SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
PERMENPERIN NO. 15 TAHUN 2019
TENTANG
PENERBITAN IZIN USAHA INDUSTRI DAN IZIN PERLUASAN DALAM KERANGKA
PELAYANAN PERIZINAN BERUSAHA TERINTEGRASI SECARA ELEKTRONIK
Kementerian Perindustrian
2019
Surabaya, 3-4 September 2019
DASAR HUKUM
UU No. 5/1984 Perindustrian
PP 13/1995
Izin Usaha Industri
Permenperin Nomor
41/M-IND/PER/6/2008 Ketentuan
dan Tata Cara Penerbitan IUI, Izin
Perluasan dan TDI
UU No. 3/2014
Perindustrian
PP 107/2015
Izin Usaha Industri
PP 24/2018
Pelayanan Perizinan
Berusaha Terintegrasi
secara Elektronik (OSS)
RPermenperin
tentang Penerbitan IUI dan Izin Perluasan dalam
Kerangka OSS
PERMENPERIN NO. 41/M-IND/PER/6/2008
• Perizinan industri terdiri atas IUI dan TDI.
• TDI untuk industri dengan nilai investasi maksimal Rp200 juta, berlaku
sama seperti IUI.
• Kewenangan penerbitan:
• Bupati/Walikota: TDI dan IUI dengan investasi hingga Rp10 miliar;
• Gubernur: IUI dengan nilai investasi di atas Rp10 miliar; dan
• Menteri Perindustrian: PMA dan IUI tertentu.
• IUI diberikan dengan Persetujuan Prinsip.
• Izin Perluasan apabila terdapat peningkatan kapasitas produksi
minimal 30%.
PP 107/2015
• Perizinan industri terdiri atas IUI kecil utk Ind Kecil, IUI menengah utk
Ind Menengah, dan IUI besar utk Ind Besar.
• Kewenangan penerbitan berdasarkan jenis IUI:
• Bupati/Walikota: IUI kecil dan IUI menengah
• Gubernur: IUI besar
• Menteri Perindustrian: PMA dan IUI tertentu
• 1 IUI berlaku untuk 1 lokasi dan 1 KBLI 5 digit (dengan pengecualian).
• IUI wajib berlokasi di Kawasan Industri.
• IUI tertentu hanya dapat dimiliki oleh WNI.
• Izin Perluasan tidak wajib, hanya wajib bagi yang wajib Amdal.
PP 24/2018
• Perizinan Berusaha (termasuk IUI dan Izin Perluasan) harus melalui
OSS.
• IUI yang diterbitkan oleh OSS baru bisa otomatis berlaku efektif
apabila semua komitmen sudah terpenuhi.
• Terlebih dahulu memiliki NIB sebagai akun untuk mengakses OSS.
• Menghapus Izin Prinsip dan menyederhanakan persyaratan.
PERMENPERIN
TENTANG PENERBITAN IUI DAN IZIN PERLUASAN
DALAM KERANGKA OSS
CAKUPAN
• Permenperin 15/2019 mengatur ketentuan pemenuhan Komitmen
OSS untuk penerbitan IUI dan Izin Perluasan sebagai pengganti
Permenperin No. 41/M-IND/PER/6/2008.
• Pemenuhan Komitmen dilakukan melalui OSS dan SIINas secara
terintegrasi.
KLASIFIKASI IUI
• IUI diberikan bagi Industri kecil, Industri menengah, dan Industri besar
sesuai dengan klasifikasi usaha industri.
• Klasifikasi usaha industri Permenperin No. 64/2016
• Berdasarkan jumlah tenaga kerja dan nilai investasi.
• Tenaga kerja merupakan tenaga kerja tetap (tidak termasuk kontrak atau
musiman).
• Nilai investasi antara lain menghitung nilai tanah/bangunan dan nilai
mesin/peralatan.
• Nilai tanah dan bangunan dihitung berdasarkan NJOP (milik sendiri)/nilai sewa.
• Nilai mesin/peralatan berdasarkan nilai beli (sesuai bukti pembelian) atau nilai
sewa (sesuai bukti sewa/kontrak).
10
< Rp1.000.000.000
Rp1.000.000.000 –
Rp15.000.000.000
> Rp15.000.000.000
1-19 orang
Industri Kecil
(tidak termasuk tanah
dan bangunan tempat
usaha)
Industri Menengah Industri Menengah
≥ 20 orang Industri Menengah Industri Menengah Industri Besar
Tanah dan bangunan tempat usaha untuk Industri Kecil merupakan tanah dan bangunan yang
lokasinya menjadi satu dengan lokasi tempat tinggal pemilik usaha.
Tenaga
Kerja
Nilai
Investasi
KETENTUAN UMUM
• IUI kecil dan IUI tertentu hanya dapat dimiliki oleh WNI.
• Pemeriksaan berdasarkan KTP pemilik saham, termasuk perusahaan pemilik
saham yang bersangkutan.
• Industri yang hanya dapat dimiliki oleh WNI akan ditetapkan melalui Perpres.
(Saat ini proses penyusunannya sedang dikoordinasikan oleh Ditjen IKMA).
• Wajib berlokasi di Kawasan Industri.
• Dengan pengecualian tertentu (industri tertentu dan apabila KI tidak
tersedia).
• Pengecualian industri tertentu ditetapkan dengan Permenperin.
…
• PP 107/2015 : IUI diberikan per lokasi dan per KBLI 5 digit (dengan
pengecualian tertentu
• Tim OSS mengusulkan agar IUI diberikan untuk setiap perusahaan.
Lampiran IUI di OSS dilengkapi dengan tabel penjelasan masing-
masing lokasi pabrik yang dimiliki, dengan keterangan:
• kegiatan industri berdasarkan KBLI 5 digit;
• Kapasitas terpasang masing-masing;
• Status perizinan.
• Perubahan data pada lampiran IUI dilakukan melalui OSS.
Bagan Proses Penerbitan Izin Usaha Industri via OSS
NIB
Pemohon
IUI
KOMITMEN:
Pemilikan Akun
SINas
KOMITMEN:
a. Izin Lokasi; *
b. Izin Lingkungan; **
c. Data Industri;
d. Persyaratan utk
industri tertentu;
e. BAP pemeriksaan
lapangan
IUI
maks 10 hari kerja
maks 3 tahun
via OSS belum
berlaku
efektif
berlaku
efektif
@biro hukum kemenperin
* tidak wajib untuk yang berlokasi di KI
** untuk yang berlokasi di KI diganti RKL RPL rinci
KOMITMEN:
Surat
Keterangan
maks 10 hari kerja
IUI batal
tidak
IUI batal
tidak
IUI batal
tidak
KOMITMEN
Komitmen Keterangan Mekanisme Batas Waktu
1. Akun SIINas SIINas 10 hari kerja sejak
penerbitan IUI
melalui OSS
2. Surat Keterangan • Untuk pengecualian
berlokasi di Kawasan
Industri
• Hanya bagi yang
dikecualikan
SIINas 10 hari kerja
setelah memiliki
Akun SIINas
3. Data Industri • Data Industri selama
pembangunan pabrik
• Tiap 6 bulan
SIINas Sebelum
pemeriksaan
lapangan
…
Komitmen Keterangan Mekanisme Batas Waktu
4. Izin Lokasi Sesuai ketentuan OSS OSS Sebelum pemerik-
saan lapangan
5. Izin Lingkungan • Sesuai ketentuan OSS
• Bagi yang berlokasi di
Kawasan Industri, cukup
berupa RKL-RPL rinci
(ketentuan ditetapkan
dalam Permenperin)
OSS Sebelum
pemeriksaan
lapangan
6. Pemeriksaan
lapangan
Apabila seluruh Komitmen
No. 1-5 telah selesai
SIINas 3 tahun sejak
penerbitan IUI
melalui OSS
…
• Komitmen lain untuk industri tertentu berlaku sesuai peraturan
perUUan.
• Izin Lokasi dan Izin Lingkungan dikecualikan bagi yang tidak
memerlukan prasarana:
• Industri kecil;
• Industri software
• Apabila terdapat 1 Komitmen yang melewati batas waktu, kembali
mengulang proses izin di OSS.
PEMERIKSAAN LAPANGAN
KOMITMEN:
a. Akun SIINas
b. Surat Keterangan*
c. Data Industri
d. Izin Lokasi*
e. Izin Lingkungan*
f. Komitmen lain
sesuai peraturan*
IUI
berlaku
efektif
SIINas
Pemohon
BAP
Kemenperin/
Dinas Perindustrian**
OSS
* apabila diperlukan
** sesuai kewenangan
sudah
dipenuhi
Tim
• Menilai bahwa Perusahaan Industri sudah siap berproduksi komersial
• Menilai kesesuaian KBLI yang diajukan dengan kondisi lapangan;
• Menilai kesesuaian kapasitas produksi dengan kapasitas terpasang;
• Memeriksa penyampaian Data Industri;
• Menilai kesesuaian skala usaha yang diajukan dengan kondisi
sebenarnya;
• Verifikasi kepemilikan oleh WNI bagi Industri yang hanya dapat
dimilki oleh WNI; dan
• Menilai pemenuhan persyaratan tertentu bagi industri tertentu; dan
• Melakukan pemeriksaan lain yg diperlukan.
maks 20 hari kerja
…
• Pelaksana pemeriksaan lapangan:
• Dinas Perindustrian Kab/Kota untuk IUI kecil dan IUI menengah;
• Dinas Perindustrian Provinsi untuk IUI besar;
• Direktorat Jenderal di Kemenperin untuk:
• Industri strategis;
• Industri teknologi tinggi;
• Industri minuman beralkohol;
• Industri yang terkait langsung pertahanan keamanan;
• Industri yang berdampak penting pada lingkungan; dan
• Industri penanaman modal asing.
PERUBAHAN IUI
• Perubahan IUI diajukan untuk:
• Perubahan klasifikasi usaha industri;
• Perubahan kapasitas terpasang;
• Penambahan KBLI 5 digit; dan
• Penambahan atau pindah lokasi.
• Perubahan IUI dilakukan setelah pemeriksaan lapangan.
• Perubahan IUI dilakukan melalui pengajuan permohonan di OSS.
Bagan Proses Perubahan IUI
Perubahan
IUI:
a. Perubahan
klasifikasi usaha
industri;
b. Perubahan
kapasitas
terpasang;
c. Penambahan KBLI
5 digit;
d. Penambahan atau
pindah lokasi
Perubahan
IUI
berlaku
efektif
SIINas
Pemohon
BAP
Kemenperin/
Dinas Perindustrian*
OSS
* sesuai kewenangan
Tim
• Menilai kesiapan Perusahaan Industri berproduksi komersial
sesuai perubahan IUI;
• Menilai kesiapan kesesuaian kapasitas produksi sesuai
perubahan;
• Memeriksa penyampaian Data Industri;
• Menilai kesesuaian skala usaha sesuai perubahan;
• Menilai pemenuhan persyaratan tertentu bagi industri
tertentu;
• Melakukan pemeriksaan lain yg diperlukan.
maks 20 hari kerja
IZIN PERLUASAN
• Izin Perluasan bersifat sukarela, hanya wajib bagi industri yang wajib
AMDAL.
• Komitmen berupa:
• telah menyampaikan Data Industri sesuai ketentuan peraturan perUUan; dan
• telah dilakukan pemeriksaan lapangan.
• Batas waktu pemenuhan komitmen: 3 bulan setelah memperoleh Izin
Perluasan dari OSS.
• Ketentuan pemenuhan Komitmen sama dengan penerbitan IUI.
Bagan Proses Penerbitan Izin Perluasan
OSS
Pemohon
IZIN
PERLUASAN
IZIN
PERLUASAN
maks 3 bulan
belum
berlaku
efektif
berlaku
efektif
*sesuai kewenangan
IZIN PERLUASAN batal
TIDAK
SIINas
BAP
Kemenperin/
Dinas Perindustrian*
Tim
• Menilai kesesuian Izin Perluasan dengan kondisi lapangan;
• Memeriksa penyampaian Data Industri 1 tahun terakhir;
• Menilai kesiapan produksi komersial sesuai Izin Perluasan.
PENGAWASAN
• Pengawasan dilakukan oleh Direktur Jenderal dan dinas perindustrian
daerah sesuai dengan kewenangan masing-masing.
• Sanksi terhadap pelanggaran dikenakan sesuai PP 107/2015, yang
meliputi:
a. peringatan tertulis;
b. denda administratif;
c. penutupan sementara;
d. pembekuan IUI; dan/atau
e. pencabutan IUI.
PENUTUP
• RPermenperin mencabut:
a. Permenperin Nomor 41/M-IND/PER/6/2008 Ketentuan dan Tata Cara
Penerbitan IUI, Izin Perluasan dan TDI; dan
b. Permenperin Nomor 122/M-IND/PER/12/2014 tentang Pendelegasian
Kewenangan Pemberian Perizinan Bidang Industri dalam rangka PTSP
kepada Kepala BKPM.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to 1. Permenperin 15.2019_Biro Hukum Kemenperin.pptx

15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)Massaputro Delly TP
 
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptx
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptxPerizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptx
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptxkhalid1276
 
Oss &amp; reformasi perizinan berusaha
Oss &amp; reformasi perizinan berusahaOss &amp; reformasi perizinan berusaha
Oss &amp; reformasi perizinan berusahaMikhail Rasyid
 
Fasilitas Kepabeanan fix.pptx
Fasilitas Kepabeanan fix.pptxFasilitas Kepabeanan fix.pptx
Fasilitas Kepabeanan fix.pptxssuserb24358
 
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.ppt
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.pptKERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.ppt
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.pptseptamarusekaputra
 
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)RepublikaDigital
 
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.ppt
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.pptZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.ppt
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.pptJosephJames811058
 
Paparan LKPM Online TW1-3.pdf
Paparan LKPM Online TW1-3.pdfPaparan LKPM Online TW1-3.pdf
Paparan LKPM Online TW1-3.pdfRismawanAris1
 

Similar to 1. Permenperin 15.2019_Biro Hukum Kemenperin.pptx (20)

D1
D1D1
D1
 
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
15 EoDB (Gati Wibawaningsih - Dirjen IKM Kemenperin)
 
SOSIALISASI LKPM + PENCABUTAN 2023.pptx
SOSIALISASI LKPM + PENCABUTAN 2023.pptxSOSIALISASI LKPM + PENCABUTAN 2023.pptx
SOSIALISASI LKPM + PENCABUTAN 2023.pptx
 
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptx
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptxPerizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptx
Perizinan Berusaha Berbasis Risiko Rendah.pptx
 
Oss &amp; reformasi perizinan berusaha
Oss &amp; reformasi perizinan berusahaOss &amp; reformasi perizinan berusaha
Oss &amp; reformasi perizinan berusaha
 
IUJK/SIUJK
IUJK/SIUJKIUJK/SIUJK
IUJK/SIUJK
 
Fasilitas Kepabeanan fix.pptx
Fasilitas Kepabeanan fix.pptxFasilitas Kepabeanan fix.pptx
Fasilitas Kepabeanan fix.pptx
 
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.ppt
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.pptKERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.ppt
KERANGKA TAHAPAN PROSES-ANTON.ppt
 
Paparan OSS Pemilihan KBLI Kegiatan Usaha
Paparan OSS Pemilihan KBLI Kegiatan UsahaPaparan OSS Pemilihan KBLI Kegiatan Usaha
Paparan OSS Pemilihan KBLI Kegiatan Usaha
 
SIUJK
SIUJKSIUJK
SIUJK
 
IUJK / SIUJK & SKT MIGAS
IUJK / SIUJK & SKT MIGASIUJK / SIUJK & SKT MIGAS
IUJK / SIUJK & SKT MIGAS
 
Tender Iujk 2010
Tender Iujk 2010Tender Iujk 2010
Tender Iujk 2010
 
Pp nomor-9-tahun-2016
Pp nomor-9-tahun-2016Pp nomor-9-tahun-2016
Pp nomor-9-tahun-2016
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
Substansi uu cipta kerja (7 oktober 2020)
 
SIUJK & SKT MIGAS
SIUJK & SKT MIGASSIUJK & SKT MIGAS
SIUJK & SKT MIGAS
 
SKT MIGAS
SKT MIGASSKT MIGAS
SKT MIGAS
 
SKT MIGAS
SKT MIGASSKT MIGAS
SKT MIGAS
 
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.ppt
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.pptZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.ppt
ZIN_USAHA_MIKRO_KECIL_(IUMK)_MELALUI_ONLINE_SINGLE_SUBMISSION.ppt
 
Paparan LKPM Online TW1-3.pdf
Paparan LKPM Online TW1-3.pdfPaparan LKPM Online TW1-3.pdf
Paparan LKPM Online TW1-3.pdf
 

Recently uploaded

PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxPROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxMelandaNiuwa
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYALex PRTOTO
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptxerlyndakasim2
 
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxTugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxHeripurwanto62
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptxerlyndakasim2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxYasfinaQurrotaAyun
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercayaunikbetslotbankmaybank
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangRadhialKautsar
 
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxPCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxmuhammadfajri44049
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptxPROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
PROMOTIF KESEHATAN JIWA TERBARUHGFF.pptx
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYAPRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
PRTOTO SITUS SPORTING BET DAN TOGEL TERPERCAYA
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
10. (C) MERGER DAN AKUISISI Presentation.pptx
 
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptxTugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
Tugas unjuk keterampilan_HERI PURWANTO1.pptx
 
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx10. (D)  LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
10. (D) LEASING (PSAK-73-Sewa-20012020) .pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptxPPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
PPT Presentasimatkul Hukum Komersial.pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank TerpercayaUnikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
Unikbet: Situs Slot Pragmatic Bank Seabank Terpercaya
 
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barangContoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
Contoh contoh soal dan jawaban persediaan barang
 
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptxPCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
PCM STRUKTUR JALAN JONGKANGOK JONGKANG.pptx
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 

1. Permenperin 15.2019_Biro Hukum Kemenperin.pptx

  • 1. PERMENPERIN NO. 15 TAHUN 2019 TENTANG PENERBITAN IZIN USAHA INDUSTRI DAN IZIN PERLUASAN DALAM KERANGKA PELAYANAN PERIZINAN BERUSAHA TERINTEGRASI SECARA ELEKTRONIK Kementerian Perindustrian 2019 Surabaya, 3-4 September 2019
  • 3. UU No. 5/1984 Perindustrian PP 13/1995 Izin Usaha Industri Permenperin Nomor 41/M-IND/PER/6/2008 Ketentuan dan Tata Cara Penerbitan IUI, Izin Perluasan dan TDI UU No. 3/2014 Perindustrian PP 107/2015 Izin Usaha Industri PP 24/2018 Pelayanan Perizinan Berusaha Terintegrasi secara Elektronik (OSS) RPermenperin tentang Penerbitan IUI dan Izin Perluasan dalam Kerangka OSS
  • 4. PERMENPERIN NO. 41/M-IND/PER/6/2008 • Perizinan industri terdiri atas IUI dan TDI. • TDI untuk industri dengan nilai investasi maksimal Rp200 juta, berlaku sama seperti IUI. • Kewenangan penerbitan: • Bupati/Walikota: TDI dan IUI dengan investasi hingga Rp10 miliar; • Gubernur: IUI dengan nilai investasi di atas Rp10 miliar; dan • Menteri Perindustrian: PMA dan IUI tertentu. • IUI diberikan dengan Persetujuan Prinsip. • Izin Perluasan apabila terdapat peningkatan kapasitas produksi minimal 30%.
  • 5. PP 107/2015 • Perizinan industri terdiri atas IUI kecil utk Ind Kecil, IUI menengah utk Ind Menengah, dan IUI besar utk Ind Besar. • Kewenangan penerbitan berdasarkan jenis IUI: • Bupati/Walikota: IUI kecil dan IUI menengah • Gubernur: IUI besar • Menteri Perindustrian: PMA dan IUI tertentu • 1 IUI berlaku untuk 1 lokasi dan 1 KBLI 5 digit (dengan pengecualian). • IUI wajib berlokasi di Kawasan Industri. • IUI tertentu hanya dapat dimiliki oleh WNI. • Izin Perluasan tidak wajib, hanya wajib bagi yang wajib Amdal.
  • 6. PP 24/2018 • Perizinan Berusaha (termasuk IUI dan Izin Perluasan) harus melalui OSS. • IUI yang diterbitkan oleh OSS baru bisa otomatis berlaku efektif apabila semua komitmen sudah terpenuhi. • Terlebih dahulu memiliki NIB sebagai akun untuk mengakses OSS. • Menghapus Izin Prinsip dan menyederhanakan persyaratan.
  • 7. PERMENPERIN TENTANG PENERBITAN IUI DAN IZIN PERLUASAN DALAM KERANGKA OSS
  • 8. CAKUPAN • Permenperin 15/2019 mengatur ketentuan pemenuhan Komitmen OSS untuk penerbitan IUI dan Izin Perluasan sebagai pengganti Permenperin No. 41/M-IND/PER/6/2008. • Pemenuhan Komitmen dilakukan melalui OSS dan SIINas secara terintegrasi.
  • 9. KLASIFIKASI IUI • IUI diberikan bagi Industri kecil, Industri menengah, dan Industri besar sesuai dengan klasifikasi usaha industri. • Klasifikasi usaha industri Permenperin No. 64/2016 • Berdasarkan jumlah tenaga kerja dan nilai investasi. • Tenaga kerja merupakan tenaga kerja tetap (tidak termasuk kontrak atau musiman). • Nilai investasi antara lain menghitung nilai tanah/bangunan dan nilai mesin/peralatan. • Nilai tanah dan bangunan dihitung berdasarkan NJOP (milik sendiri)/nilai sewa. • Nilai mesin/peralatan berdasarkan nilai beli (sesuai bukti pembelian) atau nilai sewa (sesuai bukti sewa/kontrak).
  • 10. 10 < Rp1.000.000.000 Rp1.000.000.000 – Rp15.000.000.000 > Rp15.000.000.000 1-19 orang Industri Kecil (tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha) Industri Menengah Industri Menengah ≥ 20 orang Industri Menengah Industri Menengah Industri Besar Tanah dan bangunan tempat usaha untuk Industri Kecil merupakan tanah dan bangunan yang lokasinya menjadi satu dengan lokasi tempat tinggal pemilik usaha. Tenaga Kerja Nilai Investasi
  • 11. KETENTUAN UMUM • IUI kecil dan IUI tertentu hanya dapat dimiliki oleh WNI. • Pemeriksaan berdasarkan KTP pemilik saham, termasuk perusahaan pemilik saham yang bersangkutan. • Industri yang hanya dapat dimiliki oleh WNI akan ditetapkan melalui Perpres. (Saat ini proses penyusunannya sedang dikoordinasikan oleh Ditjen IKMA). • Wajib berlokasi di Kawasan Industri. • Dengan pengecualian tertentu (industri tertentu dan apabila KI tidak tersedia). • Pengecualian industri tertentu ditetapkan dengan Permenperin.
  • 12. … • PP 107/2015 : IUI diberikan per lokasi dan per KBLI 5 digit (dengan pengecualian tertentu • Tim OSS mengusulkan agar IUI diberikan untuk setiap perusahaan. Lampiran IUI di OSS dilengkapi dengan tabel penjelasan masing- masing lokasi pabrik yang dimiliki, dengan keterangan: • kegiatan industri berdasarkan KBLI 5 digit; • Kapasitas terpasang masing-masing; • Status perizinan. • Perubahan data pada lampiran IUI dilakukan melalui OSS.
  • 13. Bagan Proses Penerbitan Izin Usaha Industri via OSS NIB Pemohon IUI KOMITMEN: Pemilikan Akun SINas KOMITMEN: a. Izin Lokasi; * b. Izin Lingkungan; ** c. Data Industri; d. Persyaratan utk industri tertentu; e. BAP pemeriksaan lapangan IUI maks 10 hari kerja maks 3 tahun via OSS belum berlaku efektif berlaku efektif @biro hukum kemenperin * tidak wajib untuk yang berlokasi di KI ** untuk yang berlokasi di KI diganti RKL RPL rinci KOMITMEN: Surat Keterangan maks 10 hari kerja IUI batal tidak IUI batal tidak IUI batal tidak
  • 14. KOMITMEN Komitmen Keterangan Mekanisme Batas Waktu 1. Akun SIINas SIINas 10 hari kerja sejak penerbitan IUI melalui OSS 2. Surat Keterangan • Untuk pengecualian berlokasi di Kawasan Industri • Hanya bagi yang dikecualikan SIINas 10 hari kerja setelah memiliki Akun SIINas 3. Data Industri • Data Industri selama pembangunan pabrik • Tiap 6 bulan SIINas Sebelum pemeriksaan lapangan
  • 15. … Komitmen Keterangan Mekanisme Batas Waktu 4. Izin Lokasi Sesuai ketentuan OSS OSS Sebelum pemerik- saan lapangan 5. Izin Lingkungan • Sesuai ketentuan OSS • Bagi yang berlokasi di Kawasan Industri, cukup berupa RKL-RPL rinci (ketentuan ditetapkan dalam Permenperin) OSS Sebelum pemeriksaan lapangan 6. Pemeriksaan lapangan Apabila seluruh Komitmen No. 1-5 telah selesai SIINas 3 tahun sejak penerbitan IUI melalui OSS
  • 16. … • Komitmen lain untuk industri tertentu berlaku sesuai peraturan perUUan. • Izin Lokasi dan Izin Lingkungan dikecualikan bagi yang tidak memerlukan prasarana: • Industri kecil; • Industri software • Apabila terdapat 1 Komitmen yang melewati batas waktu, kembali mengulang proses izin di OSS.
  • 17. PEMERIKSAAN LAPANGAN KOMITMEN: a. Akun SIINas b. Surat Keterangan* c. Data Industri d. Izin Lokasi* e. Izin Lingkungan* f. Komitmen lain sesuai peraturan* IUI berlaku efektif SIINas Pemohon BAP Kemenperin/ Dinas Perindustrian** OSS * apabila diperlukan ** sesuai kewenangan sudah dipenuhi Tim • Menilai bahwa Perusahaan Industri sudah siap berproduksi komersial • Menilai kesesuaian KBLI yang diajukan dengan kondisi lapangan; • Menilai kesesuaian kapasitas produksi dengan kapasitas terpasang; • Memeriksa penyampaian Data Industri; • Menilai kesesuaian skala usaha yang diajukan dengan kondisi sebenarnya; • Verifikasi kepemilikan oleh WNI bagi Industri yang hanya dapat dimilki oleh WNI; dan • Menilai pemenuhan persyaratan tertentu bagi industri tertentu; dan • Melakukan pemeriksaan lain yg diperlukan. maks 20 hari kerja
  • 18. … • Pelaksana pemeriksaan lapangan: • Dinas Perindustrian Kab/Kota untuk IUI kecil dan IUI menengah; • Dinas Perindustrian Provinsi untuk IUI besar; • Direktorat Jenderal di Kemenperin untuk: • Industri strategis; • Industri teknologi tinggi; • Industri minuman beralkohol; • Industri yang terkait langsung pertahanan keamanan; • Industri yang berdampak penting pada lingkungan; dan • Industri penanaman modal asing.
  • 19. PERUBAHAN IUI • Perubahan IUI diajukan untuk: • Perubahan klasifikasi usaha industri; • Perubahan kapasitas terpasang; • Penambahan KBLI 5 digit; dan • Penambahan atau pindah lokasi. • Perubahan IUI dilakukan setelah pemeriksaan lapangan. • Perubahan IUI dilakukan melalui pengajuan permohonan di OSS.
  • 20. Bagan Proses Perubahan IUI Perubahan IUI: a. Perubahan klasifikasi usaha industri; b. Perubahan kapasitas terpasang; c. Penambahan KBLI 5 digit; d. Penambahan atau pindah lokasi Perubahan IUI berlaku efektif SIINas Pemohon BAP Kemenperin/ Dinas Perindustrian* OSS * sesuai kewenangan Tim • Menilai kesiapan Perusahaan Industri berproduksi komersial sesuai perubahan IUI; • Menilai kesiapan kesesuaian kapasitas produksi sesuai perubahan; • Memeriksa penyampaian Data Industri; • Menilai kesesuaian skala usaha sesuai perubahan; • Menilai pemenuhan persyaratan tertentu bagi industri tertentu; • Melakukan pemeriksaan lain yg diperlukan. maks 20 hari kerja
  • 21. IZIN PERLUASAN • Izin Perluasan bersifat sukarela, hanya wajib bagi industri yang wajib AMDAL. • Komitmen berupa: • telah menyampaikan Data Industri sesuai ketentuan peraturan perUUan; dan • telah dilakukan pemeriksaan lapangan. • Batas waktu pemenuhan komitmen: 3 bulan setelah memperoleh Izin Perluasan dari OSS. • Ketentuan pemenuhan Komitmen sama dengan penerbitan IUI.
  • 22. Bagan Proses Penerbitan Izin Perluasan OSS Pemohon IZIN PERLUASAN IZIN PERLUASAN maks 3 bulan belum berlaku efektif berlaku efektif *sesuai kewenangan IZIN PERLUASAN batal TIDAK SIINas BAP Kemenperin/ Dinas Perindustrian* Tim • Menilai kesesuian Izin Perluasan dengan kondisi lapangan; • Memeriksa penyampaian Data Industri 1 tahun terakhir; • Menilai kesiapan produksi komersial sesuai Izin Perluasan.
  • 23. PENGAWASAN • Pengawasan dilakukan oleh Direktur Jenderal dan dinas perindustrian daerah sesuai dengan kewenangan masing-masing. • Sanksi terhadap pelanggaran dikenakan sesuai PP 107/2015, yang meliputi: a. peringatan tertulis; b. denda administratif; c. penutupan sementara; d. pembekuan IUI; dan/atau e. pencabutan IUI.
  • 24. PENUTUP • RPermenperin mencabut: a. Permenperin Nomor 41/M-IND/PER/6/2008 Ketentuan dan Tata Cara Penerbitan IUI, Izin Perluasan dan TDI; dan b. Permenperin Nomor 122/M-IND/PER/12/2014 tentang Pendelegasian Kewenangan Pemberian Perizinan Bidang Industri dalam rangka PTSP kepada Kepala BKPM.