SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Pasar &
Permintaan Pasar
Value Based Marketing
IRWANSYAH - 43117310062
AMIRAH HASYYATI AJENG WIDYA - 43115320031
SELVIA AYU ANGGRAENI - 43115310047
BUDHY JAYA KUSUMA - 43114310064
Pasar
 Secara sederhana pasar dapat diartikan
sebagai tempat pertemuan antara penjual
dan pembeli.
Menurut Koch, pasar didefinisikan sebagai kumpulan sejumlah
perusahaan yang menjual produk yang mempunyai derajat
subtitusi yang sama kepada pembeli yang potensial (Sutarta,
1995: 20).
Apa itu PANGSA PASAR?
Pangsa pasar adalah sebuah indikator tentang
apa yang dilakukan oleh sebuah perusahaan
terhadap kompetitornya dengan dukungan
perubahan-perubahan dalam penjualan.
• Pangsa pasar (market share) adalah
persentase pasar yang ditentukan dalam
ukuran unit maupun revenue dan dihitung
berdasar specific entity.
Fungsi-fungsi Permintaan Pasar
 Peminatan pemasaran sebagai
fungsi dari pengeluaran
pemasaran industri
(diasumsikan lingkungan
pemasaran tertentu).
 Peminatan pemasaran sebagai
fungsi dari pengeluaran
pemasaran industri
(diasumsikan dua lingkungan
yang berbeda).
 Permintaan dibedakan menjadi
2, yaitu :
1. Permintaan konsumen
sebagai individu adalah
berbagai jumlah dari suatu
barang tertentu yang hendak
dibeli oleh konsumen tertentu
pada berbagai kemungkinan
tingkat harga
2. Permintaan pasar adalah
berbagai jumlah daripada
suatu barang tertentu yang
hendak dibeli oleh semua
konsumen pada berbaga
kemungkinan tingkat harga
pada berbagai periode waktu
tertentu.
Faktor Penentu Permintaan
 Selera Pendapatan dan preferensi
 Harga barang dan jasa terkait
 Harapan konsumen tentang harga masa depan dan
pendapatan
 Jumlah konsumen potensi
 Permintaan Pasar merupakan gabungan dari permintaan
individu dan permintaan industry atau permintaan dari
seluruh konsumen perusahaan.
Pengukuran Permintaan Pasar
 Permintaan pasar menjelaskan total permintaan atau
jumlah customer terhadap produk atau jasa tertentu.
 Rumus Permintaan Pasar :
Mdt = Prt + Pn
• Mdt = Permintaan pasar selama masa peride t
• Prt = Permintaan pengulangan ataupenggantian dalam waktu
periode t (dalam dolar)
• Pn = Pembelian baru dalam peride t (dalam dolar)
Siklus Hidup Produk
Pasar Potensial
Pasar Potensial dinyatakan sebagai jumlah maksimum pelanggan yang dapat
memasuki pasar.
Penentu utama visi pasar adalah kebutuhan customer yang dipenuhi dan
berdampak besar terhadap perusahaan dalam membatasi pasar yang akan
dikembangkan serta dilayani.
Faktor-faktor yang membatasi pencapaian pasar potensial yakni :
1. Faktor kepedulian customer terhadap benefit nilai potensial barang atau
jasa yang ditawarkan
2. Faktor ketersediaaan barang dan jasa yang ditawarkan.
3. Faktor kemampuan untuk dipakai
4. Defisiensi manfaat/benefit,
5. Faktor kemampuan
Studi Kasus
 Kenaikan harga menjelang Ramadhan dan
Lebaran (Idul Fitri) adalah fenomena
berulang yang seolah tak terhindarkan bagi
rakyat Indonesia.
 Sesuai hukum ekonomi, fenomena ini sebenarnya
wajar, di mana ada peningkatan permintaan, maka
harga pun melonjak. Pedagang pun tak mau
kehilangan kesempatan untuk mengambil untung
lebih besar. Tapi tak urung hal ini meresahkan
masyarakat, terutama mereka yang berpenghasilan
minim.
Analisa Studi Kasus
 Dari kasus diatas kelompok kami menganalisis adanya Penyebab
Terjadinya Kenaikan Harga Bahan Pokok Menjelang Lebaran
(Idul Fitri) disebabkan karena:
1. Hukum Permintaan dan Penawaran
 Salah satu hal yang menyebabkan harga barang terus
merangkak naik adalah prinsip ”supply dan demand”.
 Apabila kita ingin mengendalikan harga salah satu caranya
adalah dengan menambah jumlah penawaran di pasar yang
artinya kita menambah jumlah stok barang tersebut di pasar
atau dengan menekan permintaan akan barang tersebut.
 “apabila penawaran akan suatu barang semakin bertambah
namun permintaan akan barang tersebut berkurang maka
harga barang akan turun” sedangkan apabila “ permintaan
meningkat namun penawaran berkurang maka harga barang
akan naik”
Analisa Studi Kasus
2. Lemahnya Antisipasi Kenaikan Harga Saat Ramadhan
 Kenaikan harga pokok saat lebaran ini polanya sudah berulang-ulang tiap
tahun, apakah pemerintah tidak bisa mengantisipasi hal tersebut,
strategi pemerintah tiap tahun selalu sama, yakni operasi pasar.
3. Harga Melambung Akibat Ekonomi yang Buruk
 Harga yang terus menerus mengalami kenaikan menjadi masalah di
tatanan masyarakat, karena kenaikan harga tidak sesuai dengan
pendapatan yang di hasilkan masyarakat.
4. Peranan Pemerintah Dalam Pengendalian Ekonomi Pasar
 Sudah bukan baru lagi setiap menjelang puasa dan lebaran, kebutuhan
bahan pokok selalu membumbung tinggi harganya. hal ini memicu inflasi
di dalam masyarakat utamanya yang berpenghasilan rendah.
Daftar Pustaka
Modul Value Based Marketing oleh Christian Kuswibowo, M.Sc
Sumarwan U. 2003. Perilaku Konsumen : Teori dan Penerapannya dalam
Pemasaran. Jakarta: Ghalia Indonesia
Suprapto J., Nandan Limakrisna., Perilaku Konsumen dan Strategi
pemasaran: Untuk Memenangkan Persaingan Bisnis. Jakarta. 2007.,Edisi
Revisi. Mitra Wacana Media
Ujang Sumarwan, dkk. (2010). Pemasaran Strategik: Perspektif
Perilaku Konsumen dan Marketing Plan
http://www.pendidikanekonomi.com/2013/04/studi-kasus-permintaan-dan-
penawaran.html

More Related Content

What's hot

ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis Fransiska Puteri
 
Sumber Informasi dan Peluang Pemasaran
Sumber Informasi dan Peluang PemasaranSumber Informasi dan Peluang Pemasaran
Sumber Informasi dan Peluang Pemasaranandre_kussuma
 
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversi
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversiProposal riven dikonversi(1)-dikonversi
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversiErikaTaecyeon Sikalit
 
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRetna Rindayani
 
pola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomianpola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomiansubaryati
 
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016 Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016 Ruhilatul Ilma
 
pengantar ekonomi mikro
pengantar ekonomi mikropengantar ekonomi mikro
pengantar ekonomi mikronurazizahdekfi
 
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...Habib Milanisti
 
Pengenalan ilmu ekonomi stpm
Pengenalan ilmu ekonomi stpmPengenalan ilmu ekonomi stpm
Pengenalan ilmu ekonomi stpmNur Firdaus
 
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2La Ode Sarfila
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pemasaran
ITP UNS SEMESTER 2 PemasaranITP UNS SEMESTER 2 Pemasaran
ITP UNS SEMESTER 2 PemasaranFransiska Puteri
 
revitalisasi pasar
revitalisasi pasarrevitalisasi pasar
revitalisasi pasarUlin Lfc
 
Sistem Ekonomi Campuran 2009
Sistem Ekonomi Campuran 2009Sistem Ekonomi Campuran 2009
Sistem Ekonomi Campuran 2009Mr. H
 
Kuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroKuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroWtty Mazao
 

What's hot (20)

Ekonomi mikro
Ekonomi mikroEkonomi mikro
Ekonomi mikro
 
ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis
ITP UNS SEMESTER 2 Ilmu ekonomi manajer agribisnis
 
Sumber Informasi dan Peluang Pemasaran
Sumber Informasi dan Peluang PemasaranSumber Informasi dan Peluang Pemasaran
Sumber Informasi dan Peluang Pemasaran
 
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversi
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversiProposal riven dikonversi(1)-dikonversi
Proposal riven dikonversi(1)-dikonversi
 
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikroRangkuman kesimpulan ekonomi mikro
Rangkuman kesimpulan ekonomi mikro
 
pola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomianpola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomian
 
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016 Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
Analisis Makro dan Mikro Ekonomi Ruhilatul Ilma 434334032018016
 
pengantar ekonomi mikro
pengantar ekonomi mikropengantar ekonomi mikro
pengantar ekonomi mikro
 
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...
Edisi4d subhanallahchciasjcxiosichczx sbckjs c cjks cjs cjks ckjsnciasocnaskc...
 
Pengenalan ilmu ekonomi stpm
Pengenalan ilmu ekonomi stpmPengenalan ilmu ekonomi stpm
Pengenalan ilmu ekonomi stpm
 
Sistem ekonomi kapitalis
Sistem ekonomi kapitalisSistem ekonomi kapitalis
Sistem ekonomi kapitalis
 
Materi 2
Materi 2Materi 2
Materi 2
 
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
Bahan ajar ekonomi X Semsesrer 1 dan 2
 
ITP UNS SEMESTER 2 Pemasaran
ITP UNS SEMESTER 2 PemasaranITP UNS SEMESTER 2 Pemasaran
ITP UNS SEMESTER 2 Pemasaran
 
revitalisasi pasar
revitalisasi pasarrevitalisasi pasar
revitalisasi pasar
 
PMB ke 1
PMB ke 1PMB ke 1
PMB ke 1
 
Sistem Ekonomi Campuran 2009
Sistem Ekonomi Campuran 2009Sistem Ekonomi Campuran 2009
Sistem Ekonomi Campuran 2009
 
Studi Kelayakan Bisnis
Studi Kelayakan BisnisStudi Kelayakan Bisnis
Studi Kelayakan Bisnis
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Kuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroKuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikro
 

Similar to PASAR POTENSIAL

Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi . pptx
Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi  . pptxEkonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi  . pptx
Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi . pptxRohitHutagaol
 
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...YuliaTjhia
 
Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan
 Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan
Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaanTossan Ihsan
 
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptx
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptxKel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptx
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptxAfiqjason
 
Unsur keseimbangan pasar.docx
Unsur keseimbangan pasar.docxUnsur keseimbangan pasar.docx
Unsur keseimbangan pasar.docxmas iwan
 
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14febygalih
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptxPengantar Ilmu Ekonomi.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptxirma248208
 
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...Teguh Aditya Pratomo (Tomo San)
 
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptx
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptxPowor point Studi Kelayakan Bisnis .pptx
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptxHMSOGREAT
 
Strategi penetapan harga
Strategi penetapan hargaStrategi penetapan harga
Strategi penetapan hargaHajra Rasmita
 
Tugas makalah mikro
Tugas makalah mikroTugas makalah mikro
Tugas makalah mikrorizacikgu
 
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8Rafi
 
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-103 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1AmrulNasution
 
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768Risky Saputra
 

Similar to PASAR POTENSIAL (20)

Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi . pptx
Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi  . pptxEkonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi  . pptx
Ekonomi dan bisnis Universitas Sam ratulangi . pptx
 
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...
EKONOMI MAKRO (KEL 4) Keseimbangan pasar uang,pasar barang permintaan dan pen...
 
Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan
 Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan
Bab 4 perilaku konsumen teori & analisis permintaan
 
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptx
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptxKel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptx
Kel 2 Ekomoni dan ManBisnis FINISH.pptx
 
Unsur keseimbangan pasar.docx
Unsur keseimbangan pasar.docxUnsur keseimbangan pasar.docx
Unsur keseimbangan pasar.docx
 
Ekonomi mikro
Ekonomi mikroEkonomi mikro
Ekonomi mikro
 
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14
Pengantar Ekonomi Mikro - Kelompok 14
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptxPengantar Ilmu Ekonomi.pptx
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptx
 
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...
TUGAS EKONOMI, TEGUH ADITYA PRATOMO, RANTI PUSRIANA, S.pd, PASAR PERSAINGAN S...
 
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptx
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptxPowor point Studi Kelayakan Bisnis .pptx
Powor point Studi Kelayakan Bisnis .pptx
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Strategi penetapan harga
Strategi penetapan hargaStrategi penetapan harga
Strategi penetapan harga
 
Tugas makalah mikro
Tugas makalah mikroTugas makalah mikro
Tugas makalah mikro
 
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
Pengantar ekonomi mikro kelompok 8
 
Cbr eko mikro unimed
Cbr eko mikro unimedCbr eko mikro unimed
Cbr eko mikro unimed
 
Eko makro dan mikro
Eko makro dan mikroEko makro dan mikro
Eko makro dan mikro
 
Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-103 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1
03 pasar-dan-jenis-jenis-pasar-1
 
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
Nama; muhamad riski saputra, npm; 15213768
 

Recently uploaded

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anakbekamalayniasinta
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfChrodtianTian
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 

Recently uploaded (20)

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada AnakPpt tentang perkembangan Moral Pada Anak
Ppt tentang perkembangan Moral Pada Anak
 
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdfLAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
LAPORAN PKP KESELURUHAN BAB 1-5 NURUL HUSNA.pdf
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 

PASAR POTENSIAL

  • 1. Pasar & Permintaan Pasar Value Based Marketing IRWANSYAH - 43117310062 AMIRAH HASYYATI AJENG WIDYA - 43115320031 SELVIA AYU ANGGRAENI - 43115310047 BUDHY JAYA KUSUMA - 43114310064
  • 2. Pasar  Secara sederhana pasar dapat diartikan sebagai tempat pertemuan antara penjual dan pembeli. Menurut Koch, pasar didefinisikan sebagai kumpulan sejumlah perusahaan yang menjual produk yang mempunyai derajat subtitusi yang sama kepada pembeli yang potensial (Sutarta, 1995: 20).
  • 3. Apa itu PANGSA PASAR? Pangsa pasar adalah sebuah indikator tentang apa yang dilakukan oleh sebuah perusahaan terhadap kompetitornya dengan dukungan perubahan-perubahan dalam penjualan. • Pangsa pasar (market share) adalah persentase pasar yang ditentukan dalam ukuran unit maupun revenue dan dihitung berdasar specific entity.
  • 4. Fungsi-fungsi Permintaan Pasar  Peminatan pemasaran sebagai fungsi dari pengeluaran pemasaran industri (diasumsikan lingkungan pemasaran tertentu).  Peminatan pemasaran sebagai fungsi dari pengeluaran pemasaran industri (diasumsikan dua lingkungan yang berbeda).  Permintaan dibedakan menjadi 2, yaitu : 1. Permintaan konsumen sebagai individu adalah berbagai jumlah dari suatu barang tertentu yang hendak dibeli oleh konsumen tertentu pada berbagai kemungkinan tingkat harga 2. Permintaan pasar adalah berbagai jumlah daripada suatu barang tertentu yang hendak dibeli oleh semua konsumen pada berbaga kemungkinan tingkat harga pada berbagai periode waktu tertentu.
  • 5. Faktor Penentu Permintaan  Selera Pendapatan dan preferensi  Harga barang dan jasa terkait  Harapan konsumen tentang harga masa depan dan pendapatan  Jumlah konsumen potensi  Permintaan Pasar merupakan gabungan dari permintaan individu dan permintaan industry atau permintaan dari seluruh konsumen perusahaan.
  • 6. Pengukuran Permintaan Pasar  Permintaan pasar menjelaskan total permintaan atau jumlah customer terhadap produk atau jasa tertentu.  Rumus Permintaan Pasar : Mdt = Prt + Pn • Mdt = Permintaan pasar selama masa peride t • Prt = Permintaan pengulangan ataupenggantian dalam waktu periode t (dalam dolar) • Pn = Pembelian baru dalam peride t (dalam dolar)
  • 8. Pasar Potensial Pasar Potensial dinyatakan sebagai jumlah maksimum pelanggan yang dapat memasuki pasar. Penentu utama visi pasar adalah kebutuhan customer yang dipenuhi dan berdampak besar terhadap perusahaan dalam membatasi pasar yang akan dikembangkan serta dilayani. Faktor-faktor yang membatasi pencapaian pasar potensial yakni : 1. Faktor kepedulian customer terhadap benefit nilai potensial barang atau jasa yang ditawarkan 2. Faktor ketersediaaan barang dan jasa yang ditawarkan. 3. Faktor kemampuan untuk dipakai 4. Defisiensi manfaat/benefit, 5. Faktor kemampuan
  • 9. Studi Kasus  Kenaikan harga menjelang Ramadhan dan Lebaran (Idul Fitri) adalah fenomena berulang yang seolah tak terhindarkan bagi rakyat Indonesia.  Sesuai hukum ekonomi, fenomena ini sebenarnya wajar, di mana ada peningkatan permintaan, maka harga pun melonjak. Pedagang pun tak mau kehilangan kesempatan untuk mengambil untung lebih besar. Tapi tak urung hal ini meresahkan masyarakat, terutama mereka yang berpenghasilan minim.
  • 10. Analisa Studi Kasus  Dari kasus diatas kelompok kami menganalisis adanya Penyebab Terjadinya Kenaikan Harga Bahan Pokok Menjelang Lebaran (Idul Fitri) disebabkan karena: 1. Hukum Permintaan dan Penawaran  Salah satu hal yang menyebabkan harga barang terus merangkak naik adalah prinsip ”supply dan demand”.  Apabila kita ingin mengendalikan harga salah satu caranya adalah dengan menambah jumlah penawaran di pasar yang artinya kita menambah jumlah stok barang tersebut di pasar atau dengan menekan permintaan akan barang tersebut.  “apabila penawaran akan suatu barang semakin bertambah namun permintaan akan barang tersebut berkurang maka harga barang akan turun” sedangkan apabila “ permintaan meningkat namun penawaran berkurang maka harga barang akan naik”
  • 11. Analisa Studi Kasus 2. Lemahnya Antisipasi Kenaikan Harga Saat Ramadhan  Kenaikan harga pokok saat lebaran ini polanya sudah berulang-ulang tiap tahun, apakah pemerintah tidak bisa mengantisipasi hal tersebut, strategi pemerintah tiap tahun selalu sama, yakni operasi pasar. 3. Harga Melambung Akibat Ekonomi yang Buruk  Harga yang terus menerus mengalami kenaikan menjadi masalah di tatanan masyarakat, karena kenaikan harga tidak sesuai dengan pendapatan yang di hasilkan masyarakat. 4. Peranan Pemerintah Dalam Pengendalian Ekonomi Pasar  Sudah bukan baru lagi setiap menjelang puasa dan lebaran, kebutuhan bahan pokok selalu membumbung tinggi harganya. hal ini memicu inflasi di dalam masyarakat utamanya yang berpenghasilan rendah.
  • 12. Daftar Pustaka Modul Value Based Marketing oleh Christian Kuswibowo, M.Sc Sumarwan U. 2003. Perilaku Konsumen : Teori dan Penerapannya dalam Pemasaran. Jakarta: Ghalia Indonesia Suprapto J., Nandan Limakrisna., Perilaku Konsumen dan Strategi pemasaran: Untuk Memenangkan Persaingan Bisnis. Jakarta. 2007.,Edisi Revisi. Mitra Wacana Media Ujang Sumarwan, dkk. (2010). Pemasaran Strategik: Perspektif Perilaku Konsumen dan Marketing Plan http://www.pendidikanekonomi.com/2013/04/studi-kasus-permintaan-dan- penawaran.html