SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )
Nama Sekolah : ...................................................
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar
Kelas / Semester : X/1
Pertemuan Ke- : 1, 2 dan 3 ( 3 kali pertemuan)
Alokasi Waktu : 5 x 45 Menit
A. Kompetensi Inti :
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual,konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
kerja Akuntansi danKeuangan Lembaga pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga
masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang
lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuaidengan bidang Akuntansi dan Keuangan
Lembaga. Menampilkankinerja di bawah bimbingan denganmutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan
solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan
keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak
alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar
1.1. Mensyukurikarunia Tuhan Yang Maha Esa, atas pemberian amanah untuk mengelola
administrasi keuangan entitas.
1.2. Mengamalkan ajaran agama dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk
menghasilkan laporan keuangan yang mudah dipahami, relevan, andal, dan dapat
diperbandingkan
2.1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu dalam menemukan dan
memahami pengetahuan dasar tentang akuntansi dasar
2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsive dan pro-aktif
dalam berinteraksi secara efektif dalam lingkungan sosial sesuai dengan prinsip etika
profesi bidanga kuntansi dasar
2.3. Menghargai kerja individu dan kelompok serta mempunyai kepedulian yang tinggi dalam
menjaga keselarasan lingkungan sosial, lingkungan kerja dan alam.
3.9 Menerapkan posting
4.9 Melakukan posting
C. IndikatorPencapaianAkuntansi
3.9.1 Mengidentifikasi prinsip dan prosedur posting jurnal ke buku besar
3.9.2 Menjelaskan informasi dan data yang diperlukan dalam penyusunan buku besar
3.9.3 Menjelaskan prinsip dan prosedur penyusunan neraca saldo
4.9.1Menyusun buku besar
4.9.2 Menyusun neraca saldo
D. Tujuan Pembelajaran
Setelahmengikutikegiatanpembelajaranpesertadidikdiharapkanmampu:
3.9.1 Mengidentifikasi prinsip dan prosedur posting jurnal ke buku besar
3.9.2 Menjelaskan informasi dan data yang diperlukan dalam penyusunan buku besar
3.9.3 Menjelaskan prinsip dan prosedur penyusunan neraca saldo
4.9.1 Menyusun buku besar
4.9.2 Menyusun neraca saldo
E. MateriPembelajaran :
Posting bukubesar
 Prinsipdanprosedur posting
 Posting transaksijurnalkedalambukubesar
Prinsipdanprosedurpenyusunanneracasaldo
 Menyusunneracasaldo
F. Media, Alat dan sumber belajar :
a. Media Belajar
- Lembar Diskusi Kelompok
- Tayangan slide PPT dan hand out
- tentang prosedur posting dan penyusunan neraca saldo
b. Alat :
- Laptop
- LCD
c. Sumber Belajar
- Buku Paket Akuntansi Dasar karya Dwi Harti Penerbit: Erlangga
- Umi Muawanah, dkk..2008. Konsep Dasar Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Jilid . Jakarta:
Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan
- Media elektronik/Internet
G. Metode Pembelajaran :
a. Pendekatan pembelajaran ilmiah/scientific
b. Model pembelajaran ekspository dan Problem Based Learning (PBL)
c. Penugasan Individu (studi kasus)
H. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
2. Pengkondisian peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran :
a. Mengamati kebersihan kelas
b. Memeriksa pakaian seragam peserta didik
c. Presensi
3. Menyampaikan kompetensi dasar
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
5. Menyampaikan ruang lingkup materi pembelajaran
6. Menyampaikan teknik penilaian yang akan digunakan
7. Menyampaikanmodel pembelajaran yang akan digunakan
8. Mengelompokkanpesertadidikkedalamkelompoksecaraheterogen
20 menit
2. KegiatanInti
Mengamati
100 menit
No. Kegiatan Waktu
 Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang Prosedur posting
danpenyusunanneracasaldoyang disampaikan oleh guru
 Menyimak tayangan/ slide PPT tentang Prosedur posting
danpenyusunanneracasaldo
Menanya
 Merumuskan pertanyaan untuk mengidentifikasi masalah terkait
dengan Prosedur posting dan penyusunan neracasaldo
Mengeskplorasi/Mengumpulkan Informasi
 Mengumpulkan data/informasi melalui tanyajawabdengan guru
atau informasi dari media elektronik guna menemukan solusi
masalah terkait Prosedur posting danpenyusunanneracasaldo
Mencoba/Menalar
 Mempraktekkan langkah-langkah pemecahan masalah didasarkan
pada solusi yang ditentukan
 Memilih alternatif pemecahan masalah lainnya
Mengomunikasikan/ Menyimpulkan
 Siswa secara berkelompok mempresentasikan hasil kerjanya di
depan kelas
 Siswa lain yang tidak melakukan presentasi memberikan
tanggapan terkait hasil kerja dari teman satu kelas
 Guru memberikan penguatan terkait materi yang telah dipelajari
oleh siswa
 Guru bersama siswa merangkum materi pembelajaran dan
membuat kesimpulan
 Guru memberikan tes penilaian tentang materi pembelajaran untuk
mengetahui sejauh mana siswa telah menerima materi yang telah
diajarkan.
3. Penutup
- Guru bersama peserta didik mencoba untuk membuat kesimpulan
dari materi yang telah dipelajari
- Guru memberikan evaluasi tentang materi yang diberikan
15 menit
No. Kegiatan Waktu
- Guru menanyakanpendapatpesertadidiktentang proses belajar yang
dilakukan (merefleksikegiatan)
- Peserta didik diberi tugas untuk mencari dan mempelajari materi
yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya di rumah.
- Menutup pembelajaran dengan salam dan berdoa.
Pertemuan 2
No. Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk
memulai pembelajaran
2. Pengkondisian peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran :
a. Mengamati kebersihan kelas
b. Memeriksa pakaian seragam peserta didik
c. Presensi
3. Menyampaikan kompetensi dasar
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
5. Menyampaikan ruang lingkup materi pembelajaran
6. Menyampaikan teknik penilaian yang akan digunakan
7. Menyampaikan metode pembelajaran yang akan digunakan
8. Mengelompokkan peserta didik kedalam kelompok secara
heterogen
15 menit
2. KegiatanInti
Mengamati
 Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang Prosedur posting
danpenyusunanneracasaldoyang disampaikan oleh guru
 Menyimak tayangan/ slide PPT tentang Prosedur posting
danpenyusunanneracasaldo
Menanya
 Merumuskan pertanyaan untuk mengidentifikasi masalah terkait
dengan Prosedur posting dan penyusunan neraca saldo
Mengeskplorasi/Mengumpulkan Informasi
 Mengumpulkan data/informasi melalui tanyajawabdengan guru
65 menit
No. Kegiatan Waktu
atau informasi dari media elektronik guna menemukan solusi
masalah terkait Prosedur posting dan penyusunan neraca saldo
Mencoba/Menalar
 Mempraktekkan langkah-langkah pemecahan masalah didasarkan
pada solusi yang ditentukan
 Memilih alternatif pemecahan masalah lainnya
Mengomunikasikan/ Menyimpulkan
 Siswa secara berkelompok mempresentasikan hasil kerjanya di
depan kelas
 Siswa lain yang tidak melakukan presentasi memberikan
tanggapan terkait hasil kerja dari teman satu kelas
 Guru memberikan penguatan terkait materi yang telah dipelajari
oleh siswa
 Guru bersama siswa merangkum materi pembelajaran dan
membuat kesimpulan
 Guru memberikan tes penilaian tentang materi pembelajaran untuk
mengetahui sejauh mana siswa telah menerima materi yang telah
diajarkan.
3. Penutup
- Guru bersama peserta didik mencoba untuk membuat kesimpulan
dari materi yang telah dipelajari
- Guru memberikan evaluasi tentang materi yang diberikan
- Guru menanyakanpendapatpesertadidiktentang proses belajar yang
dilakukan (merefleksikegiatan)
- Peserta didik diberi tugas untuk mencari dan mempelajari materi
yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya di rumah.
- Menutup pembelajaran dengan salam dan berdoa.
10 menit
I. Penilaian (instrument terlampir)
1. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk instrument : Soal tes tertulis
2. Ketrampilan
a. Teknik Penilaian : Penilaian Unjuk kerja dengan melakukan penugasan individu
b. Bentuk instrument : Soal Diskusi Kelompok
3. Sikap ( Spritual )
a. Teknik : Observasi
b. BentukInstrumen : Check List
4. Sikap ( Sosial)
a. Teknik : Observasi
b. BentukInstrumen : Check List
…………………..,……… 2018
Mengesahkan, Mengetahui,
KepalaSekolah K3 Akuntansi Guru Mata Pelajaran
……………………. ………………….... ……………………...
SOAL EVALUASI
Lampiran 1
KISI-KISI DAN SOAL PENGETAHUAN
Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar
Kelas : X
Kompetensi
Dasar
Indikator Pencapaian
Kompetensi (IPK)
Indikator Soal
Jenis
Soal
Soal
3.
9
Menerapkan
posting
1. Mengidentifikasiprinsipdan
prosedurposting 1. Menjelaksanbentukbukubesar
Tes
Tertulis
Pilihan
ganda
jurnal ke bukubesar
2. Menjelaskanperanbukubesar
dalam rangkaiansiklusakt
2. Menjelaskaninformasidan
data yang diperlukan 3. Menjelaskankolom-kolom niminal
dalampenyusunanbuku
besar
4. Menjelaskanlangkahdanprosedur
posting
3. Menjelaskanprinsipdan
prosedurpenyusunan
5. Melakukananalisa postingbuku
besar
neracasaldo
Soal Pengetahuan
1. Buku besar yang hanya terdapat dua kolom-kolom kiri dan kolom kanan yang dipisahkan
sebuah garis pembatas tengah disebut dengan...
a. Buku besar horisontal
b. Buku besar vertikal
c. Buku besar T
d. Buku besar umum
e. Buku besar pembantu
2. Tahap kedua dari proses siklus akuntansi adalah ...
a. Memposting transaksi ke buku besar
b. Membuat laporan keuangan
c. Membuat neraca lajur
d. Membuat jurnal penyesuaian
e. Membuat jurnal umum
3. Kolom-kolom laba rugi hanya diisi dengan akun nominal yang terdiri dari...
a. Pendapatan dan modal
b. Pendapatan dan utang
c. Utang dan kas
d. Pendapatan dan beban
e. Beban dan utang
4. Dalam proses posting ke buku besar, kolom F atau Ref diisi dengan ...
a. Nomor bukti pembukuan
b. Nomor rekening buku besar
c. Kode dan nomor halaman buku jurnal
d. Tanggal terjadinya transaksi
e. Bulan terjadinya transaksi
5. Jika diketahui data sebagai berikut:
1. Pembelian peralatan secara tunai
2. Pembelian perlengkapan secara kredit
3. Penerimaan pendapatan atas jasa yang diberikan
4. Menerima kredit bank
Manakah buku besar yang tidak dibuat dari transaksi-transaksi diatas
a. Kas
b. Perlengkapan
c. Piutang usaha
d. Peralatan
e. Utang usaha
Kunci Jawaban
1. C
2. A
3. D
4. C
5. C
Penskoran
Jawaban benar tiap-tiap transaksi nilai 2
Total jawaban benar 10
Lampiran 2
Soal Praktek ( Keterampilan)
Topik diskusi yang diberikan guru dalam model pembelajaran kooperatif:
- Menganalisis prosedur dan langkah posting buku besar
- Mencoba mengerjakan latihan soal posting buku besar
Setiap kelompok diminta untuk mengerjakan dengan bentuk buku besar yang berbeda.
Skor
No 1 jika tepat 100
No 2 jika tepat 100
Lampiran 3 (penilaian sikap spritual)
NO Nama Siswa
Aspek Yang Diamati
Berdoa sblm
aktivitas
Bersyukur
Mengucap
Salam
Beribadah Dg baik
1
2
3
Disi dengan skor 1 – 4
1 Kurang 2 Cukup 3 Baik 4 Sangat Baik
Lampiran 4 (penilaian sikap sosial)
N
O
NAMA
SISWA
SIKAP
Motiva
si
Rasa
ingin
tahu
Tanggu
ng
jawab
Jujur Peduli
Kerja
sama
Sant
un
Percay
a diri
Disipli
n
1
2
3
Disi dengan skor 1 – 4
1 Kurang 2 Cukup 3 Baik 4 Sangat Baik
EVALUASI RPP
- Format rpp sesuaikan dengan yang baru.
- Rubrik penilaian dipilih hanya yang dibutuhkan.
- Indikator rentang nilai yang dibuat untuk ketrampilan
- Deegre harus muncul di tujuan
- Rekening dan buku besar apa sama PR
- Penilaian sikap ditulis siswa yang paling rendah dan yang paling tinggi.

More Related Content

What's hot

RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas XRPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
Diva Pendidikan
 
P2 soal praktik
P2 soal praktikP2 soal praktik
P2 soal praktik
ari susanto
 
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)msahuleka
 
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19 Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
Lukman Nulhakim
 
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba RugiBab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
AndiErwinGhozali
 
PPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
PPT materi Persamaan Dasar AkuntansiPPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
PPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
Wahyufitri1999
 
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang LimaPratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
Yan Chen
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10
harjunode
 
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Saybia Himma
 
Analisis kredit alk (credit analysis)
Analisis kredit alk (credit analysis)Analisis kredit alk (credit analysis)
Analisis kredit alk (credit analysis)
Eka Wahyuliana
 
Jurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus PenjualanJurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus Penjualan
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaianPpt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
Indah Rohmatullah
 
Presentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuanganPresentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuangan
nitrixblog
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
Sujatmiko Wibowo
 
sistem penerimaan kas
sistem penerimaan kassistem penerimaan kas
sistem penerimaan kas
UIN SUSKA RIAU
 
8. kertas kerja
8. kertas kerja8. kertas kerja
8. kertas kerja
Syawal S.Pd
 
SIA (Sistem Penggajian)
SIA (Sistem Penggajian)SIA (Sistem Penggajian)
SIA (Sistem Penggajian)
Propaningtyas Windardini
 
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah DaerahModul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Deddi Nordiawan
 
Makalah akuntansi internasional
Makalah akuntansi internasionalMakalah akuntansi internasional
Makalah akuntansi internasionaldewi masita
 
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khususHubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
DIAN WAHYU KARTIKA CANIAGO
 

What's hot (20)

RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas XRPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
RPP SMK Pengantar Akuntansi Keuangan Kelas X
 
P2 soal praktik
P2 soal praktikP2 soal praktik
P2 soal praktik
 
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)
Rekonsiliasi bank (bank reconciliation)
 
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19 Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
Modul Praktek Komputer Akuntansi MYOB Versi 19
 
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba RugiBab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
Bab 19 Pemeriksaan Atas Perkiraan laba Rugi
 
PPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
PPT materi Persamaan Dasar AkuntansiPPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
PPT materi Persamaan Dasar Akuntansi
 
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang LimaPratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
Pratikum akuntansi perusahaan manufaktur - PT Bintang Lima
 
PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10PENGANTAR BISNIS 10
PENGANTAR BISNIS 10
 
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
Latihan soal dasar akuntansi pert 1-6 (SEMESTER 1)
 
Analisis kredit alk (credit analysis)
Analisis kredit alk (credit analysis)Analisis kredit alk (credit analysis)
Analisis kredit alk (credit analysis)
 
Jurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus PenjualanJurnal Khusus Penjualan
Jurnal Khusus Penjualan
 
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaianPpt bab 10 jurnal penyesuaian
Ppt bab 10 jurnal penyesuaian
 
Presentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuanganPresentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuangan
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah - 2
 
sistem penerimaan kas
sistem penerimaan kassistem penerimaan kas
sistem penerimaan kas
 
8. kertas kerja
8. kertas kerja8. kertas kerja
8. kertas kerja
 
SIA (Sistem Penggajian)
SIA (Sistem Penggajian)SIA (Sistem Penggajian)
SIA (Sistem Penggajian)
 
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah DaerahModul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
Modul Akuntansi Akrual untuk Pemerintah Daerah
 
Makalah akuntansi internasional
Makalah akuntansi internasionalMakalah akuntansi internasional
Makalah akuntansi internasional
 
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khususHubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
Hubungan Kantor Pusat dan Cabang Masalah khusus
 

Similar to Tugas ppg rpp akdas kd 3.9

TEKS PROSEDUR.pdf
TEKS PROSEDUR.pdfTEKS PROSEDUR.pdf
TEKS PROSEDUR.pdf
SlametArifin5
 
rpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawainirpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawaini
fistiva waini
 
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
PPG di Universitas Negeri Malang
 
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genapRpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
Saprudin Eskom
 
6. rpp pegas
6. rpp pegas6. rpp pegas
6. rpp pegas
Rini Doank
 
6. rpp pegas
6. rpp pegas6. rpp pegas
6. rpp pegas
Rini Doank
 
CONTOH LAPORAN PKM.docx
CONTOH LAPORAN PKM.docxCONTOH LAPORAN PKM.docx
CONTOH LAPORAN PKM.docx
ssuseree8760
 
Perangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdfPerangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdf
SITTISARLIATI
 
rpp otk keungan 3.1.docx
rpp otk keungan 3.1.docxrpp otk keungan 3.1.docx
rpp otk keungan 3.1.docx
Dewigusdaekaputri
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf
apalahu3
 
rpp otk keungan 3.1.pdf
rpp otk keungan 3.1.pdfrpp otk keungan 3.1.pdf
rpp otk keungan 3.1.pdf
Dewigusdaekaputri
 
Rpp 4
Rpp 4Rpp 4
Rpp 4
fpardede
 
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013Rahma Siska Utari
 
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
DelaNavarin1
 
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran XRPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
mrs. novia santoso
 
Rpp ekonomi xii bab 4
Rpp ekonomi xii bab 4Rpp ekonomi xii bab 4
Rpp ekonomi xii bab 4
eli priyatna laidan
 
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhir
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhirRpp xii sugeng berimankepadahariakhir
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhir
Pak Sugeng
 
Rpp procedure text
Rpp procedure textRpp procedure text
Rpp procedure text
IsmatAhmad1
 

Similar to Tugas ppg rpp akdas kd 3.9 (20)

TEKS PROSEDUR.pdf
TEKS PROSEDUR.pdfTEKS PROSEDUR.pdf
TEKS PROSEDUR.pdf
 
6. rpp pegas
6. rpp pegas6. rpp pegas
6. rpp pegas
 
rpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawainirpp bilangan by fistivawaini
rpp bilangan by fistivawaini
 
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
RPP EKONOMI SMA X kd 3.7
 
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genapRpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
Rpp pemrograman dasar kelas 11 semester genap
 
6. rpp pegas
6. rpp pegas6. rpp pegas
6. rpp pegas
 
6. rpp pegas
6. rpp pegas6. rpp pegas
6. rpp pegas
 
CONTOH LAPORAN PKM.docx
CONTOH LAPORAN PKM.docxCONTOH LAPORAN PKM.docx
CONTOH LAPORAN PKM.docx
 
Perangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdfPerangkat Pembelajaran.pdf
Perangkat Pembelajaran.pdf
 
rpp otk keungan 3.1.docx
rpp otk keungan 3.1.docxrpp otk keungan 3.1.docx
rpp otk keungan 3.1.docx
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf
 
rpp otk keungan 3.1.pdf
rpp otk keungan 3.1.pdfrpp otk keungan 3.1.pdf
rpp otk keungan 3.1.pdf
 
Rpp 4
Rpp 4Rpp 4
Rpp 4
 
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013
RPP Kelas X Materi Eksponen - Kurikulum 2013
 
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
Modul Pembelajaran Ekosistem untuk kelas 10 sma semester 2
 
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran XRPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
RPP Pengantar Administrasi Perkantoran X
 
Rpp ekonomi xii bab 4
Rpp ekonomi xii bab 4Rpp ekonomi xii bab 4
Rpp ekonomi xii bab 4
 
Rpp 3 ok
Rpp 3 okRpp 3 ok
Rpp 3 ok
 
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhir
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhirRpp xii sugeng berimankepadahariakhir
Rpp xii sugeng berimankepadahariakhir
 
Rpp procedure text
Rpp procedure textRpp procedure text
Rpp procedure text
 

Recently uploaded

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 

Recently uploaded (20)

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 

Tugas ppg rpp akdas kd 3.9

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Nama Sekolah : ................................................... Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar Kelas / Semester : X/1 Pertemuan Ke- : 1, 2 dan 3 ( 3 kali pertemuan) Alokasi Waktu : 5 x 45 Menit A. Kompetensi Inti : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Akuntansi danKeuangan Lembaga pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional. 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuaidengan bidang Akuntansi dan Keuangan Lembaga. Menampilkankinerja di bawah bimbingan denganmutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja.Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. B. Kompetensi Dasar
  • 2. 1.1. Mensyukurikarunia Tuhan Yang Maha Esa, atas pemberian amanah untuk mengelola administrasi keuangan entitas. 1.2. Mengamalkan ajaran agama dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menghasilkan laporan keuangan yang mudah dipahami, relevan, andal, dan dapat diperbandingkan 2.1. Memiliki motivasi internal dan menunjukkan rasa ingin tahu dalam menemukan dan memahami pengetahuan dasar tentang akuntansi dasar 2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsive dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif dalam lingkungan sosial sesuai dengan prinsip etika profesi bidanga kuntansi dasar 2.3. Menghargai kerja individu dan kelompok serta mempunyai kepedulian yang tinggi dalam menjaga keselarasan lingkungan sosial, lingkungan kerja dan alam. 3.9 Menerapkan posting 4.9 Melakukan posting C. IndikatorPencapaianAkuntansi 3.9.1 Mengidentifikasi prinsip dan prosedur posting jurnal ke buku besar 3.9.2 Menjelaskan informasi dan data yang diperlukan dalam penyusunan buku besar 3.9.3 Menjelaskan prinsip dan prosedur penyusunan neraca saldo 4.9.1Menyusun buku besar 4.9.2 Menyusun neraca saldo D. Tujuan Pembelajaran Setelahmengikutikegiatanpembelajaranpesertadidikdiharapkanmampu: 3.9.1 Mengidentifikasi prinsip dan prosedur posting jurnal ke buku besar 3.9.2 Menjelaskan informasi dan data yang diperlukan dalam penyusunan buku besar 3.9.3 Menjelaskan prinsip dan prosedur penyusunan neraca saldo 4.9.1 Menyusun buku besar 4.9.2 Menyusun neraca saldo E. MateriPembelajaran : Posting bukubesar  Prinsipdanprosedur posting  Posting transaksijurnalkedalambukubesar Prinsipdanprosedurpenyusunanneracasaldo  Menyusunneracasaldo F. Media, Alat dan sumber belajar : a. Media Belajar
  • 3. - Lembar Diskusi Kelompok - Tayangan slide PPT dan hand out - tentang prosedur posting dan penyusunan neraca saldo b. Alat : - Laptop - LCD c. Sumber Belajar - Buku Paket Akuntansi Dasar karya Dwi Harti Penerbit: Erlangga - Umi Muawanah, dkk..2008. Konsep Dasar Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Jilid . Jakarta: Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan - Media elektronik/Internet G. Metode Pembelajaran : a. Pendekatan pembelajaran ilmiah/scientific b. Model pembelajaran ekspository dan Problem Based Learning (PBL) c. Penugasan Individu (studi kasus) H. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan 1 No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan 1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran 2. Pengkondisian peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran : a. Mengamati kebersihan kelas b. Memeriksa pakaian seragam peserta didik c. Presensi 3. Menyampaikan kompetensi dasar 4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. 5. Menyampaikan ruang lingkup materi pembelajaran 6. Menyampaikan teknik penilaian yang akan digunakan 7. Menyampaikanmodel pembelajaran yang akan digunakan 8. Mengelompokkanpesertadidikkedalamkelompoksecaraheterogen 20 menit 2. KegiatanInti Mengamati 100 menit
  • 4. No. Kegiatan Waktu  Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang Prosedur posting danpenyusunanneracasaldoyang disampaikan oleh guru  Menyimak tayangan/ slide PPT tentang Prosedur posting danpenyusunanneracasaldo Menanya  Merumuskan pertanyaan untuk mengidentifikasi masalah terkait dengan Prosedur posting dan penyusunan neracasaldo Mengeskplorasi/Mengumpulkan Informasi  Mengumpulkan data/informasi melalui tanyajawabdengan guru atau informasi dari media elektronik guna menemukan solusi masalah terkait Prosedur posting danpenyusunanneracasaldo Mencoba/Menalar  Mempraktekkan langkah-langkah pemecahan masalah didasarkan pada solusi yang ditentukan  Memilih alternatif pemecahan masalah lainnya Mengomunikasikan/ Menyimpulkan  Siswa secara berkelompok mempresentasikan hasil kerjanya di depan kelas  Siswa lain yang tidak melakukan presentasi memberikan tanggapan terkait hasil kerja dari teman satu kelas  Guru memberikan penguatan terkait materi yang telah dipelajari oleh siswa  Guru bersama siswa merangkum materi pembelajaran dan membuat kesimpulan  Guru memberikan tes penilaian tentang materi pembelajaran untuk mengetahui sejauh mana siswa telah menerima materi yang telah diajarkan. 3. Penutup - Guru bersama peserta didik mencoba untuk membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari - Guru memberikan evaluasi tentang materi yang diberikan 15 menit
  • 5. No. Kegiatan Waktu - Guru menanyakanpendapatpesertadidiktentang proses belajar yang dilakukan (merefleksikegiatan) - Peserta didik diberi tugas untuk mencari dan mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya di rumah. - Menutup pembelajaran dengan salam dan berdoa. Pertemuan 2 No. Kegiatan Waktu 1. Pendahuluan 1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran 2. Pengkondisian peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran : a. Mengamati kebersihan kelas b. Memeriksa pakaian seragam peserta didik c. Presensi 3. Menyampaikan kompetensi dasar 4. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. 5. Menyampaikan ruang lingkup materi pembelajaran 6. Menyampaikan teknik penilaian yang akan digunakan 7. Menyampaikan metode pembelajaran yang akan digunakan 8. Mengelompokkan peserta didik kedalam kelompok secara heterogen 15 menit 2. KegiatanInti Mengamati  Mempelajari buku teks dan sumber lain tentang Prosedur posting danpenyusunanneracasaldoyang disampaikan oleh guru  Menyimak tayangan/ slide PPT tentang Prosedur posting danpenyusunanneracasaldo Menanya  Merumuskan pertanyaan untuk mengidentifikasi masalah terkait dengan Prosedur posting dan penyusunan neraca saldo Mengeskplorasi/Mengumpulkan Informasi  Mengumpulkan data/informasi melalui tanyajawabdengan guru 65 menit
  • 6. No. Kegiatan Waktu atau informasi dari media elektronik guna menemukan solusi masalah terkait Prosedur posting dan penyusunan neraca saldo Mencoba/Menalar  Mempraktekkan langkah-langkah pemecahan masalah didasarkan pada solusi yang ditentukan  Memilih alternatif pemecahan masalah lainnya Mengomunikasikan/ Menyimpulkan  Siswa secara berkelompok mempresentasikan hasil kerjanya di depan kelas  Siswa lain yang tidak melakukan presentasi memberikan tanggapan terkait hasil kerja dari teman satu kelas  Guru memberikan penguatan terkait materi yang telah dipelajari oleh siswa  Guru bersama siswa merangkum materi pembelajaran dan membuat kesimpulan  Guru memberikan tes penilaian tentang materi pembelajaran untuk mengetahui sejauh mana siswa telah menerima materi yang telah diajarkan. 3. Penutup - Guru bersama peserta didik mencoba untuk membuat kesimpulan dari materi yang telah dipelajari - Guru memberikan evaluasi tentang materi yang diberikan - Guru menanyakanpendapatpesertadidiktentang proses belajar yang dilakukan (merefleksikegiatan) - Peserta didik diberi tugas untuk mencari dan mempelajari materi yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya di rumah. - Menutup pembelajaran dengan salam dan berdoa. 10 menit I. Penilaian (instrument terlampir) 1. Pengetahuan a. Teknik Penilaian : Tes tertulis b. Bentuk instrument : Soal tes tertulis 2. Ketrampilan
  • 7. a. Teknik Penilaian : Penilaian Unjuk kerja dengan melakukan penugasan individu b. Bentuk instrument : Soal Diskusi Kelompok 3. Sikap ( Spritual ) a. Teknik : Observasi b. BentukInstrumen : Check List 4. Sikap ( Sosial) a. Teknik : Observasi b. BentukInstrumen : Check List …………………..,……… 2018 Mengesahkan, Mengetahui, KepalaSekolah K3 Akuntansi Guru Mata Pelajaran ……………………. ………………….... ……………………...
  • 8. SOAL EVALUASI Lampiran 1 KISI-KISI DAN SOAL PENGETAHUAN Mata Pelajaran : Akuntansi Dasar Kelas : X Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Indikator Soal Jenis Soal Soal 3. 9 Menerapkan posting 1. Mengidentifikasiprinsipdan prosedurposting 1. Menjelaksanbentukbukubesar Tes Tertulis Pilihan ganda jurnal ke bukubesar 2. Menjelaskanperanbukubesar dalam rangkaiansiklusakt 2. Menjelaskaninformasidan data yang diperlukan 3. Menjelaskankolom-kolom niminal dalampenyusunanbuku besar 4. Menjelaskanlangkahdanprosedur posting 3. Menjelaskanprinsipdan prosedurpenyusunan 5. Melakukananalisa postingbuku besar neracasaldo Soal Pengetahuan 1. Buku besar yang hanya terdapat dua kolom-kolom kiri dan kolom kanan yang dipisahkan sebuah garis pembatas tengah disebut dengan... a. Buku besar horisontal b. Buku besar vertikal c. Buku besar T d. Buku besar umum e. Buku besar pembantu 2. Tahap kedua dari proses siklus akuntansi adalah ... a. Memposting transaksi ke buku besar b. Membuat laporan keuangan c. Membuat neraca lajur d. Membuat jurnal penyesuaian e. Membuat jurnal umum 3. Kolom-kolom laba rugi hanya diisi dengan akun nominal yang terdiri dari... a. Pendapatan dan modal b. Pendapatan dan utang c. Utang dan kas d. Pendapatan dan beban e. Beban dan utang 4. Dalam proses posting ke buku besar, kolom F atau Ref diisi dengan ... a. Nomor bukti pembukuan b. Nomor rekening buku besar
  • 9. c. Kode dan nomor halaman buku jurnal d. Tanggal terjadinya transaksi e. Bulan terjadinya transaksi 5. Jika diketahui data sebagai berikut: 1. Pembelian peralatan secara tunai 2. Pembelian perlengkapan secara kredit 3. Penerimaan pendapatan atas jasa yang diberikan 4. Menerima kredit bank Manakah buku besar yang tidak dibuat dari transaksi-transaksi diatas a. Kas b. Perlengkapan c. Piutang usaha d. Peralatan e. Utang usaha Kunci Jawaban 1. C 2. A 3. D 4. C 5. C Penskoran Jawaban benar tiap-tiap transaksi nilai 2 Total jawaban benar 10 Lampiran 2 Soal Praktek ( Keterampilan) Topik diskusi yang diberikan guru dalam model pembelajaran kooperatif: - Menganalisis prosedur dan langkah posting buku besar - Mencoba mengerjakan latihan soal posting buku besar Setiap kelompok diminta untuk mengerjakan dengan bentuk buku besar yang berbeda.
  • 10. Skor No 1 jika tepat 100 No 2 jika tepat 100 Lampiran 3 (penilaian sikap spritual) NO Nama Siswa Aspek Yang Diamati Berdoa sblm aktivitas Bersyukur Mengucap Salam Beribadah Dg baik 1 2 3 Disi dengan skor 1 – 4
  • 11. 1 Kurang 2 Cukup 3 Baik 4 Sangat Baik Lampiran 4 (penilaian sikap sosial) N O NAMA SISWA SIKAP Motiva si Rasa ingin tahu Tanggu ng jawab Jujur Peduli Kerja sama Sant un Percay a diri Disipli n 1 2 3 Disi dengan skor 1 – 4 1 Kurang 2 Cukup 3 Baik 4 Sangat Baik
  • 12. EVALUASI RPP - Format rpp sesuaikan dengan yang baru. - Rubrik penilaian dipilih hanya yang dibutuhkan. - Indikator rentang nilai yang dibuat untuk ketrampilan - Deegre harus muncul di tujuan - Rekening dan buku besar apa sama PR - Penilaian sikap ditulis siswa yang paling rendah dan yang paling tinggi.