SlideShare a Scribd company logo
1 of 20
Created

PETA KONSEP
SK DAN KD
INDIKATOR
MATERI
SOAL

KUNCI

DASAR JARINGAN
KOMPUTER
Created by :
Claudy Cahyanti
Diana Eka Saputri
Eni Vita Ermasari
Nurlili Nugrahandari.

IX A / 7
IX A / 9
IX A / 11
IX A / 20
MATERI

JARINGAN KOMPUTER

SEJARAH JARINGAN KOMPUTER

MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER

JARINGAN KOMPUTER ( jangkauan wilayah)

JARINGAN KOMPUTER ( peranan & hubungan )

BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER
SK DAN KD
SK

KD

MEMAHAMI DASAR DASAR
PENGGUNAAN INTERNET DAN
INTRANET

1. MENJELASKAN PENGERTIAN
INTERNET DAN INTRANET
2. SISTEM JARINGAN INTERNET
DAN INTRANET
INDIKATOR
1.1 JARINGAN KOMPUTER
1.2 SEJARAH JARINGAN KOMPUTER
1.3 MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER
1.4 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN JANGKAUAN
WILAYAH GEOGRAFIS
1.5 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN PERANAN DAN
HUBUNGAN TIAP KOMPUTER
1.6 BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER/ TOPOLOGI
JARINGAN
Jaringan komputer (jaringan) adalah sebuah
sistem yang terdiri atas komputer-komputer
yang didesain untuk dapat berbagi sumber
daya (prin
ter, CPU), berkomunikasi (surel, pesan
instan), dan dapat mengakses
informasi(peramban web

M
A
T
E
R
i
1.2 Global/Dunia dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S.
Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) memutuskan untuk
mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer
sehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama
ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu
sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah
jaringan.
Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang ia
ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu
mudah, sehingga langsung menjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @ juga
diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukan “at” atau “pada”. Tahun
1973, jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan meluas ke luar Amerika
Serikat. Komputer University College di London merupakan komputer pertama yang
ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan Arpanet. Pada tahun yang
sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan
sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran International
Network (Internet).
1.3 Macam-macam Jaringan Komputer
1. LAN (Local Area Network)
LAN yaitu suatu sistem jaringan dimana setiap komputer atau perangkat
keras dan perangkat lunak digabungkan agar dapat saling berkomunikasi
(terintegrasi dalam area kerja tertentu dengan menggunakan data dan
program yang sama juga mempunyai kecepatan transfer data lebih cepat).
LAN mempunyai jangkauan maksimal 100 meter.
2. MAN (Metropolitan Area Network)
MAN merupakan suatu jaringan diantara jaringan LAN dan WAN yang
mempunyai jangkauan dengan luas geografis antara 10 KM s/d 50 KM.
MAN digunakan untuk membangun jaringan di kantor-kantor dalam
wilayah 1 kota, gedung, pabrik, kampus dan kantor pusat dalam area
jangkauannya.
3. WAN (Wide Area Network)
WAN yaitu network yang mempunyai area kerja antara benua, dengan
melewati batas geografis negara dan milik umum.
4. Internet (Interconnected Network)
Internet yaitu jaringan komputer secara global (mendunia) yang
dapat diakses ke seluruh dunia, dan dapat menghasilkan berbagai
informasi, seperti:
hiburan, pendidikan, kedokteran, olahraga, artis, politik, dan
lain-lain.
5. Wireless (Tanpa Kabel)
Wireless yaitu jaringan tanpa kabel yang menggunakan teknologi
radio (frekuensi) atau dikenal dengan istilah WLAN (Wireless
Local Area Network) atau disebut juga dengan Wifi
1.4 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN JANGKAUAN WILAYAH
GEOGRAFISNYA
1. Local Area Network (LAN)
LAN : jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai
beberapa kilometer.
2. Metropolitan Area Network (MAN)
MAN : pada dasarnya merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan biasanya
memakai t
3. Wide Area Network (WAN)
WAN : mencakup daerah geografis yang luas, sertingkali mencakup sebuah negara atau
benua.
WAN : terdiri dari kumpulan mesin yang bertujuan untuk mejalankan program-program
aplikasi.
eknologi yang sama dengan LAN.
4. Internet
Internet adalah sekumpulan komputer atau server yang saling terhubung satu sama lain
melalui berbagai macam media (kabel, radio, satelit dll).
5. Wireless
Jaringan tanpa kabel merupakan suatu solusi terhadap komunikasi yang tidak bisa dilakukan
dengan jaringan menggunakan kabel.
1.5 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN
PERANAN DAN HUBUNGAN SETIAP KOMPUTER
Merupakan jaringan yang
memisahkan antara komputer client
(yang mengajukan permintaan
data/informasi atau menjalankan
program yang tersimpan di server)
dan server (yang menyediakan data
/informasi).

Setiap komputer dapat bertindak sebagai
klien ataupun server dan mempunyai fungsi
yang sepadan.Biasanya digunakan untuk
berbagi (sharing) dokumen dan ruang
penyimpan (storage) atau sumber daya lain.
1.6 BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER

TOPOLOGI RING
TOPOLOGI BUS

TOPOLOGI
MESH
TOPOLOGI STAR
1. Dibawah ini yang merupakan Keuntungan Internet adalah...
a. Komunikasi,Hiburan,Menonton Video Porno
b. Hiburan,Chatingan,Pencurianinformasi,Layanan
c. Komunikasi,Hiburan,Layanan
d. Berbisnis susu basi,Mendownload musik,Bermain
c.
2. Dibawah ini yang bukan merupakan Macam-macam jaringan Komputer adalah...
a. LAN
c. WAN
b. CPU
d. MAN
3. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer MAN (MetroPolitan Area
Network) dibawah ini
a.

c.

b.
d.

.
4. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari LAN adalah...
a. Local Area Network
c. Local Area Metropolitan
b. Local Area Nothing
d. Local Area Wide
c.

5. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer WAN (Wide Area Network)
b.
dibawah ini
a.

d.

d.

c.

d.

b.
6. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer LAN
(Local Area Network) dibawah ini ..
a.
c.

b.

d.
7. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari WAN adalah...
a. Wide Area National
c. Wide Area Nothing
b. Wide Area Network
d. Wide Area N
8. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari MAN adalah...
a. Metropolitan Area Network
c. Metropilitan Anti Nuklir
b. Metromini Area Nongkrong
d. Metro Area Nuklir

9. Dibawah ini yang tidak Termasuk Topologi jaringan adalah...
a. Star
c. Becak
b. Bus
d. Ring
10. Gambar Topologi Bintang dibawah ini ditunjukan pada abjad...

a.

b.

c.

d.
Kunci jawab
1. C
2. B
3. B
4. A
5. A

6. B
7. B
8. A
9. C
10. B
Benar!!!!!
Tugas tik bab 4
Tugas tik bab 4

More Related Content

What's hot

PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetWega Ory
 
power point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringanpower point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringannandaputri
 
Muhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccMuhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccshodiqnur
 
Muhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccMuhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccshodiqnur
 
Pengenalan Internet
Pengenalan InternetPengenalan Internet
Pengenalan InternetagaamID
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...Bella Rosdiana Dewi
 
Tugas kkpi pp jaringan komputer
Tugas kkpi pp jaringan komputerTugas kkpi pp jaringan komputer
Tugas kkpi pp jaringan komputeratunsyafi
 
Teknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan KomputerTeknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan KomputerUkhty Ima
 
Jaringan (kelompok 5)
Jaringan (kelompok 5)Jaringan (kelompok 5)
Jaringan (kelompok 5)Ennyrahmina
 
TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9AnisaPutriB
 
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power PointMemahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point'Aprilia' Heriati
 
Materi TIK Kelas IX BAB 5
Materi TIK Kelas IX BAB 5Materi TIK Kelas IX BAB 5
Materi TIK Kelas IX BAB 5NabilaFarah22
 

What's hot (17)

Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Pp
PpPp
Pp
 
PPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internetPPT sejarah dan perkembangan internet
PPT sejarah dan perkembangan internet
 
power point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringanpower point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringan
 
Muhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccMuhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9cc
 
Muhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9ccMuhammad nur shodiq 9cc
Muhammad nur shodiq 9cc
 
Pengenalan Internet
Pengenalan InternetPengenalan Internet
Pengenalan Internet
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, provider penyediaan sistem jaringan komp...
 
Tugas kkpi pp jaringan komputer
Tugas kkpi pp jaringan komputerTugas kkpi pp jaringan komputer
Tugas kkpi pp jaringan komputer
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Teknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan KomputerTeknologi Jaringan Komputer
Teknologi Jaringan Komputer
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Jaringan (kelompok 5)
Jaringan (kelompok 5)Jaringan (kelompok 5)
Jaringan (kelompok 5)
 
TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9TIK Bab 5 kelas 9
TIK Bab 5 kelas 9
 
Bab 5 tik kelas 9
Bab 5 tik kelas 9Bab 5 tik kelas 9
Bab 5 tik kelas 9
 
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power PointMemahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft  Power Point
Memahami Dasar dasar jaringan internet Microsoft Power Point
 
Materi TIK Kelas IX BAB 5
Materi TIK Kelas IX BAB 5Materi TIK Kelas IX BAB 5
Materi TIK Kelas IX BAB 5
 

Similar to Tugas tik bab 4

media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9DyanSetyowati
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaianmohdfirdaus360
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaianChamp14n
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)enyingg
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)enyingg
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputermeikesiska60
 
Materi Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptMateri Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptABASYAIR
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputerkassmmii
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.pptAnimeZee
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.pptSetyoPermadi1
 

Similar to Tugas tik bab 4 (20)

Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
TIK BAB 4
TIK BAB 4TIK BAB 4
TIK BAB 4
 
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
media pembelajaran Tik bab 4 kelas 9
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
 
5
55
5
 
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
Topik 1   pengenalan kepada rangkaianTopik 1   pengenalan kepada rangkaian
Topik 1 pengenalan kepada rangkaian
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Rening dwi (19)
Rening dwi (19)Rening dwi (19)
Rening dwi (19)
 
Bab 4 TIK
Bab 4 TIKBab 4 TIK
Bab 4 TIK
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
 
Materi Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.pptMateri Jaringan_Komputer.ppt
Materi Jaringan_Komputer.ppt
 
Tik bab 5 kelas 9
Tik bab 5 kelas 9Tik bab 5 kelas 9
Tik bab 5 kelas 9
 
Tik bab 5 kelas9
Tik bab 5 kelas9Tik bab 5 kelas9
Tik bab 5 kelas9
 
TIK kelas 9 Bab5
TIK kelas 9 Bab5TIK kelas 9 Bab5
TIK kelas 9 Bab5
 
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan KomputerMy Presentation Teknologi Jaringan Komputer
My Presentation Teknologi Jaringan Komputer
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 
1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt1-Jaringan_Komputer.ppt
1-Jaringan_Komputer.ppt
 

Recently uploaded

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Tugas tik bab 4

  • 1.
  • 2. Created PETA KONSEP SK DAN KD INDIKATOR MATERI SOAL KUNCI DASAR JARINGAN KOMPUTER
  • 3. Created by : Claudy Cahyanti Diana Eka Saputri Eni Vita Ermasari Nurlili Nugrahandari. IX A / 7 IX A / 9 IX A / 11 IX A / 20
  • 4. MATERI JARINGAN KOMPUTER SEJARAH JARINGAN KOMPUTER MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER JARINGAN KOMPUTER ( jangkauan wilayah) JARINGAN KOMPUTER ( peranan & hubungan ) BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER
  • 5. SK DAN KD SK KD MEMAHAMI DASAR DASAR PENGGUNAAN INTERNET DAN INTRANET 1. MENJELASKAN PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET 2. SISTEM JARINGAN INTERNET DAN INTRANET
  • 6. INDIKATOR 1.1 JARINGAN KOMPUTER 1.2 SEJARAH JARINGAN KOMPUTER 1.3 MACAM MACAM JARINGAN KOMPUTER 1.4 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN JANGKAUAN WILAYAH GEOGRAFIS 1.5 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN PERANAN DAN HUBUNGAN TIAP KOMPUTER 1.6 BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER/ TOPOLOGI JARINGAN
  • 7. Jaringan komputer (jaringan) adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (prin ter, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web M A T E R i
  • 8. 1.2 Global/Dunia dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S. Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) memutuskan untuk mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk jaringan organik. Program riset ini dikenal dengan nama ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan. Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e-mail yang ia ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e-mail ini begitu mudah, sehingga langsung menjadi populer. Pada tahun yang sama, icon @ juga diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukan “at” atau “pada”. Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat. Komputer University College di London merupakan komputer pertama yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan Arpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran International Network (Internet).
  • 9. 1.3 Macam-macam Jaringan Komputer 1. LAN (Local Area Network) LAN yaitu suatu sistem jaringan dimana setiap komputer atau perangkat keras dan perangkat lunak digabungkan agar dapat saling berkomunikasi (terintegrasi dalam area kerja tertentu dengan menggunakan data dan program yang sama juga mempunyai kecepatan transfer data lebih cepat). LAN mempunyai jangkauan maksimal 100 meter. 2. MAN (Metropolitan Area Network) MAN merupakan suatu jaringan diantara jaringan LAN dan WAN yang mempunyai jangkauan dengan luas geografis antara 10 KM s/d 50 KM. MAN digunakan untuk membangun jaringan di kantor-kantor dalam wilayah 1 kota, gedung, pabrik, kampus dan kantor pusat dalam area jangkauannya. 3. WAN (Wide Area Network) WAN yaitu network yang mempunyai area kerja antara benua, dengan melewati batas geografis negara dan milik umum.
  • 10. 4. Internet (Interconnected Network) Internet yaitu jaringan komputer secara global (mendunia) yang dapat diakses ke seluruh dunia, dan dapat menghasilkan berbagai informasi, seperti: hiburan, pendidikan, kedokteran, olahraga, artis, politik, dan lain-lain. 5. Wireless (Tanpa Kabel) Wireless yaitu jaringan tanpa kabel yang menggunakan teknologi radio (frekuensi) atau dikenal dengan istilah WLAN (Wireless Local Area Network) atau disebut juga dengan Wifi
  • 11. 1.4 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN JANGKAUAN WILAYAH GEOGRAFISNYA 1. Local Area Network (LAN) LAN : jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer. 2. Metropolitan Area Network (MAN) MAN : pada dasarnya merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan biasanya memakai t 3. Wide Area Network (WAN) WAN : mencakup daerah geografis yang luas, sertingkali mencakup sebuah negara atau benua. WAN : terdiri dari kumpulan mesin yang bertujuan untuk mejalankan program-program aplikasi. eknologi yang sama dengan LAN. 4. Internet Internet adalah sekumpulan komputer atau server yang saling terhubung satu sama lain melalui berbagai macam media (kabel, radio, satelit dll). 5. Wireless Jaringan tanpa kabel merupakan suatu solusi terhadap komunikasi yang tidak bisa dilakukan dengan jaringan menggunakan kabel.
  • 12. 1.5 JARINGAN KOMPUTER BERDASARKAN PERANAN DAN HUBUNGAN SETIAP KOMPUTER Merupakan jaringan yang memisahkan antara komputer client (yang mengajukan permintaan data/informasi atau menjalankan program yang tersimpan di server) dan server (yang menyediakan data /informasi). Setiap komputer dapat bertindak sebagai klien ataupun server dan mempunyai fungsi yang sepadan.Biasanya digunakan untuk berbagi (sharing) dokumen dan ruang penyimpan (storage) atau sumber daya lain.
  • 13. 1.6 BENTUK BENTUK JARINGAN KOMPUTER TOPOLOGI RING TOPOLOGI BUS TOPOLOGI MESH TOPOLOGI STAR
  • 14. 1. Dibawah ini yang merupakan Keuntungan Internet adalah... a. Komunikasi,Hiburan,Menonton Video Porno b. Hiburan,Chatingan,Pencurianinformasi,Layanan c. Komunikasi,Hiburan,Layanan d. Berbisnis susu basi,Mendownload musik,Bermain c. 2. Dibawah ini yang bukan merupakan Macam-macam jaringan Komputer adalah... a. LAN c. WAN b. CPU d. MAN 3. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer MAN (MetroPolitan Area Network) dibawah ini a. c. b. d. .
  • 15. 4. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari LAN adalah... a. Local Area Network c. Local Area Metropolitan b. Local Area Nothing d. Local Area Wide c. 5. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer WAN (Wide Area Network) b. dibawah ini a. d. d. c. d. b. 6. Gambar manakah yang benar yang menunjukan Jaringan Komputer LAN (Local Area Network) dibawah ini .. a. c. b. d.
  • 16. 7. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari WAN adalah... a. Wide Area National c. Wide Area Nothing b. Wide Area Network d. Wide Area N 8. Dibawah ini yang merupakan kepanjangan dari MAN adalah... a. Metropolitan Area Network c. Metropilitan Anti Nuklir b. Metromini Area Nongkrong d. Metro Area Nuklir 9. Dibawah ini yang tidak Termasuk Topologi jaringan adalah... a. Star c. Becak b. Bus d. Ring 10. Gambar Topologi Bintang dibawah ini ditunjukan pada abjad... a. b. c. d.
  • 17. Kunci jawab 1. C 2. B 3. B 4. A 5. A 6. B 7. B 8. A 9. C 10. B