SlideShare a Scribd company logo
1 of 68
BAHAN/ZAT PENCEMAR
UDARA
Polusi Udara : perpindahan sejumlah bahan-
bahan/senyawa yang merugikan (baik alami atau
sintetik) ke atmosfir sebagai akibat langsung atau
tidak langsung dari aktivitas manusia.
Polusi udara :
- Gas
- Liquid/ cairan (aerosol)
- Solid/padatan
• Bahan pencemar udara ("air pollutants”) dapat
ditambahkan ke udara secara langsung  "primary
pollutants" atau terbentuk di udara dari bahan
pencemar lain dibawah pengaruh dari radiasi
elektromagnetik sinar matahari  "Secondary
pollutants".
• Pengaruh pencemar bervariasi tergantung pada
konsentrasi dan kimiawi dari bahan-bahan tersebut.
satu zat mungkin lebih toksik dari yang lain dan
punya dampak yang lebih besar dibanding yang lain
terhadap ekosistem.
• Dampak-dampak yang ditimbulkan :
- erosi/ proses terkikisnya patung-patung,
permukaan cat
- menghancurkan properti/bangunan-bangunan
lain
- mengganggu kesehatan manusia dan
organisme lainnya
- mengubah iklim dan kimiawi dari danau, sungai,
dan tanah.
• Karena kekompleksan masalah pencemaran
udara hal ini menjadi masalah sosial dan
politik.
• Secara sosial politik, karena masalahnya
berhubungan dengan ketidakmampuan
(relatif) untuk mengetahui dampak yang
belum terlihat, hubungan sebab akibat yang
belum diketahui/ belum jelas, ketidakseriusan
jika menyangkut politik (misal pada problem
kronis), sehingga masalah pencemaran
udara sangat sulit diatasi.
TOXICANT DARI UDARA
1. Carbon Monooxide (CO)
• Sumber: Bahan bakar fosil
• CO merupakan gas yang tidak berasa, tidak
berbau dan tidak berwarna.
• CO + Hb  mengurangi kapasitas dukung
oksigen dan mengganggu sistem syaraf
- Dosis rendah  mengganggu fungsi
mental
- Dosis tinggi  kematian
2. Sulfur Dioxide (SO2)
• Sumber: dari letusan gunung api
• Gas yang tidak berwarna, dengan bau menyengat
• Sangat reaktif (jika ada oksigen) -> korosif
• Membentuk asam sulfat (dalam kelembaban ttt.)
• Memedihkan mata dan membakar tenggorokkan
• Menyebabkan penyakit pernafasan (bronkitis,
emphysema dan asma).
• "Chronic exposure“ dapat merusak paru-paru
• Melunturkan warna pada tekstil, mempercepat
perusakan bahan-bahan bangunan (batu-batuan,
logam, dsb) .
• Menyebabkan terjadinya hujan asam.
3. Hidrocarbon (HC)
• Senyawa organik yang volatile (mudah menguap) yang
mengandung hidrogen + carbon
• Contohnya : methan, propane, acetylene, dll
• Beberapa bersifat karsinogen
• Berasal dari pembakaran yang tidak sempurna dari bahan
bakar karbon.
4. Total Suspended Particulates (TSP)
• Padat atau cair/larutan dengan 0 0.3 - 100 um
• Contoh : arang, debu, pollen dan beberapa
khemikalia logam-logam seperti : As, Cd, dan Pb
• Dampak : "Cardiorespiratory" : bronkhitis & asma,
kanker paru-paru
• Mengurangi visibilitas
• Menghambat fotosintesis pada tumbuhan
• Dihasilkan oleh industri-industri yang menggunakan
batubara sebagai bahan bakar : pabrik baja dan
pembuatan pupuk. Selain itu juga aktivitas konstruksi
dan pembuangan limbah padat.
5. Nitrogen Oxide (NO) dan (NO)2
• Nitrogen monooxide dan Nitrogen dioxide
• Gas berwarna coklat kemerahan
• Menyebabkan penyakit pernafasan, meningkatkan
kemungkinan terjadinya pneumonia dan kanker
paru
• Dapat melunturkan cat dan perwarna
• 2 kriteria yang menyebabkan N02 dimasukkan
sebagai polutan/pencemar:
a. Nitrogen biasanya tidak aktif (inert), tapi jika
bergabung dengan 02 pada suhu tinggi pada
pembakaran tertutup akan membentuk NOx.
b. Sumber utama NOx adalah asap kendaraan
motor (44%) + pabrik (52%).
• Sinar matahari
O + O2  O3
+ HC + NO2 + NO
PAN (Peroxyacetyl nitrates)
Seperti ozone (Oxidan fotokemis-
yang berbahaya)
What is Particulate Matter?
Particulate matter (PM)
describes a wide variety of
airborne material. PM pollution
consists of materials (including
dust, smoke, and soot), that are
directly emitted into the air or
result from the transformation of
gaseous pollutants. Particles
come from natural sources (e.g.,
volcanic eruptions) and human
activities such as burning fossil
fuels, incinerating wastes, and
smelting metals.
Image from http://www.epa.gov/eogapti1/
module3/distribu/distribu.htm
How is PM Regulated?
PM is one of the six EPA “criteria pollutants” that have been
determined to be harmful to public health and the environment.
(The other five are ozone, sulfur dioxide, nitrogen dioxide,
carbon monoxide, and lead.)
EPA is required under the Clean Air Act to set national ambient
air quality standards (NAAQS) to protect public health from
exposure to these pollutants. Areas that exceed the NAAQS are
designated as nonattainment, and must institute air pollution
control programs to reduce air pollution to levels that meet the
NAAQS.
PM
Where Does PM Originate?
VOCs
NO2
SO2
Sources may emit PM directly into the environment or emit precursors
such as sulfur dioxide (SO2), nitrogen dioxide (NO2), and volatile
organic compounds (VOCs), which are transformed through
atmospheric chemistry to form PM.
Sources of PM and PM Precursors
Mobile Sources
(vehicles)
VOCs, NO2, PM
Stationary Sources
(power plants, factories)
NO2, SO2, PM
Area Sources
(drycleaners, gas stations)
VOCs
Natural Sources
(forest fires, volcanoes)
PM
Determinants of PM Concentration
• Weather patterns
• Wind
• Stability (vertical movement of air)
• Turbulence
• Precipitation
• Topography
• Smokestack height and temperature of gases
Nearby natural and built structures may lead to downward moving
currents causing aerodynamic or building downwash of
smokestack emissions.
The Role of Inversions
An inversion is an extremely
stable layer of the atmosphere
that forms over areas.
Temperature inversions trap
pollutants close to the ground.
These inversions involve layers of
hot air sitting above cooler air
near ground level. When particles
accumulate in the air layer, they
are unable to rise into the
atmosphere where winds will
disperse them.
Source: http://www.epa.gov/apti/
course422/ ce1.html
1930: Meuse River Valley, Belgium
• An inversion led to a high concentration of
pollutants during a period of cold, damp
weather
• Main sources: zinc smelter, sulfuric acid
factory, glass manufacturers
• 60 deaths recorded
1948: Donora, Pennsylvania
• Similar inversion to Meuse River Valley
• Main sources: iron and steel factories, zinc
smelting, and an acid plant
• 20 deaths observed
1952: London
• Killer fog (right)
• Primary source: domestic coal burning
• 4,500 excess deaths recorded during week-
long period in December
The Great London Smog
(1952)
Major Episodes of Severe Air Pollution
due to Inversions
Establishing a particle size definition
for irregularly shaped particles
necessitates the use of a
standardized measure referred to as
the aerodynamic diameter,
measured in microns or micrometers
(μm), a unit equal to one millionth of
a meter.
The graph at the right shows the
distribution of the 4 main particle
size categories, with the categories
historically and currently regulated
by EPA indicated below. By
comparison, a human hair is
approximately 70 microns in
diameter.
Top: Modified from Online Reference Module by JR Richards et al.
http://registrar.ies. ncsu.edu/ol_2000.
Bottom: U.S. EPA. Office of Research and Development.
Particulate Matter:
Aerodynamic Diameter
- Size is important to the behavior
of PM in the atmosphere and
human body and determines the
entry and absorption potential for
particles in the lungs.
- Particles larger than 10 mm are
trapped in the nose and throat
and never reach the lungs.
Therefore, particles 10 mm in
diameter or less are of most
concern for their effects on
human health.
- Particles between 5 and 10 mm
are removed by physical
processes in the throat.
- Particles smaller than 5 mm reach
the bronchial tubes, while,
- Particles 2.5 mm in diameter or
smaller are breathed into the
deepest portions of the lungs.
Image: PM2.5. By D. Hershey. From New York State
Department of Environmental Conservation.
http://www.dec.state.ny.us/website/dar/baqs/micro/two.ht
ml
Particulate Matter:
Size Matters
• Premature death
• Lung cancer
• Exacerbation of COPD
• Development of chronic lung disease
• Heart attacks
• Hospital admissions and ER visits for heart and lung disease
• Respiratory symptoms and medication use in people with
chronic lung disease and asthma
• Decreased lung function
• Pre-term birth
• Low birth weight
What Adverse Health Effects
Have Been Linked to PM?
Toxicological, clinical and
epidemiological studies have
increased understanding of the
mechanism of action by which
PM leads to mortality and lung
and heart disease.
For example, at right are stained
photomicrographs of abdominal
arteries from mice exposed to
filtered air and air polluted with
fine particulate matter, with the
increased arterial blockage in the
PM-exposed mice providing
scientific support for the link
between PM and atherosclerosis
found in a study of human
subjects (Kunzli et al., 2005).
Sun et al. JAMA, 2005
Integrating Toxicology, Epidemiology and
Clinical Studies
Several theories have been advanced as to the mechanism of
action. It is likely that more than one mechanism is involved in
causing PM-related health effects. Theories include the following:
4. PM causes inflammation
of lung tissue, resulting in
the release of chemicals
that impact heart function;
5. PM causes changes in
blood chemistry that
results in clots that can
cause heart attacks.
1. PM leads to lung irritation
which leads to increase
permeability in lung tissue;
2. PM increases susceptibility to
viral and bacterial pathogens
leading to pneumonia in
vulnerable persons who are
unable to clear these infections;
3. PM aggravates the severity
of chronic lung diseases
causing rapid loss of airway
function;
How Does PM Cause Health Effects?
The London Fog event of
1952 provides a clear
example of an early time-
series analysis. The figure
to the right shows the
estimates of weekly
mortality and average sulfur
dioxide concentrations for
London during the winter of
1952-53. Deaths in
December increased
approximately 2.5 times
over comparable periods in
1947 to 1951, and remained
elevated through February
1953. Source: http://www.portfolio.mvm.ed.ac.uk/
studentwebs/session4/27/greatsmog52.htm
The Evolution of Air Pollution
Research Methods - The London Fog
Research Priorities
The Committee identified ten research areas of priority in
establishing the relation between PM exposure and public health:
1. Outdoor measures vs. actual
human exposure
2. Exposures of susceptible
subpopulations to toxic PM
components
3. Characterization of emission
sources
4. Air-Quality-Model development
and testing
5. Assessment of hazardous
particulate matter components
6. Dosimetry: Deposition and
fate of particles in the
respiratory tract
7. Combined effects of PM and
gaseous co-pollutants
8. Susceptible subpopulations
9. Mechanisms of injury
10. Analysis and measurement
SUMBER PENCEMAR DARI UDARA TERHADAP
LINGKUNGAN
Acid Rain
• Istilah umum yang digambarkan sebagai
pengendapan/deposisi asam dalam air hujan, salju,
dan partikel-partikel debu yang berasal dari
atmosfir.
• Dampak hujan asam :
- merusak tumbuh-tumbuhan
- mengurangi kualitas air permukaan
• Substansi/ zat penetral asam : Senyawa Ca + Mg
• Ditanah/ batuan yang kaya akan Ca  penetral
asam cukup sebagai "buffer" terhadap efek hujan
asam.
• Pada tanah yang kurang Ca/Mg  efek hujan
asam bisa akut/ "severe"
• Danau/ kolam terlalu asam : Ikan tidak bisa
hidup dan tanaman banyak yang mati.
• pH turun  mineral-mineral mudah larut 
uptake naik. Contoh : AI (toxic pada
tanaman)
• Hujan asam juga mempengaruhi suplai air
minum dan kesehatan manusia
• Hampir sebagian besar logam tidak larut
pada pH netral, begitu pH turun kelarutannya
meningkat.
• Contoh : Timbal (Pb), baik dari alam/ industri
 ke danau dan sungai (sedimen)
Pb (Lead)
• Non ferrous
• Logam berat yang terjadi secara alami dalam atm.
• Terjadi dalam bentuk uap, debu atau aerosol.
• Sebagai racun dalam tubuh manusia dan
menyebabkan kelelahan, merusak fungsi saraf
pusat
• Dapat menyebabkan anemia dan kematian
• Sumber-sumber: kendaraan bermotor, "lead
mining", pabrik-pabrik yang menggunakan Pb
(baterai), debu volkanik, serta asap rokok.
Oxidants (Ox)
• Kelompok senyawa yang penting dalam
"Photochemical Smog"
Contoh : Ozone (03) + HC + NOx + matahari
 LA Type – Smog
• PAN (Peroxyacetyl nitrates) menyebabkan:
- Merusak cat, tekstil
- Mengurangi pandangan
- Mengganggu pertumbuhan tanaman (daun
dan buah)
- Iritasi mata
- Cardiovascular dan respiratory illnesses
LOGAM-LOGAM
DI ATMOSFIR
1. Logam-logam di Atmosfir
• Deposisi trace logam dari atmosfir dijumpai pada beberapa
bagian dari siklus hidrologi (tanah, sungai, danau, estuaria
dan laut).
• Dibandingkan dengan bagian-bagian tersebut diatas,
maka logam-logam yang berada di atmosfir
mempunyai "residence time" yang singkat,
diperkirakan bervariasi dari beberapa hari sampai
sampai beberapa minggu. Meski demikian dalam
waktu sesingkat ini sudah bisa mencapai jarak yang
jauh.
• Beberapa sumber yang menyumbang trace logam ke
atmosfir :
- Kebakaran hutan
- Debu, vegetasi
- Ledakan gunung api
Tabel I. Emisi trace logam di atmosfir ( x 109
gr/tahun)
Sumber
alami
Emisi Trace Logam Di Atmosfir (x 10
9
gr/tahun)
Logam Debu Kebakar-
an hutan
Partikel
vulkanik
Vegetasi Spray Industri
Cd 0.1 0.01 0.52 0.2 0.4 7.3
Cu 12 0.3 3.6 2.5 0.08 56
Ni 20 0.6 3.8 1.6 0.04 47
Pb 16 0.5 6.4 1.6 5 449
Zn 25 2.1 7 9.4 10 314
2. Emisi Trace Logam Dari Sumber Alam
dan Manusia
• Pb sebagai kontaminan sejak tahun 4500 BP
• 2500 BP --> Produksi Pb 200 ton/tahun
• Saat koin perak dibuat --> produksi Pb
10.000
ton/tahun
• 2100-1800 BP (Romawi) --> Produksi
80.000 ton/tahun
• Tahun 1940 --» Pb diatmosfir 400.000
ton/tahun (dari kendaraan bermotor).
3. Partikel-Partikel Di Atmosfir
• Hampir sebagian besar logam di atmosfir ada
dalam bentuk/berasosiasi, kecuali Hg yang
sangat volatile .
• Beberapa logam mengalami metilasi .
• Tabel 2 : Sumber-sumber partikel - partikel di
atmosfir.
Tabel 2 :Sumber-sumber Partikel di Atmosfir
X 10
12
gram/tahun
Debu 5000
Kebakaran Hutan 36
Partikel-partikel Vulkanida 10
Vegetasi 75
Spray 1000
Industri 200
Berdasarkan ukuran & sifat alaminya maka
partikel dibagi menjadi:
a. Partikel kasar jika diameter, d > 1 um. Contoh : debu
b. Partikel halus jika, d = 0.01 - 1 um . Contoh: dari fase
gas dengan cara kondensasi ( "smoke" dan " fume").
Aglomerasi dari partikel-partikel yang lebih halus.
c. Suspended Particulate Matter (SPM)
"Mists" (embun) "Fogs" (kabut)
Jika d > 40 um Jika d = 5-40 um
Keduanya berupa cairan (droplet)
d. Partikel-partikel higroskopis yang
diklasifikasi sebagai :
- " Aitken Nuclei " Jika d < 0.2 um
- Yang besar d = 0.2 - 2 um
- Sangat besar d > 2 um
Particle size of some athmospheric pollutants
Deposisi Partikel-Partikel Atmosfir melalui
- Wet deposition
- Dry Deposition
3 Proses :
a. Sedimentasi : dimana partikel-partikel bergerak
melalui gaya gravitasi. Kecepatan sedimentasi turun
jika partikel halus. Jadi proses ini penting jika partikel-
partikelnya besar.
b. Transport secara difusi : molekul-molekul gas
mengalami proses difusi, partikel-partikel kecil
bermigrasi dengan gerak Brown/ tumbukan pusaran
udara. Penting untuk partikel d < 0,3 um.
c. Tubrukan dan hambatan (Impaction dan
Interception): disebabkan partikel-partikel tidak
mengikuti aliran gas pada obyek dan dari sini
beradu dan akan terpisah dari atmosfir.
4. Konsentrasi Logam Pada Lingkungan Urban
(Kota), Rural (desa), dan Atmosfir.
• Konsentrasi logam di tempat-tempat yang berbeda
akan berbeda dengan yang diatmosfir.
Konsentrasi yang rendah -> remote
Sedangkan -> tinggi -> dikota-kota (terutama Br, Co, C, Cs,
Ni, Pb, Sb, dan Zn)
• Ada tren penurunan trace logam selama 8-10 tahun
terakhir, contoh : AI, Br, Co, CR, Mn, Pb, Sc, V, dan Zn. Hal
ini disebabkan karena resesi ekonomi -> trace logam
diudara turun.
5. Pengaruh Lingkungan dari trace logam yang dari
udara/atmosfir.
• Trace logam di atmosfir akan terdistribusi secara global dan
mempengaruhi ekosistem aquatik.
• Untuk menggambarkan pengaruh trace terhadap siklus
hidrologi maka dibuat skema.
Tabel 1.1 National Ambient Air Quality Standard
Pollutants Average Time Primary Secondary
TSP 24hrs 260 ug/m
3
150 ug/m
3
S02 24 hrs 3 hrs 365 g/m
3
(0.14 ppm) 1300 Mg/m
3
(0.5 ppm)
CO 8 hrs and 1 hr 10 ug/m
3
(9 ppm) 40
ug/m
3
(35 ppm)
10 ug/m
3
(9 ppm) 40 ug/m
3
(35 ppm)
N02 Rata-rata tahunan 100ug/m
3
(0.05 ppm) 100 ug/m
3
(0.05 ppm)
O3 1 hrs 240 ug/m
3
(0.12 p£im) 240 ug/m
3
(0.12 ppm)
HC 3 hrs 160ug/m
3
(0.24 ppm) 160 ug/m
3
(0.24 ppm)
Pb 3 months 1.5ug/m
3
1.5 ug/m
3
Source : Council on Environmental Quality, 1980
PSI (Pollutant Standard Index)
• Sebagai usaha untuk menstandarisasi monitoring
secara luas, EPA (Environment Protection Agency)
membuat index kualitas udara pada tahun 1978
yang disebut sebagai PSI (pengukuran berdasar
tingkat kesehatan).
• Index ini meliputi konsentrasi N02/ S02, CO, 03 dan
TSP sebagai satu nilai yang berkisar antara 0-500
• PSI : 0 – 99  baik atau tercemar sedang
100 – 200  tidaksehat
200 - 300  sangat tidak sehat
>300  sangat berbahaya
Carbon Dioxide (CO2)
• Hanya 0.03% dari atm. Bumi (tetapi berperan
penting dalam mengatur budget energi,
sirkulasi atmosfir dan iklim).
• Kemampuan C02 untuk melewati radiasi
matahari bergelombang pendek tetapi
menyerap radiasi terestrial bergelombang
panjang menyebabkan pemanasan atmosfir
disebut "Green House Effect".
Sumber-sumber C02:
• Pembakaran bahan bakar fossil/ batubara
• Gas alami, deforestation (penebangan hutan)
• Biota
• Dampak yang ditimbulkan :
- Pertumbuhan tanaman yang sangat cepat
- Temperature rata-rata atm. akan naik
- C02 600 ppm di udara/ atm.  suhu naik
1-3°C
• Efek CO2 = CFC (chloro fluoro carbon)
CFC (Chlorofluorocarbons)
• Zat sintetis yang digunakan pada
refrigerator/ lemari es
• Juga untuk industri
• Bersifat inert  sangat stabil  stratosfer
• Di stratosfer, CFC terpecah oleh sinar
matahari dan komponen-komponennya
masuk dan membentuk reaksi kimia 
mengurangi konsentrasi ozone (03)  sinar
UV  bumi  merusak tumbuhan dan
hewan.
• Antartica Ozone Hole, the CFC trigger the
chlorine to be active and detroy the ozone layer
Strateqi dan Teknoloqi Penqendalian
Pencemaran Udara
• Secara strategi "Clean Air Act" mengalami
kegagalan di USA
• Secara teknologi dan non-teknologi ada beberapa
pendekatan :
a. Alternatif:
- mengubah gaya hidup ( << energi)
- menggunakan teknologi lain yang lebih
mengurangi pencemaran
- menggunakan sumber energi lain yang
tidak menimbulkan pencemaran.
b.Reduction :
• Kita masih bisa menggunakan bahan yang
sama tetapi dalam jumlah yang lebih sedikit.
Misalnya : mobil lebih kecil, modifikasi
teknologi agar lebih efisien, dll.
c.Membuang bahan pencemar dari bahan
semula (“fuels") :
Misalnya : membuang sulfur dari batu bara
sebelum pembakaran dengan "sulfur
scrubbers"
d. Menahan agar pollutan tidak ke udara begitu
bahan dibakar : dengan menggunakan ''Catalytic
converter" (misal : Rhodium  mengubah nitrogen oxides
(NOx) menjadi gas nitrogen + oxygen) pada mobil/
kendaraan bermotor dan memasang "Scrubbers".
e. Membuang pollutan dari udara  "Seems
impossible“ atau "mencegah lebih baik daripada
mengobati“
f. Mengubah "receptor"/ penerima dampak dan berusaha
melindunginya :
- melapisi patung-patung dengan bahan-bahan
pelindung
- mengembangkan spesies-spesies tanaman
yang tahan
- menambah kandungan kapur ke danau-danau
THANK YOU

More Related Content

Similar to Pencemar Udara.ppt

Pencemaran Udara Tingkatan 1
Pencemaran Udara Tingkatan 1Pencemaran Udara Tingkatan 1
Pencemaran Udara Tingkatan 1Shanmugam Thiagoo
 
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptx
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptxPPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptx
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptxgitadiandra
 
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udara
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran UdaraPowerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udara
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udaramandika68
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Fadillatiara
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Fadillatiara
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Fadillatiara
 

Similar to Pencemar Udara.ppt (20)

PENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptxPENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptx
 
Artikel ilmiah
Artikel ilmiahArtikel ilmiah
Artikel ilmiah
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
lingkungan hidup
lingkungan hiduplingkungan hidup
lingkungan hidup
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
 
Isi makalah iad
Isi makalah iadIsi makalah iad
Isi makalah iad
 
Pencemaran udara
Pencemaran udaraPencemaran udara
Pencemaran udara
 
PENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARAPENCEMARAN UDARA
PENCEMARAN UDARA
 
Udara
UdaraUdara
Udara
 
Pencemaran udara
Pencemaran udaraPencemaran udara
Pencemaran udara
 
Pencemaran Udara Tingkatan 1
Pencemaran Udara Tingkatan 1Pencemaran Udara Tingkatan 1
Pencemaran Udara Tingkatan 1
 
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptx
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptxPPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptx
PPT-UEU-Toksilogi-Lingkungan-Pertemuan-11 (1).pptx
 
pencemaran udara
 pencemaran udara pencemaran udara
pencemaran udara
 
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udara
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran UdaraPowerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udara
Powerpoint Biologi SMA Kelas 12 Pencemaran Udara
 
PENCEMARAN
PENCEMARANPENCEMARAN
PENCEMARAN
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
 
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
 
Pencemaran udara
Pencemaran udaraPencemaran udara
Pencemaran udara
 
Polusi
PolusiPolusi
Polusi
 

Recently uploaded

modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjmodul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjAdeIrawan190202
 
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxPPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxmagangfim17
 
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Izzana Fatima
 
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptSukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptngishomudin
 
JSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisJSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisbarryYOno
 
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxGEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxAisyhaDewiII
 

Recently uploaded (6)

modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjmodul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
modul lingkaran kelas 8.docxmnkjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
 
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptxPPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
PPT Sistem Rekayasa Air Limbah dan Pembuangannya.pptx
 
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
Teori Analisis Risiko Lingkungan (PowerPoint Presentation)
 
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .pptSukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
Sukses Budidaya Jagung Manis hibrida .ppt
 
JSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisisJSA jsa working at height , job safety analisis
JSA jsa working at height , job safety analisis
 
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptxGEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
GEJALA PEMANASAN GLOBAL DAN EFEK RUMAH KACA.pptx
 

Pencemar Udara.ppt

  • 2. Polusi Udara : perpindahan sejumlah bahan- bahan/senyawa yang merugikan (baik alami atau sintetik) ke atmosfir sebagai akibat langsung atau tidak langsung dari aktivitas manusia. Polusi udara : - Gas - Liquid/ cairan (aerosol) - Solid/padatan • Bahan pencemar udara ("air pollutants”) dapat ditambahkan ke udara secara langsung  "primary pollutants" atau terbentuk di udara dari bahan pencemar lain dibawah pengaruh dari radiasi elektromagnetik sinar matahari  "Secondary pollutants".
  • 3. • Pengaruh pencemar bervariasi tergantung pada konsentrasi dan kimiawi dari bahan-bahan tersebut. satu zat mungkin lebih toksik dari yang lain dan punya dampak yang lebih besar dibanding yang lain terhadap ekosistem. • Dampak-dampak yang ditimbulkan : - erosi/ proses terkikisnya patung-patung, permukaan cat - menghancurkan properti/bangunan-bangunan lain - mengganggu kesehatan manusia dan organisme lainnya - mengubah iklim dan kimiawi dari danau, sungai, dan tanah.
  • 4. • Karena kekompleksan masalah pencemaran udara hal ini menjadi masalah sosial dan politik. • Secara sosial politik, karena masalahnya berhubungan dengan ketidakmampuan (relatif) untuk mengetahui dampak yang belum terlihat, hubungan sebab akibat yang belum diketahui/ belum jelas, ketidakseriusan jika menyangkut politik (misal pada problem kronis), sehingga masalah pencemaran udara sangat sulit diatasi.
  • 6. 1. Carbon Monooxide (CO) • Sumber: Bahan bakar fosil • CO merupakan gas yang tidak berasa, tidak berbau dan tidak berwarna. • CO + Hb  mengurangi kapasitas dukung oksigen dan mengganggu sistem syaraf - Dosis rendah  mengganggu fungsi mental - Dosis tinggi  kematian
  • 7. 2. Sulfur Dioxide (SO2) • Sumber: dari letusan gunung api • Gas yang tidak berwarna, dengan bau menyengat • Sangat reaktif (jika ada oksigen) -> korosif • Membentuk asam sulfat (dalam kelembaban ttt.) • Memedihkan mata dan membakar tenggorokkan • Menyebabkan penyakit pernafasan (bronkitis, emphysema dan asma). • "Chronic exposure“ dapat merusak paru-paru • Melunturkan warna pada tekstil, mempercepat perusakan bahan-bahan bangunan (batu-batuan, logam, dsb) . • Menyebabkan terjadinya hujan asam.
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11.
  • 12.
  • 13. 3. Hidrocarbon (HC) • Senyawa organik yang volatile (mudah menguap) yang mengandung hidrogen + carbon • Contohnya : methan, propane, acetylene, dll • Beberapa bersifat karsinogen • Berasal dari pembakaran yang tidak sempurna dari bahan bakar karbon. 4. Total Suspended Particulates (TSP) • Padat atau cair/larutan dengan 0 0.3 - 100 um • Contoh : arang, debu, pollen dan beberapa khemikalia logam-logam seperti : As, Cd, dan Pb • Dampak : "Cardiorespiratory" : bronkhitis & asma, kanker paru-paru • Mengurangi visibilitas • Menghambat fotosintesis pada tumbuhan • Dihasilkan oleh industri-industri yang menggunakan batubara sebagai bahan bakar : pabrik baja dan pembuatan pupuk. Selain itu juga aktivitas konstruksi dan pembuangan limbah padat.
  • 14.
  • 15. 5. Nitrogen Oxide (NO) dan (NO)2 • Nitrogen monooxide dan Nitrogen dioxide • Gas berwarna coklat kemerahan • Menyebabkan penyakit pernafasan, meningkatkan kemungkinan terjadinya pneumonia dan kanker paru • Dapat melunturkan cat dan perwarna • 2 kriteria yang menyebabkan N02 dimasukkan sebagai polutan/pencemar: a. Nitrogen biasanya tidak aktif (inert), tapi jika bergabung dengan 02 pada suhu tinggi pada pembakaran tertutup akan membentuk NOx. b. Sumber utama NOx adalah asap kendaraan motor (44%) + pabrik (52%).
  • 16.
  • 17.
  • 18. • Sinar matahari O + O2  O3 + HC + NO2 + NO PAN (Peroxyacetyl nitrates) Seperti ozone (Oxidan fotokemis- yang berbahaya)
  • 19. What is Particulate Matter? Particulate matter (PM) describes a wide variety of airborne material. PM pollution consists of materials (including dust, smoke, and soot), that are directly emitted into the air or result from the transformation of gaseous pollutants. Particles come from natural sources (e.g., volcanic eruptions) and human activities such as burning fossil fuels, incinerating wastes, and smelting metals. Image from http://www.epa.gov/eogapti1/ module3/distribu/distribu.htm
  • 20. How is PM Regulated? PM is one of the six EPA “criteria pollutants” that have been determined to be harmful to public health and the environment. (The other five are ozone, sulfur dioxide, nitrogen dioxide, carbon monoxide, and lead.) EPA is required under the Clean Air Act to set national ambient air quality standards (NAAQS) to protect public health from exposure to these pollutants. Areas that exceed the NAAQS are designated as nonattainment, and must institute air pollution control programs to reduce air pollution to levels that meet the NAAQS.
  • 21. PM Where Does PM Originate? VOCs NO2 SO2 Sources may emit PM directly into the environment or emit precursors such as sulfur dioxide (SO2), nitrogen dioxide (NO2), and volatile organic compounds (VOCs), which are transformed through atmospheric chemistry to form PM.
  • 22. Sources of PM and PM Precursors Mobile Sources (vehicles) VOCs, NO2, PM Stationary Sources (power plants, factories) NO2, SO2, PM Area Sources (drycleaners, gas stations) VOCs Natural Sources (forest fires, volcanoes) PM
  • 23. Determinants of PM Concentration • Weather patterns • Wind • Stability (vertical movement of air) • Turbulence • Precipitation • Topography • Smokestack height and temperature of gases Nearby natural and built structures may lead to downward moving currents causing aerodynamic or building downwash of smokestack emissions.
  • 24. The Role of Inversions An inversion is an extremely stable layer of the atmosphere that forms over areas. Temperature inversions trap pollutants close to the ground. These inversions involve layers of hot air sitting above cooler air near ground level. When particles accumulate in the air layer, they are unable to rise into the atmosphere where winds will disperse them. Source: http://www.epa.gov/apti/ course422/ ce1.html
  • 25. 1930: Meuse River Valley, Belgium • An inversion led to a high concentration of pollutants during a period of cold, damp weather • Main sources: zinc smelter, sulfuric acid factory, glass manufacturers • 60 deaths recorded 1948: Donora, Pennsylvania • Similar inversion to Meuse River Valley • Main sources: iron and steel factories, zinc smelting, and an acid plant • 20 deaths observed 1952: London • Killer fog (right) • Primary source: domestic coal burning • 4,500 excess deaths recorded during week- long period in December The Great London Smog (1952) Major Episodes of Severe Air Pollution due to Inversions
  • 26. Establishing a particle size definition for irregularly shaped particles necessitates the use of a standardized measure referred to as the aerodynamic diameter, measured in microns or micrometers (μm), a unit equal to one millionth of a meter. The graph at the right shows the distribution of the 4 main particle size categories, with the categories historically and currently regulated by EPA indicated below. By comparison, a human hair is approximately 70 microns in diameter. Top: Modified from Online Reference Module by JR Richards et al. http://registrar.ies. ncsu.edu/ol_2000. Bottom: U.S. EPA. Office of Research and Development. Particulate Matter: Aerodynamic Diameter
  • 27. - Size is important to the behavior of PM in the atmosphere and human body and determines the entry and absorption potential for particles in the lungs. - Particles larger than 10 mm are trapped in the nose and throat and never reach the lungs. Therefore, particles 10 mm in diameter or less are of most concern for their effects on human health. - Particles between 5 and 10 mm are removed by physical processes in the throat. - Particles smaller than 5 mm reach the bronchial tubes, while, - Particles 2.5 mm in diameter or smaller are breathed into the deepest portions of the lungs. Image: PM2.5. By D. Hershey. From New York State Department of Environmental Conservation. http://www.dec.state.ny.us/website/dar/baqs/micro/two.ht ml Particulate Matter: Size Matters
  • 28. • Premature death • Lung cancer • Exacerbation of COPD • Development of chronic lung disease • Heart attacks • Hospital admissions and ER visits for heart and lung disease • Respiratory symptoms and medication use in people with chronic lung disease and asthma • Decreased lung function • Pre-term birth • Low birth weight What Adverse Health Effects Have Been Linked to PM?
  • 29. Toxicological, clinical and epidemiological studies have increased understanding of the mechanism of action by which PM leads to mortality and lung and heart disease. For example, at right are stained photomicrographs of abdominal arteries from mice exposed to filtered air and air polluted with fine particulate matter, with the increased arterial blockage in the PM-exposed mice providing scientific support for the link between PM and atherosclerosis found in a study of human subjects (Kunzli et al., 2005). Sun et al. JAMA, 2005 Integrating Toxicology, Epidemiology and Clinical Studies
  • 30. Several theories have been advanced as to the mechanism of action. It is likely that more than one mechanism is involved in causing PM-related health effects. Theories include the following: 4. PM causes inflammation of lung tissue, resulting in the release of chemicals that impact heart function; 5. PM causes changes in blood chemistry that results in clots that can cause heart attacks. 1. PM leads to lung irritation which leads to increase permeability in lung tissue; 2. PM increases susceptibility to viral and bacterial pathogens leading to pneumonia in vulnerable persons who are unable to clear these infections; 3. PM aggravates the severity of chronic lung diseases causing rapid loss of airway function; How Does PM Cause Health Effects?
  • 31. The London Fog event of 1952 provides a clear example of an early time- series analysis. The figure to the right shows the estimates of weekly mortality and average sulfur dioxide concentrations for London during the winter of 1952-53. Deaths in December increased approximately 2.5 times over comparable periods in 1947 to 1951, and remained elevated through February 1953. Source: http://www.portfolio.mvm.ed.ac.uk/ studentwebs/session4/27/greatsmog52.htm The Evolution of Air Pollution Research Methods - The London Fog
  • 32. Research Priorities The Committee identified ten research areas of priority in establishing the relation between PM exposure and public health: 1. Outdoor measures vs. actual human exposure 2. Exposures of susceptible subpopulations to toxic PM components 3. Characterization of emission sources 4. Air-Quality-Model development and testing 5. Assessment of hazardous particulate matter components 6. Dosimetry: Deposition and fate of particles in the respiratory tract 7. Combined effects of PM and gaseous co-pollutants 8. Susceptible subpopulations 9. Mechanisms of injury 10. Analysis and measurement
  • 33. SUMBER PENCEMAR DARI UDARA TERHADAP LINGKUNGAN
  • 34. Acid Rain • Istilah umum yang digambarkan sebagai pengendapan/deposisi asam dalam air hujan, salju, dan partikel-partikel debu yang berasal dari atmosfir. • Dampak hujan asam : - merusak tumbuh-tumbuhan - mengurangi kualitas air permukaan • Substansi/ zat penetral asam : Senyawa Ca + Mg • Ditanah/ batuan yang kaya akan Ca  penetral asam cukup sebagai "buffer" terhadap efek hujan asam. • Pada tanah yang kurang Ca/Mg  efek hujan asam bisa akut/ "severe"
  • 35. • Danau/ kolam terlalu asam : Ikan tidak bisa hidup dan tanaman banyak yang mati. • pH turun  mineral-mineral mudah larut  uptake naik. Contoh : AI (toxic pada tanaman) • Hujan asam juga mempengaruhi suplai air minum dan kesehatan manusia • Hampir sebagian besar logam tidak larut pada pH netral, begitu pH turun kelarutannya meningkat. • Contoh : Timbal (Pb), baik dari alam/ industri  ke danau dan sungai (sedimen)
  • 36.
  • 37. Pb (Lead) • Non ferrous • Logam berat yang terjadi secara alami dalam atm. • Terjadi dalam bentuk uap, debu atau aerosol. • Sebagai racun dalam tubuh manusia dan menyebabkan kelelahan, merusak fungsi saraf pusat • Dapat menyebabkan anemia dan kematian • Sumber-sumber: kendaraan bermotor, "lead mining", pabrik-pabrik yang menggunakan Pb (baterai), debu volkanik, serta asap rokok.
  • 38. Oxidants (Ox) • Kelompok senyawa yang penting dalam "Photochemical Smog" Contoh : Ozone (03) + HC + NOx + matahari  LA Type – Smog • PAN (Peroxyacetyl nitrates) menyebabkan: - Merusak cat, tekstil - Mengurangi pandangan - Mengganggu pertumbuhan tanaman (daun dan buah) - Iritasi mata - Cardiovascular dan respiratory illnesses
  • 40. 1. Logam-logam di Atmosfir • Deposisi trace logam dari atmosfir dijumpai pada beberapa bagian dari siklus hidrologi (tanah, sungai, danau, estuaria dan laut). • Dibandingkan dengan bagian-bagian tersebut diatas, maka logam-logam yang berada di atmosfir mempunyai "residence time" yang singkat, diperkirakan bervariasi dari beberapa hari sampai sampai beberapa minggu. Meski demikian dalam waktu sesingkat ini sudah bisa mencapai jarak yang jauh. • Beberapa sumber yang menyumbang trace logam ke atmosfir : - Kebakaran hutan - Debu, vegetasi - Ledakan gunung api
  • 41. Tabel I. Emisi trace logam di atmosfir ( x 109 gr/tahun) Sumber alami Emisi Trace Logam Di Atmosfir (x 10 9 gr/tahun) Logam Debu Kebakar- an hutan Partikel vulkanik Vegetasi Spray Industri Cd 0.1 0.01 0.52 0.2 0.4 7.3 Cu 12 0.3 3.6 2.5 0.08 56 Ni 20 0.6 3.8 1.6 0.04 47 Pb 16 0.5 6.4 1.6 5 449 Zn 25 2.1 7 9.4 10 314
  • 42. 2. Emisi Trace Logam Dari Sumber Alam dan Manusia • Pb sebagai kontaminan sejak tahun 4500 BP • 2500 BP --> Produksi Pb 200 ton/tahun • Saat koin perak dibuat --> produksi Pb 10.000 ton/tahun • 2100-1800 BP (Romawi) --> Produksi 80.000 ton/tahun • Tahun 1940 --» Pb diatmosfir 400.000 ton/tahun (dari kendaraan bermotor).
  • 43. 3. Partikel-Partikel Di Atmosfir • Hampir sebagian besar logam di atmosfir ada dalam bentuk/berasosiasi, kecuali Hg yang sangat volatile . • Beberapa logam mengalami metilasi . • Tabel 2 : Sumber-sumber partikel - partikel di atmosfir.
  • 44. Tabel 2 :Sumber-sumber Partikel di Atmosfir X 10 12 gram/tahun Debu 5000 Kebakaran Hutan 36 Partikel-partikel Vulkanida 10 Vegetasi 75 Spray 1000 Industri 200
  • 45. Berdasarkan ukuran & sifat alaminya maka partikel dibagi menjadi: a. Partikel kasar jika diameter, d > 1 um. Contoh : debu b. Partikel halus jika, d = 0.01 - 1 um . Contoh: dari fase gas dengan cara kondensasi ( "smoke" dan " fume"). Aglomerasi dari partikel-partikel yang lebih halus. c. Suspended Particulate Matter (SPM) "Mists" (embun) "Fogs" (kabut) Jika d > 40 um Jika d = 5-40 um Keduanya berupa cairan (droplet) d. Partikel-partikel higroskopis yang diklasifikasi sebagai : - " Aitken Nuclei " Jika d < 0.2 um - Yang besar d = 0.2 - 2 um - Sangat besar d > 2 um
  • 46. Particle size of some athmospheric pollutants
  • 47. Deposisi Partikel-Partikel Atmosfir melalui - Wet deposition - Dry Deposition 3 Proses : a. Sedimentasi : dimana partikel-partikel bergerak melalui gaya gravitasi. Kecepatan sedimentasi turun jika partikel halus. Jadi proses ini penting jika partikel- partikelnya besar. b. Transport secara difusi : molekul-molekul gas mengalami proses difusi, partikel-partikel kecil bermigrasi dengan gerak Brown/ tumbukan pusaran udara. Penting untuk partikel d < 0,3 um. c. Tubrukan dan hambatan (Impaction dan Interception): disebabkan partikel-partikel tidak mengikuti aliran gas pada obyek dan dari sini beradu dan akan terpisah dari atmosfir.
  • 48.
  • 49.
  • 50. 4. Konsentrasi Logam Pada Lingkungan Urban (Kota), Rural (desa), dan Atmosfir. • Konsentrasi logam di tempat-tempat yang berbeda akan berbeda dengan yang diatmosfir. Konsentrasi yang rendah -> remote Sedangkan -> tinggi -> dikota-kota (terutama Br, Co, C, Cs, Ni, Pb, Sb, dan Zn) • Ada tren penurunan trace logam selama 8-10 tahun terakhir, contoh : AI, Br, Co, CR, Mn, Pb, Sc, V, dan Zn. Hal ini disebabkan karena resesi ekonomi -> trace logam diudara turun. 5. Pengaruh Lingkungan dari trace logam yang dari udara/atmosfir. • Trace logam di atmosfir akan terdistribusi secara global dan mempengaruhi ekosistem aquatik. • Untuk menggambarkan pengaruh trace terhadap siklus hidrologi maka dibuat skema.
  • 51.
  • 52. Tabel 1.1 National Ambient Air Quality Standard Pollutants Average Time Primary Secondary TSP 24hrs 260 ug/m 3 150 ug/m 3 S02 24 hrs 3 hrs 365 g/m 3 (0.14 ppm) 1300 Mg/m 3 (0.5 ppm) CO 8 hrs and 1 hr 10 ug/m 3 (9 ppm) 40 ug/m 3 (35 ppm) 10 ug/m 3 (9 ppm) 40 ug/m 3 (35 ppm) N02 Rata-rata tahunan 100ug/m 3 (0.05 ppm) 100 ug/m 3 (0.05 ppm) O3 1 hrs 240 ug/m 3 (0.12 p£im) 240 ug/m 3 (0.12 ppm) HC 3 hrs 160ug/m 3 (0.24 ppm) 160 ug/m 3 (0.24 ppm) Pb 3 months 1.5ug/m 3 1.5 ug/m 3 Source : Council on Environmental Quality, 1980
  • 53. PSI (Pollutant Standard Index) • Sebagai usaha untuk menstandarisasi monitoring secara luas, EPA (Environment Protection Agency) membuat index kualitas udara pada tahun 1978 yang disebut sebagai PSI (pengukuran berdasar tingkat kesehatan). • Index ini meliputi konsentrasi N02/ S02, CO, 03 dan TSP sebagai satu nilai yang berkisar antara 0-500 • PSI : 0 – 99  baik atau tercemar sedang 100 – 200  tidaksehat 200 - 300  sangat tidak sehat >300  sangat berbahaya
  • 54. Carbon Dioxide (CO2) • Hanya 0.03% dari atm. Bumi (tetapi berperan penting dalam mengatur budget energi, sirkulasi atmosfir dan iklim). • Kemampuan C02 untuk melewati radiasi matahari bergelombang pendek tetapi menyerap radiasi terestrial bergelombang panjang menyebabkan pemanasan atmosfir disebut "Green House Effect".
  • 55.
  • 56.
  • 57.
  • 58.
  • 59.
  • 60.
  • 61. Sumber-sumber C02: • Pembakaran bahan bakar fossil/ batubara • Gas alami, deforestation (penebangan hutan) • Biota • Dampak yang ditimbulkan : - Pertumbuhan tanaman yang sangat cepat - Temperature rata-rata atm. akan naik - C02 600 ppm di udara/ atm.  suhu naik 1-3°C • Efek CO2 = CFC (chloro fluoro carbon)
  • 62. CFC (Chlorofluorocarbons) • Zat sintetis yang digunakan pada refrigerator/ lemari es • Juga untuk industri • Bersifat inert  sangat stabil  stratosfer • Di stratosfer, CFC terpecah oleh sinar matahari dan komponen-komponennya masuk dan membentuk reaksi kimia  mengurangi konsentrasi ozone (03)  sinar UV  bumi  merusak tumbuhan dan hewan.
  • 63.
  • 64. • Antartica Ozone Hole, the CFC trigger the chlorine to be active and detroy the ozone layer
  • 65. Strateqi dan Teknoloqi Penqendalian Pencemaran Udara • Secara strategi "Clean Air Act" mengalami kegagalan di USA • Secara teknologi dan non-teknologi ada beberapa pendekatan : a. Alternatif: - mengubah gaya hidup ( << energi) - menggunakan teknologi lain yang lebih mengurangi pencemaran - menggunakan sumber energi lain yang tidak menimbulkan pencemaran.
  • 66. b.Reduction : • Kita masih bisa menggunakan bahan yang sama tetapi dalam jumlah yang lebih sedikit. Misalnya : mobil lebih kecil, modifikasi teknologi agar lebih efisien, dll. c.Membuang bahan pencemar dari bahan semula (“fuels") : Misalnya : membuang sulfur dari batu bara sebelum pembakaran dengan "sulfur scrubbers"
  • 67. d. Menahan agar pollutan tidak ke udara begitu bahan dibakar : dengan menggunakan ''Catalytic converter" (misal : Rhodium  mengubah nitrogen oxides (NOx) menjadi gas nitrogen + oxygen) pada mobil/ kendaraan bermotor dan memasang "Scrubbers". e. Membuang pollutan dari udara  "Seems impossible“ atau "mencegah lebih baik daripada mengobati“ f. Mengubah "receptor"/ penerima dampak dan berusaha melindunginya : - melapisi patung-patung dengan bahan-bahan pelindung - mengembangkan spesies-spesies tanaman yang tahan - menambah kandungan kapur ke danau-danau

Editor's Notes

  1. This diagram of the fast carbon cycle shows the movement of carbon between land, atmosphere, soil and oceans in billions of tons of carbon per year. Yellow numbers are natural fluxes, red are human contributions in billions of tons of carbon per year. White numbers indicate stored carbon.