SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Dan ketika genap waktu pentahiran, menurut
hukum Taurat Musa, mereka membawa Dia
ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya
kepada Tuhan, seperti ada tertulis dalam
hukum Tuhan: "Semua anak laki-laki sulung
harus dikuduskan bagi Allah dan untuk
mempersembahkan korban menurut apa
yang difirmankan dalam hukum Tuhan, yaitu
sepasang burung tekukur atau dua ekor anak
burung merpati.
Adalah di Yerusalem seorang bernama
Simeon. Ia seorang yang benar dan saleh
yang menantikan penghiburan bagi Israel.
Roh Kudus ada di atasnya, dan kepadanya
telah dinyatakan oleh Roh Kudus, bahwa
ia tidak akan mati sebelum ia melihat
Mesias, yaitu Dia yang diurapi Tuhan. Ia
datang ke Bait Allah oleh Roh Kudus.
Ketika Yesus, Anak itu, dibawa masuk oleh orang tua-Nya
untuk melakukan kepada-Nya apa yang ditentukan m hukum
Taurat, ia menyambut Anak itu dan menatang-Nya sambil
memuji Allah, katanya:"Sekarang, Tuhan, biarkanlah hamba-
Mu ini pergi dalam damai sejahtera, sesuai dengan firman-
Mu, sebab mataku telah melihat keselamatan yang dari pada-
Mu, yang telah Engkau sediakan di hadapan segala bangsa,
yaitu terang yang menjadi penyataan bagi bangsa-bangsa lain
dan menjadi kemuliaan bagi umat-Mu, Israel. Dan bapa serta
ibu-Nya amat heran akan segala apa yang dikatakan tentang
Dia. Lalu Simeon memberkati mereka dan berkata kepada
Maria, ibu Anak itu: "Sesungguhnya Anak ini ditentukan
untuk menjatuhkan atau membangkitkan banyak orang di
Israel dan untuk menjadi suatu tanda yang menimbulkan
perbantahan--dan suatu pedang akan menembus jiwamu
sendiri, supaya menjadi nyata pikiran hati banyak orang."
Lagipula di situ ada Hana, seorang nabi
perempuan, anak Fanuel dari suku Asyer. Ia
sudah sangat lanjut umurnya. Sesudah kawin ia
hidup tujuh tahun lamanya bersama suaminya,
dan sekarang ia janda dan berumur delapan
puluh empat tahun. Ia tidak pernah
meninggalkan Bait Allah dan siang malam
beribadah dengan berpuasa dan berdoa. Dan
pada ketika itu juga datanglah ia ke situ dan
mengucap syukur kepada Allah dan berbicara
tentang Anak itu kepada semua orang yang
menantikan kelepasan untuk Yerusalem.
Dan setelah selesai semua yang harus
dilakukan menurut hukum Tuhan,
kembalilah mereka ke kota
kediamannya, yaitu kota Nazaret di
Galilea. Anak itu bertambah besar dan
menjadi kuat, penuh hikmat, dan kasih
karunia Allah ada pada-Nya.

More Related Content

What's hot

Modul Persiapan Pernikahan Kristen
Modul Persiapan Pernikahan KristenModul Persiapan Pernikahan Kristen
Modul Persiapan Pernikahan KristenSABDA
 
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKAT
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKATDIBERKATI UNTUK MENJADI BERKAT
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKATYohanes Ratu Eda
 
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua Kedatangan
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua KedatanganPeringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua Kedatangan
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua KedatanganJohan Setiawan
 
Bersatu membangun tubuh kristus
Bersatu membangun tubuh kristusBersatu membangun tubuh kristus
Bersatu membangun tubuh kristusJoanna Ang
 
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus Kristus
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus KristusSisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus Kristus
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus KristusSABDA
 
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's Den
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's DenDaniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's Den
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's DenDaniel Kurniawan
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniDaniel Saroengoe
 
pengajaran dasar surat Galatia
pengajaran dasar surat Galatiapengajaran dasar surat Galatia
pengajaran dasar surat Galatiaalbertus purnomo
 
Perumpamaan Lalang dan gandum
Perumpamaan Lalang dan gandumPerumpamaan Lalang dan gandum
Perumpamaan Lalang dan gandumslametwiyono
 
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita 1 korintus
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita   1 korintusKebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita   1 korintus
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita 1 korintusYohanes Ratu Eda
 
Yesus Anak Allah (YAA)
Yesus Anak Allah (YAA)Yesus Anak Allah (YAA)
Yesus Anak Allah (YAA)SABDA
 
Membimbing Anak kepada Kristus
Membimbing Anak kepada KristusMembimbing Anak kepada Kristus
Membimbing Anak kepada KristusSABDA
 
Simson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat TuhanSimson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat TuhanBang Tonang
 

What's hot (20)

Modul Persiapan Pernikahan Kristen
Modul Persiapan Pernikahan KristenModul Persiapan Pernikahan Kristen
Modul Persiapan Pernikahan Kristen
 
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKAT
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKATDIBERKATI UNTUK MENJADI BERKAT
DIBERKATI UNTUK MENJADI BERKAT
 
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua Kedatangan
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua KedatanganPeringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua Kedatangan
Peringatan Kenaikan Yesus Kristus: Di Antara Dua Kedatangan
 
Cerita Paskah anak-anak
 Cerita Paskah anak-anak Cerita Paskah anak-anak
Cerita Paskah anak-anak
 
Bersatu membangun tubuh kristus
Bersatu membangun tubuh kristusBersatu membangun tubuh kristus
Bersatu membangun tubuh kristus
 
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus Kristus
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus KristusSisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus Kristus
Sisi Medis Penyaliban Tuhan Yesus Kristus
 
Karunia roh kudus
Karunia roh kudusKarunia roh kudus
Karunia roh kudus
 
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's Den
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's DenDaniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's Den
Daniel di Gua Singa / Daniel in the Lion's Den
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
 
Bahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah KristenBahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah Kristen
 
pengajaran dasar surat Galatia
pengajaran dasar surat Galatiapengajaran dasar surat Galatia
pengajaran dasar surat Galatia
 
MENANG ATAS GETSEMANI.pdf
MENANG ATAS GETSEMANI.pdfMENANG ATAS GETSEMANI.pdf
MENANG ATAS GETSEMANI.pdf
 
Haus akan Tuhan
Haus akan TuhanHaus akan Tuhan
Haus akan Tuhan
 
Hukum taurat
Hukum tauratHukum taurat
Hukum taurat
 
Perumpamaan Lalang dan gandum
Perumpamaan Lalang dan gandumPerumpamaan Lalang dan gandum
Perumpamaan Lalang dan gandum
 
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita 1 korintus
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita   1 korintusKebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita   1 korintus
Kebangkitan kristus jaminan kebangkitan kita 1 korintus
 
Yesus Anak Allah (YAA)
Yesus Anak Allah (YAA)Yesus Anak Allah (YAA)
Yesus Anak Allah (YAA)
 
Membimbing Anak kepada Kristus
Membimbing Anak kepada KristusMembimbing Anak kepada Kristus
Membimbing Anak kepada Kristus
 
Simson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat TuhanSimson, Orang Kuat Tuhan
Simson, Orang Kuat Tuhan
 
Tahta kasih karunia
Tahta kasih karuniaTahta kasih karunia
Tahta kasih karunia
 

Similar to Simeon dan Hana Berkibar

Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of johnEternalWord
 
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.FreeChildrenStories
 
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang Penyelamat
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang PenyelamatInjil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang Penyelamat
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang PenyelamatNur Agustinus
 
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusKitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusNur Agustinus
 
Gambaran paket rencana keselamatan
Gambaran paket rencana keselamatanGambaran paket rencana keselamatan
Gambaran paket rencana keselamatanCharlie Tanara
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of johnWorldBibles
 
Advent + christmas, time of hope and peace in malay
Advent + christmas, time of hope and peace in malay Advent + christmas, time of hope and peace in malay
Advent + christmas, time of hope and peace in malay Martin M Flynn
 
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Filipino Tracts and Literature Society Inc.
 
MENERIMA Pribadi roh kudus
MENERIMA Pribadi roh kudusMENERIMA Pribadi roh kudus
MENERIMA Pribadi roh kudusOtniel Wijaya
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfFreeChildrenStories
 

Similar to Simeon dan Hana Berkibar (20)

Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of john
 
Malay - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
Malay - The Gospel of the Birth of Mary.pdfMalay - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
Malay - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
 
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
 
Indonesian - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
Indonesian - The Gospel of the Birth of Mary.pdfIndonesian - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
Indonesian - The Gospel of the Birth of Mary.pdf
 
Malay - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
Malay - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdfMalay - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
Malay - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
 
Indonesian - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
Indonesian - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdfIndonesian - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
Indonesian - The First Gospel of the Infancy of Jesus Christ.pdf
 
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang Penyelamat
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang PenyelamatInjil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang Penyelamat
Injil bahasa Arab tentang Masa Kecil Sang Penyelamat
 
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus KristusKitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
Kitab Pertama tentang Masa Kecil Yesus Kristus
 
Malay - Susanna.pdf
Malay - Susanna.pdfMalay - Susanna.pdf
Malay - Susanna.pdf
 
Malay - The Protevangelion.pdf
Malay - The Protevangelion.pdfMalay - The Protevangelion.pdf
Malay - The Protevangelion.pdf
 
Gambaran paket rencana keselamatan
Gambaran paket rencana keselamatanGambaran paket rencana keselamatan
Gambaran paket rencana keselamatan
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of john
 
Advent + christmas, time of hope and peace in malay
Advent + christmas, time of hope and peace in malay Advent + christmas, time of hope and peace in malay
Advent + christmas, time of hope and peace in malay
 
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
 
MENERIMA Pribadi roh kudus
MENERIMA Pribadi roh kudusMENERIMA Pribadi roh kudus
MENERIMA Pribadi roh kudus
 
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdfMalay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
 
Indonesian - Tobit.pdf
Indonesian - Tobit.pdfIndonesian - Tobit.pdf
Indonesian - Tobit.pdf
 
Injil Pseudo-Matius
Injil Pseudo-MatiusInjil Pseudo-Matius
Injil Pseudo-Matius
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
 
Indonesian - The Protevangelion.pdf
Indonesian - The Protevangelion.pdfIndonesian - The Protevangelion.pdf
Indonesian - The Protevangelion.pdf
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 

Simeon dan Hana Berkibar

  • 1.
  • 2. Dan ketika genap waktu pentahiran, menurut hukum Taurat Musa, mereka membawa Dia ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya kepada Tuhan, seperti ada tertulis dalam hukum Tuhan: "Semua anak laki-laki sulung harus dikuduskan bagi Allah dan untuk mempersembahkan korban menurut apa yang difirmankan dalam hukum Tuhan, yaitu sepasang burung tekukur atau dua ekor anak burung merpati.
  • 3.
  • 4. Adalah di Yerusalem seorang bernama Simeon. Ia seorang yang benar dan saleh yang menantikan penghiburan bagi Israel. Roh Kudus ada di atasnya, dan kepadanya telah dinyatakan oleh Roh Kudus, bahwa ia tidak akan mati sebelum ia melihat Mesias, yaitu Dia yang diurapi Tuhan. Ia datang ke Bait Allah oleh Roh Kudus.
  • 5.
  • 6. Ketika Yesus, Anak itu, dibawa masuk oleh orang tua-Nya untuk melakukan kepada-Nya apa yang ditentukan m hukum Taurat, ia menyambut Anak itu dan menatang-Nya sambil memuji Allah, katanya:"Sekarang, Tuhan, biarkanlah hamba- Mu ini pergi dalam damai sejahtera, sesuai dengan firman- Mu, sebab mataku telah melihat keselamatan yang dari pada- Mu, yang telah Engkau sediakan di hadapan segala bangsa, yaitu terang yang menjadi penyataan bagi bangsa-bangsa lain dan menjadi kemuliaan bagi umat-Mu, Israel. Dan bapa serta ibu-Nya amat heran akan segala apa yang dikatakan tentang Dia. Lalu Simeon memberkati mereka dan berkata kepada Maria, ibu Anak itu: "Sesungguhnya Anak ini ditentukan untuk menjatuhkan atau membangkitkan banyak orang di Israel dan untuk menjadi suatu tanda yang menimbulkan perbantahan--dan suatu pedang akan menembus jiwamu sendiri, supaya menjadi nyata pikiran hati banyak orang."
  • 7.
  • 8. Lagipula di situ ada Hana, seorang nabi perempuan, anak Fanuel dari suku Asyer. Ia sudah sangat lanjut umurnya. Sesudah kawin ia hidup tujuh tahun lamanya bersama suaminya, dan sekarang ia janda dan berumur delapan puluh empat tahun. Ia tidak pernah meninggalkan Bait Allah dan siang malam beribadah dengan berpuasa dan berdoa. Dan pada ketika itu juga datanglah ia ke situ dan mengucap syukur kepada Allah dan berbicara tentang Anak itu kepada semua orang yang menantikan kelepasan untuk Yerusalem.
  • 9.
  • 10. Dan setelah selesai semua yang harus dilakukan menurut hukum Tuhan, kembalilah mereka ke kota kediamannya, yaitu kota Nazaret di Galilea. Anak itu bertambah besar dan menjadi kuat, penuh hikmat, dan kasih karunia Allah ada pada-Nya.