SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Overhead Transparency (OHT)

         Modul 3
Tujuan Instruksional Khusus
1.    Menjelaskan apa yang dimaksud dengan Overhead Projector (OHP).
2.    Menjelaskan struktur bagian dalam OHP
3.    Menjelaskan apa yang dimaksud dengan OHT
4.    Mengidentifikasi jenis-jenis OHT
5.    Mengidentifikasi bentuk-bentuk OHT
6.    Menjelaskan kelebihan media OHP
7.    Enjelaskan Kelemahan OHP
8.    Menjelaskan teknik merancang visual OHT
9.    Menjnelaskan prinsip dasar mengembangkan transparansi
10.   Teknik Memproduk Trasnparansi
11.   Cara cepat menghasilkan transparansi
12.   Memperbaiki penampilan penggunaan OHP
Apakah Overhead Projector Itu?

                  OHP adalah suatu
                  alat yang digunakan
                  untuk memproduksi
                  atau memproyeksi
                  kan gambar atau
                  visual yang ada di
                  dalam transparansi
                  film.
Bagian bagian dari OHP

             1.Lampu
             2.Lensa
             3.Kaca
             4.Kipas angin kecil
             5.Tombol “ON”, “OFF”
Apakah Overhead Transparency Itu ?

1. Transparansi adalah merupakan lembaran plastik bening
   yang penyajiannya harus menyatu dengan OHP itu
   sendiri.
2. Transparansi adalah tempat untuk menulis materi atau
   gambar yang akan di ajarkan atau disampaikan kepada
   siswa.
3. Transparansi bersifat tembus pandang (transparan)
   dengan ukuran kuarto 18x 22 cm
Jenis-jenis Transparency
1. Write on film : yaitu lembaran transparansi
   tunggal bening yang berukuran 215 x 266
   atau 297 mm. digunakan langsung dengan
   cara menulis di atasnya.
2. Film Infrared (transparansi termal) : Isi
   pesan dapat dipindahkan dari sumber
   manapun yang mengadung karbon dengan
   menggunakan transparency make, thermal
   copier. Film infrared terdiri dari :
a. Film transparansi yang menghasilkan gambar
   hitam pada latar belakang bening
b. Film transparansi yang menghasilkan gambar
   hitam pada latar belakang biru dan kuning
c. Film transparansi yang menghasilkan gambar
   merah, hijau, biru dan ungu pada latar
   belakang bening
3. PPC Film (foto film) : adalah transparansi
   yang bisa menghasilkan gambar dari proses
   “erographic”,      yaitu    proses     dengan
   menggunakan         mesin    fotocopi    yang
   menghasilkan gambar hitam dengan latar
   belakang bening
4. Highligh film : yaitu lembaran
   tunggalberwarna biru yang jika ditulis dengan
   pen khusus akan menghasilkan warna kuning
Bentuk-bentuk Transparansi


                                    Model 3000 OHP
Model 7800
                     Bagian 2 OHP




                                      Model 2900 OHP




    Model 9000 AJK
Model 313




Lampu model mangkok
360 W 82 Volt
Kelebihan Media OHP
1.    Mudah dioperasikan
2.    Posisi pengajar, guru dapat berhadapan langsung dengan siswa waktu mengajar
      sehingga leluasa mengontrol kelas
3.    Tidak perlu mengubah cahaya lampu
4.    Hemat waktu
5.    Memiliki efek-efek dinamis
6.    Produksi visual
7.    Dapat digunakan kembali
8.    Mudah disimpan
9.    Kemampuan memproduksi benda nyata
10.   Kemampuannya menggantikan papan tulis
11.   Bebas polusi
12.   Dapat digunakan oleh siswa dalam penugasan
13.   Meningkatkan daya ingat
14.   Mudah diperbanyak
Kelemahan-Kelemahan OHP
1. Tidak bisa dipakai dalam kondisi tertentu
   (misalnya ketika tidak tersedia arus listrik)
2. Selalu tergantung pada media plastik bening
   (transparansi)
3. Tidak dapat memproyeksikan secara
   langsung tulisan atau gambar dari buku
4. Transparansi hanya dapat menampilkan
   gerakan-gerakan terbatas
Prinsip-Prinsip Dasar Merancang
           Transparansi ( KB 2)
Transparansi sebagai suatu usaha visualisasi ide
terdiri dari kombinasi antara dua bentuk
fotografi dan grafis.
Fotografi memberikan ilustrasi melalui gambar
yang mewakili realitas subjek atau situasi yang
sebenarnya.      Sedangkan     grafis    adalah
refresentasi dari sebuah subjek yang bersifat
simbolik dan artistik.
Prinsip Dasar Mengembangkan
         Rancangan Transparansi
1. Tentukan dan tetapkan ide (pesan apa yang
   ingin disampaikan).
2. Kembangkan simbol-simbol visual (jangan
   terlalu banyak simbol dalam satu transparansi)
3. Susun     dan     organisasikan    tata   letak
   (keseimbangan adalah kunci utama)
4. Tampilkan suatu kesederhanaan (setiap visual
   harus dibatasi oleh satu kansep/ topikpenting
   saja
Pertimbangan dalam membuat tata
                   letak
1.  Gunakan warna secukupnya ( hindari penggunaan warna yang berlebihan /
    maksimum 4 warna)
2. Kosongkan sekeliling pinggiran transparansi untuk memberi kesan nyaman dan
    longgar
3. Tampilkan visual dengan menekankan pada organisasi, warna dan tekstur
4. Gunakan visual atau simbol yang berhubungan dengan judul, sub judul dan inti
    pesan
5. Berikan penekanan yang efektif untuk menarik perhatian
6. Perhatikan keseimbangan komposisi antara visual dan kalimat
7. Ciptakan suatu desain sebagai satu kesatuan dengan menggunakan tanda
    ( panah, garis warna dsb)
8. Pastikan arah dan tujuan yang jelas dari desain yang dibuat
9. Ciptakan keharmonisan semua elemen atau komponen tata letak desain.
10. Gunakan chart, bagan, gambar bila memungkinkan untuk mengurangi tulisan
Teknik Dasar Pembuatan dan
    Penyajian Perangkat Lunak OHT
Bila anda ingin memproduksi suatu transparansi
maka banyak hal yang harus dipertimbangkan
agar anda betul-betul siap melakukannya.
Beberapahal penting yang patut diperhatikan
antara lain:
1. Tujuan : (Tujuan yang baik harus
   mengandung unsur ABCD, Action, Behavior,
   Condition, Degree atau Standart)
2. Siswa : ( Kenali ciri-ciri dan karakteristik siswa
   dengan pengetahuan awal yang dimiliki)
3. Biaya : ( gunakan sehemat mungkin)
4. Tenaga Teknis : ( perlu atau tidaknya bantuan
   tergantung kepada kemampuan pribadi)
5. Peralatan:
Peralatan
a. Penggaris T-Square ( untuk membuat garis-garis
   sejajar dan rapi)
b. Penggaris panjang dan penggaris segitiga
c. Pelelngkung garis
d. Pencil
- Lembut : 6B, 5B, 4B, 3B
- Menengah : 2B, HB, F, 2H, 3H
- Keras : 4H – 9H
e. Karet Penghapus
f. Cairan Penghapus
g. Spidol
Fasilitas
a.   Tenaga listrik
b.   Kertas dan Karton
c.   Thermal Copier
d.   Komputer
e.   Waktu yang tersedia
DUA TEKNIK MEMPRODUKSI OHT
1. Teknik Pembuatan secara langsung
Cara langsung adalah dengan menuliskan atau
   menggambarkan seketika pada saat anda mengajar di
   depan kelas. Cara ini digunakan apabila kita
   menggunakan write on film. (Transparansi dalam
   bentuk “rool film”)
2. Teknik Pembuatan secara Tak Langsung
Teknik termudah adalah dengan menuliskan atau
   menggambar di atas lembar plastik transparansi
   bening atau plastik biasa penutup meja. Teknik
   pembuatan seperti ini dikenal dengan istilah “Write
   On”
Teknik Tidak Langsung Menggunakan
a. Thermal Transparancies (Thermofax). Mesin
   termal fotocopi ini dapat memproduksi
   transparansi dengan cara cepat dan hasil yang
   sangat baik.
b.Foto copier Transparency Film.
c. Computer-Printed Transparencies (Computer
   – generated)
UJI KOMPETENSI

More Related Content

What's hot

Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaranKelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaranLilis indah Kurniawati
 
ekonomi sumberdaya alam
ekonomi sumberdaya alamekonomi sumberdaya alam
ekonomi sumberdaya alamFirman Ferdian
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulannooraisy22
 
Membangun Kerangka Berfikir Ilmiah
Membangun Kerangka Berfikir IlmiahMembangun Kerangka Berfikir Ilmiah
Membangun Kerangka Berfikir IlmiahSuedi Ahmad
 
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimen
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimenTeknik pengumpulan data penelitian eksperimen
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimenMuel DJaja
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)Nastiti Rahajeng
 
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS IKIP Siliwangi
 
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN Jakarta
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN JakartaContoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN Jakarta
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN JakartaUIN Jakarta
 
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasContoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasWanakisu Wanahugu
 
Rpp ipa kelas iv semester i
Rpp ipa kelas iv semester iRpp ipa kelas iv semester i
Rpp ipa kelas iv semester iAdz Adzan
 
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswa
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswaLembar observasi kemampuan berfikir kritis siswa
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswaRetnani Eni
 
Pemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaPemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaIsmail Fizh
 
Metode pengambilan sampel (sampling)
Metode pengambilan sampel (sampling)Metode pengambilan sampel (sampling)
Metode pengambilan sampel (sampling)Kampus-Sakinah
 
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani ) PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani ) Zayyin Nihayah
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran Naily Mulyono
 
Panduan penulisan jurnal
Panduan penulisan jurnalPanduan penulisan jurnal
Panduan penulisan jurnalYuke Puspita
 

What's hot (20)

Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaranKelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
 
ekonomi sumberdaya alam
ekonomi sumberdaya alamekonomi sumberdaya alam
ekonomi sumberdaya alam
 
Powerpoint presentasi ptk-cetak
Powerpoint presentasi ptk-cetakPowerpoint presentasi ptk-cetak
Powerpoint presentasi ptk-cetak
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulan
 
Membangun Kerangka Berfikir Ilmiah
Membangun Kerangka Berfikir IlmiahMembangun Kerangka Berfikir Ilmiah
Membangun Kerangka Berfikir Ilmiah
 
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimen
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimenTeknik pengumpulan data penelitian eksperimen
Teknik pengumpulan data penelitian eksperimen
 
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
PPT Sidang Skripsi R & D (109151415406)
 
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
BAHAN AJAR IPA BERBASIS LITERASI SAINS
 
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN Jakarta
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN JakartaContoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN Jakarta
Contoh RPP Pelaksanaan Micro Teaching PGMI UIN Jakarta
 
Powerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaranPowerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaran
 
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelasContoh prosedur penelitian tindakan kelas
Contoh prosedur penelitian tindakan kelas
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
 
Rpp ipa kelas iv semester i
Rpp ipa kelas iv semester iRpp ipa kelas iv semester i
Rpp ipa kelas iv semester i
 
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswa
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswaLembar observasi kemampuan berfikir kritis siswa
Lembar observasi kemampuan berfikir kritis siswa
 
Pemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realiaPemanfaatan media display & realia
Pemanfaatan media display & realia
 
Metode pengambilan sampel (sampling)
Metode pengambilan sampel (sampling)Metode pengambilan sampel (sampling)
Metode pengambilan sampel (sampling)
 
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani ) PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
 
0. telaah rpp
0. telaah rpp0. telaah rpp
0. telaah rpp
 
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
 
Panduan penulisan jurnal
Panduan penulisan jurnalPanduan penulisan jurnal
Panduan penulisan jurnal
 

Viewers also liked

Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "
Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "
Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "Ihzaya
 
Media ohp nurul hidayati
Media ohp   nurul hidayatiMedia ohp   nurul hidayati
Media ohp nurul hidayatiVic Verguenza
 
OHP dan Transperensi
OHP dan TransperensiOHP dan Transperensi
OHP dan TransperensiAfiqah Nooh
 
Media Pembelajaran Powerpoint
Media Pembelajaran Powerpoint Media Pembelajaran Powerpoint
Media Pembelajaran Powerpoint Fera Nofiana
 
Overhead transparencies.pptx ni ron
Overhead transparencies.pptx ni ronOverhead transparencies.pptx ni ron
Overhead transparencies.pptx ni ronMerogim Mugot
 
Media Pembelajaran Tugas PPT 3
Media Pembelajaran Tugas PPT 3Media Pembelajaran Tugas PPT 3
Media Pembelajaran Tugas PPT 3sirisnawati
 
Media 3 dimensi
Media 3 dimensiMedia 3 dimensi
Media 3 dimensivisa mei
 
Ppt media pembelajaran bab3
Ppt media pembelajaran bab3Ppt media pembelajaran bab3
Ppt media pembelajaran bab3Kamila Alzahra
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaranravenayasnel
 
maximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboard
maximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboardmaximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboard
maximizing the use of Overhead Projector and the ChalkboardMitchmartinez
 
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptJenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptLubis080805
 
Effective use of teaching aids sss
Effective use of teaching aids sssEffective use of teaching aids sss
Effective use of teaching aids sssSaima Hadayat
 

Viewers also liked (15)

Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "
Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "
Fisika " Mata, Lup, Ohp, Mikroskop, Lensa, Optik "
 
Media ohp nurul hidayati
Media ohp   nurul hidayatiMedia ohp   nurul hidayati
Media ohp nurul hidayati
 
OHP dan Transperensi
OHP dan TransperensiOHP dan Transperensi
OHP dan Transperensi
 
Media Pembelajaran Powerpoint
Media Pembelajaran Powerpoint Media Pembelajaran Powerpoint
Media Pembelajaran Powerpoint
 
Overhead transparencies.pptx ni ron
Overhead transparencies.pptx ni ronOverhead transparencies.pptx ni ron
Overhead transparencies.pptx ni ron
 
Media Pembelajaran Tugas PPT 3
Media Pembelajaran Tugas PPT 3Media Pembelajaran Tugas PPT 3
Media Pembelajaran Tugas PPT 3
 
Ohp
OhpOhp
Ohp
 
Media 3 dimensi
Media 3 dimensiMedia 3 dimensi
Media 3 dimensi
 
MEDIA TIGA DIMENSI
MEDIA TIGA DIMENSIMEDIA TIGA DIMENSI
MEDIA TIGA DIMENSI
 
Ppt media pembelajaran bab3
Ppt media pembelajaran bab3Ppt media pembelajaran bab3
Ppt media pembelajaran bab3
 
Media pembelajaran
Media pembelajaranMedia pembelajaran
Media pembelajaran
 
maximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboard
maximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboardmaximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboard
maximizing the use of Overhead Projector and the Chalkboard
 
The Overhead Projector
The Overhead ProjectorThe Overhead Projector
The Overhead Projector
 
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran pptJenis-Jenis media pembelajaran ppt
Jenis-Jenis media pembelajaran ppt
 
Effective use of teaching aids sss
Effective use of teaching aids sssEffective use of teaching aids sss
Effective use of teaching aids sss
 

Similar to OPTIMASI OHT

Komp. dan media pembelajaran, ohp oht
Komp. dan media pembelajaran, ohp ohtKomp. dan media pembelajaran, ohp oht
Komp. dan media pembelajaran, ohp ohtismail fizh
 
Mpfi k6 overhead projector (ohp)
Mpfi k6 overhead projector (ohp)Mpfi k6 overhead projector (ohp)
Mpfi k6 overhead projector (ohp)rosalitagg
 
Pengembangan OHP dan OHT
Pengembangan OHP dan OHTPengembangan OHP dan OHT
Pengembangan OHP dan OHTYassirly Wildan
 
OHP dan penggunaanya
OHP dan penggunaanyaOHP dan penggunaanya
OHP dan penggunaanyaIzzat Najmi
 
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.ppt
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.pptpemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.ppt
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.pptSaidJanuar
 
Makalah media grafis_dan_proyeksi
Makalah media grafis_dan_proyeksiMakalah media grafis_dan_proyeksi
Makalah media grafis_dan_proyeksibagibagiilmu
 
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.ppt
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.pptMEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.ppt
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.pptAtinzunikah2
 
Media pembelajaran menggunakan ohp
Media pembelajaran menggunakan ohpMedia pembelajaran menggunakan ohp
Media pembelajaran menggunakan ohpdhea_nattasha
 
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.TriBudhiSuwarsono1
 
Tajuk 5 reka bentuk visual
Tajuk 5 reka bentuk visualTajuk 5 reka bentuk visual
Tajuk 5 reka bentuk visualBasyirah Sheikh
 
Media visual
Media visualMedia visual
Media visualifalatifa
 
Bab 3 prinsip visual
Bab 3 prinsip visualBab 3 prinsip visual
Bab 3 prinsip visualAnita Adesti
 
Instructional Media
Instructional MediaInstructional Media
Instructional Mediarizqy94
 
10 still pics + penerangan gambar inovasi
10 still pics + penerangan gambar inovasi10 still pics + penerangan gambar inovasi
10 still pics + penerangan gambar inovasiAisyahAthirahAzman
 

Similar to OPTIMASI OHT (20)

Komp. dan media pembelajaran, ohp oht
Komp. dan media pembelajaran, ohp ohtKomp. dan media pembelajaran, ohp oht
Komp. dan media pembelajaran, ohp oht
 
OHT dan LCD
OHT dan LCDOHT dan LCD
OHT dan LCD
 
Mpfi k6 overhead projector (ohp)
Mpfi k6 overhead projector (ohp)Mpfi k6 overhead projector (ohp)
Mpfi k6 overhead projector (ohp)
 
Pengembangan OHP dan OHT
Pengembangan OHP dan OHTPengembangan OHP dan OHT
Pengembangan OHP dan OHT
 
OHP dan penggunaanya
OHP dan penggunaanyaOHP dan penggunaanya
OHP dan penggunaanya
 
Bab4 visual tayang
Bab4 visual tayangBab4 visual tayang
Bab4 visual tayang
 
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.ppt
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.pptpemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.ppt
pemanfaatan-media-dalam-pembelajaran.ppt
 
Soal2
Soal2Soal2
Soal2
 
Media Visual
Media VisualMedia Visual
Media Visual
 
Makalah media grafis_dan_proyeksi
Makalah media grafis_dan_proyeksiMakalah media grafis_dan_proyeksi
Makalah media grafis_dan_proyeksi
 
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.ppt
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.pptMEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.ppt
MEDIA PEMBELAJARAN DAN SAP.ppt
 
Reka bentuk visual
Reka bentuk visualReka bentuk visual
Reka bentuk visual
 
Media pembelajaran menggunakan ohp
Media pembelajaran menggunakan ohpMedia pembelajaran menggunakan ohp
Media pembelajaran menggunakan ohp
 
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.
Modul pembuatan media pembelajaran interaktif dengan microsoft powerpoint.
 
Tajuk 5 reka bentuk visual
Tajuk 5 reka bentuk visualTajuk 5 reka bentuk visual
Tajuk 5 reka bentuk visual
 
Media visual
Media visualMedia visual
Media visual
 
Bab 3 prinsip visual
Bab 3 prinsip visualBab 3 prinsip visual
Bab 3 prinsip visual
 
Instructional Media
Instructional MediaInstructional Media
Instructional Media
 
mengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshopmengenal adobe photoshop
mengenal adobe photoshop
 
10 still pics + penerangan gambar inovasi
10 still pics + penerangan gambar inovasi10 still pics + penerangan gambar inovasi
10 still pics + penerangan gambar inovasi
 

OPTIMASI OHT

  • 2. Tujuan Instruksional Khusus 1. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan Overhead Projector (OHP). 2. Menjelaskan struktur bagian dalam OHP 3. Menjelaskan apa yang dimaksud dengan OHT 4. Mengidentifikasi jenis-jenis OHT 5. Mengidentifikasi bentuk-bentuk OHT 6. Menjelaskan kelebihan media OHP 7. Enjelaskan Kelemahan OHP 8. Menjelaskan teknik merancang visual OHT 9. Menjnelaskan prinsip dasar mengembangkan transparansi 10. Teknik Memproduk Trasnparansi 11. Cara cepat menghasilkan transparansi 12. Memperbaiki penampilan penggunaan OHP
  • 3. Apakah Overhead Projector Itu? OHP adalah suatu alat yang digunakan untuk memproduksi atau memproyeksi kan gambar atau visual yang ada di dalam transparansi film.
  • 4. Bagian bagian dari OHP 1.Lampu 2.Lensa 3.Kaca 4.Kipas angin kecil 5.Tombol “ON”, “OFF”
  • 5. Apakah Overhead Transparency Itu ? 1. Transparansi adalah merupakan lembaran plastik bening yang penyajiannya harus menyatu dengan OHP itu sendiri. 2. Transparansi adalah tempat untuk menulis materi atau gambar yang akan di ajarkan atau disampaikan kepada siswa. 3. Transparansi bersifat tembus pandang (transparan) dengan ukuran kuarto 18x 22 cm
  • 6. Jenis-jenis Transparency 1. Write on film : yaitu lembaran transparansi tunggal bening yang berukuran 215 x 266 atau 297 mm. digunakan langsung dengan cara menulis di atasnya. 2. Film Infrared (transparansi termal) : Isi pesan dapat dipindahkan dari sumber manapun yang mengadung karbon dengan menggunakan transparency make, thermal copier. Film infrared terdiri dari :
  • 7. a. Film transparansi yang menghasilkan gambar hitam pada latar belakang bening b. Film transparansi yang menghasilkan gambar hitam pada latar belakang biru dan kuning c. Film transparansi yang menghasilkan gambar merah, hijau, biru dan ungu pada latar belakang bening
  • 8. 3. PPC Film (foto film) : adalah transparansi yang bisa menghasilkan gambar dari proses “erographic”, yaitu proses dengan menggunakan mesin fotocopi yang menghasilkan gambar hitam dengan latar belakang bening 4. Highligh film : yaitu lembaran tunggalberwarna biru yang jika ditulis dengan pen khusus akan menghasilkan warna kuning
  • 9. Bentuk-bentuk Transparansi Model 3000 OHP Model 7800 Bagian 2 OHP Model 2900 OHP Model 9000 AJK
  • 10. Model 313 Lampu model mangkok 360 W 82 Volt
  • 11. Kelebihan Media OHP 1. Mudah dioperasikan 2. Posisi pengajar, guru dapat berhadapan langsung dengan siswa waktu mengajar sehingga leluasa mengontrol kelas 3. Tidak perlu mengubah cahaya lampu 4. Hemat waktu 5. Memiliki efek-efek dinamis 6. Produksi visual 7. Dapat digunakan kembali 8. Mudah disimpan 9. Kemampuan memproduksi benda nyata 10. Kemampuannya menggantikan papan tulis 11. Bebas polusi 12. Dapat digunakan oleh siswa dalam penugasan 13. Meningkatkan daya ingat 14. Mudah diperbanyak
  • 12. Kelemahan-Kelemahan OHP 1. Tidak bisa dipakai dalam kondisi tertentu (misalnya ketika tidak tersedia arus listrik) 2. Selalu tergantung pada media plastik bening (transparansi) 3. Tidak dapat memproyeksikan secara langsung tulisan atau gambar dari buku 4. Transparansi hanya dapat menampilkan gerakan-gerakan terbatas
  • 13. Prinsip-Prinsip Dasar Merancang Transparansi ( KB 2) Transparansi sebagai suatu usaha visualisasi ide terdiri dari kombinasi antara dua bentuk fotografi dan grafis. Fotografi memberikan ilustrasi melalui gambar yang mewakili realitas subjek atau situasi yang sebenarnya. Sedangkan grafis adalah refresentasi dari sebuah subjek yang bersifat simbolik dan artistik.
  • 14. Prinsip Dasar Mengembangkan Rancangan Transparansi 1. Tentukan dan tetapkan ide (pesan apa yang ingin disampaikan). 2. Kembangkan simbol-simbol visual (jangan terlalu banyak simbol dalam satu transparansi) 3. Susun dan organisasikan tata letak (keseimbangan adalah kunci utama) 4. Tampilkan suatu kesederhanaan (setiap visual harus dibatasi oleh satu kansep/ topikpenting saja
  • 15. Pertimbangan dalam membuat tata letak 1. Gunakan warna secukupnya ( hindari penggunaan warna yang berlebihan / maksimum 4 warna) 2. Kosongkan sekeliling pinggiran transparansi untuk memberi kesan nyaman dan longgar 3. Tampilkan visual dengan menekankan pada organisasi, warna dan tekstur 4. Gunakan visual atau simbol yang berhubungan dengan judul, sub judul dan inti pesan 5. Berikan penekanan yang efektif untuk menarik perhatian 6. Perhatikan keseimbangan komposisi antara visual dan kalimat 7. Ciptakan suatu desain sebagai satu kesatuan dengan menggunakan tanda ( panah, garis warna dsb) 8. Pastikan arah dan tujuan yang jelas dari desain yang dibuat 9. Ciptakan keharmonisan semua elemen atau komponen tata letak desain. 10. Gunakan chart, bagan, gambar bila memungkinkan untuk mengurangi tulisan
  • 16. Teknik Dasar Pembuatan dan Penyajian Perangkat Lunak OHT Bila anda ingin memproduksi suatu transparansi maka banyak hal yang harus dipertimbangkan agar anda betul-betul siap melakukannya. Beberapahal penting yang patut diperhatikan antara lain:
  • 17. 1. Tujuan : (Tujuan yang baik harus mengandung unsur ABCD, Action, Behavior, Condition, Degree atau Standart) 2. Siswa : ( Kenali ciri-ciri dan karakteristik siswa dengan pengetahuan awal yang dimiliki) 3. Biaya : ( gunakan sehemat mungkin) 4. Tenaga Teknis : ( perlu atau tidaknya bantuan tergantung kepada kemampuan pribadi) 5. Peralatan:
  • 18. Peralatan a. Penggaris T-Square ( untuk membuat garis-garis sejajar dan rapi) b. Penggaris panjang dan penggaris segitiga c. Pelelngkung garis d. Pencil - Lembut : 6B, 5B, 4B, 3B - Menengah : 2B, HB, F, 2H, 3H - Keras : 4H – 9H e. Karet Penghapus f. Cairan Penghapus g. Spidol
  • 19. Fasilitas a. Tenaga listrik b. Kertas dan Karton c. Thermal Copier d. Komputer e. Waktu yang tersedia
  • 20. DUA TEKNIK MEMPRODUKSI OHT 1. Teknik Pembuatan secara langsung Cara langsung adalah dengan menuliskan atau menggambarkan seketika pada saat anda mengajar di depan kelas. Cara ini digunakan apabila kita menggunakan write on film. (Transparansi dalam bentuk “rool film”) 2. Teknik Pembuatan secara Tak Langsung Teknik termudah adalah dengan menuliskan atau menggambar di atas lembar plastik transparansi bening atau plastik biasa penutup meja. Teknik pembuatan seperti ini dikenal dengan istilah “Write On”
  • 21. Teknik Tidak Langsung Menggunakan a. Thermal Transparancies (Thermofax). Mesin termal fotocopi ini dapat memproduksi transparansi dengan cara cepat dan hasil yang sangat baik. b.Foto copier Transparency Film. c. Computer-Printed Transparencies (Computer – generated)