SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Download to read offline
MENERAPKAN
BERPIKIR
KOMPUTASIONAL
Rangkuman TIK BAB 4
Zahra Khoirunissa 8D/34
Berpikir komputasional (Computational Thinking)
adalah metode menyelesaikan persoalan dengan
menerapkan teknik ilmu komputer (informatika).
Tantangan bebras menyajikan soal-soal yang
mendorong siswa untuk berpikir kreatif dan kritis
dalam menyelesaikan persoalan dengan menerapkan
konsep-konsep berpikir komputasional.
Apa Itu Berpikir Komputasional?
Berpikir komputasional dibangun dengan dasar dan batasan proses
komputasi, entah proses tersebut dieksekusi oleh manusia atau mesin. Metode
dan model komputasional memberikan kemampuan bagi kita untuk memecahkan
masalah dan mendesain/ merangkai sistem yang tidak bisa kita tangani
sendiri. Berpikir komputasional adalah kemampuan dasar untuk setiap orang,
bukan hanya bagi orang-orang yang berkutat dalam studi komputer-sains.
Berpikir komputasional mencakup pemecahan masalah, mendesain sistem, dan
memahami perilaku manusia, dengan menggambar konsep berdasarkan
komputer sains. Berpikir komputasional meliputi batasan kemampuan mental
yang merefleksikan betapa luasnya cakupan komputer-sains. Komputer sains
adalah studi komputasi-mengenai apa yang dapat dikomputasikan dan
bagaimana mengkomputasikan.
Apa Itu Berpikir Komputasional?
BERPIKIR KOMPUTASIONAL MEMILIKI
KARAKTERISTIK SEBAGAI BERIKUT:
Berdasarkan konsep, bukan pemrograman.
Mendasar, bukan menghafal.
Cara manusia berpikir, bukan cara komputer berpikir.
Saling melengkapi dan mengkombinasikan antara
pemikiran matematis dan pemikiran teknik.
Merupakan ide, bukan benda.
Untuk setiap orang, disetiap tempat.
Secara intelektual menantang dan mengharuskan
masalah saintifik dapat dipahami dan diselesaikan.
Orang yang memiliki kemampuan komputasional dapat menguasai komputer
sains dan melakukan apa saja.
Fraktal adalah konsep matematika yang mempelajari proses pengulangan
dimensi, iterasi dan pecahan. Penggunaan pola yang paling sering kita
temukan di Indonesia adalah penggunaan pola corak pada desain batik.
Salah satu corak batik yang menggunakkan pola berulang adalah batik
fraktal.
MENGGAMBAR POLA FRAKTAL
1.
Fraktal merupakan benda yang mempunyai bentuk geometri dan dapat
dibagi-bagi dengan cara yang tidak biasa. Pola fraktal biasanya dapat
dibuat dengan cara menggambar ulang pola dengan skala yang berbeda
menggunakkan proses rekursi atau iterasi.
-> Contoh Pola fraktal
2. PEMROGRAMAN ROBOT
MENGHINDARI PENGHALANG
Robot diprogram untuk menulis dengan cara berjalan pada lintasan
tertentu dan membentuk kata-kata yang menyusun kalimat. Contoh
robot menghindari penghalang adalah detecting robot atau mbot
robot yang diproduksi ole makeblock. Kedua robot tersebut
dilengkapi dengan sensor ultrasonik di bagian depan dan sensor
inframerah di bagian bawah.
Ketika menghindari penghalang, robot akan menggunakan
sensor ultrasonik yang terdapat di bagian depan robot. Ketika
sensor mendeteksi sebuah penghalang, robot akan mengubah arah
90 derajat ke arah kiri, dan jika di sebelah kiri terdapat penghalang
juga, robot akan bergerak memutar arah 180 derajat ke arah
belakangnya.
Line follower robot adalah robot yang berjalan mengikuti garis hitam
yang telah ditentukan. Untuk membaca arah garis, robot menggunakan
sensor cahaya yang ditempatkan di bagian bawah robot. Sensor tersebut
terdiri atas dua sumber cahaya yang memancarkan sinar inframerah,
yang kemudian pantulan dari sinar tersebut ditangkap kembali. Pada
Saat sinar mengenai bidang hitam, sinar tidak akan dipantulkan kembali;
sebaliknya pada saat mengenai bidang dengan warna putih, sinar akan
dipantulkan kembali.
3. PEMROGRAMAN LINE FOLLOWER
ROBOT
3. PEMROGRAMAN LINE FOLLOWER
ROBOT
Jika dianalisis, ada beberapa tipe kondisi yang akan diterima oleh
sensor anaya pada line follower robot ketika berjalan dan respons yang
harus diberikan agar robot tetap berjalan pada garis yang ditentukan
Kondisi dan respons yang diberikan adalah sebagai berikut.
a. kedua lampu di atas garis hitam. Pada kondisi ini, robot harus tetap
berjalan maju.
b. Lampu kiri di atas garis hitam dan lampu kanan tidak di atas garis
hitam. Pada kondisi ini, robot harus mengoreksi posisinya dengan
cara membelok ke kiri.
c. Lampu kanan di atas garis hitam dan lampu kiri tidak di atas garis
hitam. Pada kondisi ini, robot harus mengoreksi posisinya dengan
cara membelok ke kanan.
d. Kedua lampu tidak berada di atas garis hitam. Pada kondisi ini,
robot harus mengoreksi posisi dengan cara mundur.
Kondisi dan respons tersebut akan dilakukan secara berulang dan
terus-menerus sehingga robot aka berjalan dan menyesuaikan posisi
sesuai dengan garis hitam yang harus dilewati.
Thank You!

More Related Content

What's hot

Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptxBab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
ssuserd8505c
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1
Adonia Barnessa
 
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
dwiaee
 
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrogramanMakalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
wanakuroyuri
 
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkapMakalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
Lela Warni
 

What's hot (20)

Algoritma powerpoint
Algoritma powerpointAlgoritma powerpoint
Algoritma powerpoint
 
PPT BAB 4 BTIK - Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang ...
PPT BAB 4 BTIK - Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang ...PPT BAB 4 BTIK - Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang ...
PPT BAB 4 BTIK - Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang ...
 
Berpikir komputasional ppt @ramli jm
Berpikir komputasional ppt @ramli jm Berpikir komputasional ppt @ramli jm
Berpikir komputasional ppt @ramli jm
 
MODUL AJAR INFORMATIKA 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL.pdf
 
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptxBab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
Bab 1 TIK - Informatika dan Keterampilan Generik.pptx
 
Informatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptxInformatika (BK).pptx
Informatika (BK).pptx
 
BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptxBERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK.pptx
 
Keterampilan Berpikir Komputasional
Keterampilan Berpikir KomputasionalKeterampilan Berpikir Komputasional
Keterampilan Berpikir Komputasional
 
06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptx06.1 Berpikir Komputasional.pptx
06.1 Berpikir Komputasional.pptx
 
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptxBAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
BAB 1 - BERPIKIR KOMPUTASIONAL OK (1).pptx
 
Berpikir Komputasional
Berpikir KomputasionalBerpikir Komputasional
Berpikir Komputasional
 
dasar-dasar pemrograman
dasar-dasar pemrogramandasar-dasar pemrograman
dasar-dasar pemrograman
 
Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1Materi tik kelas X semester 1
Materi tik kelas X semester 1
 
Presentasi Informatika BAB 5 Jaringan Komputer dan Internet
Presentasi Informatika BAB 5 Jaringan Komputer dan InternetPresentasi Informatika BAB 5 Jaringan Komputer dan Internet
Presentasi Informatika BAB 5 Jaringan Komputer dan Internet
 
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
20 Macam Perangkat Keras Komputer dan Fungsinya
 
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdfATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
 
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrogramanMakalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
Makalah algoritma dan hubungannya dengan pemrograman
 
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkapMakalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
Makalah perangkat keras & perangkat lunak lengkap
 
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptxDampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
Dampak Sosial Informatika KELAS 8.pptx
 
BAB 8 - Dampak Sosial Informatika
BAB 8 - Dampak Sosial InformatikaBAB 8 - Dampak Sosial Informatika
BAB 8 - Dampak Sosial Informatika
 

Similar to PPT Informatika BAB 4

Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
safa alzena
 
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
Teguh Santoso
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyo
jepe07
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyo
jepe07
 
Membuat robot line follower psrits
Membuat robot line follower   psritsMembuat robot line follower   psrits
Membuat robot line follower psrits
Mustaziri Cool
 
Tugas bu ratna #pertemuan 11
Tugas bu ratna #pertemuan 11Tugas bu ratna #pertemuan 11
Tugas bu ratna #pertemuan 11
putri ariesta
 
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptxasdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
DedyKusumaWardhana1
 
Komputer Industri
Komputer IndustriKomputer Industri
Komputer Industri
viqrialfi
 

Similar to PPT Informatika BAB 4 (20)

Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang (1)
Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang (1)Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang (1)
Menerapkan berpikir komputasional dan praktik lintas bidang (1)
 
Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lintas Bidang (safa alzena 31-8e)
 
PPT TIK BAB 4
PPT TIK BAB 4PPT TIK BAB 4
PPT TIK BAB 4
 
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
[A d206-9] pp.41-48-pencarian_jalur_terpendek_untuk_robot_micromouse_dengan
 
Amabel laureen putri s.
Amabel laureen putri s.Amabel laureen putri s.
Amabel laureen putri s.
 
Inftk bab 4 8F 26 RAIAN
Inftk bab 4 8F 26 RAIANInftk bab 4 8F 26 RAIAN
Inftk bab 4 8F 26 RAIAN
 
8F_31_Sharliz Cahya Rinaldi_Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lin...
8F_31_Sharliz Cahya Rinaldi_Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lin...8F_31_Sharliz Cahya Rinaldi_Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lin...
8F_31_Sharliz Cahya Rinaldi_Menerapkan Berpikir Komputasional dan Praktik Lin...
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyo
 
Pevote pitoyo
Pevote pitoyoPevote pitoyo
Pevote pitoyo
 
Membuat robot line follower psrits
Membuat robot line follower   psritsMembuat robot line follower   psrits
Membuat robot line follower psrits
 
Pengenalan Robotik (RBT3073 Teknologi Elektrik dan Elektronik)
Pengenalan Robotik (RBT3073 Teknologi Elektrik dan Elektronik)Pengenalan Robotik (RBT3073 Teknologi Elektrik dan Elektronik)
Pengenalan Robotik (RBT3073 Teknologi Elektrik dan Elektronik)
 
Pengenalan Robotik
Pengenalan RobotikPengenalan Robotik
Pengenalan Robotik
 
Wallking Robot From DC Motor
Wallking Robot From DC MotorWallking Robot From DC Motor
Wallking Robot From DC Motor
 
1 pengantar robotika-reduce
1  pengantar robotika-reduce1  pengantar robotika-reduce
1 pengantar robotika-reduce
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Tugas bu ratna #pertemuan 11
Tugas bu ratna #pertemuan 11Tugas bu ratna #pertemuan 11
Tugas bu ratna #pertemuan 11
 
01 Pendahuluan Robotika
01 Pendahuluan Robotika01 Pendahuluan Robotika
01 Pendahuluan Robotika
 
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptxasdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
asdhksfkfksssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssssss.pptx
 
Komputer Industri
Komputer IndustriKomputer Industri
Komputer Industri
 
131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore131110534 rudy setia tp-a sore
131110534 rudy setia tp-a sore
 

PPT Informatika BAB 4

  • 2. Berpikir komputasional (Computational Thinking) adalah metode menyelesaikan persoalan dengan menerapkan teknik ilmu komputer (informatika). Tantangan bebras menyajikan soal-soal yang mendorong siswa untuk berpikir kreatif dan kritis dalam menyelesaikan persoalan dengan menerapkan konsep-konsep berpikir komputasional. Apa Itu Berpikir Komputasional?
  • 3. Berpikir komputasional dibangun dengan dasar dan batasan proses komputasi, entah proses tersebut dieksekusi oleh manusia atau mesin. Metode dan model komputasional memberikan kemampuan bagi kita untuk memecahkan masalah dan mendesain/ merangkai sistem yang tidak bisa kita tangani sendiri. Berpikir komputasional adalah kemampuan dasar untuk setiap orang, bukan hanya bagi orang-orang yang berkutat dalam studi komputer-sains. Berpikir komputasional mencakup pemecahan masalah, mendesain sistem, dan memahami perilaku manusia, dengan menggambar konsep berdasarkan komputer sains. Berpikir komputasional meliputi batasan kemampuan mental yang merefleksikan betapa luasnya cakupan komputer-sains. Komputer sains adalah studi komputasi-mengenai apa yang dapat dikomputasikan dan bagaimana mengkomputasikan. Apa Itu Berpikir Komputasional?
  • 4. BERPIKIR KOMPUTASIONAL MEMILIKI KARAKTERISTIK SEBAGAI BERIKUT: Berdasarkan konsep, bukan pemrograman. Mendasar, bukan menghafal. Cara manusia berpikir, bukan cara komputer berpikir. Saling melengkapi dan mengkombinasikan antara pemikiran matematis dan pemikiran teknik. Merupakan ide, bukan benda. Untuk setiap orang, disetiap tempat. Secara intelektual menantang dan mengharuskan masalah saintifik dapat dipahami dan diselesaikan. Orang yang memiliki kemampuan komputasional dapat menguasai komputer sains dan melakukan apa saja.
  • 5. Fraktal adalah konsep matematika yang mempelajari proses pengulangan dimensi, iterasi dan pecahan. Penggunaan pola yang paling sering kita temukan di Indonesia adalah penggunaan pola corak pada desain batik. Salah satu corak batik yang menggunakkan pola berulang adalah batik fraktal. MENGGAMBAR POLA FRAKTAL 1. Fraktal merupakan benda yang mempunyai bentuk geometri dan dapat dibagi-bagi dengan cara yang tidak biasa. Pola fraktal biasanya dapat dibuat dengan cara menggambar ulang pola dengan skala yang berbeda menggunakkan proses rekursi atau iterasi. -> Contoh Pola fraktal
  • 6. 2. PEMROGRAMAN ROBOT MENGHINDARI PENGHALANG Robot diprogram untuk menulis dengan cara berjalan pada lintasan tertentu dan membentuk kata-kata yang menyusun kalimat. Contoh robot menghindari penghalang adalah detecting robot atau mbot robot yang diproduksi ole makeblock. Kedua robot tersebut dilengkapi dengan sensor ultrasonik di bagian depan dan sensor inframerah di bagian bawah. Ketika menghindari penghalang, robot akan menggunakan sensor ultrasonik yang terdapat di bagian depan robot. Ketika sensor mendeteksi sebuah penghalang, robot akan mengubah arah 90 derajat ke arah kiri, dan jika di sebelah kiri terdapat penghalang juga, robot akan bergerak memutar arah 180 derajat ke arah belakangnya.
  • 7. Line follower robot adalah robot yang berjalan mengikuti garis hitam yang telah ditentukan. Untuk membaca arah garis, robot menggunakan sensor cahaya yang ditempatkan di bagian bawah robot. Sensor tersebut terdiri atas dua sumber cahaya yang memancarkan sinar inframerah, yang kemudian pantulan dari sinar tersebut ditangkap kembali. Pada Saat sinar mengenai bidang hitam, sinar tidak akan dipantulkan kembali; sebaliknya pada saat mengenai bidang dengan warna putih, sinar akan dipantulkan kembali. 3. PEMROGRAMAN LINE FOLLOWER ROBOT
  • 8. 3. PEMROGRAMAN LINE FOLLOWER ROBOT Jika dianalisis, ada beberapa tipe kondisi yang akan diterima oleh sensor anaya pada line follower robot ketika berjalan dan respons yang harus diberikan agar robot tetap berjalan pada garis yang ditentukan Kondisi dan respons yang diberikan adalah sebagai berikut. a. kedua lampu di atas garis hitam. Pada kondisi ini, robot harus tetap berjalan maju. b. Lampu kiri di atas garis hitam dan lampu kanan tidak di atas garis hitam. Pada kondisi ini, robot harus mengoreksi posisinya dengan cara membelok ke kiri. c. Lampu kanan di atas garis hitam dan lampu kiri tidak di atas garis hitam. Pada kondisi ini, robot harus mengoreksi posisinya dengan cara membelok ke kanan. d. Kedua lampu tidak berada di atas garis hitam. Pada kondisi ini, robot harus mengoreksi posisi dengan cara mundur. Kondisi dan respons tersebut akan dilakukan secara berulang dan terus-menerus sehingga robot aka berjalan dan menyesuaikan posisi sesuai dengan garis hitam yang harus dilewati.