SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Global warming merupakan proses naiknya
suhu rata-rata atmosfer, laut serta
daratan di bumi. Meningkatnya suhu
tersebut menyebabkan bumi yang kita
diami ini terasa lebih panas dan saat siang
hari kita merasakan panas yang
berlebihan.
 Permukaan Bumi, akan
menyerap sebagian panas
dan memantulkan kembali
sisanya. Sebagian dari
panas ini berwujud
radiasi infra
merah. Namun sebagian
panas akan tetap
terperangkap
di atmosfer Bumi
Proses umpan balik yang terjadi mempengaruhi penyebab
pemanasan global. Sebagai contoh adalah pada proses
penguapan air pemanasan akan menyebabkan lebih
banyaknya air yang menguap ke atmosfer. Karena uap air
sendiri merupakan gas rumah kaca, pemanasan akan terus
berlanjut dan menambah jumlah uap air di udara sampai
tercapainya suatu kesetimbangan konsentrasi uap air.
Walaupun umpan balik ini meningkatkan kandungan
air absolut di udara, kelembaban relatif udara
hampir konstan atau bahkan agak menurun karena
udara menjadi menghangat. Umpan balik ini hanya
berdampak secara perlahan-lahan karena CO2
memiliki usia yang panjang di atmosfer.
Bahan Bakar Fosil
 Ketergantungan kita yang semakin meningkat pada
listrik dari pembangkit listrik bahan bakar fosil
membuat semakin meningkatnya pelepasan gas
karbondioksida sisa pembakaran ke atmosfer.
Kebutuhan ini akan terus meningkat setiap
harinya.
Gas Metana dari peternakan dan
pertanian
Gas metana dapat bersal dari bahan organik yang
dipecah oleh bakteri dalam kondisi kekurangan
oksigen, misalnya dipersawahan. Proses ini juga
dapat terjadi pada usus hewan ternak, dan dengan
meningkatnya jumlah populasi ternak,
mengakibatkan peningkatan produksi gas metana
yang dilepaskan ke atmosfer bumi.
Penebangan Pohon
 Seringnya penggunaan kayu dari pohon membuat jumlah
pohon kita makin berkurang. Apalagi, hutan sebagai
tempat pohon kita tumbuh semakin sempit akibat
beralih fungsi menjadi lahan perkebunan seperti kelapa
sawit. Padahal, fungsi hutan sangat penting sebagai
paru-paru dunia dan dapat digunakan untuk mendaur
ulang karbondioksida yang terlepas di atmosfer bumi.
Penggunaan pupuk kimia yang
berlebihan
penggunaan pupuk kimia untuk pertanian meningkat
pesat. Kebanyakan pupuk kimia ini berbahan
nitrogenoksida yang 300 kali lebih kuat dari
karbondioksida sebagai perangkap panas, sehingga
ikut memanaskan bumi. Akibat lainnya adalah pupuk
kimia yang meresap masuk ke dalam tanah dapat
mencemari sumber-sumber air minum kita.
Kenaikan permukaan air laut seluruh dunia
Peningkatan intensitas terjadinya badai
Menurunnya produksi pertanian akibat gagal panen
Makhluk hidup terancam kepunahan
Usaha yang dapat dilakukan untuk
menangani pemanasan global
 Mengawasi penebangan hutan
 Melakukan Reboisasi.
 Mengolah Limbah peternakan.
 Mengurangi pemakaian kendaraan bermotor.
 Mematikan lampu disiang hari.
 DLL.
KESIMPULAN
Sebagai manusia bumi adalah tempat tinggal kita dan
berbagai makhluk hidup yang ada didalamnya, Bumi adalah
rumah kita dan kitalah yang harus menjaga dan
merawatnya, Kurangi pemakain listrik di siang hari,
kurangi penggunaan kendaraan bermotor dan awasi
penebangan liar adalah beberapa hal yang dapat kita
lakukan untuk menjaga bumi ini. Tidak perlu menunggu
orang lain untuk memulainya, mulailah dengan kemauan
diri sendiri dengan melakukan hal yang sederha seperti
menanam pohon dilahan kosong untuk menjaga daerah
hijau disekitar kita.
 http://frackasyster.blogspot.com/2014/01/cara-
mengatasi-pemanasan-global.html
 http://pustakafisika.wordpress.com/2012/11/24/p
enyebab-pemanasan-global-dan-akibatnya-bagi-
bumi/
 http://www.miung.com/2013/04/pengertian-dan-
cara-mengatasi-global.html
 http://id.wikipedia.org/wiki/Pemanasan_global
 https://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=
20111209001000AA4b3ZY
 bhektidwiyanto@gmail.com
SUMBER
Pemanasan di bumi

More Related Content

What's hot

Presentasi KKPI
Presentasi KKPIPresentasi KKPI
Presentasi KKPI
Tegar Imam
 

What's hot (19)

GLOBAL WARMING
GLOBAL WARMINGGLOBAL WARMING
GLOBAL WARMING
 
GLOBAL WARMING
GLOBAL WARMINGGLOBAL WARMING
GLOBAL WARMING
 
Bahasa indonesia karya ilmiah efek rumah kaca
Bahasa indonesia karya ilmiah efek rumah kaca Bahasa indonesia karya ilmiah efek rumah kaca
Bahasa indonesia karya ilmiah efek rumah kaca
 
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
PowerPoint Pemanasan Global (Global Warming) kelas 11
 
FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global FISIKA Pemanasan global
FISIKA Pemanasan global
 
Gw
GwGw
Gw
 
Pemanasan global
Pemanasan globalPemanasan global
Pemanasan global
 
Ppt pemanasan global
Ppt pemanasan globalPpt pemanasan global
Ppt pemanasan global
 
Presentasi KKPI
Presentasi KKPIPresentasi KKPI
Presentasi KKPI
 
Bumi semakin panas
Bumi semakin panasBumi semakin panas
Bumi semakin panas
 
Global Warming Smp
Global Warming SmpGlobal Warming Smp
Global Warming Smp
 
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XIPowerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
Powerpoint Global Warming (Pemanasan Global) Fisika Kelas XI
 
PEMANASAN GLOBAL
PEMANASAN GLOBAL PEMANASAN GLOBAL
PEMANASAN GLOBAL
 
Pemanasan global ii
Pemanasan global iiPemanasan global ii
Pemanasan global ii
 
GLOBAL WARMING
GLOBAL WARMINGGLOBAL WARMING
GLOBAL WARMING
 
Fisika Kelas XI Pemanasan Global
 Fisika Kelas XI  Pemanasan Global Fisika Kelas XI  Pemanasan Global
Fisika Kelas XI Pemanasan Global
 
Pemanasan global
Pemanasan globalPemanasan global
Pemanasan global
 
global warming
 global warming global warming
global warming
 
Bumi Semakin Panas
Bumi Semakin PanasBumi Semakin Panas
Bumi Semakin Panas
 

Viewers also liked (15)

Presentation kimia 3
Presentation kimia 3Presentation kimia 3
Presentation kimia 3
 
Kebutuhan psikologi 1
Kebutuhan psikologi 1Kebutuhan psikologi 1
Kebutuhan psikologi 1
 
Polutan udara
Polutan udaraPolutan udara
Polutan udara
 
Artikel uas kpli
Artikel uas kpliArtikel uas kpli
Artikel uas kpli
 
Tugas 7 tatanan materi berwujud cair
Tugas 7 tatanan materi berwujud cairTugas 7 tatanan materi berwujud cair
Tugas 7 tatanan materi berwujud cair
 
Pencemaran air oleh industri tnggl 15
Pencemaran air oleh industri tnggl 15Pencemaran air oleh industri tnggl 15
Pencemaran air oleh industri tnggl 15
 
Penentuan rumus dari data percobaan
Penentuan rumus dari data percobaanPenentuan rumus dari data percobaan
Penentuan rumus dari data percobaan
 
Kimia industri
Kimia industriKimia industri
Kimia industri
 
Welkome
WelkomeWelkome
Welkome
 
Tugas 6 ikatan pada logam
Tugas 6 ikatan pada logamTugas 6 ikatan pada logam
Tugas 6 ikatan pada logam
 
Kimia presentasi
Kimia presentasiKimia presentasi
Kimia presentasi
 
Review jurnal kpli
Review jurnal kpliReview jurnal kpli
Review jurnal kpli
 
Presentation kimia 3
Presentation kimia 3Presentation kimia 3
Presentation kimia 3
 
Kimia industri
Kimia industriKimia industri
Kimia industri
 
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
Studi kasus (kebutuhan dasar manusia)
 

Similar to Pemanasan di bumi

Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
qy_achmad
 
X 10 24-tantri fricilla
X 10 24-tantri fricillaX 10 24-tantri fricilla
X 10 24-tantri fricilla
Tataa Fricilla
 
Makalah global-warming
Makalah global-warmingMakalah global-warming
Makalah global-warming
David Rosidi
 
Pemanasan global 1
Pemanasan global 1Pemanasan global 1
Pemanasan global 1
adibaamira
 

Similar to Pemanasan di bumi (20)

Gw
GwGw
Gw
 
global warming
 global warming global warming
global warming
 
Global warming Kelas IX
Global warming Kelas IXGlobal warming Kelas IX
Global warming Kelas IX
 
Global Warming
Global WarmingGlobal Warming
Global Warming
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptxKelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
Kelompok 9 Pemanasan Global dan Efek Rumah Kaca revisi.pptx
 
Makalah fisika pemanasan global global
Makalah fisika pemanasan global globalMakalah fisika pemanasan global global
Makalah fisika pemanasan global global
 
Fisika pemanasan global
Fisika pemanasan globalFisika pemanasan global
Fisika pemanasan global
 
X 10 24-tantri fricilla
X 10 24-tantri fricillaX 10 24-tantri fricilla
X 10 24-tantri fricilla
 
Makalah global-warming
Makalah global-warmingMakalah global-warming
Makalah global-warming
 
Hayan
HayanHayan
Hayan
 
Makalah global-warming
Makalah global-warmingMakalah global-warming
Makalah global-warming
 
PEMANASAN GLOBAL
PEMANASAN GLOBALPEMANASAN GLOBAL
PEMANASAN GLOBAL
 
FISIKA - PEMANASAN GLOBAL
FISIKA - PEMANASAN GLOBALFISIKA - PEMANASAN GLOBAL
FISIKA - PEMANASAN GLOBAL
 
Tugas plh global warrming
Tugas plh global warrmingTugas plh global warrming
Tugas plh global warrming
 
Pemanasan Global
Pemanasan GlobalPemanasan Global
Pemanasan Global
 
PPT FISIKA PEMANASAN GLOBAL.pdf Afifatunnisa
PPT FISIKA PEMANASAN GLOBAL.pdf AfifatunnisaPPT FISIKA PEMANASAN GLOBAL.pdf Afifatunnisa
PPT FISIKA PEMANASAN GLOBAL.pdf Afifatunnisa
 
Pemanasan global 1
Pemanasan global 1Pemanasan global 1
Pemanasan global 1
 
Global warming
Global warmingGlobal warming
Global warming
 

More from Amad Saeprudin (10)

7 tools
7 tools7 tools
7 tools
 
Pencemaran air oleh industri 1
Pencemaran air oleh industri 1Pencemaran air oleh industri 1
Pencemaran air oleh industri 1
 
Kebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusiaKebutuhan dasar manusia
Kebutuhan dasar manusia
 
Ilmu lingkungan
Ilmu lingkunganIlmu lingkungan
Ilmu lingkungan
 
Bentuk istilah ilmu pengetahuan
Bentuk istilah ilmu pengetahuanBentuk istilah ilmu pengetahuan
Bentuk istilah ilmu pengetahuan
 
Bentuk istilah ilmu pengetahuan
Bentuk istilah ilmu pengetahuanBentuk istilah ilmu pengetahuan
Bentuk istilah ilmu pengetahuan
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
 
Presentation kimia 3
Presentation kimia 3Presentation kimia 3
Presentation kimia 3
 
penentuan rumus dan data percobaan
penentuan rumus dan data percobaanpenentuan rumus dan data percobaan
penentuan rumus dan data percobaan
 
Kimia presentasi
Kimia presentasiKimia presentasi
Kimia presentasi
 

Recently uploaded

Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Jajang Sulaeman
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
furqanridha
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
cupulin
 

Recently uploaded (20)

Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docxLaporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
Laporan RHK PMM Observasi Target Perilaku.docx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 

Pemanasan di bumi

  • 1.
  • 2. Global warming merupakan proses naiknya suhu rata-rata atmosfer, laut serta daratan di bumi. Meningkatnya suhu tersebut menyebabkan bumi yang kita diami ini terasa lebih panas dan saat siang hari kita merasakan panas yang berlebihan.
  • 3.  Permukaan Bumi, akan menyerap sebagian panas dan memantulkan kembali sisanya. Sebagian dari panas ini berwujud radiasi infra merah. Namun sebagian panas akan tetap terperangkap di atmosfer Bumi
  • 4. Proses umpan balik yang terjadi mempengaruhi penyebab pemanasan global. Sebagai contoh adalah pada proses penguapan air pemanasan akan menyebabkan lebih banyaknya air yang menguap ke atmosfer. Karena uap air sendiri merupakan gas rumah kaca, pemanasan akan terus berlanjut dan menambah jumlah uap air di udara sampai tercapainya suatu kesetimbangan konsentrasi uap air. Walaupun umpan balik ini meningkatkan kandungan air absolut di udara, kelembaban relatif udara hampir konstan atau bahkan agak menurun karena udara menjadi menghangat. Umpan balik ini hanya berdampak secara perlahan-lahan karena CO2 memiliki usia yang panjang di atmosfer.
  • 5. Bahan Bakar Fosil  Ketergantungan kita yang semakin meningkat pada listrik dari pembangkit listrik bahan bakar fosil membuat semakin meningkatnya pelepasan gas karbondioksida sisa pembakaran ke atmosfer. Kebutuhan ini akan terus meningkat setiap harinya.
  • 6. Gas Metana dari peternakan dan pertanian Gas metana dapat bersal dari bahan organik yang dipecah oleh bakteri dalam kondisi kekurangan oksigen, misalnya dipersawahan. Proses ini juga dapat terjadi pada usus hewan ternak, dan dengan meningkatnya jumlah populasi ternak, mengakibatkan peningkatan produksi gas metana yang dilepaskan ke atmosfer bumi.
  • 7. Penebangan Pohon  Seringnya penggunaan kayu dari pohon membuat jumlah pohon kita makin berkurang. Apalagi, hutan sebagai tempat pohon kita tumbuh semakin sempit akibat beralih fungsi menjadi lahan perkebunan seperti kelapa sawit. Padahal, fungsi hutan sangat penting sebagai paru-paru dunia dan dapat digunakan untuk mendaur ulang karbondioksida yang terlepas di atmosfer bumi.
  • 8. Penggunaan pupuk kimia yang berlebihan penggunaan pupuk kimia untuk pertanian meningkat pesat. Kebanyakan pupuk kimia ini berbahan nitrogenoksida yang 300 kali lebih kuat dari karbondioksida sebagai perangkap panas, sehingga ikut memanaskan bumi. Akibat lainnya adalah pupuk kimia yang meresap masuk ke dalam tanah dapat mencemari sumber-sumber air minum kita.
  • 9. Kenaikan permukaan air laut seluruh dunia Peningkatan intensitas terjadinya badai Menurunnya produksi pertanian akibat gagal panen Makhluk hidup terancam kepunahan
  • 10. Usaha yang dapat dilakukan untuk menangani pemanasan global  Mengawasi penebangan hutan  Melakukan Reboisasi.  Mengolah Limbah peternakan.  Mengurangi pemakaian kendaraan bermotor.  Mematikan lampu disiang hari.  DLL.
  • 11. KESIMPULAN Sebagai manusia bumi adalah tempat tinggal kita dan berbagai makhluk hidup yang ada didalamnya, Bumi adalah rumah kita dan kitalah yang harus menjaga dan merawatnya, Kurangi pemakain listrik di siang hari, kurangi penggunaan kendaraan bermotor dan awasi penebangan liar adalah beberapa hal yang dapat kita lakukan untuk menjaga bumi ini. Tidak perlu menunggu orang lain untuk memulainya, mulailah dengan kemauan diri sendiri dengan melakukan hal yang sederha seperti menanam pohon dilahan kosong untuk menjaga daerah hijau disekitar kita.
  • 12.  http://frackasyster.blogspot.com/2014/01/cara- mengatasi-pemanasan-global.html  http://pustakafisika.wordpress.com/2012/11/24/p enyebab-pemanasan-global-dan-akibatnya-bagi- bumi/  http://www.miung.com/2013/04/pengertian-dan- cara-mengatasi-global.html  http://id.wikipedia.org/wiki/Pemanasan_global  https://id.answers.yahoo.com/question/index?qid= 20111209001000AA4b3ZY  bhektidwiyanto@gmail.com SUMBER