SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
Plasmodium falciparum




          Arini
     S1-analis medis
Klasifikasi
     • Filum:                        Kerajaan :
    APICOMPLEXA                       PROTISTA


                      Kelas:
                   Aconoidasida

   Famili:                           Ordo:
plasmodiidae                      haemosporida

                 Genus:
               plasmodium



                       Spesies:
               Plasmodium falciparum
Nama Penyakit & Hospes

      Nama Penyakit
   Malaria tropikana


     Hospes Perantara
        Manusia


          Vektor

   Anopheles betina
M o r fo lo g i
MORFOLOGI
1.   Trofozoit muda bentuk cincin;

2.   Trofozoit muda cincin ganda ;

3.   Titik kromatin ganda, dengan titik-titik maurer ;

4.   Trofozoit tua dengan titik-titik Maurer;

5.   Skizon matang dengan merozoit dan pigmen mengelompok;

6.   Macrogametocyte dengan sitoplasma kebiruan dan kromatin kompak;

7.   Microgametocyte dengan sitoplasma merah muda dan tersebar kromatin
Daur Hidup
        PRE-
     ERITROSITI
         K



SPOROGONI
            ERITROSITI
                K
SPOROZOID
                 MASUK KE
                 SIRKULASI
               DARAH TUBUH
                  MANUSIA
                   LEWAT
                  GIGITAN
 SEBAGIAN
 MEROZOID
                  NYAMUK      SPOROZOID
MASUK KE SEL                  MASUK DAN
 PARENKIM                     MENYERAN
 HATI BARU
   UNTUK                         G SEL
MENGULANGI                     PARENKIM
REPRODUKSI                       HATI
  KEMBALI



                         SPOROZOID
       MEROZOID            MENJADI
        KELUAR             SKIZON,
         BEBAS             INTINYA
                         MEMBELAH
        DARI SEL        MEMBENTUK
       PARENKIM           MEROZOIT
          HATI              EKSO-
                        ERITROSITER
MEROZOID        MEROZOID
YANG BERHASIL           KE
 MENGHINDARI       PEREDARA
 FAGOSITOSIS       N DARAH &
MEMASUKI RBC       MENYERAN
 BARU UNTUK           G RBC
 MENGULANGI                        DI DALAM
    SIKLUS                            RBC,
                                   MEROZOID
 ERITROSITIK & SIKLUS             BERKEMBAN
  MEMBENTUK E R I T R O S I T I    G MENJADI
  GAMETOSIT         K             TROPOZOID

          SCHIZON
          MATANG
                          TROPOZOID
         MEMBELAH
                           TUMBUH
          MENJADI
                           MENJADI
          BANYAK
                           SCHIZON
         MEROZOID–
                          MUDA-TUA-
        RBC PECAH–
                           MATANG
         MEROZOID
        KELUAR RBC
SPOROGONI



 GAMETOSIT
 TERMAKAN
OLEH NYAMUK
   KETIKA
  MEMINUM
   DARAH
 TERINFEKSI
                   OOKINET
                 BERGERAK &
                  MENEMBUS
GAMETOSI        DINDING USUS
T JANTAN            AGAR
& BETINA          MENEMPEL
BERSATU             PADA
 MENJADI         PERMUKAAN
 ZIGOT -         LUAR USUS -
 OOKINET           OOKISTA
Gejala Infeksi

 Gejala tidak spesifik, seperti lesu, anoreksia, sakit
  kepala, demam tidak teratur, baru kemudian
  ditandai dengan geala yang khas, seperti
  ᴕDemam malaria
  ᴕSplenomegali
  ᴕanemia
Demam Malaria
                        • Berlangsung dari 15 menit – 1 jam
   Stadium              • Penderita merasa kedinginan, nadi cepat tetapi lemah,
                          bibir dan jari tangan membiru, hingga menggunakan
   Menggigil              selimut tebal

                        • Perasaan dingin berubah menjadi sangat
Stadium Puncak            panas, mual dan muntah
    Demam               • Berlangsung 2-6 jam

   Stadium              • Penderita mulai berkeringat banyak, suhu
                          turun cepat penderita seolah-olah sembuh
  Berkeringat           • Berlangsung selama 2-4jam

    Dilanjutkan dengan stadium tanpa demam atau stadium
dengan suhu normal, 2 atau 3 hari selanjutnya terulang kembali
serangan demam sama seperti tahapan stadium-stadium diatas
Splenomegali
 Malaria menahun
  ᴕPembesaran limpa pada awalnya lunak,
    mudah pecah dan nyeri sehingga perabaan
    limpa harus secara lembut dan hati-hati.
 Malaria kronik
  ᴕLimpa kelabu dan keras
Anemia

Eritrosit yang terinfeksi oleh parasit ini akan memiliki daya

afinitas yang tinggi terhadap eritrosit lain maupun terhadap

endotelium alat dalam, sehingga antara eritrosit saling melekat

begitupun antara eritrosit terinfeksi dengan dinding endotelium

alat dalam sehingga menimbulkan gumpalan yang

membendung kapiler alat-alat dalam inilah yang menyebabkan

malaria selebral (malaria yang menyerang otak)
Diagnosa

 Diagnosa klinik
• Adanya spenomegali dan anemia. Penderita
  berasal dari endemik malaria

 Diagnosa Laboratorium
• Pemeriksaan darah dan ditemukan parasit ini
  didalam eritrosit. SADT sebaiknya dibuat
  setelah puncak demam.
Pencegahan
 Mengurangi kontak atau gigitan nyamuk, dengan cara
  :
  ᴕMenggunakan kelambu
  ᴕMemasang kain kassa pada ventilasi
  ᴕMenggunakan obat nyamuk
  ᴕMenghindari pakaian yang menggantung
 Melakukan 3M
 Mengobati penderita malaria sampai tuntas
Plasmodium falciparum

More Related Content

What's hot

Pemeriksaan analisa gas darah
Pemeriksaan analisa gas darahPemeriksaan analisa gas darah
Pemeriksaan analisa gas darah
Dasuki Suke
 

What's hot (20)

Trematoda pbl8
Trematoda pbl8Trematoda pbl8
Trematoda pbl8
 
demam tifoid amee
demam tifoid ameedemam tifoid amee
demam tifoid amee
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
 
Buku pedoman teknis pemeriksaan parasit malaria
Buku pedoman teknis pemeriksaan parasit malariaBuku pedoman teknis pemeriksaan parasit malaria
Buku pedoman teknis pemeriksaan parasit malaria
 
Pemeriksaan analisa gas darah
Pemeriksaan analisa gas darahPemeriksaan analisa gas darah
Pemeriksaan analisa gas darah
 
LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)
 
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosisSkenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
Skenario 20.5 Dermatofitosis & Non-dermatofitosis
 
Gonorrhea
GonorrheaGonorrhea
Gonorrhea
 
Persentasi Modul Demam
Persentasi Modul DemamPersentasi Modul Demam
Persentasi Modul Demam
 
Otitis media akut
Otitis media akutOtitis media akut
Otitis media akut
 
Ppt loa loa (cacing mata)
Ppt loa loa (cacing mata)Ppt loa loa (cacing mata)
Ppt loa loa (cacing mata)
 
Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2Kimia klinik tutor 2
Kimia klinik tutor 2
 
Transfusi Darah 2. pencucian eritrosit pekat
Transfusi Darah 2. pencucian eritrosit pekatTransfusi Darah 2. pencucian eritrosit pekat
Transfusi Darah 2. pencucian eritrosit pekat
 
Anemia
AnemiaAnemia
Anemia
 
Pewarnaan Spora Metode Klein
Pewarnaan Spora Metode KleinPewarnaan Spora Metode Klein
Pewarnaan Spora Metode Klein
 
Krisis hipertensi
Krisis hipertensiKrisis hipertensi
Krisis hipertensi
 
Sepsis
SepsisSepsis
Sepsis
 
Sistem komplemen
Sistem komplemenSistem komplemen
Sistem komplemen
 
Radang
RadangRadang
Radang
 
Leukosit
LeukositLeukosit
Leukosit
 

More from Arini Utami (10)

Lap. parasitologi ii nyamuk
Lap. parasitologi ii nyamukLap. parasitologi ii nyamuk
Lap. parasitologi ii nyamuk
 
Amilase dan gama gt
Amilase dan gama gtAmilase dan gama gt
Amilase dan gama gt
 
Zat organik
Zat organikZat organik
Zat organik
 
Yersinia sp
Yersinia spYersinia sp
Yersinia sp
 
Resistensi insektisida
Resistensi insektisidaResistensi insektisida
Resistensi insektisida
 
Presentasi asam urat
Presentasi asam uratPresentasi asam urat
Presentasi asam urat
 
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coliEntamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
 
IDENTIFIKASI NYAMUK
IDENTIFIKASI NYAMUKIDENTIFIKASI NYAMUK
IDENTIFIKASI NYAMUK
 
Balantidium coli
Balantidium coliBalantidium coli
Balantidium coli
 
Falciparum malaria
Falciparum malariaFalciparum malaria
Falciparum malaria
 

Recently uploaded

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
GilangNandiaputri1
 

Recently uploaded (20)

Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi TrigonometriSudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
Sudut-sudut Berelasi Trigonometri - Sudut-sudut Berelasi Trigonometri
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANGMESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
MESYUARAT KURIKULUM BIL 1/2024 SEKOLAH KEBANGSAAN SRI SERDANG
 
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi PerapotekanPembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
Pembahasan Soal Ujian Komprehensif Farmasi Perapotekan
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptxAksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
Aksi Nyata profil pelajar pancasila.pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEANIPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
IPS - karakteristik geografis, sosial, budaya, dan ekonomi di ASEAN
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOMSISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
SISTEM SARAF OTONOM_.SISTEM SARAF OTONOM
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Plasmodium falciparum

  • 1. Plasmodium falciparum Arini S1-analis medis
  • 2. Klasifikasi • Filum: Kerajaan : APICOMPLEXA PROTISTA Kelas: Aconoidasida Famili: Ordo: plasmodiidae haemosporida Genus: plasmodium Spesies: Plasmodium falciparum
  • 3. Nama Penyakit & Hospes Nama Penyakit Malaria tropikana Hospes Perantara Manusia Vektor Anopheles betina
  • 4. M o r fo lo g i
  • 5. MORFOLOGI 1. Trofozoit muda bentuk cincin; 2. Trofozoit muda cincin ganda ; 3. Titik kromatin ganda, dengan titik-titik maurer ; 4. Trofozoit tua dengan titik-titik Maurer; 5. Skizon matang dengan merozoit dan pigmen mengelompok; 6. Macrogametocyte dengan sitoplasma kebiruan dan kromatin kompak; 7. Microgametocyte dengan sitoplasma merah muda dan tersebar kromatin
  • 6. Daur Hidup PRE- ERITROSITI K SPOROGONI ERITROSITI K
  • 7. SPOROZOID MASUK KE SIRKULASI DARAH TUBUH MANUSIA LEWAT GIGITAN SEBAGIAN MEROZOID NYAMUK SPOROZOID MASUK KE SEL MASUK DAN PARENKIM MENYERAN HATI BARU UNTUK G SEL MENGULANGI PARENKIM REPRODUKSI HATI KEMBALI SPOROZOID MEROZOID MENJADI KELUAR SKIZON, BEBAS INTINYA MEMBELAH DARI SEL MEMBENTUK PARENKIM MEROZOIT HATI EKSO- ERITROSITER
  • 8. MEROZOID MEROZOID YANG BERHASIL KE MENGHINDARI PEREDARA FAGOSITOSIS N DARAH & MEMASUKI RBC MENYERAN BARU UNTUK G RBC MENGULANGI DI DALAM SIKLUS RBC, MEROZOID ERITROSITIK & SIKLUS BERKEMBAN MEMBENTUK E R I T R O S I T I G MENJADI GAMETOSIT K TROPOZOID SCHIZON MATANG TROPOZOID MEMBELAH TUMBUH MENJADI MENJADI BANYAK SCHIZON MEROZOID– MUDA-TUA- RBC PECAH– MATANG MEROZOID KELUAR RBC
  • 9. SPOROGONI GAMETOSIT TERMAKAN OLEH NYAMUK KETIKA MEMINUM DARAH TERINFEKSI OOKINET BERGERAK & MENEMBUS GAMETOSI DINDING USUS T JANTAN AGAR & BETINA MENEMPEL BERSATU PADA MENJADI PERMUKAAN ZIGOT - LUAR USUS - OOKINET OOKISTA
  • 10. Gejala Infeksi  Gejala tidak spesifik, seperti lesu, anoreksia, sakit kepala, demam tidak teratur, baru kemudian ditandai dengan geala yang khas, seperti ᴕDemam malaria ᴕSplenomegali ᴕanemia
  • 11. Demam Malaria • Berlangsung dari 15 menit – 1 jam Stadium • Penderita merasa kedinginan, nadi cepat tetapi lemah, bibir dan jari tangan membiru, hingga menggunakan Menggigil selimut tebal • Perasaan dingin berubah menjadi sangat Stadium Puncak panas, mual dan muntah Demam • Berlangsung 2-6 jam Stadium • Penderita mulai berkeringat banyak, suhu turun cepat penderita seolah-olah sembuh Berkeringat • Berlangsung selama 2-4jam Dilanjutkan dengan stadium tanpa demam atau stadium dengan suhu normal, 2 atau 3 hari selanjutnya terulang kembali serangan demam sama seperti tahapan stadium-stadium diatas
  • 12. Splenomegali  Malaria menahun ᴕPembesaran limpa pada awalnya lunak, mudah pecah dan nyeri sehingga perabaan limpa harus secara lembut dan hati-hati.  Malaria kronik ᴕLimpa kelabu dan keras
  • 13. Anemia Eritrosit yang terinfeksi oleh parasit ini akan memiliki daya afinitas yang tinggi terhadap eritrosit lain maupun terhadap endotelium alat dalam, sehingga antara eritrosit saling melekat begitupun antara eritrosit terinfeksi dengan dinding endotelium alat dalam sehingga menimbulkan gumpalan yang membendung kapiler alat-alat dalam inilah yang menyebabkan malaria selebral (malaria yang menyerang otak)
  • 14. Diagnosa Diagnosa klinik • Adanya spenomegali dan anemia. Penderita berasal dari endemik malaria Diagnosa Laboratorium • Pemeriksaan darah dan ditemukan parasit ini didalam eritrosit. SADT sebaiknya dibuat setelah puncak demam.
  • 15. Pencegahan  Mengurangi kontak atau gigitan nyamuk, dengan cara : ᴕMenggunakan kelambu ᴕMemasang kain kassa pada ventilasi ᴕMenggunakan obat nyamuk ᴕMenghindari pakaian yang menggantung  Melakukan 3M  Mengobati penderita malaria sampai tuntas