SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
PEMERINTAH KABUPATEN KARANGANYAR
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI
Alamat :Tromoyo,RT 02/01,Tawangsari,Kerjo 57753 KARANGANYAR
KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI
NOMOR: 421.2/023 Tahun 2023
TENTANG
TIM PENCEGAHAN DAN PENANGANAN KEKERASAN DI LINGKUNGAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI
Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 24 Peraturan Menteri Pendidikan,
Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan
dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan, perlu
menetapkan Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari tentang Tim Pencegahan dan
Penanganan Kekerasan di Lingkungan SD N 03 Tawangsari;
Mengingat
:
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301);
2. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan
Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan;
MEMUTUSKAN :
Menetapkan :
KESATU : Membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan
SDN 03 Tawangsari, yang selanjutnya disingkat SD N 03 Tawangsari dengan susunan
keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari
Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari ini.
KEDUA : TPPK SD N 03 Tawangsari mempunyai tugas melaksanakan pencegahan dan
penanganan kekerasan di lingkungan SD N 03 Tawangsari.
KETIGA : Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA, TPPK
SD N 03 Tawangsari memiliki fungsi sebagai berikut:
a. menyampaikan usulan/rekomendasi program pencegahan kekerasan kepada kepala
satuan pendidikan;
b. memberikan masukan/saran kepada kepala satuan pendidikan mengenai fasilitas
yang aman dan nyaman di satuan pendidikan;
c. melaksanakan sosialisasi kebijakan dan program terkait pencegahan
penanganan kekerasan bersama dengan satuan pendidikan;
dan
d. menerima dan menindaklanjuti laporan dugaan kekerasan;
e. melakukan penanganan terhadap temuan adanya dugaan kekerasan di lingkungan
satuan pendidikan;
f. menyampaikan pemberitahuan kepada orang tua/wali dari peserta didik yang terlibat
kekerasan;
g. memeriksa laporan dugaan kekerasan
h. memberikan rekomendasi sanksi kepada kepala satuan pendidikan berdasarkan hasil
pemeriksaan;
i. mendampingi korban dan/atau pelapor kekerasan di lingkungan satuan pendidikan;
j. memfasilitasi pendampingan oleh ahli atau layanan lainnya yang dibutuhkan
korban, pelapor, dan/atau saksi;
k. memberikan rujukan bagi korban ke layanan sesuai dengan kebutuhan korban
kekerasan;
l. memberikan rekomendasi pendidikan anak dalam hal peserta didik yang terlibat
kekerasan merupakan anak yang berhadapan dengan hukum; dan
m. melaporkan pelaksanaan tugas kepada kepala dinas pendidikan melalui
kepala satuan pendidikan minimal 1 (satu) kali dalam 1 (satu) tahun.
KEEMPAT : Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA
dan KETIGA, TPPK SD N 03 Tawangsari memiliki masa tugas selama 2 (dua) tahun.
KELIMA : Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA
dan KETIGA, TPPK SD N 03 Tawangsari bertanggung jawab kepada Kepala SD N 03
Tawangsari
KEENAM : Koordinator TPPK SD N 03 Tawangsari laporan pelaksanaan tugas dan fungsi
kepada SD N 03 Tawangsari dan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Karanganyar.
KETUJUH : Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Tawangsari
pada tanggal 04 September 2023
KEPALA SD N 03 Tawangsari
[ Drs,Tugiman ]
LAMPIRAN
No Nama Perwakilan Unsur Jabatan dalam TPPK
1 Daniel Kristianto,S.Pd.SD Pendidik
Koordinator
2 Triwanita Indriana Prasetyanirum,S.Pd Pendidik
Anggota
3 Sumarno,S.Sos Komite
Anggota
4 Joko Iswahyudi Tenaga Adminitrasi
Anggota
5 Joko Widodo Orang Tua
Anggota

More Related Content

What's hot

Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdfModul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Irman Ramly
 
Angket budaya-sekolah
Angket budaya-sekolahAngket budaya-sekolah
Angket budaya-sekolah
wigati_isye
 
Presentasi best practice sumarso
Presentasi best practice sumarsoPresentasi best practice sumarso
Presentasi best practice sumarso
Sumarso M.Pd.
 
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
Erwin606694
 
Intrumen budaya-sekolah
Intrumen budaya-sekolahIntrumen budaya-sekolah
Intrumen budaya-sekolah
sugainanaf
 
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolahBukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
Smpnsatu Gemarang
 
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.docSK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
MiftahulJannah388602
 

What's hot (20)

Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdfModul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
Modul 1.3. Angkatan 5 Reguler. Visi GP - Final.pdf
 
Angket budaya-sekolah
Angket budaya-sekolahAngket budaya-sekolah
Angket budaya-sekolah
 
MODUL 2.1.pptx
MODUL 2.1.pptxMODUL 2.1.pptx
MODUL 2.1.pptx
 
Lembar Tindak Lanjut Refleksi Lokakarya Januari 2024.pdf
Lembar Tindak Lanjut Refleksi Lokakarya Januari 2024.pdfLembar Tindak Lanjut Refleksi Lokakarya Januari 2024.pdf
Lembar Tindak Lanjut Refleksi Lokakarya Januari 2024.pdf
 
PPT SEKOLAH PENGGERAK REVISI.pptx
PPT SEKOLAH PENGGERAK REVISI.pptxPPT SEKOLAH PENGGERAK REVISI.pptx
PPT SEKOLAH PENGGERAK REVISI.pptx
 
Presentasi best practice sumarso
Presentasi best practice sumarsoPresentasi best practice sumarso
Presentasi best practice sumarso
 
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
AKSI NYATA ERWIN Literasi Membaca Bersama dan Membaca Terbimbing [Kemitraan d...
 
Kebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdfKebutuhan belajar murid.pdf
Kebutuhan belajar murid.pdf
 
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptxPembelajaran Berdiferensiasi.pptx
Pembelajaran Berdiferensiasi.pptx
 
Refleksi mandiri kesiapan pendidik [guru].pptx
Refleksi mandiri kesiapan pendidik [guru].pptxRefleksi mandiri kesiapan pendidik [guru].pptx
Refleksi mandiri kesiapan pendidik [guru].pptx
 
Koneksi antar materi modul 1.1.pdf
Koneksi antar materi modul 1.1.pdfKoneksi antar materi modul 1.1.pdf
Koneksi antar materi modul 1.1.pdf
 
Instrumen supervisi guru
Instrumen supervisi guruInstrumen supervisi guru
Instrumen supervisi guru
 
Program kerja ekstrakurikuler 2015
Program kerja ekstrakurikuler 2015Program kerja ekstrakurikuler 2015
Program kerja ekstrakurikuler 2015
 
Intrumen budaya-sekolah
Intrumen budaya-sekolahIntrumen budaya-sekolah
Intrumen budaya-sekolah
 
Catatan Kepala Sekolah Penilaian Observasi Gur 2.pdf
Catatan Kepala Sekolah Penilaian Observasi Gur 2.pdfCatatan Kepala Sekolah Penilaian Observasi Gur 2.pdf
Catatan Kepala Sekolah Penilaian Observasi Gur 2.pdf
 
PPT Materi Gambaran Umum Komunitas Praktisi.pptx
PPT Materi Gambaran Umum Komunitas Praktisi.pptxPPT Materi Gambaran Umum Komunitas Praktisi.pptx
PPT Materi Gambaran Umum Komunitas Praktisi.pptx
 
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolahBukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
Bukti fisik penilaian kinerja guru dengan tugas tambahan sebagai kepala sekolah
 
aksi-nyata-refleksi-perencanaan.pptx
aksi-nyata-refleksi-perencanaan.pptxaksi-nyata-refleksi-perencanaan.pptx
aksi-nyata-refleksi-perencanaan.pptx
 
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdfRekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
Rekap Umpan Balik Pendampingan Individu 2-Pendidikan Guru Penggerak.pdf
 
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.docSK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
SK Tim Literasi 2022_SDN 112 Inpres Turikale.doc
 

Similar to SK TPPK sdn 03 tawangsari.docx

SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docxSK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
FauziMurthala1
 
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docx
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docxSalinan+POS+AN-2021-ACC.docx
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docx
GingFreeces
 
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
sodre muhamad
 

Similar to SK TPPK sdn 03 tawangsari.docx (20)

SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docxSK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
SK untuk diTPPK -mediaeducations.com.docx
 
SK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdfSK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdf
 
PERMENDIKBUD NOMOR 82 TAHUN 2015
PERMENDIKBUD NOMOR 82 TAHUN 2015 PERMENDIKBUD NOMOR 82 TAHUN 2015
PERMENDIKBUD NOMOR 82 TAHUN 2015
 
Permendikbud 82/2015 - Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan
Permendikbud 82/2015 - Pencegahan dan Penanggulangan Tindak KekerasanPermendikbud 82/2015 - Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan
Permendikbud 82/2015 - Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan
 
Salinan SE SESJEN NO 14 TAHUN 2023
Salinan SE SESJEN NO 14 TAHUN 2023Salinan SE SESJEN NO 14 TAHUN 2023
Salinan SE SESJEN NO 14 TAHUN 2023
 
Materi sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolahMateri sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
Materi sosialisasi pencegahan kekerasan thdp anak di sekolah
 
SKB Penggunaan Pakaian Seragam dan Atribut di Lingkungan Sekolah
SKB Penggunaan Pakaian Seragam dan Atribut di Lingkungan SekolahSKB Penggunaan Pakaian Seragam dan Atribut di Lingkungan Sekolah
SKB Penggunaan Pakaian Seragam dan Atribut di Lingkungan Sekolah
 
Kebijakan-Penanganan-KS-Itjen-16-Maret.pdf
Kebijakan-Penanganan-KS-Itjen-16-Maret.pdfKebijakan-Penanganan-KS-Itjen-16-Maret.pdf
Kebijakan-Penanganan-KS-Itjen-16-Maret.pdf
 
PPKSP PENCEGEHAN PENANGANAN KEKERASAN DI SATUANPENDIDIKAN.pptx
PPKSP PENCEGEHAN PENANGANAN KEKERASAN DI SATUANPENDIDIKAN.pptxPPKSP PENCEGEHAN PENANGANAN KEKERASAN DI SATUANPENDIDIKAN.pptx
PPKSP PENCEGEHAN PENANGANAN KEKERASAN DI SATUANPENDIDIKAN.pptx
 
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docx
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docxSalinan+POS+AN-2021-ACC.docx
Salinan+POS+AN-2021-ACC.docx
 
Salinan pos an 2021-acc (1)
Salinan pos an 2021-acc (1)Salinan pos an 2021-acc (1)
Salinan pos an 2021-acc (1)
 
Salinan pos an 2021-acc
Salinan pos an 2021-accSalinan pos an 2021-acc
Salinan pos an 2021-acc
 
Pencegahan dan Penangan Perundungan serta Kekerasan Seksual (Agus Ramdani).pptx
Pencegahan dan Penangan Perundungan serta Kekerasan Seksual (Agus Ramdani).pptxPencegahan dan Penangan Perundungan serta Kekerasan Seksual (Agus Ramdani).pptx
Pencegahan dan Penangan Perundungan serta Kekerasan Seksual (Agus Ramdani).pptx
 
Permendikbud 30 tahun 2021
Permendikbud 30 tahun 2021Permendikbud 30 tahun 2021
Permendikbud 30 tahun 2021
 
Salinan Permen 30 tahun 2021 Tentang Kekerasan Seksual
Salinan Permen 30 tahun 2021 Tentang Kekerasan SeksualSalinan Permen 30 tahun 2021 Tentang Kekerasan Seksual
Salinan Permen 30 tahun 2021 Tentang Kekerasan Seksual
 
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdfPermendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
Permendikbudristek Nomor 30 Tahun 2021.pdf
 
Permen 30 tahun 2021 tentang kekerasan seksual
Permen 30 tahun 2021 tentang kekerasan seksualPermen 30 tahun 2021 tentang kekerasan seksual
Permen 30 tahun 2021 tentang kekerasan seksual
 
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
Salinan Permendikbudristek 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Ke...
 
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
037 12_07_2021 Surat Penempatan Beswan ADEM 2021.pdf
 
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi KurikulumPermendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
 

Recently uploaded

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 

SK TPPK sdn 03 tawangsari.docx

  • 1. PEMERINTAH KABUPATEN KARANGANYAR DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI Alamat :Tromoyo,RT 02/01,Tawangsari,Kerjo 57753 KARANGANYAR KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI NOMOR: 421.2/023 Tahun 2023 TENTANG TIM PENCEGAHAN DAN PENANGANAN KEKERASAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH DASAR NEGERI 03 TAWANGSARI Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 24 Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Nomor 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan, perlu menetapkan Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari tentang Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan SD N 03 Tawangsari; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 2. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 46 Tahun 2023 tentang Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan; MEMUTUSKAN : Menetapkan : KESATU : Membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Lingkungan SDN 03 Tawangsari, yang selanjutnya disingkat SD N 03 Tawangsari dengan susunan keanggotaan sebagaimana tercantum dalam lampiran yang tidak terpisahkan dari Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari ini. KEDUA : TPPK SD N 03 Tawangsari mempunyai tugas melaksanakan pencegahan dan penanganan kekerasan di lingkungan SD N 03 Tawangsari. KETIGA : Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA, TPPK SD N 03 Tawangsari memiliki fungsi sebagai berikut: a. menyampaikan usulan/rekomendasi program pencegahan kekerasan kepada kepala satuan pendidikan; b. memberikan masukan/saran kepada kepala satuan pendidikan mengenai fasilitas yang aman dan nyaman di satuan pendidikan;
  • 2. c. melaksanakan sosialisasi kebijakan dan program terkait pencegahan penanganan kekerasan bersama dengan satuan pendidikan; dan d. menerima dan menindaklanjuti laporan dugaan kekerasan; e. melakukan penanganan terhadap temuan adanya dugaan kekerasan di lingkungan satuan pendidikan; f. menyampaikan pemberitahuan kepada orang tua/wali dari peserta didik yang terlibat kekerasan; g. memeriksa laporan dugaan kekerasan h. memberikan rekomendasi sanksi kepada kepala satuan pendidikan berdasarkan hasil pemeriksaan; i. mendampingi korban dan/atau pelapor kekerasan di lingkungan satuan pendidikan; j. memfasilitasi pendampingan oleh ahli atau layanan lainnya yang dibutuhkan korban, pelapor, dan/atau saksi; k. memberikan rujukan bagi korban ke layanan sesuai dengan kebutuhan korban kekerasan; l. memberikan rekomendasi pendidikan anak dalam hal peserta didik yang terlibat kekerasan merupakan anak yang berhadapan dengan hukum; dan m. melaporkan pelaksanaan tugas kepada kepala dinas pendidikan melalui kepala satuan pendidikan minimal 1 (satu) kali dalam 1 (satu) tahun. KEEMPAT : Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA dan KETIGA, TPPK SD N 03 Tawangsari memiliki masa tugas selama 2 (dua) tahun. KELIMA : Dalam melaksanakan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA dan KETIGA, TPPK SD N 03 Tawangsari bertanggung jawab kepada Kepala SD N 03 Tawangsari KEENAM : Koordinator TPPK SD N 03 Tawangsari laporan pelaksanaan tugas dan fungsi kepada SD N 03 Tawangsari dan Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Karanganyar. KETUJUH : Keputusan Kepala SD N 03 Tawangsari ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Tawangsari pada tanggal 04 September 2023 KEPALA SD N 03 Tawangsari [ Drs,Tugiman ]
  • 3. LAMPIRAN No Nama Perwakilan Unsur Jabatan dalam TPPK 1 Daniel Kristianto,S.Pd.SD Pendidik Koordinator 2 Triwanita Indriana Prasetyanirum,S.Pd Pendidik Anggota 3 Sumarno,S.Sos Komite Anggota 4 Joko Iswahyudi Tenaga Adminitrasi Anggota 5 Joko Widodo Orang Tua Anggota