SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
ASBABUN NUZUL
OLEH:
Muhammad Zidan Syarif (1902046031)
Selma Salsabila Andini (1902046055)
Najih Mumtaza Zen (1902046059)
Hasna Aldora Fauziah R (1902046060)
Tugas Ulumul Qur’an
Kelompok IV
Pengertian Asbabun Nuzul
Asbah (jamak dari sabab) berarti sebab atau latar belakang
Nuzul berarti turun.
Menurut Az-Zarqani, Asbabun Nuzul adalah “Keterangan mengenai
suatu ayat atau rangkaian ayat yang berisi sebab-sebab turunnya
atau menjelaskan hukum suatu kasus pada waktu kejadiannya”
Bagi Subhi Shalih, asbabun nuzul itu sangat bertautan dengan
sesuatu yang menjadi sebab turunnya sebuah ayat atau beberapa
ayat, atau suatu pertanyaan yang menjadi sebab turunnya ayat
sebagai jawaban, atau sebagai penjelasan yang diturunkan pada
waktu terjadinya suatu peristiwa.
Sebab Asbabun Nuzul
1. Suatu Ayat Turun Ketika Terjadi Suatu
Peristiwa
ex: sebagaimana diriwayatkan Ibnu Abbas tentang perintah Allah kepada
Nabi untuk memperingatkan kerabat dekatnya (Q. 26: 214). Kemudian Nabi
SAW. naik ke bukit Shafa dan memperingatkan kaum kerabatnya tentang azab
yang pedih. Ketika itu Abu Lahab berkata, "Celakalah engkau, apakah engkau
mengumpulkan kami hanya untuk urusan ini?" Lalu ia beranjak pergi. "
Maka turunlah surah al-Lahab.'
2. Suatu Ayat Turun Ketika Rasulullah SAW
Ditanya Tentang Suatu Hal
Ayat tersebut menjawab pertanyaan itu dan menerangkan hukumnya. Seperti
pengaduan Khaulah binti Sa'labah kepada Nabi ihwal zihar yang dijatuhkan
suaminya, Aus ibn Samit, padahal Khaulah telah menghabiskan masa mudanya
dan telah sering melahirkan karenanya. Namun, seka- rang ia dikenai zihar oleh
suaminya ketika sudah tua dan tidak melahirkan lagi. Kemudian turunlah ayat,
Sesungguhnya Allah telah mendengar perkataan perempuan yang mengadu
kepadamu tentang suaminya, yakni Aus ibn samit.
BERBILANGNYA ASBABUN NUZUL
SUATU AYAT
Bila salah satu diantara riwayat-riwayat bernilai shohih dan yang lain
tidak, riwayat yang bernilai shohihlah yang diterima sebagai
keterangan-keterangan asbabun nuzul
Jika dua riwayat atau lebih sama-sama shohih maka dilakukan tarjih
(meneliti dan memegang pendapat yang lebih kuat). Yang layak
dipegang adalah hadits yang lebih tinggi tingkat keshohihannyaatau
hadits yang perawinya mengalami dan melihat lansung peristiwanya.
Jika dua riwayat lebih sama sama shohih dan tidak bisa di tarjih
(meneliti dan memegang pendapat yang lebih kuat) maka
dikompromikan.
Jika dua riwayat atau lebih sama-sma shohih, sulit ditarjih, dan
sulit dikompromikan karena jarak dan waktu sebab-sebab
tersebut berjauhan, maka dipandang banyak sebab turun dan
nuzul ayat berulang.
MACAM-
MACAM
REDAKS
I
ASBABU
N NUZUL
Berupa pernyataan tidak
tegas dan tidak jelas
Berupa pernyataan tegas
dan jelas dengan
menggunakan kata sebab
ASBABUN NUZUL

More Related Content

What's hot

POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptx
POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptxPOWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptx
POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptxMohammadSobri2
 
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskus
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskusBab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskus
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskushadisukmo
 
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabihMarhamah Saleh
 
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke Habasyah
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke HabasyahSirah Nabawiyah 49: Hijrah ke Habasyah
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke HabasyahAbuNailah
 
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & AS
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & ASHADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & AS
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & ASFarra Shahirra
 
Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)Ibnu Ahmad
 
Munasabah al qur’an
Munasabah al qur’anMunasabah al qur’an
Munasabah al qur’anMul Yadi
 
QASHASH AL-QUR’AN.pptx
QASHASH AL-QUR’AN.pptxQASHASH AL-QUR’AN.pptx
QASHASH AL-QUR’AN.pptxLaluAbdulHafiz
 
9.8.2012 hadis riwayah
9.8.2012   hadis riwayah9.8.2012   hadis riwayah
9.8.2012 hadis riwayahAngah Rahim
 
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar Razi
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar RaziTafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar Razi
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar RaziNurul Farhana
 

What's hot (20)

POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptx
POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptxPOWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptx
POWERPOINT-AMAR-DAN-NAHI-pptx.pptx
 
Talfiq dalam pandangan ulama
Talfiq dalam pandangan ulamaTalfiq dalam pandangan ulama
Talfiq dalam pandangan ulama
 
Kiat khusyu’ dalam shalat
Kiat khusyu’ dalam shalatKiat khusyu’ dalam shalat
Kiat khusyu’ dalam shalat
 
Ppt hadits
Ppt haditsPpt hadits
Ppt hadits
 
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskus
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskusBab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskus
Bab 5 perkembangan islam pada masa daulah bani umayyah di damaskus
 
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
4. mujmal, mubayyan, musykil, mutasyabih
 
Ulumul Quran
Ulumul QuranUlumul Quran
Ulumul Quran
 
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke Habasyah
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke HabasyahSirah Nabawiyah 49: Hijrah ke Habasyah
Sirah Nabawiyah 49: Hijrah ke Habasyah
 
Faktor kemunculan ilmu kalam
Faktor kemunculan ilmu kalamFaktor kemunculan ilmu kalam
Faktor kemunculan ilmu kalam
 
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & AS
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & ASHADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & AS
HADIS SAHIH & HADIS HASAN -PENGAJIAN TAFSIR AQ & AS
 
Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)Ulumul Qur'an (2)
Ulumul Qur'an (2)
 
Fawatihus suwar
Fawatihus suwarFawatihus suwar
Fawatihus suwar
 
Utsman bin affan
Utsman bin affanUtsman bin affan
Utsman bin affan
 
Munasabah al qur’an
Munasabah al qur’anMunasabah al qur’an
Munasabah al qur’an
 
Usul tafsir
Usul tafsirUsul tafsir
Usul tafsir
 
QASHASH AL-QUR’AN.pptx
QASHASH AL-QUR’AN.pptxQASHASH AL-QUR’AN.pptx
QASHASH AL-QUR’AN.pptx
 
9.8.2012 hadis riwayah
9.8.2012   hadis riwayah9.8.2012   hadis riwayah
9.8.2012 hadis riwayah
 
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar Razi
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar RaziTafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar Razi
Tafsir al kabir @ mafatih al ghaib oleh Imam Fakhruddin ar Razi
 
Ilmu ilmu hadis
Ilmu ilmu hadisIlmu ilmu hadis
Ilmu ilmu hadis
 
Munasabat al quran
Munasabat al quranMunasabat al quran
Munasabat al quran
 

Similar to ASBABUN NUZUL

Similar to ASBABUN NUZUL (10)

Asbab al nuzul
Asbab al nuzulAsbab al nuzul
Asbab al nuzul
 
asbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurudasbabun nuzuldan asbabul wurud
asbabun nuzuldan asbabul wurud
 
Ilmu ilmu matan
Ilmu ilmu matanIlmu ilmu matan
Ilmu ilmu matan
 
Sebab nuzul
Sebab nuzulSebab nuzul
Sebab nuzul
 
Asbabbun nuzul
Asbabbun nuzulAsbabbun nuzul
Asbabbun nuzul
 
PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1)
PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1) PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1)
PRESENTASI ULUMUL QUR'AN (SEMESTER 1)
 
Makalah Ulumul Qur'an
Makalah Ulumul Qur'anMakalah Ulumul Qur'an
Makalah Ulumul Qur'an
 
Makalah nuzulul quran
Makalah nuzulul quranMakalah nuzulul quran
Makalah nuzulul quran
 
Ppt agama
Ppt agamaPpt agama
Ppt agama
 
ASBAB AN-NUZUL
ASBAB AN-NUZULASBAB AN-NUZUL
ASBAB AN-NUZUL
 

Recently uploaded

Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiCristianoRonaldo185977
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxrikosyahputra0173
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxAhmadSyajili
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxmariaboisala21
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxnursariheldaseptiana
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehBISMIAULIA
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Surveikustiyantidew94
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptAhmadSyajili
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompokelmalinda2
 

Recently uploaded (9)

Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet RiyadiManajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
Manajemen Lalu Lintas Baru Di Jalan Selamet Riyadi
 
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptxMATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
MATERI SESI 2 KONSEP ETIKA KOMUNIKASI.pptx
 
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptxkesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
kesalahan tipe 1 dan 2 pada statistik.pptx
 
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptxMARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
MARIA NOVILIA BOISALA FASILITATOR PMM.pptx
 
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptxPPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
PPT Olah Nilai Kurikulum merdeka belajar.pptx
 
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS AcehSKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
SKP GURU satuan kinerja pegawai tahun 2023 untuk PNS Aceh
 
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau SurveiMetode penelitian Deskriptif atau Survei
Metode penelitian Deskriptif atau Survei
 
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.pptpertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
pertemuan-3-distribusi pada-frekuensi.ppt
 
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
415418921-statistika- mean media modus data tunggal dan data kelompok
 

ASBABUN NUZUL

  • 1. ASBABUN NUZUL OLEH: Muhammad Zidan Syarif (1902046031) Selma Salsabila Andini (1902046055) Najih Mumtaza Zen (1902046059) Hasna Aldora Fauziah R (1902046060) Tugas Ulumul Qur’an Kelompok IV
  • 2. Pengertian Asbabun Nuzul Asbah (jamak dari sabab) berarti sebab atau latar belakang Nuzul berarti turun. Menurut Az-Zarqani, Asbabun Nuzul adalah “Keterangan mengenai suatu ayat atau rangkaian ayat yang berisi sebab-sebab turunnya atau menjelaskan hukum suatu kasus pada waktu kejadiannya” Bagi Subhi Shalih, asbabun nuzul itu sangat bertautan dengan sesuatu yang menjadi sebab turunnya sebuah ayat atau beberapa ayat, atau suatu pertanyaan yang menjadi sebab turunnya ayat sebagai jawaban, atau sebagai penjelasan yang diturunkan pada waktu terjadinya suatu peristiwa.
  • 3. Sebab Asbabun Nuzul 1. Suatu Ayat Turun Ketika Terjadi Suatu Peristiwa ex: sebagaimana diriwayatkan Ibnu Abbas tentang perintah Allah kepada Nabi untuk memperingatkan kerabat dekatnya (Q. 26: 214). Kemudian Nabi SAW. naik ke bukit Shafa dan memperingatkan kaum kerabatnya tentang azab yang pedih. Ketika itu Abu Lahab berkata, "Celakalah engkau, apakah engkau mengumpulkan kami hanya untuk urusan ini?" Lalu ia beranjak pergi. " Maka turunlah surah al-Lahab.'
  • 4. 2. Suatu Ayat Turun Ketika Rasulullah SAW Ditanya Tentang Suatu Hal Ayat tersebut menjawab pertanyaan itu dan menerangkan hukumnya. Seperti pengaduan Khaulah binti Sa'labah kepada Nabi ihwal zihar yang dijatuhkan suaminya, Aus ibn Samit, padahal Khaulah telah menghabiskan masa mudanya dan telah sering melahirkan karenanya. Namun, seka- rang ia dikenai zihar oleh suaminya ketika sudah tua dan tidak melahirkan lagi. Kemudian turunlah ayat, Sesungguhnya Allah telah mendengar perkataan perempuan yang mengadu kepadamu tentang suaminya, yakni Aus ibn samit.
  • 5. BERBILANGNYA ASBABUN NUZUL SUATU AYAT Bila salah satu diantara riwayat-riwayat bernilai shohih dan yang lain tidak, riwayat yang bernilai shohihlah yang diterima sebagai keterangan-keterangan asbabun nuzul Jika dua riwayat atau lebih sama-sama shohih maka dilakukan tarjih (meneliti dan memegang pendapat yang lebih kuat). Yang layak dipegang adalah hadits yang lebih tinggi tingkat keshohihannyaatau hadits yang perawinya mengalami dan melihat lansung peristiwanya. Jika dua riwayat lebih sama sama shohih dan tidak bisa di tarjih (meneliti dan memegang pendapat yang lebih kuat) maka dikompromikan. Jika dua riwayat atau lebih sama-sma shohih, sulit ditarjih, dan sulit dikompromikan karena jarak dan waktu sebab-sebab tersebut berjauhan, maka dipandang banyak sebab turun dan nuzul ayat berulang.
  • 6. MACAM- MACAM REDAKS I ASBABU N NUZUL Berupa pernyataan tidak tegas dan tidak jelas Berupa pernyataan tegas dan jelas dengan menggunakan kata sebab