SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
DESCRIPSI ORGANISASI
A. IDENTITAS LEMBAGA
1. Nama Institusi
2. Jenis Institusi
3. Kontak Person
HP
Email
4. Alamat
Desa/Kelurahan
Kecamatan
Kabupaten
Propinsi
Nomor Telepon
Nomor Fax
Kode pos
E-mail
B. AKTA NOTARIS (REGISTRASI)
Notaris
Akte Nomor/Tanggal

: Yayasan Pembela Petani dan Nelayan (PAPAN)
(Fishermen and Farmes Defender Foundation)
: Non Government Organization (NGO)
: Zulyadi Miska (Direktur Eksekutif)
: 08126936119
: zuly_mkaka@yahoo.com
: Jl. Sentosa No. 165 Meulaboh
: Drien Ramphak
: Johan Pahlawan
: Aceh Barat
: Nanggroe Aceh Darussalam
: 0655-7006459
: : 23617
: papan_mbo@telkom.net

: AZHAR IBRAHIM, SH.
: 6 Tanggal 2 Agustus 2000

C. LATAR BELAKANG LEMBAGA
Yayasan Pembela Petani dan Nelayan (PAPAN) adalah lembaga nirlaba dengan yang bergerak dibidang
advokasi lingkungan hidup dan pemberdayaan petani dan nelayan. PAPAN didirikan di Meulaboh-Aceh
Barat tanggal 3 Oktober 1996 oleh kelompok aktivist dengan disiplin ilmu beragam yang memiliki
kepedulian terhadap persoalan lingkungan dan pemberdayaan petani dan nelayan tanpa memandang
perbedaan ras, gender, agama, maupun golongan politik. Pendirian PAPAN didasari oleh kesadaran
bahwa : Kondisi masyarakat Aceh pada masa rezim orde baru lemah sebagai akibat dominasi kekuasaan
Negara atas kebebasan rakyat dalam upaya untuk melakukan perubahan-perubahan, kuatnya control
pemerintah terhadap rakyat sehingga control social lemah, kurangnya akses masyarakat dalam
pengelolaan sumberdaya alam, belum adanya kebijakan khusus untuk pemberdayaanmasyarakat
nelayan yang dating dari pemerintah, kuatnya para pemodal yang melakukan kegiatan yang sifatnya
membuat teralienasinya masyarakat rentan dari factor-faktor ekonomi, distribusi informasi untuk
mempercepat perubahan tidak merata, dan tidak adanya gerakan perubahan yang terarah dari institusi
local terutama di Aceh Barat serta demokrasi, keadilan dan HAM mengalami tekanan.
D. STRATEGI LEMBAGA
• VISI
Terwujudnya masyarakat madani melalui perubahan social yang bersendikan keadilan, hak asasi
manusia dan demokrasi.
•

MISI
 Penguatan kapasitas masyarakat petani dan nelayan yang berbasiskan anggota dalam rangka
pemberdayaan masyarakat madani melalui peningkatan kemandirian Sumberdaya manusia,
institusi dan jaringan.

Descripsi Yayasan Papan

1


TUJUAN

 Meningkatkan pengetahuan dan kesejahteraan petani dan nelayan
 Mendampingi petani dan nelayan dalam upaya untuk mendapat kepastian hukum dan
keadilan
 Meningkatkan akses petani dan nelayan dalam pengelolaan dan pemanfaatan
sumberdaya alam


NILAI-NILAI
Demokrastis, Keadilan, Kesetaraan, Nonviolent, Nonpartisan, dan keswadayaan.



PROGRAM
 Pengembangan Advokasi Lingkungan
 Pengembangan Kapasitas Komunitas Petani dan Nelayan
 Pengembangan Ekonomi Komunitas Petani dan Nelayan
 Pengembangan Pendidikan Demokrasi
 Pemberdayaan Perempuan



PENDEKATAN PROGRAM
 Pendidikan/pelatihan
 Seminar/Lokakarya
 Diskusi/Dialog
 Advokasi/Kampanye
 Bantuan modal usaha
 pengorganisasian
 Pendampingan

 BIDANG KEGIATAN UTAMA
 Penguatan advokasi dan kampanye lingkungan
 Penguatan kapasitas petani dan nelayan
 Penguatan organisasi komunitas petani dan nelayan
 Peningkatan pendapatan komunitas petani dan nelayan
 Penguatan pendidikan demokrasi untuk masyarakat
 Penguatan kapasitas dan peran perempuan dalam pembangunan
 SASARAN PROGRAM
Komunitas Petani dan Nelayan.
 WILAYAH KERJA
Kabupaten Aceh Barat, Nagan Raya dan Aceh Jaya.


BIDANG HASIL POKOK
 Terwujudnya pengelolaan SDA dan lingkungan yang berbasis masyarakat, berkeadilan
demokrasi dan berkelanjutan.
 Meningkatnya kapasitas masyarakat dan organisasi masyarakat local dan memiliki kemampuan
dalam memperjuangkan hak-haknya atas pengelolaan sumber-sumber kehidupan untuk
peningkatan pendepatan yangberkelanjutan.
 Meningkatnya pendapatan, terpenuhinya ketahanan pangan dan terhindarnya masyarakat
miskin pedesaan dari kelaparan.

Descripsi Yayasan Papan

2
 Meningkatnya pengetahuan, kemampuan dan peran serta masyarakat dalam mendorong
demokratisasi ditingkat local.
 Meningkatnya kapasitas dan peran serta kalangan perempuan dalam pengambilan keputusan.
E. STRUKTUR LEMBAGA
1. BADAN PENDIRI
Nyaksih Phaisal, Yazzid, Mahli, Jailani, Arman Yasin, Cut Hindun, Agusni, Eti Wisma, Risman A.
Rahman, Zulyadi Miska
2. BADAN PELAKSANA
Direktur Eksekutif
Deputi Direktur
Manajer Keuangan
Koord Divisi Data dan Informasi
Koord Divisi Advokasi
Koord Divisi Civic Education
Koord Divisi Pemberdayaan Masyarakat
Staf Keuangan
Field Officer
Staf Administrasi
Office Boy
Staf Part time(Volunteer)

: Zulyadi Miska
: Mahli
: Eti Wisma
: Dudi Hariyanto
: Muzakkir
: Al Faizin
: Agusni
: Sri Wahyuni
: Zainun, Jufrizal, Zulkarnaen, Khalidin
: Tuti Herlina
: Edi Fitri
: Deni Melia, Abu Syakri, Agus Herliza,
Darlis, Linda Okriza

F. KEANGGOTAAN / MITRA KERJA JARINGAN
1. Anggota Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI)
2. Anggota Forum LSM Aceh
3. Anggota Koalisi NGO HAM Aceh
4. Anggota Jaringan Pesisir dan Kelautan (Jaring Pela) Indonesia
G. PENGALAMAN LEMBAGA
1. Kerjasama dengan BEMA IAIN dalam Pendampingan pengungsi Teunom, Juli 1999
2. Kerjasama dengan Jaring Pela – Telapak Bogor melalui Rapat Kerja NGO Pesisir dan Kelautan
Sumatera, di Medan, 1999
3. Kerjasama dengan Yayasan PKM Jakarta melalui Pemberian Alat Tangkap ramah lingkungan untuk
Nelayan desa Kuala Tadu Kec. Kuala Kab. Nagan Raya, 1999
4. Kerjasama dengan Yayasan PKM Jakarta melalui proyek peningkatan pendapatam dan
pengetahuan masyarakat miskin pedesaan dalam pengelolaan SDA, tahun 2000 s/d 2002.
5. Kerjasama dengan Koalisi NGO HAM Aceh dan CSSP-USAID melalui Program Pos Bantuan Hukum
di Aceh Barat, 2000-2002
6. Kerjasama dengan WALHI Aceh dan CSSP-USAID Jakarta melalui program advokasi kebijakan
pengelolaan SDA melalui penguatan organisasi masyarakat sipil, tahun 2000 s/d 2002.
7. Kerjasama dengan ICMC melalui program pemberdayaan masyarakat di lokasi pengungsian
Lancang Sira Meulaboh, 2001
8. Kerjasama dengan IRC melalui program mengurangi kerentanan terhadap perempuan sebagai
kepala rumah tangga di Aceh, tahun 2000 s/d 2002
9. Kerjasama dengan JKMA dan DFID melalui program konsolidasi dan penguatan kapasitas
organisasi masyarakat adat di Kabupaten Aceh Barat, tahun 2003.
10. Kerjasama dengan Forum LSM Aceh – CSSP-USAID Jakarta melalui program memperkuat control
masyarakat pada Program Gema Assalam NAD melalui Diskusi dan Aksi, 2003-2004.
11. Kerjasama dengan Eknas Walhi dalam program intervensi cepat masa panic akibat gempa dan
tsunami Aceh, 2005.
12. Kerjasama dengan UNDP-IDEN dalam program Participatory on Rights to Land of Community in
Meulaboh, Agustus 2005
Descripsi Yayasan Papan

3
13. Kerjasama dengan CRS dalam program Pemberdayaan Petani pasca Tsunami di Kec. Meureubo,
April – september 2005
14. Kerjasama dengan CWS dalam program Pemulihan Keberdayaan Nelayan Korban Tsunami melalui
Pendampingan dan Usaha Ekonomi Nelayan, Agustus 2005 – januari 2006
15. Kerjasama dengan ICCO dalam Program Recovery Civil Society in Aceh Agustus 2005 – Januari
2006.
H. FASILITAS LEMBAGA
• Setelah Tsunami Yayasan Papan baru memiliki peralatan komputer untuk mendukung kelancaran
administrasi dan kegiatan, saat ini PAPAN baru memiliki 4 (empat) Personal Computer lengkap
dengan printer dalam kondisi baik.
• Teknologi Informasi, untuk mendukung kelancaran informasi dan komunikasi, saat ini PAPAN baru
memiliki 1 unit telepon flexy home serta e-mail.

Meulaboh, Agustus 2005
Yayasan PAPAN

Descripsi Yayasan Papan

4

More Related Content

What's hot

Profil lembaga yea
Profil lembaga yeaProfil lembaga yea
Profil lembaga yeawalhiaceh
 
Buku Panduan Pembangunan Desa
Buku Panduan Pembangunan DesaBuku Panduan Pembangunan Desa
Buku Panduan Pembangunan DesaKONSEPSINTB1
 
Profile bytra 2013
Profile bytra 2013Profile bytra 2013
Profile bytra 2013walhiaceh
 
Profil yasma
Profil yasmaProfil yasma
Profil yasmawalhiaceh
 
Profil limid 1
Profil limid 1Profil limid 1
Profil limid 1walhiaceh
 
Bekerja sebagai Tim
Bekerja sebagai TimBekerja sebagai Tim
Bekerja sebagai TimSerenity 101
 
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian MasyarakatMateri Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian MasyarakatAkademi Desa 4.0
 
Bersama kami bisa
Bersama kami bisaBersama kami bisa
Bersama kami bisaAgus Thea
 
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentinganKelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentinganSalim SAg
 
Pnpm mandiri pedesaan
Pnpm mandiri pedesaanPnpm mandiri pedesaan
Pnpm mandiri pedesaanBeta Iriawan
 
Profil yadesa
Profil  yadesaProfil  yadesa
Profil yadesawalhiaceh
 
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...sekolahdesa
 
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan Masyarakat
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan MasyarakatPendampingan dalam Proses Pemberdayaan Masyarakat
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan MasyarakatJoy Irman
 
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjur
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjurLaporan pkk rt010 rw05 ciganjur
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjurTutik Kurniati
 
3.2. konsep pendampingan masy.
3.2. konsep pendampingan masy.3.2. konsep pendampingan masy.
3.2. konsep pendampingan masy.BPPMDDTT Makassar
 
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...Yanto Hermansyah
 
Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanBe Doel
 
Pemberdayaan ppt
Pemberdayaan pptPemberdayaan ppt
Pemberdayaan ppthanny26
 

What's hot (20)

Profil lembaga yea
Profil lembaga yeaProfil lembaga yea
Profil lembaga yea
 
Buku Panduan Pembangunan Desa
Buku Panduan Pembangunan DesaBuku Panduan Pembangunan Desa
Buku Panduan Pembangunan Desa
 
Profile bytra 2013
Profile bytra 2013Profile bytra 2013
Profile bytra 2013
 
Profil yasma
Profil yasmaProfil yasma
Profil yasma
 
Profil limid 1
Profil limid 1Profil limid 1
Profil limid 1
 
Bekerja sebagai Tim
Bekerja sebagai TimBekerja sebagai Tim
Bekerja sebagai Tim
 
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian MasyarakatMateri Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
Materi Ngopi Eps. 19 Pengorganisasian Masyarakat
 
Bersama kami bisa
Bersama kami bisaBersama kami bisa
Bersama kami bisa
 
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentinganKelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan
Kelompok 4 fasilitasi peningkatan kapasitas pemangku kepentingan
 
Pnpm mandiri pedesaan
Pnpm mandiri pedesaanPnpm mandiri pedesaan
Pnpm mandiri pedesaan
 
Profil yadesa
Profil  yadesaProfil  yadesa
Profil yadesa
 
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
Pembangunan Desa Berbasis Aset dan Potensi Desa untuk Mewujudkan Desa Maju, M...
 
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan Masyarakat
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan MasyarakatPendampingan dalam Proses Pemberdayaan Masyarakat
Pendampingan dalam Proses Pemberdayaan Masyarakat
 
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjur
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjurLaporan pkk rt010 rw05 ciganjur
Laporan pkk rt010 rw05 ciganjur
 
Perusahaan non profit
Perusahaan non profitPerusahaan non profit
Perusahaan non profit
 
3.2. konsep pendampingan masy.
3.2. konsep pendampingan masy.3.2. konsep pendampingan masy.
3.2. konsep pendampingan masy.
 
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...
Surat edaran ketetapan kegiatan pengabdian masyarakat baksos ber skp ppni tah...
 
Kertas Kerja Penubuhan Eko-Renjer
Kertas Kerja Penubuhan Eko-RenjerKertas Kerja Penubuhan Eko-Renjer
Kertas Kerja Penubuhan Eko-Renjer
 
Proposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuanProposal permohonan bantuan
Proposal permohonan bantuan
 
Pemberdayaan ppt
Pemberdayaan pptPemberdayaan ppt
Pemberdayaan ppt
 

Viewers also liked

Profil lembaga ysa
Profil lembaga ysaProfil lembaga ysa
Profil lembaga ysawalhiaceh
 
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...walhiaceh
 
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alam
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alamPp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alam
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alamwalhiaceh
 
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutan
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutanPp tata guna hutan dan perencanaan hutan
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutanwalhiaceh
 
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2walhiaceh
 
Pp tata hutan
Pp tata hutanPp tata hutan
Pp tata hutanwalhiaceh
 
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)walhiaceh
 

Viewers also liked (8)

Profil lembaga ysa
Profil lembaga ysaProfil lembaga ysa
Profil lembaga ysa
 
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...
Pp no 1 tahun 2008 tentang pedoman pengusaha pertambangan minyak bumi pada su...
 
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alam
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alamPp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alam
Pp nomor 68 tahun 1998 ttg kawasan suaka alam
 
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutan
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutanPp tata guna hutan dan perencanaan hutan
Pp tata guna hutan dan perencanaan hutan
 
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2
Pp nomor 6 tahun 1999 pengusahaan dan pemungutan hasil hutan 2
 
Profil yicm
Profil yicmProfil yicm
Profil yicm
 
Pp tata hutan
Pp tata hutanPp tata hutan
Pp tata hutan
 
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)Uu 32 tahun 2009 (pplh)
Uu 32 tahun 2009 (pplh)
 

Similar to Profil papan1

Profil forsikal
Profil forsikalProfil forsikal
Profil forsikalwalhiaceh
 
Laporan akhir cb kewarganegaraan
Laporan akhir cb kewarganegaraanLaporan akhir cb kewarganegaraan
Laporan akhir cb kewarganegaraanDaniel Yosia
 
Proposal himapa 2015 ok
Proposal himapa 2015 okProposal himapa 2015 ok
Proposal himapa 2015 okIwan Widodo
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Sufriadi Ayi
 
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17BidangTFBBPKCiloto
 
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...Andrew Hutabarat
 
Profil sahara
Profil saharaProfil sahara
Profil saharawalhiaceh
 
Profil yadesa
Profil  yadesaProfil  yadesa
Profil yadesawalhiaceh
 
Bunga rampai-kompilasi-lengkap
Bunga rampai-kompilasi-lengkapBunga rampai-kompilasi-lengkap
Bunga rampai-kompilasi-lengkapkonsepsintb
 
Profil sahara
Profil saharaProfil sahara
Profil saharawalhiaceh
 
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java Province
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java ProvinceEdisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java Province
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java ProvincePapa Puadah
 
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistem
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistemBuku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistem
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistemWahyu Yuns
 

Similar to Profil papan1 (20)

Profil forsikal
Profil forsikalProfil forsikal
Profil forsikal
 
Laporan akhir cb kewarganegaraan
Laporan akhir cb kewarganegaraanLaporan akhir cb kewarganegaraan
Laporan akhir cb kewarganegaraan
 
Proposal himapa 2015 ok
Proposal himapa 2015 okProposal himapa 2015 ok
Proposal himapa 2015 ok
 
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
Proposal kegiatan hari lingkungan lplhi11
 
Dari Desa ke Desa
Dari Desa ke DesaDari Desa ke Desa
Dari Desa ke Desa
 
Strategi Promkes batch 15
Strategi Promkes batch 15Strategi Promkes batch 15
Strategi Promkes batch 15
 
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17
Selasa 27 april am1 strategi promkes batch 17
 
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...
Lamp 1-permentan-no.-273-tahun-2007-pedoman-pembinaan-kelembagaan-petani-penu...
 
50 kisah inspirasi_wwf_untuk_indonesia
50 kisah inspirasi_wwf_untuk_indonesia50 kisah inspirasi_wwf_untuk_indonesia
50 kisah inspirasi_wwf_untuk_indonesia
 
Profil sahara
Profil saharaProfil sahara
Profil sahara
 
Profil yadesa
Profil  yadesaProfil  yadesa
Profil yadesa
 
Kader Lingkungan
Kader LingkunganKader Lingkungan
Kader Lingkungan
 
Bunga rampai-kompilasi-lengkap
Bunga rampai-kompilasi-lengkapBunga rampai-kompilasi-lengkap
Bunga rampai-kompilasi-lengkap
 
Desa Siaga
Desa SiagaDesa Siaga
Desa Siaga
 
Profil sahara
Profil saharaProfil sahara
Profil sahara
 
Pleno modul 2 blok 5 b
Pleno modul 2 blok 5 bPleno modul 2 blok 5 b
Pleno modul 2 blok 5 b
 
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java Province
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java ProvinceEdisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java Province
Edisi 3 Warta Ecovillage BPLHD West Java Province
 
Dokumen pendukung
Dokumen pendukungDokumen pendukung
Dokumen pendukung
 
Profil YPPM Maluku
Profil YPPM MalukuProfil YPPM Maluku
Profil YPPM Maluku
 
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistem
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistemBuku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistem
Buku pelestarian satwa untuk keseimbangan ekosistem
 

More from walhiaceh

Profil yasindo
Profil  yasindoProfil  yasindo
Profil yasindowalhiaceh
 
Profil pkbi 1
Profil pkbi 1Profil pkbi 1
Profil pkbi 1walhiaceh
 
Profil puspa
Profil puspaProfil puspa
Profil puspawalhiaceh
 
Profil yrbi terbaru
Profil yrbi terbaruProfil yrbi terbaru
Profil yrbi terbaruwalhiaceh
 
Profile organisasi yab
Profile organisasi yabProfile organisasi yab
Profile organisasi yabwalhiaceh
 
Profile organisasi ysl
Profile organisasi yslProfile organisasi ysl
Profile organisasi yslwalhiaceh
 
Profil lpl ha
Profil lpl haProfil lpl ha
Profil lpl hawalhiaceh
 
Profil pugar 2010
Profil pugar 2010Profil pugar 2010
Profil pugar 2010walhiaceh
 
Profil lp2 sm
Profil lp2 smProfil lp2 sm
Profil lp2 smwalhiaceh
 
Profil mapayah 08
Profil mapayah 08Profil mapayah 08
Profil mapayah 08walhiaceh
 
Profil pkbi 1
Profil pkbi 1Profil pkbi 1
Profil pkbi 1walhiaceh
 
Profil puspa
Profil puspaProfil puspa
Profil puspawalhiaceh
 

More from walhiaceh (15)

Profil yasindo
Profil  yasindoProfil  yasindo
Profil yasindo
 
Profil pkbi 1
Profil pkbi 1Profil pkbi 1
Profil pkbi 1
 
Profil puspa
Profil puspaProfil puspa
Profil puspa
 
Profil yicm
Profil yicmProfil yicm
Profil yicm
 
Profil yps
Profil ypsProfil yps
Profil yps
 
Profil yrbi terbaru
Profil yrbi terbaruProfil yrbi terbaru
Profil yrbi terbaru
 
Profile organisasi yab
Profile organisasi yabProfile organisasi yab
Profile organisasi yab
 
Profile organisasi ysl
Profile organisasi yslProfile organisasi ysl
Profile organisasi ysl
 
Profil cdi
Profil  cdiProfil  cdi
Profil cdi
 
Profil lpl ha
Profil lpl haProfil lpl ha
Profil lpl ha
 
Profil pugar 2010
Profil pugar 2010Profil pugar 2010
Profil pugar 2010
 
Profil lp2 sm
Profil lp2 smProfil lp2 sm
Profil lp2 sm
 
Profil mapayah 08
Profil mapayah 08Profil mapayah 08
Profil mapayah 08
 
Profil pkbi 1
Profil pkbi 1Profil pkbi 1
Profil pkbi 1
 
Profil puspa
Profil puspaProfil puspa
Profil puspa
 

Recently uploaded

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxboynugraha727
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 

Recently uploaded (20)

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 

Profil papan1

  • 1. DESCRIPSI ORGANISASI A. IDENTITAS LEMBAGA 1. Nama Institusi 2. Jenis Institusi 3. Kontak Person HP Email 4. Alamat Desa/Kelurahan Kecamatan Kabupaten Propinsi Nomor Telepon Nomor Fax Kode pos E-mail B. AKTA NOTARIS (REGISTRASI) Notaris Akte Nomor/Tanggal : Yayasan Pembela Petani dan Nelayan (PAPAN) (Fishermen and Farmes Defender Foundation) : Non Government Organization (NGO) : Zulyadi Miska (Direktur Eksekutif) : 08126936119 : zuly_mkaka@yahoo.com : Jl. Sentosa No. 165 Meulaboh : Drien Ramphak : Johan Pahlawan : Aceh Barat : Nanggroe Aceh Darussalam : 0655-7006459 : : 23617 : papan_mbo@telkom.net : AZHAR IBRAHIM, SH. : 6 Tanggal 2 Agustus 2000 C. LATAR BELAKANG LEMBAGA Yayasan Pembela Petani dan Nelayan (PAPAN) adalah lembaga nirlaba dengan yang bergerak dibidang advokasi lingkungan hidup dan pemberdayaan petani dan nelayan. PAPAN didirikan di Meulaboh-Aceh Barat tanggal 3 Oktober 1996 oleh kelompok aktivist dengan disiplin ilmu beragam yang memiliki kepedulian terhadap persoalan lingkungan dan pemberdayaan petani dan nelayan tanpa memandang perbedaan ras, gender, agama, maupun golongan politik. Pendirian PAPAN didasari oleh kesadaran bahwa : Kondisi masyarakat Aceh pada masa rezim orde baru lemah sebagai akibat dominasi kekuasaan Negara atas kebebasan rakyat dalam upaya untuk melakukan perubahan-perubahan, kuatnya control pemerintah terhadap rakyat sehingga control social lemah, kurangnya akses masyarakat dalam pengelolaan sumberdaya alam, belum adanya kebijakan khusus untuk pemberdayaanmasyarakat nelayan yang dating dari pemerintah, kuatnya para pemodal yang melakukan kegiatan yang sifatnya membuat teralienasinya masyarakat rentan dari factor-faktor ekonomi, distribusi informasi untuk mempercepat perubahan tidak merata, dan tidak adanya gerakan perubahan yang terarah dari institusi local terutama di Aceh Barat serta demokrasi, keadilan dan HAM mengalami tekanan. D. STRATEGI LEMBAGA • VISI Terwujudnya masyarakat madani melalui perubahan social yang bersendikan keadilan, hak asasi manusia dan demokrasi. • MISI  Penguatan kapasitas masyarakat petani dan nelayan yang berbasiskan anggota dalam rangka pemberdayaan masyarakat madani melalui peningkatan kemandirian Sumberdaya manusia, institusi dan jaringan. Descripsi Yayasan Papan 1
  • 2.  TUJUAN  Meningkatkan pengetahuan dan kesejahteraan petani dan nelayan  Mendampingi petani dan nelayan dalam upaya untuk mendapat kepastian hukum dan keadilan  Meningkatkan akses petani dan nelayan dalam pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya alam  NILAI-NILAI Demokrastis, Keadilan, Kesetaraan, Nonviolent, Nonpartisan, dan keswadayaan.  PROGRAM  Pengembangan Advokasi Lingkungan  Pengembangan Kapasitas Komunitas Petani dan Nelayan  Pengembangan Ekonomi Komunitas Petani dan Nelayan  Pengembangan Pendidikan Demokrasi  Pemberdayaan Perempuan  PENDEKATAN PROGRAM  Pendidikan/pelatihan  Seminar/Lokakarya  Diskusi/Dialog  Advokasi/Kampanye  Bantuan modal usaha  pengorganisasian  Pendampingan  BIDANG KEGIATAN UTAMA  Penguatan advokasi dan kampanye lingkungan  Penguatan kapasitas petani dan nelayan  Penguatan organisasi komunitas petani dan nelayan  Peningkatan pendapatan komunitas petani dan nelayan  Penguatan pendidikan demokrasi untuk masyarakat  Penguatan kapasitas dan peran perempuan dalam pembangunan  SASARAN PROGRAM Komunitas Petani dan Nelayan.  WILAYAH KERJA Kabupaten Aceh Barat, Nagan Raya dan Aceh Jaya.  BIDANG HASIL POKOK  Terwujudnya pengelolaan SDA dan lingkungan yang berbasis masyarakat, berkeadilan demokrasi dan berkelanjutan.  Meningkatnya kapasitas masyarakat dan organisasi masyarakat local dan memiliki kemampuan dalam memperjuangkan hak-haknya atas pengelolaan sumber-sumber kehidupan untuk peningkatan pendepatan yangberkelanjutan.  Meningkatnya pendapatan, terpenuhinya ketahanan pangan dan terhindarnya masyarakat miskin pedesaan dari kelaparan. Descripsi Yayasan Papan 2
  • 3.  Meningkatnya pengetahuan, kemampuan dan peran serta masyarakat dalam mendorong demokratisasi ditingkat local.  Meningkatnya kapasitas dan peran serta kalangan perempuan dalam pengambilan keputusan. E. STRUKTUR LEMBAGA 1. BADAN PENDIRI Nyaksih Phaisal, Yazzid, Mahli, Jailani, Arman Yasin, Cut Hindun, Agusni, Eti Wisma, Risman A. Rahman, Zulyadi Miska 2. BADAN PELAKSANA Direktur Eksekutif Deputi Direktur Manajer Keuangan Koord Divisi Data dan Informasi Koord Divisi Advokasi Koord Divisi Civic Education Koord Divisi Pemberdayaan Masyarakat Staf Keuangan Field Officer Staf Administrasi Office Boy Staf Part time(Volunteer) : Zulyadi Miska : Mahli : Eti Wisma : Dudi Hariyanto : Muzakkir : Al Faizin : Agusni : Sri Wahyuni : Zainun, Jufrizal, Zulkarnaen, Khalidin : Tuti Herlina : Edi Fitri : Deni Melia, Abu Syakri, Agus Herliza, Darlis, Linda Okriza F. KEANGGOTAAN / MITRA KERJA JARINGAN 1. Anggota Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) 2. Anggota Forum LSM Aceh 3. Anggota Koalisi NGO HAM Aceh 4. Anggota Jaringan Pesisir dan Kelautan (Jaring Pela) Indonesia G. PENGALAMAN LEMBAGA 1. Kerjasama dengan BEMA IAIN dalam Pendampingan pengungsi Teunom, Juli 1999 2. Kerjasama dengan Jaring Pela – Telapak Bogor melalui Rapat Kerja NGO Pesisir dan Kelautan Sumatera, di Medan, 1999 3. Kerjasama dengan Yayasan PKM Jakarta melalui Pemberian Alat Tangkap ramah lingkungan untuk Nelayan desa Kuala Tadu Kec. Kuala Kab. Nagan Raya, 1999 4. Kerjasama dengan Yayasan PKM Jakarta melalui proyek peningkatan pendapatam dan pengetahuan masyarakat miskin pedesaan dalam pengelolaan SDA, tahun 2000 s/d 2002. 5. Kerjasama dengan Koalisi NGO HAM Aceh dan CSSP-USAID melalui Program Pos Bantuan Hukum di Aceh Barat, 2000-2002 6. Kerjasama dengan WALHI Aceh dan CSSP-USAID Jakarta melalui program advokasi kebijakan pengelolaan SDA melalui penguatan organisasi masyarakat sipil, tahun 2000 s/d 2002. 7. Kerjasama dengan ICMC melalui program pemberdayaan masyarakat di lokasi pengungsian Lancang Sira Meulaboh, 2001 8. Kerjasama dengan IRC melalui program mengurangi kerentanan terhadap perempuan sebagai kepala rumah tangga di Aceh, tahun 2000 s/d 2002 9. Kerjasama dengan JKMA dan DFID melalui program konsolidasi dan penguatan kapasitas organisasi masyarakat adat di Kabupaten Aceh Barat, tahun 2003. 10. Kerjasama dengan Forum LSM Aceh – CSSP-USAID Jakarta melalui program memperkuat control masyarakat pada Program Gema Assalam NAD melalui Diskusi dan Aksi, 2003-2004. 11. Kerjasama dengan Eknas Walhi dalam program intervensi cepat masa panic akibat gempa dan tsunami Aceh, 2005. 12. Kerjasama dengan UNDP-IDEN dalam program Participatory on Rights to Land of Community in Meulaboh, Agustus 2005 Descripsi Yayasan Papan 3
  • 4. 13. Kerjasama dengan CRS dalam program Pemberdayaan Petani pasca Tsunami di Kec. Meureubo, April – september 2005 14. Kerjasama dengan CWS dalam program Pemulihan Keberdayaan Nelayan Korban Tsunami melalui Pendampingan dan Usaha Ekonomi Nelayan, Agustus 2005 – januari 2006 15. Kerjasama dengan ICCO dalam Program Recovery Civil Society in Aceh Agustus 2005 – Januari 2006. H. FASILITAS LEMBAGA • Setelah Tsunami Yayasan Papan baru memiliki peralatan komputer untuk mendukung kelancaran administrasi dan kegiatan, saat ini PAPAN baru memiliki 4 (empat) Personal Computer lengkap dengan printer dalam kondisi baik. • Teknologi Informasi, untuk mendukung kelancaran informasi dan komunikasi, saat ini PAPAN baru memiliki 1 unit telepon flexy home serta e-mail. Meulaboh, Agustus 2005 Yayasan PAPAN Descripsi Yayasan Papan 4