SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Oleh :
Meli Triani (40317008)
A’izul Istiqomah (40317009)
Rifa Jihan Nisrina (40317014)
Makhuk hidup seperti manusia dan
hewan, keduanya tidak akan bisa hidup
sendiri, melainkan membutuhkan manusia
lain ataupun hewan lain. Makhluk hidup erat
sekali dengan lingkungan. Semua makhluk
menjalani hidup dan semua kegiatannya
akan berkaitan dengan lingkungan. Makhluk
hidup bernapas memerlukan udara dari
lingkungan sekitar. Makhluk hidup makan,
minum, dan melakukan kegiatannya
semuanya memerlukan lingkungan.
1. Individu
Individu bagian dari populasi, individu bersifat tunggal.
Misal seekor tikus, seorang manusia,
2. Populasi
Kumpulan mahluk sejenis yang tinggal disuatu tempat.
Misal populasi manusia, populasi tikus, dll.
3. Komunitas
mahluk hidup yang tinggal bersama disuatu tempat.
4. Ekosistem
hubungan mahluk hidup dengan lingkungannya. Didalam
ekosistem terdapat banyak jenis mahluk hidup/komponen
biotik ataupun mahluk tak hidup/komponen abiotik.
5. Bioma
Bioma adalah ekosistem besar yang
meliputi suatu daerah yang luas dan
memiliki flora dan fauna yang khas.
Bioma merupakan ekosistem-ekosistem
yang terbentuk karena perbedaan letak
geografis dan astronomis.
6. Biosfer
meruakan permukaan bumi yang mana
mahluk hidup dapat melangsungkan
semua kehidupannya.
 Simbiosis mutualisme atau saling
menguntungkan.
misal :
Simbiosis antara kerbau dengan
burung jalak. Burung jalak memperoleh
makanan berupa serangga- serangga
kecil yang menempel pada tubuh kerbau,
sedangkan kerbau diuntungkan dengan
hilangnya serangga-serangga kecil yang
mengganggu tubuhnya.
 Simbiosis Parasitisme
Simbiosis parasitisme adalah hubungan
antar makhluk hidup yang hanya
menguntungkan salah satu pihak dan
merugikan pihak lain.
Contoh :
Tanaman benalu yang menempel pada
pohon lain. Benalu yang menempel pada
tanaman inang akan menyerap makanan
yang dihasilkan tanaman inang, akibatnya
tanaman inang akan mati karena
makanannya diserap oleh benalu.
 Simbiosis Komensalisme
Simbiosis komensalisme adalah hubungan
antar makhluk hidup yang menguntungkan satu
pihak sedangkan pihak lainnya tidak
diuntungkan dan tidak dirugikan.
Contoh :
Simbiosis antara tanaman anggrek dengan
pohon inangnya. Anggrek membutuhkan
pohon yang tinggi sebagai tempat menempel
agar memperoleh sinar matahari, sedangkan
pohon tidak diuntungkan dan tidak dirugikan
karena anggrek hanya menempel dan dapat
membuat makanannya sendiri.
Pencemaran lingkungan dapat dipengaruhi
oleh pertumbuhan penduduk karena
semakinbanyak penduduknya semakin tidak
terkontrol dan kebutuhan semakin berkembang.
Pengertian pencemaran sendiri adalah
masuknya bahan atau energy ke dalam
lingkungan yang menyebabkan timbulnya
perubahan yang tidak diharapkan baik yang
bersifat fisik, kimiawi, maupun biologis
sehingga mengganggu kesehatan, eksistensi
manusia, dan aktifitas manusia serta organisme
lainnya.
 Pencemaran Air
Pencemaran air adalah
peristiwa masuknya zat, energi, unsur, atau
komponen lainnya kedalam air sehingga
menyebabkan kualitas air terganggu.
Kualitas air yang terganggu ditandai dengan
perubahan bau, rasa, dan warna. Tindakan
manusia dalam pemenuhan kegiatan sehari-
hari, secara tidak sengaja telah
menambahjumlah bahan anorganik pada
perairan dan mencemari air. Misalnya,
pembuangan detergen ke perairan dapat
berakibat buruk terhadap organisme yang
ada di perairan.
 Pencemaran Tanah
Pencemaran tanah terjadi karena tidak
dapat berfungsinya tanah tersebut dengan
baik sebagai daratan. Pengalihan tanah
menjadi kawasan pabrik, pertokoan dan
lainnya, selain itu bahan-bahan kimia yang
ada juga menyebabkan pencemaran tanah
ini. Misalnya, jika kita menggunakan bahan
kimia untuk memberantas hama, maka sisa-
sisa bahan kimia itu akan membekas di
tanah. Hal ini yang menyebabkan tanaman
sukar tumbuh.
 Pencemaran Udara
Merupakan kehadiran satu atau lebih
substansi fisik, kimia, atau biologi di
atmosfer dalam jumlh yang dapat
membahayakan kesehatan manusia,
hewan dan tumbuhan mengganggu
estetika dan kenyamanan atau merusak
properti. Misal polusi udara dari asap
kendaraan yang kotor.
 Letusan gunung berapi
 Gempa bumi
 Angin topan
 Terjadinya pencemaran (pencemaran
udara, air, tanah, dan suara) sebagai
dampak adanya kawasan industri.
 Terjadinya banjir, sebagai dampak
buruknya drainase atau system
pembuangan air dan kesalahan dalam
menjaga daerah aliran sungai dan
dampak pengrusakan hutan.
 Terjadinya tanah longsor, sebagian
dampak langsung dari rusaknya hutan.
Beberapa ulah manusia yang baik secara
langsung maupun tidak langsung membawa
dampak pada kerusakan lingkungan hidup
antara lain :
1. Penebangan hutan secara liar
(penggundulan hutan)
2. Perburuan liar
3. Merusak hutan bakau
4. Penimbunan rawa-rawa untuk pemukiman
5. Pembuangan sampah si sembarang tempat
6. Bangunan liar di daerah aliran sungai (DAS)
7. Pemanfaatan sumber daya alam secara
berlebihan di luar batas.
1. Pelestraian Tanah (Tanah , Datar,
Lahan Miring/Perbukitan)
2. Pelestarian Udara
3. Pelestarian Hutan
4. Pelestarian Laut dan Pantai
5. Pelestarian Flora dan Fauna
 Ekosistem
Ekosistem adalah suatu sistem ekologi
yang terbentuk oleh hubungan timbal
balik tak terpisahkan antara makhluk
hidup dengan lingkungannya. Ekosistem
bisa dikatakan juga suatu tatanan
kesatuan secara utuh dan menyeluruh
antara segenap unsur lingkungan hidup
yang saling memengaruhi.
 Komponen-komponen Ekosistem
a. Komponen Biotik
b. Komponen Abiotik
Komponen biotik adalah komponen ekosistem
yang terdiri dari makhluk hidup yang meliputi
tumbuhan, hewan, dan manusia. Berdasarkan
peranannya komponen biotik dalam ekosisteem
dibedakan menjadi tiga, yaitu :
1. Produsen Adalah makhluk hidup yang dapat
membuat makanan sendiri dengan bantuan sinar
matahari melalui proses fotosintesis. Contoh :
semua tumbuhan hijau.
2. Konsumen Adalah makhluk hidup yang tidak
dapat membuat makanan sendiri dan
menggunakan makanan yang dihasilkan oleh
produsen baik secara langsung maupun tidak
langsung. Contoh : hewan dan manusia.
 Berdasarkan tingkatannya konsumen dibedakan
menjadi empat, yaitu :
1. Konsumen I/primer adalah konsumen/makhluk
hidup yang memakan produsen Contoh :
herbivora/hewan pemakan tumbuhan
2. Konsumen II/sekunder adalahkonsumen/makhluk
hidup yang memakan konsumen I. Contoh :
karnivora/hewan pemakan daging
3. Konsumen III/tertier adalah konsumen/makhluk
hidup yang memakan konsumen II . Contoh :
omnivora/hewan pemakan segala.
4. Konsumen puncak adalah konsumen terakhir atau
hewan yang menduduki urutan teratas dalam
peristiwa makan dimakan.
c. Pengurai Pengurai disebut juga redusen adalah jasad
renik yang dapat menguraikan makhluk lain menjadi
zat hara. Contoh : bakteri dan jamur.
 Jenis-jenis Ekosistem
Ada dua macam ekosistem yang terbentuk di bumi,
yaitu :
a. Ekosistem Alamiah
Ekosistem ini adalah ekosistem yang tercipta
dengan sendirinya tanpa ada campur tangan dari
manusia, oleh karena itu lah kita sebut sebagai
ekosistem Alamiah. Contohnya adalah ekosistem
laut dan sungai.
b. Ekosistem Buatan.
Seperti namanya, ekosistem ini merupakan
yang terbentuk dengan adanya campur tangan
manusia, Dibuat kebanyakan untuk memenuhi
kebutuhan manusia. Namun keanekaragaman
hayati di sini terbatas, karena bukan itu tujuan
darimembuat ekosistem ini. Contohnya adalah
sawah.
 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ekosistem
1. Penggunaan Bahan Kimia.
2. Penebangan Hutan
3. Penggunaan Kendaraan Bermotor
4. Perburuan Liar
5. Pembuangan Limbah Sampah
 Agus Rachmat dkk. 2002. Konsep Dasar
IPA II. Depdikbud Jakarta: PT Rineka
Cipta.
 https://kumpulanpembelajaransdsmp.blo
gspot.co.id/2016/07/makhluk-hidup-dan-
lingkungan.html. Di unduh pada 20 Mei
2018 pukul 20:23.

More Related Content

What's hot

Ppt ekologi
Ppt ekologiPpt ekologi
Ppt ekologi4nisa
 
Tanaman Transgenik
Tanaman TransgenikTanaman Transgenik
Tanaman Transgenikf' yagami
 
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptx
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptxBAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptx
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptxAretaParahita
 
DDA Tanaman dan faktor lingkungan
DDA Tanaman dan faktor lingkunganDDA Tanaman dan faktor lingkungan
DDA Tanaman dan faktor lingkunganJoel mabes
 
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)hyiuiu98
 
Polusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahPolusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahIg Fandy Jayanto
 
BIOLOGI_M5KB2 PPT
BIOLOGI_M5KB2 PPTBIOLOGI_M5KB2 PPT
BIOLOGI_M5KB2 PPTppghybrid4
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaRian Maulana
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanPT. SASA
 
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pkuRPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pkualmansyahnis .
 
Transportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanTransportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanAnggi Setiawan
 
Dasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanDasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanMuhyi Nurrasyid
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanAdy Erfy D'Nc
 
Ekologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptEkologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptGoogle
 

What's hot (20)

Ppt ekologi
Ppt ekologiPpt ekologi
Ppt ekologi
 
Fisiologi Tumbuhan
Fisiologi TumbuhanFisiologi Tumbuhan
Fisiologi Tumbuhan
 
Ppt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannyaPpt hewan dan lingkungannya
Ppt hewan dan lingkungannya
 
Tanaman Transgenik
Tanaman TransgenikTanaman Transgenik
Tanaman Transgenik
 
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptx
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptxBAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptx
BAB 10 Pelestarian Lingkungan Hidup-std.pptx
 
DDA Tanaman dan faktor lingkungan
DDA Tanaman dan faktor lingkunganDDA Tanaman dan faktor lingkungan
DDA Tanaman dan faktor lingkungan
 
Ekologi Populasi
Ekologi PopulasiEkologi Populasi
Ekologi Populasi
 
Biologi 10 ekosistem
Biologi 10   ekosistemBiologi 10   ekosistem
Biologi 10 ekosistem
 
CACING PLANARIA SP
CACING PLANARIA SPCACING PLANARIA SP
CACING PLANARIA SP
 
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
Materi lengkap sel hewan dan sel tumbuhan beserta fungsinya (2)
 
Polusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanahPolusi air, udara, dan tanah
Polusi air, udara, dan tanah
 
BIOLOGI_M5KB2 PPT
BIOLOGI_M5KB2 PPTBIOLOGI_M5KB2 PPT
BIOLOGI_M5KB2 PPT
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
 
Laporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairanLaporan praktikum ekologi perairan
Laporan praktikum ekologi perairan
 
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pkuRPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati)  almansyahnis sman 8 pku
RPP Biologi X-KD 3. 2 ( keanakaragaman hayati) almansyahnis sman 8 pku
 
Mikroalga
MikroalgaMikroalga
Mikroalga
 
Transportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanamanTransportasi dalam tanaman
Transportasi dalam tanaman
 
Dasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewanDasar dasar ekologi hewan
Dasar dasar ekologi hewan
 
Sistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan HewanSistem Pencernaan Hewan
Sistem Pencernaan Hewan
 
Ekologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia pptEkologi biogeokimia ppt
Ekologi biogeokimia ppt
 

Similar to Hubungan Makhluk Hidup dan Lingkungan

Kelompok 4 ekosistem
Kelompok 4 ekosistemKelompok 4 ekosistem
Kelompok 4 ekosistemUNIB
 
Bahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistemBahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistemchie chie
 
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistem
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistemZaenal rahman x'a keperawatan ekosistem
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistemzaenalofficial48
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganLae Simbolon
 
Geografi kelas XI Social
Geografi kelas XI Social Geografi kelas XI Social
Geografi kelas XI Social MTR
 
Ekosistem dan pelestarianya tugas tik
Ekosistem dan pelestarianya tugas tikEkosistem dan pelestarianya tugas tik
Ekosistem dan pelestarianya tugas tikirmakurniasih
 
Ekosistem & keseimbangan lingkungan
Ekosistem & keseimbangan lingkunganEkosistem & keseimbangan lingkungan
Ekosistem & keseimbangan lingkunganAlicia Lanina
 
Konsep dan keseimbangan ekosistem
Konsep dan keseimbangan ekosistemKonsep dan keseimbangan ekosistem
Konsep dan keseimbangan ekosistemEcko Chicharito
 
Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5AisyahDexNa
 

Similar to Hubungan Makhluk Hidup dan Lingkungan (20)

Makalah copy
Makalah   copyMakalah   copy
Makalah copy
 
Kelompok 4 ekosistem
Kelompok 4 ekosistemKelompok 4 ekosistem
Kelompok 4 ekosistem
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
Powerpoint mira
Powerpoint miraPowerpoint mira
Powerpoint mira
 
ILMU LINGKUNGAN
ILMU LINGKUNGANILMU LINGKUNGAN
ILMU LINGKUNGAN
 
Presentasi ekosistem
Presentasi ekosistemPresentasi ekosistem
Presentasi ekosistem
 
Bahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistemBahan ajar ekosistem
Bahan ajar ekosistem
 
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistem
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistemZaenal rahman x'a keperawatan ekosistem
Zaenal rahman x'a keperawatan ekosistem
 
Ekosistem Buku 2
Ekosistem Buku 2Ekosistem Buku 2
Ekosistem Buku 2
 
Manusia dan lingkungan
Manusia dan lingkunganManusia dan lingkungan
Manusia dan lingkungan
 
Geografi kelas XI Social
Geografi kelas XI Social Geografi kelas XI Social
Geografi kelas XI Social
 
Ekosistem dan pelestarianya tugas tik
Ekosistem dan pelestarianya tugas tikEkosistem dan pelestarianya tugas tik
Ekosistem dan pelestarianya tugas tik
 
Ekosistem & keseimbangan lingkungan
Ekosistem & keseimbangan lingkunganEkosistem & keseimbangan lingkungan
Ekosistem & keseimbangan lingkungan
 
Konsep dan keseimbangan ekosistem
Konsep dan keseimbangan ekosistemKonsep dan keseimbangan ekosistem
Konsep dan keseimbangan ekosistem
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt media wak kni
Ppt media wak kniPpt media wak kni
Ppt media wak kni
 
Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5Ppt ekosistem tema 5
Ppt ekosistem tema 5
 

Recently uploaded

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfmaulanayazid
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptGirl38
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 

Recently uploaded (20)

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdfKelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
Kelompok 1 Bimbingan Konseling Islami (Asas-Asas).pdf
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..pptpolinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
polinomial dan suku banyak kelas 11..ppt
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 

Hubungan Makhluk Hidup dan Lingkungan

  • 1. Oleh : Meli Triani (40317008) A’izul Istiqomah (40317009) Rifa Jihan Nisrina (40317014)
  • 2. Makhuk hidup seperti manusia dan hewan, keduanya tidak akan bisa hidup sendiri, melainkan membutuhkan manusia lain ataupun hewan lain. Makhluk hidup erat sekali dengan lingkungan. Semua makhluk menjalani hidup dan semua kegiatannya akan berkaitan dengan lingkungan. Makhluk hidup bernapas memerlukan udara dari lingkungan sekitar. Makhluk hidup makan, minum, dan melakukan kegiatannya semuanya memerlukan lingkungan.
  • 3. 1. Individu Individu bagian dari populasi, individu bersifat tunggal. Misal seekor tikus, seorang manusia, 2. Populasi Kumpulan mahluk sejenis yang tinggal disuatu tempat. Misal populasi manusia, populasi tikus, dll. 3. Komunitas mahluk hidup yang tinggal bersama disuatu tempat. 4. Ekosistem hubungan mahluk hidup dengan lingkungannya. Didalam ekosistem terdapat banyak jenis mahluk hidup/komponen biotik ataupun mahluk tak hidup/komponen abiotik.
  • 4. 5. Bioma Bioma adalah ekosistem besar yang meliputi suatu daerah yang luas dan memiliki flora dan fauna yang khas. Bioma merupakan ekosistem-ekosistem yang terbentuk karena perbedaan letak geografis dan astronomis. 6. Biosfer meruakan permukaan bumi yang mana mahluk hidup dapat melangsungkan semua kehidupannya.
  • 5.  Simbiosis mutualisme atau saling menguntungkan. misal : Simbiosis antara kerbau dengan burung jalak. Burung jalak memperoleh makanan berupa serangga- serangga kecil yang menempel pada tubuh kerbau, sedangkan kerbau diuntungkan dengan hilangnya serangga-serangga kecil yang mengganggu tubuhnya.
  • 6.  Simbiosis Parasitisme Simbiosis parasitisme adalah hubungan antar makhluk hidup yang hanya menguntungkan salah satu pihak dan merugikan pihak lain. Contoh : Tanaman benalu yang menempel pada pohon lain. Benalu yang menempel pada tanaman inang akan menyerap makanan yang dihasilkan tanaman inang, akibatnya tanaman inang akan mati karena makanannya diserap oleh benalu.
  • 7.  Simbiosis Komensalisme Simbiosis komensalisme adalah hubungan antar makhluk hidup yang menguntungkan satu pihak sedangkan pihak lainnya tidak diuntungkan dan tidak dirugikan. Contoh : Simbiosis antara tanaman anggrek dengan pohon inangnya. Anggrek membutuhkan pohon yang tinggi sebagai tempat menempel agar memperoleh sinar matahari, sedangkan pohon tidak diuntungkan dan tidak dirugikan karena anggrek hanya menempel dan dapat membuat makanannya sendiri.
  • 8. Pencemaran lingkungan dapat dipengaruhi oleh pertumbuhan penduduk karena semakinbanyak penduduknya semakin tidak terkontrol dan kebutuhan semakin berkembang. Pengertian pencemaran sendiri adalah masuknya bahan atau energy ke dalam lingkungan yang menyebabkan timbulnya perubahan yang tidak diharapkan baik yang bersifat fisik, kimiawi, maupun biologis sehingga mengganggu kesehatan, eksistensi manusia, dan aktifitas manusia serta organisme lainnya.
  • 9.  Pencemaran Air Pencemaran air adalah peristiwa masuknya zat, energi, unsur, atau komponen lainnya kedalam air sehingga menyebabkan kualitas air terganggu. Kualitas air yang terganggu ditandai dengan perubahan bau, rasa, dan warna. Tindakan manusia dalam pemenuhan kegiatan sehari- hari, secara tidak sengaja telah menambahjumlah bahan anorganik pada perairan dan mencemari air. Misalnya, pembuangan detergen ke perairan dapat berakibat buruk terhadap organisme yang ada di perairan.
  • 10.  Pencemaran Tanah Pencemaran tanah terjadi karena tidak dapat berfungsinya tanah tersebut dengan baik sebagai daratan. Pengalihan tanah menjadi kawasan pabrik, pertokoan dan lainnya, selain itu bahan-bahan kimia yang ada juga menyebabkan pencemaran tanah ini. Misalnya, jika kita menggunakan bahan kimia untuk memberantas hama, maka sisa- sisa bahan kimia itu akan membekas di tanah. Hal ini yang menyebabkan tanaman sukar tumbuh.
  • 11.  Pencemaran Udara Merupakan kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlh yang dapat membahayakan kesehatan manusia, hewan dan tumbuhan mengganggu estetika dan kenyamanan atau merusak properti. Misal polusi udara dari asap kendaraan yang kotor.
  • 12.  Letusan gunung berapi  Gempa bumi  Angin topan
  • 13.  Terjadinya pencemaran (pencemaran udara, air, tanah, dan suara) sebagai dampak adanya kawasan industri.  Terjadinya banjir, sebagai dampak buruknya drainase atau system pembuangan air dan kesalahan dalam menjaga daerah aliran sungai dan dampak pengrusakan hutan.  Terjadinya tanah longsor, sebagian dampak langsung dari rusaknya hutan.
  • 14. Beberapa ulah manusia yang baik secara langsung maupun tidak langsung membawa dampak pada kerusakan lingkungan hidup antara lain : 1. Penebangan hutan secara liar (penggundulan hutan) 2. Perburuan liar 3. Merusak hutan bakau 4. Penimbunan rawa-rawa untuk pemukiman 5. Pembuangan sampah si sembarang tempat 6. Bangunan liar di daerah aliran sungai (DAS) 7. Pemanfaatan sumber daya alam secara berlebihan di luar batas.
  • 15. 1. Pelestraian Tanah (Tanah , Datar, Lahan Miring/Perbukitan) 2. Pelestarian Udara 3. Pelestarian Hutan 4. Pelestarian Laut dan Pantai 5. Pelestarian Flora dan Fauna
  • 16.  Ekosistem Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Ekosistem bisa dikatakan juga suatu tatanan kesatuan secara utuh dan menyeluruh antara segenap unsur lingkungan hidup yang saling memengaruhi.
  • 17.  Komponen-komponen Ekosistem a. Komponen Biotik b. Komponen Abiotik Komponen biotik adalah komponen ekosistem yang terdiri dari makhluk hidup yang meliputi tumbuhan, hewan, dan manusia. Berdasarkan peranannya komponen biotik dalam ekosisteem dibedakan menjadi tiga, yaitu : 1. Produsen Adalah makhluk hidup yang dapat membuat makanan sendiri dengan bantuan sinar matahari melalui proses fotosintesis. Contoh : semua tumbuhan hijau. 2. Konsumen Adalah makhluk hidup yang tidak dapat membuat makanan sendiri dan menggunakan makanan yang dihasilkan oleh produsen baik secara langsung maupun tidak langsung. Contoh : hewan dan manusia.
  • 18.  Berdasarkan tingkatannya konsumen dibedakan menjadi empat, yaitu : 1. Konsumen I/primer adalah konsumen/makhluk hidup yang memakan produsen Contoh : herbivora/hewan pemakan tumbuhan 2. Konsumen II/sekunder adalahkonsumen/makhluk hidup yang memakan konsumen I. Contoh : karnivora/hewan pemakan daging 3. Konsumen III/tertier adalah konsumen/makhluk hidup yang memakan konsumen II . Contoh : omnivora/hewan pemakan segala. 4. Konsumen puncak adalah konsumen terakhir atau hewan yang menduduki urutan teratas dalam peristiwa makan dimakan. c. Pengurai Pengurai disebut juga redusen adalah jasad renik yang dapat menguraikan makhluk lain menjadi zat hara. Contoh : bakteri dan jamur.
  • 19.  Jenis-jenis Ekosistem Ada dua macam ekosistem yang terbentuk di bumi, yaitu : a. Ekosistem Alamiah Ekosistem ini adalah ekosistem yang tercipta dengan sendirinya tanpa ada campur tangan dari manusia, oleh karena itu lah kita sebut sebagai ekosistem Alamiah. Contohnya adalah ekosistem laut dan sungai. b. Ekosistem Buatan. Seperti namanya, ekosistem ini merupakan yang terbentuk dengan adanya campur tangan manusia, Dibuat kebanyakan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Namun keanekaragaman hayati di sini terbatas, karena bukan itu tujuan darimembuat ekosistem ini. Contohnya adalah sawah.
  • 20.  Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ekosistem 1. Penggunaan Bahan Kimia. 2. Penebangan Hutan 3. Penggunaan Kendaraan Bermotor 4. Perburuan Liar 5. Pembuangan Limbah Sampah
  • 21.
  • 22.  Agus Rachmat dkk. 2002. Konsep Dasar IPA II. Depdikbud Jakarta: PT Rineka Cipta.  https://kumpulanpembelajaransdsmp.blo gspot.co.id/2016/07/makhluk-hidup-dan- lingkungan.html. Di unduh pada 20 Mei 2018 pukul 20:23.