SlideShare a Scribd company logo
1 of 60
KOMUNIKASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI
PENDIDIKAN: Pengantar Internet
Dosen : Kaimudin, M.Si
Oleh: RENDRA FAHRURROZIE
LATAR BELAKANG
1. Dunia yang kita tempati ini, kian hari semakin
berkembang dari sisi Ilmu dan Teknologinya.
2. Mengenal Sejarah Internet, sebagai bahan
pendidikan dan penelitian.
3. Untuk mengenal dan menggunakan Internet
sebagaimana mestinya.
BAHASAN MATERI
1. Pengertian Internet
2. Konsep Dasar Internet
A. Sejarah Internet
B. Networking (Jaringan)
3. Cara Menggunakan Internet Dan Ragam Layanannya
4. Manfaat Internet
5. Dampak Negatif Internet
PENGERTIAN INTERNET
Kumpulan global dari orang-orang dan jaringan
komputer besar dan kecil yang semuanya tersambung,
baik oleh ribuan kilometer kabel atau sambungan
telepon yang semuanya dapat berkomunikasi.
Maryono, Dwi & Saputro, Uji. 2009. Teknologi Informasi dan Komunikasi 2. Solo. Tiga Serangkai Pustaka
Mandiri, PT; Hal. 4
KONSEP DASAR INTERNET
1. Sejarah Internet.
Sejarah Internet sangat penting kita ketahui, untuk
mendapatkan pemahaman tujuan akan kemanfaatannya
selama ini.
2. Networking (Jaringan Komputer).
adalah dua atau lebih komputer yang saling
berhubungan.
SEJARAH INTERNET
1968/1969 :
Departemen Pertahanan AS membangun
jaringan komputer untuk penyampaian
informasi agen-agen pemerintah melalui
proyek ARPA yang disebut ARPANET
(Advanced Research Project Agency Network)
SEJARAH INTERNET
1972 :
Layanan surat elektronik (email) untuk
pertama kali diluncurkan dan disempurnakan
di AS, oleh Roy TomLinson.
1976-1978 :
Email diluncurkan dan berkembang di Inggris,
dengan Ratu Inggris mengirim e-mail dari
Royal Signals and Radar Establish di Malvern.
Pada tahun 1977 sudah 100 komputer yang
terhubung di ARPANET.
SEJARAH INTERNET
1982/1983 :
Muncul TCP (Transmission Control Protocol) atau
Internet Protocol (IP) di Amerika dan di Eropa
berkembang jaringan komputer Eunet yang
menyediakan jasa e-mail dan newsgroup USENET.
1984 muncul DNS (Domain Name System) untuk
menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang
sudah tersambung dengan 1000 komputer lebih.
Bahkan melonjak 10 kali lipat menjadi 10.000 lebih di
tahun 1987.
SEJARAH INTERNET
1988 :
Lahir aplikasi chatting/percakapan IRC (Internet
Relay Chat) oleh Jarko Oikarinen dari Finlandia.
Dan dalam setahun sudah bertambah 100.000
komputer yang terhubung jaringan.
SEJARAH INTERNET
1990 :
Dibuat aplikasi internet browser dan editornya,
oleh Tim Barners Lee. Yang mampu menjelajah
antar komputer yang membentuk jaringan.
Program ini disebut Word Wide Web (www).
SEJARAH INTERNET
1992 :
Komputer sudah terhubung melampaui 1.000.000
dan muncul istilah surfing the internet.
SEJARAH INTERNET
Tahun 1994 :
Situs internet sudah muncul 3000 alamat
halaman (page) dan muncul untuk pertama
kalinya virtual shopping atau e-retail.
Dan dunia pun berubah dengan turut kemunculan
Yahoo! dan Netscape Navigator.
SEJARAH INTERNET
SEKARANG :
Internet berubah lagi, menjadi media sosial berbentuk
video, teks, gambar dan suara yang terhubung dengan
seluruh dunia dengan mobile.
Melalui smart phone, laptop dan PC. Yang mampu
menjelajahi navigasi, cuaca dan informasi yang update
perdetik dan juga menjadi m-Banking di perbankan
untuk transaksi pembayaran dan pengiriman uang.
Dan masih banyak lagi.
SEJARAH INTERNET
Networking (Jaringan)
Dalam pembahasan ini dibedakan menjadi 2 macam:
1. Berdasarkan jangkauan (jumlah pemakai/user).
A. Jaringan Setempat (Local Area Network/LAN)
B. Jaringan Metropolitan (Metropolitan Area Network/MAN)
C. Jaringan Metropolitan (Metropolitan Area Network/MAN)
2. Berdasarkan hubungan antar Node.
A. Client/Server
B. Peer to Peer
BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER).
1. JARINGAN SETEMPAT
(LOCAL AREA NETWORK/LAN)
Adalah sekumpulan komputer dan peralatan lainnya
(seperti printer atau scanner) yang terhubung melalui
media yang sama.
• LAN umumnya menghubungkan komputer-
komputer yang dekat secara fisik misalnya dalam
ruang dan gedung yang sama.
• Ini umumnya ada di perkantoran, sebagai
kemudahan untuk transfer data dan menggunakan
perangkat media seperti printer yang dapat
digunakan bersama-sama.
• Kecepatannya hanya 10-100 Mbps untuk transfer
data.
Topologi Jaringan
LAN
Networking (Jaringan)
BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER).
2. JARINGAN METROPOLITAN
(METROPOLITAN AREA NETWORK/MAN)
Adalah jaringan dengan area yang cukup luas
untuk mencakup suatu kota secara keseluruhan
atau beberapa kota kecil yang berdekatan.
• Biasanya cakupannya 5-50 KM. Yang
menghubungkan beberapa gedung dalam satu
organisasi misalnya di Universitas, di pabrik
yang mempunyai beberapa gedung atau
lainnya.
• Sebatas transfer data untuk internal saja,
dengan kecepatan transfer data lebih dari 100
Mbps dengan menggunakan media serat optik.
Topologi Jaringan MAN
UNIVERSITAS
Fakultas 1
Fakultas 2
Fakultas 3
Fakultas 4
Gd. Rektorat
Networking (Jaringan)
BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER).
3. JARINGAN LUAS
(Wide Area Network/WAN)
WAN digunakan untuk menghubungkan
berbagai komputer dan peralatan lain apabila
jaraknya melampaui batas LAN dan MAN.
• Penurunan kecepatan transfer data menjadi
masalah utama dalam jaringan ini.
• Tetapi mempunyai keunggulan yang dapat
menghubungkan banyak protokol jaringan
(IP address)/LAN yang berbagaimacam
bentuk yang dihubungkan dengan alat yaitu
router.
Topologi Jaringan WAN
Sederhana
Kantor Pusat
Jakarta
Kantor Cabang
Bandung
Kantor
Cabang
Surabaya
Kantor
Cabang
Bogor
Telecomulters
router
Networking (Jaringan)
BERDASARKAN HUBUNGAN ANTAR NODE
1. CLIENT/SERVER
• Jaringan ini mepunyai tipe Server dan tipe
Client.
• Server bertugas sebagai penyedia sumber
daya dan client adalah pengguna sumber
daya.
• Setiap client dapat mengirimkan permintaan
data pada satu atau lebih server.
• Dan server akan menerima pesan ini,
memproses dan mengirimkan informasi
yang diminta client.
Topologi Jaringan
CLIENT/SERVER
Client
Client
HUB
Server
Networking (Jaringan)
2. PEER TO PEER
Adalah jaringan yang setiap komputernya
mempunyai kedudukan yang sama dan dapat
berfungsi sebagai server ataupun sebagai
client.
Topologi Jaringan
PEER TO PEER
BERDASARKAN HUBUNGAN ANTAR NODE Networking (Jaringan)
BAHASAN MATERI
1. Pengertian Internet
2. Konsep Dasar Internet
A. Sejarah Internet
B. Networking (Jaringan)
3. Cara Menggunakan Internet Dan Ragam Layanannya
4. Manfaat Internet
5. Dampak Negatif Internet
6. Kesimpulan
CARA MENGGUNAKAN INTERNET DAN RAGAM
LAYANANNYA
1. Istilah – istilah dalam internet
2. Hardware yang diperlukan untuk
terhubung/mengakses internet
3. Cara menggunakan Internet pada
komputer desktop
4. Layanan/Fasilitas yang ada di dalam
Internet
ISTILAH DALAM INTERNET
 WEB SITE
Tempat sekumpulan halaman web milik seseorang atau suatu perusahaan
dikumpulkan dan dikemas.
 HOMEPAGE
Istilah untuk menyebutkan halaman pertama yang akan muncul jika sebuah
situs web diakses.
 URL (Universal Resource Locator)
Alamat yang unik dan khas setiap halaman dan situs dalam WWW.
Bentuk dasar:
protocol://hostname/[path/[filename]]
Contoh:
http://www.pefeua.tripod.com/indext.htm
 PROTOCOL
Suatu mekanisme yang sudah distandarkan untuk mentransfer atau manipulasi
data.
 HTTP (HyperText Transfer Protocol)
Suatu protocol internet yang digunakan oleh WWW.
 HOST
Alat yang memiliki Internet protocol (IP) Address di suatu network TCP/IP atau
Internet.
 HYPERTEXT MARKUP LANGUAGE (HTML)
Suatu bahasa yang menggunakan tanda-tanda tertentu (tag) untuk menyatakan
kode-kode yang harus ditafsir oleh browser agar halaman tersebut dapat
ditampilkan secara benar.
ISTILAH DALAM INTERNET
CARA MENJALANKAN INTERNET
Ada 3 cara menjalankan internet, dengan asumsi
komputer telah terkoneksi ke ISP:
1. Menggunakan menu
• Klik START – PROGRAM – INTERNET EXPLORER
2. Menggunakan icon di desktop
3. Menggunakan icon di taskbar
MENGENAL ELEMEN INTERNET EXPLORER
STANDARD BUTTON
Kembali ke halaman
yang telah diakses
Untuk maju ke
halaman berikutnya
Untuk menampilkan
jendela pencarian yang
disediakan IE
Untuk menghentikan
proses penampilan
situs yang telah diketik
di address bar
Untuk kembali ke
halaman awal
Untuk daftar website
yang kita sukai &
sering dikunjungi
Untuk mengulangi
kembali proses
penampilan website
Untuk melihat daftar
alamat situs yang pernah
dikunjungi
FASILITAS INTERNET
1. WORLD WIDE WEB [WEB]
Mengakses informasi berupa teks, gambar, suara, film, dll. Software
browser yaitu Microsoft Internet Explorer dan Netscape Communicator.
2. ELECTRONIC MAIL [EMAIL]
Surat elektronik adalah pesan yang dapat dikirimkan, diterima maupun
disimpan dan sewaktu-waktu dapat diambil kembali oleh user melalui
internet/jaringan eletronik.
3. TELNET
Kita bisa menggunakan komputer untuk berhubungan dengan komputer
orang lain dan mencari atau mengambil informasi yang ada dikomputer
tersebut.
4. FILE TRANSFER PROTOCOL [FTP]
Melalui FTP user bisa mengirimkan data atau file dari satu komputer ke
komputer yang lain, Download dan Upload.
5. GOPHER
Pengaksesan informasi hanya berupa teks.
6. CHAT GROUPS / INTERNET RELAY CHAT (IRC)
Forum dimana user dapat saling berdiskusi atau berbincang-bincang dengan
user lain.
7. NEWSGROUP
Ruang percakapan bagi para user yang mempunyai kepentingan bersama.
FASILITAS INTERNET
1. KOMUNIKASI
• Internet memungkinkan terjadinya komunikasi super cepat antara
satu pihak dengan pihak lainnya.
• Karna Internet menjangkau seluruh dunia dengan hanya mengetahui
alamat tujuan (alamat email, nama account dan lainnya) dapat
mengirim informasi dan data dengan cepat dan mudah.
• Ini juga digunakan sebagai jalan bagi dunia bisnis untuk menawarkan
produk atau jasa dengan mengirimkan informasi yang diperlukan.
Kemudian dikenal dengan bisnis online, transportasi online,
pemesanan online bahkan transaksi online.
MANFAAT INTERNET
Yahoo! Mail
G-Mail
Viber
Seperti layanan aplikasi chatting pada umumnya viber
menawarkan fitur live chat dan live call. viber sendiri sangat
terkenal karena viber merupakan salah satu perilis pertama
dari sekian banyak aplikasi chatting untuk melakukan live call.
aplikasi dari Viber Media ini sangat ringan untuk digunakan dan
bila anda penasaran sudah sepatutnya anda untuk mengunduh
aplikasi viber dibawah ini.
2. INFORMASI
• Internet merupakan sumber Infrormasi yang melimpah (hampir tanpa
batas) yang terus berkembang seiring berkembangnya Intenet itu
sendiri.
• Ini disebabkan oleh terhubungnya banyak komputer ke Internet dan
setiap komputer mengandung informasi tersendiri yang terangkai
dalam jaringan Internet.
MANFAAT INTERNET
3. KOLABORASI
• Dengan Internet dapat melakukan konferensi dan kerjasama (team
work) dengan berbagai pihak dimanapun mereka berada bahkan
dapat mengerjakan suatu pekerjaan secara bersamaan melalui
Internet.
• Jadi, media yang menggunakan fasilitas Internet seperti email untuk
surat (yahoo, gmail dan lainnya), chating (pesan, video, gambar dan
dokumen pada WhatApp, Line dan lainnya) dan video komunikasi
(pada skype, youtube dan lainnya) dapat memudahkan pengguna
Internet bekerjasama untuk menyelesaikan suatu pekerjaan tanpa
terhambat ruang dan waktu.
MANFAAT INTERNET
1. PORNOGRAFI
• Media Internet memberikan peluang yang luas bagi seseorang
untuk melihat, mengunduh dan memperdagangkan pornografi.
Sehingga perdagangan Prostitusi dapat diawali dengan melihat
didalam situs atau account di media sosial kemudian berahir di
dunia nyata untuk bertransaksi.
• Dengan mudahnya mengakses pornografi, efek negatifnya juga
dirasakan dari anak-anak dibawah umur usia sekolah baik
setingkat SD, SMP maupun SMA. Tentunya ini sangat meresahkan
moral sosial di masyarakat khususnya bagi Orang Tua.
DAMPAK NEGATIF INTERNET
2. PERJUDIAN
• Perjudian melalui Internet dikenal dengan nama net gaming,
keadaaan ini dapat membuat seseorang menjadi kecanduan
judi.
• Bahkan seseorang berani berjudi saham yang dapat
menggiring yang bersangkutan pada cengkraman hutang.
• Yang umum dan banyak adalah judi bola dengan tebak skor
dan sebagainya atau suatu pertandingan lainnya yang dibuat
oleh salah satu situs judi online.
DAMPAK NEGATIF INTERNET
3. PENIPUAN
•Motif penipuan dari Internet beragam bentuknya,
umumnya pelaku penipuan mengirim pesan melalui
email yang ditanggapi korban dengan mengirimkan
sejumlah uang sebagai syarat pendaftaran atau syarat
menerima hadiah.
•Sebaiknya kita abaikan saja apabila menerima pesan
email yang mengandung unsur penipuan semacam ini.
DAMPAK NEGATIF INTERNET
4. PENCULIKAN
•Banyak kasus pelaporan Orang Tua yang menyatakan
anaknya diculik oleh seseorang melalui media sosial
yang mengajak bertemu di dunia nyata.
•Ini juga menjadi jalan kriminalitas bagi psikopat
(pembunuh berdarah dingin) dan pedofilia (penyuka
anak dibawah umur) atau tindak pemerkosa lainnya
yang termasuk kejahatan dan penjualan
anak/manusia.
DAMPAK NEGATIF INTERNET
MENYEBARKAN OPINI KEPADA MASYARAKAT LUAS
1. Informasi dan Komunikasi adalah hal yang sangat
berharga sekali bagi semua manusia.
2. Dengan mengetahui sejarah Internet, pengembangan
Internet akan terus ada dan terus berubah penggunaan
dan layanannya.
3. Dunia pendidikan akan menyesuaikan dengan
memanfaatkan layanan-layanan (fitur-fitur) Internet
untuk belajar dan mengajar dalam Intansi pendidikan.
4. Penggunaan Internet tidak semestinya, sebagai sebab-
akibat kriminalitas dapat ditanggulangi hanya dengan
penerapan aturan hukum dan sistem yang sempurna
dari Sang Pencipta di setiap sendi kehidupan.
KESIMPULAN
Pengantar Internet - Lengkap

More Related Content

What's hot

Manajemen & Transportasi udara
Manajemen & Transportasi udaraManajemen & Transportasi udara
Manajemen & Transportasi udaraDisani Disani
 
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.alimKeren_slide
 
Prinsip dasar perencanaan transportasi
Prinsip dasar perencanaan transportasiPrinsip dasar perencanaan transportasi
Prinsip dasar perencanaan transportasiAchmadNurdiansyah3
 
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Fitri Riyanto
 
makalah menejemen konstruksi proyek
makalah menejemen konstruksi proyekmakalah menejemen konstruksi proyek
makalah menejemen konstruksi proyekrenol abadi
 
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...Taufik Soleh
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx10MThoriqShihab
 
Template PPT Skripsi.pptx
Template PPT Skripsi.pptxTemplate PPT Skripsi.pptx
Template PPT Skripsi.pptxMeliPurba
 
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIAhmad Said
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 6
Interaksi Manusia Dan Komputer 6Interaksi Manusia Dan Komputer 6
Interaksi Manusia Dan Komputer 6Hide Maru
 
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_web
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_webWbs membangun sistem_akademik_berbasis_web
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_webHelny Lalan
 
Perencanaan bendung
Perencanaan bendungPerencanaan bendung
Perencanaan bendungironsand2009
 
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)Kanaidi ken
 
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptx
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptxTeknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptx
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptxIhkiDinaPutra
 
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)TriskaSombokanan
 
Soal HER Proses Bisnis TI
Soal HER Proses Bisnis TISoal HER Proses Bisnis TI
Soal HER Proses Bisnis TIDwi Mardianti
 

What's hot (20)

Manajemen & Transportasi udara
Manajemen & Transportasi udaraManajemen & Transportasi udara
Manajemen & Transportasi udara
 
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.
Kak kak detail desain regulating dam way sekampung.
 
Prinsip dasar perencanaan transportasi
Prinsip dasar perencanaan transportasiPrinsip dasar perencanaan transportasi
Prinsip dasar perencanaan transportasi
 
Paper big data
Paper big dataPaper big data
Paper big data
 
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
Metoda pengabdian pada masyarakat pak gatot1
 
makalah menejemen konstruksi proyek
makalah menejemen konstruksi proyekmakalah menejemen konstruksi proyek
makalah menejemen konstruksi proyek
 
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...
Presentasi Kerja Praktek | Taufik Soleh | Universitas Esa Unggul | Teknik Inf...
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Bendungan tipe urugan
Bendungan tipe uruganBendungan tipe urugan
Bendungan tipe urugan
 
Template PPT Skripsi.pptx
Template PPT Skripsi.pptxTemplate PPT Skripsi.pptx
Template PPT Skripsi.pptx
 
Metodologi penelitian tugas 1
Metodologi penelitian tugas 1Metodologi penelitian tugas 1
Metodologi penelitian tugas 1
 
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSIContoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
Contoh Powerpoint ppt PRESENTASI SIDANG UJIAN SKRIPSI
 
Interaksi Manusia Dan Komputer 6
Interaksi Manusia Dan Komputer 6Interaksi Manusia Dan Komputer 6
Interaksi Manusia Dan Komputer 6
 
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_web
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_webWbs membangun sistem_akademik_berbasis_web
Wbs membangun sistem_akademik_berbasis_web
 
Perencanaan bendung
Perencanaan bendungPerencanaan bendung
Perencanaan bendung
 
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)
Pengertian Study Kelayakan Proyek (PROJECT FEASIBILITY STUDY)
 
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptx
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptxTeknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptx
Teknologi Pengembangan Aplikasi Mobile.pptx
 
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)
Perenc. bendungan tipe urugan 01 02 (1)
 
Soal HER Proses Bisnis TI
Soal HER Proses Bisnis TISoal HER Proses Bisnis TI
Soal HER Proses Bisnis TI
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
 

Similar to Pengantar Internet - Lengkap

Similar to Pengantar Internet - Lengkap (20)

Tugas tik bab 5 & 6
Tugas tik bab 5 & 6Tugas tik bab 5 & 6
Tugas tik bab 5 & 6
 
Tugas TIK Pengenalan Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5,6
Tugas TIK Pengenalan Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5,6Tugas TIK Pengenalan Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5,6
Tugas TIK Pengenalan Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5,6
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Perkembangan internet
Perkembangan internetPerkembangan internet
Perkembangan internet
 
Perkembangan internet
Perkembangan internetPerkembangan internet
Perkembangan internet
 
Pengertian internet dan intranet
Pengertian internet dan intranetPengertian internet dan intranet
Pengertian internet dan intranet
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Pp tik ix f bab v
Pp tik ix f bab vPp tik ix f bab v
Pp tik ix f bab v
 
Makalah internet 13
Makalah internet 13Makalah internet 13
Makalah internet 13
 
Athalia
AthaliaAthalia
Athalia
 
tugas tik ke-2
tugas tik ke-2tugas tik ke-2
tugas tik ke-2
 
Zerry
ZerryZerry
Zerry
 
Athalia
AthaliaAthalia
Athalia
 
Athalia
AthaliaAthalia
Athalia
 
Klklkl
KlklklKlklkl
Klklkl
 
Tik 2
Tik 2Tik 2
Tik 2
 
Tik 2
Tik 2Tik 2
Tik 2
 
5
55
5
 
DASAR-DASAR INTERNET
DASAR-DASAR INTERNETDASAR-DASAR INTERNET
DASAR-DASAR INTERNET
 

More from Rendra Fahrurrozie

Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih Islam
Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih IslamKawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih Islam
Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih IslamRendra Fahrurrozie
 
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan Nilai
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan NilaiPENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan Nilai
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan NilaiRendra Fahrurrozie
 
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...Rendra Fahrurrozie
 
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Rendra Fahrurrozie
 
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...Rendra Fahrurrozie
 
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah Bogor
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah BogorFiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah Bogor
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah BogorRendra Fahrurrozie
 
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164Rendra Fahrurrozie
 
Hadist mengenai kewajiban zakat
Hadist mengenai kewajiban zakat Hadist mengenai kewajiban zakat
Hadist mengenai kewajiban zakat Rendra Fahrurrozie
 
Ushul Fiqh - Syara man Qoblana
Ushul Fiqh - Syara man QoblanaUshul Fiqh - Syara man Qoblana
Ushul Fiqh - Syara man QoblanaRendra Fahrurrozie
 
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAH
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAHSUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAH
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAHRendra Fahrurrozie
 
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamBerbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamRendra Fahrurrozie
 

More from Rendra Fahrurrozie (14)

Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih Islam
Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih IslamKawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih Islam
Kawin Kontrak (Mut'ah) dan Siri dalam Tinjauan Fikih Islam
 
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan Nilai
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan NilaiPENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan Nilai
PENDIDIKAN NILAI: Batang Tubuh Pengetahuan Nilai
 
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
FIQH ZAKAT: Definisi, Makna, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Mustahiq, Zakat Fitr...
 
Fikih Mahar
Fikih  MaharFikih  Mahar
Fikih Mahar
 
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
Konsep Keluarga dalam Islam - (Secara Ringkas)
 
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...
Belajar dan pembelajaran meninjau faktor penentu hasil belajar peserta didik ...
 
FIQH MUAMALAH - IJARAH
FIQH MUAMALAH -  IJARAHFIQH MUAMALAH -  IJARAH
FIQH MUAMALAH - IJARAH
 
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah Bogor
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah BogorFiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah Bogor
Fiqh AKAD - Rendra Fr-STIT Sirojul Falah Bogor
 
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164
Tafsir ayat tentang Allah SWT: QS Al Baqarah ayat 164
 
Hadist mengenai kewajiban zakat
Hadist mengenai kewajiban zakat Hadist mengenai kewajiban zakat
Hadist mengenai kewajiban zakat
 
Ushul Fiqh - Syara man Qoblana
Ushul Fiqh - Syara man QoblanaUshul Fiqh - Syara man Qoblana
Ushul Fiqh - Syara man Qoblana
 
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAH
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAHSUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAH
SUMBER HUKUM ISLAM YANG UTAMA:AL-QUR’AN DAN AS SUNNAH
 
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi IslamBerbagai Pendekatan dalam Studi Islam
Berbagai Pendekatan dalam Studi Islam
 
FIQIH THAHARAH - lengkap
FIQIH THAHARAH - lengkap FIQIH THAHARAH - lengkap
FIQIH THAHARAH - lengkap
 

Recently uploaded

Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 

Pengantar Internet - Lengkap

  • 1. KOMUNIKASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI PENDIDIKAN: Pengantar Internet Dosen : Kaimudin, M.Si Oleh: RENDRA FAHRURROZIE
  • 2. LATAR BELAKANG 1. Dunia yang kita tempati ini, kian hari semakin berkembang dari sisi Ilmu dan Teknologinya. 2. Mengenal Sejarah Internet, sebagai bahan pendidikan dan penelitian. 3. Untuk mengenal dan menggunakan Internet sebagaimana mestinya.
  • 3. BAHASAN MATERI 1. Pengertian Internet 2. Konsep Dasar Internet A. Sejarah Internet B. Networking (Jaringan) 3. Cara Menggunakan Internet Dan Ragam Layanannya 4. Manfaat Internet 5. Dampak Negatif Internet
  • 4. PENGERTIAN INTERNET Kumpulan global dari orang-orang dan jaringan komputer besar dan kecil yang semuanya tersambung, baik oleh ribuan kilometer kabel atau sambungan telepon yang semuanya dapat berkomunikasi. Maryono, Dwi & Saputro, Uji. 2009. Teknologi Informasi dan Komunikasi 2. Solo. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri, PT; Hal. 4
  • 5. KONSEP DASAR INTERNET 1. Sejarah Internet. Sejarah Internet sangat penting kita ketahui, untuk mendapatkan pemahaman tujuan akan kemanfaatannya selama ini. 2. Networking (Jaringan Komputer). adalah dua atau lebih komputer yang saling berhubungan.
  • 6. SEJARAH INTERNET 1968/1969 : Departemen Pertahanan AS membangun jaringan komputer untuk penyampaian informasi agen-agen pemerintah melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET (Advanced Research Project Agency Network)
  • 7. SEJARAH INTERNET 1972 : Layanan surat elektronik (email) untuk pertama kali diluncurkan dan disempurnakan di AS, oleh Roy TomLinson.
  • 8. 1976-1978 : Email diluncurkan dan berkembang di Inggris, dengan Ratu Inggris mengirim e-mail dari Royal Signals and Radar Establish di Malvern. Pada tahun 1977 sudah 100 komputer yang terhubung di ARPANET. SEJARAH INTERNET
  • 9. 1982/1983 : Muncul TCP (Transmission Control Protocol) atau Internet Protocol (IP) di Amerika dan di Eropa berkembang jaringan komputer Eunet yang menyediakan jasa e-mail dan newsgroup USENET. 1984 muncul DNS (Domain Name System) untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang sudah tersambung dengan 1000 komputer lebih. Bahkan melonjak 10 kali lipat menjadi 10.000 lebih di tahun 1987. SEJARAH INTERNET
  • 10.
  • 11. 1988 : Lahir aplikasi chatting/percakapan IRC (Internet Relay Chat) oleh Jarko Oikarinen dari Finlandia. Dan dalam setahun sudah bertambah 100.000 komputer yang terhubung jaringan. SEJARAH INTERNET
  • 12.
  • 13. 1990 : Dibuat aplikasi internet browser dan editornya, oleh Tim Barners Lee. Yang mampu menjelajah antar komputer yang membentuk jaringan. Program ini disebut Word Wide Web (www). SEJARAH INTERNET
  • 14.
  • 15. 1992 : Komputer sudah terhubung melampaui 1.000.000 dan muncul istilah surfing the internet. SEJARAH INTERNET
  • 16. Tahun 1994 : Situs internet sudah muncul 3000 alamat halaman (page) dan muncul untuk pertama kalinya virtual shopping atau e-retail. Dan dunia pun berubah dengan turut kemunculan Yahoo! dan Netscape Navigator. SEJARAH INTERNET
  • 17.
  • 18.
  • 19. SEKARANG : Internet berubah lagi, menjadi media sosial berbentuk video, teks, gambar dan suara yang terhubung dengan seluruh dunia dengan mobile. Melalui smart phone, laptop dan PC. Yang mampu menjelajahi navigasi, cuaca dan informasi yang update perdetik dan juga menjadi m-Banking di perbankan untuk transaksi pembayaran dan pengiriman uang. Dan masih banyak lagi. SEJARAH INTERNET
  • 20.
  • 21. Networking (Jaringan) Dalam pembahasan ini dibedakan menjadi 2 macam: 1. Berdasarkan jangkauan (jumlah pemakai/user). A. Jaringan Setempat (Local Area Network/LAN) B. Jaringan Metropolitan (Metropolitan Area Network/MAN) C. Jaringan Metropolitan (Metropolitan Area Network/MAN) 2. Berdasarkan hubungan antar Node. A. Client/Server B. Peer to Peer
  • 22. BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER). 1. JARINGAN SETEMPAT (LOCAL AREA NETWORK/LAN) Adalah sekumpulan komputer dan peralatan lainnya (seperti printer atau scanner) yang terhubung melalui media yang sama. • LAN umumnya menghubungkan komputer- komputer yang dekat secara fisik misalnya dalam ruang dan gedung yang sama. • Ini umumnya ada di perkantoran, sebagai kemudahan untuk transfer data dan menggunakan perangkat media seperti printer yang dapat digunakan bersama-sama. • Kecepatannya hanya 10-100 Mbps untuk transfer data. Topologi Jaringan LAN Networking (Jaringan)
  • 23. BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER). 2. JARINGAN METROPOLITAN (METROPOLITAN AREA NETWORK/MAN) Adalah jaringan dengan area yang cukup luas untuk mencakup suatu kota secara keseluruhan atau beberapa kota kecil yang berdekatan. • Biasanya cakupannya 5-50 KM. Yang menghubungkan beberapa gedung dalam satu organisasi misalnya di Universitas, di pabrik yang mempunyai beberapa gedung atau lainnya. • Sebatas transfer data untuk internal saja, dengan kecepatan transfer data lebih dari 100 Mbps dengan menggunakan media serat optik. Topologi Jaringan MAN UNIVERSITAS Fakultas 1 Fakultas 2 Fakultas 3 Fakultas 4 Gd. Rektorat Networking (Jaringan)
  • 24. BERDASARKAN JANGKAUAN (JUMLAH PEMAKAI/USER). 3. JARINGAN LUAS (Wide Area Network/WAN) WAN digunakan untuk menghubungkan berbagai komputer dan peralatan lain apabila jaraknya melampaui batas LAN dan MAN. • Penurunan kecepatan transfer data menjadi masalah utama dalam jaringan ini. • Tetapi mempunyai keunggulan yang dapat menghubungkan banyak protokol jaringan (IP address)/LAN yang berbagaimacam bentuk yang dihubungkan dengan alat yaitu router. Topologi Jaringan WAN Sederhana Kantor Pusat Jakarta Kantor Cabang Bandung Kantor Cabang Surabaya Kantor Cabang Bogor Telecomulters router Networking (Jaringan)
  • 25. BERDASARKAN HUBUNGAN ANTAR NODE 1. CLIENT/SERVER • Jaringan ini mepunyai tipe Server dan tipe Client. • Server bertugas sebagai penyedia sumber daya dan client adalah pengguna sumber daya. • Setiap client dapat mengirimkan permintaan data pada satu atau lebih server. • Dan server akan menerima pesan ini, memproses dan mengirimkan informasi yang diminta client. Topologi Jaringan CLIENT/SERVER Client Client HUB Server Networking (Jaringan)
  • 26. 2. PEER TO PEER Adalah jaringan yang setiap komputernya mempunyai kedudukan yang sama dan dapat berfungsi sebagai server ataupun sebagai client. Topologi Jaringan PEER TO PEER BERDASARKAN HUBUNGAN ANTAR NODE Networking (Jaringan)
  • 27. BAHASAN MATERI 1. Pengertian Internet 2. Konsep Dasar Internet A. Sejarah Internet B. Networking (Jaringan) 3. Cara Menggunakan Internet Dan Ragam Layanannya 4. Manfaat Internet 5. Dampak Negatif Internet 6. Kesimpulan
  • 28. CARA MENGGUNAKAN INTERNET DAN RAGAM LAYANANNYA 1. Istilah – istilah dalam internet 2. Hardware yang diperlukan untuk terhubung/mengakses internet 3. Cara menggunakan Internet pada komputer desktop 4. Layanan/Fasilitas yang ada di dalam Internet
  • 29. ISTILAH DALAM INTERNET  WEB SITE Tempat sekumpulan halaman web milik seseorang atau suatu perusahaan dikumpulkan dan dikemas.  HOMEPAGE Istilah untuk menyebutkan halaman pertama yang akan muncul jika sebuah situs web diakses.  URL (Universal Resource Locator) Alamat yang unik dan khas setiap halaman dan situs dalam WWW. Bentuk dasar: protocol://hostname/[path/[filename]] Contoh: http://www.pefeua.tripod.com/indext.htm
  • 30.  PROTOCOL Suatu mekanisme yang sudah distandarkan untuk mentransfer atau manipulasi data.  HTTP (HyperText Transfer Protocol) Suatu protocol internet yang digunakan oleh WWW.  HOST Alat yang memiliki Internet protocol (IP) Address di suatu network TCP/IP atau Internet.  HYPERTEXT MARKUP LANGUAGE (HTML) Suatu bahasa yang menggunakan tanda-tanda tertentu (tag) untuk menyatakan kode-kode yang harus ditafsir oleh browser agar halaman tersebut dapat ditampilkan secara benar. ISTILAH DALAM INTERNET
  • 31. CARA MENJALANKAN INTERNET Ada 3 cara menjalankan internet, dengan asumsi komputer telah terkoneksi ke ISP: 1. Menggunakan menu • Klik START – PROGRAM – INTERNET EXPLORER 2. Menggunakan icon di desktop 3. Menggunakan icon di taskbar
  • 33. STANDARD BUTTON Kembali ke halaman yang telah diakses Untuk maju ke halaman berikutnya Untuk menampilkan jendela pencarian yang disediakan IE Untuk menghentikan proses penampilan situs yang telah diketik di address bar Untuk kembali ke halaman awal Untuk daftar website yang kita sukai & sering dikunjungi Untuk mengulangi kembali proses penampilan website Untuk melihat daftar alamat situs yang pernah dikunjungi
  • 34. FASILITAS INTERNET 1. WORLD WIDE WEB [WEB] Mengakses informasi berupa teks, gambar, suara, film, dll. Software browser yaitu Microsoft Internet Explorer dan Netscape Communicator. 2. ELECTRONIC MAIL [EMAIL] Surat elektronik adalah pesan yang dapat dikirimkan, diterima maupun disimpan dan sewaktu-waktu dapat diambil kembali oleh user melalui internet/jaringan eletronik. 3. TELNET Kita bisa menggunakan komputer untuk berhubungan dengan komputer orang lain dan mencari atau mengambil informasi yang ada dikomputer tersebut.
  • 35. 4. FILE TRANSFER PROTOCOL [FTP] Melalui FTP user bisa mengirimkan data atau file dari satu komputer ke komputer yang lain, Download dan Upload. 5. GOPHER Pengaksesan informasi hanya berupa teks. 6. CHAT GROUPS / INTERNET RELAY CHAT (IRC) Forum dimana user dapat saling berdiskusi atau berbincang-bincang dengan user lain. 7. NEWSGROUP Ruang percakapan bagi para user yang mempunyai kepentingan bersama. FASILITAS INTERNET
  • 36. 1. KOMUNIKASI • Internet memungkinkan terjadinya komunikasi super cepat antara satu pihak dengan pihak lainnya. • Karna Internet menjangkau seluruh dunia dengan hanya mengetahui alamat tujuan (alamat email, nama account dan lainnya) dapat mengirim informasi dan data dengan cepat dan mudah. • Ini juga digunakan sebagai jalan bagi dunia bisnis untuk menawarkan produk atau jasa dengan mengirimkan informasi yang diperlukan. Kemudian dikenal dengan bisnis online, transportasi online, pemesanan online bahkan transaksi online. MANFAAT INTERNET
  • 39.
  • 40.
  • 41.
  • 42.
  • 43.
  • 44. Viber Seperti layanan aplikasi chatting pada umumnya viber menawarkan fitur live chat dan live call. viber sendiri sangat terkenal karena viber merupakan salah satu perilis pertama dari sekian banyak aplikasi chatting untuk melakukan live call. aplikasi dari Viber Media ini sangat ringan untuk digunakan dan bila anda penasaran sudah sepatutnya anda untuk mengunduh aplikasi viber dibawah ini.
  • 45. 2. INFORMASI • Internet merupakan sumber Infrormasi yang melimpah (hampir tanpa batas) yang terus berkembang seiring berkembangnya Intenet itu sendiri. • Ini disebabkan oleh terhubungnya banyak komputer ke Internet dan setiap komputer mengandung informasi tersendiri yang terangkai dalam jaringan Internet. MANFAAT INTERNET
  • 46.
  • 47.
  • 48.
  • 49. 3. KOLABORASI • Dengan Internet dapat melakukan konferensi dan kerjasama (team work) dengan berbagai pihak dimanapun mereka berada bahkan dapat mengerjakan suatu pekerjaan secara bersamaan melalui Internet. • Jadi, media yang menggunakan fasilitas Internet seperti email untuk surat (yahoo, gmail dan lainnya), chating (pesan, video, gambar dan dokumen pada WhatApp, Line dan lainnya) dan video komunikasi (pada skype, youtube dan lainnya) dapat memudahkan pengguna Internet bekerjasama untuk menyelesaikan suatu pekerjaan tanpa terhambat ruang dan waktu. MANFAAT INTERNET
  • 50. 1. PORNOGRAFI • Media Internet memberikan peluang yang luas bagi seseorang untuk melihat, mengunduh dan memperdagangkan pornografi. Sehingga perdagangan Prostitusi dapat diawali dengan melihat didalam situs atau account di media sosial kemudian berahir di dunia nyata untuk bertransaksi. • Dengan mudahnya mengakses pornografi, efek negatifnya juga dirasakan dari anak-anak dibawah umur usia sekolah baik setingkat SD, SMP maupun SMA. Tentunya ini sangat meresahkan moral sosial di masyarakat khususnya bagi Orang Tua. DAMPAK NEGATIF INTERNET
  • 51. 2. PERJUDIAN • Perjudian melalui Internet dikenal dengan nama net gaming, keadaaan ini dapat membuat seseorang menjadi kecanduan judi. • Bahkan seseorang berani berjudi saham yang dapat menggiring yang bersangkutan pada cengkraman hutang. • Yang umum dan banyak adalah judi bola dengan tebak skor dan sebagainya atau suatu pertandingan lainnya yang dibuat oleh salah satu situs judi online. DAMPAK NEGATIF INTERNET
  • 52. 3. PENIPUAN •Motif penipuan dari Internet beragam bentuknya, umumnya pelaku penipuan mengirim pesan melalui email yang ditanggapi korban dengan mengirimkan sejumlah uang sebagai syarat pendaftaran atau syarat menerima hadiah. •Sebaiknya kita abaikan saja apabila menerima pesan email yang mengandung unsur penipuan semacam ini. DAMPAK NEGATIF INTERNET
  • 53.
  • 54.
  • 55. 4. PENCULIKAN •Banyak kasus pelaporan Orang Tua yang menyatakan anaknya diculik oleh seseorang melalui media sosial yang mengajak bertemu di dunia nyata. •Ini juga menjadi jalan kriminalitas bagi psikopat (pembunuh berdarah dingin) dan pedofilia (penyuka anak dibawah umur) atau tindak pemerkosa lainnya yang termasuk kejahatan dan penjualan anak/manusia. DAMPAK NEGATIF INTERNET
  • 56.
  • 57.
  • 58. MENYEBARKAN OPINI KEPADA MASYARAKAT LUAS
  • 59. 1. Informasi dan Komunikasi adalah hal yang sangat berharga sekali bagi semua manusia. 2. Dengan mengetahui sejarah Internet, pengembangan Internet akan terus ada dan terus berubah penggunaan dan layanannya. 3. Dunia pendidikan akan menyesuaikan dengan memanfaatkan layanan-layanan (fitur-fitur) Internet untuk belajar dan mengajar dalam Intansi pendidikan. 4. Penggunaan Internet tidak semestinya, sebagai sebab- akibat kriminalitas dapat ditanggulangi hanya dengan penerapan aturan hukum dan sistem yang sempurna dari Sang Pencipta di setiap sendi kehidupan. KESIMPULAN