SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Download to read offline
Business	
  Ideas	
  Plan	
  
2022	
  
	
  
	
  
Company/Business	
  Name:	
  	
  
Bestieboo	
  
	
  
	
  
Business	
  Owner:	
  
Alin	
  Dian	
  Ayuni	
  
Sundari	
  Suhita	
  Dewi	
  	
  
I. Table of Contents
II. Executive Summary………………………………………………………….
a. One Page Maximum (Written last)
b. Mission Statement……………………………………………………..
III. Company Description……………………………………………………….
a. 1 Year Goal…………………………………………………………
b. Legal Form of Ownership ……………………………………………
c. Goals and Objectives ……………………………………………..
IV. Operating Procedures…………………………………………………………
a. Location ………………………………………………………………….
b. Equipment ………………………………………………………………..
c. Personnel…………………………………………………………………
d. Inventory and Suppliers………………………………………………….
V. Marketing Plan ……………………………………………………………….
a. Customer Profile/Target Market………………………………………..
b. Competitive Analysis…………………………………………………..
c. Competitive Advantage ………………………………………………..
d. Product/Service…………………………………………………………
e. Price …………………………………………….
f. Placement/Distribution
VI. Promotional Plan
a. A Website (Basic but functional) …………………………………………
b. Promotion / Advertising …………………………………………………
c. Sales Forecast…………………………………………………………..
VII. Financial Data…………………………………………………………………..
a. Financial Write-Up ………………………………………………………..
Attachments ..…………………………………………………………
I. Executive Summary
Bestieboo adalah sebuah bisnis retail online yang didirikan oleh keuda orang
sahabat bernama Alin Ayuni dan Sundari Suhita. Mereka merupakan mahasiswa
Universitas Pancasila yang sedang menempuh studi jurusan Psikologi. Bisnis ini
memiliki porposisi nilai untuk menjalin bounding atau kedekatan antar sahabat.
Bisnis ini mengelola barang barang berkualitas baik dan menggambarkan
keceriaan dimana pebisnis memilih warna warna cerah dalam penjualan produk.
Misalnya warna-warna cerah kuning, merah dan oranye, warna-warna tersebut
memberi naunsa berenergi, ceria dan penuh semangat. Produk dari bisnis
Bestieboo yaitu produk fashion yang terdiri dari dua tipe. Pertama, pakaian berupa
hoodie, t-shirt, long sleefe, sweatpants dan Kedua, aksesoris seperti bracelet, tote
bag serta pouch. Produk dari bisnis akan terus berkembang seiring perjalanan
trend fahsion yang diminati oleh para konsumen. Pada tahun pertama, bisnis tidak
menargetkan keuntungan yang besar, namun owner ingin bereksperimen
mengenai bisnis pertamanya yang dijalankan bersama sahabatnya. Memulai bisnis
pun menjadi sebuah tantangan bagi masing masing individu, dimana seseorang
keluar dari zona nyamannya dan membulatkan tekad serta kesiapan mental untuk
menjalani bisnis tersebut. Bisnis dimulai dengan mempromosikan barang melalui
sosial media dan pengenalan kepada teman - teman dari owner bisnis. Seiring
berjalannya waktu, owner bisnis berencana untuk mempromosikan melalui
layanan iklan dari sosial media berupa Instagram, Snapchat, dan Tiktok. Bisnis
akan terus dikembangkan dengan memberikan layanan terbaik untuk konsumen
agar merasa senang dan puas setelah membeli produk Bestieboo. Target
Konsumer dari bisnis Bestieboo adalah anak muda karena dianggap lebih pintar
dan kritis terhadap pemilihan produk, mulai dari kualitas, harga, fungsi, serta
pemakaian. Penetapan harga disesuaikan dengan kantong konsumen dimana harga
dapat terjangkau oleh siswa ataupun pekerja.
A. Mission Statement
1. Membangun bisnis yang diminati masyarakat terkini.
2. Memiliki kualitas yang terjamin
3. Selalu update fashion
4. Menjaga kebersamaan antar sahabat
5. Produk yang unik dan kece.
II. Company Description
Company description:
a) Perusahaan Bestieboo bergerak dalam bisnis penjualan merchandise, lalu
dikembangkan dengan menjual pakaian, serta aksesoris. Bisnis kami mengelola
barang barang berkualitas baik dan menggambarkan keceriaan dimana pebisnis
memilih warna warna cerah dalam penjualan produk. Misalnya saja warna-warna
cerah kuning, merah dan oranye, warna-warna tersebut memberi naunsa
berenergi, ceria dan penuh semangat. Dengan demikian bisnis akan digemari oleh
perempuan mulai dari usia remaja serta dewasa muda.
b) Bisnis dimulai dari kedekatan dua orang mahasiswa yang memiliki kesamaan
frekuensi. Bertukar pendapat serta berbagi kisah adalah sebuah awal pendekatan
yang baik untuk memahami satu sama lain, lalu terdapat empati serta dukungan
yang diberikan satu sama lain sehingga hubungan persahabatan berjalan dengan
cukup baik. Terdapaat kesamaan dalam melakukan tugas serta kegiatan sehari hari
sehingga saling mengetahui waktu yang fleksibel. Semakin dekatnya kedua
sahabat, mereka pun membentuk suatu tujuan yang sama untuk melanjutkan
kuliah S2 profesi dalam bidang psikologi klinis, membangun bisnis bersama yang
keuntungannya akan digunakan untuk berlibur ke Eropa demi mencari pekerjaan
yang berpeluang untuk menetap disana. Dengan demikian, kedua sahabat terus
berusaha memikirkan ide yang menarik dalam membuka bisnis, mereka sering
update di sosial media mengenai trend trend terkini, lalu melakukan observasi
mengenai perilaku konsumen. Berdasarkan pendapatnya, para remaja dan dewasa
muda menyukai barang barang yang imut serta menggemaskan. Setelah itu,
terpikirlah kedua sahabat untuk membuat bisnis kecil yang dinamakan
“Bestieboo”. Makna dari Bestieboo adalah kedua orang sahabat yang saling
mendukung satu sama lain demi mencapai tujuan serta memiliki kesejahteraan
pada masing masing individu.
c) Alin Ayuni merupakan salah satu owner dari bisnis “Bestieboo” yang merupakan
mahasiswa semester lima, fakultas psikologi Universitas Pancasila. Kini Alin
berusia 20 tahun. Untuk menjalankan suatu bisnis, dibutuhkan skill terkait
kompetensi dan keterampilan pada diri. Dengan demikian, seiring berjalannya
watku owner harus berinovasi mengenai penjualan, manfaat serta keuntungan.
Belajar dari orang yang sudah berpengalaman merupakan aspek penting agar kita
dapat mengatahui celah dan peluang dari bisnis yang dijalankan. Dengan
demikian, terdapat sebuah ambisi demi mencapai kesuksesan.
Sundari Suhita merupakan salahsatu owner Bestieboo yang berusia 20 tahun dan
sedang menjalani perkuliahan semester 5 di psikologi Universitas Pancasila.
Sundari memiliki sikap yang disiplin,sikap disiplin itu diperlukan dalam dunia
bisnis dimana mereka diharuskan konsisten dalam menjalankan bisnisnya.
Sundari pun memiliki pengalaman dalam bidang keuangan. Pengalaman tersebut
bisa menjadikannya modal nantinya dalam mengatur keuangan bisnis mereka.
Karena menurutnya pengalaman adalah suatu hal penting dalam hidup agar dapat
dijadikan pelajaran yang bermanfaat nantinya.
d) Produk dari bisnis Bestieboo di bidang retail yaitu produk fashion yang terdiri dari
dua tipe, Pertama, pakaian berupa hoodie, t-shirt, long sleefe, sweatpants dan
Kedua, aksesoris seperti bracelet, tote bag serta pouch. Produk dari bisnis akan
terus berkembang seiring perjalanan trend fahsion yang diminati oleh para
konsumen.
e) Pemilik perusahaan terdiri dari dua orang yang bertanggung jawab penuh. Bisnis
ini merupakan jenis persekutuan. Dimana perusahaan mempunyai hak
kepemilikannya dimiliki oleh dua orang atau lebih yang secara bersama-sama
menjalankan usahanya guna mencapai tujuan tertentu. Perusahan terbentuk karena
dilatar belakangi oleh minat usaha yang sama. Tujuan dari menjalankan usaha
secara bersama-sama ini diantaranya adalah untuk menggabungkan sumber daya
yang dimiliki oleh masing-masing pemiliknya. Selain itu latar belakang keahlian
yang dapat mendorong seseorang untuk secara bersama-sama membentuk suatu
perusahaan. Perusahaan persekutuan dalam “Bestieboo” yaitu termasuk dalam CV
(Commanditaire Vennootschap).
1 year Goal:
Pada awal bulan Januari, bisnis dimulai dengan mempromosikan barang
melalui sosial media dan pengenalan kepada teman - teman dari owner bisnis.
Seiring berjalannya waktu, owner bisnis berencana untuk mempromosikan
melalui layanan iklan dari sosial media berupa Instagram, Snapchat, dan
Tiktok. Bisnis akan terus dikembangkan dengan memberikan layanan terbaik
untuk konsumen agar merasa senang dan puas setelah membeli produk
Bestieboo. Pebisnis juga akan selalu menerima tanggapan mengenai keluhan,
kekurangan serta komplain dari pelanggan. Pebisnis akan mengadakan survey
perbulan untuk mengetauhi apakah pelanggan senang dengan kualitas produk
yang didapatkan dan juga di sediakan kolom untuk saran produk yang
pelanggan inginkan. Bisnis Bestieboo berencana untuk memberikan diskon
sebanyak @10% untuk pelanggan yang mengupload produk Bestieboo di
sosial media Instagram. Berdasarkan promosi yang Bestieboo lakukan tersebut
maka target penghasilan dalam 1 tahun pada tanggal 29 Desember 2022,
Bisnis Bestieboo akan menghasilkan sejumlah Rp 5.000.000 keuntungan
bersih dalam setahun penjualan. Juga menghabiskan sekitar kurang lebih 300
produknya dalam setahun dengan kisaran 20 - 30 produk terjual setiap
bulannya.
III. Operating Procedures
a) Bisnis akan dijalankan secara online maka, stok penyimpanan barang akan
dilakukan di rumah atau gudang.
b) Equipment:
Peralatan & Bahan Harga
1 Mesin Jahit Rp.1.950.000
2 Rak Susun Rp.280.000
3 Alat ukur meteran Rp.5.000
4 Kain Rp.340.000
5 Benang Rp.20.0000
6 Jarum Rp.12.000
7 Gunting Rp.35.000
8 Alat Tulis Rp.10.000
9 Tali Rp.20.000
10 Box package Rp.59.750
11 Pita & Pernak Pernik Rp.100.000
12 Sticker Brand Rp.20.000
13 Printer price Rp.450.000
Jumlah Rp3.387.000.
c) Beberapa produk diproduksi sendiri secara internal (handmade) oleh owner
dan produk lain dibuat secara exsternal dapat berupa menggunakan jasa
produksi dengan desingn yang diciptakan oleh Bestieboo.
d) Untuk saat ini barang belum tersedia karena bisnis belum berjalan.
e) Perencanaan pasokan awal berasal dari penjual grosir hoodie serta t-shirt
polos. Lalu produk lainnya dibuat secara handmade berupa bahan bahan dari
kain textle yang disesuaikan untuk jenis produk
IV. Marketing Plan
THE MARKET:
Bisnis ritel sendiri merupakan keseluruhan aktivitas penjualan barang atau jasa secara
langsung kepada konsumen yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan pribadinya
dan bukan digunakan untuk keperluan bisnis atau diproses lebih lanjut. Setiap
perusahaan yang melakukan penjualan secara langsung pada konsumen akhir baik
produsen, grosir, maupun pengecer dapat dikatakan bertindak dalam bisnis ritel atau
eceran (Angeline, 2017).
Menurut Kurniawan dan Kunto (2013), pemasaran aktif yang lebih berorientasi pada
pelanggan lebih banyak digunakan oleh pelaku bisnis meskipun hal ini mengharuskan
pelaku bisnis tersebut untuk mendefinisikan “want and need” dari sudut pandang
konsumen. Harapan yang dimiliki seorang konsumen belum tentu akan membuat
konsumen tertarik untuk melakukan pembelian. Sedangkan menurut Arvinia, dkk.
(2013) peningkatan yang terjadi pada bisnis ritel juga disebabkan oleh semakin
banyaknya konsumen yang ingin berbelanja dengan mudah dan nyaman.
Kegiatan pemasaran wajib dimiliki oleh setiap perusahaan agar dapat terus
berkembang. Pemasaran adalah suatu proses sosial dan manajerial yang didalamnya
individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan
menciptakan, menawarkan, dan mempertukarkan produk yang bernilai dengan pihak
lain (Kotler, 1997). Saat ini banyak budaya luar yang masuk ke Indonesia baik dari
fashion, makanan, minuman, aksesoris hingga peralatan rumah tangga sehingga tren
masyarakat saat ini lebih mengikuti tren asing dan cenderung melakukan pembelian
terhadap produk asing untuk menirukan budaya luar dibandingkan membeli produk
dalam negeri.
Dilnsir dari kompas.com Seperti diketahui, Badan Pusat Statistik (BPS) telah merilis
produk domestik bruto (PDB) Indonesia pada kuartal II tahun 2020 minus 5,32
persen. Indonesia saat ini berada dalam ancaman resesi di tengah pandemi virus
corona yang terjadi. Seperti diketahui, Badan Pusat Statistik (BPS) telah merilis
produk domestik bruto (PDB) Indonesia pada kuartal II tahun 2020 minus 5,32
persen. Sejumlah pakar mengatakan, jika di kuartal selanjutnya pertumbuhan ekonomi
Indonesia masih berada pada angka minus, Indonesia akan masuk ke jurang resesi.
Secara teoritis, suatu negara dikatakan resesi setelah pertumbuhan ekonomi yang
minus selama dua kuartal berturut-turut.
THE COMPETITION
Dalam bidang usaha retail memiliki persaingan pasar. Toko Modern merupakan salah
satu saingan dari bisnis retail Bestieboo yang menjual merchandise. Toko modern
memiliki sistem pelayanan mandiri, menjual berbagai jenis barang secara eceran yang
berbentuk Minimarket, seperti Naughty Store dan Stroberi Store seperti yang tersedia
di beberapa mall. Selain itu, Berdasarkan beberapa sumber dan pendapat para ahli
memeprtegas dan meyakinkan bahwa perkembangan pasar online di Indonesia
mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Dengan demikian, persaingan bisnis
Bestieboo tidak hanya pada toko modern, namun secara pasar online juga kerap
bersaing, contoh toko online dari luar negri yaitu xuyibeauty.id yang menjual
merchandise serta aksessoris. Selanjutnya, toko online dari dalam negri adalah
bebyfransisca98 dan sevine.id yang menjual tiedye hoodie dan tote bag.
I. Berdasarkan evaluasi bisnis terdapat beragam persamaan dan perbedaan pada
masing masing bisnis.
a) Setiap bisnis pesaing memiliki akun e-commerce di Shopee, Tokopedia,
serta memiliki akun Instagram untuk menyebar luaskan produk yang
dijual. Selain itu, pada Naughty dan Stroberi memiliki toko di berbagai
mall di Indonesia.
b) Setiap pesaing bisnis memiliki target consumer perempuan remaja yang
berminat di bidang fashion, aksesoris ataupun merchandise
c) Pada pesaing bisnis Toko modern rata rata harga lebih mahal
dibandingkan dengan pesaing bisnis toko online yang berkisar harga
Rp.20.000 untuk totebag, lalu Rp. 10.000-20.000 untuk aksesoris
(Scrunchie, gelang, anting, kalung), untuk harga pakaian tiedye harga
berkisar Rp. 39.000-79.000
d) Penilaian rata rata pelanggan dari pesaing bisnis yaitu terdapat kepuasan
untuk berbelanja dengan mencantumkan deskripsi “Respon penjual baik”
serta banyak dari pelanggan memberikan nilai bintang lima kepada toko
serta e-commerce.
e) Nuansa umum dari produk bisnis pesaing memiliki barang dengan warna
serupa dengan produk produk yang akan diciptakan Bestieboo, yaitu
warna biru, pink, kuning dan warna warna cerah lainnya. Pada logo
perusahaan Naughty dan Stroberi menampilkan warna pink dengan
beberapa sparkle untuk menunjukan kesan yang menarik. Sedangkan e-
commerce lainnya memiliki logo perusahaan yang menampilkan huruf
dari inisial perusahaan.
II. Terdapat persamaan dan perbedaan dari bisnis pesaing dengan bisnis Bestieboo,
berikut terlampir tabel yang menjelaskan perbandingan tersebut
Bisnis Pesaing Bestieboo
Penjualan produk pada Naughty dan Stroberi
melalui e-commerce dan toko. Sedangkan
xuyibeauty.id, bebyfransisca98 dan sevine.id
hanya menjual produknya secara online
melalui e-commerce.
Bestieboo menjual produknya secara
online melalui e-commerce seperti Shopee,
Tokopedia, serta Instagram. Jika penjualan
meningkat pesat, maka Bestieboo akan
membuka toko di mall.
Produk pada masing masing bisnis pesaing
memiliki kualitas baik. Namun pada
penjualan totebag dari Sevine.id memiliki
kualitas yang kurang baik, bahan tas sangat
tipis dan menerawang.
Bestieboo akan memasarkan produk yang
berkualitas baik dengan meningkatkan
bahan bahan yang lebih bagus agar awet
dan nyaman dipakai.
Target konsumen lebih terarah pada remaja
perempuan dengan harga yang terjangkau
untuk anak sekolah ataupun mahasiswa.
Target konsumen juga terhadap perempuan
baik remaja ataupun dewasa, dengan
pekerjaan sebagai siswa ataupun pekerja.
THE CUSTOMER:
Customer Profile/Target Market: Target Konsumer dari bisnis Bestieboo adalah anak
muda karena dianggap lebih pintar dan kritis terhadap pemilihan produk, mulai dari
kualitas, harga, fungsi, serta pemakaian. Mereka tahu apa yang diinginkan dan tidak
segan untuk langsung memberi tahu melalui media yang digunakan. Mereka dengan
telaten mencari informasi mengenai produk yang diinginkan sebelum akhirnya
memutuskan untuk membeli.
a) Demografis: yaitu;
· Usia : 17 – 35 tahun
· Jenis Kelamin : Perempuan
· Pendapatan : <Rp500.000
· Status Perkawinan : Menikah ataupun belum menikah
b) Ukuran pasar:
· Sekitar 50 orang
c) Psikografik:
· Pembeli yang impulsive (10%)
· Pembeli hati-hati (15%)
· Pembeli yang cerewet (5%)
· Pembeli yang puas (80%)
B. Produk
a) Deskripsi Produk:
Produk yang kami jual yaitu berupa merchandise yang terdiri dari totebag,
pouch, t-shirt, Hoodie, Longsleeve, gelang. Brang yang kami jual
bertemakan “Bestieboo” dapat berupa tulisan ataupun logo yang
menggambarkan sebuah persahabatan yang saling Bersama satu frekuensi
menjalani kehidupan Bahagia. Tujuan merchandise ini agar para
pelanggan selalu ingat (logo) produk yang digunakan sekaligus sebagai
branding produk.
b) Keunggulan Produk
Produk ini sangatlah lucu, unik, dan fashionable sangatlah cocok
untuk tampil bersama sahabat ataupun ingin tampil baju couple. Bahan
dan jahitan berkualitas. Dan yang paling penting harga sesuai dengan
kualitas barang.
Harga
Bestieboo menetapkan harga produk berdasarkan survey pada beberapa produk
pesaing bisnis dan menyesuaikannya dengan bahan apa yang kita produksi. misalnya
seperti harga totebag pesaing Rp 20.000, sedangkan harga produk yang kita jual
kisaran Rp 30.000 - Rp 50.000 dengan kelebihan yaitu kualitas bahan yang lebih baik
daripada pesaing
Tempat (Lokasi): produk yang kami jual yaitu secara online dikarenakan lebih
hemat biaya sewa tempat dan lebih mudah mengontrol kegiatan bisnis.
Bulan
Media Jumlah Biaya
Januari –
Desember
Shopee 5x/bulan (gratis)
Januari –
Desember
Website Resmi 5x/bulan (gratis)
Januari –
Desember
Instagram 5x/bulan (gratis)
Januari &
Desember
Instagram Ads 3x/bulan Rp60.000(Rp10.000/tayang)
Januari –
Desember
Twitter 5x/bulan (gratis)
Januari &
Desember
Discount 15 – 30%
awal & akhir bulan
1x/bulan -
Januari –
Desember
Tiktok 5x/bulan (gratis)
Januari –
Desember
Snapchat Ads 3x/bulan Rp90.000(Rp15.000/tayang)
Tracking system : Sistem yang akan digunakan yaitu berdasarkan data penjualan
awal berupa list dari jumlah produk yang terjual perbulan. Lalu dipromosikan produk
dengan iklan yang tertera diatas dan pebisnis akan menganalisis terhadap
meningkatnya / ketetapan produk yang terjual setelah iklan diunggah. Dengan
demikian, dapat diketahui melalui iklan sosial media apa saja yang terjadi
peningkatan secara signifikan. Maka pebisnis akan mengutamakan mengunggah iklan
disosial media tersebut.
PROMOTION:
Rencana promosi bisnis Bestieboo menggunakan media sosial seperti Facebook,
Instagram, Twitter, Tiktok, dan Snapchat. Pada promosi menggunakan sosial media,
Bestieboo akan menampilkan template iklan brand video serta foto dari produk
Bestieboo. Selain itu, Bestieboo akan mengikuti event bulanan atau harian seperti
flashsale pada Shopee dan Tokopedia dan juga Ikut Serta dalam Mengadakan Event
seperti hari persahabatan, natal dan tahun baru. Bestieboo akan mengumpulkan data
pelanggan untuk mengabarkan mengenai produk terbaru ataupun yang tersedia. ketika
pelanggan membeli barang lebih dari tiga item, maka Bestieboo akan memberikan
bonus atau insentif dan thankyou card.
VI. Data keuangan
Penulisan Keuangan:
Berdasarkan jumlah modal dari kebutuhan peralatan dan perlengkapan, total jumlah
keseluruhan sebesar Rp3.387.000. Pengumpulan dana dilakukan dari masing masing
uang pribadi Owner Bestieboo sehingga pelaksanaan pembelian peralatan dan
perlengkapan dapat dilakukan bersama. lalu sisa uang modal sebesar Rp 613.000
digunakan untuk memenuhi kelengkapan keperluan barang-barang atau bahan-bahan.
Data akan diperbarui seiring berjalannya waktu, hal ini bergantung pada kebutuhan
tambahan ataupun keperluan dana mendadak.
IIV. Appendices/Attachments
	
  
A. Brochures and advertising materials
B. Maps and photos of location
Bisnis dilakukan secara online, namun lokasi pengiriman barang berasal dari bogor
C. Magazine or other articles
FASHION MAGAZINE
THIS WEEK'S HEADLINE:
FASHION PRODUCT
DATE: JAN 13, 2020
EDITOR: SUNNY SUHITA
AN OWNER PROFILE:
PRODUCT
PRODUCT
THE STORY TIMELINE:
D. Detailed lists of equipment owned or to be purchased
No. Nama Barang Keterangan
1. Mesin Jahit Tersedia
2. Rak Susun Beli
3. Alat ukur Meteran Tersedia
4. Gunting kain Tersedia
5. Kain Beli
6. Benang kain & benang karet Beli
7. Set Jarum Beli
8. Alat tulis Tersedia
9. Tali sepatu Beli
10. Box Package 30pcs Beli
11. Pita & pernak- pernik Beli
12. Sticker brand 50pcs Beli
13. Print price list Beli
14. T- shirt polos Beli
15. Hoodie Beli
16. Printing untuk shirt & Hoodie Beli
Refrensi
Kotler, P. (1997). Manajemen pemasaran, Alibahasa, Hendra Teguh, Ronny Antonius
Rusli. Jakarta: Prenhallindo.
Kotler, P. & Armstrong, G. (2006). Prinsip- prinsip pemasaran. Jakarta: Erlangga.
Lourentius, C. (2020). Pengaruh Promosi Penjualan, Visual Merchandising, Personal
Selling, Dan Tata Letak Toko Terhadap Impluse Buying Pada Miniso Cabang
Palembang Square Extension (Doctoral dissertation, STIE Multi Data
Palembang).

More Related Content

What's hot

Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...
Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...
Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...Resti Pujianti
 
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER MISTER TAKO
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER  MISTER TAKOROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER  MISTER TAKO
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER MISTER TAKOPritjohan Agung Winawang
 
Tugas hasil observasi pengusaha
Tugas hasil observasi pengusahaTugas hasil observasi pengusaha
Tugas hasil observasi pengusahaherlicandrasaputra
 
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)AdeTriWijaya1
 
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...Azahfadilah
 
UC Onliner 5
UC Onliner 5UC Onliner 5
UC Onliner 5UCEO
 
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Jiantari Marthen
 
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa InformasiHasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa InformasiHairul Falah
 
Contoh makalah pengantar bisnis nn
Contoh makalah pengantar bisnis nnContoh makalah pengantar bisnis nn
Contoh makalah pengantar bisnis nnAJIIRAWAN AJI
 
Proposal jual beli online
Proposal jual beli onlineProposal jual beli online
Proposal jual beli onlinePutri Nugraheni
 
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...Intan Fitria
 
Majalah UC Onliner, Maret 2014
Majalah UC Onliner, Maret 2014Majalah UC Onliner, Maret 2014
Majalah UC Onliner, Maret 2014Nur Agustinus
 
Proposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroProposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroAi Roudatul
 
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tas
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tasInilah tips sukses usaha menjual dan produksi tas
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tasagus joko
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanghozitf
 
Bisnis Metrik Penulisan
Bisnis Metrik PenulisanBisnis Metrik Penulisan
Bisnis Metrik PenulisanUmmi Aleeya
 

What's hot (20)

Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...
Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...
Kewirausahaan, resti pujianti, hapzi ali, motivasi menjadi pengusaha sukses, ...
 
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER MISTER TAKO
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER  MISTER TAKOROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER  MISTER TAKO
ROLE MODEL ANGGA PRADIKA FOUNDER MISTER TAKO
 
Tugas hasil observasi pengusaha
Tugas hasil observasi pengusahaTugas hasil observasi pengusaha
Tugas hasil observasi pengusaha
 
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)
proposal bisnis Ade tri wijaya (6018210027)
 
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...
2. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, motivasi pengusaha sukses, univers...
 
UC Onliner 5
UC Onliner 5UC Onliner 5
UC Onliner 5
 
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
Makalah kewirausahaan (studi kasus waserda kpn pelopor palu) jiantari c 301 0...
 
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa InformasiHasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
 
Contoh makalah pengantar bisnis nn
Contoh makalah pengantar bisnis nnContoh makalah pengantar bisnis nn
Contoh makalah pengantar bisnis nn
 
Proposal usaha online shop
Proposal usaha online shopProposal usaha online shop
Proposal usaha online shop
 
Buletin SYF #7
Buletin SYF #7Buletin SYF #7
Buletin SYF #7
 
Proposal jual beli online
Proposal jual beli onlineProposal jual beli online
Proposal jual beli online
 
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...
7 Kewirausahaan, Intan Fitria, Hapzi Ali, Proposal Bisnis The Hijabu, Univers...
 
Majalah UC Onliner, Maret 2014
Majalah UC Onliner, Maret 2014Majalah UC Onliner, Maret 2014
Majalah UC Onliner, Maret 2014
 
Proposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha DistroProposal Pendirian Usaha Distro
Proposal Pendirian Usaha Distro
 
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tas
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tasInilah tips sukses usaha menjual dan produksi tas
Inilah tips sukses usaha menjual dan produksi tas
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaan
 
Bisnis Metrik Penulisan
Bisnis Metrik PenulisanBisnis Metrik Penulisan
Bisnis Metrik Penulisan
 
Purple.id pesaing bisnis
Purple.id   pesaing bisnisPurple.id   pesaing bisnis
Purple.id pesaing bisnis
 
Makalah kewirausahaan olah_cokelat-libre
Makalah kewirausahaan olah_cokelat-libreMakalah kewirausahaan olah_cokelat-libre
Makalah kewirausahaan olah_cokelat-libre
 

Similar to Alin dian ayuni 60218210055 business ideas plan

UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docxUAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docxADI FAISAL
 
Makalah perencanaan bisnis
Makalah perencanaan bisnisMakalah perencanaan bisnis
Makalah perencanaan bisnisCikoyen
 
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdf
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdfPerencanaan Usaha atau bussines plan.pdf
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdfCahnDusunChanel
 
Personal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdfPersonal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdfTeguhHWidodo
 
93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaan93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaanWarnet Raha
 
Karya ilmiah bisnis online
Karya ilmiah bisnis onlineKarya ilmiah bisnis online
Karya ilmiah bisnis onlineDaniel Tumanken
 
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...Tri Sutopo
 
Bisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxBisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxtripplerrr10
 
HALAMAN JUDUL.pdf
HALAMAN JUDUL.pdfHALAMAN JUDUL.pdf
HALAMAN JUDUL.pdfNurItrayani
 

Similar to Alin dian ayuni 60218210055 business ideas plan (20)

Kelompok iv-kwu
Kelompok iv-kwuKelompok iv-kwu
Kelompok iv-kwu
 
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docxUAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
UAS KEWIRAUSAHAAN HERTIANA.docx
 
Entrepreneurship
EntrepreneurshipEntrepreneurship
Entrepreneurship
 
Makalah perencanaan bisnis
Makalah perencanaan bisnisMakalah perencanaan bisnis
Makalah perencanaan bisnis
 
Business idea plan
Business idea planBusiness idea plan
Business idea plan
 
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdf
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdfPerencanaan Usaha atau bussines plan.pdf
Perencanaan Usaha atau bussines plan.pdf
 
Dasar dasar bisnis
Dasar dasar bisnisDasar dasar bisnis
Dasar dasar bisnis
 
Presentasi Dasar dasar bisnis
Presentasi Dasar dasar bisnisPresentasi Dasar dasar bisnis
Presentasi Dasar dasar bisnis
 
Personal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdfPersonal-Branding-2.pdf
Personal-Branding-2.pdf
 
Cindy
CindyCindy
Cindy
 
93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaan93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaan
 
93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaan93372801 aspek-global-kewirausahaan
93372801 aspek-global-kewirausahaan
 
Karya ilmiah bisnis online
Karya ilmiah bisnis onlineKarya ilmiah bisnis online
Karya ilmiah bisnis online
 
Kewirausahaan
KewirausahaanKewirausahaan
Kewirausahaan
 
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...
1, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, Enterpreneurship, Universitas Mercu Bua...
 
Bisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docxBisnis Startup.docx
Bisnis Startup.docx
 
Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
 
HALAMAN JUDUL.pdf
HALAMAN JUDUL.pdfHALAMAN JUDUL.pdf
HALAMAN JUDUL.pdf
 
Makalah kwu
Makalah kwuMakalah kwu
Makalah kwu
 
Pmw2014
Pmw2014Pmw2014
Pmw2014
 

Recently uploaded

Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...syafiraw266
 
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Originalmiftamifta7899
 
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman""Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"HaseebBashir5
 
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitPengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitJhonFeriantaTarigan
 
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptx
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptxKonsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptx
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptxMarlizarAlie1
 
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptx
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptxPPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptx
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptxBesraSaputra
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
 
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...hh4102231
 
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...EcaAyu
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Originalmiftamifta7899
 
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemenPengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemenSafrizaAhmad2
 
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat LidahHaseebBashir5
 
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptxPSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptxRizkiArvita
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...unikbetslotbankmaybank
 
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menang
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menangPRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menang
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menangKen PRTOTO
 
lokmin linsek puskesmas maret 2024.pptx
lokmin linsek puskesmas maret  2024.pptxlokmin linsek puskesmas maret  2024.pptx
lokmin linsek puskesmas maret 2024.pptxnoviariansari
 
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxSTRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxzulkarnain372
 

Recently uploaded (20)

Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
 
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Cianjur #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman""Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
 
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitPengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
 
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptx
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptxKonsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptx
Konsep Dasar Manajemen Perbankan-Syariah.pptx
 
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptx
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptxPPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptx
PPT-UEU-Studi-Kelayakan-Bisnis-Pertemuan-13.pptx
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
Distribtor,Pengrajin,Jual,grosir sepatu 7 pe,WA ,0812-9838-0434 (telkomsel) N...
 
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...
Presentasi ikuti pelatihan gratis awal Kerja dan Magang Internasional video V...
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemenPengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
 
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah
"Seni Memasak Indonesia: Rahasia Kuliner Nusantara yang Memikat Lidah
 
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIKKONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
 
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptxPSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
 
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menang
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menangPRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menang
PRTOTO situs terpercaya dan gampang WD, Gampang menang
 
lokmin linsek puskesmas maret 2024.pptx
lokmin linsek puskesmas maret  2024.pptxlokmin linsek puskesmas maret  2024.pptx
lokmin linsek puskesmas maret 2024.pptx
 
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Selatan 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxSTRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
 

Alin dian ayuni 60218210055 business ideas plan

  • 1. Business  Ideas  Plan   2022       Company/Business  Name:     Bestieboo       Business  Owner:   Alin  Dian  Ayuni   Sundari  Suhita  Dewi    
  • 2. I. Table of Contents II. Executive Summary…………………………………………………………. a. One Page Maximum (Written last) b. Mission Statement…………………………………………………….. III. Company Description………………………………………………………. a. 1 Year Goal………………………………………………………… b. Legal Form of Ownership …………………………………………… c. Goals and Objectives …………………………………………….. IV. Operating Procedures………………………………………………………… a. Location …………………………………………………………………. b. Equipment ……………………………………………………………….. c. Personnel………………………………………………………………… d. Inventory and Suppliers…………………………………………………. V. Marketing Plan ………………………………………………………………. a. Customer Profile/Target Market……………………………………….. b. Competitive Analysis………………………………………………….. c. Competitive Advantage ……………………………………………….. d. Product/Service………………………………………………………… e. Price ……………………………………………. f. Placement/Distribution VI. Promotional Plan a. A Website (Basic but functional) ………………………………………… b. Promotion / Advertising ………………………………………………… c. Sales Forecast………………………………………………………….. VII. Financial Data………………………………………………………………….. a. Financial Write-Up ……………………………………………………….. Attachments ..…………………………………………………………
  • 3. I. Executive Summary Bestieboo adalah sebuah bisnis retail online yang didirikan oleh keuda orang sahabat bernama Alin Ayuni dan Sundari Suhita. Mereka merupakan mahasiswa Universitas Pancasila yang sedang menempuh studi jurusan Psikologi. Bisnis ini memiliki porposisi nilai untuk menjalin bounding atau kedekatan antar sahabat. Bisnis ini mengelola barang barang berkualitas baik dan menggambarkan keceriaan dimana pebisnis memilih warna warna cerah dalam penjualan produk. Misalnya warna-warna cerah kuning, merah dan oranye, warna-warna tersebut memberi naunsa berenergi, ceria dan penuh semangat. Produk dari bisnis Bestieboo yaitu produk fashion yang terdiri dari dua tipe. Pertama, pakaian berupa hoodie, t-shirt, long sleefe, sweatpants dan Kedua, aksesoris seperti bracelet, tote bag serta pouch. Produk dari bisnis akan terus berkembang seiring perjalanan trend fahsion yang diminati oleh para konsumen. Pada tahun pertama, bisnis tidak menargetkan keuntungan yang besar, namun owner ingin bereksperimen mengenai bisnis pertamanya yang dijalankan bersama sahabatnya. Memulai bisnis pun menjadi sebuah tantangan bagi masing masing individu, dimana seseorang keluar dari zona nyamannya dan membulatkan tekad serta kesiapan mental untuk menjalani bisnis tersebut. Bisnis dimulai dengan mempromosikan barang melalui sosial media dan pengenalan kepada teman - teman dari owner bisnis. Seiring berjalannya waktu, owner bisnis berencana untuk mempromosikan melalui layanan iklan dari sosial media berupa Instagram, Snapchat, dan Tiktok. Bisnis akan terus dikembangkan dengan memberikan layanan terbaik untuk konsumen agar merasa senang dan puas setelah membeli produk Bestieboo. Target Konsumer dari bisnis Bestieboo adalah anak muda karena dianggap lebih pintar dan kritis terhadap pemilihan produk, mulai dari kualitas, harga, fungsi, serta pemakaian. Penetapan harga disesuaikan dengan kantong konsumen dimana harga dapat terjangkau oleh siswa ataupun pekerja.
  • 4. A. Mission Statement 1. Membangun bisnis yang diminati masyarakat terkini. 2. Memiliki kualitas yang terjamin 3. Selalu update fashion 4. Menjaga kebersamaan antar sahabat 5. Produk yang unik dan kece.
  • 5. II. Company Description Company description: a) Perusahaan Bestieboo bergerak dalam bisnis penjualan merchandise, lalu dikembangkan dengan menjual pakaian, serta aksesoris. Bisnis kami mengelola barang barang berkualitas baik dan menggambarkan keceriaan dimana pebisnis memilih warna warna cerah dalam penjualan produk. Misalnya saja warna-warna cerah kuning, merah dan oranye, warna-warna tersebut memberi naunsa berenergi, ceria dan penuh semangat. Dengan demikian bisnis akan digemari oleh perempuan mulai dari usia remaja serta dewasa muda. b) Bisnis dimulai dari kedekatan dua orang mahasiswa yang memiliki kesamaan frekuensi. Bertukar pendapat serta berbagi kisah adalah sebuah awal pendekatan yang baik untuk memahami satu sama lain, lalu terdapat empati serta dukungan yang diberikan satu sama lain sehingga hubungan persahabatan berjalan dengan cukup baik. Terdapaat kesamaan dalam melakukan tugas serta kegiatan sehari hari sehingga saling mengetahui waktu yang fleksibel. Semakin dekatnya kedua sahabat, mereka pun membentuk suatu tujuan yang sama untuk melanjutkan kuliah S2 profesi dalam bidang psikologi klinis, membangun bisnis bersama yang keuntungannya akan digunakan untuk berlibur ke Eropa demi mencari pekerjaan yang berpeluang untuk menetap disana. Dengan demikian, kedua sahabat terus berusaha memikirkan ide yang menarik dalam membuka bisnis, mereka sering update di sosial media mengenai trend trend terkini, lalu melakukan observasi mengenai perilaku konsumen. Berdasarkan pendapatnya, para remaja dan dewasa muda menyukai barang barang yang imut serta menggemaskan. Setelah itu, terpikirlah kedua sahabat untuk membuat bisnis kecil yang dinamakan “Bestieboo”. Makna dari Bestieboo adalah kedua orang sahabat yang saling mendukung satu sama lain demi mencapai tujuan serta memiliki kesejahteraan pada masing masing individu. c) Alin Ayuni merupakan salah satu owner dari bisnis “Bestieboo” yang merupakan mahasiswa semester lima, fakultas psikologi Universitas Pancasila. Kini Alin berusia 20 tahun. Untuk menjalankan suatu bisnis, dibutuhkan skill terkait kompetensi dan keterampilan pada diri. Dengan demikian, seiring berjalannya
  • 6. watku owner harus berinovasi mengenai penjualan, manfaat serta keuntungan. Belajar dari orang yang sudah berpengalaman merupakan aspek penting agar kita dapat mengatahui celah dan peluang dari bisnis yang dijalankan. Dengan demikian, terdapat sebuah ambisi demi mencapai kesuksesan. Sundari Suhita merupakan salahsatu owner Bestieboo yang berusia 20 tahun dan sedang menjalani perkuliahan semester 5 di psikologi Universitas Pancasila. Sundari memiliki sikap yang disiplin,sikap disiplin itu diperlukan dalam dunia bisnis dimana mereka diharuskan konsisten dalam menjalankan bisnisnya. Sundari pun memiliki pengalaman dalam bidang keuangan. Pengalaman tersebut bisa menjadikannya modal nantinya dalam mengatur keuangan bisnis mereka. Karena menurutnya pengalaman adalah suatu hal penting dalam hidup agar dapat dijadikan pelajaran yang bermanfaat nantinya. d) Produk dari bisnis Bestieboo di bidang retail yaitu produk fashion yang terdiri dari dua tipe, Pertama, pakaian berupa hoodie, t-shirt, long sleefe, sweatpants dan Kedua, aksesoris seperti bracelet, tote bag serta pouch. Produk dari bisnis akan terus berkembang seiring perjalanan trend fahsion yang diminati oleh para konsumen. e) Pemilik perusahaan terdiri dari dua orang yang bertanggung jawab penuh. Bisnis ini merupakan jenis persekutuan. Dimana perusahaan mempunyai hak kepemilikannya dimiliki oleh dua orang atau lebih yang secara bersama-sama menjalankan usahanya guna mencapai tujuan tertentu. Perusahan terbentuk karena dilatar belakangi oleh minat usaha yang sama. Tujuan dari menjalankan usaha secara bersama-sama ini diantaranya adalah untuk menggabungkan sumber daya yang dimiliki oleh masing-masing pemiliknya. Selain itu latar belakang keahlian yang dapat mendorong seseorang untuk secara bersama-sama membentuk suatu perusahaan. Perusahaan persekutuan dalam “Bestieboo” yaitu termasuk dalam CV (Commanditaire Vennootschap).
  • 7. 1 year Goal: Pada awal bulan Januari, bisnis dimulai dengan mempromosikan barang melalui sosial media dan pengenalan kepada teman - teman dari owner bisnis. Seiring berjalannya waktu, owner bisnis berencana untuk mempromosikan melalui layanan iklan dari sosial media berupa Instagram, Snapchat, dan Tiktok. Bisnis akan terus dikembangkan dengan memberikan layanan terbaik untuk konsumen agar merasa senang dan puas setelah membeli produk Bestieboo. Pebisnis juga akan selalu menerima tanggapan mengenai keluhan, kekurangan serta komplain dari pelanggan. Pebisnis akan mengadakan survey perbulan untuk mengetauhi apakah pelanggan senang dengan kualitas produk yang didapatkan dan juga di sediakan kolom untuk saran produk yang pelanggan inginkan. Bisnis Bestieboo berencana untuk memberikan diskon sebanyak @10% untuk pelanggan yang mengupload produk Bestieboo di sosial media Instagram. Berdasarkan promosi yang Bestieboo lakukan tersebut maka target penghasilan dalam 1 tahun pada tanggal 29 Desember 2022, Bisnis Bestieboo akan menghasilkan sejumlah Rp 5.000.000 keuntungan bersih dalam setahun penjualan. Juga menghabiskan sekitar kurang lebih 300 produknya dalam setahun dengan kisaran 20 - 30 produk terjual setiap bulannya.
  • 8. III. Operating Procedures a) Bisnis akan dijalankan secara online maka, stok penyimpanan barang akan dilakukan di rumah atau gudang. b) Equipment: Peralatan & Bahan Harga 1 Mesin Jahit Rp.1.950.000 2 Rak Susun Rp.280.000 3 Alat ukur meteran Rp.5.000 4 Kain Rp.340.000 5 Benang Rp.20.0000 6 Jarum Rp.12.000 7 Gunting Rp.35.000 8 Alat Tulis Rp.10.000 9 Tali Rp.20.000 10 Box package Rp.59.750 11 Pita & Pernak Pernik Rp.100.000 12 Sticker Brand Rp.20.000 13 Printer price Rp.450.000 Jumlah Rp3.387.000.
  • 9. c) Beberapa produk diproduksi sendiri secara internal (handmade) oleh owner dan produk lain dibuat secara exsternal dapat berupa menggunakan jasa produksi dengan desingn yang diciptakan oleh Bestieboo. d) Untuk saat ini barang belum tersedia karena bisnis belum berjalan. e) Perencanaan pasokan awal berasal dari penjual grosir hoodie serta t-shirt polos. Lalu produk lainnya dibuat secara handmade berupa bahan bahan dari kain textle yang disesuaikan untuk jenis produk
  • 10. IV. Marketing Plan THE MARKET: Bisnis ritel sendiri merupakan keseluruhan aktivitas penjualan barang atau jasa secara langsung kepada konsumen yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan pribadinya dan bukan digunakan untuk keperluan bisnis atau diproses lebih lanjut. Setiap perusahaan yang melakukan penjualan secara langsung pada konsumen akhir baik produsen, grosir, maupun pengecer dapat dikatakan bertindak dalam bisnis ritel atau eceran (Angeline, 2017). Menurut Kurniawan dan Kunto (2013), pemasaran aktif yang lebih berorientasi pada pelanggan lebih banyak digunakan oleh pelaku bisnis meskipun hal ini mengharuskan pelaku bisnis tersebut untuk mendefinisikan “want and need” dari sudut pandang konsumen. Harapan yang dimiliki seorang konsumen belum tentu akan membuat konsumen tertarik untuk melakukan pembelian. Sedangkan menurut Arvinia, dkk. (2013) peningkatan yang terjadi pada bisnis ritel juga disebabkan oleh semakin banyaknya konsumen yang ingin berbelanja dengan mudah dan nyaman. Kegiatan pemasaran wajib dimiliki oleh setiap perusahaan agar dapat terus berkembang. Pemasaran adalah suatu proses sosial dan manajerial yang didalamnya individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan mempertukarkan produk yang bernilai dengan pihak lain (Kotler, 1997). Saat ini banyak budaya luar yang masuk ke Indonesia baik dari fashion, makanan, minuman, aksesoris hingga peralatan rumah tangga sehingga tren masyarakat saat ini lebih mengikuti tren asing dan cenderung melakukan pembelian terhadap produk asing untuk menirukan budaya luar dibandingkan membeli produk dalam negeri. Dilnsir dari kompas.com Seperti diketahui, Badan Pusat Statistik (BPS) telah merilis produk domestik bruto (PDB) Indonesia pada kuartal II tahun 2020 minus 5,32 persen. Indonesia saat ini berada dalam ancaman resesi di tengah pandemi virus corona yang terjadi. Seperti diketahui, Badan Pusat Statistik (BPS) telah merilis produk domestik bruto (PDB) Indonesia pada kuartal II tahun 2020 minus 5,32 persen. Sejumlah pakar mengatakan, jika di kuartal selanjutnya pertumbuhan ekonomi
  • 11. Indonesia masih berada pada angka minus, Indonesia akan masuk ke jurang resesi. Secara teoritis, suatu negara dikatakan resesi setelah pertumbuhan ekonomi yang minus selama dua kuartal berturut-turut. THE COMPETITION Dalam bidang usaha retail memiliki persaingan pasar. Toko Modern merupakan salah satu saingan dari bisnis retail Bestieboo yang menjual merchandise. Toko modern memiliki sistem pelayanan mandiri, menjual berbagai jenis barang secara eceran yang berbentuk Minimarket, seperti Naughty Store dan Stroberi Store seperti yang tersedia di beberapa mall. Selain itu, Berdasarkan beberapa sumber dan pendapat para ahli memeprtegas dan meyakinkan bahwa perkembangan pasar online di Indonesia mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Dengan demikian, persaingan bisnis Bestieboo tidak hanya pada toko modern, namun secara pasar online juga kerap bersaing, contoh toko online dari luar negri yaitu xuyibeauty.id yang menjual merchandise serta aksessoris. Selanjutnya, toko online dari dalam negri adalah bebyfransisca98 dan sevine.id yang menjual tiedye hoodie dan tote bag. I. Berdasarkan evaluasi bisnis terdapat beragam persamaan dan perbedaan pada masing masing bisnis. a) Setiap bisnis pesaing memiliki akun e-commerce di Shopee, Tokopedia, serta memiliki akun Instagram untuk menyebar luaskan produk yang dijual. Selain itu, pada Naughty dan Stroberi memiliki toko di berbagai mall di Indonesia. b) Setiap pesaing bisnis memiliki target consumer perempuan remaja yang berminat di bidang fashion, aksesoris ataupun merchandise c) Pada pesaing bisnis Toko modern rata rata harga lebih mahal dibandingkan dengan pesaing bisnis toko online yang berkisar harga Rp.20.000 untuk totebag, lalu Rp. 10.000-20.000 untuk aksesoris (Scrunchie, gelang, anting, kalung), untuk harga pakaian tiedye harga berkisar Rp. 39.000-79.000 d) Penilaian rata rata pelanggan dari pesaing bisnis yaitu terdapat kepuasan untuk berbelanja dengan mencantumkan deskripsi “Respon penjual baik”
  • 12. serta banyak dari pelanggan memberikan nilai bintang lima kepada toko serta e-commerce. e) Nuansa umum dari produk bisnis pesaing memiliki barang dengan warna serupa dengan produk produk yang akan diciptakan Bestieboo, yaitu warna biru, pink, kuning dan warna warna cerah lainnya. Pada logo perusahaan Naughty dan Stroberi menampilkan warna pink dengan beberapa sparkle untuk menunjukan kesan yang menarik. Sedangkan e- commerce lainnya memiliki logo perusahaan yang menampilkan huruf dari inisial perusahaan. II. Terdapat persamaan dan perbedaan dari bisnis pesaing dengan bisnis Bestieboo, berikut terlampir tabel yang menjelaskan perbandingan tersebut Bisnis Pesaing Bestieboo Penjualan produk pada Naughty dan Stroberi melalui e-commerce dan toko. Sedangkan xuyibeauty.id, bebyfransisca98 dan sevine.id hanya menjual produknya secara online melalui e-commerce. Bestieboo menjual produknya secara online melalui e-commerce seperti Shopee, Tokopedia, serta Instagram. Jika penjualan meningkat pesat, maka Bestieboo akan membuka toko di mall. Produk pada masing masing bisnis pesaing memiliki kualitas baik. Namun pada penjualan totebag dari Sevine.id memiliki kualitas yang kurang baik, bahan tas sangat tipis dan menerawang. Bestieboo akan memasarkan produk yang berkualitas baik dengan meningkatkan bahan bahan yang lebih bagus agar awet dan nyaman dipakai. Target konsumen lebih terarah pada remaja perempuan dengan harga yang terjangkau untuk anak sekolah ataupun mahasiswa. Target konsumen juga terhadap perempuan baik remaja ataupun dewasa, dengan pekerjaan sebagai siswa ataupun pekerja.
  • 13. THE CUSTOMER: Customer Profile/Target Market: Target Konsumer dari bisnis Bestieboo adalah anak muda karena dianggap lebih pintar dan kritis terhadap pemilihan produk, mulai dari kualitas, harga, fungsi, serta pemakaian. Mereka tahu apa yang diinginkan dan tidak segan untuk langsung memberi tahu melalui media yang digunakan. Mereka dengan telaten mencari informasi mengenai produk yang diinginkan sebelum akhirnya memutuskan untuk membeli. a) Demografis: yaitu; · Usia : 17 – 35 tahun · Jenis Kelamin : Perempuan · Pendapatan : <Rp500.000 · Status Perkawinan : Menikah ataupun belum menikah b) Ukuran pasar: · Sekitar 50 orang c) Psikografik: · Pembeli yang impulsive (10%) · Pembeli hati-hati (15%) · Pembeli yang cerewet (5%) · Pembeli yang puas (80%) B. Produk a) Deskripsi Produk: Produk yang kami jual yaitu berupa merchandise yang terdiri dari totebag, pouch, t-shirt, Hoodie, Longsleeve, gelang. Brang yang kami jual bertemakan “Bestieboo” dapat berupa tulisan ataupun logo yang menggambarkan sebuah persahabatan yang saling Bersama satu frekuensi menjalani kehidupan Bahagia. Tujuan merchandise ini agar para
  • 14. pelanggan selalu ingat (logo) produk yang digunakan sekaligus sebagai branding produk. b) Keunggulan Produk Produk ini sangatlah lucu, unik, dan fashionable sangatlah cocok untuk tampil bersama sahabat ataupun ingin tampil baju couple. Bahan dan jahitan berkualitas. Dan yang paling penting harga sesuai dengan kualitas barang. Harga Bestieboo menetapkan harga produk berdasarkan survey pada beberapa produk pesaing bisnis dan menyesuaikannya dengan bahan apa yang kita produksi. misalnya seperti harga totebag pesaing Rp 20.000, sedangkan harga produk yang kita jual kisaran Rp 30.000 - Rp 50.000 dengan kelebihan yaitu kualitas bahan yang lebih baik daripada pesaing Tempat (Lokasi): produk yang kami jual yaitu secara online dikarenakan lebih hemat biaya sewa tempat dan lebih mudah mengontrol kegiatan bisnis. Bulan Media Jumlah Biaya Januari – Desember Shopee 5x/bulan (gratis) Januari – Desember Website Resmi 5x/bulan (gratis) Januari – Desember Instagram 5x/bulan (gratis) Januari & Desember Instagram Ads 3x/bulan Rp60.000(Rp10.000/tayang)
  • 15. Januari – Desember Twitter 5x/bulan (gratis) Januari & Desember Discount 15 – 30% awal & akhir bulan 1x/bulan - Januari – Desember Tiktok 5x/bulan (gratis) Januari – Desember Snapchat Ads 3x/bulan Rp90.000(Rp15.000/tayang) Tracking system : Sistem yang akan digunakan yaitu berdasarkan data penjualan awal berupa list dari jumlah produk yang terjual perbulan. Lalu dipromosikan produk dengan iklan yang tertera diatas dan pebisnis akan menganalisis terhadap meningkatnya / ketetapan produk yang terjual setelah iklan diunggah. Dengan demikian, dapat diketahui melalui iklan sosial media apa saja yang terjadi peningkatan secara signifikan. Maka pebisnis akan mengutamakan mengunggah iklan disosial media tersebut. PROMOTION: Rencana promosi bisnis Bestieboo menggunakan media sosial seperti Facebook, Instagram, Twitter, Tiktok, dan Snapchat. Pada promosi menggunakan sosial media, Bestieboo akan menampilkan template iklan brand video serta foto dari produk Bestieboo. Selain itu, Bestieboo akan mengikuti event bulanan atau harian seperti flashsale pada Shopee dan Tokopedia dan juga Ikut Serta dalam Mengadakan Event seperti hari persahabatan, natal dan tahun baru. Bestieboo akan mengumpulkan data pelanggan untuk mengabarkan mengenai produk terbaru ataupun yang tersedia. ketika pelanggan membeli barang lebih dari tiga item, maka Bestieboo akan memberikan bonus atau insentif dan thankyou card.
  • 16. VI. Data keuangan Penulisan Keuangan: Berdasarkan jumlah modal dari kebutuhan peralatan dan perlengkapan, total jumlah keseluruhan sebesar Rp3.387.000. Pengumpulan dana dilakukan dari masing masing uang pribadi Owner Bestieboo sehingga pelaksanaan pembelian peralatan dan perlengkapan dapat dilakukan bersama. lalu sisa uang modal sebesar Rp 613.000 digunakan untuk memenuhi kelengkapan keperluan barang-barang atau bahan-bahan. Data akan diperbarui seiring berjalannya waktu, hal ini bergantung pada kebutuhan tambahan ataupun keperluan dana mendadak.
  • 17. IIV. Appendices/Attachments   A. Brochures and advertising materials
  • 18. B. Maps and photos of location Bisnis dilakukan secara online, namun lokasi pengiriman barang berasal dari bogor
  • 19. C. Magazine or other articles FASHION MAGAZINE THIS WEEK'S HEADLINE: FASHION PRODUCT DATE: JAN 13, 2020 EDITOR: SUNNY SUHITA AN OWNER PROFILE: PRODUCT PRODUCT THE STORY TIMELINE:
  • 20. D. Detailed lists of equipment owned or to be purchased No. Nama Barang Keterangan 1. Mesin Jahit Tersedia 2. Rak Susun Beli 3. Alat ukur Meteran Tersedia 4. Gunting kain Tersedia 5. Kain Beli 6. Benang kain & benang karet Beli 7. Set Jarum Beli 8. Alat tulis Tersedia 9. Tali sepatu Beli 10. Box Package 30pcs Beli 11. Pita & pernak- pernik Beli 12. Sticker brand 50pcs Beli 13. Print price list Beli 14. T- shirt polos Beli 15. Hoodie Beli
  • 21. 16. Printing untuk shirt & Hoodie Beli Refrensi Kotler, P. (1997). Manajemen pemasaran, Alibahasa, Hendra Teguh, Ronny Antonius Rusli. Jakarta: Prenhallindo. Kotler, P. & Armstrong, G. (2006). Prinsip- prinsip pemasaran. Jakarta: Erlangga. Lourentius, C. (2020). Pengaruh Promosi Penjualan, Visual Merchandising, Personal Selling, Dan Tata Letak Toko Terhadap Impluse Buying Pada Miniso Cabang Palembang Square Extension (Doctoral dissertation, STIE Multi Data Palembang).