SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Kompetensi Keahlian : AKUNTANSI
Unit Kompetensi : MEMPROSES ENTRY JURNAL
Hari/Tanggal : 21 – 24 Maret 2011
Alokasi waktu : 150 Menit
I. PETUNJUK PENGERJAAN
1. Periksa kelengkapan naskah soal, lembar dokumen transaksi dan lembar
kerja.
2. Cermati petunjuk/informasi yang terdapat dalam lembar soal dan dokumen
transaksi.
3. Tugas Anda adalah menyelesaikan beberapa instruksi berikut ini
berdasarkan dokumen sumber yang tersedia:
a. Membuat Jurnal Penjualan (Sales Journal).
b. Membuat Jurnal Penerimaan Kas (Cash Receipt Journal).
c. Membuat Jurnal Pembelian (Purchase Journal).
d. Membuat Jurnal Pengeluaran Kas (Cash Payment Journal) .
e. Membuat Jurnal Umum (General Journal).
4. Kerjakan dengan teliti, cepat dan tepat
II. BAHAN DAN ALAT
A. Bahan-bahan yang disediakan oleh panitia
1. Lembar Soal
Berisi informasi tentang identitas perusahaan dan usaha pokok, Kebijakan
Akuntansi Perusahaan, Kode akun, daftar customer dan supplier, neraca saldo per
30 nopember 2010 dan akun pembantu Inventory tanggal 30 nopember 2010 dan
aktiva tetap per 31 Desember 2011.
2. Lembar Dokumen Transaksi
Berisi bukti-bukti transaksi desember 2010 yang diurutkan secara kronologis
berdasarkan tanggal terjadinya transaksi, terdiri dari:
a. Bukti Kas masuk d. Faktur Penjualan
b. Bukti Kas Keluar e. Bukti umum
c. Faktur Pembelian
3. Lembar Kerja
Berisi lembaran format-format akuntansi yang terdiri dari:
1
a. Jurnal Penjualan d. Jurnal Pengeluaran Kas
b. Jurnal Penerimaan kas e. Jurnal umum
c. Jurnal Pembelian
B. Alat-alat yang disediakan peserta
1. Alat-alat tulis
2. kalkulator
III. INFORMASI UMUM (CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN)
A. IDENTITAS PERUSAHAAN
Nama Perusahaan : Perseroan Terbatas “PT JATI ELECTRIC”
Tempat kedudukan : Jl. Ganesha Raya No. 12 Semarang
No. Telp. (024) 76739848
Akte Pendirian : No. 2001 Tgl. 15 Januari 2007
(Akte:Perubahan Notaris Tn. Endang Kosasih, SH di Semarang).
N.P.W.P : No. 01.313.414.1.006.000 tanggal 10 Februari 2008
N.P.P.K.P : No. 01.313.414.1.006.000 tanggal 20 Maret 2008
PT. JATI ELECTRIC adalah sebuah Perusahaan Dagang yang didirikan di Semarang pada
tanggal 1 Juni 2000. Perusahaan bergerak di bidang penjualan Televisi merek Sharp dengan
tipe tertentu serta melayani jasa service televisi.
Modal dasar PT JATI ELECTRIC sebesar Rp500.000.000. dengan nilai nominal per lembar
Rp10.000. Saat ini saham yang sudah beredar sebanyak 15.000 yang dipegang oleh 3 (tiga
orang) yaitu:
Pemegang Saham Alamat NPWP Jumlah
Ade Febrianto,MSI,Ak Jl. Tanjung C46 Semarang 09.123.456.7.003.000 7.000 lb
Agustinus Christian,
MBA
Jl. Tanjung C47 Semarang 09.123.456.7.005.000 5.000 lb
Ari Budayani, S.Pt Jl Palebon Raya 16 Semarang 09.123.456.7.025.000 3.000 lb
Nominal : Rp 10.000,- /lembar
SUSUNAN PENGURUS:
Jabatan Nama NPWP Alamat
Komisaris Ade Febrianto,MSI, Akt 09.123.456.7.003.00
0
Jl. Tanjung C46 Semarang
Direktur Utama Agustinus Christian, MBA 09.123.456.7.005.00
0
Jl. Tanjung C47 Semarang
Direktur Akuntansi Melinda, SE, Akt 09.123.456.7.012.00
0
Jl. A. Yani 55 Semarang
Direktur Pembelian Syafangatun, MSi 09.123.456.7.013.00
0
Jl. Lamper Mijen 334 Smg
2
Direktur Pemasaran Rinanti, MBA, 09.123.456.7.027.00
0
Jl. Pinang 123 Semarang
Direktur SDM Olif BU, Msi, Psi 09.123.456.7.040.00
0
Jl Palma 375 Semarang
B. KEBIJAKAN AKUNTANSI
PT. JATI ELECTRIC mengambil kebijakan akuntansinya sebagai berikut:
1. Penyusunan Laporan Keuangan
a. Laporan keuangan disusun berdasarkan prinsip harga perolehan dan
disajikan setiap akhir tahun.
b. Sistem akuntansi menganut dasar akrual, dimana setiap transaksi dicatat pada
periode terjadinya, kecuali Laporan Arus Kas.
c. Mata uang menggunakan rupiah (Single Currency).
2. Pembelian
a. Setiap pembelian diperhitungkan PPN Masukan (VAT In) 10% dari Dasar
Pengenaan Pajak (Harga Beli) dan Faktur Pajak Standar diterima pada tanggal
terjadinya pembelian.
b. Setiap retur pembelian akan diperhitungkan pengurang atas nilai utang dan
PPN Masukan.
c. Pembayaran yang dilakukan dalam periode diskon akan memperoleh
potongan sebesar 2% dari nilai Pembelian.
3. Penjualan
a. Setiap terjadi transaksi penjualan langsung diterbitkan Faktur Pajak Standar
dan diperhitungkan PPN Keluaran (VAT Out) 10% dari Dasar Pengenaan
Pajak (Harga Jual) dengan syarat pengiriman FOB Shipping Point.
b. Setiap retur penjualan akan diperhitungkan penguranganan atas nilai piutang
dan PPN Keluaran.
c. Termin pembayaran yang berlaku adalah 2/10, n/30. Pelunasan Piutang
dalam periode diskon akan memperoleh potongan 2 % dari nilai penjualan.
4. Kas di Bank
a. Setiap penerimaan dan pengeluaran uang menggunakan rekening giro nomor
003-298-0515 Bank BNI, kantor Cabang Undip Semarang, kecuali
pengeluaran kas di bawah Rp1.000.000.
b. Untuk pengeluaran diatas Rp. 1.000.000,00 dibuatkan Perintah Penarikan
Cek (PPC).
3
c. Semua penerimaan kas akan disetorkan ke bank pada hari diterimanya, dalam
hal penerimaan kas merupakan hari Sabtu & Minggu akan disetorkan pada
hari Senin berikutnya.
5. Kas Kecil
a. Untuk pengeluaran kas sehari-hari dalam jumlah dibawah Rp 1.000.000,00
digunakan dana kas kecil dengan sistem dana tetap (Impress Fund System).
b. Setiap terjadi transaksi, kasir kas kecil akan mencatat dalam buku kas kecil
(Petty cash books).
c. Dana Kas Kecil ditetapkan sebesar Rp 5.000.000,00 dan akan diisi kembali pada
setiap akhir bulan.
6. Piutang Dagang
a. Untuk mengantisipasi piutang dagang yang tidak dapat ditagih perusahaan
membentuk cadangan kerugian piutang.
b. Beban kerugian piutang ditetapkan sebesar 5% dari saldo piutang dagang di
akhir periode akuntansi.
7. Penilaian Persediaan
a. Sistem pencatatan Persediaan barang dagangan menggunakan metode
perpetual (perpetual method).
b. Metode penilaian Persediaan barang dagangan yang digunakan dengan
metode rata-rata bergerak (moving average).
8. Penilaian Aktiva Tetap
Aktiva tetap berwujud yang dimiliki perusahaan dicatat berdasarkan prinsip harga
perolehan dan disusutkan dengan metode garis lurus (straight line method)
sesuai dengan ketentuan perpajakan di Indonesia.
Perhitungan dan pencatatan beban depresiasi dilakukan pada akhir periode.
Aktiva tetap yang dihentikan pemakaiannya, depresiasi diperhitungkan saat
penghentian.
C. KODE AKUN
1-0000 ASSETS
1-1000 Current Assets
1-1100 Petty Cash
1-1101 Cash In Bank
1-1102 Marketable Securities
1-1103 Accounts Receivable
1-1104 Allowance for Doubtful Debt
1-1105 Merchandise Inventory
1-1106 Office Supplies
1-1107 Value Added Tax – In (VAT-In)
4
1-1108 Prepaid Income Tax
1-1109 Prepaid Rent
1-2000 Non Current Assets (Investment)
1-2100 Investment in PT Manunggal Sakti
1-3000 Non Current Assets (Fixed Assets)
1-3100 Land
1-3101 Vehicles
1-3102 Accumulated Depreciation - Vehicles
1-3103 Equipment
1-3104 Accumulated Depreciation – Equipment
2-0000 LIABILITIES
2-1000 Current Liabilities
2-1100 Accounts Payable
2-1101 Wages & Salaries Payable
2-1102 Electricity, Telephone & Water Payable
2-1103 Value Added Tax - Out (VAT - Out)
2-1104 Income Tax Payable
2-1105 Dividend Payable
2-2000 Long-Term Liabilities
2-2101 Bank BNI 46 Cabang Undip Loan
3-0000 EQUITY
3-1000 Common Stock
3-1001 Additional Paid In capital
3-1002 Retained Earnings
3-1003 Dividend
3-1004 Income Summary
4-0000 INCOME
4-1000 Sales
4-1001 Service Income
4-1002 Sales Discounts
4-1003 Sales Returns
5-0000 COST OF GOODS SOLD
5-1000 Cost of Good Sold
6-0000 EXPENSE
6-1000 Sales Expense
6-1100 Wages & Salaries Expense (Sales)
6-1101 Doubtful Debts Expense
6-1102 Depreciation Expense - Vehicles
6-1103 Advertising Expense
6-1104 Rent Expense
6-2000 General & Administrative Expense
6-2100 Wages & Salaries Expense (Administrative)
5
6-2101 Electricity, Water & Telephone Expense
6-2102 Utility Expense
6-2103 Income Tax Expense
6-2104 Depreciation Expense - Equipment
6-2105 Supplies Expense
6-2106 Other General & Administrative Expense
8-0000 OTHER INCOMES
8-1000 Interest Revenue
8-1001 Dividend Revenue
8-1002 Gain on Sales of Marketable Securities
8-1003 Gain on Sales Plant Assets
8-1004 Other Income
9-0000 OTHER EXPENSES
9-1000 Bank Charges
9-1001 Interest Expense
9-1002 Other Expense
D. DAFTAR CUSTOMER DAN SUPLIER
PEMBELIAN
Barang dagangan dibeli secara langsung dari pabrikan sebagai supplier tunggal yaitu:
PT. ELTROAKTIF MANDIRI
Kompleks Industri Terboyo 146 Semarang
N.P.W.P : 01.008.425.9.785.000
PEMASARAN
Pemasaran meliputi wilayah Semarang dan sekitarnya, konsumen tetap yang ada saat ini
antara lain:
1. PT. JAYA ABADI
Jl. Brigjen Sudiarto No. 10 Semarang
N.P.W.P : 01.007.112.9.876.000
2. CV. MULIA SAKTI
Jl. Raya Semarang-Kudus No. 25 Genuk Semarang
N.P.W.P : 01.228.990.7.788.000
3. WAHANA ELECTRIC
Jl. Suratmo No. 112 Semarang
N.P.W.P : 01.334.455.7.888.000
6
7

More Related Content

What's hot

6018 p1-spk-akuntansi-buku besar
6018 p1-spk-akuntansi-buku besar6018 p1-spk-akuntansi-buku besar
6018 p1-spk-akuntansi-buku besarWinarto Winartoap
 
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...Mandiri Sekuritas
 
6018 stk-paket a-akuntansi
6018 stk-paket a-akuntansi6018 stk-paket a-akuntansi
6018 stk-paket a-akuntansiAgus Setiyawan
 
Soal Myob Perusahaan Jasa
Soal Myob Perusahaan JasaSoal Myob Perusahaan Jasa
Soal Myob Perusahaan JasaKhori riya
 
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansiWinarto Winartoap
 
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...Wawan Dwi Hadisaputro
 
Soal try out 2015 acc
Soal try out 2015 accSoal try out 2015 acc
Soal try out 2015 accheri baskoro
 
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatama
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatamaSoal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatama
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatamaAriniAmaliaII
 
1. upload lks 2015 accounting
1. upload lks  2015 accounting1. upload lks  2015 accounting
1. upload lks 2015 accountingrizacikgu
 
16a.sapd simulasi-skpd
16a.sapd simulasi-skpd16a.sapd simulasi-skpd
16a.sapd simulasi-skpdNadia Amelia
 
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016heri baskoro
 
Akuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAAkuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAMahyuni Bjm
 
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa mogu-mogu
 
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual Penuh
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual PenuhAkuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual Penuh
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual PenuhMahyuni Bjm
 
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1EnvaPya
 

What's hot (20)

PT Berkah
PT BerkahPT Berkah
PT Berkah
 
6018 p1-spk-akuntansi-buku besar
6018 p1-spk-akuntansi-buku besar6018 p1-spk-akuntansi-buku besar
6018 p1-spk-akuntansi-buku besar
 
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...
STUDY KASUS PERUSAHAAN DAGANG DENGAN ZAHIR ACCOUNTINGSTUDY KASUS PERUSAHAAN D...
 
6018 stk-paket a-akuntansi
6018 stk-paket a-akuntansi6018 stk-paket a-akuntansi
6018 stk-paket a-akuntansi
 
Soal Myob Perusahaan Jasa
Soal Myob Perusahaan JasaSoal Myob Perusahaan Jasa
Soal Myob Perusahaan Jasa
 
Praktek
PraktekPraktek
Praktek
 
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi-siklus akuntansi
 
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...
Si Pi, Wawan Dwi Hadisaputro, Hapzi Ali, Siklus pendapatan: Penjualan dan Pen...
 
Soal try out 2015 acc
Soal try out 2015 accSoal try out 2015 acc
Soal try out 2015 acc
 
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatama
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatamaSoal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatama
Soal b unit 5 soal membuat ajp ud adi jayatama
 
6018 p1-spk-akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi6018 p1-spk-akuntansi
6018 p1-spk-akuntansi
 
1. upload lks 2015 accounting
1. upload lks  2015 accounting1. upload lks  2015 accounting
1. upload lks 2015 accounting
 
16a.sapd simulasi-skpd
16a.sapd simulasi-skpd16a.sapd simulasi-skpd
16a.sapd simulasi-skpd
 
04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan
 
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016
Soal try out teori kejuruan akuntansi paket a th 2016
 
02.sapd beban&belanja
02.sapd beban&belanja02.sapd beban&belanja
02.sapd beban&belanja
 
Akuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAAkuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDA
 
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa
Satu Siklus Akuntansi Transaksi Perusahaan Jasa
 
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual Penuh
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual PenuhAkuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual Penuh
Akuntansi aset-tetap PEMDA - Akrual Penuh
 
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
Contoh SOAL Akuntansi Sektor Publik 1
 

Similar to MENGOLAH ENTRY JURNAL

Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaAriniAmaliaII
 
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaAriniAmaliaII
 
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaRevisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaAriniAmaliaII
 
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaAriniAmaliaII
 
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatama
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatamaSoal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatama
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatamaAriniAmaliaII
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18vitalfrans
 
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdfikhwansahroni
 
Sma 1
Sma 1Sma 1
Sma 1Si Om
 
6072 p4-spk-akuntansi-k13
6072 p4-spk-akuntansi-k136072 p4-spk-akuntansi-k13
6072 p4-spk-akuntansi-k13Sunarwan Se
 
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2Nenx Yeniie
 
Diktat spreadsheetpt-budi-luhur
Diktat spreadsheetpt-budi-luhurDiktat spreadsheetpt-budi-luhur
Diktat spreadsheetpt-budi-luhurLpk Naura
 
6072 p3-spk-akuntansi-k13
6072 p3-spk-akuntansi-k136072 p3-spk-akuntansi-k13
6072 p3-spk-akuntansi-k13Sunarwan Se
 
Bab 1 perusahaan dagang
Bab 1 perusahaan dagangBab 1 perusahaan dagang
Bab 1 perusahaan dagangAGUS SETIYONO
 
Pratikum Perusahaan Jasa cv jaya advertising
Pratikum Perusahaan Jasa   cv jaya advertisingPratikum Perusahaan Jasa   cv jaya advertising
Pratikum Perusahaan Jasa cv jaya advertisingYan Chen
 

Similar to MENGOLAH ENTRY JURNAL (20)

Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
 
Soal b unit 3
Soal b unit 3 Soal b unit 3
Soal b unit 3
 
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
 
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaRevisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Revisi soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
 
Soal un ekonomi
Soal un ekonomiSoal un ekonomi
Soal un ekonomi
 
Soal un ekonomi
Soal un ekonomiSoal un ekonomi
Soal un ekonomi
 
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatamaSoal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
Soal b unit 3 memproses entry jurnal ud adi jayatama
 
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatama
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatamaSoal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatama
Soal unit 3 memproses entry jurnal ud jayatama
 
BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18BUKU MYOB V 18
BUKU MYOB V 18
 
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf
6021-P3-SPK-Akuntansi dan Keuangan Lembaga-Mengelola Jurnal-K13rev - smkn4.pdf
 
Sma 1
Sma 1Sma 1
Sma 1
 
6072 p4-spk-akuntansi-k13
6072 p4-spk-akuntansi-k136072 p4-spk-akuntansi-k13
6072 p4-spk-akuntansi-k13
 
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2
powerpoint Dokumen transaksi kelompok 5 xi ak 2
 
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
Modul praktek pajak magdalena ganjil 2015
 
PROSES AKUNTANSI
PROSES AKUNTANSIPROSES AKUNTANSI
PROSES AKUNTANSI
 
Diktat spreadsheetpt-budi-luhur
Diktat spreadsheetpt-budi-luhurDiktat spreadsheetpt-budi-luhur
Diktat spreadsheetpt-budi-luhur
 
6072 p3-spk-akuntansi-k13
6072 p3-spk-akuntansi-k136072 p3-spk-akuntansi-k13
6072 p3-spk-akuntansi-k13
 
Akm1
Akm1Akm1
Akm1
 
Bab 1 perusahaan dagang
Bab 1 perusahaan dagangBab 1 perusahaan dagang
Bab 1 perusahaan dagang
 
Pratikum Perusahaan Jasa cv jaya advertising
Pratikum Perusahaan Jasa   cv jaya advertisingPratikum Perusahaan Jasa   cv jaya advertising
Pratikum Perusahaan Jasa cv jaya advertising
 

Recently uploaded

Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptxObyMoris1
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiGustiAdityaR
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxHakamNiazi
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 

Recently uploaded (20)

Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 

MENGOLAH ENTRY JURNAL

  • 1. Kompetensi Keahlian : AKUNTANSI Unit Kompetensi : MEMPROSES ENTRY JURNAL Hari/Tanggal : 21 – 24 Maret 2011 Alokasi waktu : 150 Menit I. PETUNJUK PENGERJAAN 1. Periksa kelengkapan naskah soal, lembar dokumen transaksi dan lembar kerja. 2. Cermati petunjuk/informasi yang terdapat dalam lembar soal dan dokumen transaksi. 3. Tugas Anda adalah menyelesaikan beberapa instruksi berikut ini berdasarkan dokumen sumber yang tersedia: a. Membuat Jurnal Penjualan (Sales Journal). b. Membuat Jurnal Penerimaan Kas (Cash Receipt Journal). c. Membuat Jurnal Pembelian (Purchase Journal). d. Membuat Jurnal Pengeluaran Kas (Cash Payment Journal) . e. Membuat Jurnal Umum (General Journal). 4. Kerjakan dengan teliti, cepat dan tepat II. BAHAN DAN ALAT A. Bahan-bahan yang disediakan oleh panitia 1. Lembar Soal Berisi informasi tentang identitas perusahaan dan usaha pokok, Kebijakan Akuntansi Perusahaan, Kode akun, daftar customer dan supplier, neraca saldo per 30 nopember 2010 dan akun pembantu Inventory tanggal 30 nopember 2010 dan aktiva tetap per 31 Desember 2011. 2. Lembar Dokumen Transaksi Berisi bukti-bukti transaksi desember 2010 yang diurutkan secara kronologis berdasarkan tanggal terjadinya transaksi, terdiri dari: a. Bukti Kas masuk d. Faktur Penjualan b. Bukti Kas Keluar e. Bukti umum c. Faktur Pembelian 3. Lembar Kerja Berisi lembaran format-format akuntansi yang terdiri dari: 1
  • 2. a. Jurnal Penjualan d. Jurnal Pengeluaran Kas b. Jurnal Penerimaan kas e. Jurnal umum c. Jurnal Pembelian B. Alat-alat yang disediakan peserta 1. Alat-alat tulis 2. kalkulator III. INFORMASI UMUM (CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN) A. IDENTITAS PERUSAHAAN Nama Perusahaan : Perseroan Terbatas “PT JATI ELECTRIC” Tempat kedudukan : Jl. Ganesha Raya No. 12 Semarang No. Telp. (024) 76739848 Akte Pendirian : No. 2001 Tgl. 15 Januari 2007 (Akte:Perubahan Notaris Tn. Endang Kosasih, SH di Semarang). N.P.W.P : No. 01.313.414.1.006.000 tanggal 10 Februari 2008 N.P.P.K.P : No. 01.313.414.1.006.000 tanggal 20 Maret 2008 PT. JATI ELECTRIC adalah sebuah Perusahaan Dagang yang didirikan di Semarang pada tanggal 1 Juni 2000. Perusahaan bergerak di bidang penjualan Televisi merek Sharp dengan tipe tertentu serta melayani jasa service televisi. Modal dasar PT JATI ELECTRIC sebesar Rp500.000.000. dengan nilai nominal per lembar Rp10.000. Saat ini saham yang sudah beredar sebanyak 15.000 yang dipegang oleh 3 (tiga orang) yaitu: Pemegang Saham Alamat NPWP Jumlah Ade Febrianto,MSI,Ak Jl. Tanjung C46 Semarang 09.123.456.7.003.000 7.000 lb Agustinus Christian, MBA Jl. Tanjung C47 Semarang 09.123.456.7.005.000 5.000 lb Ari Budayani, S.Pt Jl Palebon Raya 16 Semarang 09.123.456.7.025.000 3.000 lb Nominal : Rp 10.000,- /lembar SUSUNAN PENGURUS: Jabatan Nama NPWP Alamat Komisaris Ade Febrianto,MSI, Akt 09.123.456.7.003.00 0 Jl. Tanjung C46 Semarang Direktur Utama Agustinus Christian, MBA 09.123.456.7.005.00 0 Jl. Tanjung C47 Semarang Direktur Akuntansi Melinda, SE, Akt 09.123.456.7.012.00 0 Jl. A. Yani 55 Semarang Direktur Pembelian Syafangatun, MSi 09.123.456.7.013.00 0 Jl. Lamper Mijen 334 Smg 2
  • 3. Direktur Pemasaran Rinanti, MBA, 09.123.456.7.027.00 0 Jl. Pinang 123 Semarang Direktur SDM Olif BU, Msi, Psi 09.123.456.7.040.00 0 Jl Palma 375 Semarang B. KEBIJAKAN AKUNTANSI PT. JATI ELECTRIC mengambil kebijakan akuntansinya sebagai berikut: 1. Penyusunan Laporan Keuangan a. Laporan keuangan disusun berdasarkan prinsip harga perolehan dan disajikan setiap akhir tahun. b. Sistem akuntansi menganut dasar akrual, dimana setiap transaksi dicatat pada periode terjadinya, kecuali Laporan Arus Kas. c. Mata uang menggunakan rupiah (Single Currency). 2. Pembelian a. Setiap pembelian diperhitungkan PPN Masukan (VAT In) 10% dari Dasar Pengenaan Pajak (Harga Beli) dan Faktur Pajak Standar diterima pada tanggal terjadinya pembelian. b. Setiap retur pembelian akan diperhitungkan pengurang atas nilai utang dan PPN Masukan. c. Pembayaran yang dilakukan dalam periode diskon akan memperoleh potongan sebesar 2% dari nilai Pembelian. 3. Penjualan a. Setiap terjadi transaksi penjualan langsung diterbitkan Faktur Pajak Standar dan diperhitungkan PPN Keluaran (VAT Out) 10% dari Dasar Pengenaan Pajak (Harga Jual) dengan syarat pengiriman FOB Shipping Point. b. Setiap retur penjualan akan diperhitungkan penguranganan atas nilai piutang dan PPN Keluaran. c. Termin pembayaran yang berlaku adalah 2/10, n/30. Pelunasan Piutang dalam periode diskon akan memperoleh potongan 2 % dari nilai penjualan. 4. Kas di Bank a. Setiap penerimaan dan pengeluaran uang menggunakan rekening giro nomor 003-298-0515 Bank BNI, kantor Cabang Undip Semarang, kecuali pengeluaran kas di bawah Rp1.000.000. b. Untuk pengeluaran diatas Rp. 1.000.000,00 dibuatkan Perintah Penarikan Cek (PPC). 3
  • 4. c. Semua penerimaan kas akan disetorkan ke bank pada hari diterimanya, dalam hal penerimaan kas merupakan hari Sabtu & Minggu akan disetorkan pada hari Senin berikutnya. 5. Kas Kecil a. Untuk pengeluaran kas sehari-hari dalam jumlah dibawah Rp 1.000.000,00 digunakan dana kas kecil dengan sistem dana tetap (Impress Fund System). b. Setiap terjadi transaksi, kasir kas kecil akan mencatat dalam buku kas kecil (Petty cash books). c. Dana Kas Kecil ditetapkan sebesar Rp 5.000.000,00 dan akan diisi kembali pada setiap akhir bulan. 6. Piutang Dagang a. Untuk mengantisipasi piutang dagang yang tidak dapat ditagih perusahaan membentuk cadangan kerugian piutang. b. Beban kerugian piutang ditetapkan sebesar 5% dari saldo piutang dagang di akhir periode akuntansi. 7. Penilaian Persediaan a. Sistem pencatatan Persediaan barang dagangan menggunakan metode perpetual (perpetual method). b. Metode penilaian Persediaan barang dagangan yang digunakan dengan metode rata-rata bergerak (moving average). 8. Penilaian Aktiva Tetap Aktiva tetap berwujud yang dimiliki perusahaan dicatat berdasarkan prinsip harga perolehan dan disusutkan dengan metode garis lurus (straight line method) sesuai dengan ketentuan perpajakan di Indonesia. Perhitungan dan pencatatan beban depresiasi dilakukan pada akhir periode. Aktiva tetap yang dihentikan pemakaiannya, depresiasi diperhitungkan saat penghentian. C. KODE AKUN 1-0000 ASSETS 1-1000 Current Assets 1-1100 Petty Cash 1-1101 Cash In Bank 1-1102 Marketable Securities 1-1103 Accounts Receivable 1-1104 Allowance for Doubtful Debt 1-1105 Merchandise Inventory 1-1106 Office Supplies 1-1107 Value Added Tax – In (VAT-In) 4
  • 5. 1-1108 Prepaid Income Tax 1-1109 Prepaid Rent 1-2000 Non Current Assets (Investment) 1-2100 Investment in PT Manunggal Sakti 1-3000 Non Current Assets (Fixed Assets) 1-3100 Land 1-3101 Vehicles 1-3102 Accumulated Depreciation - Vehicles 1-3103 Equipment 1-3104 Accumulated Depreciation – Equipment 2-0000 LIABILITIES 2-1000 Current Liabilities 2-1100 Accounts Payable 2-1101 Wages & Salaries Payable 2-1102 Electricity, Telephone & Water Payable 2-1103 Value Added Tax - Out (VAT - Out) 2-1104 Income Tax Payable 2-1105 Dividend Payable 2-2000 Long-Term Liabilities 2-2101 Bank BNI 46 Cabang Undip Loan 3-0000 EQUITY 3-1000 Common Stock 3-1001 Additional Paid In capital 3-1002 Retained Earnings 3-1003 Dividend 3-1004 Income Summary 4-0000 INCOME 4-1000 Sales 4-1001 Service Income 4-1002 Sales Discounts 4-1003 Sales Returns 5-0000 COST OF GOODS SOLD 5-1000 Cost of Good Sold 6-0000 EXPENSE 6-1000 Sales Expense 6-1100 Wages & Salaries Expense (Sales) 6-1101 Doubtful Debts Expense 6-1102 Depreciation Expense - Vehicles 6-1103 Advertising Expense 6-1104 Rent Expense 6-2000 General & Administrative Expense 6-2100 Wages & Salaries Expense (Administrative) 5
  • 6. 6-2101 Electricity, Water & Telephone Expense 6-2102 Utility Expense 6-2103 Income Tax Expense 6-2104 Depreciation Expense - Equipment 6-2105 Supplies Expense 6-2106 Other General & Administrative Expense 8-0000 OTHER INCOMES 8-1000 Interest Revenue 8-1001 Dividend Revenue 8-1002 Gain on Sales of Marketable Securities 8-1003 Gain on Sales Plant Assets 8-1004 Other Income 9-0000 OTHER EXPENSES 9-1000 Bank Charges 9-1001 Interest Expense 9-1002 Other Expense D. DAFTAR CUSTOMER DAN SUPLIER PEMBELIAN Barang dagangan dibeli secara langsung dari pabrikan sebagai supplier tunggal yaitu: PT. ELTROAKTIF MANDIRI Kompleks Industri Terboyo 146 Semarang N.P.W.P : 01.008.425.9.785.000 PEMASARAN Pemasaran meliputi wilayah Semarang dan sekitarnya, konsumen tetap yang ada saat ini antara lain: 1. PT. JAYA ABADI Jl. Brigjen Sudiarto No. 10 Semarang N.P.W.P : 01.007.112.9.876.000 2. CV. MULIA SAKTI Jl. Raya Semarang-Kudus No. 25 Genuk Semarang N.P.W.P : 01.228.990.7.788.000 3. WAHANA ELECTRIC Jl. Suratmo No. 112 Semarang N.P.W.P : 01.334.455.7.888.000 6
  • 7. 7