SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Bisnis Sampingan Bagi Pemula di Masa Covid
Disusun oleh tim andaf talent
Hi Kamu, Covid ini menyusahkan semua ya, mana mau lebaran pula..
Tapi Tenang,
Ngga melulu sulit, kok!tetap banyak peluang terbuka,
tapi ngga semua orang TAHU, MAU, dan SANGGUP
ambil peluang itu, lho!
Kata siapa diam dirumah ngga bisa menghasilkan
uang? Kalau kamu setuju, berarti kamu mainnya
kurang jauh!
Situasi mendesak, membuat kita
semakin kreatif, lho. Gunakan Semua
Kreatifitas Kamu untuk ambil peluang!
Selalu ada cara yang bisa kita lakukan untuk bertahan.
Kita akan share Bisnis Sampingan apa aja sih yang mudah buat pemula tapi bisa menghasilkan uang?
Semoga ini bisa membantu ya!
Tapi, sebelumnya, kenalan dulu yuk sama kita, biar kamu trust sama bacotan kita
gitu :)
Kami, Andaf Talent
(CV Andaf Corporation)
Berdiri sejak 2014, telah menghandle lebih dari
1000 klien.
Ada lebih dari 50 orang tim Konsultan Bisnis,
Digital Marketing Handal, dan Marketing
Strategist Pengalaman
Mengajar dan Membimbing UKM, Ngajar Digital
Marketing, Membuat Web & Apps, Membuat
Iklan FB-IG-Google-Youtube-Tiktok-Twitter-
Linkedin,membuat berita di media-media,
Hubungin artis2 supaya ngiklanin brand kamu,
dan semua aktifitas lain untuk mencapai 1
tujuan:
Membuat kamu berkembang
Okeh! Simak Baik-Baik ya! Ini mungkin bisa
mengubah hidup kamu!
Rangkuman
1. Makanan
● Makanan Siap Saji (Lauk Pauk)
● Sambal
● Frozen Food: Nugget, egg roll, etc
2. Minuman
● Jus & Minuman Sehat Online
● Thai Tea Online
● Mini Coffee Shop Online
3. Ternak Mini
● Lele Kolam Minimalis
● Ayam Petelur Kandang Minimalis
4. Tani Mini
● Sayuran Hidroponik
5. Jasa
● Training Online
● Social Media Admin
● Jasa Delivery
● Jasa Titip Belanja
6. Reseller
7. Agen Sembako/ Barang Kebutuhan Harian
Rangkuman
Bagaimana Hitungan Keuangannya?
● Modal yang dibutuhkan
● Proyeksi keuntungan
Bagaimana Cara Memulainya?
● Apa saja yang perlu disiapkan
● Langkah-langkah memulai
Bagaimana Tips Bila kekurangan modal?
● Investor (ajak teman-teman dekat atau keluarga)
● Ikut Komunitas
Gimana, Gimana? Udah dapet secercah Inspirasi dan Semangat?
Challenge!
Pilih yang menurut kamu paling
bisa kamu lakukan. Kuncinya hanya
1: Mulai Jalankan!, jangan ditunda.
Tapi yang paling penting adalah:
Coba lakukan dan coba terus hal
baru, belajar hal baru, maka
pendapatan yang baru juga akan
mengikuti kamu!
Pertanyaan? Banyak Donk, kan? Yuk Ngobrol lah!

More Related Content

What's hot

Pengembangan sebuah hobbi
Pengembangan sebuah hobbiPengembangan sebuah hobbi
Pengembangan sebuah hobbisingapraja
 
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWAN
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWANBISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWAN
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWANShah Bina Cikgu SB
 
Tugas pratikum ke_3
Tugas pratikum ke_3Tugas pratikum ke_3
Tugas pratikum ke_3soliputrahtb
 
14 langkah sukses oleh nico manggala
14 langkah sukses oleh nico manggala 14 langkah sukses oleh nico manggala
14 langkah sukses oleh nico manggala Nico Manggala Erdi
 

What's hot (7)

Kebiasaan share
Kebiasaan shareKebiasaan share
Kebiasaan share
 
Kebiasaan share
Kebiasaan shareKebiasaan share
Kebiasaan share
 
Pengembangan sebuah hobbi
Pengembangan sebuah hobbiPengembangan sebuah hobbi
Pengembangan sebuah hobbi
 
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWAN
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWANBISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWAN
BISNES MELETOP CIKGU SB MODUL 1#PENGENALAN USAHAWAN
 
Tugas pratikum ke_3
Tugas pratikum ke_3Tugas pratikum ke_3
Tugas pratikum ke_3
 
Enterpreneurship
EnterpreneurshipEnterpreneurship
Enterpreneurship
 
14 langkah sukses oleh nico manggala
14 langkah sukses oleh nico manggala 14 langkah sukses oleh nico manggala
14 langkah sukses oleh nico manggala
 

Similar to BISNIS_SAMPINGAN

How to start your own business akademiberbagi
How to start your own business akademiberbagiHow to start your own business akademiberbagi
How to start your own business akademiberbagiKarmin Winarta
 
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZign
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZignHOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZign
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZignAkademi Berbagi
 
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha suksesMinggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha suksesDhea Natalia
 
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha Kecil
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha KecilMateri Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha Kecil
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha KecilKanaidi ken
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1Diana Amelia Bagti
 
Ebook Jeunesse Global Indonesia
Ebook Jeunesse Global IndonesiaEbook Jeunesse Global Indonesia
Ebook Jeunesse Global IndonesiaAdi Cihuy
 
Opp AJGM
Opp AJGMOpp AJGM
Opp AJGMajbs2u
 
Menciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifMenciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifAwi Wicaksono
 
Sukses buanget deh bener edist
Sukses buanget deh bener edistSukses buanget deh bener edist
Sukses buanget deh bener edistdikadicute
 
Kewirausahaan 1-1[1]
Kewirausahaan 1-1[1]Kewirausahaan 1-1[1]
Kewirausahaan 1-1[1]nurhasanah06
 
laporan pembuatan perdagangan xiomay
laporan pembuatan perdagangan xiomaylaporan pembuatan perdagangan xiomay
laporan pembuatan perdagangan xiomayrizkyharrySetiawan1
 
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptxmembangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptxeddysantoso336
 

Similar to BISNIS_SAMPINGAN (20)

How to start your own business akademiberbagi
How to start your own business akademiberbagiHow to start your own business akademiberbagi
How to start your own business akademiberbagi
 
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZign
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZignHOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZign
HOW TO START YOUR OWN BUSSINESS by Brian DheZign
 
Buku Menjadi pegawaiprenuer sukses
Buku Menjadi pegawaiprenuer sukses Buku Menjadi pegawaiprenuer sukses
Buku Menjadi pegawaiprenuer sukses
 
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha suksesMinggu ke 2   motivasi menjadi pengusaha sukses
Minggu ke 2 motivasi menjadi pengusaha sukses
 
Start up.pdf
Start up.pdfStart up.pdf
Start up.pdf
 
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha Kecil
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha KecilMateri Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha Kecil
Materi Pertemuan 5-6 KUKM Univ. Widyatama (Kanaidi)_ Kewirausahaan Usaha Kecil
 
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
KEWIRAUSAHAAN - Motivasi Bisnis Adi Wiguna 1
 
Enjit-enjit Semut
Enjit-enjit SemutEnjit-enjit Semut
Enjit-enjit Semut
 
Ebook Jeunesse Global Indonesia
Ebook Jeunesse Global IndonesiaEbook Jeunesse Global Indonesia
Ebook Jeunesse Global Indonesia
 
Opp AJGM
Opp AJGMOpp AJGM
Opp AJGM
 
Pa edi ppt
Pa edi pptPa edi ppt
Pa edi ppt
 
Super hom original
Super hom originalSuper hom original
Super hom original
 
Enterpreuner
EnterpreunerEnterpreuner
Enterpreuner
 
Menciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang EfektifMenciptakan Retail yang Efektif
Menciptakan Retail yang Efektif
 
Sukses buanget deh bener edist
Sukses buanget deh bener edistSukses buanget deh bener edist
Sukses buanget deh bener edist
 
Tugas Inovation.pptx
Tugas Inovation.pptxTugas Inovation.pptx
Tugas Inovation.pptx
 
Kewirausahaan 1-1[1]
Kewirausahaan 1-1[1]Kewirausahaan 1-1[1]
Kewirausahaan 1-1[1]
 
laporan pembuatan perdagangan xiomay
laporan pembuatan perdagangan xiomaylaporan pembuatan perdagangan xiomay
laporan pembuatan perdagangan xiomay
 
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptxmembangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
membangun mindset kewirausahaan dalam membangun bisnis.pptx
 
Kiat memulai usaha
Kiat memulai usahaKiat memulai usaha
Kiat memulai usaha
 

Recently uploaded

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 

Recently uploaded (20)

Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 

BISNIS_SAMPINGAN

  • 1. Bisnis Sampingan Bagi Pemula di Masa Covid Disusun oleh tim andaf talent
  • 2. Hi Kamu, Covid ini menyusahkan semua ya, mana mau lebaran pula.. Tapi Tenang, Ngga melulu sulit, kok!tetap banyak peluang terbuka, tapi ngga semua orang TAHU, MAU, dan SANGGUP ambil peluang itu, lho! Kata siapa diam dirumah ngga bisa menghasilkan uang? Kalau kamu setuju, berarti kamu mainnya kurang jauh! Situasi mendesak, membuat kita semakin kreatif, lho. Gunakan Semua Kreatifitas Kamu untuk ambil peluang! Selalu ada cara yang bisa kita lakukan untuk bertahan. Kita akan share Bisnis Sampingan apa aja sih yang mudah buat pemula tapi bisa menghasilkan uang? Semoga ini bisa membantu ya!
  • 3. Tapi, sebelumnya, kenalan dulu yuk sama kita, biar kamu trust sama bacotan kita gitu :) Kami, Andaf Talent (CV Andaf Corporation) Berdiri sejak 2014, telah menghandle lebih dari 1000 klien. Ada lebih dari 50 orang tim Konsultan Bisnis, Digital Marketing Handal, dan Marketing Strategist Pengalaman Mengajar dan Membimbing UKM, Ngajar Digital Marketing, Membuat Web & Apps, Membuat Iklan FB-IG-Google-Youtube-Tiktok-Twitter- Linkedin,membuat berita di media-media, Hubungin artis2 supaya ngiklanin brand kamu, dan semua aktifitas lain untuk mencapai 1 tujuan: Membuat kamu berkembang
  • 4. Okeh! Simak Baik-Baik ya! Ini mungkin bisa mengubah hidup kamu!
  • 5. Rangkuman 1. Makanan ● Makanan Siap Saji (Lauk Pauk) ● Sambal ● Frozen Food: Nugget, egg roll, etc 2. Minuman ● Jus & Minuman Sehat Online ● Thai Tea Online ● Mini Coffee Shop Online 3. Ternak Mini ● Lele Kolam Minimalis ● Ayam Petelur Kandang Minimalis 4. Tani Mini ● Sayuran Hidroponik 5. Jasa ● Training Online ● Social Media Admin ● Jasa Delivery ● Jasa Titip Belanja 6. Reseller 7. Agen Sembako/ Barang Kebutuhan Harian
  • 6. Rangkuman Bagaimana Hitungan Keuangannya? ● Modal yang dibutuhkan ● Proyeksi keuntungan Bagaimana Cara Memulainya? ● Apa saja yang perlu disiapkan ● Langkah-langkah memulai Bagaimana Tips Bila kekurangan modal? ● Investor (ajak teman-teman dekat atau keluarga) ● Ikut Komunitas
  • 7. Gimana, Gimana? Udah dapet secercah Inspirasi dan Semangat? Challenge! Pilih yang menurut kamu paling bisa kamu lakukan. Kuncinya hanya 1: Mulai Jalankan!, jangan ditunda. Tapi yang paling penting adalah: Coba lakukan dan coba terus hal baru, belajar hal baru, maka pendapatan yang baru juga akan mengikuti kamu!
  • 8. Pertanyaan? Banyak Donk, kan? Yuk Ngobrol lah!