SlideShare a Scribd company logo
NAMA MAHASISWA : SARIPAH
NIM : 11011700241
KELAS : 2S-MA
RUANGAN/HARI : B 1.1/SABTU
JAWABAN UAS
1. Menurut anda mana yang lebih berfluktuasi, tingkat bunga jangka pendek atau jangka panjamg?
Mengapa? Andaikan Anda percaya bahwa perekonomian akan memasuki resesi. Perusahaan
Anda membutuhkan dana dengan segera, dan akan menggunakan utang. Seharusnya Anda
meminjam dengan utang jangka pendek atau jangka panjang? Mengapa? Jelaskan!
JAWAB :
Pada periode tahun lain, pertumbuhan yang normal tidak terjadi, perusahaan mengalami kesulitan dalam
menjual semua barang dan jasa yang di tawarkan sehingga mengurangi jumlah produksi. Pekerja
diberhentikan, tingkat pengangguran bertambah dan pabrik tidak dapat beroperasi. Ketika
perekonomian memproduksi barang dan jasa dalam jumlah yang lebih sedikit, PDB riil dan ukuran-
ukuran pendapatan lainnya juga menurun. Periode saat terjadinya penurunan pendapatan dan
peningkatan angka pengangguran ini jika tidak terlalu parah disebut dengan resesi, dan jika sangat parah
disebut dengan depresiasi – stres dimana tidak bisa membedakan yang baik dan buruk.
Bagaimana Fluktuasi Jangka Pendek Berbeda dari Fluktuasi Jangka Panjang
Semua analisis saling berhubungan dengan dikotomi klasik dan netralitas keuangan. Sebagian besar
ekonom percaya bahwa teori klasik menjelaskan dunia dalam jangka panjang, tetapi tidak dalam jangka
pendek. Setelah melewati suatu periode yang berlangsung selamabeberapa tahun, perubahan-perubahan
dalm jumlah uang yang beredar memengaruhi harga dan variabel nominal lain, tetapi tidak
memengaruhi PDB riil, pengangguran.atau variabel riil lainnya. Akan tetapi, ketika mempelajari
perubahan ekonomi dari tahun ke tahun, asumsi netralitas keuangan tidak sesuai. Kebanyak ekonom
percaya bahwa, dalam jangka pendek, v riabel riil dan variabel nominal berhubungan dengan erat.
Model Dasar dari Fluktuasi Ekonomi
Model makroekonomi ini memungkinkan kita memeriksa bagaimana tingkat harga agregat dan jumlah
output agregat ditentukan dalam jangka pendek. Ini juga menyediakan suatu cara untuk membedakan
bagaimana kinerja perekonomian dalam jangka panjang dan dalam jangka pendek. Model Permintaan
dan penawaran agregat (model aggregate demand and aggregate supply) adalah model yang banyak
digunakan oleh ekonom untuk menjelaskan fluktuasi jangka pendek dalam aktivitas ekonom selama
kecenderungan jangka panjangnya
a. Kurva Permintaan Agregat (aggregate-demand curve) adalah kurva yang menunjukkan jumlah barang
dan jasa yang diinginkan oleh rumah tangga, perusahaan, dan pemerintah pada tingkat harga tertentu.
Teori Kuantitas Uang (MV=PY), di mana M adalah jumlah uang beredar, V adalah perputaran uang, P
adalah tingkat harga, dan Y adalah jumlah output. Tidak realistis, namun asumsi yang memudahkan
yaitu perputaran uang adalah konstan. Juga, ketika memahami persamaan ini, ingat persamaan
kuantitas dapat ditulis ulang dalam istilah penawaran dan permintaan untuk keseimbangan uang riil :
M/P = (M/P)d = Ky
2. Sering kali dikatakan bahwa Net Working Capital adalah merupakan bagian dari aktiva lancar
yang dibiayai dengan modal jangka panjang. Tunjukkanlah kebenaran pernyataan tersebut.
JAWAB : Konsep kualitatif
Apabila pada konsep kuantitatif modal kerja itu hanya dikaitkan dengan besarnya jumlah aktiva lancar
saja, maka pada konsep kualitatif ini pengertian modal kerja juga dikaitkan dengan besarnya jumlah
utang lancar atau utang yang harus segera dibayar. Dengan demikian, sebagian dari aktiva lancar ini
harus disediakan untuk memenuhi kewajiban finansial yang segera harus dilakukan, di mana bagian
aktiva lancar ini tidak boleh digunakan untuk membiayai operasi perusahaan untuk menjaga
likuiditasnya. Oleh karenanya, modal kerja menurut konsep ini adalah sebagian dari aktiva lancar yang
benar-benar dapat digunakan untuk membiayai operasi perusahaan tanpa mengganggu likuiditasnya,
yaitu yang merupakan kelebihan aktiva lancar di atas utang lancarnya. Modal kerja dalam pengertian ini
sering disebut modal kerja bersih (Net Working Capital).
3. Modal kerja dapat dianalisis dengan pendekatan konsefrvatif, agresive dan moderate. Jelaskan
masingmasing pendekatan tersebut dan berikan contohnya.
JAWAB :
Pendekatan Moderat
Pembiayaan aktiva lancar permanen dengan sumber dana jangka panjang (utang jangka panjang dan
modal), dan aktiva lancar musiman dengan sumber dana jangka pendek (utang jangka pendek).
Penjelasan Gambar :
Garis Lurus di atas bertitle current assets adalah kurva yang menunjukkan aktiva lancer yang tersedia
selama kurun waktu tertentu. Fluktuating Current Assets adalah Aktiva musiman yang besarnya selalu
berbeda setiap waktunya. Dan kurva paling bawah adalah fixed assets yang besarnya dapat tetap dari
waktu ke waktu. Dari gambar tersebut dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa aktiva musiman itu
dibiayai oleh dana musiman (dapat berupa :utang jangka pendek), sedangkan aktiva lancer dan aktiva
tetap yang jumlahnya akan tetap setiap waktu dibiayai oleh dana permanen (dapat berupa :utang jangka
panjang).
Dengan kata lain mencocokan jatuh tempo, contohnya, persediaan diharapkan terjual 30 hari, maka
dibiayai kredit bank berjangka 30 hari; mesin berumur 5 tahun akan dibiayai kredit berjangka panjang 5
tahun, inilah bukti kalau moderate approach bersifat self liquidating.
Pendekatan Konservatif
Pembiayaan aktiva lancar, aktiva tetap dan sebagian aktiva musiman oleh dana permanen (utang jangka
panjang+modal tersedia). Sedangkan sisa dari aktiva musiman dibiayai oleh dana musiman yang
jumlahnya akan lebih kecil dibandingkan dengan dana permanennya.
Penjelasan gambar :
Garis putus-putus berwarna ungu adalah bagian yang membatasi aktiva musiman yang dibiayai oleh
dana musiman dan dana permanen, dalam hal ini dalam membiayai biaya musimannya perusahaan tidak
perlu terlalu mengambil resiko, karena aktiva musiman telah sebagian dibiayai oleh dana permanen.
Untuk membiayai dana musimannya, perusahaan dapat menabung likuiditas berupa sekuritas, dan pada
masa lenggang dapat menjual sekuritas tersubut. Maka, pendekatan ini dinilai paling aman.
Pendekatan Agresif
Pembiayaan seluruh aktiva musiman dan sebagian aktiva lancar permanen dengan dana musiman.
Sebagian aktva lancar permanen dan seluruh aktiva tetap dengan dana permanen.
Penjelasan gambar :
Garis putus-putus berwarna hitam adalah batas aktiva lancar permanen antara dibiayai dana musiman
atau dana permanen. Dalam hal ini perusahaan mengambil resiko gali lubang tutup lubang, atau setelah
melunasi hutangnya, perusahaan berhutang lagi untuk membiayai aktiva lancar permanennya. Tetapi,
meski beresiko tinggi, kebijakan ini membuat tingkat profitabilitas perusahaan tinggi, resiko tinggi
dengan keuntungan yang tinggi pula.
Contoh :
Sebuah aktiva lancar permanen, harus dibiayai sebesar 500, perusahaan hanya memiliki 300 dari dana
permanennya, maka perusahaan meminjam uang sebesar 300 berjangka pendek pada bank, kemudian
seterusnya, sehingga jika jangka waktu habis, dilunasi 300, tetapi harus pinjam 300 lagi untuk
membiayai terus menerus sampai batas waktu aktiva lancar itu bertahan.
4. Jelaskan metode payback period untuk menilai suatu proyek, Apakah pengukurannya dapat
dilakukan dengan menggunakan earning after taxes, cash flow atau discount factor (cost of
capital) untuk menilai suatu proyek feasible atau tidak ? serta jelaskan kelemahan dan
kebaikannya dalam menilai suatu proyek.
JAWAB : Rumus Payback Periode
Rumus periode pengembalian jika arus kas per tahun jumlahnya berbeda
Payback Period=n+(a-b)/(c-b) x 1 tahun
n = Tahun terakhir dimana jumlah arus kas masih belum bisa menutup investasi mula-mula
a = Jumlah investasi mula-mula
b = Jumlah kumulatif arus kas pada tahun ke – n
c = Jumlah kumulatif arus kas pada tahun ke n + 1
Rumus periode pengembalian jika arus kas per tahun jumlahnya sama
Payback Peiod=(investasi awal)/(arus kas) x 1 tahun
• Periode pengembalian lebih cepat : layak
• Periode pengembalian lebih lama : tidak layak
• Jika usulan proyek investasi lebih dari satu, maka periode pengembalian yang lebih cepat yang dipilih
 Kelebihan dan Kelemahan Payback Period
Kelebihan
Metode payback period akan dengan mudah dan sederhana bisa di hitung untuk mennentukan lamanya
waktu pengembalian dana investasi.
Memberikan informasi mengenai lamanya break even project.
Bisa digunakan sebagai alat pertimbangan resiko karena semakin pendek payback periodnya maka
semakin pendek pula resiko kerugiannya.
Dapat digunakan untuk membandingkan dua proyek yang memiliki resiko dan rate of return yang sama
dengan cara melihat jangka waktu pengembalian investasi (payback period) apabila payback period-nya
lebih pendek itu yang dipilih.
Kelemahan
Metode ini mengabaikan penerimaan-penerimaan investasi atau proceeds yang diperoleh sesudah
payback periode tercapai.
Metode ini juga mengabaikan time value of money (nilai waktu uang).
Tidak memberikan informasi mengenai tambahan value untuk perusahaan.
Payback periods digunakan untuk mengukur kecapatan kembalinya dana, dan tidak mengukur
keuntungan proyek pembangunan yang telah direncanakan.
Contoh Perhitungan Payback Period
Contoh kasus arus kas setiap tahun jumlahnya sama
PT. Semakin Jaya melakukan investasi sebesar $ 45.000, jumlah proceed per tahun adalah $ 22.500,
maka payback periodnya adalah:
Payback Peiod=(investasi awal)/(arus kas) x 1 tahun
Payback Peiod=($ 45.000)/($ 22.500) x 1 tahun
Payback Period=2 tahun
Payback Period dari investasi tersebut adalah dua tahun. Artinya dana yang tertanam dalam aktiva
sebesar $. 45.000 akan dapat diperoleh kembali dalam jangka waktu dua tahun. Apabila investor
dihadapkan pada dua pilihan investasi, maka pilih payback period yang paling kecil.
5. Jelaskan pengertian dari Investmen Opportunities Schedule (IOS), Marginal Cos of Capital
(MCC), perbedaan MCC dengan WACC. Kenapa begitu penting IOS hubangannya dengan
MCC/WACC?
JAWAB :
IOS adalah grafik yang menggambarkan proyek-proyek yang potensial berdasarkan ranking IRR.
Contoh:
Proyek Investasi IRR
A 100 jt 27%
B 100 jt 38%
C 38 jt 30%
D 500 jt 15%
E 200 jt 12%
F 100 jt 11,5%
MCC adalah biaya untuk 1 Rp modal baru diperoleh perusahaan.
MCC schedule adalah grafik yang menggambarkan hubungan antara modal baru yang dibutuhkan
dengan biaya modal atau disebut Weighted Avarege Cost of Capital (WACC).
CONTOH :
Kombinasi IOS untuk proyek B,C,D,E,F dan MCC Schedule menghasilkan MCC perusahaan sebesar
12,5% karena IOS memotong MCC schedule saat WACC = 12,5%.
Kombinasi IOS untuk proyek A,C,D,E,F  juga MCC 12,5%.
Karena proyek A dan B mutually exclucive maka harus dipilih salah satu, berdasarkan NPV.
Dengan menggunakan 12,5% sebagai discount rate, misalnya NPV-B > dari NPV-A maka proyek B
dipilih.
Selanjutnya hanya mempertimbangkan IOS untuk B,C,D,E,F.
Jika melihat kombinasi IOS proyek B,C,D,E,F dg MCC seharusnya dipilih B,C,D karena IRR ketiga
proyek lebih besar dari biaya modal 12,5%. Proyek E dan F harus ditolak.
Anggaran modal optimal terdiri dari proyek B,C,D dengan anggaran 100+500+200 = 800 jt.
200 400 600 1400800 1000 1200
10
20
30
40
0
B
C
D
E
F
Persentase
WACC=12,5%

More Related Content

What's hot

Teori konsumsi investasi
Teori konsumsi investasiTeori konsumsi investasi
Teori konsumsi investasiFathur Marah
 
Resume uts
Resume uts Resume uts
Resume uts
Alifah05
 
Tingkat diskonto dalam capital budgeting
Tingkat diskonto dalam capital budgetingTingkat diskonto dalam capital budgeting
Tingkat diskonto dalam capital budgeting
Futurum2
 
Resume materi
Resume materiResume materi
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari Uang
Ibnu Siroj
 
Derivatif dan lindung nilai bagian 2
Derivatif dan lindung nilai bagian 2Derivatif dan lindung nilai bagian 2
Derivatif dan lindung nilai bagian 2
Futurum2
 
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
Futurum2
 
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
BastianLimbong
 
Resume uts 1
Resume uts 1Resume uts 1
Resume uts 1
Suhartinisuastri
 
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan EkivalensiKonsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
Sahat Tua
 
Manajemen keuangan bab 19
Manajemen keuangan bab 19Manajemen keuangan bab 19
Manajemen keuangan bab 19
Lia Ivvana
 
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
NUROH NUROH
 
Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uangKonsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uang
Vj Dwi ShiNoda
 
Derivatif dan lindung nilai bagian 1
Derivatif dan lindung nilai bagian 1Derivatif dan lindung nilai bagian 1
Derivatif dan lindung nilai bagian 1
Futurum2
 
Fungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
Fungsi keuangan _ Bisnis PengantarFungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
Fungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
Yunikka Rahmawati
 
Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Lia Ivvana
 

What's hot (17)

Teori konsumsi investasi
Teori konsumsi investasiTeori konsumsi investasi
Teori konsumsi investasi
 
Resume uts
Resume uts Resume uts
Resume uts
 
Tingkat diskonto dalam capital budgeting
Tingkat diskonto dalam capital budgetingTingkat diskonto dalam capital budgeting
Tingkat diskonto dalam capital budgeting
 
Resume materi
Resume materiResume materi
Resume materi
 
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari Uang
 
Derivatif dan lindung nilai bagian 2
Derivatif dan lindung nilai bagian 2Derivatif dan lindung nilai bagian 2
Derivatif dan lindung nilai bagian 2
 
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting  pendekatan certai...
Memasukkan unsur resiko ke dalam analisa capital budgeting pendekatan certai...
 
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
Pasar uang dan pasar valas kuliah ke 10
 
Resume uts 1
Resume uts 1Resume uts 1
Resume uts 1
 
175 351-1-sm
175 351-1-sm175 351-1-sm
175 351-1-sm
 
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan EkivalensiKonsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
Konsep Nilai Waktu dari Uang dan Ekivalensi
 
Manajemen keuangan bab 19
Manajemen keuangan bab 19Manajemen keuangan bab 19
Manajemen keuangan bab 19
 
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
Makalah 1 manajemen keuangan - NUROH - 11011700148
 
Konsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uangKonsep nilai waktu dari uang
Konsep nilai waktu dari uang
 
Derivatif dan lindung nilai bagian 1
Derivatif dan lindung nilai bagian 1Derivatif dan lindung nilai bagian 1
Derivatif dan lindung nilai bagian 1
 
Fungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
Fungsi keuangan _ Bisnis PengantarFungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
Fungsi keuangan _ Bisnis Pengantar
 
Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28Manajemen keuangan bab 28
Manajemen keuangan bab 28
 

Similar to Uas saripah 11011700241

Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
furkon choerul
 
Jawaban uas m.keungan 1
Jawaban uas m.keungan 1Jawaban uas m.keungan 1
Jawaban uas m.keungan 1
yalifadli98
 
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
furkon choerul
 
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
Yadi Wijaya
 
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptxMATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
DenzbaguseNugroho
 
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptxokPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
DenzbaguseNugroho
 
Jawaban uts m. keuangan i
Jawaban uts m. keuangan iJawaban uts m. keuangan i
Jawaban uts m. keuangan i
yalifadli98
 
modul managemen keuangan
modul managemen keuanganmodul managemen keuangan
modul managemen keuangan
Haidar Bashofi
 
Manajemen keuangan 1
Manajemen keuangan 1Manajemen keuangan 1
Manajemen keuangan 1
refli_handayani24
 
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
Muhammad Ilham Aprianto
 
Gambaran umum manajemen modal kerja
Gambaran umum manajemen modal kerjaGambaran umum manajemen modal kerja
Gambaran umum manajemen modal kerja
AdillaShafaNafisaMar
 
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
YurinaMelusi
 
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
ayupuspawirani1
 
Measurement of Asset and Liabilities
Measurement of Asset and LiabilitiesMeasurement of Asset and Liabilities
Measurement of Asset and Liabilities
Deady Rizky Yunanto
 
Makalah manajemen keuangan uts april 2018
Makalah manajemen keuangan uts april 2018Makalah manajemen keuangan uts april 2018
Makalah manajemen keuangan uts april 2018
imashayatunnufus
 
PPT.KELOMPOK 7.pptx
PPT.KELOMPOK 7.pptxPPT.KELOMPOK 7.pptx
PPT.KELOMPOK 7.pptx
RahmaZaujatul1
 
Resume I manajemen keuangan
Resume I manajemen keuanganResume I manajemen keuangan
Resume I manajemen keuangan
Linggaadi15
 
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
NurulKomaraFajrin
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
DYa Shienta
 

Similar to Uas saripah 11011700241 (20)

Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
Jawaban uas manajemen keuangan i furkon choerul a. 11011700748
 
Jawaban uas m.keungan 1
Jawaban uas m.keungan 1Jawaban uas m.keungan 1
Jawaban uas m.keungan 1
 
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
Resume manajemen keuangan. furkon choerul a. 11011700748
 
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
Jawaban uas manajemen keuangan yadi wijaya 11011700736
 
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptxMATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
MATERI PRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
 
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptxokPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
okPRESENTASI KELOMPOK 2 MAN_KEUANGAN.pptx
 
Jawaban uts m. keuangan i
Jawaban uts m. keuangan iJawaban uts m. keuangan i
Jawaban uts m. keuangan i
 
Capital Budgeting
Capital BudgetingCapital Budgeting
Capital Budgeting
 
modul managemen keuangan
modul managemen keuanganmodul managemen keuangan
modul managemen keuangan
 
Manajemen keuangan 1
Manajemen keuangan 1Manajemen keuangan 1
Manajemen keuangan 1
 
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
Working-Capital Management/abshor.marantika/Teuku M. Ilham Aprianto/3-03
 
Gambaran umum manajemen modal kerja
Gambaran umum manajemen modal kerjaGambaran umum manajemen modal kerja
Gambaran umum manajemen modal kerja
 
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
5. materi ManKeu Manajemen Modal Kerja.ppt
 
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
12.-Pengolahan-Modal-Kerja.ppt
 
Measurement of Asset and Liabilities
Measurement of Asset and LiabilitiesMeasurement of Asset and Liabilities
Measurement of Asset and Liabilities
 
Makalah manajemen keuangan uts april 2018
Makalah manajemen keuangan uts april 2018Makalah manajemen keuangan uts april 2018
Makalah manajemen keuangan uts april 2018
 
PPT.KELOMPOK 7.pptx
PPT.KELOMPOK 7.pptxPPT.KELOMPOK 7.pptx
PPT.KELOMPOK 7.pptx
 
Resume I manajemen keuangan
Resume I manajemen keuanganResume I manajemen keuangan
Resume I manajemen keuangan
 
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
Makalah Entrepreneurship_Nurul Komara_55117010008
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 

Recently uploaded

"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
Muhammad Nur Hadi
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
sarahshintia630
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
ansproduction72
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
RizkyAji15
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
dwiagus41
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
WewikAyuPrimaDewi
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
yardsport
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
SunakonSulistya
 
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaaTeori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Sayidsabiq2
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
tobol95991
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
muhammadfauzi951
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
TeguhWinarno6
 

Recently uploaded (12)

"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay..."Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
"Jodoh Menurut Prespektif Al-Quran" (Kajian Tasir Ibnu Katsir Surah An-Nur ay...
 
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipaMateri pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
Materi pokok dan media pembelajaran ekosistem ipa
 
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docxtemplate undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
template undangan Walimatul Khitan 2 seri.docx
 
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
Materi lokmin klaster 4 puskesmas gajah 1
 
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptxBahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
Bahan_Ajar_Pelatihan Inda SKLNP_Tahunan_2024-1.pptx
 
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.pptPPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
PPT PERTEMUAN VALIDASI DAN EVALUASI USIA PRODUKTIF DAN LANSIA.ppt
 
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahirPPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
PPT TAP KEL 3.pptx model pembelajaran ahir
 
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptxTugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
Tugas DIT Supervisor K3 - Sidik Permana Putra.pptx
 
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaaTeori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
Teori konflik Lewis Coser aaaaaaaaaaaaaa
 
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.pptslide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
slide_13_Pengamanan_Jaringan_Komputer.ppt
 
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptxPresentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan  (1).pptx
Presentasi Luring (8JP)_ Refleksi Tahunan (1).pptx
 
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
JAWABAN PMM. guru kemendikbud tahun pelajaran 2024
 

Uas saripah 11011700241

  • 1. NAMA MAHASISWA : SARIPAH NIM : 11011700241 KELAS : 2S-MA RUANGAN/HARI : B 1.1/SABTU
  • 2. JAWABAN UAS 1. Menurut anda mana yang lebih berfluktuasi, tingkat bunga jangka pendek atau jangka panjamg? Mengapa? Andaikan Anda percaya bahwa perekonomian akan memasuki resesi. Perusahaan Anda membutuhkan dana dengan segera, dan akan menggunakan utang. Seharusnya Anda meminjam dengan utang jangka pendek atau jangka panjang? Mengapa? Jelaskan! JAWAB : Pada periode tahun lain, pertumbuhan yang normal tidak terjadi, perusahaan mengalami kesulitan dalam menjual semua barang dan jasa yang di tawarkan sehingga mengurangi jumlah produksi. Pekerja diberhentikan, tingkat pengangguran bertambah dan pabrik tidak dapat beroperasi. Ketika perekonomian memproduksi barang dan jasa dalam jumlah yang lebih sedikit, PDB riil dan ukuran- ukuran pendapatan lainnya juga menurun. Periode saat terjadinya penurunan pendapatan dan peningkatan angka pengangguran ini jika tidak terlalu parah disebut dengan resesi, dan jika sangat parah disebut dengan depresiasi – stres dimana tidak bisa membedakan yang baik dan buruk. Bagaimana Fluktuasi Jangka Pendek Berbeda dari Fluktuasi Jangka Panjang Semua analisis saling berhubungan dengan dikotomi klasik dan netralitas keuangan. Sebagian besar ekonom percaya bahwa teori klasik menjelaskan dunia dalam jangka panjang, tetapi tidak dalam jangka pendek. Setelah melewati suatu periode yang berlangsung selamabeberapa tahun, perubahan-perubahan dalm jumlah uang yang beredar memengaruhi harga dan variabel nominal lain, tetapi tidak memengaruhi PDB riil, pengangguran.atau variabel riil lainnya. Akan tetapi, ketika mempelajari perubahan ekonomi dari tahun ke tahun, asumsi netralitas keuangan tidak sesuai. Kebanyak ekonom percaya bahwa, dalam jangka pendek, v riabel riil dan variabel nominal berhubungan dengan erat. Model Dasar dari Fluktuasi Ekonomi Model makroekonomi ini memungkinkan kita memeriksa bagaimana tingkat harga agregat dan jumlah output agregat ditentukan dalam jangka pendek. Ini juga menyediakan suatu cara untuk membedakan bagaimana kinerja perekonomian dalam jangka panjang dan dalam jangka pendek. Model Permintaan dan penawaran agregat (model aggregate demand and aggregate supply) adalah model yang banyak digunakan oleh ekonom untuk menjelaskan fluktuasi jangka pendek dalam aktivitas ekonom selama kecenderungan jangka panjangnya
  • 3. a. Kurva Permintaan Agregat (aggregate-demand curve) adalah kurva yang menunjukkan jumlah barang dan jasa yang diinginkan oleh rumah tangga, perusahaan, dan pemerintah pada tingkat harga tertentu. Teori Kuantitas Uang (MV=PY), di mana M adalah jumlah uang beredar, V adalah perputaran uang, P adalah tingkat harga, dan Y adalah jumlah output. Tidak realistis, namun asumsi yang memudahkan yaitu perputaran uang adalah konstan. Juga, ketika memahami persamaan ini, ingat persamaan kuantitas dapat ditulis ulang dalam istilah penawaran dan permintaan untuk keseimbangan uang riil : M/P = (M/P)d = Ky 2. Sering kali dikatakan bahwa Net Working Capital adalah merupakan bagian dari aktiva lancar yang dibiayai dengan modal jangka panjang. Tunjukkanlah kebenaran pernyataan tersebut. JAWAB : Konsep kualitatif Apabila pada konsep kuantitatif modal kerja itu hanya dikaitkan dengan besarnya jumlah aktiva lancar saja, maka pada konsep kualitatif ini pengertian modal kerja juga dikaitkan dengan besarnya jumlah utang lancar atau utang yang harus segera dibayar. Dengan demikian, sebagian dari aktiva lancar ini harus disediakan untuk memenuhi kewajiban finansial yang segera harus dilakukan, di mana bagian aktiva lancar ini tidak boleh digunakan untuk membiayai operasi perusahaan untuk menjaga likuiditasnya. Oleh karenanya, modal kerja menurut konsep ini adalah sebagian dari aktiva lancar yang benar-benar dapat digunakan untuk membiayai operasi perusahaan tanpa mengganggu likuiditasnya, yaitu yang merupakan kelebihan aktiva lancar di atas utang lancarnya. Modal kerja dalam pengertian ini sering disebut modal kerja bersih (Net Working Capital). 3. Modal kerja dapat dianalisis dengan pendekatan konsefrvatif, agresive dan moderate. Jelaskan masingmasing pendekatan tersebut dan berikan contohnya. JAWAB :
  • 4. Pendekatan Moderat Pembiayaan aktiva lancar permanen dengan sumber dana jangka panjang (utang jangka panjang dan modal), dan aktiva lancar musiman dengan sumber dana jangka pendek (utang jangka pendek). Penjelasan Gambar : Garis Lurus di atas bertitle current assets adalah kurva yang menunjukkan aktiva lancer yang tersedia selama kurun waktu tertentu. Fluktuating Current Assets adalah Aktiva musiman yang besarnya selalu berbeda setiap waktunya. Dan kurva paling bawah adalah fixed assets yang besarnya dapat tetap dari waktu ke waktu. Dari gambar tersebut dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa aktiva musiman itu dibiayai oleh dana musiman (dapat berupa :utang jangka pendek), sedangkan aktiva lancer dan aktiva tetap yang jumlahnya akan tetap setiap waktu dibiayai oleh dana permanen (dapat berupa :utang jangka panjang). Dengan kata lain mencocokan jatuh tempo, contohnya, persediaan diharapkan terjual 30 hari, maka dibiayai kredit bank berjangka 30 hari; mesin berumur 5 tahun akan dibiayai kredit berjangka panjang 5 tahun, inilah bukti kalau moderate approach bersifat self liquidating. Pendekatan Konservatif Pembiayaan aktiva lancar, aktiva tetap dan sebagian aktiva musiman oleh dana permanen (utang jangka panjang+modal tersedia). Sedangkan sisa dari aktiva musiman dibiayai oleh dana musiman yang jumlahnya akan lebih kecil dibandingkan dengan dana permanennya. Penjelasan gambar : Garis putus-putus berwarna ungu adalah bagian yang membatasi aktiva musiman yang dibiayai oleh dana musiman dan dana permanen, dalam hal ini dalam membiayai biaya musimannya perusahaan tidak perlu terlalu mengambil resiko, karena aktiva musiman telah sebagian dibiayai oleh dana permanen. Untuk membiayai dana musimannya, perusahaan dapat menabung likuiditas berupa sekuritas, dan pada masa lenggang dapat menjual sekuritas tersubut. Maka, pendekatan ini dinilai paling aman. Pendekatan Agresif Pembiayaan seluruh aktiva musiman dan sebagian aktiva lancar permanen dengan dana musiman. Sebagian aktva lancar permanen dan seluruh aktiva tetap dengan dana permanen. Penjelasan gambar : Garis putus-putus berwarna hitam adalah batas aktiva lancar permanen antara dibiayai dana musiman atau dana permanen. Dalam hal ini perusahaan mengambil resiko gali lubang tutup lubang, atau setelah melunasi hutangnya, perusahaan berhutang lagi untuk membiayai aktiva lancar permanennya. Tetapi, meski beresiko tinggi, kebijakan ini membuat tingkat profitabilitas perusahaan tinggi, resiko tinggi dengan keuntungan yang tinggi pula. Contoh : Sebuah aktiva lancar permanen, harus dibiayai sebesar 500, perusahaan hanya memiliki 300 dari dana permanennya, maka perusahaan meminjam uang sebesar 300 berjangka pendek pada bank, kemudian
  • 5. seterusnya, sehingga jika jangka waktu habis, dilunasi 300, tetapi harus pinjam 300 lagi untuk membiayai terus menerus sampai batas waktu aktiva lancar itu bertahan. 4. Jelaskan metode payback period untuk menilai suatu proyek, Apakah pengukurannya dapat dilakukan dengan menggunakan earning after taxes, cash flow atau discount factor (cost of capital) untuk menilai suatu proyek feasible atau tidak ? serta jelaskan kelemahan dan kebaikannya dalam menilai suatu proyek. JAWAB : Rumus Payback Periode Rumus periode pengembalian jika arus kas per tahun jumlahnya berbeda Payback Period=n+(a-b)/(c-b) x 1 tahun n = Tahun terakhir dimana jumlah arus kas masih belum bisa menutup investasi mula-mula a = Jumlah investasi mula-mula b = Jumlah kumulatif arus kas pada tahun ke – n c = Jumlah kumulatif arus kas pada tahun ke n + 1 Rumus periode pengembalian jika arus kas per tahun jumlahnya sama Payback Peiod=(investasi awal)/(arus kas) x 1 tahun • Periode pengembalian lebih cepat : layak • Periode pengembalian lebih lama : tidak layak • Jika usulan proyek investasi lebih dari satu, maka periode pengembalian yang lebih cepat yang dipilih  Kelebihan dan Kelemahan Payback Period Kelebihan Metode payback period akan dengan mudah dan sederhana bisa di hitung untuk mennentukan lamanya waktu pengembalian dana investasi. Memberikan informasi mengenai lamanya break even project. Bisa digunakan sebagai alat pertimbangan resiko karena semakin pendek payback periodnya maka semakin pendek pula resiko kerugiannya.
  • 6. Dapat digunakan untuk membandingkan dua proyek yang memiliki resiko dan rate of return yang sama dengan cara melihat jangka waktu pengembalian investasi (payback period) apabila payback period-nya lebih pendek itu yang dipilih. Kelemahan Metode ini mengabaikan penerimaan-penerimaan investasi atau proceeds yang diperoleh sesudah payback periode tercapai. Metode ini juga mengabaikan time value of money (nilai waktu uang). Tidak memberikan informasi mengenai tambahan value untuk perusahaan. Payback periods digunakan untuk mengukur kecapatan kembalinya dana, dan tidak mengukur keuntungan proyek pembangunan yang telah direncanakan. Contoh Perhitungan Payback Period Contoh kasus arus kas setiap tahun jumlahnya sama PT. Semakin Jaya melakukan investasi sebesar $ 45.000, jumlah proceed per tahun adalah $ 22.500, maka payback periodnya adalah: Payback Peiod=(investasi awal)/(arus kas) x 1 tahun Payback Peiod=($ 45.000)/($ 22.500) x 1 tahun Payback Period=2 tahun Payback Period dari investasi tersebut adalah dua tahun. Artinya dana yang tertanam dalam aktiva sebesar $. 45.000 akan dapat diperoleh kembali dalam jangka waktu dua tahun. Apabila investor dihadapkan pada dua pilihan investasi, maka pilih payback period yang paling kecil. 5. Jelaskan pengertian dari Investmen Opportunities Schedule (IOS), Marginal Cos of Capital (MCC), perbedaan MCC dengan WACC. Kenapa begitu penting IOS hubangannya dengan MCC/WACC? JAWAB : IOS adalah grafik yang menggambarkan proyek-proyek yang potensial berdasarkan ranking IRR. Contoh: Proyek Investasi IRR A 100 jt 27%
  • 7. B 100 jt 38% C 38 jt 30% D 500 jt 15% E 200 jt 12% F 100 jt 11,5% MCC adalah biaya untuk 1 Rp modal baru diperoleh perusahaan. MCC schedule adalah grafik yang menggambarkan hubungan antara modal baru yang dibutuhkan dengan biaya modal atau disebut Weighted Avarege Cost of Capital (WACC). CONTOH : Kombinasi IOS untuk proyek B,C,D,E,F dan MCC Schedule menghasilkan MCC perusahaan sebesar 12,5% karena IOS memotong MCC schedule saat WACC = 12,5%. Kombinasi IOS untuk proyek A,C,D,E,F  juga MCC 12,5%. Karena proyek A dan B mutually exclucive maka harus dipilih salah satu, berdasarkan NPV. Dengan menggunakan 12,5% sebagai discount rate, misalnya NPV-B > dari NPV-A maka proyek B dipilih. Selanjutnya hanya mempertimbangkan IOS untuk B,C,D,E,F. Jika melihat kombinasi IOS proyek B,C,D,E,F dg MCC seharusnya dipilih B,C,D karena IRR ketiga proyek lebih besar dari biaya modal 12,5%. Proyek E dan F harus ditolak. Anggaran modal optimal terdiri dari proyek B,C,D dengan anggaran 100+500+200 = 800 jt.
  • 8. 200 400 600 1400800 1000 1200 10 20 30 40 0 B C D E F Persentase WACC=12,5%