SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
1. Menjadi Muslim yang Taat, Kompetitif dan Beretos Kerja Unggul
2. Menapaki Kehidupan yang Benar Bersama Kitabullah
3. Menjadi Pemberani karena Benar
4. Pengurusan Jenazah
5. Menebarkan Islam dengan Santun dan Damai melalui Khutbah, Dakwah
dan Tabligh
6. Mengambil Pelajaran dari Kejayaan Peradaban Islam
1. Menjadi Muslim yang Taat, Kompetitif dan Beretos Kerja Unggul
2. Menapaki Kehidupan yang Benar Bersama Kitabullah
3. Berani Hidup Jujur
4. Pengurusan Jenazah
5. Menebarkan Islam dengan Santun dan Damai melalui Khutbah, Dakwah
dan Tabligh
6. Mengambil Pelajaran dari Kejayaan Peradaban Islam
Tujuan
Pembelajaran
Materi
Pembelajaran
Berani Hidup Jujur
1.3 Meyakini bahwa Islam mengharuskan umatnya untuk memiliki sifat
Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran
2.3 Menunjukkan sikap Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam
mewujudkan kejujuran
3.3 Menganalisis makna Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam
kehidupan seharihari
4.3 Menyajikan kaitan antara Syaja’ah (berani membela kebenaran)
dalam kehidupan seharihari dengan keimanan seseorang
Tujuan Pembelajaran :
Setelah pembelajaran ini, siswa dapat:
A. Pentingnya Memiliki Sifat Syaja’ah
A. Pentingnya Memiliki Sifat Syaja’ah
Selanjutnya
 Keberanian dalam ajaran Islam disebut Syaja’ah. Syaja’ah menurut bahasa artinya berani. Sedangkan
menurut istilah syaja’ah adalah keteguhan hati, kekuatan pendirian untuk membela dan mempertahankan
kebenaran secara jantan dan terpuji
 Allah Swt. memerintahkan kepada orang-orang yang beriman agar tidak menjadi penakut dan pengecut.
Karena rasa takut dan pengecut akan membawa kegagalan dan kekalahan. Keberanian adalah tuntutan
keimanan.
 Iman pada Allah Swt. mengajarkan kita menjadi orang-orang yang berani menghadapi beragam tantangan
dalam hidup ini. Tantangan utama yang kita hadapi adalah memperjuangkan kebenaran, meskipun harus
menghadapi berbagai rintangan. Rasulullah saw. menjelaskan dalam sabdanya:
“Katakanlah yang benar walaupun itu pahit” (H.R. Ahmad).
B. Pentingnya Memiliki Sifat Jujur
B. Pentingnya Memiliki Sifat Jujur
Selanjutnya
 Nabi menganjurkan kita sebagai umatnya untuk selalu jujur.
 Kejujuran merupakan akhlak mulia yang akan mengarahkan pemiliknya kepada kebajikan, sebagaimana
dijelaskan oleh Nabi Muhammad saw.,
“Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu, ia berkata: Telah bersabda Rasulullah: “Sesungguhnya jujur itu
membawa kepada kebaikan dan kebaikan itu membawa ke surga....” (H.R. Muslim)
C. Macam-macam Sifat Jujur
C. Macam-macam Sifat Jujur
Selanjutnya
1. Jujur dalam niat dan kehendak, yaitu motivasi bagi setiap gerak dan langkah seseorang dalam rangka
menaati perintah Allah Swt. dan ingin mencapai ri«aNya. Jujur sesungguhnya berbeda dengan purapura
jujur. Orang yang pura-pura jujur berarti tidak ikhlas dalam berbuat.
2. Jujur dalam ucapan, yaitu memberitakan sesuatu sesuai dengan realitas yang terjadi. Untuk kemaslahatan
yang dibenarkan oleh syari’at seperti dalam kondisi perang atau mendamaikan dua orang yang
bersengketa atau perkataan suami yang ingin menyenangkan istrinya, diperbolehkan untuk tidak
mengatakan hal yang sebenarnya. Setiap hamba berkewajiban menjaga lisannya, yakni berbicara jujur dan
dianjurkan menghindari katakata sindiran karena hal itu sepadan dengan kebohongan. Benar/jujur dalam
ucapan merupakan jenis kejujuran yang paling tampak dan terang di antara macam-macam kejujuran.
3. Jujur dalam perbuatan, yaitu seimbang antara lahiriah dan batiniah hingga tidaklah berbeda antara amal
lahir dan amal batin. Jujur dalam perbuatan ini juga berarti melaksanakan suatu pekerjaan sesuai dengan
yang diri«ai Allah Swt. dan melaksanakannya secara terus-menerus dan ikhlas.
C. Macam-macam Sifat Jujur
D. Hikmah/Manfaat Berperilaku Jujur
Selanjutnya
1. Perasaan enak dan hati tenang. Jujur akan membuat hati kita menjadi tenang, tidak takut akan diketahui
kebohongannya karena tidak berbohong.
2. Mendapatkan kemudahan dalam hidup.
3. Selamat dari azab dan bahaya.
4. Membawa kepada kebaikan, dan kebaikan akan menuntun kita ke surga.
5. Dicintai oleh Allah Swt. dan Rasul-Nya.
6. Disenangi oleh orang lain
Selanjutnya
Thank You

More Related Content

What's hot

Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududiDasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Rahmat Hidayat
 
Adab silaturahmi menurut
Adab silaturahmi menurutAdab silaturahmi menurut
Adab silaturahmi menurut
Syaiful Hadi
 
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidupSyarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
Syarifudin Amq
 
Rencana islam 4
Rencana islam 4Rencana islam 4
Rencana islam 4
xajuten
 
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
Smkbaitulhamdi Banten
 
Apa artinya anda seorang muslim abul a'la al-maududi
Apa artinya anda seorang muslim   abul a'la al-maududiApa artinya anda seorang muslim   abul a'la al-maududi
Apa artinya anda seorang muslim abul a'la al-maududi
regi oka
 

What's hot (18)

Mujahadah an nafs
Mujahadah an nafsMujahadah an nafs
Mujahadah an nafs
 
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududiDasar dasar islam - abul a'la al-maududi
Dasar dasar islam - abul a'la al-maududi
 
Tautan kasih
Tautan kasih Tautan kasih
Tautan kasih
 
Adab silaturahmi menurut
Adab silaturahmi menurutAdab silaturahmi menurut
Adab silaturahmi menurut
 
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidupSyarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
Syarifudin, kejujuran sebagai tren hidup
 
Akhlakmuliadalamislam
Akhlakmuliadalamislam Akhlakmuliadalamislam
Akhlakmuliadalamislam
 
AKHLAK 2 SEM 1 BERCAKAP BENAR
AKHLAK 2 SEM 1 BERCAKAP BENARAKHLAK 2 SEM 1 BERCAKAP BENAR
AKHLAK 2 SEM 1 BERCAKAP BENAR
 
Macam macam akhlak
Macam macam akhlakMacam macam akhlak
Macam macam akhlak
 
.menghindari zina
.menghindari zina.menghindari zina
.menghindari zina
 
Bab iii tekpend
Bab iii tekpendBab iii tekpend
Bab iii tekpend
 
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
 
Rencana islam 4
Rencana islam 4Rencana islam 4
Rencana islam 4
 
Pandangan islam tentang nikah beda agama
Pandangan islam tentang nikah beda agamaPandangan islam tentang nikah beda agama
Pandangan islam tentang nikah beda agama
 
Makalah 2 kelompok 3 "Keimanan Kepada Nabi dan Rosul"
Makalah 2  kelompok 3 "Keimanan Kepada Nabi dan Rosul"Makalah 2  kelompok 3 "Keimanan Kepada Nabi dan Rosul"
Makalah 2 kelompok 3 "Keimanan Kepada Nabi dan Rosul"
 
Mujahadah anfash
Mujahadah anfash Mujahadah anfash
Mujahadah anfash
 
Ltm karakteristik masyarakat islam
Ltm karakteristik masyarakat islamLtm karakteristik masyarakat islam
Ltm karakteristik masyarakat islam
 
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
Pelajaran pai smk pariwisata baitul hamdi ap3
 
Apa artinya anda seorang muslim abul a'la al-maududi
Apa artinya anda seorang muslim   abul a'la al-maududiApa artinya anda seorang muslim   abul a'la al-maududi
Apa artinya anda seorang muslim abul a'la al-maududi
 

Similar to Xi gasal 3.-berani-hidup-jujur_ppt-1 (7)

HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
SMKIslamPenanggungan
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
sepakbolademak
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
ssuser12f1d9
 
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdfManfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
Yazkainda
 
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin Amq
 
Tingkah laku terpuji
Tingkah laku terpujiTingkah laku terpuji
Tingkah laku terpuji
Yandra Helira
 
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanah
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanahRemedial agama islam,rica titi nurkhasanah
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanah
AriNoona
 

Similar to Xi gasal 3.-berani-hidup-jujur_ppt-1 (7) (20)

Berani Hidup Jujur.pdf
Berani Hidup Jujur.pdfBerani Hidup Jujur.pdf
Berani Hidup Jujur.pdf
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
 
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptxHIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
HIDUP_NYAMAN_DENGAN_PERILAKU_JUJUR_Power.pptx
 
Hidup Jujur dan Benar.pptx
Hidup Jujur dan Benar.pptxHidup Jujur dan Benar.pptx
Hidup Jujur dan Benar.pptx
 
Modul 10 x
Modul 10 xModul 10 x
Modul 10 x
 
Akhlaqul karimah
Akhlaqul karimahAkhlaqul karimah
Akhlaqul karimah
 
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdfManfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
Manfaat kejujuran (Yazka Inda 10 Mipa 8).pdf
 
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah HaditsHadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
Hadis tentang tingkah laku terpuji, Mata kuliah Hadits
 
Agama Islam BAB 2 Kejujuran
Agama Islam BAB 2 KejujuranAgama Islam BAB 2 Kejujuran
Agama Islam BAB 2 Kejujuran
 
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
Syarifudin, Melatih kejujuran diri 2
 
Tingkah laku terpuji
Tingkah laku terpujiTingkah laku terpuji
Tingkah laku terpuji
 
Modul 3 pai xi lb
Modul 3 pai xi lbModul 3 pai xi lb
Modul 3 pai xi lb
 
Modul 3 pai xi paskar
Modul 3 pai xi paskarModul 3 pai xi paskar
Modul 3 pai xi paskar
 
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanah
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanahRemedial agama islam,rica titi nurkhasanah
Remedial agama islam,rica titi nurkhasanah
 
Power point perilaku Jujur manusia .pptx
Power point perilaku Jujur manusia .pptxPower point perilaku Jujur manusia .pptx
Power point perilaku Jujur manusia .pptx
 
Makalah character building
Makalah character buildingMakalah character building
Makalah character building
 
PPT RESUME ILT_Muhammad naufal Afiq( 220403017 ).pptx
PPT RESUME ILT_Muhammad naufal Afiq( 220403017 ).pptxPPT RESUME ILT_Muhammad naufal Afiq( 220403017 ).pptx
PPT RESUME ILT_Muhammad naufal Afiq( 220403017 ).pptx
 
Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari-hari - Agama Islam
Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari-hari - Agama IslamPerilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari-hari - Agama Islam
Perilaku Jujur dalam Kehidupan Sehari-hari - Agama Islam
 

Xi gasal 3.-berani-hidup-jujur_ppt-1 (7)

  • 1. 1. Menjadi Muslim yang Taat, Kompetitif dan Beretos Kerja Unggul 2. Menapaki Kehidupan yang Benar Bersama Kitabullah 3. Menjadi Pemberani karena Benar 4. Pengurusan Jenazah 5. Menebarkan Islam dengan Santun dan Damai melalui Khutbah, Dakwah dan Tabligh 6. Mengambil Pelajaran dari Kejayaan Peradaban Islam
  • 2. 1. Menjadi Muslim yang Taat, Kompetitif dan Beretos Kerja Unggul 2. Menapaki Kehidupan yang Benar Bersama Kitabullah 3. Berani Hidup Jujur 4. Pengurusan Jenazah 5. Menebarkan Islam dengan Santun dan Damai melalui Khutbah, Dakwah dan Tabligh 6. Mengambil Pelajaran dari Kejayaan Peradaban Islam
  • 4. 1.3 Meyakini bahwa Islam mengharuskan umatnya untuk memiliki sifat Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran 2.3 Menunjukkan sikap Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam mewujudkan kejujuran 3.3 Menganalisis makna Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam kehidupan seharihari 4.3 Menyajikan kaitan antara Syaja’ah (berani membela kebenaran) dalam kehidupan seharihari dengan keimanan seseorang Tujuan Pembelajaran : Setelah pembelajaran ini, siswa dapat:
  • 5. A. Pentingnya Memiliki Sifat Syaja’ah A. Pentingnya Memiliki Sifat Syaja’ah Selanjutnya  Keberanian dalam ajaran Islam disebut Syaja’ah. Syaja’ah menurut bahasa artinya berani. Sedangkan menurut istilah syaja’ah adalah keteguhan hati, kekuatan pendirian untuk membela dan mempertahankan kebenaran secara jantan dan terpuji  Allah Swt. memerintahkan kepada orang-orang yang beriman agar tidak menjadi penakut dan pengecut. Karena rasa takut dan pengecut akan membawa kegagalan dan kekalahan. Keberanian adalah tuntutan keimanan.  Iman pada Allah Swt. mengajarkan kita menjadi orang-orang yang berani menghadapi beragam tantangan dalam hidup ini. Tantangan utama yang kita hadapi adalah memperjuangkan kebenaran, meskipun harus menghadapi berbagai rintangan. Rasulullah saw. menjelaskan dalam sabdanya: “Katakanlah yang benar walaupun itu pahit” (H.R. Ahmad).
  • 6. B. Pentingnya Memiliki Sifat Jujur B. Pentingnya Memiliki Sifat Jujur Selanjutnya  Nabi menganjurkan kita sebagai umatnya untuk selalu jujur.  Kejujuran merupakan akhlak mulia yang akan mengarahkan pemiliknya kepada kebajikan, sebagaimana dijelaskan oleh Nabi Muhammad saw., “Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu, ia berkata: Telah bersabda Rasulullah: “Sesungguhnya jujur itu membawa kepada kebaikan dan kebaikan itu membawa ke surga....” (H.R. Muslim)
  • 7. C. Macam-macam Sifat Jujur C. Macam-macam Sifat Jujur Selanjutnya 1. Jujur dalam niat dan kehendak, yaitu motivasi bagi setiap gerak dan langkah seseorang dalam rangka menaati perintah Allah Swt. dan ingin mencapai ri«aNya. Jujur sesungguhnya berbeda dengan purapura jujur. Orang yang pura-pura jujur berarti tidak ikhlas dalam berbuat. 2. Jujur dalam ucapan, yaitu memberitakan sesuatu sesuai dengan realitas yang terjadi. Untuk kemaslahatan yang dibenarkan oleh syari’at seperti dalam kondisi perang atau mendamaikan dua orang yang bersengketa atau perkataan suami yang ingin menyenangkan istrinya, diperbolehkan untuk tidak mengatakan hal yang sebenarnya. Setiap hamba berkewajiban menjaga lisannya, yakni berbicara jujur dan dianjurkan menghindari katakata sindiran karena hal itu sepadan dengan kebohongan. Benar/jujur dalam ucapan merupakan jenis kejujuran yang paling tampak dan terang di antara macam-macam kejujuran. 3. Jujur dalam perbuatan, yaitu seimbang antara lahiriah dan batiniah hingga tidaklah berbeda antara amal lahir dan amal batin. Jujur dalam perbuatan ini juga berarti melaksanakan suatu pekerjaan sesuai dengan yang diri«ai Allah Swt. dan melaksanakannya secara terus-menerus dan ikhlas.
  • 8. C. Macam-macam Sifat Jujur D. Hikmah/Manfaat Berperilaku Jujur Selanjutnya 1. Perasaan enak dan hati tenang. Jujur akan membuat hati kita menjadi tenang, tidak takut akan diketahui kebohongannya karena tidak berbohong. 2. Mendapatkan kemudahan dalam hidup. 3. Selamat dari azab dan bahaya. 4. Membawa kepada kebaikan, dan kebaikan akan menuntun kita ke surga. 5. Dicintai oleh Allah Swt. dan Rasul-Nya. 6. Disenangi oleh orang lain