SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Nama : FAZRI M MANSUR 
Npm : 12105 55201 11 039 
Ruang : Sistem Informasi 1 (SI 1)
FILE /etc/password 
File /etc/passwd adalah file yang berisi daftar user yang dipisahkan dengan 
baris. Setiap baris berisi informasi mengenai : 
• 
- Username — nama user yang diketik saat login sistem 
- Password — berisi pasword yang di-enkripsi (atau x bila shadow password 
digunakan) 
User ID (UID) — bilangan numerik yang ekuivalen dengan username yang menjadi acuan sistem. 
Group ID (GID) — bilangan numerik yang ekuivalen dengan nama group primer 
yang menjadi acuan sistem. 
GECOS — nama histori, kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan untuk 
menyimpan informasi tambahan (seperti nama lengkap user). 
Home directory — path absolut untuk home directory dari user. 
Shell — program yang otomatis dijalankan bila user login. Berupa command 
intepreter (biasanya disebut shell) 
Contoh isi file /etc/passwd : 
root:x:0:0:root:/root:/bin/bash 
Baris idatas menunjukkan root user mempunyai shadow password, UID dan GID nya 0. 
User root mempunyai home directory /root/ dan menggunakan shell /bin/bash.
FILE /etc/group 
File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per baris. 
Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai : 
• 
• 
Group name — nama group. 
Group password — Bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari group 
bergabung k dalam group dengan menggunakan printah newgrp dan mengetikkane 
password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password digunakan. 
• 
• 
Group ID (GID) — Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name. 
Member list — daftar user yang menjadi milik group. 
Contoh baris pada file /etc/group: 
 
general:x:502:juan,shelley,bob 
Baris diatas menunjukkan, group general menggunakan password shadow, 
mempunyai 
GID 502 dan anggota juan, shelley dan bob. ]
APLIKASI USER ACCOUNT DAN 
GROUP 
Terdapat dua tipe dasar aplikasi yang digunakan untuk 
mengatur user account dan group pada sistem Linux Red 
Hat : 
 Aplikasi Graphical User Manager 
 Perintah pada virtual console 
Baik aplikasi User Manager dan utilitas perintah membentuk 
task yang sama, perintah mempunyai kelebihan dalam skrip 
yang lebih mudah diotomatisasi. Tabel berikut berisi 
beberapa perintah yang umum untuk membuat dan 
mengatur user command dan group :
Tabel berikut berisi beberapa perintah untuk membuat dan 
mengatur group :
PERCOBAAN: 
1. Login sebagai root. 
2. Bukalah Console Terminal dan lakukan percobaan-percobaan 
di bawah ini kemudian analisa hasil 
percobaan. 
3. Selesaikan soal-soal latihan.
Percobaan 1 : Melihat file /etc/passwd 
dan/etc/group 
1. Lihatlah isi file /etc/passwd dan sebutkan kolom apa 
saja yang terdapat pada setiap baris. # cat 
/etc/passwd | more 
2. Lihatlah isi file /etc/group dan sebutkan kolom apa 
saja yang terdapat pada setiap baris. # cat /etc/group 
| more
Percobaan 2 : Menambah group user 
1. Buatlah 3 group user baru dengan perintah 
groupadd. Perhatikan informasi 
group user baru pada file /etc/group. 
groupadd friend 
groupadd classmate 
groupadd neighbour 
cat /etc/group
Percobaan 3 : Menambah User 
1. .Buatlah user baru dengan perintah useradd. 
/etc/passwd setelah pembuatan user baru. 
Perhatikan perubahan isi file 
Juga perhatikan apakah home 
direktory setiap user juga dibuat pada saat pembuatan user baru 
useradd –g friend bob 
grep bob /etc/passwd 
useradd lili 
passwd lili 
grep lili /etc/passwd 
ls –l /home 
2. Opsi –g pada perintah useradd untuk menentukan group dari user 
yang dibuat. 
useradd –g neighbour jane 
ls –l /home
Percobaan 4 : Memodifikasi group dari user 
1. . Dengan perintah usermod, modifikasi group dari 
Setiap user merupakan milih 
suatu group primer dan kemungkinan juga bagian 
dari group lain 
(supplementary group). 
Untuk memodifikasi group dari suatu user dapat 
digunakan perintah usermod. 
usermod –g classmate -G friend,neighbour bob 
usermod –g friend -G classmate lili
Percobaan 5 : Melihat group dari user 
1. Lihat group dari seorang user dengan perintah 
groups. 
groups bob 
groups lili 
groups jane
Percobaan 6 : Mengubah password user 
1. Root dapat mengubah password dari user. 
passwd bob 
2. Password yang diubah dengan perintah usermod merupakan 
file enkripsi, 
sehingga tidak dapat digunakan sebagai passwrod pada saat 
login. 
useradd –g friend diane 
usermod –p diane diane 
3. Cobalah login sebagai diane, apakah anda dapat login ? 
4. Cobalah mengubah password user dengan login pada user 
yang bersangkutan. 
Login sebagai user, dan ubahlah password user. 
$ passwd
Percobaan 7 : Menghapus user 
1. Hapus user dengan menggunakan perintah 
userdel. Opsi –r untuk menghapus 
2. seluruh isi home directory. 
Userdel –r bob 
userdel – r lili 
Userdel – r jane 
Userdel -r diena
Percobaan 8 : Menghapus group 
1. Hapus group dengan menggunakan perintah 
userdel. 
groupdel friend 
groupdel classmate 
groupdel neighbour
Percobaan 9 : Menghapus home directory 
1. Hapus home direktory. 
Mdir /home/bob 
Rmdir /home/lili 
Rmdir /home/jane 
Rmdir /home/diane

More Related Content

What's hot

Manajemen User dan Group
Manajemen User dan GroupManajemen User dan Group
Manajemen User dan GroupLusiana Diyan
 
Sistem Operasi II
Sistem Operasi IISistem Operasi II
Sistem Operasi IIKho_Ai
 
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)muhdin_dahlan
 
Panduan manajemen user dan group pada linux
Panduan manajemen user dan group pada linuxPanduan manajemen user dan group pada linux
Panduan manajemen user dan group pada linuxSuranto Slamet
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan groupErhyz Ambarak
 
Tugas iii ade kaddam
Tugas iii ade kaddamTugas iii ade kaddam
Tugas iii ade kaddamErhyz Ambarak
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materiSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materiIlham Arfian
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugasSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugasIlham Arfian
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxSitti Maf'ula
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 sokharliem
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 sokharliem
 
Management user di debian part 1
Management user di debian part 1Management user di debian part 1
Management user di debian part 1Irmanda Dwi Prakoso
 
Memahami access right di linux
Memahami access right di linuxMemahami access right di linux
Memahami access right di linuxridhyld
 
Hak-Akses
Hak-AksesHak-Akses
Hak-Aksesridhyld
 

What's hot (18)

Manajemen User dan Group
Manajemen User dan GroupManajemen User dan Group
Manajemen User dan Group
 
Sistem Operasi II
Sistem Operasi IISistem Operasi II
Sistem Operasi II
 
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
Muhdin dahlan tugas so 2 (tgs ke 3)
 
Panduan manajemen user dan group pada linux
Panduan manajemen user dan group pada linuxPanduan manajemen user dan group pada linux
Panduan manajemen user dan group pada linux
 
Manajemen user dan group
Manajemen user dan groupManajemen user dan group
Manajemen user dan group
 
Praktikum 12
Praktikum 12Praktikum 12
Praktikum 12
 
Tugas iii ade kaddam
Tugas iii ade kaddamTugas iii ade kaddam
Tugas iii ade kaddam
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materiSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_materi
 
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugasSistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
Sistem_Operasi_FILKOMUB_2016_Bab 2_tugas
 
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di LinuxPanduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
Panduan Manajemen User dan Group Berbasis CLI Di Linux
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 soFaujiah kharie (171) tugas 3 so
Faujiah kharie (171) tugas 3 so
 
Management user di debian part 1
Management user di debian part 1Management user di debian part 1
Management user di debian part 1
 
Pembelajaran KSL - Linux(1)
Pembelajaran KSL - Linux(1)Pembelajaran KSL - Linux(1)
Pembelajaran KSL - Linux(1)
 
Memahami access right di linux
Memahami access right di linuxMemahami access right di linux
Memahami access right di linux
 
Hak-Akses
Hak-AksesHak-Akses
Hak-Akses
 
Tugas so2 3
Tugas so2 3Tugas so2 3
Tugas so2 3
 
5.sistem operasi
5.sistem operasi5.sistem operasi
5.sistem operasi
 

Similar to MENGATUR USER DAN GROUP

Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan groupSyaiful Ahdan
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxSyahrul Ngadim
 
Manajemen user & group linux
Manajemen user & group linuxManajemen user & group linux
Manajemen user & group linuxAnwarMuhammad1
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marselasheyllala
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)Fitrahdede
 
Manajemen User, Grup, & File
Manajemen User, Grup, & FileManajemen User, Grup, & File
Manajemen User, Grup, & Filerendi98
 
Manajemen User, Grup, & File 1
Manajemen User, Grup, & File 1Manajemen User, Grup, & File 1
Manajemen User, Grup, & File 1rendi98
 
Mod -2_-_so_-_2013-2014
Mod  -2_-_so_-_2013-2014Mod  -2_-_so_-_2013-2014
Mod -2_-_so_-_2013-2014day_aftercoma
 
Tugas iii so 2
Tugas iii so 2Tugas iii so 2
Tugas iii so 2parmanches
 
Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)charis_fit
 
Manajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxManajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxErhyz Ambarak
 
Manajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxManajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxPT.Tidore Madano
 
Panduan user dan grup (fit)
Panduan user dan grup  (fit)Panduan user dan grup  (fit)
Panduan user dan grup (fit)fitra fit
 
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)Nhyca
 

Similar to MENGATUR USER DAN GROUP (20)

Pertemuan15 manajemen user dan group
Pertemuan15   manajemen user dan groupPertemuan15   manajemen user dan group
Pertemuan15 manajemen user dan group
 
Manajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linuxManajemen group dan user pada linux
Manajemen group dan user pada linux
 
Js 2 asj
Js 2   asjJs 2   asj
Js 2 asj
 
Manajemen user & group linux
Manajemen user & group linuxManajemen user & group linux
Manajemen user & group linux
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
So 2 tugas 3 marsela
So 2  tugas 3 marselaSo 2  tugas 3 marsela
So 2 tugas 3 marsela
 
M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)M.fitrah hi hukum(128)
M.fitrah hi hukum(128)
 
Manajemen User, Grup, & File
Manajemen User, Grup, & FileManajemen User, Grup, & File
Manajemen User, Grup, & File
 
Manajemen User, Grup, & File 1
Manajemen User, Grup, & File 1Manajemen User, Grup, & File 1
Manajemen User, Grup, & File 1
 
Mod -2_-_so_-_2013-2014
Mod  -2_-_so_-_2013-2014Mod  -2_-_so_-_2013-2014
Mod -2_-_so_-_2013-2014
 
Tugas iii so 2
Tugas iii so 2Tugas iii so 2
Tugas iii so 2
 
Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)Fitriana bakar (11 044)
Fitriana bakar (11 044)
 
Panduan user dan grup (fit)
Panduan user dan grup  (fit)Panduan user dan grup  (fit)
Panduan user dan grup (fit)
 
Manajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxManajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linux
 
Manajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linuxManajemen user dan grup di linux
Manajemen user dan grup di linux
 
Panduan user dan grup (fit)
Panduan user dan grup  (fit)Panduan user dan grup  (fit)
Panduan user dan grup (fit)
 
Feri frediyanto
Feri frediyantoFeri frediyanto
Feri frediyanto
 
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)
Tugas 4 sistem operasi ii(nisnawaty basri)
 
Praktikum 8
Praktikum 8Praktikum 8
Praktikum 8
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 

Recently uploaded

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Recently uploaded (20)

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

MENGATUR USER DAN GROUP

  • 1. Nama : FAZRI M MANSUR Npm : 12105 55201 11 039 Ruang : Sistem Informasi 1 (SI 1)
  • 2. FILE /etc/password File /etc/passwd adalah file yang berisi daftar user yang dipisahkan dengan baris. Setiap baris berisi informasi mengenai : • - Username — nama user yang diketik saat login sistem - Password — berisi pasword yang di-enkripsi (atau x bila shadow password digunakan) User ID (UID) — bilangan numerik yang ekuivalen dengan username yang menjadi acuan sistem. Group ID (GID) — bilangan numerik yang ekuivalen dengan nama group primer yang menjadi acuan sistem. GECOS — nama histori, kolom GECOS[1] bersifat opsional dan digunakan untuk menyimpan informasi tambahan (seperti nama lengkap user). Home directory — path absolut untuk home directory dari user. Shell — program yang otomatis dijalankan bila user login. Berupa command intepreter (biasanya disebut shell) Contoh isi file /etc/passwd : root:x:0:0:root:/root:/bin/bash Baris idatas menunjukkan root user mempunyai shadow password, UID dan GID nya 0. User root mempunyai home directory /root/ dan menggunakan shell /bin/bash.
  • 3. FILE /etc/group File /etc/group adalah file yang berisi daftar group yang dipisahkan per baris. Setiap baris terdiri dari 4 kolom, yang berisi informasi mengenai : • • Group name — nama group. Group password — Bila di-set, mengijinkan user yang bukan bagian dari group bergabung k dalam group dengan menggunakan printah newgrp dan mengetikkane password. Jika lebih kecil dari x, maka shadow group password digunakan. • • Group ID (GID) — Bilangan numerik yang ekuivalen dengan group name. Member list — daftar user yang menjadi milik group. Contoh baris pada file /etc/group:  general:x:502:juan,shelley,bob Baris diatas menunjukkan, group general menggunakan password shadow, mempunyai GID 502 dan anggota juan, shelley dan bob. ]
  • 4. APLIKASI USER ACCOUNT DAN GROUP Terdapat dua tipe dasar aplikasi yang digunakan untuk mengatur user account dan group pada sistem Linux Red Hat :  Aplikasi Graphical User Manager  Perintah pada virtual console Baik aplikasi User Manager dan utilitas perintah membentuk task yang sama, perintah mempunyai kelebihan dalam skrip yang lebih mudah diotomatisasi. Tabel berikut berisi beberapa perintah yang umum untuk membuat dan mengatur user command dan group :
  • 5.
  • 6. Tabel berikut berisi beberapa perintah untuk membuat dan mengatur group :
  • 7.
  • 8. PERCOBAAN: 1. Login sebagai root. 2. Bukalah Console Terminal dan lakukan percobaan-percobaan di bawah ini kemudian analisa hasil percobaan. 3. Selesaikan soal-soal latihan.
  • 9. Percobaan 1 : Melihat file /etc/passwd dan/etc/group 1. Lihatlah isi file /etc/passwd dan sebutkan kolom apa saja yang terdapat pada setiap baris. # cat /etc/passwd | more 2. Lihatlah isi file /etc/group dan sebutkan kolom apa saja yang terdapat pada setiap baris. # cat /etc/group | more
  • 10. Percobaan 2 : Menambah group user 1. Buatlah 3 group user baru dengan perintah groupadd. Perhatikan informasi group user baru pada file /etc/group. groupadd friend groupadd classmate groupadd neighbour cat /etc/group
  • 11. Percobaan 3 : Menambah User 1. .Buatlah user baru dengan perintah useradd. /etc/passwd setelah pembuatan user baru. Perhatikan perubahan isi file Juga perhatikan apakah home direktory setiap user juga dibuat pada saat pembuatan user baru useradd –g friend bob grep bob /etc/passwd useradd lili passwd lili grep lili /etc/passwd ls –l /home 2. Opsi –g pada perintah useradd untuk menentukan group dari user yang dibuat. useradd –g neighbour jane ls –l /home
  • 12. Percobaan 4 : Memodifikasi group dari user 1. . Dengan perintah usermod, modifikasi group dari Setiap user merupakan milih suatu group primer dan kemungkinan juga bagian dari group lain (supplementary group). Untuk memodifikasi group dari suatu user dapat digunakan perintah usermod. usermod –g classmate -G friend,neighbour bob usermod –g friend -G classmate lili
  • 13. Percobaan 5 : Melihat group dari user 1. Lihat group dari seorang user dengan perintah groups. groups bob groups lili groups jane
  • 14. Percobaan 6 : Mengubah password user 1. Root dapat mengubah password dari user. passwd bob 2. Password yang diubah dengan perintah usermod merupakan file enkripsi, sehingga tidak dapat digunakan sebagai passwrod pada saat login. useradd –g friend diane usermod –p diane diane 3. Cobalah login sebagai diane, apakah anda dapat login ? 4. Cobalah mengubah password user dengan login pada user yang bersangkutan. Login sebagai user, dan ubahlah password user. $ passwd
  • 15. Percobaan 7 : Menghapus user 1. Hapus user dengan menggunakan perintah userdel. Opsi –r untuk menghapus 2. seluruh isi home directory. Userdel –r bob userdel – r lili Userdel – r jane Userdel -r diena
  • 16. Percobaan 8 : Menghapus group 1. Hapus group dengan menggunakan perintah userdel. groupdel friend groupdel classmate groupdel neighbour
  • 17. Percobaan 9 : Menghapus home directory 1. Hapus home direktory. Mdir /home/bob Rmdir /home/lili Rmdir /home/jane Rmdir /home/diane