SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Download to read offline
Pertemuan 2
ARRAYARRAYARRAYARRAY
DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2
Array / Larik : Struktur Data Sederhana yang dapat
didefinisikan sebagai pemesanan alokasi memory
sementara pada komputer.
Array dapat didefinisikan sebagai suatu himpunan hingga
elemen yang terurut dan homogen.
Terurut : Dapat diartikan bahwa elemen tersebut dapatTerurut : Dapat diartikan bahwa elemen tersebut dapat
diidentifikasi sebagai elemen pertama, elemen kedua dan
seterusnya sampai elemen ke-n.
Homogen : Adalah bahwa setiap elemen dari sebuah
Array tertentu haruslah mempunyai type data yang sama.
Sebuah Array dapat mempunyai elemen yang seluruhnya
berupa integer atau character atau String bahkan dapat
pula terjadi suatu Array mempunyai elemen berupa Array.
Karakteristik Array :
1. Mempunyai batasan dari pemesanan alokasi memory1. Mempunyai batasan dari pemesanan alokasi memory
(Bersifat Statis)
2. Mempunyai Type Data Sama (Bersifat Homogen)
3. Dapat Diakses Secara Acak
3 Hal yang harus diketahui dalam mendeklarasikan
array :
a. Type data array
b. Nama variabel array
c. Subskrip / index array
Jenis Array (yang akan dipelajari) adalah :Jenis Array (yang akan dipelajari) adalah :
a. Array Dimensi Satu (One Dimensional Array)
b. Array Dimensi Dua (Two Dimensional Array)
c. Array Dimensi Tiga (Thee Dimensional Array)
1. ARRAY DIMENSI SATU (One Dimensional Array)
Dapat disebut juga dengan istilah vektor yang
menggambarkan data dalam suatu urutan
Deklarasi : Type_Data Nama_Variabel [index]
Misalnya : int A[5];
Penggambaran secara Logika :Penggambaran secara Logika :
A[1] A[2] A[3] A[4] A[5]
Elemen Array
0 1 2 3 4
Subscript / Index
void main()
{ int bil [5];
clrscr;
cout<<"Masukkan 5 bilangan genap : "<<endl;
for (int i = 0; i < 5; i++)
{ cout<<"Bilangan ";
cout<< i + 1 <<" : ";
cin>> bil[i];
cout<<endl;
}
cout<<endl;
cout<<"5 bilangan genap yang dimasukkan “ <<endl;cout<<"5 bilangan genap yang dimasukkan “ <<endl;
for (int i = 0; i < 5; i++)
cout<<" "<<bil[i];
getch();
}
Rumus untuk menentukan jumlah elemen dalam Array :
n
π (Elemen Array)
i=1
π = Perkalian dari elemen sebelumnya
(untuk array dimensi dua & tiga)
Contoh :
Suatu Array A dideklarasikan sbb :
int A[10]; maka jumlah elemen Array dimensi satu tersebut
adalah = 10
Rumus : @A[i] = B + (i – 1) * L
Dimana : @A[i] : Posisi Array yg dicari
B : Posisi awal index di memory komputer
i : Subkrip atau indeks array yg dicari
L : Ukuran / Besar memory suatu type data
PEMETAAN (MAPPING)
ARRAY DIMENSI SATU KE STORAGE
L : Ukuran / Besar memory suatu type data
Contoh :
Suatu Array A dideklarasikan sebagai berikut :
int A[5]; dengan alamat awal index berada di 0011 (H) dan
ukuran memory type data integer = 2
Tentukan berapa alamat array A[3] ?
Rumus : @A[i] = B + (i – 1) * L
Diketahui :
@A[i] = A[3]
B = 0011 (H)
i = 3
Penyelesaian :
A[3] = 0011(H) + (3 – 1) * 2
= 0011(H) + 4 (D)
= 0011(H) + 4 (H)i = 3
L = 2
= 0011(H) + 4 (H)
= 0015(H) 4 Desimal = 4 Hexa
0011
A[1] A[2] A[3] A[4] A[5]
0013 0015 0017 0019
0 1 2 3 4
Cara lain mengenal alamat elemen array
1. Terdapat array 1 dimensi dengan char A[10].
Diketahui &A[0] = 1000(H). Berapa alamat array
untuk posisi A[7]?
Jawab :
Tipe char = 1byte
0 1 2 3 4 5 6 7 8 90 1 2 3 4 5 6 7 8 9
&A[0]=1000(H) &A[7]=.....?
Perpindahan=7-0=7 elemen
7 elemen * 1 byte=7 Byte, jadi &A[7]=1000H + 0007H=1007H
2. Terdapat array 1 dimensi dengan int A[10]. Diketahui
&A[0] = 1000(H). Berapa alamat array untuk posisi
A[7]?
Jawab :
Tipe int = 2byte
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
&A[0]=1000(H) &A[7]=.....?
Perpindahan=7-0=7 elemen
7 elemen * 2 byte=14 Byte, jadi &A[7]=1000H + 000EH=100EH
0 1 2 3 4 5 6 7
21d2 21d4 21d6 21d8 21da 21dc 21de 21e0
indeks
value
alamat
Contoh Penerapan
Array Dimensi 1 Pada Program C++
%x adalah hexadesimal
2. ARRAY DIMENSI DUA (Two Dimensional Array)
Deklarasi : Type_Data Nama_Variabel [Index1] [index2];
Misal : int A[3][2];
Sering digunakan dalam menterjemahkan matriks
pada pemrograman.
Misal : int A[3][2];
Penggambaran secara Logika : 0 1
0
1
2
Menentukan jumlah elemen dalam Array dimensi dua:
n
π (Elemen array)
i=1
Contoh :
π = Perkalian dari elemen sebelumnya
(untuk array dimensi dua & tiga)
Contoh :
Suatu Array X dideklarasikan sbb :
int X[4][3];
maka jumlah elemen Array dimensi dua tersebut adalah :
(4) * (3) = 12
PEMETAAN (MAPPING)
ARRAY DIMENSI DUA KE STORAGE
Terbagi Dua cara pandang (representasi) yang berbeda :
1. Secara Kolom Per Kolom (Coloumn Major Order/CMO)
@M[i][j] = M[0][0] + {(j - 1) * K + (i - 1)} * L
2. Secara Baris Per Baris (Row Major Order / RMO)
Keterangan :
@M[i][j] = Posisi Array yg dicari, M[0][0] = Posisi alamat awal index
array,i = Baris, j = kolom, L = Ukuran memory type data
K = Banyaknya elemen per kolom, N = Banyaknya elemen per baris
2. Secara Baris Per Baris (Row Major Order / RMO)
@M[i][j] = M[0][0] + {(i - 1) * N + (j - 1)} * L
Misal : int M[3][2];
(Array dengan 3 Baris & 2 Kolom)
Berdasarkan Cara pandang :
1. Kolom Per Baris (Row Major Order / RMO)
M[0,0] M[0,1]
Penggambaran secara logika
M[1,0] M[1,1] M[2,0] M[2,1]
0 1
0
1
2
M[0,0] M[0,1] M[1,0] M[1,1] M[2,0] M[2,1]
M[0,0] M[1,0] M[2,0] M[0,1] M[1,1] M[2,1]
2. Baris Per Kolom (Coloumn Major Order / CMO)
Jumlah elemen per baris = 2
Jumlah elemen per kolom = 3
Suatu Array X dideklarasikan sebagai berikut :
Float X[4][3], dengan alamat index X[0][0] berada di
0011(H) dan ukuran type data float = 4
Tentukan berapa alamat array X[3][2] berdasarkan cara
pandang baris dan kolom ?
Contoh Pemetaan :
0 1 2 index
0011(H)
??
0 1 2
0
1
2
3
index
index
Penyelesaian :
Secara Baris Per Baris (Row Major Oder / RMO)
@M[i][j] = @M[0][0] + {(i - 1) * N + (j - 1)} * L
X[3][2] = 0011(H) + {(3 – 1) * 3 + (2 – 1)} * 4
= 0011(H) + 28 (D) 1C (H)
= 0011 + 1C
Lanjutan Contoh Pemetaan :
(H) (D) (H)
= 0011(H) + 1C (H)
= 002D(H)
Penyelesaian :
Secara Kolom Per Kolom (Coloumn Major Oder / CMO)
@M[i][j] = @M[0][0] + {(j - 1) * K + (i - 1)} * L
X[3][2] = 0011(H) + {(2 – 1) * 4 + (3 – 1)} * 4
= 0011(H) + 24 (D) 18 (H)
= 0011(H) + 18 (H)
Lanjutan Contoh Pemetaan :
= 0011(H) + 18 (H)
= 0029(H)
#include<stdio.h>
#include<conio.h>
main()
{
int a[3][5];
for (int i=0;i<3;i++)
{
for (int j=0;j<5;j++)
Contoh program array dua dimensi
for (int j=0;j<5;j++)
{
printf("%x ",&a[j][i]);
}
printf("n");
}
getch();
}
Cara lain Mengenal Alamat Elemen Array 2 Dimensi
Terdapat array 2 dimensi yang dibuat dengan int A[3][5].
Diketahui &A[0][0]=1000H. Tentukan &A[3][4]?
Jawab : tipe int satu elemen = 2byte
0 1 2 3 4
&A[0][0]=1000H
&A[0][0]0 1 2 3 4
0
1
2
&A[3][4]=....?
&A[0][0]
Pindah baris =2-0=2 baris
2*5 kolom=10 elemen
Pindah elemen dalam baris terakhir :
=3-0=3elemen
Total perpindahan=10+3=13 elemen
=13*2byte=26 byte
26D=1AH
Jadi &A[2][3]=1000H+001AH=101AH
#include<stdio.h>
#include<conio.h>
main()
{
int a[3][5];
for (int i=0;i<3;i++)
{
for (int j=0;j<5;j++)
Contoh program array dua dimensi
for (int j=0;j<5;j++)
{
printf("%x ",&a[i][j]);
}
printf("n");
}
getch();
}

More Related Content

What's hot

Materi Struktur Data Tree
Materi Struktur Data TreeMateri Struktur Data Tree
Materi Struktur Data TreeMeta N
 
Pertemuan 9 Representasi Pengetahuan
Pertemuan 9 Representasi PengetahuanPertemuan 9 Representasi Pengetahuan
Pertemuan 9 Representasi PengetahuanEndang Retnoningsih
 
Program lifo-dengan-pascal
Program lifo-dengan-pascalProgram lifo-dengan-pascal
Program lifo-dengan-pascalRhe Dwi Yuni
 
6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)Kelinci Coklat
 
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)Endang Retnoningsih
 
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15doudomblogspot
 
Makalah array
Makalah arrayMakalah array
Makalah arrayAnanda II
 
Aljabar boolean(1)
Aljabar boolean(1)Aljabar boolean(1)
Aljabar boolean(1)tafrikan
 
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)Rakhmat Dedi Gunawan
 
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel DatabaseSimon Patabang
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/OAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/OAndiNurkholis1
 
Recursion in Python
Recursion in PythonRecursion in Python
Recursion in PythonFariz Darari
 

What's hot (20)

SQL Data Definition
SQL Data DefinitionSQL Data Definition
SQL Data Definition
 
Materi Struktur Data Tree
Materi Struktur Data TreeMateri Struktur Data Tree
Materi Struktur Data Tree
 
Bab 4 aljabar boolean
Bab 4 aljabar booleanBab 4 aljabar boolean
Bab 4 aljabar boolean
 
Pertemuan 9 Representasi Pengetahuan
Pertemuan 9 Representasi PengetahuanPertemuan 9 Representasi Pengetahuan
Pertemuan 9 Representasi Pengetahuan
 
Program lifo-dengan-pascal
Program lifo-dengan-pascalProgram lifo-dengan-pascal
Program lifo-dengan-pascal
 
6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)6. Stack (Struktur Data)
6. Stack (Struktur Data)
 
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)
Pertemuan 04 Teknik Pencarian (Search)
 
Array
ArrayArray
Array
 
Tipe data abstract
Tipe data abstractTipe data abstract
Tipe data abstract
 
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
Array searching sorting_pert_11,12,13,14,15
 
Makalah array
Makalah arrayMakalah array
Makalah array
 
Aljabar boolean(1)
Aljabar boolean(1)Aljabar boolean(1)
Aljabar boolean(1)
 
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)
Modul PBO Bab-07 - Enkapsulasi (Encapsulation)
 
Bab 3 logika matematika
Bab 3 logika matematikaBab 3 logika matematika
Bab 3 logika matematika
 
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database
6 Materi Kuliah Normalisasi Tabel Database
 
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/OAlgoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O
Algoritma dan Struktur Data (Python) - Struktur I/O
 
Logika dasr
Logika dasrLogika dasr
Logika dasr
 
Logika Matematika
Logika MatematikaLogika Matematika
Logika Matematika
 
Stack tumpukan
Stack tumpukan Stack tumpukan
Stack tumpukan
 
Recursion in Python
Recursion in PythonRecursion in Python
Recursion in Python
 

Similar to Pertemuan 2 revisijan2013-mhs

asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh sajsha j
asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh  sajsha jasjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh  sajsha j
asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh sajsha jssuser8b0e201
 
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdf
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdfArray & Struktur Data (pert 7&8).pdf
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdfSigitPrayogaatmaja
 
Minggu 09 - Array dan Tipe Bentukan.ppsx
Minggu 09 -  Array dan Tipe Bentukan.ppsxMinggu 09 -  Array dan Tipe Bentukan.ppsx
Minggu 09 - Array dan Tipe Bentukan.ppsxIndraWahyu33
 
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan PemrogramanPertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan PemrogramanPrasetyo Adi
 
Pertemuan vi
Pertemuan viPertemuan vi
Pertemuan viwindi1
 
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptx
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptxSLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptx
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptxOrangeranger1
 
Materi array
Materi arrayMateri array
Materi arraytrifilern
 
Laporan praktikum modul v
Laporan praktikum modul vLaporan praktikum modul v
Laporan praktikum modul vDevi Apriansyah
 
Pertemuan 10 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 10 : Algoritma & PemrogramanPertemuan 10 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 10 : Algoritma & PemrogramanTri Retna
 

Similar to Pertemuan 2 revisijan2013-mhs (20)

Array Dimention
Array DimentionArray Dimention
Array Dimention
 
asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh sajsha j
asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh  sajsha jasjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh  sajsha j
asjaskjk eakejakj hasjahsjah shajshajsh sajsha j
 
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdf
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdfArray & Struktur Data (pert 7&8).pdf
Array & Struktur Data (pert 7&8).pdf
 
Pertemuan 2 ok
Pertemuan 2 okPertemuan 2 ok
Pertemuan 2 ok
 
Array
ArrayArray
Array
 
Minggu 09 - Array dan Tipe Bentukan.ppsx
Minggu 09 -  Array dan Tipe Bentukan.ppsxMinggu 09 -  Array dan Tipe Bentukan.ppsx
Minggu 09 - Array dan Tipe Bentukan.ppsx
 
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan PemrogramanPertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
Pertemuan 6 Struktur Data, Algoritma dan Pemrograman
 
Algoritma - Array
Algoritma - ArrayAlgoritma - Array
Algoritma - Array
 
207 p09
207 p09207 p09
207 p09
 
Pertemuan IV Teori
Pertemuan IV TeoriPertemuan IV Teori
Pertemuan IV Teori
 
Pertemuan vi
Pertemuan viPertemuan vi
Pertemuan vi
 
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptx
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptxSLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptx
SLIDE ARRAY pemrograman dasar PART 1.pptx
 
Pert.3 array
Pert.3  arrayPert.3  array
Pert.3 array
 
Materi array
Materi arrayMateri array
Materi array
 
Laporan praktikum modul v
Laporan praktikum modul vLaporan praktikum modul v
Laporan praktikum modul v
 
struktur data
struktur datastruktur data
struktur data
 
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
PEMROGRAMAN DASAR KD. Menganalisis penggunaan array untuk penyimpanan data di...
 
Pertemuan 3 revisijan2013-mhs
Pertemuan 3 revisijan2013-mhsPertemuan 3 revisijan2013-mhs
Pertemuan 3 revisijan2013-mhs
 
Pertemuan 10 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 10 : Algoritma & PemrogramanPertemuan 10 : Algoritma & Pemrograman
Pertemuan 10 : Algoritma & Pemrograman
 
Pertemuan 9 Array
Pertemuan 9 ArrayPertemuan 9 Array
Pertemuan 9 Array
 

More from Bina Sarana Informatika (20)

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
 
948 p06
948 p06948 p06
948 p06
 
948 p05
948 p05 948 p05
948 p05
 
948 p04
948 p04948 p04
948 p04
 
948 p02
948 p02 948 p02
948 p02
 
948 p01
948 p01 948 p01
948 p01
 
948 p03
948 p03 948 p03
948 p03
 
948 p06
948 p06948 p06
948 p06
 
948 p05
948 p05948 p05
948 p05
 
948 p04
948 p04948 p04
948 p04
 
948 p03
948 p03948 p03
948 p03
 
948 p02
948 p02948 p02
948 p02
 
948 p01
948 p01948 p01
948 p01
 
948 ltm metode penelitian - 3 sks
948 ltm metode penelitian - 3 sks948 ltm metode penelitian - 3 sks
948 ltm metode penelitian - 3 sks
 
Kuiz dasar manajemen bisnis pert 9 14
Kuiz dasar manajemen bisnis pert 9 14Kuiz dasar manajemen bisnis pert 9 14
Kuiz dasar manajemen bisnis pert 9 14
 
Silabus bahasa inggris ii
Silabus bahasa inggris iiSilabus bahasa inggris ii
Silabus bahasa inggris ii
 
Silabus bahasa inggris ii ok
Silabus bahasa inggris ii okSilabus bahasa inggris ii ok
Silabus bahasa inggris ii ok
 
Meeting 14 ok
Meeting 14 okMeeting 14 ok
Meeting 14 ok
 
Meeting 12 ok
Meeting 12 okMeeting 12 ok
Meeting 12 ok
 
Meeting 10 ok
Meeting 10 okMeeting 10 ok
Meeting 10 ok
 

Recently uploaded

RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHykbek
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppthidayatn24
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfTeukuEriSyahputra
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Recently uploaded (20)

RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAHCeramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
Ceramah Antidadah SEMPENA MINGGU ANTIDADAH DI PERINGKAT SEKOLAH
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Pertemuan 2 revisijan2013-mhs

  • 1. Pertemuan 2 ARRAYARRAYARRAYARRAY DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2DIMENSI 1 & 2
  • 2. Array / Larik : Struktur Data Sederhana yang dapat didefinisikan sebagai pemesanan alokasi memory sementara pada komputer. Array dapat didefinisikan sebagai suatu himpunan hingga elemen yang terurut dan homogen. Terurut : Dapat diartikan bahwa elemen tersebut dapatTerurut : Dapat diartikan bahwa elemen tersebut dapat diidentifikasi sebagai elemen pertama, elemen kedua dan seterusnya sampai elemen ke-n. Homogen : Adalah bahwa setiap elemen dari sebuah Array tertentu haruslah mempunyai type data yang sama.
  • 3. Sebuah Array dapat mempunyai elemen yang seluruhnya berupa integer atau character atau String bahkan dapat pula terjadi suatu Array mempunyai elemen berupa Array. Karakteristik Array : 1. Mempunyai batasan dari pemesanan alokasi memory1. Mempunyai batasan dari pemesanan alokasi memory (Bersifat Statis) 2. Mempunyai Type Data Sama (Bersifat Homogen) 3. Dapat Diakses Secara Acak
  • 4. 3 Hal yang harus diketahui dalam mendeklarasikan array : a. Type data array b. Nama variabel array c. Subskrip / index array Jenis Array (yang akan dipelajari) adalah :Jenis Array (yang akan dipelajari) adalah : a. Array Dimensi Satu (One Dimensional Array) b. Array Dimensi Dua (Two Dimensional Array) c. Array Dimensi Tiga (Thee Dimensional Array)
  • 5. 1. ARRAY DIMENSI SATU (One Dimensional Array) Dapat disebut juga dengan istilah vektor yang menggambarkan data dalam suatu urutan Deklarasi : Type_Data Nama_Variabel [index] Misalnya : int A[5]; Penggambaran secara Logika :Penggambaran secara Logika : A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] Elemen Array 0 1 2 3 4 Subscript / Index
  • 6. void main() { int bil [5]; clrscr; cout<<"Masukkan 5 bilangan genap : "<<endl; for (int i = 0; i < 5; i++) { cout<<"Bilangan "; cout<< i + 1 <<" : "; cin>> bil[i]; cout<<endl; } cout<<endl; cout<<"5 bilangan genap yang dimasukkan “ <<endl;cout<<"5 bilangan genap yang dimasukkan “ <<endl; for (int i = 0; i < 5; i++) cout<<" "<<bil[i]; getch(); }
  • 7. Rumus untuk menentukan jumlah elemen dalam Array : n π (Elemen Array) i=1 π = Perkalian dari elemen sebelumnya (untuk array dimensi dua & tiga) Contoh : Suatu Array A dideklarasikan sbb : int A[10]; maka jumlah elemen Array dimensi satu tersebut adalah = 10
  • 8. Rumus : @A[i] = B + (i – 1) * L Dimana : @A[i] : Posisi Array yg dicari B : Posisi awal index di memory komputer i : Subkrip atau indeks array yg dicari L : Ukuran / Besar memory suatu type data PEMETAAN (MAPPING) ARRAY DIMENSI SATU KE STORAGE L : Ukuran / Besar memory suatu type data Contoh : Suatu Array A dideklarasikan sebagai berikut : int A[5]; dengan alamat awal index berada di 0011 (H) dan ukuran memory type data integer = 2 Tentukan berapa alamat array A[3] ?
  • 9. Rumus : @A[i] = B + (i – 1) * L Diketahui : @A[i] = A[3] B = 0011 (H) i = 3 Penyelesaian : A[3] = 0011(H) + (3 – 1) * 2 = 0011(H) + 4 (D) = 0011(H) + 4 (H)i = 3 L = 2 = 0011(H) + 4 (H) = 0015(H) 4 Desimal = 4 Hexa 0011 A[1] A[2] A[3] A[4] A[5] 0013 0015 0017 0019 0 1 2 3 4
  • 10. Cara lain mengenal alamat elemen array 1. Terdapat array 1 dimensi dengan char A[10]. Diketahui &A[0] = 1000(H). Berapa alamat array untuk posisi A[7]? Jawab : Tipe char = 1byte 0 1 2 3 4 5 6 7 8 90 1 2 3 4 5 6 7 8 9 &A[0]=1000(H) &A[7]=.....? Perpindahan=7-0=7 elemen 7 elemen * 1 byte=7 Byte, jadi &A[7]=1000H + 0007H=1007H
  • 11. 2. Terdapat array 1 dimensi dengan int A[10]. Diketahui &A[0] = 1000(H). Berapa alamat array untuk posisi A[7]? Jawab : Tipe int = 2byte 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 &A[0]=1000(H) &A[7]=.....? Perpindahan=7-0=7 elemen 7 elemen * 2 byte=14 Byte, jadi &A[7]=1000H + 000EH=100EH
  • 12. 0 1 2 3 4 5 6 7 21d2 21d4 21d6 21d8 21da 21dc 21de 21e0 indeks value alamat Contoh Penerapan Array Dimensi 1 Pada Program C++ %x adalah hexadesimal
  • 13. 2. ARRAY DIMENSI DUA (Two Dimensional Array) Deklarasi : Type_Data Nama_Variabel [Index1] [index2]; Misal : int A[3][2]; Sering digunakan dalam menterjemahkan matriks pada pemrograman. Misal : int A[3][2]; Penggambaran secara Logika : 0 1 0 1 2
  • 14. Menentukan jumlah elemen dalam Array dimensi dua: n π (Elemen array) i=1 Contoh : π = Perkalian dari elemen sebelumnya (untuk array dimensi dua & tiga) Contoh : Suatu Array X dideklarasikan sbb : int X[4][3]; maka jumlah elemen Array dimensi dua tersebut adalah : (4) * (3) = 12
  • 15. PEMETAAN (MAPPING) ARRAY DIMENSI DUA KE STORAGE Terbagi Dua cara pandang (representasi) yang berbeda : 1. Secara Kolom Per Kolom (Coloumn Major Order/CMO) @M[i][j] = M[0][0] + {(j - 1) * K + (i - 1)} * L 2. Secara Baris Per Baris (Row Major Order / RMO) Keterangan : @M[i][j] = Posisi Array yg dicari, M[0][0] = Posisi alamat awal index array,i = Baris, j = kolom, L = Ukuran memory type data K = Banyaknya elemen per kolom, N = Banyaknya elemen per baris 2. Secara Baris Per Baris (Row Major Order / RMO) @M[i][j] = M[0][0] + {(i - 1) * N + (j - 1)} * L
  • 16. Misal : int M[3][2]; (Array dengan 3 Baris & 2 Kolom) Berdasarkan Cara pandang : 1. Kolom Per Baris (Row Major Order / RMO) M[0,0] M[0,1] Penggambaran secara logika M[1,0] M[1,1] M[2,0] M[2,1] 0 1 0 1 2 M[0,0] M[0,1] M[1,0] M[1,1] M[2,0] M[2,1] M[0,0] M[1,0] M[2,0] M[0,1] M[1,1] M[2,1] 2. Baris Per Kolom (Coloumn Major Order / CMO) Jumlah elemen per baris = 2 Jumlah elemen per kolom = 3
  • 17. Suatu Array X dideklarasikan sebagai berikut : Float X[4][3], dengan alamat index X[0][0] berada di 0011(H) dan ukuran type data float = 4 Tentukan berapa alamat array X[3][2] berdasarkan cara pandang baris dan kolom ? Contoh Pemetaan : 0 1 2 index 0011(H) ?? 0 1 2 0 1 2 3 index index
  • 18. Penyelesaian : Secara Baris Per Baris (Row Major Oder / RMO) @M[i][j] = @M[0][0] + {(i - 1) * N + (j - 1)} * L X[3][2] = 0011(H) + {(3 – 1) * 3 + (2 – 1)} * 4 = 0011(H) + 28 (D) 1C (H) = 0011 + 1C Lanjutan Contoh Pemetaan : (H) (D) (H) = 0011(H) + 1C (H) = 002D(H)
  • 19. Penyelesaian : Secara Kolom Per Kolom (Coloumn Major Oder / CMO) @M[i][j] = @M[0][0] + {(j - 1) * K + (i - 1)} * L X[3][2] = 0011(H) + {(2 – 1) * 4 + (3 – 1)} * 4 = 0011(H) + 24 (D) 18 (H) = 0011(H) + 18 (H) Lanjutan Contoh Pemetaan : = 0011(H) + 18 (H) = 0029(H)
  • 20. #include<stdio.h> #include<conio.h> main() { int a[3][5]; for (int i=0;i<3;i++) { for (int j=0;j<5;j++) Contoh program array dua dimensi for (int j=0;j<5;j++) { printf("%x ",&a[j][i]); } printf("n"); } getch(); }
  • 21. Cara lain Mengenal Alamat Elemen Array 2 Dimensi Terdapat array 2 dimensi yang dibuat dengan int A[3][5]. Diketahui &A[0][0]=1000H. Tentukan &A[3][4]? Jawab : tipe int satu elemen = 2byte 0 1 2 3 4 &A[0][0]=1000H &A[0][0]0 1 2 3 4 0 1 2 &A[3][4]=....? &A[0][0] Pindah baris =2-0=2 baris 2*5 kolom=10 elemen Pindah elemen dalam baris terakhir : =3-0=3elemen Total perpindahan=10+3=13 elemen =13*2byte=26 byte 26D=1AH Jadi &A[2][3]=1000H+001AH=101AH
  • 22. #include<stdio.h> #include<conio.h> main() { int a[3][5]; for (int i=0;i<3;i++) { for (int j=0;j<5;j++) Contoh program array dua dimensi for (int j=0;j<5;j++) { printf("%x ",&a[i][j]); } printf("n"); } getch(); }