SlideShare a Scribd company logo
Media Pembelajaran
SENI BUDAYA
Untuk SMP/MTs Kelas VII
BAB
16
PEMENTASAN
FRAGMEN
Sumber : commons.wikimedia.org
Pementasan
Fragmen
Perencanaan
pementasan fragmen
1. Memilih naskah
2. Menentukan/Memilih sutradara
3. Memilih Aktor atau pemeran
4. Pemilihan kru
Proses latihan
1. Proses membaca teks
2. Menghafal
3. Merancang blocking dan fokus
4. Stop and go
5. Top-tail
6. Run-Trough
7. Latihan teknik
8. Dress rehersal
9. Pementasan
Evaluasi dan laporan
PETA KONSEP
• Memilih naskah
• Menentukan/menunjuk sutradara
• Memilih aktor atau pemeran
• Memilih kru administrasi
Perencanaan pementasan fragmen
PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
• Naskah adalah karangan yang berisi lakon atau cerita
yang di dalamnya memuat nama-nama tokoh, dialog
yang harus diucapkan oleh tokoh, petunjuk lakuan, dan
setting panggung.
• Dalam memilih naskah, sebaiknya mempertimbangkan
hal-hal berikut, yakni nilai filosofi, nilai artistik, dan
nilai etika.
• Naskah yang akan dipentaskan temanya harus
disesuaikan dengan usia dan latar belakang penonton
1. Memilih Naskah
PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
• Sutradara bertugas melakukan tafsir lakon atau naskah dari
berbagai sudut, psikologis, sosiologis, historis, dan fisik.
• Naskah juga ditafsir ulang oleh sutradara dari sisi tema dan
amanat penulis naskah.
• Sutradara akan memimpin seluk beluk pertunjukan, melatih
aktor, dan melakukan koordinasi setiap bagian.
• Karenanya, hendaknya dipilih sutradara yang bertanggung
jawab sekaligus dapat memimpin kelompoknya.
2. Menentukan/Menunjuk Sutradara
PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
• Memilih aktor atau pemeran adalah tugas sutradara setelah
selesai menafsirkan naskah.
• Aktor adalah orang yang menghidupkan naskah. Pemain
dipilih berdasarkan kebutuhan peran, kesesuaian fisik aktor
dengan tokoh, dan kemampuan akting.
• Seleksi pemain dapat dilakukan secara terbuka atau
tertutup.
3. Memilih Aktor Atau Pemeran
PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
• Kru administrasi adalah pelaksana nonteknis tim
produksi, yaitu: kesekretariatan, bendahara,
kerumahtanggaan, humas, publikasi, dokumentasi,
keamanan, dan pembantu umum.
4. Memilih Kru Administrasi
• Proses latihan merupakan sebuah keharusan atau boleh dibilang harga
mati untuk sebuah rencana pementasan.
• Sutradaralah yang merencanakan serangkaian latihan yang harus diikuti
seluruh pemain, serta membimbing pemain sekaligus.
• proses latihan sangat penting untuk keberhasilan pementasan dengan
semangat kebersamaan.
• Oleh karena itu, pemain harus memiliki komitmen yang tinggi agar tertib
mengikuti latihan.
• kerjasama antarpemain dan antarpemain dengan sutradara sangat
diperlukan.
PROSES LATIHAN PEMENTASAN FRAGMEN
Proses latihan
pementasan
fragmen
Proses membaca naskah
Menghafal
Merancang blocking dan fokus
Blocking
Leveling
Balancing
Stop and Go
Top-Tail
Run-Through
Latihan teknik
Perlengkapan tangan
Tata panggung
Tata busana
Tata cahaya
Tata rias
Tata suara
Dress Rehearsal
Pementasan
PROSES LATIHAN PEMENTASAN FRAGMEN

More Related Content

Recently uploaded

MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
sukman241
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
akunoppoa31rhn
 
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptxPPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
BerbagiKebaikan2
 

Recently uploaded (20)

Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfDhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk KaderMateri BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docxMOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
MOTIVASI PRILAKU MANUSIA DALAM BERTINDAK.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
 
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdfKEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptxPPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
PPT Akidah Akhlak (Akhlak Terpuji) GENAP-1.pptx
 

Featured

Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them wellGood Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Saba Software
 
Introduction to C Programming Language
Introduction to C Programming LanguageIntroduction to C Programming Language
Introduction to C Programming Language
Simplilearn
 

Featured (20)

How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
 
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them wellGood Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
Good Stuff Happens in 1:1 Meetings: Why you need them and how to do them well
 
Introduction to C Programming Language
Introduction to C Programming LanguageIntroduction to C Programming Language
Introduction to C Programming Language
 

SBK Kelas 7 BAB 16 - www.ilmuguru.org.pptx

  • 3. Pementasan Fragmen Perencanaan pementasan fragmen 1. Memilih naskah 2. Menentukan/Memilih sutradara 3. Memilih Aktor atau pemeran 4. Pemilihan kru Proses latihan 1. Proses membaca teks 2. Menghafal 3. Merancang blocking dan fokus 4. Stop and go 5. Top-tail 6. Run-Trough 7. Latihan teknik 8. Dress rehersal 9. Pementasan Evaluasi dan laporan PETA KONSEP
  • 4. • Memilih naskah • Menentukan/menunjuk sutradara • Memilih aktor atau pemeran • Memilih kru administrasi Perencanaan pementasan fragmen PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN
  • 5. PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN • Naskah adalah karangan yang berisi lakon atau cerita yang di dalamnya memuat nama-nama tokoh, dialog yang harus diucapkan oleh tokoh, petunjuk lakuan, dan setting panggung. • Dalam memilih naskah, sebaiknya mempertimbangkan hal-hal berikut, yakni nilai filosofi, nilai artistik, dan nilai etika. • Naskah yang akan dipentaskan temanya harus disesuaikan dengan usia dan latar belakang penonton 1. Memilih Naskah
  • 6. PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN • Sutradara bertugas melakukan tafsir lakon atau naskah dari berbagai sudut, psikologis, sosiologis, historis, dan fisik. • Naskah juga ditafsir ulang oleh sutradara dari sisi tema dan amanat penulis naskah. • Sutradara akan memimpin seluk beluk pertunjukan, melatih aktor, dan melakukan koordinasi setiap bagian. • Karenanya, hendaknya dipilih sutradara yang bertanggung jawab sekaligus dapat memimpin kelompoknya. 2. Menentukan/Menunjuk Sutradara
  • 7. PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN • Memilih aktor atau pemeran adalah tugas sutradara setelah selesai menafsirkan naskah. • Aktor adalah orang yang menghidupkan naskah. Pemain dipilih berdasarkan kebutuhan peran, kesesuaian fisik aktor dengan tokoh, dan kemampuan akting. • Seleksi pemain dapat dilakukan secara terbuka atau tertutup. 3. Memilih Aktor Atau Pemeran
  • 8. PERENCANAAN PEMENTASAN FRAGMEN • Kru administrasi adalah pelaksana nonteknis tim produksi, yaitu: kesekretariatan, bendahara, kerumahtanggaan, humas, publikasi, dokumentasi, keamanan, dan pembantu umum. 4. Memilih Kru Administrasi
  • 9. • Proses latihan merupakan sebuah keharusan atau boleh dibilang harga mati untuk sebuah rencana pementasan. • Sutradaralah yang merencanakan serangkaian latihan yang harus diikuti seluruh pemain, serta membimbing pemain sekaligus. • proses latihan sangat penting untuk keberhasilan pementasan dengan semangat kebersamaan. • Oleh karena itu, pemain harus memiliki komitmen yang tinggi agar tertib mengikuti latihan. • kerjasama antarpemain dan antarpemain dengan sutradara sangat diperlukan. PROSES LATIHAN PEMENTASAN FRAGMEN
  • 10. Proses latihan pementasan fragmen Proses membaca naskah Menghafal Merancang blocking dan fokus Blocking Leveling Balancing Stop and Go Top-Tail Run-Through Latihan teknik Perlengkapan tangan Tata panggung Tata busana Tata cahaya Tata rias Tata suara Dress Rehearsal Pementasan PROSES LATIHAN PEMENTASAN FRAGMEN