SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Peta Konsep
Pancasila Sebagai Dasar Negara
1. Pengertian Pancasila
2. Pancasila Sebagai
Dasar Negara
3. Memaknai Pancasila
Sebagai Dasar Negara
4. Melaksanakan Pancasila
Sebagai Dasar Negara
Melalui Paradigma
Fungsional
5. Pancasila sebagai
Identitas Nasional
Pengertian Pancasila
◦ Pengertian Pancasila Secara Etimologis
◦ Pengertian Pancasila Secara Historis
◦ Pengertian Pancasila Secara Terminologis
Pengertian Pancasila Secara Etimologis
Pancasila berasal dari bahasa Sansekerta dari India,
menurut Muhammad Yamin dalam bahasa Sansekerta kata
Pancasila memiliki dua macam arti secara leksikal, yaitu:
Panca artinya lima Syila artinya batu sendi, dasar, atau
Syila artinya peraturan tingkah laku yang baik/senonoh.
Secara etimologis kata Pancasila berasal dari istilah
Pancasyiila yang memiliki arti secara harfiah dasar yang
memiliki lima unsur.
BPUPKI
• Pada tahun1944 Jepang terdesak dalam PerangAsiaPasifik,
sehingga untukmenarik simpati rakyat Indonesiaagar mau
membantuJepang dalam Perangini, maka Perdana Menteri
Jepang,Koisomemberikan janji kemerdekaan Indonesiapada
tanggal 24 Agustus 1945.
• Untukmerealisasikan janji tersebut, Maka di bentuklah
BPUPKI(Badan Penyrlidik Usaha– UsahaPersiapan
KemerdekaanIndonesia)atau dalam bahasa
JepangnyaDokoritzu Djunbi Coosakai.
LA
T
ARBELAKANG DIBENTUKNYA
• BPUPKIdibentuk pada tanggal 1 Maret 1945, Letnan
Jendral KumakiciHarada selaku PanglimaPerang,
mengumumkanpembentukanBPUPKI.Lalupada tanggal
29 April 1945, BPUPKIresmi dibentuk.
• Jumlahanggota BPUPKIawalnya berjumlah 60 orang,
lalu bertambah lagi 6 orang sehingga jumlahkeseluruhan
anggotanya adalah 66 orang.
STRUKTUR ANGGOTABPUPKI
• Ketua: Dr.Radjiman Wedyodningrat
• Wakil: IchibangasedanSoeroso
• Sekretaris: A.G Pringgodigdo
SIDANG PERTAMABPUPKI
• Rapat pertama diadakan di gedung ChuoSangi Indi
Jalan Pejambon6 Jakarta yang kini dikenal dengan
sebutanGedung Pancasila.Pada zamanBelanda,
gedung tersebut merupakan gedung Volksraad, lembaga
DPRbentukan Belanda.
• Rapat dibuka pada tanggal 28 Mei 1945 dan
pembahasandimulai keesokanharinya 29 Mei 1945
dengan tema dasar negara.
Pengertian Pancasila Secara Historis
Secara historis proses perumusan pancasila adalah:
Mr. Muhammad Yamin
Pada sidang BPUPKI tanggal 29 Mei 1945, M. Yamin berpidato
mengusulkan lima asas dasar negara sebagai berikut:
1) Peri Kebangsaan
2) Peri Kemanusiaan
3) Peri Ketuhanan
4) Peri Kerakyatan
5) Kesejahteraan Rakyat
Mr. Soepomo
Pada sidang BPUPKI tanggal 31 Mei 1945 Soepomo mengusulkan lima dasar negara sebagai
berikut:
1) Persatuan
2) Kekeluargaan
3) Keseimbangan lahir dan bathin
4) Musyawarah
5) Keadilan rakyat.
Ir. Soekarno
Pada sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945, Ir. Soekarno mengusulkan dasar negara yang disebut
dengan nama Pancasila secara lisan/tanpa teks sebagai berikut:
1) Nasionalisme atau Kebangsaan Indonesia.
2) Internasionalisme atau Perikemanusiaan.
3) Mufakat atau Demokrasi.
4) Kesejahteraan Sosial.
5) Ketuhanan yang berkebudayaan
MASAANTARASIDANGPERT
AMA
DAN KEDUA
Sampai akhir rapat pertama, masih belum ditemukan
kesepakatan untuk perumusan dasar negara, sehingga
akhirnya dibentuklah panitia kecil untuk menerima
berbagai masukan. Panitia kecil beranggotakan 9 orang
dan dikenal pula sebagai Panitia Sembilan.
Piagam Jakarta
Pada tanggal 22 Juni 1945 diadakan sidang oleh 9 anggota BPUPKI (Panitia
Sembilan) yang menghasilkan “Piagam Jakarta” dan didalamnya termuat Pancasila dengan
rumusan sebagai berikut :
1) Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan sya’riat Islam bagi pemeluk-pemeluknya.
2) Kemanusiaan yang adil dan beradab
3) Persatuan Indonesia
4) Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratanperwakilan
5) Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
Pengertian Pancasila Secara Terminologis
Dalam Pembukaan UUD 1945 yang ditetapkan tanggal 18 Agustus
1945 oleh PPKI tercantum rumusan Pancasila sebagai berikut:
1) Ketuhanan Yang Maha Esa
2) Kemanusiaan yang adil dan beradab
3) Persatuan Indonesia
4) Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan
dalampermusyawaratan/perwakilan.
5) Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
Rumusan Pancasila sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD
1945 inilah yang secara konstitusional sah dan benar sebagai dasar Negara
Republik Indonesia.
SIDANG KEDUABPUPKI
Rapat kedua berlangsung 10-17 Juli 1945 dengan tema
bahasan bentuk negara, wilayah negara,
kewarganegaraan, rancangan Undang-Undang Dasar,
ekonomi dan keuangan, pembelaan negara, pendidikan
dan pengajaran.
Dalam rapat itu dibentuk Panitia Perancang Undang-
Undang Dasar beranggotakan 19 orang dengan ketua Ir.
Soekarno, Panitia Pembelaan T
anah Air dengan ketua
Abikoesno Tjokrosoejoso dan Panitia Ekonomi dan
Keuangan diketuai Mohamad Hatta.
Dalam rapat itu dibentuk Panitia Perancang Undang-
Undang Dasar beranggotakan 19 orang dengan ketua Ir.
Soekarno, Panitia Pembelaan T
anah Air dengan ketua
Abikoesno Tjokrosoejoso dan Panitia Ekonomi dan
Keuangan diketuai Mohamad Hatta.
• Pada tanggal 13 Juli 1945 Panitia
Perancang UUD mengadakan sidang
untuk membahas hasil kerja panitia
kecil perancang UUDtersebut.
• Pada tanggal 14 Juli 1945, rapat
BPUPKI menerima laporan Panitia
Perancang UUD yang dibacakan oleh
Ir. Soekarno. Dalam laporan tersebut
tercantum tiga masalah pokok yaitu:
Konsep proklamasi kemerdekaan
rencananya akan disusun dengan
mengambil tiga alenia pertama Piagam
Jakarta. Sedangkan konsep Undang-
Undang Dasar hampir seluruhnya
diambil dari alinea keempat Piagam
Jakarta.
PPKI
• Karena BPUPKI dianggap terlalu cepat ingin
melaksanakan proklamasi kemerdekaan, maka Jepang
membubarkannya dan membentuk Panitia Persiapan
Kemerdekaan Indonesia (PPKI) Dokuritsu Junbi Iinkai,
Komite Persiapan Kemerdekaan) pada tanggal 7 Agustus
1945 yang diketuai oleh Ir. Soekarno.
• Pada awalnya PPKI beranggotakan 21 orang (12 orang
dari Jawa, 3 orang dari Sumatra, 2 orang dari Sulawesi
1 orang dari Kalimantan, 1 orang dari Nusa Tenggara 1
orang dari Maluku, 1 orang dari golongan Tionghoa).
• 1. Ir.Soekarno (Ketua)
2. Drs.Moh.Hatta (Wakil Ketua)
KEPUTUSAN
PPKI
• Setelah proklamasi, pada tanggal 18 Agustus 1945,
PPKImemutuskanantaralain:
1. mengesahkanUndang-UndangDasar,
2.memilih dan mengangkat Ir. Soekarno sebagai
presiden dan Drs.M. Hatta sebagai wakil presiden RI,
3. membentukKomiteNasional untukmembantu tugas
presiden sebelumDPR/MPRterbentuk.
P
ADATANGGAL22 AGUSTUS1945 PPKI
MENGADAKANRAP
A
TLANJUTAN:
• MembentukBadan KemananRakyat( BKR) pada tanggal 22
Agustus 1945 yang berada di bawah wewenang KNIP
.
• Karena datangnya pasukanSekutudan NICAyang silih berganti
sehinggapemerintah memutuskandibentuknya TentaraKeamanan
Rakyat(TKR)pada tanggal 5 Oktober 1945. Pada tanggal 1
Januari 1946 diubah menjadi TentaraKeselamatanRakyat(TKR)
lalu tanggal 26 Januari berubah menjadi TentaraRepublik
Indonesia(TRI).Untuk menyempurnakanTRImakapemerintah
membentukTentaraNasional Indonesia(TNI) tanggal 7 Juni1947.
PERUBAHAN
• Berkaitan dengan UUD, terdapat perubahan dari bahan
yang dihasilkan oleh BPUPKI,antara lain:
1. Kata Muqaddimah diganti dengan kata Pembukaan.
2.Kalimat Ketuhanan, dengan menjalankan syariat Islam
bagi pemeluk-pemeluknya di dalam Piagam Jakarta
diganti dengan Ketuhananyang Mahaesa.
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Sifat dasar Pancasila yang pertama dan utama, yakni sebagai
dasar negara (philosophische grondslaag) Republik Indonesia. Pancasila
yang terkandung dalam alinea keempat Pembukaan UUD 1945 tersebut
ditetapkan sebagai dasar negara pada tanggal 18 Agustus 1945 oleh
PPKI yang dapat dianggap sebagai penjelmaan kehendak seluruh rakyat
Indonesia yang merdeka.
Memaknai Pancasila Sebagai Dasar
Negara
1. Pancasila sebagai dasar dan falsafah negara republik Indonesia
bukanlah agama, tidak dapat menggantikan agama dan tidak
dapat dipergunakan untuk menggantikan kedudukan agama.
2. Penerimaan dan pengamalan Pancasila merupakan perwujudan
dari upaya umat Islam Indonesia untuk menjalankan syariat
agamanya. Selanjutnya dikatakan bahwa NU berkewajiban
mengamankan pengertian Pancasila secara murni dan konsekwen.
Memaknai Pancasila Sebagai Dasar
Negara
Makna sila-sila dalam pancasila:
◦ Sila ke-1, Negara Indonesia bukan negara agama/sekuler/atheis, setiap
warga bebas memeluk kepercayaannya dengan prinsip toleransi.
◦ Sila ke-2, hak-hak manusia berhadapan dengan hak manusia lainnya,
toleransi harus dikedepankan.
◦ Sila ke-3, Indonesia terdiri dari berbagai golongan, yang harus menjadi dasar
adalah kebangsaan.
◦ Sila ke-4, Setiap keputusan pemerintah adalah untuk kemaslahatan.
◦ Sila ke-5, Keadilan sosial menjadi tujuan negara, tidak diharapkan lagi
diskriminasi antar golongan.
Melaksanakan Pancasila Sebagai
Dasar Negara Melalui Paradigma
Fungsional
Ada tiga hal yang menyebabkan kesukaran penjabaran Pancasila itu.
Pertama, oleh karena selama ini elaborasi tentang Pancasila itu bukan saja
cenderung dibawa ke hulu yaitu ke tataran filsafat, bahkan ke tataran metafisirkan
dan agama yang lumayan abstrak dan sukar dicarikan titik temunya. Kedua, oleh
karena terdapat kesimpangsiuran serta kebingungan tentang apa sesungguhnya core
value dari lima sila Pancasila itu. Ketiga, justru oleh karena memang tidak demikian
banyak perhatian diberikan kepada bagaimana cara melaksanakan Pancasila
sebagai Dasar Negara tersebutsecara fungsional ke arah yaitu ke dalam tatanan
kehidupan berbangsa dan bernegara.
Pancasila Sebagai Identitas
Nasional
Identitas nasional merupakan pandangan hidup bangsa,
kepribadian bangsa, filsafat pancasila dan juga sebagai ideologi
negara sehingga mempunyai kedudukan tertinggi dalam tatanan
kehidupan berbangsa dan bernegara termasuk tatanan hukum
yang berlaku di Indonesia, dalam arti oleh semua warga negara
tanpa kecuali ”Rule of law” yang mengatur mengenai hak dan
kewajiban warga negara, demokrasi serta hak asasi manusia yang
berkembang semakin dinamis di Indonesia.
Unsur-unsur Identitas Nasional
◦ Identitas fundamental: nilai-nilai dasar kehidupan bagi bangsa
indonesia yang membedakannya dengan bangsa-bangsa di
dunia, yaitu Pancasila merupakan Falsafah Bangsa, Dasar negara
dan Ideologi Negara.
◦ Identitas instrumental: merupakan kesepakatan bersama yang
dapat menyatikan bangsa indonesia, seperti UUD 1945 dan Tata
Perundangannya, Bahasa Indonesia, Lambang Negara, Bendera
Negara, Lagu kebangsaan ”indonesia Raya”
◦ Identitas alamiah: merupakan identitas alami yang melekat di
negara indonesia.
◦ Identitas kultural: Penduduk indonesia dapat dibagi secara garis
besar dalam dua kelompok. Di bagian barat indonesia
penduduknya kebanyakan adalah suku melayu, sementara di
timur adalah suku papua, yang mempunyai akar dikepulauan
Melanesia.
◦ Identitas politik: Politik indonesia adalah negara demokrasi
Pancasila. Segala sesuatu di indonesia diatur dan di
musyawarahkan secara mufakat, hikmat dan kebijaksanaan.
◦ Identitas sosial ekonomi: Perekonomian bangsa indonesia seperti
diatur dalam UUD 1945 adalah ekonomi yang bersifat kerakyatan.
Faktor-faktor pendukung kelahiran Identitas
Nasional
Faktor objektif, yang meliputi faktor geografis-ekologis dan
demografis.
Faktor subjektif, yaitu faktor historis, sosial, politik, dan
kebudayaan yang dimiliki bangsa indonesia.
PANCASILA SEBAGAI IDENTITAS

More Related Content

Similar to PANCASILA SEBAGAI IDENTITAS

Sejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya PancasilaSejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya PancasilaDwi Ayu
 
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945kiswasalsa raskia
 
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxPKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxNanangKonang
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaAlfian Akatsuki
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraRestu Waras Toto
 
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1Neo Linker
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaSafitrisymsr
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaratnadilamjd
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaRetnoAsriani
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaSafitrisymsr
 
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negaraBab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negarafarahnet222
 
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptx
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptxPancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptx
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptxPuspaDiantiSPdMPd
 
Presentasi pancasila
Presentasi pancasilaPresentasi pancasila
Presentasi pancasilahelen_slide
 
Bppupki & ppki (history)
Bppupki & ppki (history)Bppupki & ppki (history)
Bppupki & ppki (history)suryablaze10
 
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02Makalahpancasila 130831072946-phpapp02
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02Muflii Hana
 
Presentasi BPUPKI.pptx
Presentasi BPUPKI.pptxPresentasi BPUPKI.pptx
Presentasi BPUPKI.pptxBrunoMarsi
 
Persiapan kemerdekaan ri_2003
Persiapan kemerdekaan ri_2003Persiapan kemerdekaan ri_2003
Persiapan kemerdekaan ri_2003SMPN 1 Cikidang
 
Profil singkat BPUPKI & PPKI
Profil singkat BPUPKI & PPKIProfil singkat BPUPKI & PPKI
Profil singkat BPUPKI & PPKIveronicalenore14
 

Similar to PANCASILA SEBAGAI IDENTITAS (20)

Sejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya PancasilaSejarah Lahirnya Pancasila
Sejarah Lahirnya Pancasila
 
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945
Rancangan perumusan pancasila dan undang undang 1945
 
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptxPKN BAB 1 KELAS 10.pptx
PKN BAB 1 KELAS 10.pptx
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
 
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1
Proses perumusan pancasila sebagai dasar negara 1
 
Tugas imam izwa khudorii
Tugas imam izwa khudoriiTugas imam izwa khudorii
Tugas imam izwa khudorii
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasila
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasila
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasila
 
Makalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasilaMakalah pendidikan pancasila
Makalah pendidikan pancasila
 
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negaraBab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negara
Bab 1 perumusan dan penetapan pancasila sebagai dasar negara
 
Perumusan Pancasila
Perumusan PancasilaPerumusan Pancasila
Perumusan Pancasila
 
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptx
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptxPancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptx
Pancasila Dalam Arus Sejarah Bangsa Indonesia.pptx
 
Presentasi pancasila
Presentasi pancasilaPresentasi pancasila
Presentasi pancasila
 
Bppupki & ppki (history)
Bppupki & ppki (history)Bppupki & ppki (history)
Bppupki & ppki (history)
 
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02Makalahpancasila 130831072946-phpapp02
Makalahpancasila 130831072946-phpapp02
 
Presentasi BPUPKI.pptx
Presentasi BPUPKI.pptxPresentasi BPUPKI.pptx
Presentasi BPUPKI.pptx
 
Persiapan kemerdekaan ri_2003
Persiapan kemerdekaan ri_2003Persiapan kemerdekaan ri_2003
Persiapan kemerdekaan ri_2003
 
Profil singkat BPUPKI & PPKI
Profil singkat BPUPKI & PPKIProfil singkat BPUPKI & PPKI
Profil singkat BPUPKI & PPKI
 

Recently uploaded

Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYAThomz PRTOTO
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 

PANCASILA SEBAGAI IDENTITAS

  • 1. PANCASILA SEBAGAI DASAR NEGARA PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
  • 2. Peta Konsep Pancasila Sebagai Dasar Negara 1. Pengertian Pancasila 2. Pancasila Sebagai Dasar Negara 3. Memaknai Pancasila Sebagai Dasar Negara 4. Melaksanakan Pancasila Sebagai Dasar Negara Melalui Paradigma Fungsional 5. Pancasila sebagai Identitas Nasional
  • 3. Pengertian Pancasila ◦ Pengertian Pancasila Secara Etimologis ◦ Pengertian Pancasila Secara Historis ◦ Pengertian Pancasila Secara Terminologis
  • 4. Pengertian Pancasila Secara Etimologis Pancasila berasal dari bahasa Sansekerta dari India, menurut Muhammad Yamin dalam bahasa Sansekerta kata Pancasila memiliki dua macam arti secara leksikal, yaitu: Panca artinya lima Syila artinya batu sendi, dasar, atau Syila artinya peraturan tingkah laku yang baik/senonoh. Secara etimologis kata Pancasila berasal dari istilah Pancasyiila yang memiliki arti secara harfiah dasar yang memiliki lima unsur.
  • 5. BPUPKI • Pada tahun1944 Jepang terdesak dalam PerangAsiaPasifik, sehingga untukmenarik simpati rakyat Indonesiaagar mau membantuJepang dalam Perangini, maka Perdana Menteri Jepang,Koisomemberikan janji kemerdekaan Indonesiapada tanggal 24 Agustus 1945. • Untukmerealisasikan janji tersebut, Maka di bentuklah BPUPKI(Badan Penyrlidik Usaha– UsahaPersiapan KemerdekaanIndonesia)atau dalam bahasa JepangnyaDokoritzu Djunbi Coosakai.
  • 6. LA T ARBELAKANG DIBENTUKNYA • BPUPKIdibentuk pada tanggal 1 Maret 1945, Letnan Jendral KumakiciHarada selaku PanglimaPerang, mengumumkanpembentukanBPUPKI.Lalupada tanggal 29 April 1945, BPUPKIresmi dibentuk. • Jumlahanggota BPUPKIawalnya berjumlah 60 orang, lalu bertambah lagi 6 orang sehingga jumlahkeseluruhan anggotanya adalah 66 orang.
  • 7. STRUKTUR ANGGOTABPUPKI • Ketua: Dr.Radjiman Wedyodningrat • Wakil: IchibangasedanSoeroso • Sekretaris: A.G Pringgodigdo
  • 8. SIDANG PERTAMABPUPKI • Rapat pertama diadakan di gedung ChuoSangi Indi Jalan Pejambon6 Jakarta yang kini dikenal dengan sebutanGedung Pancasila.Pada zamanBelanda, gedung tersebut merupakan gedung Volksraad, lembaga DPRbentukan Belanda. • Rapat dibuka pada tanggal 28 Mei 1945 dan pembahasandimulai keesokanharinya 29 Mei 1945 dengan tema dasar negara.
  • 9. Pengertian Pancasila Secara Historis Secara historis proses perumusan pancasila adalah: Mr. Muhammad Yamin Pada sidang BPUPKI tanggal 29 Mei 1945, M. Yamin berpidato mengusulkan lima asas dasar negara sebagai berikut: 1) Peri Kebangsaan 2) Peri Kemanusiaan 3) Peri Ketuhanan 4) Peri Kerakyatan 5) Kesejahteraan Rakyat
  • 10. Mr. Soepomo Pada sidang BPUPKI tanggal 31 Mei 1945 Soepomo mengusulkan lima dasar negara sebagai berikut: 1) Persatuan 2) Kekeluargaan 3) Keseimbangan lahir dan bathin 4) Musyawarah 5) Keadilan rakyat. Ir. Soekarno Pada sidang BPUPKI tanggal 1 Juni 1945, Ir. Soekarno mengusulkan dasar negara yang disebut dengan nama Pancasila secara lisan/tanpa teks sebagai berikut: 1) Nasionalisme atau Kebangsaan Indonesia. 2) Internasionalisme atau Perikemanusiaan. 3) Mufakat atau Demokrasi. 4) Kesejahteraan Sosial. 5) Ketuhanan yang berkebudayaan
  • 11. MASAANTARASIDANGPERT AMA DAN KEDUA Sampai akhir rapat pertama, masih belum ditemukan kesepakatan untuk perumusan dasar negara, sehingga akhirnya dibentuklah panitia kecil untuk menerima berbagai masukan. Panitia kecil beranggotakan 9 orang dan dikenal pula sebagai Panitia Sembilan.
  • 12. Piagam Jakarta Pada tanggal 22 Juni 1945 diadakan sidang oleh 9 anggota BPUPKI (Panitia Sembilan) yang menghasilkan “Piagam Jakarta” dan didalamnya termuat Pancasila dengan rumusan sebagai berikut : 1) Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan sya’riat Islam bagi pemeluk-pemeluknya. 2) Kemanusiaan yang adil dan beradab 3) Persatuan Indonesia 4) Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratanperwakilan 5) Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.
  • 13. Pengertian Pancasila Secara Terminologis Dalam Pembukaan UUD 1945 yang ditetapkan tanggal 18 Agustus 1945 oleh PPKI tercantum rumusan Pancasila sebagai berikut: 1) Ketuhanan Yang Maha Esa 2) Kemanusiaan yang adil dan beradab 3) Persatuan Indonesia 4) Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalampermusyawaratan/perwakilan. 5) Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. Rumusan Pancasila sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 inilah yang secara konstitusional sah dan benar sebagai dasar Negara Republik Indonesia.
  • 14. SIDANG KEDUABPUPKI Rapat kedua berlangsung 10-17 Juli 1945 dengan tema bahasan bentuk negara, wilayah negara, kewarganegaraan, rancangan Undang-Undang Dasar, ekonomi dan keuangan, pembelaan negara, pendidikan dan pengajaran.
  • 15. Dalam rapat itu dibentuk Panitia Perancang Undang- Undang Dasar beranggotakan 19 orang dengan ketua Ir. Soekarno, Panitia Pembelaan T anah Air dengan ketua Abikoesno Tjokrosoejoso dan Panitia Ekonomi dan Keuangan diketuai Mohamad Hatta.
  • 16. Dalam rapat itu dibentuk Panitia Perancang Undang- Undang Dasar beranggotakan 19 orang dengan ketua Ir. Soekarno, Panitia Pembelaan T anah Air dengan ketua Abikoesno Tjokrosoejoso dan Panitia Ekonomi dan Keuangan diketuai Mohamad Hatta.
  • 17. • Pada tanggal 13 Juli 1945 Panitia Perancang UUD mengadakan sidang untuk membahas hasil kerja panitia kecil perancang UUDtersebut. • Pada tanggal 14 Juli 1945, rapat BPUPKI menerima laporan Panitia Perancang UUD yang dibacakan oleh Ir. Soekarno. Dalam laporan tersebut tercantum tiga masalah pokok yaitu:
  • 18. Konsep proklamasi kemerdekaan rencananya akan disusun dengan mengambil tiga alenia pertama Piagam Jakarta. Sedangkan konsep Undang- Undang Dasar hampir seluruhnya diambil dari alinea keempat Piagam Jakarta.
  • 19. PPKI • Karena BPUPKI dianggap terlalu cepat ingin melaksanakan proklamasi kemerdekaan, maka Jepang membubarkannya dan membentuk Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) Dokuritsu Junbi Iinkai, Komite Persiapan Kemerdekaan) pada tanggal 7 Agustus 1945 yang diketuai oleh Ir. Soekarno.
  • 20. • Pada awalnya PPKI beranggotakan 21 orang (12 orang dari Jawa, 3 orang dari Sumatra, 2 orang dari Sulawesi 1 orang dari Kalimantan, 1 orang dari Nusa Tenggara 1 orang dari Maluku, 1 orang dari golongan Tionghoa). • 1. Ir.Soekarno (Ketua) 2. Drs.Moh.Hatta (Wakil Ketua)
  • 21. KEPUTUSAN PPKI • Setelah proklamasi, pada tanggal 18 Agustus 1945, PPKImemutuskanantaralain: 1. mengesahkanUndang-UndangDasar, 2.memilih dan mengangkat Ir. Soekarno sebagai presiden dan Drs.M. Hatta sebagai wakil presiden RI, 3. membentukKomiteNasional untukmembantu tugas presiden sebelumDPR/MPRterbentuk.
  • 22. P ADATANGGAL22 AGUSTUS1945 PPKI MENGADAKANRAP A TLANJUTAN: • MembentukBadan KemananRakyat( BKR) pada tanggal 22 Agustus 1945 yang berada di bawah wewenang KNIP . • Karena datangnya pasukanSekutudan NICAyang silih berganti sehinggapemerintah memutuskandibentuknya TentaraKeamanan Rakyat(TKR)pada tanggal 5 Oktober 1945. Pada tanggal 1 Januari 1946 diubah menjadi TentaraKeselamatanRakyat(TKR) lalu tanggal 26 Januari berubah menjadi TentaraRepublik Indonesia(TRI).Untuk menyempurnakanTRImakapemerintah membentukTentaraNasional Indonesia(TNI) tanggal 7 Juni1947.
  • 23. PERUBAHAN • Berkaitan dengan UUD, terdapat perubahan dari bahan yang dihasilkan oleh BPUPKI,antara lain: 1. Kata Muqaddimah diganti dengan kata Pembukaan. 2.Kalimat Ketuhanan, dengan menjalankan syariat Islam bagi pemeluk-pemeluknya di dalam Piagam Jakarta diganti dengan Ketuhananyang Mahaesa.
  • 24. Pancasila Sebagai Dasar Negara Sifat dasar Pancasila yang pertama dan utama, yakni sebagai dasar negara (philosophische grondslaag) Republik Indonesia. Pancasila yang terkandung dalam alinea keempat Pembukaan UUD 1945 tersebut ditetapkan sebagai dasar negara pada tanggal 18 Agustus 1945 oleh PPKI yang dapat dianggap sebagai penjelmaan kehendak seluruh rakyat Indonesia yang merdeka.
  • 25. Memaknai Pancasila Sebagai Dasar Negara 1. Pancasila sebagai dasar dan falsafah negara republik Indonesia bukanlah agama, tidak dapat menggantikan agama dan tidak dapat dipergunakan untuk menggantikan kedudukan agama. 2. Penerimaan dan pengamalan Pancasila merupakan perwujudan dari upaya umat Islam Indonesia untuk menjalankan syariat agamanya. Selanjutnya dikatakan bahwa NU berkewajiban mengamankan pengertian Pancasila secara murni dan konsekwen.
  • 26. Memaknai Pancasila Sebagai Dasar Negara Makna sila-sila dalam pancasila: ◦ Sila ke-1, Negara Indonesia bukan negara agama/sekuler/atheis, setiap warga bebas memeluk kepercayaannya dengan prinsip toleransi. ◦ Sila ke-2, hak-hak manusia berhadapan dengan hak manusia lainnya, toleransi harus dikedepankan. ◦ Sila ke-3, Indonesia terdiri dari berbagai golongan, yang harus menjadi dasar adalah kebangsaan. ◦ Sila ke-4, Setiap keputusan pemerintah adalah untuk kemaslahatan. ◦ Sila ke-5, Keadilan sosial menjadi tujuan negara, tidak diharapkan lagi diskriminasi antar golongan.
  • 27. Melaksanakan Pancasila Sebagai Dasar Negara Melalui Paradigma Fungsional Ada tiga hal yang menyebabkan kesukaran penjabaran Pancasila itu. Pertama, oleh karena selama ini elaborasi tentang Pancasila itu bukan saja cenderung dibawa ke hulu yaitu ke tataran filsafat, bahkan ke tataran metafisirkan dan agama yang lumayan abstrak dan sukar dicarikan titik temunya. Kedua, oleh karena terdapat kesimpangsiuran serta kebingungan tentang apa sesungguhnya core value dari lima sila Pancasila itu. Ketiga, justru oleh karena memang tidak demikian banyak perhatian diberikan kepada bagaimana cara melaksanakan Pancasila sebagai Dasar Negara tersebutsecara fungsional ke arah yaitu ke dalam tatanan kehidupan berbangsa dan bernegara.
  • 28. Pancasila Sebagai Identitas Nasional Identitas nasional merupakan pandangan hidup bangsa, kepribadian bangsa, filsafat pancasila dan juga sebagai ideologi negara sehingga mempunyai kedudukan tertinggi dalam tatanan kehidupan berbangsa dan bernegara termasuk tatanan hukum yang berlaku di Indonesia, dalam arti oleh semua warga negara tanpa kecuali ”Rule of law” yang mengatur mengenai hak dan kewajiban warga negara, demokrasi serta hak asasi manusia yang berkembang semakin dinamis di Indonesia.
  • 29. Unsur-unsur Identitas Nasional ◦ Identitas fundamental: nilai-nilai dasar kehidupan bagi bangsa indonesia yang membedakannya dengan bangsa-bangsa di dunia, yaitu Pancasila merupakan Falsafah Bangsa, Dasar negara dan Ideologi Negara. ◦ Identitas instrumental: merupakan kesepakatan bersama yang dapat menyatikan bangsa indonesia, seperti UUD 1945 dan Tata Perundangannya, Bahasa Indonesia, Lambang Negara, Bendera Negara, Lagu kebangsaan ”indonesia Raya” ◦ Identitas alamiah: merupakan identitas alami yang melekat di negara indonesia.
  • 30. ◦ Identitas kultural: Penduduk indonesia dapat dibagi secara garis besar dalam dua kelompok. Di bagian barat indonesia penduduknya kebanyakan adalah suku melayu, sementara di timur adalah suku papua, yang mempunyai akar dikepulauan Melanesia. ◦ Identitas politik: Politik indonesia adalah negara demokrasi Pancasila. Segala sesuatu di indonesia diatur dan di musyawarahkan secara mufakat, hikmat dan kebijaksanaan. ◦ Identitas sosial ekonomi: Perekonomian bangsa indonesia seperti diatur dalam UUD 1945 adalah ekonomi yang bersifat kerakyatan.
  • 31. Faktor-faktor pendukung kelahiran Identitas Nasional Faktor objektif, yang meliputi faktor geografis-ekologis dan demografis. Faktor subjektif, yaitu faktor historis, sosial, politik, dan kebudayaan yang dimiliki bangsa indonesia.