SlideShare a Scribd company logo
1 of 46
Deka Mario
12-si-02-sm
TRANSACTION PROCESSING
(TRANSAKSI DENGAN TEKNOLOGI )
E-Commerce
ECommerce, banyak kemudahan dalam transaksi lewat internet dalam setiap prosesnya.
Seiring berjalannya globalisasi saat ini jual belipun dan traksaksi dikemas secara lebih instan
yaitu dengan mengguankan media internet untuk proses penawaran sampai dengan
kesepakatan
Istilah saat ini disebut
E-Commerce itu sendiri. E-Commerce dikemas dalam sebuah web yang dikhusukan untuk proses
jual beli layaknya jual beli secara langsung
Apa si E-Commerce
adalah Electronic Commerce (Perniagaan Elektronik),
Secara umum e-commerce dapat didefinisikan sebagai segala bentuk transaksi
perdagangan/perniagaan barang atau jasa (trade of goods and service) dengan
menggunakan media elektronik
· Julian Ding dalam bukunya E-commerce: Law & Practice, mengemukakan bahwa e-
commerce sebagai suatu konsep yang tidak dapat didefinisikan. E-commerce memiliki
arti yang berbeda bagi orang yang berbeda
Onno W. Purbo dan Aang Wahyudi yang mengutip pendapatnya David
Baum,
”. Bahwa e-commerce merupakan suatu set dinamis teknologi, aplikasi
dan proses bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen dan
komunitas melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang,
pelayanan dan informasi yang dilakukan secara elektronik
Sistem e-commerce terbagi menjadi tiga
tipe aplikasi
Ø Electronic Markets (EMs)
Ø Electronic Data Interchange (EDI)
Ø Internet Commerce
. Jenis - jenis E-Commerce
1. Business to Business (B2B)
Karakteristik B2B
Ø Penjualan barang / jasa dalam jumlah yang banyak atau
borongan.
Ø Biasanya dengan harga yang khusus / lebih murah, karena
pembelian dilakukandengan jumlah banyak guna dijual
kembali.
Ø Koneksi on-line antara vendor dengan pembeli
Keuntungan B2B :
Ø Produktivitas kerja yang
besar dan postensial.
Ø Penghematan waktu
dalam melakukan
transaksi.
Ø Berkurangnya biaya yang harus
dikeluarkan (Proses yang cepat,
transparan, dan harga yang lebih
murah)
Ø Penjualan secara eceran dari company/ badan bisnis langsung ke
konsumen akhir
Ø Produk eceran yang sangat beraneka ragam
Ø Pembayaran secara on-line menggunakan kartu kredit
Ø Berbelanja dengan sangat mudah
Ø Usaha berpromosi dengan menggunakan penjualan silang antara
produsen dengankonsumen atau dengan adanya potongan
harga
2. Business_to_Consumer (B2C)
Karakteristik B2C
Keuntungan B2C bagi badan bisnis :
1.Akses ke
pasar global
secara
langsung
2.Penghem
atan waktu
dan tempat
3.Penguran
gan biaya
yang
sangat
4. Kesediaan
penuh 24
jam perhari
dan 7 hari
perminggu
Keuntungan B2C bagi konsumen :
Ø Berbelanja secara on-line tidak sesulit dari apa yang
biasa didapat di pasar tradisional
Ø Mudah dalam penggunaannya, tidak memerlukan
kepandaian khusus
Ø Banyak pilihan yang didapat dengan mudah ditambah
dengan kerahasiaan yang dijamin
Ø Product-on-demand ( apa yang anda perlukan akan
anda dapatkan )
3. Consumer-to-Consumer (C2C)
Consumer-to-Consumer adalah merupakan
model perorangan yang menjual barang atau
jasa kepada perorangan
4. Consumer-to-Business (C2B)
Consumer-to-Business merupakan model
perorangan yang menjual barang atau jasa
kepada perusahaan.
III. Macam – macam E-Commerce
1. Binis Affiliasi
2. Binis Reseler
3. Bisnis Pribadi (Menjual Produk Sendiri)
4. Publisher
IV. Persyaratan dan Ketentuan Dalam E-Commerce
Dalam banyak kasus, sebuah perusahaan e-commerce bisa bertahan
tidak hanya mengandalkan kekuatan produk saja, tapi dengan adanya
tim manajemen yang handal,pengiriman yang tepat waktu, pelayanan
yang bagus, struktur organisasi bisnis yang baik,jaringan infrastruktur
dan keamanan, desain situs web yang bagus,
. beberapa faktor termasuk yangmemiliki Persyaratan dan Ketentuan
Dalam E-Commerce
1. Menyediakan harga kompetitif.
2. Menyediakan jasa pembelian yang tanggap, cepat, dan ramah.dan
systempembayaran yang mudah
3. Tampilan yang menarik , informasi barang dan jasa yang lengkap dan jelas serta
selalu diupdate.
4. Menyediakan banyak bonus seperti kupon, penawaran istimewa, dan diskon.
5. Memberikan perhatian khusus seperti usulan pembelian.
6. Menyediakan rasa komunitas untuk berdiskusi, masukan dari
pelanggan, dan lainlain untuk lebih meyakinkan pembeli
7. Mempermudah kegiatan perdagangan
transaksi E-Commerce diperlukan beberapa point penting antara lain :
ü Keberadaan Komunikasi antara Para Pihak (Communication) yang jelas
ü Perolehan dan Penyimpanan Data dan Informasi (Acquiring and StoringInformation)
ü Fasilitas Pelayanan Pencarian dan Penemuan Tempat Informasi (Search andDiscovery Services)
ü Fasilitas sistem pembayaran secara elektronik (Electronic Payments System/payment
mechanism)
ü Layanan kenyamanan dan keamanan sistem transaksi (Security Services)
Berdasarkan ruang lingkupnya E-Commerce maka dapat diurutkan sebagai berikut :
Electronic Busines
Electronic Commerce
Internet Commerce
Web Commerce EDI
1. Electronic Busines adalah untuk lingkup aktivitas perdagangan dalam arti luas
2. Electronic Commerce adalah untuk lingkup perdagangan/perniagaan yang dilakukan secara
elektronik, termasuk;
ü Perdagangan via Internet (Internet Commerce)
ü Perdagangan dengan fasilitas Web Internet (Web Commerce), dan
ü Perdagangan dengan Sistem Pertukaran Data Terstruktur Secara Elektronik
(Electronic Data Interchange). Sarat yang harus dimiliki seorang usaha online adalah:
1. Moralitas dan Motivasi
2. Kelengkapan Informasi Usaha (Produk dan Profil Usaha)
3. Informasi Aturan Jual Beli
4. Kualitas dan Distribusi Produk
5. Koneksi Internet
6. Internet Marketing
7. Cepat dan Tanggap
1. E-mail dan Messaging
2. Content Management Systems
3. Dokumen, spreadsheet, database
4. Akunting dan sistem keuangan
5. Informasi pengiriman dan pemesanan
6. Pelaporan informasi dari klien dan enterprise
7. Sistem pembayaran domestik dan internasional
8. Newsgroup
9. On-line Shopping
10. Conferencing
11. Online Banking
8. Manajemen Administrasi dan Keuangan
9. Berbagi Tak Pernah Rugi
10. Berpikiran Terbuka
Beberapa aplikasi umum yang berhubungan dengan e-commerce adalah:
V. Beberapa Penyimpangan Dalam Transaksi E-Commerce
Banyak penyimpangan yang terjadi pada transaksi dalam dunia maya khususnya internet,
dengan kata lain banyak kasus yang meninpa para pembeli dan penjual di dunia Electronic
Commerce diantaranya
1. Carding
Carding adalah berbelanja menggunakan
nomor dan identitas kartu kredit orang lain,
yang diperoleh secara ilegal,
2. Sniffer
Metode ini dilakukan dengan mengendus dan
merekam transaksi yangdilakukan oleh seorang
pengguna kartu kredit dengan menggunakan
software.
3. Phising
Pelaku carding akan mengirim email secara
acak dan massal atas nama suatu instansi
seperti bank, toko, atau penyedia layanan jasa,
yang berisikan pemberitahuan dan ajakan
untuk login ke situs instansi tersebut.
Dengan masalah penyimpangan tadi maka kita dapat
mengamankan atau mencegah dengan cara-cara sebagai berikut
1.Pencegahan dengan hukum
2. Pencegahan dengan teknologi
3. Pencegahan dengan pengamanan web security
III._KESIMPULAN
Dengan melihat tujuan-tujuan di atas, dapat disimpulkan bahwa e commerce merupakan sebuah
sistem yang
dibangun dengan tujuan untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas dalam berbisnis dan
bertransaksi
dengan memanfaatkanteknologi informasi untuk meningkatkan kualitas dari produk/service dan
informasi
serta mengurangi biaya-biaya yang tidak diperlukan sehingga harga dari produk/service dan
informasi
tersebut dapat ditekan sedemikian rupa tanpa mengurangi dari kualitas yang ada
Popularitas E-commerce ditunjang oleh 3 faktor utama, yaitu :
1Faktor pasar dan ekonomi, diantaranya kompetisi yang semakin intensif, perekonomian global,
kesepakatan dagang regional, dan kekuasaan konsumen yang semakin bertambah besar
2. Faktor sosial dan lingkungan, seperti perubahan karakteristik angkatan kerja, deregulasi
pemerintah, kesadaran dan tuntutan akan praktis etis, kesadaran akan tanggung jawab
sosial perusahaan, dan perubahan politik
3. Faktor teknologi, meliputi singkatnya usia siklus hidup produk dan teknologi, inovasi yang
muncul hampir setiap waktu, information overload, dan berkurangnya rasio biaya teknologi
terhadap kinerja
SEMOGA BERMANFAAT PENJELESAN
DI ATAS
Electronic Data Interchange (EDI)
EDI adalah sarana untuk mengefisienkan pertukaran data transaksi-transaksi reguler yang
berulang dalam jumlah besar antara organisasi-organisasi komersial. Secara formal EDI
didefinisikan oleh International Data Exchange Association (IDEA) sebagai “transfer data
terstruktur dengan format
standard yang telah disetujui yang dilakukan dari satu system komputer ke sistem komputer
yang lain dengan menggunakan media elektronik”. EDI memiliki standarisasi pengkodean
transaksi perdagangan, sehingga organisasi komersial tersebut dapat berkomunikasi secara
langsung dari satu sistem komputer yang satu ke sistem komputer yang lain tanpa memerlukan
hardcopy, faktur, serta terhindar dari penundaan, kesalahan yang tidak disengaja dalam
penanganan berkas dan intervensi dari manusia. Keuntungan dalam menggunakan EDI adalah
waktu pemesanan yang singkat, mengurangi biaya, mengurangi kesalahan, memperoleh respon
yang cepat, pengiriman faktur yang cepat dan akurat serta pembayaran dapat dilakukan secara
elektronik.
• Ø Electronic Markets (EMs)
• EMs adalah sebuah sarana yang menggunakan teknologi informasi
dan komunikasi untuk melakukan/menyajikan penawaran dalam
sebuah segmen pasar, sehingga pembeli dapat membandingkan
berbagai macam harga yang ditawarkan. Dalam pengertian lain,
Ems adalah sebuah sistem informasi antar organisasi yang
menyediakan fasilitas-fasilitas bagi para penjual dan pembeli
untuk bertukar informasi tentang harga dan produk yang
ditawarkan. Keuntungan fasilitas EMs bagi pelanggan adalah
terlihat lebih nyata dan efisien dalam hal waktu. Sedangkan bagi
penjual, ia dapat mendistribusikan informasi mengenai produk
dan service yang ditawarkan dengan lebih cepat sehingga dapat
menarik pelanggan lebih banyak.
• Ø Internet Commerce
• Internet commerce adalah penggunaan internet
yang berbasis teknologi informasi dan komunikasi
untuk perdagangan. Kegiatan komersial ini seperti
iklan dalam penjualan produk dan jasa. Transaksi
yang dapat dilakukan di internet antara lain
pemesanan/pembelian barang dimana barang
akan dikirim melalui pos atau sarana lain setelah
uang ditransfer ke rekening penjual.
•
Business-to-Business merupakan model
perusahaan yang menjual barang atau jasa
pada perusahaan perusahaan lain. Model
Business-to-Business ini menawarkan
penjualan atau pembelian dalam bentuk maya
tetapi oleh satu perusahaan pada perusahaan
lain saja. Model B2B ini tidak terbuka untuk
banyak perusahaan agar dapat ikut.
• 3. Consumer-to-Consumer (C2C)
• Consumer-to-Consumer adalah merupakan
model perorangan yang menjual barang atau jasa
kepada perorangan juga. Contoh dari Consumer-
to-Consumer yaitu www.ebay.com. Dimana
merupakan suatu perusahaan yang
menyelenggarakan lelang melalui internet.
Melalui perusahaan ini, perorangan dapat
menjual atau membeli dari perorangan lain
melalui internet.
• 4. Consumer-to-Business (C2B)
• Consumer-to-Business merupakan model perorangan
yang menjual barang atau jasa kepada perusahaan.
Contoh dari Consumer-to-Business yaitu
www.priceline.com. Dimana dalam model ini
konsumen menawarkan harga tertentu. Dimana ia
menginginkan membeli berbagai barang dan jasa,
termasuk tiket pesawat terbang dan hotel. Kelebihan
dari proses transaksi melalui E-Commerce dibanding
jual beli biasanya terletak pada setiap prosesnya
seperti pada gambar di bawah ini
• 1. Binis Affiliasi
• Model bisnis affiliasi adalah dimana kita
menjual produk orang lain, bisnis ini dapat
digunakan oleh yang tidak memiliki produk
sendiri untuk dijual tetapi sangat ingin
berbisnis di internet. Disini kita akan
mendapatkan penghasilan melalui komisi
hasilpenjualan, biasanya berkisar antara 4%
sampai 60% dari harga produk.
•
• 2. Binis Reseler
• Model bisnis reseler adalalah dimana pada
prinsipnya hampir sama dengan model bisnis
affiliasi, hanya saja untuk bisa bergabung dengan
bisnis model ini terlebih dahulu diharuskan untuk
membeli salah satu produk yang mereka miliki,
baru setelah itu diijinkan untuk memasarkannya.
Biasanya hasil yang bisa kita dapatkan dari bisnis
model ini sebesar 20% sampai 50%
• 3. Bisnis Pribadi (Menjual Produk Sendiri)
• Bila kedua model bisnis e-commerce di atas
sumber penghasilan adalah dengan menjual
produk-produk orang lain, dalam bisnis pribadi ini
bisa menawarkan produk yang merupakan hasil
karya kita sendiri. Karya di sini tidak hanya
berbentuk benda hasil produksi saja, namun hasil
dari keahlian kita juga bisa. Misalnya dalam
membuat sebuah ebook tentang bagaimana cara
menghemat listrik sampai 80% lalu
memasarkannya melalui internet.
4. Publisher
• Model bisnis publisher ini sangat menarik, karena tidak
menjual sebuah produk atau jasa sama sekali, tetapi hanya
membuat sebuah situs/blog yang berisi informasi yang unik
dan sedang dicari banyak orang, lalu bisa daftarkan situ/blog
kesebuah perusahaan periklanan/advertising online. Jika
situs/blog memenuhi syarat maka akan didapat komisi dari
setiap pengunjung yang datang ke situ/blog dan membaca
iklan yang berasal dari perusahaan advertising tersebut.
Contoh perusahaan advertising yang sudah sangat terkenal
adalah google. Dan contoh penyedia blog adalah blogger.com,
wordpress.com, blogdetik.com, multiply.com
• 1. Moralitas dan Motivasi
• Mayoritas, pelaku bisnis online hampir tidak
pernah bertatap muka dengan pembeli.
• Proses jual beli terjadi karena faktor
kepercayaan tinggi dari pembeli. Jadi
kejujuran adalah modal utama
• dalam menjalani bisnis online
• 2. Kelengkapan Informasi Usaha (Produk dan
Profil Usaha)
• Pembeli akan tertarik produk Anda jika
informasinya lengkap. Tampilan gambar harus
besar, tajam dan detail. Bila perlu menampilkan
dari berbagai sudut yang berbeda. Lengkapi juga
dengan informasi bahan, ukuran, warna, dll.
Berikan pula informasi profil perusahaan seperti
sejarah, visi dan misi, alamat, telpon, email, dll.
• 3. Informasi Aturan Jual Beli
• Informasi tata cara pembelian produk yang tidak
membingungkan akan memberikan nilai
• tambah bagi calon pembeli. Berikan informasi aturan
jual beli dalam media online Anda. Semisal aturan
• mengenai cara pembayaran, bisa menggunakan cara
deposit, cash on delivery ataupun cara lainnya.
• Cantumkan institusi keuangan Anda, misal bank atau
pihak jasa keuangan, misal paypal.
•
• 4. Kualitas dan Distribusi Produk
• Produk yang ditampilkan secara online harus sama
ketika diterima oleh pembeli. Kontrol
• kualitas produk harus diperhatikan. Begitupula memilih
perusahaan jasa ekspedisi yang akan mengantarkan
• produk itu ke pembeli. Kadangkala komplain sering
terjadi ketika produk diterima oleh pembeli, akibat dari
• kualitas yang berbeda dan kerusakan akibat proses
pengiriman
•
• 5. Koneksi Internet
• Fasilitas internet adalah senjata utama dalam berbisnis
online. Internet adalah alat untuk
• kehadiran Anda didepan calon pembeli. Meski mempunyai
toko online, keberadaannya harus dijaga. Ibarat
• toko di dunia nyata, anda harus hadir untuk calon pembeli.
Percuma mempunyai produk yang bagus tetapi
• pemilik tokonya tidak seger menanggapi calon pembeli.
Ingat, calon pembeli tidak ingin dibuat menunggu
• terlalu lama.
• 6. Internet Marketing
• Meski produk Anda canggih dan bagus, kalau tidak memberitahukan
kepada masyarakat,
• maka bisnis Anda bagaikan katak dalam tempurung. Terkucilkan dan sepi
pembeli, maka perlu marketing
• online. Bisa berupa publikasi melalui mesin pencari (google.com,
yahoo.com, direktori bisnis, dll), forum jual
• beli, iklan baris, ikut mailing list, pasang signature pada email,
memanfaatkan media jejaring social
• (facebook.com, twitter.com, dll),pasang trade leads di alibaba.com,
ebay.com, dll, Blogwalking saling berikan
• komentar, jika punya dana marketing lebih bisa pasang iklan di Google
Adwords. Bisa juga berkirim email
• penawaran kepada calon pembeli, dan harap hati-hati agar tidak dianggap
sebagai spammer.
• 7. Cepat dan Tanggap
• Ketika mempunyai toko, maka Anda adalah pelayannya
atau bahasa keren nya adalah
• customer service atau pula sales marketing nya. Ingat
bahwa calon pembeli tidak ingin terlalu lama
• menunggu, atau rejeki akan menguap. Berikan layanan
yang cepat melalui email, sms, telpon ataupun
• percakapan online (chatting). Tanggap adalah
berkorelasi dengan kemampuan menguasai produk dan
alur
• bisnis Anda. Jika dalam aksi bisnis terlihat gagap, maka
ada potensi keragu-raguan disisi calon pembeli.
• 8. Manajemen Administrasi dan Keuangan
• Segala jenis surat-surat dalam email maupun hasil dari
transaksi bisnis harus tersimpan
• rapi untuk kebutuhan profesionalitas. Dalam bisnis online
sudah akan jarang menggunakan kertas fisik, yang
• ada adalah data-data bisnis yang bisa dipergunakan untuk
mengamankan bisnis anda. Misal dalam transaksi
• bisnis akan ada data order produk,invoicing, kwitansi
digital, bukti pembayaran, dan log komunikasi anda
• dengan pembeli. Begitupula dengan sistem keuangan,
harus ada pembeda antara cashflow pribadi dan usaha,
• agar mampu membiayai operasional usaha.
• 9. Berbagi Tak Pernah Rugi
• Tidak ada ceritanya bisnis bangkrut gara-gara
berbagi kepada yang membutuhkannya. Jika
• mengalami surplus usaha, berbagilah kepada
yang membutuhkannya. Tuhan akan
memberikan gantinya
• berlipat ganda.
• 10. Berpikiran Terbuka
• Bukalah pola pikir Anda terhadap perubahan
ke arah positif. Mintalah pendapat dari
• pelanggan atas produk dan usaha Anda. Ide
dasarnya adalah, manusia bukanlah mahluk
sempurna.
• Kesempurnaan harus secara terus menerus
digali dan diaplikasikan.
• 1. Carding
• Carding adalah berbelanja menggunakan nomor dan identitas kartu
kredit orang lain, yang diperoleh secara ilegal, biasanya dengan
mencuri data di internet. Sebutan pelakunya adalah “carder”.
Sebutan lain untuk kejahatan jenis ini adalah cyberfroud alias
penipuan di dunia maya. Menurut riset Clear Commerce Inc,
perusahaan teknologi informasi yang berbasis di Texas – AS ,
Indonesia memiliki “carder” terbanyak kedua di dunia setelah
Ukrania.Sebanyak 20 persen transaksi melalui internet dari
Indonesia adalah hasil carding.
• Akibatnya, banyak situs belanja online yang memblokir IP atau
internet protocol (alamat komputer internet)
• asal Indonesia.
• 2. Sniffer
• Metode ini dilakukan dengan mengendus dan merekam
transaksi yangdilakukan oleh seorang pengguna kartu
kredit dengan menggunakan software. Hal ini bisa
dilakukan hanya dalam satu jaringan yang sama, di warnet
atau hotspot area. Pelaku menggunakan software sniffer
untuk menyadap transaksi yang
• dilakukan seseorang yang berada di satu jaringan yang
sama, sehingga pelaku akan memperoleh semua data yang
diperlukan untuk selanjutnya melakukan carding.
Pencegahan metode ini adalah website e commerce akan
menerapkan sistem SSL (Secure Socket Layer) yang
berfungsi mengkodekan database dari pelanggan
• 3. Phising
• Pelaku carding akan mengirim email secara acak dan massal atas nama
suatu instansi seperti bank, toko, atau penyedia layanan jasa, yang
berisikan pemberitahuan dan ajakan untuk login ke situs instansi tersebut.
Namun situs yang diberitahukan bukanlah situs asli, melainkan situs yang
dibuat sangat mirip dengan situs aslinya. Selanjutnya korban biasa diminta
mengisi database di situs tersebut. Metode ini adalah metode paling
berbahaya karena sang pembajak dapat mendapatkan informasi lengkap
dari si pengguna kartu kredit
• itu sendiri. Informasi yang didapat tidak hanya nama pengguna dan nomor
kartu kreditnya, namun juga
• tanggal lahir, nomor identitas, tanggal kadaluwarsa kartu kredit, bahkan
tinggi dan berat badan jika si pelaku
• carding menginginkannya. Dari beberapa masalah penyalahgunaan diatas
maka kita dapat mencegah dan
• mengatasi dengan point berikut ini :
• 1. Pencegahan dengan hukum
• Hukum cyber sangat identik dengan dunia maya, yaitu sesuatu yang tidak terlihat
dan semu. Hal ini akan menimbulkan kesulitan bagi para penegak hokum terkait
dengan pembuktian dan penegakan hukum atas kejahatan dunia maya. Selain itu
obyek hokum siber adalah data elektronik yang sangat rentan untuk diubah,
disadap, dipalsukan dan dikirim ke berbagai penjuru dunia dalam waktu hitungan
detik. Oleh karena itu, kegiatan siber meskipun bersifat virtual dan maya dapat
dikategorikan sebagai tindakan dan perbuatan
• hukum yang nyata. Secara yuridis untuk ruang siber sudah tidak pada tempatnya
lagi untuk mengkategorikan sesuatu dengan ukuran dan kualifikasi hokum
konvensional untuk dapat dijadikan objek dan perbuatan, sebab jika cara ini yang
ditempuh akan terlalu banyak kesulitan dan hal-hal yang lolos dari
• jerat hukum. Karena kegiatan ini berdampak sangat nyata meskipun alat buktinya
bersifat elektronik. Dengan demikian subjek pelakunya harus dikualifikasikan pula
sebagai orang yang telah
• melakukan perbuatan hukum secara nyata.
• 2. Pencegahan dengan teknologi
• Handphone dapat dikatakan merupakan
keamanan yang privacy bagi penggunanya. SMS
bisa dijadikan sebagai otentikasi untuk mencegah
para carding menggunakan kartu kredit ilegal.
Untuk itu diperlukan suatu proses yang dapat
memberikan pembuktian bahwa dengan cara
otentikasi melalui SMS maka kejahatan carding
dapat ditekan sekecil mungkin. Otentikasi sms
dilakukan dengan menggunakan tanda tangan
digital dan sertifikat.
• 3. Pencegahan dengan pengamanan web
security
• Penggunaan sistem keamanan web sebaiknya
menggunakan keamanan SSL. Untuk data
• yang disimpan kedalam database sebaiknya
menggunakan enkripsi dengan metode
algoritma modern,
• sehingga cryptoanalysis tidak bisa
mendekripsikanya.
• 2. Business_to_Consumer (B2C)
• Business-to-Consumer merupakan model
perusahaan yang menjual barang atau jasa
pada pasar atau public.
• Contoh dari Business-to-Consumer yaitu
www.amazon.com Dimana perusahaan ini
menjual buku yang
• mempunyai koleksi tidak kurang dari 4,5 juta
judulbuku.

More Related Content

What's hot

e-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commercee-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commercemaulidaazhari
 
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...Sukartiningsih
 
Jenis-Jenis E Commerce & Contohnya
Jenis-Jenis E Commerce & ContohnyaJenis-Jenis E Commerce & Contohnya
Jenis-Jenis E Commerce & ContohnyaProgressTech
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...Rahayu Kikan
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...LisaniahAmini
 
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...AliRasyid2
 
Tugas artikel ilmiah e commerce mega nurastuti - 43219110270
Tugas artikel ilmiah e commerce   mega nurastuti - 43219110270Tugas artikel ilmiah e commerce   mega nurastuti - 43219110270
Tugas artikel ilmiah e commerce mega nurastuti - 43219110270MegaNurastuti
 
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...Linaputri03
 
Modul internet & e commerce
Modul internet & e commerceModul internet & e commerce
Modul internet & e commercepika setiawan
 
Ppt e commerce &e-business
Ppt e commerce &e-businessPpt e commerce &e-business
Ppt e commerce &e-businessditha pp
 
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...shafa safina
 
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...Iqbal Ajib
 
Materi 2.2
Materi 2.2Materi 2.2
Materi 2.2Aby Zay
 
Penerapan electronic data interchange
Penerapan electronic data interchangePenerapan electronic data interchange
Penerapan electronic data interchangeEfni Yulianti
 

What's hot (19)

Ebook E-Commerce
Ebook E-CommerceEbook E-Commerce
Ebook E-Commerce
 
e-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commercee-commerce dan m-commerce
e-commerce dan m-commerce
 
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...
Tugas sim, sukartiningsih, putra yananto mihadi, pemanfaatan teknologi inform...
 
Jenis-Jenis E Commerce & Contohnya
Jenis-Jenis E Commerce & ContohnyaJenis-Jenis E Commerce & Contohnya
Jenis-Jenis E Commerce & Contohnya
 
Artikel sim tm 11
Artikel sim tm 11Artikel sim tm 11
Artikel sim tm 11
 
E commerce
E commerceE commerce
E commerce
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, penggunaan teknologi informasi pada ...
 
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...
TUGAS SIM, LISANIAH AMINI LISA'ILINA, YANANTO MIHADI PUTRA, PENGGUNAAN TEKNOL...
 
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...
Tugas SIM, Muhammad mughny Ali rasyid, Putra Yananto Mihadi, Pemanfaatan Tekn...
 
E business dan e-commerce doc.
E business dan e-commerce doc.E business dan e-commerce doc.
E business dan e-commerce doc.
 
Tugas artikel ilmiah e commerce mega nurastuti - 43219110270
Tugas artikel ilmiah e commerce   mega nurastuti - 43219110270Tugas artikel ilmiah e commerce   mega nurastuti - 43219110270
Tugas artikel ilmiah e commerce mega nurastuti - 43219110270
 
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...
Tugas sim 3, lina putri yani, yananto mihadi putra. se, msi, pemanfaatan tekn...
 
Modul internet & e commerce
Modul internet & e commerceModul internet & e commerce
Modul internet & e commerce
 
Ppt e commerce &e-business
Ppt e commerce &e-businessPpt e commerce &e-business
Ppt e commerce &e-business
 
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...
Tugas sim, shafa safina fahda, yananto mahadi, penggunaan teknologi informasi...
 
Bahan makalah
Bahan makalah Bahan makalah
Bahan makalah
 
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...
Tugas SIM_Muhammad iqbal razif_43217010028_Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si_Pem...
 
Materi 2.2
Materi 2.2Materi 2.2
Materi 2.2
 
Penerapan electronic data interchange
Penerapan electronic data interchangePenerapan electronic data interchange
Penerapan electronic data interchange
 

Similar to Selesain

(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt
(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt
(5)_E-Business_dan_E-Commerce.pptTriEvelina1
 
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFOR...
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN  TEKNOLOGI INFOR...TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN  TEKNOLOGI INFOR...
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFOR...efriwanda
 
Tugas sim ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...
Tugas sim   ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...Tugas sim   ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...
Tugas sim ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...AhmadNawawi22
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...DhitaAyuAnggreany
 
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal Kisaran
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal KisaranMakalah Sistem Informasi Management Amik Royal Kisaran
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal KisaranMisriadi memes
 
e-Business dan Optimalisasi Layanan
e-Business dan Optimalisasi Layanane-Business dan Optimalisasi Layanan
e-Business dan Optimalisasi LayananMuhammad Fajar
 
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerce
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerceTechnopreneurship__part 3__macam-macam E-commerce
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerceseptiara5
 
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commerce
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commerce
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commercelangkahgontay88
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...SarahFarhani
 
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITAL
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITALE-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITAL
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITALJordanOctavian
 
Astri lestari 43217120085 sim
Astri lestari 43217120085 simAstri lestari 43217120085 sim
Astri lestari 43217120085 simAstrilestari4
 
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...JuliaUtari2
 
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBK
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBKPENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBK
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBKAyuEndahLestari
 

Similar to Selesain (20)

E-COMMERCE.pptx
E-COMMERCE.pptxE-COMMERCE.pptx
E-COMMERCE.pptx
 
6 e commerce
6 e commerce6 e commerce
6 e commerce
 
(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt
(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt
(5)_E-Business_dan_E-Commerce.ppt
 
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFOR...
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN  TEKNOLOGI INFOR...TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN  TEKNOLOGI INFOR...
TUGAS SIM,EFRI WANDA,YUNANTO MIHADI PUTRA,SE,M.Si,PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFOR...
 
E commerse
E commerseE commerse
E commerse
 
Modul 5 KB 4
Modul 5 KB 4Modul 5 KB 4
Modul 5 KB 4
 
Tugas sim ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...
Tugas sim   ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...Tugas sim   ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...
Tugas sim ahmad nawawi ( yananto mihadi putra)- pemanfaatan tegnologi infor...
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, penggunaan te...
 
e Commerce
e Commercee Commerce
e Commerce
 
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal Kisaran
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal KisaranMakalah Sistem Informasi Management Amik Royal Kisaran
Makalah Sistem Informasi Management Amik Royal Kisaran
 
e-Business dan Optimalisasi Layanan
e-Business dan Optimalisasi Layanane-Business dan Optimalisasi Layanan
e-Business dan Optimalisasi Layanan
 
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerce
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerceTechnopreneurship__part 3__macam-macam E-commerce
Technopreneurship__part 3__macam-macam E-commerce
 
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commerce
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commercee-commerce
e-commercee-commercee-commercee-commercee-commerce
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, penggunaan teknologi ...
 
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITAL
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITALE-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITAL
E-COMMERCE: PASAR DIGITAL DAN BARANG DIGITAL
 
Kelompok 4 Litdig.docx
Kelompok 4 Litdig.docxKelompok 4 Litdig.docx
Kelompok 4 Litdig.docx
 
Astri lestari 43217120085 sim
Astri lestari 43217120085 simAstri lestari 43217120085 sim
Astri lestari 43217120085 sim
 
TUGAS SIM
TUGAS SIMTUGAS SIM
TUGAS SIM
 
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
TUGAS SIM, JULIA UTARI, YANANTO MIHADI PUTRA, SE, M.Si, PENGGUNAAN TEKNOLOGI ...
 
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBK
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBKPENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBK
PENERAPAN E-COMMERCE PADA PT GARUDA INDONESIA TBK
 

Selesain

  • 2. ECommerce, banyak kemudahan dalam transaksi lewat internet dalam setiap prosesnya. Seiring berjalannya globalisasi saat ini jual belipun dan traksaksi dikemas secara lebih instan yaitu dengan mengguankan media internet untuk proses penawaran sampai dengan kesepakatan Istilah saat ini disebut E-Commerce itu sendiri. E-Commerce dikemas dalam sebuah web yang dikhusukan untuk proses jual beli layaknya jual beli secara langsung Apa si E-Commerce adalah Electronic Commerce (Perniagaan Elektronik), Secara umum e-commerce dapat didefinisikan sebagai segala bentuk transaksi perdagangan/perniagaan barang atau jasa (trade of goods and service) dengan menggunakan media elektronik
  • 3. · Julian Ding dalam bukunya E-commerce: Law & Practice, mengemukakan bahwa e- commerce sebagai suatu konsep yang tidak dapat didefinisikan. E-commerce memiliki arti yang berbeda bagi orang yang berbeda Onno W. Purbo dan Aang Wahyudi yang mengutip pendapatnya David Baum, ”. Bahwa e-commerce merupakan suatu set dinamis teknologi, aplikasi dan proses bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen dan komunitas melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang, pelayanan dan informasi yang dilakukan secara elektronik Sistem e-commerce terbagi menjadi tiga tipe aplikasi Ø Electronic Markets (EMs) Ø Electronic Data Interchange (EDI) Ø Internet Commerce
  • 4. . Jenis - jenis E-Commerce 1. Business to Business (B2B) Karakteristik B2B Ø Penjualan barang / jasa dalam jumlah yang banyak atau borongan. Ø Biasanya dengan harga yang khusus / lebih murah, karena pembelian dilakukandengan jumlah banyak guna dijual kembali. Ø Koneksi on-line antara vendor dengan pembeli
  • 5. Keuntungan B2B : Ø Produktivitas kerja yang besar dan postensial. Ø Penghematan waktu dalam melakukan transaksi. Ø Berkurangnya biaya yang harus dikeluarkan (Proses yang cepat, transparan, dan harga yang lebih murah)
  • 6. Ø Penjualan secara eceran dari company/ badan bisnis langsung ke konsumen akhir Ø Produk eceran yang sangat beraneka ragam Ø Pembayaran secara on-line menggunakan kartu kredit Ø Berbelanja dengan sangat mudah Ø Usaha berpromosi dengan menggunakan penjualan silang antara produsen dengankonsumen atau dengan adanya potongan harga 2. Business_to_Consumer (B2C) Karakteristik B2C Keuntungan B2C bagi badan bisnis : 1.Akses ke pasar global secara langsung 2.Penghem atan waktu dan tempat 3.Penguran gan biaya yang sangat 4. Kesediaan penuh 24 jam perhari dan 7 hari perminggu
  • 7. Keuntungan B2C bagi konsumen : Ø Berbelanja secara on-line tidak sesulit dari apa yang biasa didapat di pasar tradisional Ø Mudah dalam penggunaannya, tidak memerlukan kepandaian khusus Ø Banyak pilihan yang didapat dengan mudah ditambah dengan kerahasiaan yang dijamin Ø Product-on-demand ( apa yang anda perlukan akan anda dapatkan )
  • 8. 3. Consumer-to-Consumer (C2C) Consumer-to-Consumer adalah merupakan model perorangan yang menjual barang atau jasa kepada perorangan 4. Consumer-to-Business (C2B) Consumer-to-Business merupakan model perorangan yang menjual barang atau jasa kepada perusahaan.
  • 9.
  • 10. III. Macam – macam E-Commerce 1. Binis Affiliasi 2. Binis Reseler 3. Bisnis Pribadi (Menjual Produk Sendiri) 4. Publisher IV. Persyaratan dan Ketentuan Dalam E-Commerce Dalam banyak kasus, sebuah perusahaan e-commerce bisa bertahan tidak hanya mengandalkan kekuatan produk saja, tapi dengan adanya tim manajemen yang handal,pengiriman yang tepat waktu, pelayanan yang bagus, struktur organisasi bisnis yang baik,jaringan infrastruktur dan keamanan, desain situs web yang bagus,
  • 11. . beberapa faktor termasuk yangmemiliki Persyaratan dan Ketentuan Dalam E-Commerce 1. Menyediakan harga kompetitif. 2. Menyediakan jasa pembelian yang tanggap, cepat, dan ramah.dan systempembayaran yang mudah 3. Tampilan yang menarik , informasi barang dan jasa yang lengkap dan jelas serta selalu diupdate. 4. Menyediakan banyak bonus seperti kupon, penawaran istimewa, dan diskon. 5. Memberikan perhatian khusus seperti usulan pembelian. 6. Menyediakan rasa komunitas untuk berdiskusi, masukan dari pelanggan, dan lainlain untuk lebih meyakinkan pembeli 7. Mempermudah kegiatan perdagangan
  • 12. transaksi E-Commerce diperlukan beberapa point penting antara lain : ü Keberadaan Komunikasi antara Para Pihak (Communication) yang jelas ü Perolehan dan Penyimpanan Data dan Informasi (Acquiring and StoringInformation) ü Fasilitas Pelayanan Pencarian dan Penemuan Tempat Informasi (Search andDiscovery Services) ü Fasilitas sistem pembayaran secara elektronik (Electronic Payments System/payment mechanism) ü Layanan kenyamanan dan keamanan sistem transaksi (Security Services)
  • 13. Berdasarkan ruang lingkupnya E-Commerce maka dapat diurutkan sebagai berikut : Electronic Busines Electronic Commerce Internet Commerce Web Commerce EDI
  • 14. 1. Electronic Busines adalah untuk lingkup aktivitas perdagangan dalam arti luas 2. Electronic Commerce adalah untuk lingkup perdagangan/perniagaan yang dilakukan secara elektronik, termasuk; ü Perdagangan via Internet (Internet Commerce) ü Perdagangan dengan fasilitas Web Internet (Web Commerce), dan ü Perdagangan dengan Sistem Pertukaran Data Terstruktur Secara Elektronik (Electronic Data Interchange). Sarat yang harus dimiliki seorang usaha online adalah: 1. Moralitas dan Motivasi 2. Kelengkapan Informasi Usaha (Produk dan Profil Usaha) 3. Informasi Aturan Jual Beli 4. Kualitas dan Distribusi Produk 5. Koneksi Internet 6. Internet Marketing 7. Cepat dan Tanggap
  • 15. 1. E-mail dan Messaging 2. Content Management Systems 3. Dokumen, spreadsheet, database 4. Akunting dan sistem keuangan 5. Informasi pengiriman dan pemesanan 6. Pelaporan informasi dari klien dan enterprise 7. Sistem pembayaran domestik dan internasional 8. Newsgroup 9. On-line Shopping 10. Conferencing 11. Online Banking 8. Manajemen Administrasi dan Keuangan 9. Berbagi Tak Pernah Rugi 10. Berpikiran Terbuka Beberapa aplikasi umum yang berhubungan dengan e-commerce adalah:
  • 16. V. Beberapa Penyimpangan Dalam Transaksi E-Commerce Banyak penyimpangan yang terjadi pada transaksi dalam dunia maya khususnya internet, dengan kata lain banyak kasus yang meninpa para pembeli dan penjual di dunia Electronic Commerce diantaranya 1. Carding Carding adalah berbelanja menggunakan nomor dan identitas kartu kredit orang lain, yang diperoleh secara ilegal, 2. Sniffer Metode ini dilakukan dengan mengendus dan merekam transaksi yangdilakukan oleh seorang pengguna kartu kredit dengan menggunakan software. 3. Phising Pelaku carding akan mengirim email secara acak dan massal atas nama suatu instansi seperti bank, toko, atau penyedia layanan jasa, yang berisikan pemberitahuan dan ajakan untuk login ke situs instansi tersebut.
  • 17. Dengan masalah penyimpangan tadi maka kita dapat mengamankan atau mencegah dengan cara-cara sebagai berikut 1.Pencegahan dengan hukum 2. Pencegahan dengan teknologi 3. Pencegahan dengan pengamanan web security
  • 18. III._KESIMPULAN Dengan melihat tujuan-tujuan di atas, dapat disimpulkan bahwa e commerce merupakan sebuah sistem yang dibangun dengan tujuan untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas dalam berbisnis dan bertransaksi dengan memanfaatkanteknologi informasi untuk meningkatkan kualitas dari produk/service dan informasi serta mengurangi biaya-biaya yang tidak diperlukan sehingga harga dari produk/service dan informasi tersebut dapat ditekan sedemikian rupa tanpa mengurangi dari kualitas yang ada Popularitas E-commerce ditunjang oleh 3 faktor utama, yaitu : 1Faktor pasar dan ekonomi, diantaranya kompetisi yang semakin intensif, perekonomian global, kesepakatan dagang regional, dan kekuasaan konsumen yang semakin bertambah besar 2. Faktor sosial dan lingkungan, seperti perubahan karakteristik angkatan kerja, deregulasi pemerintah, kesadaran dan tuntutan akan praktis etis, kesadaran akan tanggung jawab sosial perusahaan, dan perubahan politik 3. Faktor teknologi, meliputi singkatnya usia siklus hidup produk dan teknologi, inovasi yang muncul hampir setiap waktu, information overload, dan berkurangnya rasio biaya teknologi terhadap kinerja
  • 20. Electronic Data Interchange (EDI) EDI adalah sarana untuk mengefisienkan pertukaran data transaksi-transaksi reguler yang berulang dalam jumlah besar antara organisasi-organisasi komersial. Secara formal EDI didefinisikan oleh International Data Exchange Association (IDEA) sebagai “transfer data terstruktur dengan format standard yang telah disetujui yang dilakukan dari satu system komputer ke sistem komputer yang lain dengan menggunakan media elektronik”. EDI memiliki standarisasi pengkodean transaksi perdagangan, sehingga organisasi komersial tersebut dapat berkomunikasi secara langsung dari satu sistem komputer yang satu ke sistem komputer yang lain tanpa memerlukan hardcopy, faktur, serta terhindar dari penundaan, kesalahan yang tidak disengaja dalam penanganan berkas dan intervensi dari manusia. Keuntungan dalam menggunakan EDI adalah waktu pemesanan yang singkat, mengurangi biaya, mengurangi kesalahan, memperoleh respon yang cepat, pengiriman faktur yang cepat dan akurat serta pembayaran dapat dilakukan secara elektronik.
  • 21. • Ø Electronic Markets (EMs) • EMs adalah sebuah sarana yang menggunakan teknologi informasi dan komunikasi untuk melakukan/menyajikan penawaran dalam sebuah segmen pasar, sehingga pembeli dapat membandingkan berbagai macam harga yang ditawarkan. Dalam pengertian lain, Ems adalah sebuah sistem informasi antar organisasi yang menyediakan fasilitas-fasilitas bagi para penjual dan pembeli untuk bertukar informasi tentang harga dan produk yang ditawarkan. Keuntungan fasilitas EMs bagi pelanggan adalah terlihat lebih nyata dan efisien dalam hal waktu. Sedangkan bagi penjual, ia dapat mendistribusikan informasi mengenai produk dan service yang ditawarkan dengan lebih cepat sehingga dapat menarik pelanggan lebih banyak.
  • 22. • Ø Internet Commerce • Internet commerce adalah penggunaan internet yang berbasis teknologi informasi dan komunikasi untuk perdagangan. Kegiatan komersial ini seperti iklan dalam penjualan produk dan jasa. Transaksi yang dapat dilakukan di internet antara lain pemesanan/pembelian barang dimana barang akan dikirim melalui pos atau sarana lain setelah uang ditransfer ke rekening penjual. •
  • 23. Business-to-Business merupakan model perusahaan yang menjual barang atau jasa pada perusahaan perusahaan lain. Model Business-to-Business ini menawarkan penjualan atau pembelian dalam bentuk maya tetapi oleh satu perusahaan pada perusahaan lain saja. Model B2B ini tidak terbuka untuk banyak perusahaan agar dapat ikut.
  • 24. • 3. Consumer-to-Consumer (C2C) • Consumer-to-Consumer adalah merupakan model perorangan yang menjual barang atau jasa kepada perorangan juga. Contoh dari Consumer- to-Consumer yaitu www.ebay.com. Dimana merupakan suatu perusahaan yang menyelenggarakan lelang melalui internet. Melalui perusahaan ini, perorangan dapat menjual atau membeli dari perorangan lain melalui internet.
  • 25. • 4. Consumer-to-Business (C2B) • Consumer-to-Business merupakan model perorangan yang menjual barang atau jasa kepada perusahaan. Contoh dari Consumer-to-Business yaitu www.priceline.com. Dimana dalam model ini konsumen menawarkan harga tertentu. Dimana ia menginginkan membeli berbagai barang dan jasa, termasuk tiket pesawat terbang dan hotel. Kelebihan dari proses transaksi melalui E-Commerce dibanding jual beli biasanya terletak pada setiap prosesnya seperti pada gambar di bawah ini
  • 26. • 1. Binis Affiliasi • Model bisnis affiliasi adalah dimana kita menjual produk orang lain, bisnis ini dapat digunakan oleh yang tidak memiliki produk sendiri untuk dijual tetapi sangat ingin berbisnis di internet. Disini kita akan mendapatkan penghasilan melalui komisi hasilpenjualan, biasanya berkisar antara 4% sampai 60% dari harga produk.
  • 27. • • 2. Binis Reseler • Model bisnis reseler adalalah dimana pada prinsipnya hampir sama dengan model bisnis affiliasi, hanya saja untuk bisa bergabung dengan bisnis model ini terlebih dahulu diharuskan untuk membeli salah satu produk yang mereka miliki, baru setelah itu diijinkan untuk memasarkannya. Biasanya hasil yang bisa kita dapatkan dari bisnis model ini sebesar 20% sampai 50%
  • 28. • 3. Bisnis Pribadi (Menjual Produk Sendiri) • Bila kedua model bisnis e-commerce di atas sumber penghasilan adalah dengan menjual produk-produk orang lain, dalam bisnis pribadi ini bisa menawarkan produk yang merupakan hasil karya kita sendiri. Karya di sini tidak hanya berbentuk benda hasil produksi saja, namun hasil dari keahlian kita juga bisa. Misalnya dalam membuat sebuah ebook tentang bagaimana cara menghemat listrik sampai 80% lalu memasarkannya melalui internet.
  • 29. 4. Publisher • Model bisnis publisher ini sangat menarik, karena tidak menjual sebuah produk atau jasa sama sekali, tetapi hanya membuat sebuah situs/blog yang berisi informasi yang unik dan sedang dicari banyak orang, lalu bisa daftarkan situ/blog kesebuah perusahaan periklanan/advertising online. Jika situs/blog memenuhi syarat maka akan didapat komisi dari setiap pengunjung yang datang ke situ/blog dan membaca iklan yang berasal dari perusahaan advertising tersebut. Contoh perusahaan advertising yang sudah sangat terkenal adalah google. Dan contoh penyedia blog adalah blogger.com, wordpress.com, blogdetik.com, multiply.com
  • 30. • 1. Moralitas dan Motivasi • Mayoritas, pelaku bisnis online hampir tidak pernah bertatap muka dengan pembeli. • Proses jual beli terjadi karena faktor kepercayaan tinggi dari pembeli. Jadi kejujuran adalah modal utama • dalam menjalani bisnis online
  • 31. • 2. Kelengkapan Informasi Usaha (Produk dan Profil Usaha) • Pembeli akan tertarik produk Anda jika informasinya lengkap. Tampilan gambar harus besar, tajam dan detail. Bila perlu menampilkan dari berbagai sudut yang berbeda. Lengkapi juga dengan informasi bahan, ukuran, warna, dll. Berikan pula informasi profil perusahaan seperti sejarah, visi dan misi, alamat, telpon, email, dll.
  • 32. • 3. Informasi Aturan Jual Beli • Informasi tata cara pembelian produk yang tidak membingungkan akan memberikan nilai • tambah bagi calon pembeli. Berikan informasi aturan jual beli dalam media online Anda. Semisal aturan • mengenai cara pembayaran, bisa menggunakan cara deposit, cash on delivery ataupun cara lainnya. • Cantumkan institusi keuangan Anda, misal bank atau pihak jasa keuangan, misal paypal. •
  • 33. • 4. Kualitas dan Distribusi Produk • Produk yang ditampilkan secara online harus sama ketika diterima oleh pembeli. Kontrol • kualitas produk harus diperhatikan. Begitupula memilih perusahaan jasa ekspedisi yang akan mengantarkan • produk itu ke pembeli. Kadangkala komplain sering terjadi ketika produk diterima oleh pembeli, akibat dari • kualitas yang berbeda dan kerusakan akibat proses pengiriman •
  • 34. • 5. Koneksi Internet • Fasilitas internet adalah senjata utama dalam berbisnis online. Internet adalah alat untuk • kehadiran Anda didepan calon pembeli. Meski mempunyai toko online, keberadaannya harus dijaga. Ibarat • toko di dunia nyata, anda harus hadir untuk calon pembeli. Percuma mempunyai produk yang bagus tetapi • pemilik tokonya tidak seger menanggapi calon pembeli. Ingat, calon pembeli tidak ingin dibuat menunggu • terlalu lama.
  • 35. • 6. Internet Marketing • Meski produk Anda canggih dan bagus, kalau tidak memberitahukan kepada masyarakat, • maka bisnis Anda bagaikan katak dalam tempurung. Terkucilkan dan sepi pembeli, maka perlu marketing • online. Bisa berupa publikasi melalui mesin pencari (google.com, yahoo.com, direktori bisnis, dll), forum jual • beli, iklan baris, ikut mailing list, pasang signature pada email, memanfaatkan media jejaring social • (facebook.com, twitter.com, dll),pasang trade leads di alibaba.com, ebay.com, dll, Blogwalking saling berikan • komentar, jika punya dana marketing lebih bisa pasang iklan di Google Adwords. Bisa juga berkirim email • penawaran kepada calon pembeli, dan harap hati-hati agar tidak dianggap sebagai spammer.
  • 36. • 7. Cepat dan Tanggap • Ketika mempunyai toko, maka Anda adalah pelayannya atau bahasa keren nya adalah • customer service atau pula sales marketing nya. Ingat bahwa calon pembeli tidak ingin terlalu lama • menunggu, atau rejeki akan menguap. Berikan layanan yang cepat melalui email, sms, telpon ataupun • percakapan online (chatting). Tanggap adalah berkorelasi dengan kemampuan menguasai produk dan alur • bisnis Anda. Jika dalam aksi bisnis terlihat gagap, maka ada potensi keragu-raguan disisi calon pembeli.
  • 37. • 8. Manajemen Administrasi dan Keuangan • Segala jenis surat-surat dalam email maupun hasil dari transaksi bisnis harus tersimpan • rapi untuk kebutuhan profesionalitas. Dalam bisnis online sudah akan jarang menggunakan kertas fisik, yang • ada adalah data-data bisnis yang bisa dipergunakan untuk mengamankan bisnis anda. Misal dalam transaksi • bisnis akan ada data order produk,invoicing, kwitansi digital, bukti pembayaran, dan log komunikasi anda • dengan pembeli. Begitupula dengan sistem keuangan, harus ada pembeda antara cashflow pribadi dan usaha, • agar mampu membiayai operasional usaha.
  • 38. • 9. Berbagi Tak Pernah Rugi • Tidak ada ceritanya bisnis bangkrut gara-gara berbagi kepada yang membutuhkannya. Jika • mengalami surplus usaha, berbagilah kepada yang membutuhkannya. Tuhan akan memberikan gantinya • berlipat ganda.
  • 39. • 10. Berpikiran Terbuka • Bukalah pola pikir Anda terhadap perubahan ke arah positif. Mintalah pendapat dari • pelanggan atas produk dan usaha Anda. Ide dasarnya adalah, manusia bukanlah mahluk sempurna. • Kesempurnaan harus secara terus menerus digali dan diaplikasikan.
  • 40. • 1. Carding • Carding adalah berbelanja menggunakan nomor dan identitas kartu kredit orang lain, yang diperoleh secara ilegal, biasanya dengan mencuri data di internet. Sebutan pelakunya adalah “carder”. Sebutan lain untuk kejahatan jenis ini adalah cyberfroud alias penipuan di dunia maya. Menurut riset Clear Commerce Inc, perusahaan teknologi informasi yang berbasis di Texas – AS , Indonesia memiliki “carder” terbanyak kedua di dunia setelah Ukrania.Sebanyak 20 persen transaksi melalui internet dari Indonesia adalah hasil carding. • Akibatnya, banyak situs belanja online yang memblokir IP atau internet protocol (alamat komputer internet) • asal Indonesia.
  • 41. • 2. Sniffer • Metode ini dilakukan dengan mengendus dan merekam transaksi yangdilakukan oleh seorang pengguna kartu kredit dengan menggunakan software. Hal ini bisa dilakukan hanya dalam satu jaringan yang sama, di warnet atau hotspot area. Pelaku menggunakan software sniffer untuk menyadap transaksi yang • dilakukan seseorang yang berada di satu jaringan yang sama, sehingga pelaku akan memperoleh semua data yang diperlukan untuk selanjutnya melakukan carding. Pencegahan metode ini adalah website e commerce akan menerapkan sistem SSL (Secure Socket Layer) yang berfungsi mengkodekan database dari pelanggan
  • 42. • 3. Phising • Pelaku carding akan mengirim email secara acak dan massal atas nama suatu instansi seperti bank, toko, atau penyedia layanan jasa, yang berisikan pemberitahuan dan ajakan untuk login ke situs instansi tersebut. Namun situs yang diberitahukan bukanlah situs asli, melainkan situs yang dibuat sangat mirip dengan situs aslinya. Selanjutnya korban biasa diminta mengisi database di situs tersebut. Metode ini adalah metode paling berbahaya karena sang pembajak dapat mendapatkan informasi lengkap dari si pengguna kartu kredit • itu sendiri. Informasi yang didapat tidak hanya nama pengguna dan nomor kartu kreditnya, namun juga • tanggal lahir, nomor identitas, tanggal kadaluwarsa kartu kredit, bahkan tinggi dan berat badan jika si pelaku • carding menginginkannya. Dari beberapa masalah penyalahgunaan diatas maka kita dapat mencegah dan • mengatasi dengan point berikut ini :
  • 43. • 1. Pencegahan dengan hukum • Hukum cyber sangat identik dengan dunia maya, yaitu sesuatu yang tidak terlihat dan semu. Hal ini akan menimbulkan kesulitan bagi para penegak hokum terkait dengan pembuktian dan penegakan hukum atas kejahatan dunia maya. Selain itu obyek hokum siber adalah data elektronik yang sangat rentan untuk diubah, disadap, dipalsukan dan dikirim ke berbagai penjuru dunia dalam waktu hitungan detik. Oleh karena itu, kegiatan siber meskipun bersifat virtual dan maya dapat dikategorikan sebagai tindakan dan perbuatan • hukum yang nyata. Secara yuridis untuk ruang siber sudah tidak pada tempatnya lagi untuk mengkategorikan sesuatu dengan ukuran dan kualifikasi hokum konvensional untuk dapat dijadikan objek dan perbuatan, sebab jika cara ini yang ditempuh akan terlalu banyak kesulitan dan hal-hal yang lolos dari • jerat hukum. Karena kegiatan ini berdampak sangat nyata meskipun alat buktinya bersifat elektronik. Dengan demikian subjek pelakunya harus dikualifikasikan pula sebagai orang yang telah • melakukan perbuatan hukum secara nyata.
  • 44. • 2. Pencegahan dengan teknologi • Handphone dapat dikatakan merupakan keamanan yang privacy bagi penggunanya. SMS bisa dijadikan sebagai otentikasi untuk mencegah para carding menggunakan kartu kredit ilegal. Untuk itu diperlukan suatu proses yang dapat memberikan pembuktian bahwa dengan cara otentikasi melalui SMS maka kejahatan carding dapat ditekan sekecil mungkin. Otentikasi sms dilakukan dengan menggunakan tanda tangan digital dan sertifikat.
  • 45. • 3. Pencegahan dengan pengamanan web security • Penggunaan sistem keamanan web sebaiknya menggunakan keamanan SSL. Untuk data • yang disimpan kedalam database sebaiknya menggunakan enkripsi dengan metode algoritma modern, • sehingga cryptoanalysis tidak bisa mendekripsikanya.
  • 46. • 2. Business_to_Consumer (B2C) • Business-to-Consumer merupakan model perusahaan yang menjual barang atau jasa pada pasar atau public. • Contoh dari Business-to-Consumer yaitu www.amazon.com Dimana perusahaan ini menjual buku yang • mempunyai koleksi tidak kurang dari 4,5 juta judulbuku.