit
pada tanaman tembakau dapat berkembang
biak. Dan menyemprotkan getah tanaman yang
sudah disaring ke tanaman yang sehat. Tanaman
yang sehat menjadi sakit. Nama ahli yang
dimaksud adalah … .
A. Wendell Stanley
B. Adolf Meyer
C. Martinus Beijerinck
D. Dimitri Ivanovsky
E. Louis Pasteur
2. Perhatikan ciri-ciri struktur organisme di bawah
ini.
1) Ultramikroskopi
2) Berkembang biak pada sel hidup
3) Sel bersifat prokariotik
4) Memiliki materi genetik RNA dan DNA
5) Memiliki sitoplasma
Berdasarkan pernyataan di atas, ciri-ciri dari
virus terdapat pada nomor … .
A. 2, 3, dan 5
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 2, dan 3
D. 2, 3, dan 4
E. 3, 4, dan 5
3. Perhatikan gambar di bawah ini.
Gambar tersebut menggambarkan virus yang
menyebabkan penyakit … .
A. Flu burung
B. AIDS
C. Influenza
D. Ebola
E. Demam berdarah
4. Di bawah ini jenis penyakit yang disebabkan oleh
virus adalah … .
A. Influenza, demam berdarah, polio, AIDS, dan
cacar
B. Influenza, tifus, polio, AIDS, dan cacar
C. Tifus, AIDS, influenza, kolera, dan cacar
D. Influenza, tifus, polio, kolera, dan cacar
E. Demam berdarah, cacar, kolera, polio, dan
tifus
Perhatikan gambar di bawah ini untuk menjawab soal
nomor 5 dan 6.
5. Bagian bakteriofag yang masuk ke dalam tubuh
inangnya adalah … .
A. 1 D. 4
B. 2 E. 5
C. 3
6. Bagian yang ditunjuk oleh nomor 2 berfungsi
untuk … .
A. Menempelkan tubuh virus pada sel inang
B. Memberi bentuk virus dan melindungi virus
C. Melapisi DNA atau RNA
D. Membawa informasi genetic
E. Menginfeksi sel inang
7. Perhatikan gambar di bawah ini.
Pada siklus lisogenik, tahap penetrasi terjadi
pada nomor … .
A. 2 D. 6
B. 3 E. 7
C. 5
8. Manakah dari berikut ini yang paling
menggambarkan DNA retroviral yang telah
dimasukkan ke dalam genom inang?
A. Virion
B. Retrovirus eksogen
C. Retrovirus endogen
D. Provirus
E. Prion
9. Manakah dari pernyataan berikut yang
menggambarkan infeksi lisogenik?
A. Virus memasuki sel dan membajak mesin
reproduksi inang
B. Virus menciptakan virus baru yang akan
menghancurkan sel
C. Virus akan menyuntikkan genomnya ke
dalam sel inang melalui ekor
D. Infeksi lisogenik hanya dapat dilakukan oleh
virus DNA
E. Virus memasukkan asam asam nukleatnya
ke dalam materi genetik inang
10. Di bawah ini merupakan gambar struktur HIV.
Bagian virus HIV yang akan berikatan dengan
reseptor sel inang adalah … .
A. Viral envelope (amplop virus)
B. Glikoprotein
C. Capsid (kapsid)
D. RNA
E. Enzim Reverse Transcriptase (transkripsi
balik)
Tentukan pernyataan di bawah ini benar (B) atau salah
(S) dan tuliskan alasannya (jawaban yang tepat
bernilai 2 Poin)
1. HIV merupakan virus yang memiliki materi
genetik berupa DNA.
Jawaban:
............................................................................................
............................................................................................
2. Unit tunggal penyusun kapsid adalah
glikoprotein.
Jawaban:
............................................................................................
............................................................................................
3. Pada fase litik, terjadi penggabungan DNA virus
dengan DNA sel inang.
Jawaban:
............................................................................................
............................................................................................
4. Gambar di bawah ini menunjukkan tahapan
adsorbsi virus.
Jawaban:
............................................................................................
............................................................................................
5. Gambar di bawah ini menunjukkan struktur
adenovirus.
Jawaban:
............................................................................................
............................................................................................
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban
yang tepat.
1. Sebutkan 4 pemanfaatan virus bagi
kemaslahatan manusia (2 poin)
Jawaban:
....................................................................................
....................................................................................
....................................................................................
....................................................................................
2. Diagram di bawah ini menunjukkan
frekuensi penggunaan hand sanitizer
sebelum dan selama pandemi.
a. Apakah sebelum pandemi orang dewasa
sudah menggunakan pembersih tangan?
Mengapa? (2 poin)
Jawaban:
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
b. Tuliskan analisis anda terhadap grafik di
atas (3 poin)
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
.............................................................................
3. Di bawah ini adalah tabel yang
membandingkan efikasi beberapa vaksin.
Berdasarkan data di atas, menurut anda
manakah jenis vaksin yang paling baik?
Berikan alasan. (3 poin)
Jawaban:
......................................................................................
......................................................................................
......................................................................................
......................................................................................
......................................................................................
......................................................................................

More Related Content

What's hot

LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANLATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANalmansyahnis .
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Nk Yulizar
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XKevinAnggono
 
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1sajidintuban
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANalmansyahnis .
 
MATERI Virus KELAS XI SMA
MATERI Virus KELAS XI SMAMATERI Virus KELAS XI SMA
MATERI Virus KELAS XI SMAZona Bebas
 
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANSOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANNesha Mutiara
 
LKPD Biotkenologi.docx
LKPD Biotkenologi.docxLKPD Biotkenologi.docx
LKPD Biotkenologi.docxSaraSugesti
 
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman Hayati
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman HayatiSoal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman Hayati
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman HayatiNesha Mutiara
 
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHAN
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHANREPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHAN
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHANAndi Rizal
 
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Dwi Yuliana Herawati
 
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.Pd
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.PdSoal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.Pd
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.PdPoslen Simbolon Peabank
 
Contoh soal latihan biologi dan jawabannya
Contoh soal latihan biologi dan jawabannyaContoh soal latihan biologi dan jawabannya
Contoh soal latihan biologi dan jawabannyaRisca Wentiari
 
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganSoal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganuniversitas samawa
 
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMA
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMAMATERI Fungi jamur KELAS XI SMA
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMAZona Bebas
 
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfSoal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfZainulHasan13
 
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiLks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiMaya Iqlima
 

What's hot (20)

Lkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupanLkpd sel unit kehidupan
Lkpd sel unit kehidupan
 
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRANLATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
LATIHAN SOAL MEKANISME TRANSPOR PADA MEMBRAN
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
 
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas XBIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
BIOLOGI klasifikasi makhluk hidup materi kelas X
 
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
KUMPULAN SOAL IPA SMP KELAS 7 SEMESTER 1
 
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABANCONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
CONTOH SOAL PENCERNAAN DAN JAWABAN
 
PPT VIRUS
PPT VIRUSPPT VIRUS
PPT VIRUS
 
MATERI Virus KELAS XI SMA
MATERI Virus KELAS XI SMAMATERI Virus KELAS XI SMA
MATERI Virus KELAS XI SMA
 
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGANSOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
SOAL DAN PEMBAHASAN PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
 
LKPD Biotkenologi.docx
LKPD Biotkenologi.docxLKPD Biotkenologi.docx
LKPD Biotkenologi.docx
 
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman Hayati
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman HayatiSoal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman Hayati
Soal ON MIPA-PT Biologi 2017 : Keanekaragaman Hayati
 
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHAN
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHANREPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHAN
REPRODUKSI GENERATIF PADA TUMBUHAN
 
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
Evaluasi cahaya dan alat optik kelas 8
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.Pd
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.PdSoal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.Pd
Soal Fungi 2012-2013 by Poslen Simbolon,S.Pd
 
Contoh soal latihan biologi dan jawabannya
Contoh soal latihan biologi dan jawabannyaContoh soal latihan biologi dan jawabannya
Contoh soal latihan biologi dan jawabannya
 
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganSoal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
 
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMA
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMAMATERI Fungi jamur KELAS XI SMA
MATERI Fungi jamur KELAS XI SMA
 
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdfSoal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
Soal Susulan PTS IPA Kelas 7 SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka.pdf
 
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayatiLks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
Lks problem solving dan berpikir kritis pada materi keanekaragaman hayati
 

Similar to VIRUS PENILAIAN

Similar to VIRUS PENILAIAN (20)

Virus 4
Virus 4Virus 4
Virus 4
 
Ulangan harian virus
Ulangan harian virusUlangan harian virus
Ulangan harian virus
 
Virus 5
Virus 5Virus 5
Virus 5
 
Makalah protista
Makalah protistaMakalah protista
Makalah protista
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt2-1-presentasi-virus_(1).ppt
2-1-presentasi-virus_(1).ppt
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
2 1-presentasi-virus
2 1-presentasi-virus2 1-presentasi-virus
2 1-presentasi-virus
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
05 soal uas 2016
05 soal uas  201605 soal uas  2016
05 soal uas 2016
 
Presentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi VirusPresentasi Biologi Virus
Presentasi Biologi Virus
 
Virologi. bag 1
Virologi.  bag 1Virologi.  bag 1
Virologi. bag 1
 
Materi Biologi Virus Kelas X
Materi Biologi Virus Kelas XMateri Biologi Virus Kelas X
Materi Biologi Virus Kelas X
 
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas X
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas XMateri Biologi Virus Metode STAD Kelas X
Materi Biologi Virus Metode STAD Kelas X
 
37. lulu fauziah
37. lulu fauziah37. lulu fauziah
37. lulu fauziah
 
Virus
VirusVirus
Virus
 
Virus
VirusVirus
Virus
 

More from agustinasekarpus

More from agustinasekarpus (11)

SUBSTANSI_GENETIKA.ppt
SUBSTANSI_GENETIKA.pptSUBSTANSI_GENETIKA.ppt
SUBSTANSI_GENETIKA.ppt
 
SAINS BIOLOGI.pptx
SAINS BIOLOGI.pptxSAINS BIOLOGI.pptx
SAINS BIOLOGI.pptx
 
UTS-GASAL-2016-BIOLOGI-XII.pdf
UTS-GASAL-2016-BIOLOGI-XII.pdfUTS-GASAL-2016-BIOLOGI-XII.pdf
UTS-GASAL-2016-BIOLOGI-XII.pdf
 
SOAL GENETIKA KELAS 9 SMP.docx
SOAL GENETIKA KELAS 9 SMP.docxSOAL GENETIKA KELAS 9 SMP.docx
SOAL GENETIKA KELAS 9 SMP.docx
 
KUIS 1.docx
KUIS 1.docxKUIS 1.docx
KUIS 1.docx
 
pert 1- struktur virus.pptx
pert 1- struktur virus.pptxpert 1- struktur virus.pptx
pert 1- struktur virus.pptx
 
Sist cerna.pptx
Sist cerna.pptxSist cerna.pptx
Sist cerna.pptx
 
SISTEM PEREDARAN DARAH.pptx
SISTEM PEREDARAN DARAH.pptxSISTEM PEREDARAN DARAH.pptx
SISTEM PEREDARAN DARAH.pptx
 
SISTEM EKSKRESI.pptx
SISTEM EKSKRESI.pptxSISTEM EKSKRESI.pptx
SISTEM EKSKRESI.pptx
 
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdfKISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
KISI-KISI BIOLOGI PEMINATAN TA 2021 2022-1.pdf
 
Latihan soal respirasi
Latihan soal respirasi Latihan soal respirasi
Latihan soal respirasi
 

Recently uploaded

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfIndri117648
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 

Recently uploaded (20)

aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdfdemontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
demontrasi kontekstual modul 1.2.a. 6.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 

VIRUS PENILAIAN

  • 1. Penilaian Harian Virus Nama : Kelas : Berikan tanda silang pada jawaban yang anda pilih (jawaban yang tepat bernilai 1 poin) 1. Ilmuwan Belanda melakukan percobaan untuk membuktikan bahwa agen penyebab penyakit pada tanaman tembakau dapat berkembang biak. Dan menyemprotkan getah tanaman yang sudah disaring ke tanaman yang sehat. Tanaman yang sehat menjadi sakit. Nama ahli yang dimaksud adalah … . A. Wendell Stanley B. Adolf Meyer C. Martinus Beijerinck D. Dimitri Ivanovsky E. Louis Pasteur 2. Perhatikan ciri-ciri struktur organisme di bawah ini. 1) Ultramikroskopi 2) Berkembang biak pada sel hidup 3) Sel bersifat prokariotik 4) Memiliki materi genetik RNA dan DNA 5) Memiliki sitoplasma Berdasarkan pernyataan di atas, ciri-ciri dari virus terdapat pada nomor … . A. 2, 3, dan 5 B. 1, 2, dan 4 C. 1, 2, dan 3 D. 2, 3, dan 4 E. 3, 4, dan 5 3. Perhatikan gambar di bawah ini. Gambar tersebut menggambarkan virus yang menyebabkan penyakit … . A. Flu burung B. AIDS C. Influenza D. Ebola E. Demam berdarah 4. Di bawah ini jenis penyakit yang disebabkan oleh virus adalah … . A. Influenza, demam berdarah, polio, AIDS, dan cacar B. Influenza, tifus, polio, AIDS, dan cacar C. Tifus, AIDS, influenza, kolera, dan cacar D. Influenza, tifus, polio, kolera, dan cacar E. Demam berdarah, cacar, kolera, polio, dan tifus Perhatikan gambar di bawah ini untuk menjawab soal nomor 5 dan 6. 5. Bagian bakteriofag yang masuk ke dalam tubuh inangnya adalah … . A. 1 D. 4 B. 2 E. 5 C. 3 6. Bagian yang ditunjuk oleh nomor 2 berfungsi untuk … . A. Menempelkan tubuh virus pada sel inang B. Memberi bentuk virus dan melindungi virus C. Melapisi DNA atau RNA D. Membawa informasi genetic E. Menginfeksi sel inang 7. Perhatikan gambar di bawah ini. Pada siklus lisogenik, tahap penetrasi terjadi pada nomor … . A. 2 D. 6 B. 3 E. 7 C. 5 8. Manakah dari berikut ini yang paling menggambarkan DNA retroviral yang telah dimasukkan ke dalam genom inang? A. Virion B. Retrovirus eksogen C. Retrovirus endogen D. Provirus E. Prion 9. Manakah dari pernyataan berikut yang menggambarkan infeksi lisogenik? A. Virus memasuki sel dan membajak mesin reproduksi inang B. Virus menciptakan virus baru yang akan menghancurkan sel C. Virus akan menyuntikkan genomnya ke dalam sel inang melalui ekor D. Infeksi lisogenik hanya dapat dilakukan oleh virus DNA
  • 2. E. Virus memasukkan asam asam nukleatnya ke dalam materi genetik inang 10. Di bawah ini merupakan gambar struktur HIV. Bagian virus HIV yang akan berikatan dengan reseptor sel inang adalah … . A. Viral envelope (amplop virus) B. Glikoprotein C. Capsid (kapsid) D. RNA E. Enzim Reverse Transcriptase (transkripsi balik) Tentukan pernyataan di bawah ini benar (B) atau salah (S) dan tuliskan alasannya (jawaban yang tepat bernilai 2 Poin) 1. HIV merupakan virus yang memiliki materi genetik berupa DNA. Jawaban: ............................................................................................ ............................................................................................ 2. Unit tunggal penyusun kapsid adalah glikoprotein. Jawaban: ............................................................................................ ............................................................................................ 3. Pada fase litik, terjadi penggabungan DNA virus dengan DNA sel inang. Jawaban: ............................................................................................ ............................................................................................ 4. Gambar di bawah ini menunjukkan tahapan adsorbsi virus. Jawaban: ............................................................................................ ............................................................................................ 5. Gambar di bawah ini menunjukkan struktur adenovirus. Jawaban: ............................................................................................ ............................................................................................ Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat. 1. Sebutkan 4 pemanfaatan virus bagi kemaslahatan manusia (2 poin) Jawaban: .................................................................................... .................................................................................... .................................................................................... .................................................................................... 2. Diagram di bawah ini menunjukkan frekuensi penggunaan hand sanitizer sebelum dan selama pandemi. a. Apakah sebelum pandemi orang dewasa sudah menggunakan pembersih tangan? Mengapa? (2 poin) Jawaban: ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. b. Tuliskan analisis anda terhadap grafik di atas (3 poin) ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. ............................................................................. 3. Di bawah ini adalah tabel yang membandingkan efikasi beberapa vaksin. Berdasarkan data di atas, menurut anda manakah jenis vaksin yang paling baik? Berikan alasan. (3 poin) Jawaban: ...................................................................................... ...................................................................................... ...................................................................................... ...................................................................................... ...................................................................................... ......................................................................................